• Tidak ada hasil yang ditemukan

BERTAHAN DI TANAH KELAHIRAN UPAYA MENYELAMATKAN TRADISI HIRING-HIRING DI DESA KOTANEGARA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "BERTAHAN DI TANAH KELAHIRAN UPAYA MENYELAMATKAN TRADISI HIRING-HIRING DI DESA KOTANEGARA"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

BERTAHAN DI TANAH KELAHIRAN

UPAYA MENYELAMATKAN TRADISI HIRING-HIRING DI DESA KOTANEGARA

Oleh:

Dr. Hj. Uswatun Hasanah, M.Ag

Yulia Martina, S.Ag

(2)

Tradisi di Indonesia

1.

Tradisi : Adat istiadat dan kepercayaan yang secara turun temurun dapat dipelihara

2.

Terdiri dari : 17.504 pulau, 1.068 suku bangsa, 665 bahasa daerah

3.

Melestarikan warisan seni dan budaya yang dimiliki dimaknai sebagai upaya untuk memberikan jalan pada perubahan yang akan terjadi dikemudian hari dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat

4.

Warisan seni dan budaya menghasilkan aneka ragam bentuk kesenian seperti

ragam tarian, lukisan, pahatan patung, kuliner, ataupun musik daerah

(3)
(4)

Kotanegara Tanah Kelahiran

1. Ada 332 desa di Kabupaten Oku Timur, 19 desa di antaranya berlokasi di Kecamatan Madang Suku II, dan Kotanegara merupakan desa tertua

2. Asal muasal nama desa adalah Kutanegara, karena dulunya desa ini dijajah oleh Belanda sehingga masyarakat di sana memakai pagar-pagar bambu atau Kuta

3. Salah satu seni budaya yang menjadi di desa Kotanegara ialah Hiring-Hiring

4. Di desa Kotanegara saat ini, hanya ada 4 orang yang pandai membuat hiring-hiring, antara lain, Bapak Sulaiman, Bapak Abu Daud, Ibu Nur dan Ibu Juwai.

(5)

Hiring-Hiring

1. Hiring-hiring mulai ada sejak tahun 1960 merupakan seni sastra tutur, bahasa lisan,

2. Awalnya merupakan pantun bersahut-sahutan antara muda dan mudi pada saat menyambut bulan bara atau bulan purnama tepatnya pada tanggal 14 setiap bulan

3. Hiring-Hiring dituturkan pula pada saat acara Ningkuk malam saat berlangsungnya pesta pernikahan

4. Hiring-hiring memiliki diksi-diksi tempatan yang berbeda:

- Menyesuaikan kondisi dan juga suasana hati si pelaku hiring-hiring.

- Mempunyai makna yang sangat dalam

- Menggunakan bahasa dan istilah komering kuno

- Memiliki tema beragam, di antaranya:, romansa, kesedihan, sindiran, jenaka dan nasihat

- Menggunakan irama yang mendayu meskipun pesan yang disampaikan bersifat jenaka

(6)

Faktor Penyebab

1. Kehilangan Tokoh Adat yang menjaga tradisi,

2. Penutur sastra lisan dalam populasi penduduk relative sangat minim

3. Fenomena pergeseran budaya berganti dengan kehidupan modern, tidak diriringi dengan alih wahana Hiring- Hiring

4. Kesulitan dalam melantunkan dan merangkai kata-kata dalam Hiring-Hiring

5. Muda-mudi desa Kotanegara bangga dengan tradisi lain, malu mengenalkan tradisi daerah sendiri

6. Tidak diajarkan di sekolah sebagai ekstrakurikuler ataupun muatan local

7. Dokumentasi yang sangat minim

8. Pernikahan antar etnik, merantau

(7)

Upaya Penyelamatan

1. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2009 Pasal 42 Ayat 1 dan Pemerintah Daerah berkoordinasi dengan Balai Bahasa Sumatera Selatan berperan aktif dalam kegiatan kebahasaan dan kesastraan daerah,

2. Motivasi dan dukungan dari para Tokoh, Penutur Sastra, Akademisi dan masyarakat secara luas sebagai penikmat, penonton dan awam

3. Mengadakan pertunjukan atau keramaian rakyat

4. Kegiatan Revitalisasi, pelatihan dan praktik dan menerbitkan buku

5. Mengadakan lomba dan festival.

6. Pengajaran hiring-hiring di sekolah, seperti kegiatan ekstrakurikuler, seni budaya, maupun muatan lokal,

7. Mengadakan pembelajaran khusus bahasa Komering, kesenian Komering agar kebudayaan dan sastra Komering dapat terus dilestarikan

(8)
(9)
(10)
(11)
(12)

Referensi

Dokumen terkait

Atas dorongan Panglima Kodam Siliwangi (kini Kodam III Siliwangi) Ibrahim Adji pada waktu itu, wartawan-wartwan tadi menerbitkan surat kabar “Harian Angkatan Bersenjata” edisi

to Learn Math at the Students of SMP State 53 Palembang Marhamah Fajriyah Nasution, Faculty of Teacher Training and Education of Sriwiiaya University.

Penrtrunan kanctungan serai terjadi karena penam- bahan enzim cairan rumen sebelum terfadinlta proses ensilase. Semakin efektif aktivitas enzim menghidrolisis fraksi

Dengan adanya permasalahan tersebut maka rumusan masalah untuk penelitian ini ialah bagaimana merancang sebuah aplikasi yang dapat menampilkan informasi bahwa

Skripsi yang berjudul ”Pengaruh Pola Asih dan Asuh Gizi terhadap Tumbuh Kembang Anak Balita Usia 6-24 Bulan di Wilayah Kerja Puskesmas Jelbuk Kabupaten Jember”

mendukung pemberontakan yang keras; d) “manusia baru” menebus dirinya sendiri (menjadi juruselamat bagi dirinya sendiri). Teologi Pembebasan juga menerapkan sepuluh

Hasil interpretasi korelasi antara nilai resitivitas dan litologi daerah penelitian diperoleh empat lapisan yang terdiri dari lapisan topsoil yang berupa tanah berpasir dan

Penciptaan teater Jaka Kembang Kuning adalah usaha untuk mengangkat kembali sebuah ide cerita yang semula disajikan dengan bertutur secara tradisional dalam ben- tuk pergelaran