• Tidak ada hasil yang ditemukan

Dokumen Perencanaan - Bappeda Kab. Probolinggo BAB I Renstra Kec

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Dokumen Perencanaan - Bappeda Kab. Probolinggo BAB I Renstra Kec"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA STRATEGIS

KECAMATAN BANYUANYAR

TAHUN 2013 – 2018

(2)

KEPUTUSAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA CAMAT BANYUANYAR KABUPATEN PROBOLINGGO

Menimbang :

a. bahwa rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 – 2018 telah ditetapkan dengan peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 07 Tahun 2008 Mengamanatkan bahwa RPJMD Kabupaten Probolinggo Harus dijadikan Pedoman dalam penyusunan Rencana Strategis Satuan Kerja Perangkat Daerah ;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, dipandang perlu menetapkan Rencana Strategis ( Renstra) Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 – 2018 dengan Keputusan Camat.

Mengingat :

1. Undang – Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Kabupaten dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur ;

2. Undang Undang nomor : 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negera

( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 nomor 47, tambahan lembaran Negara Republik Indonesia nomor 4286) ;

(3)

Negara ( lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 nomor 5, tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia nomor 4355 );

4. Undang Undang nomor 5 tahun 2004 tentang sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 nomor 104, tambahan lembaran Negara Republik Indonesia nomor 4421 );

5. Undang Undang nomor 32 tahun 2004 tentang Pertimbangan keuangan antara Pemerintah Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Tentang pedoman pengelolaan Keuangan Daerah yang di sempurnakan dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007;

(4)

13. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 19 Tahun 2000 tentang Rencana tata ruang Wilayah Kabupaten Probolinggo Tahun 2000 – 2010;

14. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo nomor 08 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Kabupaten Probolinggo Tahun 2005 – 2025;

15. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 07 Tahun 2008 tentang RPJMD Kabupaten Probolinggo Tahun 2008 – 2013;

16. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 13 Tahun 2008 tentang transparansi dan partisipasi dalam perencanaan pembangunan;

17. Peraturan Bupati Probolinggo Nomor 39 Tahun 2008 tentang uraian tugas dan fungsi kecamatan di Kabupaten Probolinggo.

18. Peraturan Daerah Nomor 07 Tahun 2013 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Probolinggo Tahun 2013-2018.

19.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : RENCANA STRATEGIS KECAMATAN BANYUANYAR KABUPATEN PROBOLINGGO TAHUN 2013 - 2018

Pasal 1

Rencana Strategis Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 - 2018, yang selanjutnya disebut RENSTRA KECAMATAN BANYUANYAR adalah dokumen perencanaan SKPD untuk periode 5 ( lima ) Tahun sejak tahun 2013 - 2018;

Pasal 2

(5)
(6)

Pasal 3

Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal di tetapkan.

Ditetapkan di : Banyuanyar

Pada Tanggal : Desember 2013

CAMAT BANYUANYAR

Drs. DIDIK ABD. ROHIM, M . Si

Pembina

(7)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena berkat dan karunianya Rencana Strategis Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 – 2018 telah kami selesaikan, Renstra ini secara garis besar mengupas tentang Visi, Misi, Tujuan Strategis serta sasaran dan target Strategis dari Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo. Selain itu, juga dibahas tentang bagaimana cara mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan melalui program dan kegiatan Indikatif yang terhubung langsung dengan tujuan Strategis yang ingin dicapai.

Dengan segala keterbatasan, perumusan Dokumen Renstra ini tidak akan mungkin selesai tanpa bantuan dari berbagai pihak dan lembaga yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu disini

Kami menyadari Renstra ini masih banyak kekurangan, namun demikian kami berharap, denngan Renstra ini, semua kebijakan, program dan kegiatan yang kami susun dapat mengarahkan semua kegiatan pembangunan yang akan dilakukan oleh semua elemen. Serta dapat mengarah kepada pencapaian tujuan dan sasaran yang telah disepakati. Renstra ini juga diharapkan dapat dijadikan pedoman bagi Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo maupun bagi Pihak yang memerlukannya.

BANYUANYAR, Desember 2013

CAMAT BANYUANYAR

Drs. DIDIK ABD. ROHIM, M . Si

Pembina

(8)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Penyelenggaraan pemerintahan daerah sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004, lebih mengutamakan pelaksanaan desentralisasi yang memberikan keleluasaan dan sebagian besar kewenangan kepada daerah untuk penyelenggaraan otonomi daerah. Kewenangan untuk menentukan dan melaksanakan kebijakan berdasarkan aspirasi masyarakat mulai dari perencanaan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi.

Berangkat dari pemikiran diatas, perencanaan pembangunan, baik dilihat dari sisi proses manajemen maupun sebagai sebuah kebijakan, adalah merupakan salah satu instrumen pembangunan yang sangat penting karena didalamnya terkandung formulasi visi, misi, tujuan dan sasaran serta berbagai cara yang dipilih untuk mencapai tujuan dan sasaran dimaksud. Dengan kata lain, melalui perencanaan pembangunan yang baik diharapkan juga diikuti dengan pelaksanaan pembangunan yang lebih baik. Dengan demikian dapat memberikan manfaat serta dampak yang jauh lebih besar pula.

(9)

lima tahun maupun Rencana Kerja Pemerintah Daerah ( RKPD ) yang berlaku satu tahunan. Dokumen-dokumen perencanaan inilah yang kemudian mengilhami penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja Tahunan Kecamatan Banyuanyar, Kabupaten Probolinggo.

1.2. Landasan Hukum

Rencana Strategis (Renstra) Kantor Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo disusun atas dasar:

2.1 Landasan Konstitusional :

a. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

b. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian Dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; Kabupaten Probolinggo Tahun 2005 – 2025;

g. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor Tahun 2012 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 – 2018;

(10)

i. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 13 Tahun 2008 tentang Transparansi dan Partisipasi dalam Perencanaan Pembangunan;

j. Peraturan Bupati Probolinggo Nomor 39 Tahun 2008 tentang Uraian Tugas dan Fungsi Kecamatan di Kabupaten Probolinggo.

2.2 Landasan Operasional : Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 Tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tatacara, Penyusunan, Pengendalian, Dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah.

1.3. Maksud dan Tujuan

Maksud penyusunan Renstra Kecamatan Banyuanyar adalah memberikan arah penyelenggaraan pemerintahan dan pelaksanaan kegiatan pembangunan yang akan dilaksanakan oleh Kecamatan Banyuanyar. Adapun tujuannya adalah untuk mewujudkan keadaan yang diinginkan dalam waktu 5 (lima) tahun ke depan, dalam rangka kelanjutan pembangunan jangka panjang, sehingga secara bertahap dapat mewujudkan cita-cita (visi) yang telah ditetapkan.

Selanjutnya Renstra-SKPD ini menjadi pedoman dalam penyusunan Rencana Pembangunan Tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah yang dikenal dengan sebutan Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renja-SKPD), yaitu dokumen perencanaan SKPD untuk periode 1 (satu) tahun

1.4. Sistematika Penulisan

(11)

BAB I PENDAHULUAN, berisi latar belakang penyusunan Renstra Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo, landasan hukum, maksud dan tujuan, serta sistematika penulisan.

BAB II GAMBARAN PELAYANAN KECAMATAN berisi Tugas, Fungsi, dan Struktur Kecamatan Banyuanyar , sumber daya kecamatan, kinerja pelayanan kecamatan, dan tantangan dan peluang yang telah di hasilkan dan disinkronkan dalam RPJMD Kabupaten yang telah di tetapkan.

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI, berisi identifikasi permasalahan, telaah visi, misi dan program Bupati dan Wabup, telaah rencana tata ruang wilayah dan kajian lingkungan hidup strategis.

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN, berisi visi dan misi Kecamatan Banyuanyar tujuan dan sasaran jangka menengah kecamatan, serta strategi dan kebijakan.

BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, KELOMPOK SASARAN, DAN PENDANAAN INDIKATIF, berisi program dan kegiatan, indikator kinerja, kelompok sasaran, yang merupakan kewenangan Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo.

Referensi

Dokumen terkait

 Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 8 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang. Kabupaten Probolinggo Tahun 2005 –

RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA PANJANG DAERAH (RPJP DAERAH) KABUPATEN PROBOLINGGO TAHUN 2005-2025.

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Probolinggo tahun 2014 merupakan pelaksanaan tahun pertama Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD)

Rencana Strategis Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 - 2018, yang selanjutnya disebut Renstra DPKD Kabupaten Probolinggo Tahun 2013

SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KABUPATEN PROBOLINGGO. RENCANA STRATEGIS

Rencana Strategis Kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo Tahun 2013-2018 merupakan penjabaran dari visi, misi dan program kecamatan Banyuanyar Kabupaten Probolinggo selama

bahwa Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Probolinggo Tahun 2013- 2018 telah ditetapkan dengan Peraturan Daerah Kabupaten

bahwa Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Probolinggo Tahun 2013–2018 telah ditetapkan dengan Peraturan Daerah Kabupaten