• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERATURAN KALURAHAN KEPEK NOMOR 1 TAHUN 2021

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PERATURAN KALURAHAN KEPEK NOMOR 1 TAHUN 2021"

Copied!
29
0
0

Teks penuh

(1)

TENTANG

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

ANGGARAN PENDAPATAN DAN

BELANJA KALURAHAN

TAHUNAN ANGGARAN 2020

PERATURAN KALURAHAN KEPEK

NOMOR 1 TAHUN 2021

(2)

LURAH KEPEK

KAPANEWON WONOSARI KABUPATEN GUNUNGKIDUL

PERATURAN KALURAHAN KEPEK

NOMOR 1 TAHUN 2021

TENTANG

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI

ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN

TAHUN ANGGARAN 2020

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LURAH KEPEK

Menimbang : a. bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan

sebagai wujud dari pengelolaan keuangan Kalurahan

dilaksanakan secara terbuka dan bertanggung jawab

untuk sebesar- besarnya kemakmuran masyarakat

Kalurahan;

b.

bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan

Tahun Anggaran 2020 termuat dalam Peraturan Desa

Kepek Nomor 9 Tahun 2019 tentang Anggaran

Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun Anggaran

2020 sebagaimana telah diubah terakhir dengan

Pertauran Kalurahan Kepek Nomor 8 tentang

Perubahan Ketiga Atas Peraturan Desa Kepek Nomor

9 Tahun 2019 disusun sesuai dengan kebutuhan

penyelenggaraan pemerintahan Kalurahan perlu

dipertanggungjawabkan pelaksanaanya;

c.

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana

dimaksud dalam huruf a dan huruf b perlu

menetapkan Peraturan Kalurahan tentang Laporan

Pertanggungjawaban Realisasi Anggaran Pendapatan

dan Belanja Kalurahan Tahun Anggaran 2020;

Mengingat : 1.

Undang-Undang Nomor 15 Tahun 1950 tentang

Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten dalam

Lingkungan Daerah Istimewa Yogyakarta jo Peraturan

Pemerintah Nomor 32 Tahun 1950 (Berita Negara

Republik Indonesia Tahun 1950 No. 44) jo. Peraturan

Pemerintah Nomor 32 Tahun 1950 tentang Penetapan

Mulai berlakunya Undang-Undang Tahun 1950

Nomor 12, 13, 14 dan 15 dari hal Pembentukan

Daerah-Daerah

Kabupaten

dalam

Lingkungan

Propinsi Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat dan

Daerah Istimewa Yogyakarta (Berita Negara Republik

Indonesia Tahun 1950 Nomor 59);

2.

Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang

(3)

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012

Nomor 170, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5339);

3.

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004

Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5495);

4.

Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang

Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6

Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 123,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5539) sebagaimana telah diubah terakhir

dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019

tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah

Nomor

43

Tahun

2014

tentang

Peraturan

Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014

tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2015 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 6321);

5.

Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang

Dana Desa Yang Bersumber Dari Anggaran

Pendapatan dan Belanja Negara, (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 168,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5558) sebagaimana telah diubah terakhir

dengan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2016

tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah

Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa Yang

Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja

Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2016 Nomor 57, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5864);

6.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun

2014 tentang Pedoman Pembangunan Desa (Berita

Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2094);

7.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 Tahun

2016 tentang Kewenangan Desa (Berita Negara

Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1037);

8.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun

2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita

Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 611);

9.

Peraturan

Menteri

Keuangan

Nomor

205/PMK.07/2019 tentang Pengelolaan Dana Desa

(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor

1700) sebagaimana telah diubah terakhir dengan

Peraturan

Menteri

Keuangan

Nomor

156/PMK.07/2020 tentang Perubahan Ketiga Atas

Peraturan

Menteri

Keuangan

Nomor

205/PMK.07/2019 tentang Pengelolaan Dana Desa

(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor

1193);

10. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah

Tertinggal dan Transmigrasi Nomor 13 Tahun 2020

tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2021

(4)

(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor

1035);

11. Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 7

Tahun 2018 tentang Badan Permusyawaratan Desa

(Lembaran Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun

2018 Nomor 7);

12. Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 6

Tahun 2019 tentang Penetapan Kalurahan (Lembaran

Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2019 Nomor

6);

13. Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 24 Tahun

2018 tentang Pedoman Pengalokasian Bagian Dari

Hasil Pajak dan Retribusi Daerah Kepada Desa (Berita

Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2018 Nomor

24);

14. Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 61 Tahun

2018 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa

(Berita Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2018

Nomor 61) sebagaimana telah diubah dengan

Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 51 Tahun

2019 tentang Perubahan atas Peraturan Bupati

Gunungkidul Nomor 61 Tahun 2018 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Daerah

Kabupaten Gunungkidul Tahun 2019 Nomor 51);

15. Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 80 Tahun

2018 tentang Daftar Kewenangan Desa Berdasarkan

Hak Asal Usul dan Kewenangan Lokal Berskala Desa

(Berita Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2018

Nomor 80);

16. Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 61 Tahun

2019 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran

Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2020

(Berita Daerah Kabupaten Gunungkidul Tahun 2019

Nomor 61);

17. Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 37 Tahun

2020 tentang tentang Pedoman Pengelolaan Alokasi

Dana Desa (Berita Daerah Kabupaten Gunungkidul

Tahun 2020 Nomor 37);

18. Peraturan Desa Kepek Nomor 6 Tahun 2016 tentang

Pungutan Kalurahan (Lembaran Desa Kepek

Tahun 2016 Nomor 6);

19. Peraturan Desa Kepek Nomor 7 Tahun 2017 tentang

Kewenangan Berdasarkan Hak Asal-usul dan

Kewenangan Lokal Berskala Desa(Lembaran Desa

Kepek Tahun 2017 Nomor 7);

20. Peraturan Desa Kepek Nomor 9 Tahun 2019 tentang

Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun

Anggaran 2020 sebagaimana telah diubah terakhir

dengan Pertauran Kalurahan Kepek Nomor 8 tentang

Perubahan Ketiga Atas Peraturan Desa Kepek Nomor

9 Tahun 2019 tentang Anggaran Pendapatan dan

Belanja Desa Tahun 2020 (Lembaran Kalurahan

Kepek Tahun 2020 Nomor 8).

(5)

Dengan Kesepakatan Bersama

BADAN PERMUSYAWARATAN KALURAHAN KEPEK

dan

LURAH KEPEK

MEMUTUSKAN :

Menetapkan

PERATURAN

KALURAHAN

KEPEK

TENTANG

PERTANGGUNGJAWABAN

REALISASI

ANGGARAN

PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN

ANGGARAN 2020

Pasal 1

Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun Anggaran

2020 dengan perincian sebagai berikut :

1. Pendapatan Desa

Rp.

1.952.583.111,00

2. Belanja Kalurahan

a. Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Rp.

850.170.491,00

b. Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Rp.

558.969.050,00

c. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

Rp.

42.583.300,00

d. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

Rp.

237.018.050,00

e. Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat

dan Mendesak Desa

Rp.

269.952.500,00

Jumlah Belanja Kalurahan

Rp.

1.958.693.391,00

Surplus / (Defisit)

Rp.

(6.110.280,00)

3. Pembiayaan Desa

a. Penerimaan Pembiayaan

Rp.

134.058.791,04

b. Pengeluaran Pembiayaan

Rp.

40.000.000,00

Selisih Pembiayaan (a-b)

Rp.

94.058.791,04

Silpa Tahun Berjalan

Rp.

87.948.511,04

Pasal 2

Uraian lebih lanjut mengenai hasil pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan

Belanja Kalurahan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1, tercantum dalam

lampiran Peraturan Kalurahan ini yang terdiri dari :

a. Lampiran I

:

Laporan Keuangan

b. Lampiran II

:

Laporan

Realisasi

Kegiatan

Periode

1

Januari

– 31 Desember Tahun Anggaran 2020

c. Lampiran III :

Daftar program sektoral,

program daerah, dan

(6)
(7)

Ref. ANGGARAN REALISASI LEBIH/(KURANG)

( Rp ) ( Rp )

PENDAPATAN

Pendapatan Asli Desa 125,232,000.00 141,895,000.00 (16,663,000.00) Pendapatan Transfer 1,807,268,600.00 1,805,339,350.00 1,929,250.00

Dana Desa 849,249,000.00 849,249,000.00

-Bagi Hasil Pajak dan Retribusi 72,806,400.00 72,806,400.00

-Alokasi Dana Desa 660,213,200.00 658,283,950.00 1,929,250.00

Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota 225,000,000.00 225,000,000.00

-Pendapatan Lain-lain 6,500,000.00 5,348,761.00 1,151,239.00 JUMLAH PENDAPATAN 1,939,000,600.00 1,952,583,111.00 (13,582,511.00) BELANJA

BIDANG PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DESA 897,137,442.04 850,170,491.00 46,966,951.04

BIDANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA 572,962,699.00 558,969,050.00 13,993,649.00

BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN 43,940,050.00 42,583,300.00 1,356,750.00

BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT 239,943,050.00 237,018,050.00 2,925,000.00

BIDANG PENANGGULANGAN BENCANA, DARURAT DAN MENDESAK DESA 279,076,150.00 269,952,500.00 9,123,650.00

JUMLAH BELANJA 2,033,059,391.04 1,958,693,391.00 74,366,000.04 SURPLUS / (DEFISIT) (94,058,791.04) (6,110,280.00) (87,948,511.04) PEMBIAYAAN Penerimaan Pembiayaan 134,058,791.04 134,058,791.04 -Pengeluaran Pembiayaan 40,000,000.00 40,000,000.00 -PEMBIAYAAN NETTO 94,058,791.04 94,058,791.04 -SILPA/SiLPA TAHUN BERJALAN - 87,948,511.04 (87,948,511.04)

Kepek, 31 Desember 2020 LAPORAN REALISASI APB DESA

PEMERINTAH KALURAHAN KEPEK KAPANEWON WONOSARI KABUPATEN GUNUNG KIDUL

(8)

A. Informasi Umum

1. Lurah : Bambang Setiawan BS

2. Carik : Mardiana Firdaus SW

3. Kaur Danarta : Suryanta Raharja

B. Dasar Penyajian Laporan Keuangan

C. Rincian Pos Laporan Keuangan 1. Rekonsiliasi SILPA dan Kas

SILPA Tahun Anggaran 2020 Rp 87,948,511.04

Mutasi Potongan Pajak

- Saldo Awal Periode Potongan Pajak yg belum disetor ke Kas Negara Rp

-- Penerimaan Potongan Pajak tahun anggaran berjalan Rp 57,818,641.00

- Setoran Pajak ke Kas Negara selama tahun anggaran berjalan Rp 57,818,641.00

- Saldo Akhir Periode Potongan Pajak yg belum disetor ke Kas Negara Rp

-Saldo Kas per 31 Desember 2020 Rp 87,948,511.04

2. Pendapatan Asli Desa

Pendapatan Asli Desa terdiri dari:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

a. Hasil Aset Desa Rp 95,832,000.00 Rp 87,745,000.00 Rp 8,087,000.00

b. Lain-Lain Pendapatan Asli Desa Rp 29,400,000.00 Rp 54,150,000.00 Rp (24,750,000.00)

125,232,000.00

Rp Rp 141,895,000.00 Rp (16,663,000.00) 3. Dana Desa

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Tahap 1 Rp 344,022,400 Rp 344,022,400 Rp

-Tahap 2 Rp 339,699,600 Rp 339,699,600 Rp

-Tahap 3 Rp 165,527,000 Rp 165,527,000 Rp

-849,249,000

Rp Rp 849,249,000 Rp -4. Bagian dari hasil pajak dan Retribusi Daerah

a. Penerimaan Desa yang berasal dari Bagian dari hasil pajak dan Retribusi Daerah adalah :

Laporan Keuangan Kalurahan berupa Laporan Realisasi APBKal sesuai basis kas dengan dasar harga perolehan. Pendapatan dicatat pada saat kas diterima di Bank atau Kas dan Belanja dicatat pada saat kas dikeluarkan dan telah bersifat definitif.

Dana Desa merupakan penerimaan desa yang diperoleh dari APBN. Jumlah penerimaan Dana Desa selama tahun anggaran 2019 adalah sebagai berikut:

Catatan Atas Laporan Keuangan Pemerintah Kalurahan Kepek

Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Tahun Anggaran 2020

Pemerintah Kalurahan Kepek merupakan Kalurahan di Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul. Sesuai dengan Keputusan Bupati Nomor 141/08/KPTS/2020 Tanggal 11 Juni 2020, saat ini kepengurusan Pemerintahan Desa Kepek

(9)

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Tahap 1 Rp 32,159,500 Rp 32,159,500 Rp

-Tahap 2 Rp 31,516,400 Rp 31,516,400 Rp

-63,675,900

Rp Rp 63,675,900 Rp

-b. Penerimaan Desa dari kekurangan bagian hasil pajak dan retribusi daerah tahun sebelumnya adalah :

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Tahap 1 Rp 9,130,500 Rp 9,130,500 Rp

-Tahap 2 Rp - Rp - Rp

-9,130,500

Rp Rp 9,130,500 Rp -5. Alokasi Dana Desa (ADD)

Penerimaan Desa yang berasal dari Alokasi Dana Desa (ADD) adalah sebagai beikut:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Tahap 1 Rp 59,812,000 Rp 59,812,000 Rp -Tahap 2 Rp 59,812,000 Rp 59,812,000 Rp -Tahap 3 Rp 59,812,000 Rp 59,812,000 Rp -Tahap 4 Rp 59,812,000 Rp 59,812,000 Rp -Tahap 5 Rp 59,812,000 Rp 59,812,000 Rp -Tahap 6 Rp 51,483,000 Rp 51,483,000 Rp -Tahap 7 Rp 52,254,700 Rp 52,254,700 Rp -Tahap 8 Rp 51,483,000 Rp 51,097,150 Rp 385,850 Tahap 9 Rp 51,483,000 Rp 51,097,150 Rp 385,850 Tahap 10 Rp 51,483,000 Rp 51,097,150 Rp 385,850 Tahap 11 Rp 51,483,000 Rp 51,097,150 Rp 385,850 Tahap 12 Rp 51,483,500 Rp 51,097,650 Rp 385,850 660,213,200 Rp Rp 658,283,950 Rp 1,929,250 6. Bantuan Keuangan Kabupaten

Penerimaan Desa yang berasal dari Bantuan Keuangan Kabupaten Gunungkidul adalah :

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Bantuan Keuangan dari APBD Kabupaten/Kota Rp 225,000,000 Rp 225,000,000 Rp

-225,000,000

Rp Rp 225,000,000 Rp -7. Pendapatan Lain

Pendapatan lain terdiri dari:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Penerimaan bantuan dari Perusahaan yang berlokasi di Desa Rp 1,500,000 Rp 1,500,000 Rp

-Bunga Bank Rp 5,000,000 Rp 3,848,761 Rp 1,151,239

6,500,000

Rp Rp 5,348,761 Rp 1,151,239 8. Belanja - Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Rp 2,033,059,391.04 Rp 1,958,693,391.00 Rp 74,366,000.04

Belanja untuk Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa terdiri dari:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

(10)

Belanja Barang dan Jasa Rp 182,350,682.04 Rp 139,595,687.00 Rp 42,754,995.04

Belanja Modal Rp 18,050,000.00 Rp 16,935,400.00 Rp 1,114,600.00

897,137,442.04

Rp Rp 850,170,491.00 Rp 46,966,951.04 9. Belanja - Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Belanja untuk Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa terdiri dari:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Belanja Barang dan Jasa

Rp

358,434,399.00

Rp 346,653,650.00 Rp 11,780,749.00

Belanja Modal

Rp

214,528,300.00

Rp 212,315,400.00 Rp 2,212,900.00

572,962,699.00

Rp Rp 558,969,050.00 Rp 13,993,649.00 10. Belanja - Bidang Pembinaan Kemasyaratan Desa

Belanja untuk Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa terdiri dari:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Belanja Barang dan Jasa Rp 43,940,050.00 Rp 42,583,300.00 Rp 1,356,750.00

Belanja Modal Rp - Rp - Rp

-43,940,050.00

Rp Rp 42,583,300.00 Rp 1,356,750.00 11. Belanja - Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

Belanja untuk Bidang Perberdayaan Masyarakat Desa terdiri dari:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Belanja Barang dan Jasa Rp 14,197,300.00 Rp 11,989,300.00 Rp 2,208,000.00

Belanja Modal Rp 225,745,750.00 Rp 225,028,750.00 Rp 717,000.00

239,943,050.00

Rp Rp 237,018,050.00 Rp 2,925,000.00 12. Belanja - Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat dan Mendesak Desa

Belanja untuk Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat dan Mendesak Desa terdiri dari:

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Belanja Barang dan Jasa Rp 7,568,650 Rp 2,002,500 Rp 5,566,150

Belanja Modal Rp 4,000,000 Rp 3,350,000 Rp 650,000

Belanja Tak Terduga Rp 267,507,500 Rp 264,600,000 Rp 2,907,500

279,076,150

Rp Rp 269,952,500 Rp 9,123,650 13. Belanja Desa dalam klasifikasi ekonomi

Jumlah belanja dalam klasifikasi ekonomi adalah sebagai berikut Rp 2,033,059,391.04 Rp 1,958,693,391.00 Rp 74,366,000.04

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Belanja Pegawai

Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Kepala Desa Rp 41,630,000.00 Rp 41,480,000.00 Rp 150,000.00

Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Perangkat Desa Rp 569,962,000.00 Rp 568,182,750.00 Rp 1,779,250.00

Penyediaan Jaminan Sosial bagi Kepala Desa dan Perangkat Desa Rp 42,894,760.00 Rp 41,726,654.00 Rp 1,168,106.00

Penyediaan Tunjangan BPD Rp 42,250,000.00 Rp 42,250,000.00 Rp

-696,736,760.00

Rp Rp 693,639,404.00 Rp 3,097,356.00

(11)

Belanja Barang Perlengkapan Rp 106,720,958.04 Rp 80,069,950.00 Rp 26,651,008.04

Belanja Jasa Honorarium Rp 199,364,500.00 Rp 177,909,500.00 Rp 21,455,000.00

Belanja Perjalanan Dinas Rp 450,000.00 Rp 130,000.00 Rp 320,000.00

Belanja Jasa Sewa Rp 1,250,000.00 Rp 1,000,000.00 Rp 250,000.00

Belanja Operasional Perkantoran Rp 25,058,723.00 Rp 18,147,837.00 Rp 6,910,886.00

Belanja Pemeliharaan Rp 192,396,900.00 Rp 187,005,000.00 Rp 5,391,900.00

Belanja Barang dan Jasa yang Diserahkan kepada Masyarakat Rp 81,250,000.00 Rp 78,562,150.00 Rp 2,687,850.00

606,491,081.04

Rp Rp 542,824,437.00 Rp 63,666,644.04

Belanja Modal

Belanja Modal Pengadaan Peralatan, Mesin dan Alat Berat Rp 27,050,000.00 Rp 24,635,400.00 Rp 2,414,600.00

Belanja Modal Kendaraan Rp - Rp - Rp

-Belanja Modal Gedung, Bangunan dan Taman Rp 227,745,750.00 Rp 227,028,750.00 Rp 717,000.00

Belanja Modal Jalan/Prasarana Jalan Rp 207,528,300.00 Rp 205,965,400.00 Rp 1,562,900.00

462,324,050.00

Rp Rp 457,629,550.00 Rp 4,694,500.00

Belanja Tidak Terduga

Belanja Tidak Terduga Rp 267,507,500.00 Rp 264,600,000.00 Rp 2,907,500.00

267,507,500.00

Rp Rp 264,600,000.00 Rp 2,907,500.00 14. Belanja Desa dalam klasifikasi Sub Bidang (Fungsi)

Jumlah belanja dalam klasifikasi sub bidang (fungsi) adalah sebagai berikut Rp 2,033,059,391.04 Rp 1,958,693,391.00 Rp 74,366,000.04

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa

Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Kepala Desa Rp 41,630,000.00 Rp 41,480,000.00 Rp 150,000.00

Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Perangkat Desa Rp 569,962,000.00 Rp 568,182,750.00 Rp 1,779,250.00

Penyediaan Jaminan Sosial bagi Kepala Desa dan Perangkat Desa Rp 43,666,460.00 Rp 42,498,354.00 Rp 1,168,106.00

Penyediaan Operasional Pemerintah Desa (ATK, Honor PKPKD dan PPKD dll) Rp 78,817,123.00 Rp 69,393,887.00 Rp 9,423,236.00

Penyediaan Tunjangan BPD Rp 42,250,000.00 Rp 42,250,000.00 Rp

-Penyediaan Operasional BPD (rapat, ATK, Makan Minum, Pakaian Seragam, Listrik dll) Rp 13,575,000.00 Rp 13,215,400.00 Rp 359,600.00

Penyediaan Insentif/Operasional RT/RW Rp 27,000,000.00 Rp 27,000,000.00 Rp

-Penyediaan Sarana (Aset Tetap) Perkantoran/Pemerintahan Rp 5,550,000.00 Rp 4,795,000.00 Rp 755,000.00

Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Gedung/Prasarana Kantor Desa **) Rp 9,290,000.00 Rp 4,799,000.00 Rp 4,491,000.00

Rehabilitasi/pemeliharaan kendaraan dinas/operasional Rp 963,500.00 Rp 738,500.00 Rp 225,000.00

Penyediaan jasa perbaikan/servis peralatan kerja Rp 6,173,400.00 Rp 2,990,000.00 Rp 3,183,400.00

Pelayanan Administrasi Umum dan Kependudukan Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000.00 Rp

-Penyusunan, Pendataan, dan Pemutakhiran Profil Desa **) Rp 13,987,500.00 Rp - Rp 13,987,500.00

Penyusunan monografi desa Rp 2,900,000.00 Rp - Rp 2,900,000.00

Pendataan keluarga/rumah tangga miskin Rp 1,848,210.00 Rp 375,000.00 Rp 1,473,210.00

Penyelenggaraan Musyawarah Perencanaan Desa/Pembahasan APBDes (Reguler) Rp 2,793,800.00 Rp 1,420,000.00 Rp 1,373,800.00

Penyusunan Dokumen Perencanaan Desa (RPJMDesa/RKPDesa dll) Rp 5,255,449.04 Rp 5,067,250.00 Rp 188,199.04

Penyusunan Dokumen Keuangan Desa (APBDes, APBDes Perubahan, LPJ dll) Rp 3,025,000.00 Rp 2,997,350.00 Rp 27,650.00

Pengelolaan Administrasi/ Inventarisasi/Penilaian Aset Desa Rp 3,280,000.00 Rp 2,950,000.00 Rp 330,000.00

Penyusunan Kebijakan Desa (Perdes/Perkades selain Perencanaan/Keuangan) Rp 4,260,000.00 Rp 200,000.00 Rp 4,060,000.00

Penyusunan Laporan Kepala Desa, LPPDesa dan Informasi Kepada Masyarakat Rp - Rp - Rp

(12)

Penyusunan laporan keuangan bulanan/SPJ dan semesteran Rp 1,500,000.00 Rp 1,473,000.00 Rp 27,000.00

Pengadaan pakaian dinas/seragam Rp 6,200,000.00 Rp 6,200,000.00 Rp

-Intensifikasi pemungutan pajak daerah /PBB Rp 9,450,000.00 Rp 8,445,000.00 Rp 1,005,000.00

897,137,442.04

Rp Rp 850,170,491.00 Rp 46,966,951.04

Belanja - Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Penyelenggaran PAUD/TK/TPA/TKA/TPQ/Madrasah NonFormal Rp 24,030,000.00 Rp 21,920,000.00 Rp 2,110,000.00

Pengelolaan Perpustakaan Milik Desa (Pengadaan Buku, Honor, Taman Baca) Rp 2,920,000.00 Rp 2,920,000.00 Rp

-Pembangunan/rehabilitasi Gedung PAUD/TK Milik Desa Rp - Rp - Rp

-Penyelenggaraan Posyandu (Mkn Tambahan, Kls Bumil, Lamsia, Insentif) Rp 21,600,000.00 Rp 21,600,000.00 Rp

-Penyuluhan dan Pelatihan Bidang Kesehatan (Untuk Masy, Tenaga dan Kader Kesehatan dll) Rp - Rp - Rp

-Penyelenggaraan Desa Siaga Kesehatan Rp 10,725,000.00 Rp 5,895,000.00 Rp 4,830,000.00

Insentif kader kesehatan/KB Rp 33,702,899.00 Rp 31,560,000.00 Rp 2,142,899.00

Pemeliharaan Gedung/Prasarana Balai Desa/Balai Kemasyarakatan Rp 155,000,000.00 Rp 154,197,500.00 Rp 802,500.00

Pembangunan/Rehabilitas/Peningkatan/Pengera san Jalan Desa **) Rp - Rp - Rp

-Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Prasarana Jalan Desa (Gorong, selokan dll) Rp 237,332,300.00 Rp 235,769,400.00 Rp 1,562,900.00

Dukungan Pelaksanaan Program Pembangunan/Rehab Rumah Tidak Layak Huni Rp 70,787,500.00 Rp 70,237,150.00 Rp 550,350.00

Penyediaan prasarana dan sarana pengelolaan sampah Rp - Rp - Rp

-Pelatihan/Sosialisasi/Penyuluhan/Penyadaran tentang LH dan Rp 9,965,000.00 Rp 7,970,000.00 Rp 1,995,000.00

Penyelenggaraan Informasi Publik Desa (Poster, Baliho Dll) Rp 6,900,000.00 Rp 6,900,000.00 Rp

-572,962,699.00

Rp Rp 558,969,050.00 Rp 13,993,649.00

Belanja - Bidang Pembinaan Kemasyaratan Desa

Penguatan & Peningkatan Kapasitas Tenaga Keamanan/Ketertiban oleh Pemdes Rp 300,000.00 Rp 180,000.00 Rp 120,000.00

Penyediaan Pos Kesiapsiagaan Bencana Skala Lokal Desa Rp 287,500.00 Rp - Rp 287,500.00

Pembangunan/Rehabilitasi Sarana Prasarana Kebudayaan/Rumah Adat/Kegamaan Milik Desa Rp - Rp - Rp

-Pemberian stimulan kegiatan keagamaan Rp - Rp - Rp

-Pelaksanaan upacara adat/tradisi daerah tingkat desa Rp 8,350,000.00 Rp 8,350,000.00 Rp

-Pembinaan dan pengembangan Desa Budaya Rp 5,260,000.00 Rp 5,260,000.00 Rp

-Pengiriman Kontingen Kepemudaan & Olahraga Sebagai Wakil Desa tkt Kec/Kab/Kota Rp - Rp - Rp

-Pelaksanaan peringatan hari besar nasional Rp - Rp - Rp

-Pembentukan lembaga kemasyarakatan desa Rp 3,000,000.00 Rp 2,711,250.00 Rp 288,750.00

Optimalisasi peran Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Desa (TKPK Desa) Rp 2,225,000.00 Rp 2,187,500.00 Rp 37,500.00

Pelaksanaan Bulan Bhakti Gotong Royong Rp 3,050,000.00 Rp 3,044,000.00 Rp 6,000.00

Pembinaan RT/RW Rp 3,227,500.00 Rp 2,722,500.00 Rp 505,000.00

Operasional LPMD dan/atau LPMD Rp 4,900,000.00 Rp 4,900,000.00 Rp

-Operasional PKK Rp 8,810,050.00 Rp 8,810,050.00 Rp

-Lain-lain Sub Bidang Kelembagaan Masyarakat Rp 4,530,000.00 Rp 4,418,000.00 Rp 112,000.00

43,940,050.00

Rp Rp 42,583,300.00 Rp 1,356,750.00

Belanja - Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

Penguatan Ketahanan Pangan Tingkat Desa (Lumbung Desa dll) Rp 7,092,800.00 Rp 6,884,800.00 Rp 208,000.00

Peningkatan Kapasitas BPD Rp 1,707,500.00 Rp 1,707,500.00 Rp

-Pembinaan dan pengembangan Forum Anak Desa Rp - Rp - Rp

-Pelatihan Pengelolaan BUM Desa (-Pelatihan yg dilaksanakan oleh Pemdes) Rp 5,397,000.00 Rp 3,397,000.00 Rp 2,000,000.00

Pembangunan/Rehab Pasar Desa/Kios Milik Desa Rp 225,745,750.00 Rp 225,028,750.00 Rp 717,000.00

239,943,050.00

(13)

Belanja - Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat dan Mendesak Desa

Kegiatan Penanggulanan Bencana Rp 11,568,650.00 Rp 5,352,500.00 Rp 6,216,150.00

Penanganan Keadaan Darurat Rp 2,907,500.00 Rp - Rp 2,907,500.00

Penanganan Keadaan Mendesak Rp 264,600,000.00 Rp 264,600,000.00 Rp

-279,076,150.00

Rp Rp 269,952,500.00 Rp 9,123,650.00 15. Pembiayaan

Jumlah netto pembiayaan tahun anggaran 2020 adalah sebagai berikut :

Anggaran Realisasi (Lebih)/Kurang

Penerimaan Pembiayaan Rp 134,058,791.04 Rp 134,058,791.04 Rp

-Pengeluaran Pembiayaan Rp 40,000,000.00 Rp 40,000,000.00 Rp

-94,058,791.04

Rp Rp 94,058,791.04 Rp

-Penerimaan Pembiayaan terdiri dari :

SILPA tahun anggaran sebelumya Rp 134,058,791.04 Rp 134,058,791.04 Rp

-134,058,791.04

Rp Rp 134,058,791.04 Rp

-Pengeluaran Pembiayaan terdiri dari :

Penyertaan Modal Desa Rp 40,000,000.00 Rp 40,000,000.00 Rp

-40,000,000.00

Rp Rp 40,000,000.00 Rp

-16. Aset Desa

Perolehan aset desa adalah sebagai berikut :

2019 2020 Penambahan/ (Pengurangan)

Tanah Rp - Rp - Rp

-Peralatan dan Mesin Rp 330,845,870.00 Rp 359,007,895.00 Rp 28,162,025.00

Kendaraan Rp - Rp - Rp

-Gedung dan Bangunan Rp 4,089,473,515.00 Rp 4,474,502,265.00 Rp 385,028,750.00

Jalan Rp 765,407,800.00 Rp 765,407,800.00 Rp

-Jembatan Rp 43,616,000.00 Rp 43,616,000.00 Rp

-Irigasi/Embung/Air Sungai/Drainase Rp 1,211,461,450.00 Rp 1,447,501,850.00 Rp 236,040,400.00

Jaringan/Instalasi Rp 36,053,710.00 Rp 36,053,710.00 Rp

-Aset Tetap lainnya Rp - Rp - Rp

-Konstruksi dalam Pengerjaan Rp - Rp - Rp

-6,476,858,345.00

Rp Rp 7,126,089,520.00 Rp 649,231,175.00

Aset tahun 2020 bertambah sebesar Rp 649.231.175,00 diperoleh dari belanja modal Rp646.804.550,00 dan hibah Rp2.426.625,00

(14)

Penyertaan Modal Desa pada BUMDEs adalah sebagai berikut :

2019 2020 Penambahan/ (Pengurangan)

BUMDesa Kepek Mandiri Rp - Rp 40,000,000 Rp 40,000,000

-Rp Rp 40,000,000 Rp 40,000,000 Keterangan : 1. 2.

Kepek, 29 Januari 2021

Terjadi dobel penganggaran BPJS Kesehatan yang seharusnya dibayarkan melalui Siltap Lurah dan Pamong tetapi masih dianggarkan dan dibayarkan oleh BKAD pada bulan Mei sampai bulan Juli yang dikembalikan ke rekening daerah senilai Rp. 771.700,00.

Perbedaan transfer ADD dikarenakan potongan 1% dari Siltap Lurah dan Pamong untuk BPJS Kesehatan pada bulan Agustus sampai bulan Desember senilai Rp. 1.929.250,00.

(15)

No. KepemilikanBukti Nomor Kode Aset Tetap Tanggal Perolehan Tahun Nilai Perolehan Kondisi Keterangan

I Tanah

II Peralatan, Mesin, dan Alat Berat Rp 359,007,895

1 Alat Kantor dan Rumah Tangga

a. Mesin Ketik Nota/Faktur 1.1.3.02.03 1 Rp 40,000 B 1 buah

b. Kursi Kayu Nota/Faktur 1.3.2.06.04 1982 Rp 190,000 B 14 buah

c. Lemari Kecil Nota/Faktur 1.3.2.07.03 1982 Rp 500,000 B 4 buah

d. Meja Kursi Tamu Nota/Faktur 1.3.2.05.03 1987 Rp 3,500,000 B 3 set

e. Telepon Nota/Faktur 1.3.2.05.03 1987 Rp 50,000 B

f. Almari Televisi Nota/Faktur 1.3.2.07.03 1987 Rp 166,250 B

g. Kursi Pernekel Merah Nota/Faktur 1.3.2.07.03 1990 Rp 6,000,000 B 30 buah

h. Kursi Besi Nota/Faktur 1.3.2.05.03 1990 Rp 2,800,000 B 230 buah

i. Meja Besi Nota/Faktur 1.3.2.07.03 1990 Rp 300,000 B 26 buah

j. Rak Koran Nota/Faktur 1.3.2.07.03 1992 Rp 500,000 B

k. Meja Panjang Nota/Faktur 1.3.2.07.03 1997 Rp 3,000,000 B 10 buah

l. Gamelan 1.3.5.02.03 1999 Rp 10,000,000 B HIBAH

m. Meja Komputer Nota/Faktur 1.3.2.06.05 2000 Rp 150,000 B

n. Buffet Nota/Faktur 1.3.2.07.03 2000 Rp 250,000 B 5 buah

o. Podium Nota/Faktur 1.3.2.07.08 2000 Rp 90,000 B

p. Monografi Besar Nota/Faktur 1.3.4.06.06 2000 Rp 475,000 B

q. Meja 1/2 biro Nota/Faktur 1.3.2.06.03 2001 Rp 2,050,000 B

r. Filling Kabinet kayu Nota/Faktur 1.3.2.06.05 2001 Rp 400,000 B

s. Lemari Besar Nota/Faktur 1.3.2.07.03 2001 Rp 1,000,000 B 5 buah

t. Maket Balai Desa Nota/Faktur 1.3.5.02.06 2003 Rp 600,000 B

u. Kursi Roll Nota/Faktur 1.3.2.07.06 2003 Rp 190,000 B 2 buah

v. Rambu-rambu Nota/Faktur 1.3.4.04.06 2004 Rp 50,000 B

w. TV Colour 21" Nota/Faktur 26/K/VII/2008 1.3.2.07.04 8/1/2008 2008 Rp 1,500,000 B

x. Meja Pelayanan Nota/Faktur 38/IV/2009 1.3.2.06.05 4/30/2001 2009 Rp 1,900,000 B

y. Kursi Pelayanan Nota/Faktur 38/IV/2009 1.3.2.06.05 4/30/2009 2009 Rp 220,000 B

z. Kipas Angin Nota/Faktur 1.3.2.07.04 2009 Rp 100,000 B 3 buah

aa. Kipas Angin Nota/Faktur 1.3.2.07.04 2009 Rp 100,000 B 3 buah

ab. Peta Desa Nota/Faktur 1.3.2.06.06 2009 Rp 47,000 B

ac. Meja Komputer Nota 19/K/XI/2009 11/10/2009 2009 Rp 400,000 B

ad. Meja kantor Nota 43/K/III/2009 3/31/2009 2009 Rp 175,000 B

ae. Kursi Pernekel Cheetos Nota/Faktur 1.3.2.07.03 2010 Rp 17,100,000 B/RR 90 buah

af. almari Arsip Nota/Faktur 1.3.2.07.03 2010 Rp 1,187,500 B 2 buah

ag. Kursi Kerja Nota/Faktur 78/K/XII/2010 1.3.2.07.03 12/1/2010 2010 Rp 3,000,000 B terlapor

ah. Meja Lansia

Klas Aset dan Nama/Identitas Aset Tetap

Pemerintah Kalurahan Kepek Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul

Rincian Aset Tetap Desa per 31 Desember 2020

(16)

No. Klas Aset dan Nama/Identitas Aset Tetap KepemilikanBukti Nomor Kode Aset Tetap Tanggal Perolehan Tahun Nilai Perolehan Kondisi Keterangan Pemerintah Kalurahan Kepek

Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Rincian Aset Tetap Desa

per 31 Desember 2020

ai. Filling Kabinet Nota/Faktur 1.3.2.06.04 10/18/2011 2011 Rp 1,750,000 B

aj. Filling Kabinet Nota/Faktur 1.3.2.06.04 10/18/2011 2011 Rp 1,750,000 B

ak. Meja Kursi Tamu Nota/Faktur 1.3.2.07.03 7/28/2011 2011 Rp 2,500,000 B 1 set

al. Meja BPD Nota/Faktur 1.3.2.07.03 12/1/2011 2011 Rp 1,800,000 B 2 buah

am. rak perpustakaan 1.3.2.07.02 2011 Rp 1,500,000 B 2 buah Hibah KPAD

an. Meja Komputer Nota/Faktur 1.3.2.06.05 2013 Rp 300,000 B

ao. Kipas Angin Nota/Faktur 51/K/XII/2013 1.3.2.07.04 12/23/2013 2013 Rp 1,990,700 B 3 buah

ap. Kipas (Wallfan) Nota 50/XII/2013 12/23/2013 2013 Rp 1,990,770 B

aq. Dispenser Nota/Faktur 1.3.2.07.05 2014 Rp 150,000 B

ar. Printer Nota/Faktur 77/K/I/2014 1.3.2.07.03 1/20/2014 2014 Rp 725,000 RB

as. Printer Nota/Faktur 28/K/XII/2014 1.3.2.07.03 12/8/2014 2014 Rp 800,000 RB

at. Kipas Angin Nota/Faktur 26/K/XII/2014 1.3.2.07.04 12/8/2014 2014 Rp 2,700,000 B

au. Filling Kabinet Nota/Faktur 001/701 1.3.2.06.04 12/15/2015 2015 Rp 1,951,250 B

av. Filling Kabinet Nota/Faktur 001/701 1.3.2.06.04 12/15/2015 2015 Rp 1,951,250 B

aw. Filling Kabinet Nota/Faktur 001/701 1.3.2.06.04 12/15/2015 2015 Rp 1,951,250 B

ax. Filling Kabinet Nota/Faktur 001/701 1.3.2.06.04 12/15/2015 2015 Rp 1,951,250 B

ay filling Kabinet Nota/Faktur 001/701 1.3.2.06.04 12/15/2015 2015 Rp 1,951,250 B

az Meja Kayu Nota/Faktur 001/702 1.3.2.07.03 12/20/2015 2015 Rp 9,923,500 B 10 buah

aaa Printer Nota/Faktur 122/K/VIII/2015 1.3.2.07.04 4/26/2017 2015 Rp 690,000 B

aab AC Nota/Faktur 12/K/III/2016 1.3.2.07.04 3/3/2016 2016 Rp 4,950,600 B

aac Meja pingpong Nota/Faktur 58/K/XII/2016 1.3.2.07.05 12/16/2016 2016 Rp 5,000,000 B

aad Chainsaw 1.3.2.07.05 2016 Rp 750,000 B

aae angkong 1.3.2.07.02 2016 Rp 1,200,000 B 3 buah hibah BPBD

aaf sekop 1.3.2.07.05 2016 Rp 450,000 B 3 buah hibah BPBD

aag Linggis 1.3.2.07.02 2016 Rp 400,000 B 2 buah hibah BPBD

aah Cangkul 1.3.2.07.05 2016 Rp 300,000 B 2 buah hibah BPBD

aai Gergaji 1.3.2.07.02 2016 Rp 400,000 B 2 buah hibah BPBD

aaj Wajan Besar 1.3.2.07.05 2016 Rp 450,000 B hibah BPBD

aak Soblok Besar 1.3.2.07.02 2016 Rp 500,000 B hibah BPBD

aal Panci 1.3.2.07.05 2016 Rp 500,000 B 2 buah hibah BPBD

aam Wajan Besar 1.3.2.07.02 2016 Rp 300,000 B hibah BPBD

aan Ceret 1.3.2.07.05 2016 Rp 200,000 B hibah BPBD

aao Dandang/Bancol 1.3.2.07.02 2016 Rp 400,000 B 2 buah hibah BPBD

aap Etalase Nota/Faktur 85/K/XII/2016 1.3.2.07.03 12/19/2016 2016 Rp 4,000,000 B

aaq Printer Nota/Faktur 33/K/IV/2017 1.3.2.07.04 4/26/2017 2017 Rp 1,500,000 B

aar Printer Nota/Faktur 33/K/IV/2017 1.3.2.07.04 4/26/2017 2017 Rp 1,500,000 B

(17)

No. Klas Aset dan Nama/Identitas Aset Tetap KepemilikanBukti Nomor Kode Aset Tetap Tanggal Perolehan Tahun Nilai Perolehan Kondisi Keterangan Pemerintah Kalurahan Kepek

Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Rincian Aset Tetap Desa

per 31 Desember 2020

aat Kipas Angin Nota/Faktur 31/K/IV/2017 1.3.2.07.04 4/26/2017 2017 Rp 800,000 B

aau Kipas Angin Nota/Faktur 31/K/IV/2017 1.3.2.07.04 4/26/2017 2017 Rp 800,000 B

aav Kipas Angin Nota/Faktur 31/K/IV/2017 1.3.2.07.04 4/26/2017 2017 Rp 800,000 B

aaw AC Nota 00157 1.3.2.07.04 8/31/2018 2018 Rp 12,000,000 B 2 unit

aax Kursi Tunggu Nota 02765 1.3.2.07.03 12/27/2018 2018 Rp 4,500,000 B 2 set

aay Genset Nota/Faktur 00157 1.3.2.07.04 8/31/2018 2018 Rp 6,000,000 B

aaz Printer Nota/Faktur 28/K/IX/2018 1.3.2.07.04 9/28/2018 2018 Rp 2,000,000 B

aaaa Mesin Ketik Digital Nota/Faktur 62/K/IX/2018 1.3.2.07.04 9/28/2018 2018 Rp 2,000,000 RR

aaab Filling Kabinet Nota/Faktur 8/K/VII/2018 1.3.2.07.03 7/9/2018 2018 Rp 4,200,000 B 2 Buah

aaac Gordyn Nota/Faktur 120/K/XII/2018 1.3.2.07.05 12/31/2018 2018 Rp 2,240,000 B

aaad Kursi Kerja Nota/Faktur 00069 1.3.2.07.03 5/3/2019 2019 Rp 3,200,000 B 4

aaae Kipas Angin Nota/Faktur 29/K/IV/2019 1.3.2.07.04 4/26/2019 2019 Rp 2,250,000 B 3 buah

aaaf Printer Nota/Faktur 118112 1.3.2.07.03 4/26/2019 2019 Rp 2,500,000 B 1 buah

aaag Etalase Pakaian Nota/Faktur 009048 1.3.2.07.05 3/29/2019 2019 Rp 4,500,000 B

aaah Taplak Meja Nota/Faktur 31/K/IV/2019 1.3.2.07.05 3/26/2019 2019 Rp 360,000 B

aaai Karpet Nota/Faktur 97/K/III/2019 1.3.2.07.05 3/29/2019 2019 Rp 2,000,000 B

aaaj Krakap Gamelan Nota/Faktur 96/K/III/2019 1.3.2.07.05 3/29/2019 2019 Rp 1,750,000 B

aaak Gordyn Nota/Faktur 46/K/IV/2019 1.3.2.07.05 5/3/2019 2019 Rp 3,000,000 B 1 Set

aaal Kotak suara surat 2019 Rp 1,419,000 B

aaam Filling Kabinet Nota/Faktur 2020 Rp 2,150,000 B

aaan Televisi Nota/Faktur 17/12/2020 2020 Rp 3,000,000 B

aaao Braket Nota/Faktur 17/12/2020 2020 Rp 150,000 B

aaap Antena Nota/Faktur 17/12/2020 2020 Rp 150,000 B

aaaq Speaker Nota/Faktur 17/12/2020 2020 Rp 500,000 B

aaar Switc hub Nota/Faktur 17/12/2020 2020 Rp 995,000 B

aaas Clinikal Thermometer B.A.Penyerahan 21/12/2020 2020 Rp 485,000 B

aaat Clinikal Thermometer B.A.Penyerahan 21/12/2020 2020 Rp 1,941,625 B 25 unit

aaau Folding gate Nota/Faktur 2020 Rp 9,990,400 B

aaav Papan nama Perpustakaan surat 2020 Rp 1,000,000 B

4. Komputer

a. Komputer Nota/Faktur 1.1.7.02.03 2003 Rp 26,800,000 RB

b. Komputer Nota/Faktur 42/III/2009 1.1.7.02.03 3/31/2009 2009 Rp 5,000,000 RB

c. Komputer Nota/Faktur 1.1.7.02.03 11/10/2011 2011 Rp 5,000,000 RB

d. Komputer Nota/Faktur 1.1.7.02.03 2012 Rp 14,500,000 RB

e Laptop Nota/Faktur 1.1.7.02.03 10/2/2012 2012 Rp 11,929,300 RR

f. Komputer Nota/Faktur 28/K/XII/2014 1.1.7.02.03 12/8/2014 2014 Rp 4,740,000 RB

(18)

No. Klas Aset dan Nama/Identitas Aset Tetap KepemilikanBukti Nomor Kode Aset Tetap Tanggal Perolehan Tahun Nilai Perolehan Kondisi Keterangan Pemerintah Kalurahan Kepek

Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Rincian Aset Tetap Desa

per 31 Desember 2020

j. Laptop Nota/Faktur 1.1.7.02.03 2014 Rp 1,500,000 RR

k Laptop Nota/Faktur 1.1.7.02.03 2014 Rp 1,500,000 B

l. Laptop Nota/Faktur 1.1.7.02.03 2014 Rp 1,500,000 B

m. LCD proyektor Nota/Faktur 28/K/XII/2014 1.3.2.09.05 12/8/2014 2014 Rp 840,000 B

n. Projector dan tripod Nota/Faktur 27/K/XII/2014 1.3.2.09.05 12/8/2014 2014 Rp 11,500,000 B

o. Laptop Nota/Faktur JL-YGY-0010897 1.1.7.02.03 9/8/2015 2015 Rp 5,445,000 B

p. Laptop Nota/Faktur JL-YGY-0010897 1.1.7.02.03 9/8/2015 2015 Rp 5,445,000 B

q. Laptop Nota/Faktur 1.1.7.02.03 2016 Rp 2,800,000 B

r. Laptop Nota/Faktur 12/K/VI/2016 1.1.7.02.03 6/2/2016 2016 Rp 4,500,000 B

s. laptop Nota/Faktur 12/K/VI/2016 1.1.7.02.03 6/2/2016 2016 Rp 4,500,000 B

t. Laptop Nota/Faktur 12/K/VI/2016 1.1.7.02.03 6/2/2016 2016 Rp 4,500,000 B

u. Komputer Nota/Faktur 32/K/IV/2015 1.1.7.02.03 4/30/2015 2017 Rp 5,000,000 B

v. Komputer Nota/Faktur 60/K/XII/2018 1.1.7.02.03 9/28/2018 2018 Rp 5,000,000 B

w. Komputer Nota/Faktur 00270 1.1.7.02.03 4/26/2019 2019 Rp 5,000,000 B

Komputer Nota/Faktur 000201 1.1.7.02.03 12/11/2019 2019 Rp 5,000,000 B

5. Alat Studio, Komunikasi dan Pemancar

a. Ampilifier Nota/Faktur 1.3.2.09.10 1987 Rp 95,000 RR

b. Horn Nota/Faktur 1.3.2.09.05 1987 Rp 1,350,000 B

c. Wireless Nota/Faktur 1.3.2.09.06 1987 Rp 100,000 B

d. Wireless Nota/Faktur 1.3.2.09.10 2006 Rp 500,000 B

e. Wireless Nota/Faktur 1.3.2.09.06 2010 Rp 500,000 B

f. Sound System Nota/Faktur 84/K/XII/2018 1.3.2.09.08 12/27/2018 2018 Rp 15,000,000 RR

g Android Nota/Faktur 17/11/2020 2020 Rp 6,700,000 B

h Ampilifier dan Horn Nota/Faktur 17/12/2020 2020 Rp 1,100,000 B

III Kendaraan Rp

-IV Gedung dan Bangunan Rp 4,474,502,265

1. Kios desa B.A.Penyerahan 1.3.3.07.04 1985-1999 Rp 429,000,000 B 11 unit

2. Gedung Balai Desa B.A.Penyerahan 1.3.3.01.02 12/23/2004 2004 Rp 876,400,000 B

3. Gedung TP PKK Sumbermulyo Laporan Akhir PelaksanaanPPK/XII/2006 1.3.3.01.05 12/18/2006 2006 Rp 47,869,920 B

4. Gedung PKK dan karangtaruna B.A.Penyerahan 1.3.3.01.04 2007 Rp 64,000,000 B

5. Gedung Yandu Lansia B.A.Penyerahan PNPM/XII/2009 1.3.3.01.07 12/28/2009 2009 Rp 64,825,700 B

6. Kamar Mandi B.A.Penyerahan 1.3.3.07.06 2009 Rp 18,000,000 B

7. Los hasil Industri B.A.Penyerahan 1.3.3.01.04 2010 Rp 40,970,000 B 6 los

8. Kios desa B.A.Penyerahan 1.3.3.01.04 2010 Rp 46,398,000 B 2 unit

9. Gedung Bermain Paud Trimulyo II B.A.Penyerahan PNPM/X/2012 1.3.3.01.05 10/29/2012 2012 Rp 39,000,000 B

10. Mushola B.A.Penyerahan 1.3.3.07.11 7/7/2012 2012 Rp 50,000,000 RR

(19)

No. Klas Aset dan Nama/Identitas Aset Tetap KepemilikanBukti Nomor Kode Aset Tetap Tanggal Perolehan Tahun Nilai Perolehan Kondisi Keterangan Pemerintah Kalurahan Kepek

Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Rincian Aset Tetap Desa

per 31 Desember 2020

12. Kios desa B.A.Penyerahan 1.3.3.01.04 2013 Rp 144,000,000 B 2 unit

13. Gedung PAUD Kepek I B.A.Penyerahan PNPM/XII/2013 1.3.3.01.05 2013 Rp 124,000,000 B

14. Kios desa B.A.Penyerahan 1.3.3.01.04 2014 Rp 96,000,000 B 2 unit

15. Gedung PAUD Kranon Laporan Akhir Pelaksanaan04/TPK/XII/2014 1.3.3.01.05 12/23/2014 2014 Rp 110,043,000 B

16. Kios desa B.A.Penyerahan 1.3.3.01.04 2016 Rp 164,000,000 B 5 unit

17. Gedung PAUD Tegalmulyo B.A.Penyerahan 1.3.3.01.05 2016 Rp 134,189,000 B

18. Gedung Lembaga Desa B.A.Penyerahan 06/BA-STB/TPK/2017 1.3.3.01.04 2017 Rp 351,000,000 B

19. Dapur dan gudang B.A.Penyerahan 07/BA-STB/TPK/2017 1.3.3.07.11 12/18/2017 2017 Rp 57,061,500 B

20. Gedung Posyandu Trimulyo I B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.3.07.11 12/29/2017 2017 Rp 140,069,000 B

21 Kios desa B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.3.07.04 12/29/2017 2017 Rp 150,062,000 B 5 unit

22 Kios desa B.A.Penyerahan 03/STRKD/TPK/XII/2018 1.3.3.07.04 2018 Rp 203,156,400 B 4 unit

23 Gedung PAUD Kepek II B.A.Penyerahan 06/BA-STB/TPK/2018 1.3.3.07.05 10/26/2018 2018 Rp 147,410,595 B

24 Taman Desa Nota/Faktur 31/K/VII/2018 1.3.4.04.03 7/25/2018 2018 Rp 24,917,000 B

25 Gedung PAUD Bansari B.A.Penyerahan 006/TPK-GP/2019 1.3.3.01.05 11/29/2019 2019 Rp 167,539,300 B

26 Kios desa B.A.Penyerahan 006/TPK-KD/2019 1.3.3.07.04 11/29/2019 2019 Rp 243,562,100 B

27 Kios desa 2020 Rp 225,028,750 B

28 Rehab Balai Padukuhan Trimulyo I 2020 Rp 40,000,000 B

29 Rehab Balai Padukuhan Trimulyo II 2020 Rp 70,000,000 B

30 Rehab Balai Padukuhan Ledoksari 2020 Rp 50,000,000 B

IV Jalan Rp 765,407,800

1. Jalan Desa

a. Cor Rabat Beton B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 8/12/2017 2017 Rp 49,887,000 B

b Cor Rabat Beton B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 8/12/2017 2017 Rp 26,814,000 B

c Talud Jalan B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.04 8/12/2017 2017 Rp 20,197,000 B

d Talud Jalan B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.04 8/12/2017 2017 Rp 14,064,000 B

e Talud Jalan B.A.Penyerahan 06/BA-STB/TPK/2018 1.3.4.01.04 5/10/2018 2018 Rp 29,995,100 B

g Rehabilitasi Talud Desa B.A.Penyerahan 01/HIBAH/2019 1.3.4.01.04 2019 Rp 26,309,000 B

h Rehabilitasi Talud Desa B.A.Penyerahan 01/HIBAH/2019 1.3.4.01.04 2019 Rp 35,140,500 B

i Pengerasan jalan aspal B.A.Penyerahan 006/TPK-BKK/2019 1.3.4.01 12/12/2019 2019 Rp 73,125,000 B

j Pengerasan jalan aspal B.A.Penyerahan 006/TPK-BKK/2019 1.3.4.01 12/12/2019 2019 Rp 73,125,000 B

k Jalan sandsheet B.A.Penyerahan 01/XII/2019 9/20/2019 2019 Rp 76,820,200 B

l Aspal penetrasi B.A.Penyerahan 01/HIBAH/2019 2019 Rp 258,739,000 B

m Corblok B.A.Penyerahan 01/HIBAH/2019 2019 Rp 81,192,000 B

VI. Jembatan Rp 43,616,000

(20)

No. Klas Aset dan Nama/Identitas Aset Tetap KepemilikanBukti Nomor Kode Aset Tetap Tanggal Perolehan Tahun Nilai Perolehan Kondisi Keterangan Pemerintah Kalurahan Kepek

Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Rincian Aset Tetap Desa

per 31 Desember 2020

1 Jaringan Air

a. Drainase B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.05 8/12/2017 2017 Rp 10,304,000 B

b. Drainase B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.05 8/12/2017 2017 Rp 47,348,000 B

c. Drainase B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.05 8/12/2017 2017 Rp 19,267,500 B

d Rehab SAH B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.05 8/12/2017 2017 Rp 20,548,500 B

e Rehab SAH B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.05 8/12/2017 2017 Rp 31,627,000 B

f Rehab SAH B.A.Penyerahan 007/BA-STBKD/TPK/2017 1.3.4.01.05 8/12/2017 2017 Rp 24,470,000 B

g Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 64,419,100 B h Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 13,676,950 B i Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 38,949,400 B j Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 37,280,100 B k Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 28,295,200 B l Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 20,762,700 B m Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 20,240,850 B n Drainase B.A.Penyerahan 03/STRDGGKD/X/2018 1.3.4.01.05 5/11/2018 2018 Rp 26,032,600 B

o Drainase B.A.Penyerahan 06/BA-STB/TPK/2018 1.3.4.01.05 9/10/2018 2018 Rp 13,005,900 B

p Drainase B.A.Penyerahan 006/TPK-TD/2019 1.3.4.01.05 5/20/2019 2019 Rp 35,768,000 B

q Drainase B.A.Penyerahan 006/TPK-TD/2019 1.3.4.01.05 6/20/2019 2019 Rp 31,540,500 B

r Drainase B.A.Penyerahan 006/TPK-TD/2019 1.3.4.01.05 6/20/2019 2019 Rp 10,944,750 B

s Drainase B.A.Penyerahan 01/XII/2019 1.3.4.01.05 9/20/2019 2019 Rp 72,180,400 B

t Talud dan drainase B.A.Penyerahan 01/HIBAH/2019 1.3.4.01.05 2019 Rp 308,534,000 B

u Drainase B.A.Penyerahan 01/HIBAH/2019 1.3.4.01.15 2019 Rp 336,266,000 B

v Drainase 2020 Rp 166,040,400 B

w Drainase 2020 Rp 40,000,000

x Drainase 2020 Rp 30,000,000 B

VIII. Jaringan Instalasi Rp 36,053,710

1 Instalasi Listrik dan Telepon

a. Instalasi Telepon Nota/Faktur 1.3.4.05.08 Rp 1,500,000 B

b Listrik Kantor Desa Nota/Faktur 1.3.4.05.05 Rp 3,500,000 B

c Listrik Mushola Nota/Faktur 1.3.4.05.05 Rp 3,500,000 B

d Listrik Gedung Yandu Lansia Nota/Faktur 1.3.4.05.05 Rp 3,500,000 B

e Listrik Balai Budaya Nota/Faktur 1.3.4.05.05 Rp 2,000,000 B

f Air PDAM 1.3.4.03.12 Rp 2,000,000 B

g Instalasi Jaringan Internet Nota/Faktur 1.3.4.05.07 2018 Rp 8,063,000 B

h Instalasi Jaringan Internet Nota/Faktur 1.3.4.05.07 2019 Rp 11,990,710 B

IX. Aset Tetap lainnya Rp

(21)

-No. Klas Aset dan Nama/Identitas Aset Tetap KepemilikanBukti Nomor Kode Aset Tetap Tanggal Perolehan Tahun Nilai Perolehan Kondisi Keterangan Pemerintah Kalurahan Kepek

Kapanewon Wonosari, Kabupaten Gunungkidul Rincian Aset Tetap Desa

per 31 Desember 2020

Total Nilai Aset Tetap per 31 Desember 2020 Rp 7,126,089,520

(22)

: KEPEK : WONOSARI : GUNUNGKIDUL : DI YOGYAKARTA

VOLUME SATUAN ANGGARAN (Rp) VOLUME SATUAN ANGGARAN (Rp) CAPAIAN (%) PBK PBH PAD DLL

2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 14

1 BIDANG PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DESA

1 1 01 Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Kepala Desa Tersedianya siltap dan tunjangan kepala desa 1 Paket Rp 41,630,000.00 1 Paket Rp 41,480,000.00 100% Rp 35,850,000 Rp 5,630,000 1 1 02 Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Perangkat Desa Tersedianya siltap dan tunjangan perangkat desa 1 Paket Rp 569,962,000.00 1 Paket Rp 568,182,750.00 100% Rp 486,620,750 Rp 81,562,000 1 1 03 Penyediaan Jaminan Sosial bagi Kepala Desa dan Perangkat Desa Tersedianya jaminan kesehatan kepala desa dan perangkat desa1 Paket Rp 43,666,460.00 1 Paket Rp 42,498,354.00 97% Rp 42,498,354

1 1 04 Penyediaan Operasional Pemerintah Desa (ATK, Honor PKPKD dan PPKD dll)Tersedianya operasional pemerintah desa 1 Paket Rp 78,817,123.00 1 Paket Rp 69,393,887.00 88% Rp 34,877,004 Rp - Rp 3,112,880 Rp 31,404,003 Rp -1 1 05 Penyediaan Tunjangan BPD Tersedianya tunjangan bpd 1 Paket Rp 42,250,000.00 1 Paket Rp 42,250,000.00 100% Rp 39,000,000 Rp 3,250,000 1 1 06 Penyediaan Operasional BPD (rapat, ATK, Makan Minum, Pakaian Seragam, Listrik dll)Tersedianya operasional bpd 1 Paket Rp 13,575,000.00 1 Paket Rp 13,215,400.00 97% Rp 270,000 Rp 12,255,400 Rp 690,000 1 1 07 Penyediaan Insentif/Operasional RT/RW Tersedianya insentif(operasional) rt/rw 1 Paket Rp 27,000,000.00 1 Paket Rp 27,000,000.00 100% Rp - Rp 27,000,000

1 2 01 Penyediaan Sarana (Aset Tetap) Perkantoran/Pemerintahan Tersedianya aset perkantoran 1 Paket Rp 5,550,000.00 1 Paket Rp 4,795,000.00 86% Rp 4,795,000

1 2 02 Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Gedung/Prasarana Kantor Desa **) Terpeliharanya gedung dan kantor desa 1 Paket Rp 9,290,000.00 1 Paket Rp 4,799,000.00 52% Rp - Rp 452,500 Rp 4,346,500 1 2 94 Rehabilitasi/pemeliharaan kendaraan dinas/operasional Terlpel]haranya kendaraan dinas 1 Paket Rp 963,500.00 1 Paket Rp 738,500.00 77% Rp 738,500

1 2 95 Penyediaan jasa perbaikan/servis peralatan kerja Tersedianya jasa perbaikan/servis peralatan kerja 1 Paket Rp 6,173,400.00 1 Paket Rp 2,990,000.00 48% Rp 2,990,000 Rp -1 3 01 Pelayanan Administrasi Umum dan Kependudukan Terlaksananya pelayanan adm pelayanan dan kependudukan1 Paket Rp 1,000,000.00 1 Paket Rp 1,000,000.00 100% Rp 1,000,000

1 3 02 Penyusunan, Pendataan, dan Pemutakhiran Profil Desa **) Tersusunnya profil desa 1 Paket Rp 13,987,500.00 1 Paket Rp - 0% Rp

-1 3 90 Penyusunan monografi desa Tersusunnya monografi desa 1 Paket Rp 2,900,000.00 1 Paket Rp - 0% Rp - Rp -1 3 91 Pendataan keluarga/rumah tangga miskin Terfalidasinya data rtm 1 Paket Rp 1,848,210.00 1 Paket Rp 375,000.00 20% Rp 375,000

1 4 01 Penyelenggaraan Musyawarah Perencanaan Desa/Pembahasan APBDes (Reguler)Terselenggaranya musdes dan murenbangdesa 1 Paket Rp 2,793,800.00 1 Paket Rp 1,420,000.00 51% Rp 1,420,000 Rp -1 4 03 Penyusunan Dokumen Perencanaan Desa (RPJMDesa/RKPDesa dll) Tersesunnya dokumen perencanaan desa 1 Paket Rp 5,255,449.04 1 Paket Rp 5,067,250.00 96% Rp 3,825,000 Rp 1,242,250 1 4 04 Penyusunan Dokumen Keuangan Desa (APBDes, APBDes Perubahan, LPJ dll)Tersusunnya dokumen keuangan desa 1 Paket Rp 3,025,000.00 1 Paket Rp 2,997,350.00 99% Rp 2,997,350

1 4 05 Pengelolaan Administrasi/ Inventarisasi/Penilaian Aset Desa Terkelolanya adm aset desa 1 Paket Rp 3,280,000.00 1 Paket Rp 2,950,000.00 90% Rp 2,950,000 1 4 06 Penyusunan Kebijakan Desa (Perdes/Perkades selain Perencanaan/Keuangan)Tersusunnya kebijakan desa 1 Paket Rp 4,260,000.00 1 Paket Rp 200,000.00 5% Rp 200,000 1 4 07 Penyusunan Laporan Kepala Desa, LPPDesa dan Informasi Kepada MasyarakatTersusunnya laporan kepala desa,lppd,lkppd dan ippd 1 Paket Rp - 1 Paket Rp - 0% Rp -1 4 08 Pengembangan Sistem Informasi Desa Terkelolanya sistem informasi desa 1 Paket Rp 2,760,000.00 1 Paket Rp 2,700,000.00 98% Rp 2,700,000 1 4 90 Penyusunan laporan keuangan bulanan/SPJ dan semesteran Tersusunnya laporan keuangan bulanan/spj dan semesteran1 Paket Rp 1,500,000.00 1 Paket Rp 1,473,000.00 98% Rp 1,473,000 1 4 95 Pengadaan pakaian dinas/seragam Tersedinya seragam 1 Paket Rp 6,200,000.00 1 Paket Rp 6,200,000.00 100% Rp 6,200,000 1 5 94 Intensifikasi pemungutan pajak daerah /PBB Terlaksananya intensifikasi pajak pbb 1 Paket Rp 9,450,000.00 1 Paket Rp 8,445,000.00 89% Rp 8,445,000 2 BIDANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA

2 1 01 Penyelenggaran PAUD/TK/TPA/TKA/TPQ/Madrasah NonFormal Milik Desa (Honor, Pakaian dll)Tersedianya insntif pendidik paud dan tkpkk 1 Paket Rp 24,030,000.00 1 Paket Rp 21,920,000.00 91% Rp 21,920,000 2 1 08 Pengelolaan Perpustakaan Milik Desa (Pengadaan Buku, Honor, Taman Baca)Terkelolanya perpustakaan milik desa 1 Paket Rp 2,920,000.00 1 Paket Rp 2,920,000.00 100% Rp 2,920,000 2 1 90 Pembangunan/rehabilitasi Gedung PAUD/TK Milik Desa Terbangunnya gedung paud milik desa 1 Unit Rp - 1 Unit Rp - 0% Rp -2 2 02 Penyelenggaraan Posyandu (Mkn Tambahan, Kls Bumil, Lamsia, Insentif) Tersedianya insentif kades yandu 1 Paket Rp 21,600,000.00 1 Paket Rp 21,600,000.00 100% Rp 21,600,000 2 2 03 Penyuluhan dan Pelatihan Bidang Kesehatan (Untuk Masy, Tenaga dan Kader Kesehatan dll)Terselenggaranya penyuluhan bidang kesehatan 1 Paket Rp - 1 Paket Rp - 0% Rp -2 2 04 Penyelenggaraan Desa Siaga Kesehatan Terselenggaranya kegiatan desa siaga dan padukuhan siaga1 Paket Rp 10,725,000.00 1 Paket Rp 5,895,000.00 55% Rp 5,895,000 2 2 98 Insentif kader kesehatan/KB Tersedianya insentif kader kesehatan dan kb 1 Paket Rp 33,702,899.00 1 Paket Rp 31,560,000.00 94% Rp 31,560,000

2 3 06 Pemeliharaan Gedung/Prasarana Balai Desa/Balai Kemasyarakatan Terpeliharanya balai padukuhan 4 Paket Rp 155,000,000.00 4 Paket Rp 154,197,500.00 99% Rp 154,197,500 2 3 10 Pembangunan/Rehabilitas/Peningkatan/Pengerasan Jalan Desa **) Pengerasan jalan desa 0 meter Rp - 0 meter Rp - 0% Rp -2 3 14 Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Prasarana Jalan Desa (Gorong, selokan dll)Terbangunnya prasarana jalan desa 453.5 meter Rp 237,332,300.00 507 meter Rp 235,769,400.00 99% Rp 166,040,400 Rp 69,729,000 2 4 01 Dukungan Pelaksanaan Program Pembangunan/Rehab Rumah Tidak Layak Huni GAKINTersedianya stimulan rtlh 10 unit Rp 70,787,500.00 10 unit Rp 70,237,150.00 99% Rp 70,237,150

2 4 94 Penyediaan prasarana dan sarana pengelolaan sampah Tersedianya angkutan sampah 1 Paket Rp - 1 Paket Rp - 0% Rp -2 5 03 Pelatihan/Sosialisasi/Penyuluhan/Penyadaran tentang LH dan Kehutanan **)Terselenggaranya sarasehan program kali bersih 1 Paket Rp 9,965,000.00 1 Paket Rp 7,970,000.00 80% Rp 7,970,000 2 6 02 Penyelenggaraan Informasi Publik Desa (Poster, Baliho Dll) Tersedianya indormasi publik 1 Paket Rp 6,900,000.00 1 Paket Rp 6,900,000.00 100% Rp 6,900,000 3 BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN

3 1 02 Penguatan & Peningkatan Kapasitas Tenaga Keamanan/Ketertiban oleh PemdesTerlaksananya peningkatan kapasitas satuan linmas 1 Paket Rp 300,000.00 1 Paket Rp 180,000.00 60% Rp 180,000 3 1 05 Penyediaan Pos Kesiapsiagaan Bencana Skala Lokal Desa Rakor Destana 1 Paket Rp 287,500.00 1 Paket Rp - 0% Rp -3 2 05 Pembangunan/Rehabilitasi Sarana Prasarana Kebudayaan/Rumah Adat/Kegamaan Milik Desa **)Peningkatan sarana prasarana balai budaya 1 Paket Rp - 1 Paket Rp - 0% Rp -3 2 90 Pemberian stimulan kegiatan keagamaan terlaksananya keg syawalan 1 Paket Rp - 1 Paket Rp - 0% Rp

-LAIN-LAIN (Rp) BENTUK LAIN 1 13 PROVINSI KODE

REKENING URAIAN NAMA OUTPUT

OUTPUT SUMBER DANA

RENCANA REALISASI

DANA DESA (Rp) ALOKASI DANA DESA (Rp)

KABUPATEN

LAPORAN REALISASI KEGIATAN PERIODE 01 JANUARI - 31 DESEMBER

TAHUN ANGGARAN 2020

KALURAHAN KAPANEWON

Referensi

Dokumen terkait

Masalah tersebut dapat diatasi dengan melakukan penyetaraan skor yang diperoleh dari peserta yang mengambil tes-tes itu dan kesetaraan antarskor dapat dilakukan

Menilai kemampuan memahami konsep.  Buku Panduan pendidik IPS Terpadu untuk SMP/MTs Kls VIII JP BOOKS  Referensi lain yang sesuai.. konseptualisasi dalam bentuk lisan dan

Pengetahuan masyarakat terhadap fatwa-fatwa ini akan memberikan keuntungan kepada lembaga keuangan syari’ah berupa penurunan tingkat keluhan akibat

Berdasarka uraian yang telah dijelaskan diatas dapat disimpulkan bahwa Hakim dalam menjatuhkan Putusan Hukuman bagi terdakwa tindak pidana penipuan dinilai

Pada kondisi tertentu, suatu produk dapat diiradiasi dengan MBE atau iradiator gamma, akan tetapi ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan sebelum membangun instalasi

Adalah menjadi tugas dan tanggung jawab kita semua, terutama yang terlibat langsung dan tidak langsung dalam penyelenggaraan pendidikan untuk memberikan peran dan

Tujuan dari penelitian ini untuk mengevaluasi: (1) manajemen penyelenggaraan diklat pendamping KUBE angkatan III di BBPPKS Yogyakarta, (2) hasil penyelenggaraan

Bin Mu’allim, Amir, Yurisprudensi Peradilan Agama (Studi Pemikiran Hukum Islam di Lingkungan Pengadilan Agama Se-Jawa Tengah dan Pengadilan Tinggi Agama Semarang Tahun