KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015
“Sport Utility Performance for Excellent Lifestyle”
Lini Kendaraan Tangguh dan Handal dari Mitsubishi Motors
Ramaikan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015
PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), Distributor resmi kendaraan Mitsubishi di Indonesia dari
Mitsubishi Motors Corporation (MMC) dan Mitsubishi Fuso Truck & Bus Corporation (MFTBC) akan berpartisipasi
dalam ajang pameran otomotif bertajuk Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015. Acara ini akan
belangsung pada tanggal 20-30 Agustus 2015 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City.
Di GIIAS 2015, booth Mitsubishi Motors terletak di Hall 7A dan akan menghadirkan 17 unit kendaraan
penumpangnya dengan tema “Sport Utility Performance for Excellence Lifestyle”. Tema ini mengandung arti bahwa
Mitsubishi Motors menghadirkan lini kendaraan yang tangguh, handal, dengan DNA Sport Utility untuk mendukung
gaya hidup masyarakat Indonesia.
Di GIIAS 2015, KTB Mitsubishi Motors juga menampilkan pikap andalannya, Mitsubishi All New Triton. All New
Triton hadir menggantikan Mitsubishi Strada Triton dengan konsep baru sebagai kendaraan small pick up 4x4 yang
“Modern, Fungsional, Handal, dan Nyaman”. Mitsubishi All New Triton adalah kendaraan multifungsi yang sudah
teruji menaklukkan medan ekstrim, fungsional untuk pasar Indonesia dengan desain baru yang modern dan mampu
memberikan kenyamanan layaknya kendaraan penumpang.
Di samping All New Triton, KTB juga menghadirkan mobil konsep bernama “Outlander PHEV Concept S”,
sebuah model kendaraan konsep dari Mitsubishi Motors dengan desain spesial untuk basis produksi Outlander PHEV.
Desain eksterior dan interior bertemakan “Sporty dan Sophisticated”. Di sisi performa, kendaraan ini memberikan
kenyamanan mengemudi dengan kelincahan dan performa tinggi yang diusung oleh sumber tenaga Twin Motor 4WD
Plug-in Hybrid EV System dan 2.0 4Cyl. DOHC-MIVEC Gasoline Engine.
Di booth yang berukuran ±1300m² ini, pengunjung juga dapat melihat lini kendaraan penumpang Mitsubishi
Motors yang sudah lebih dulu dikenal, Pajero Sport, Delica, Outlander Sport, dan Mirage. KTB juga menyediakan unit
test drive Mitsubishi All New Triton Exceed, Pajero Sport V6, dan Delica, bagi konsumen yang ingin mencoba langsung
performa kendaraan Mitsubishi. Di booth Mitsubishi Motors, pengunjung juga akan dihibur oleh penampilan bintang
tamu di akhir pekan, antara lain Naif, Nidji, Ada Band, dan Ari Lasso.
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 Mitsubishi All New Triton
Mitsubishi All New Triton hadir sebagai “Sport Utility Double Cabin” dengan 4 konsep utamanya: Modern, Fungsional,
Handal, dan Nyaman. Mitsubishi All New Triton adalah kendaraan multifungsi yang sudah teruji menaklukkan medan ekstrim,
fungsional untuk pasar Indonesia dengan desain baru yang modern dan mampu memberikan kenyamanan layaknya kendaraan penumpang.
Kehadiran All New Triton diharap untuk mengukuhkan posisi market leader dan meningkatkan pangsa pasar Mitsubishi di kelas pick up 4X4. Fokus pasar utama dari All New Triton adalah sektor fleet dan semi-private, dimana All New Triton digunakan sebagai kendaraan multi-fungsi, baik untuk kendaraan operasional di sektor pertambangan dan perkebunan maupun kendaraan pendukung hobi, offroad, dan gaya hidup.
Sejak diluncurkan, Mitsubishi Strada Triton berhasil meraih 15 penghargaan bergengsi dari media di tanah air dan mencapai populasi lebih dari 50.000 unit di seluruh Indonesia yang sebagian besar berasal dari sektor fleet. Berkaca dari pengalaman selama lebih dari 13 tahun di Indonesia, tentunya ketangguhan, kehandalan, dan performa Mitsubishi Triton di Indonesia sudah terbukti dan tidak diragukan. Peluncuran Mitsubishi All New Triton di tahun 2015 ini diharapkan dapat memperkuat pangsa pasar Mitsubishi, baik di sektor fleet maupun semi private, dan mempertahankan kesuksesan Mitsubishi Triton Indonesia sebagai “Your Remarkable Success Partner”.
Kegiatan Offroad, Test Drive dan Test Ride untuk membuktikan performa Mitsubishi All New Triton Mitsubishi All New Triton hadir dengan 5 varian, yaitu:
4X4 Double Cabin 4X4 Single Cabin
Exceed A/T Exceed M/T GLS M/T HDX M/T HDX M/T
- Memberikan impresi gagah dan sporty
- menghasilkan torsi dan tenaga tertinggi
- fitur lengkap dan desain modern
- penggunaan untuk hobi, aktivitas offroad, dan gaya hidup
- mampu menghasilkan torsi dan tenaga yang lebih tinggi dari varian HDX
- memberi kenyamanan dengan fitur lengkap
- penggunaan untuk aktivitas off-road dan mendukung aktivitas bisnis
- dirancang untuk menaklukkan medan berat - menggunakan ban MT 245/75R16
- menggunakan Limited Slip Differental (LSD) tipe mekanik meningkatkan traksi roda di medan off-road - penggunaan untuk medan off-road di area
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015
Sedangkan karakteristik utama dari Mitsubishi All New Triton, antara lain:
Modern Fungsional Handal Nyaman
- guratan tegas di eksterior sehingga lebih sporty dan dinamis
- J-Line Design lebih optimal - desain aerodinamis
- desain interior lebih modern dan elegan - ruang kargo lebih luas - fitur interior yang semakin fungsional
- penggunaan mesin legendaris 4D56 2.5L DI-D Commonrail dengan Turbocharger
- Pengembangan suspensi dan struktur bodi lebih kuat - Pengembangan Fitur
Keamanan dan keselamatan
- Leg Room Terpanjang di Kelasnya - Easy to Drive
- Pengembangan Kekedapan Kabin - Pengembangan Auto Air
Conditioner (Exceed & GLS) - Fitur ETACS
Penjelasan lebih lengkap mengenai fitur pada Mitsubishi All New Triton akan dijelaskan sebagai berikut. Desain Modern
1. Eksterior: tampil lebih modern dengan perubahan total di sisi eksterior. Guratan-guratan tegas menjadikan All New Triton
terlihat sporty dan dinamis.
2. J-Line Design
Desain J-Line lebih dioptimalkan pada All-New Triton. Selain memberi kesan yang lebih sporty dan modern, desain ini memiliki beberapa keuntungan, yaitu kemampuan manuver lebih baik (turning radius kecil) dengan kabin yang tetap luas, serta posisi duduk penumpang belakang lebih nyaman.
3. Best In-Class Aero Dynamic Performance
Mitsubishi All New Triton memiliki design yang Aerodinamis sehingga kendaraan
dapat menembus hambatan udara dengan baik dan membuat konsumsi bahan
bakar jadi lebih efisien.
4. Interior
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015
Fungsional
1. Pengembangan Ruang Kargo
Mitsubishi All-New Triton mengalami pengembangan ruang kargo baik sisi panjang maupun tinggi tanpa mengurangi kenyamanan penumpang yang ada di dalam kabin sehingga dapat mengoptimalkan volume muatan.
*Pengukuran tanpa bedliner
*Pengukuran tanpa bedliner 2. Pengembangan Interior
Hidden Space:
Terdapat tempat
penyimpanan yang terletak dibagian jok belakang (Varian Double Cabin)
Glove Box :
Semua varian telah dilengkapi dengan glove box push - open type.
Untuk varian Exceed dan GLS dilengkapi dengan damper sehingga glove box terbuka perlahan.
Center Console:
Terdapat di bagian depan transmisi untuk meletakkan barang berukuran kecil. Dapat dibuka sehingga bisa digunakan sebagai tempat penyimpanan barang.
Handal
1. Penggunaan Mesin Legendaris 4D56 2.5L DI-D Commonrail dengan Turbocharger
seluruh varian menggunakan mesin 4D56 2.5L DI-D Commonrail dengan Turbocharger, Mesin 4D56 adalah mesin diesel legendaris yang sudah terbukti dan teruji ketangguhannya. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga maksimal, peningkatan output torsi dan akselerasi dengan konsumsi bahan bakar yang tetap efisien.
Di varian Exceed A/T, terdapat penyempurnaan di bagian torsi sehingga menjadi lebih besar dan memiliki kemampuan off road yang sama dengan varian Exceed M/T.
Double Cabin Exceed (A/T & M/T) Double Cabin GLS Double Cabin & Single Cabin HDX Turbocharger (VGT) with Intercooler
Max. Power 178 PS/ 4.000 rpm Max. Torque 40.8 kg.m/ 2.000 rpm
Turbocharger with Intercooler
Max. Power 136 PS/ 4.000 rpm Max. Torque 33.1 kg.m/ 2.000 rpm
Turbocharger
Max. Power 110 PS/ 4.000 rpm
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 2. Pengaplikasian Teknologi Mitsubishi
Teknologi Mitsubishi yang sudah teruji dalam ketangguhannya pun kembali diterapkan dalam Mitsubishi All New Triton.
Turbocharger
Bekerja memanfaatkan gas buang mesin sehingga udara yang masuk ke ruang bakar lebih optimal
Variable Geometry Turbo (VGT)
Pada RPM rendah, sirip dalam VGT menutup dan gas buang memutar turbin lebih cepat. Pada RPM tinggi, volume gas buang akan padat dan mengurangi tekanan balik gas buang dan menjaga kecepatan turbin
Intercooler
Mendinginkan temperatur udara yang masuk melalui turbocharger ke ruang bakar sehingga pembakaran lebih sempurna
3. Pengembangan suspensi dan struktur bodi lebih kuat
Demi performa maksimal, kehandalan, stabilitas, dan kenyamanan ketika dikendarai, Mitsubishi All New Triton mengalami penyempurnaan pada sistem suspensi, terutama ketika melewati medan offroad.
Suspensi depan
Menggunakan sistem suspensi Independent Wishbone, Coil Spring, dan Telescopic Shock Absorber. Suspensi depan mengalami pengembangan diameter stabilizer bar lebih besar dan spring lebih kuat sehingga lebih mudah melewati medan
berat dan meredam guncangan.
Suspensi belakang
Suspensi belakang menggunakan Rigid Axle, Eliptic Leaf Spring, Telescopic Shock Absorber yang lebih kuat menahan beban
ketika banyak muatan.
Penguatan rangka ruang mesin
Penyambungan beberapa frame pada bagian depan (ruang mesin) sehingga semakin kuat dan penyaluran gaya yang lebih baik saat terjadi benturan
Skid plate
skid plate dipertebal sehingga memberi perlindungan lebih pada bagian bawah kendaraan saat melewati medan berat.
Volume rubber body mounting
volume rubber pada body mounting bertambah 119% dari sebelumnya sehingga Lebih tahan terhadap guncangan karena dapat menyerap getaran lebih baik.
4. Pengembangan Fitur Keamanan
Sistem keamanan aktif:
a. Anti-Lock Braking System dan Electronic Brake Distribution (ABS-EBD) untuk varian Exceed dan GLS
ABS Sebuah teknologi yang ada di sistem pengereman dan mampu mencegah roda terkunci jika terjadi pengereman secara mendadak.
EBD Sebuah teknologi yang berfungsi untuk mengatur distribusi tekanan/gaya pengereman secara proporsional ke semua roda berdasarkan kondisi jalan, kecepatan, beban, dll sehingga pengereman lebih efektif.
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015
b. LSPV (Load Sensing Proportioning Valve) untuk varian HDX
Sistem yang bekerja secara mekanikal untuk mengatur efektivitas rem karena adanya perubahan beban. LSPV mengoptimalkan kerja rem antara rem depan dengan rem belakang sesuai dengan beban kendaraan sehingga pengereman lebih efektif.
Sistem Keamanan Pasif
RISE (Reinforced Impact Safety Evolution) Body
RISE Body dengan High Tensile Steel Panel yang merupakan sistem keamanan pasif yang dapat menyerap energi benturan untuk melindungi penumpang.
Chassis Ladder Frame
Chassis dilengkapi dengan Collision Energy Absorbing Joints untuk menyerap energi benturan.
Dual SRS Airbag
Seluruh varian All New Triton telah dilengkapi dengan Dual SRS
Airbag
Collapsible Steering Column
Sistem keamanan yang memungkinkan steering column terlipat kedalam ketika terjadi benturan.
Immobilizer
Sebagai anti theft system, dimana mesin kendaraan hanya bisa dihidupkan ketika kode verifikasi yang tepat telah dikirimkan oleh transmitter. (Khusus tipe exceed)
Pengembangan Water Screen
Bentuk bumper telah dimodifikasi, menghasilkan performa water screen yang lebih baik dari model sebelumnya: -Mengurangi cipratan air di kaca depan
-Visibilitas mengemudi lebih baik dan lebih aman ketika melewati genangan air.
Nyaman
1. Leg Room Terpanjang di Kelasnya
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 2. Easy to Drive
Pengembangan di beberapa sektor membuat All New Triton lebih mudah dikendarai dan dikemudikan.
Turning radius terbaik di kelasnya Radius putar minimum 5,9 m, merupakan yang terkecil di kelasnya. Pengembangan seat bucket type
Baris Pertama & Baris Kedua (Double Cab):
Pengendara dan penumpang lebih nyaman selama dalam perjalanan.
Tilt and telescopic steering
Steering selain dapat diatur naik turun, kini juga dapat
diatur maju-mundur untuk
mengemudi yang lebih nyaman.
Steering lock to lock yang lebih kecil (4,3 3,8 putaran)
Putaran yang dibutuhkan untuk memutar secara penuh steering dari kiri ke kanan berkurang dari versi sebelumnya, lebih mudah bermanuver.
3. Pengembangan Kekedapan Kabin
Peredam pada lantai kendaraan Peredam pada dashboard Damper pada steering shaft Dengan banyaknya peredam suara dibeberapa titik kendaraan maka kabin lebih kedap
Dynamic Damper
Pada Propeller Shaft ditambahkan damper yang bertujuan untuk mengurangi noise dan getaran yang ditimbulkan oleh kendaraan.
4. Pengembangan Auto Air Conditioner (Exceed & GLS)
Auto air conditioner menjadikan pengoperasian AC menjadi lebih mudah.
Pengembangan sistem AC dapat menghasilkan maksimum volume angin yang lebih besar dibandingkan dengan model sebelumnya.
AC dapat mencapai suhu yang diinginkan 62% lebih cepat dibandingkan dengan model sebelumnya. Hal ini membuat penumpang merasa lebih nyaman dan merasakan kesejukan AC lebih cepat didalam kabin .
5. ETACS (Electronic Time & Alarm Control System)
Fitur ETACS juga diterapkan di Mitsubishi All New Triton untuk kenyamanan pengemudi. Berikut beberapa fitur ETACS yang diaplikasikan:
Power window timer
Setelah mematikan mesin, power window masih dapat dioperasikan dalam waktu 30 detik, sebelum pintu dibuka.
Auto door relock system
Dalam waktu 30 detik setelah tombol unlock pada keyless entry ditekan dari luar kendaraan, sistem ini akan secara otomatis mengunci kendaraan jika tidak ada pintu dibuka.
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 Headlamp Auto OFF Function
Jika anda lupa mematikan headlamp, maka sistem ini akan secara otomatis mematikan headlamp ketika ignition di off dan pintu dibuka.
Lane Change Turn Signal System
Hanya dengan sedikit menggerakkan tuas sinyal belok, lampu sinyal belok akan berkedip 3 kali
After Sales
Konsistensi Mitsubishi di pasar Indonesia juga didukung oleh fasilitas After Sales yang mumpuni. Seiring diluncurkannya Mitsubishi All New Triton, Mitsubishi juga melakukan pengembangan dalam beberapa sektor after sales, antara lain:
1. Pengembangan jaringan diler Mitsubishi yang tersebar di seluruh Indonesia 2. Pelatihan mekanik dan driving clinic (dengan kondisi tertentu)
3. Ketersediaan suku cadang
4. TRIPORT - Triton Part Support (dengan kondisi tertentu)
Aksesoris
Beberapa pilihan aksesoris tersedia untuk meningkatkan penampilan dan fungsional kendaraan
Front Under Cover Hood Protector Scuff Plate Fuel Lid Garnish
Side Door Garnish Rear Comb. Lamp Garnish
Side Window Deflector Tonneau Cover Sports Bar
Varian, Harga, Pilihan Warna Mitsubishi All New Triton
Varian Harga
Red Solid Silver Metallic Deep Black
Mica White Solid
Titanium Grey Metallic Exceed A/T Rp403.000.000 V V V V V Exceed M/T Rp389.000.000 V V V V V GLS Rp368.500.000 V V V V - HDX Double Cabin Rp345.000.000 V V V V - HDX Single Cabin Rp289.000.000 - V V V -
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 OUTLANDER PHEV Concept-S
Outlander PHEV (Plug-in Hybrid Electronic Vehicle) Concept-S adalah sebuah konsep model berbasis pada kendaraan Outlander PHEV 4WD SUV plug-in hybrid. Outlander PHEV Concept-S merupakan model konsep yang merepresentasikan desain spesial untuk basis produksi kendaraan Outlander PHEV.
Outlander PHEV Concept-S adalah kendaraan yang dapat memberikan kepuasan maksimal dengan memberikan tak hanya performa berkendara yang powerful dan lincah, tetapi juga keheningan suara . Dari sisi eksterior dan interior, mobil konsep ini menggunakan tema “Sporty & Sophisticated”. Dapur pacu dari Outlander PHEV Concept-S menggunakan teknologi Twin Motor
4WD tipe Plug-in Hybrid EV System dan 2.0 4Cyl. DOHC-MIVEC Gasoline Engine yang canggih dan berkualitas tinggi.
Eksterior
Desain eksterior mencerminkan fungsionalitas serta keamanan yang melekat pada kendaraan SUV Mitsubishi. Di bagian depan terdapat logo tiga berlian dengan Bold Chrome di ketiga sisinya sehingga menghasilkan efek tiga dimensi.
Desain “Protective theme” berlanjut di sisi belakang, dimana terdapat aksen chrome yang menyelimuti lampu kombinasi dimana memberikan gaya dinamis dan inovatif dan menguatkan kesan “safety” pada kendaraan. Warna body menggunakan brilian “Platinum White" dengan finishing serpihan kaca sehingga terlihat mewah.
Interior
Desain interior menggunakan warna “Black & Burgundy” memberikan kesan ruang penumpang yang lebih tenang. Secara khusus, desain interior “Concept-S” dibuat dengan presisi untuk mengekspresikan kualitas serta kecanggihan seperti Black woodgrain trim dengan aksen silver dan desain center console terinspirasi oleh kotak tradisional Jepang yang dipernis hitam.
Di sisi lain, jok kursi didesain membentuk permukaan tiga dimensi dan memiliki garis-garis bantalan horizontal yang memberikan kenyamanan duduk. Desain trimming pada jok dibuat mengikuti kontur duduk sehingga posisi duduk penumpang lebih pas. Jok kursi dibuat dengan kulit yang halus dan lembut serta dijahit dengan tangan oleh pengrajin terpilih demi kenyamanan dan tampilan yang mewah.
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 Spesifikasi Utama Overall length (mm) 4,760 Overall Width (mm) 1,840 Overall height (mm) 1,700 Wheelbase (mm) 2,670 Penumpang 5
Powertrain Plug-in Hybrid EV System
(2 permanent magnet synchronous motors, Lithimun-ion battery (12kWh), 2.0-liter 4-cyl. DOHC MIVEC gasoline engine)
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 Mitsubishi Pajero Sport
Tentang Mitsubishi Pajero Sport
Sebagai All Round Family SUV, Pajero Sport hadir menjawab kebutuhan akan kendaraan yang tangguh dan handal dengan tampilan yang apik dan elegan. Ketangguhan Pajero Sport juga telah dibuktikan oleh pereli nasional sekaligus Brand Ambassador
Mitsubishi, Rifat Sungkar, yang bulan Juni 2015 menjadi juara pertama di kelas FFA (Free For All) Indonesia Xtreme Offroad
Racing (IXOR) seri ketiga.
Semenjak diluncurkan di tahun 2009, Pajero Sport mampu menjadi market leader di kelas SUV 4X4 dan mampu memperoleh 22 penghargaan dari media nasional. Populasi Pajero Sport sejak diluncurkan hingga Juni 2015 mencapai lebih dari 70.000 unit. Kini, Pajero Sport memiliki 6 varian, yaitu Mitsubishi Pajero Sport DAKAR 4x4, DAKAR 4x2, EXCEED 4x2, GLS 4X2, GLX 4X4, dan Pajero Sport V6 Gasoline.
MITSUBISHI PAJERO SPORT DIESEL Elegantly Made from the Legend
Pajero Sport diesel terkenal dengan performa dan ketangguhannya dengan mesin legendaris 4D56. Pajero Sport didesain dengan eksterior yang tangguh dan elegan, juga interior yang nyaman dan fitur-fitur yang mampu memberikan pengalaman berkendara yang tidak tertandingi.
Eksterior dan interior:
Front Bumper dengan bentuk yang modern mencerminkan kesan elegan (All variants)
Front Grille semakin memberikan kesan tangguh tak terbantahkan dari sebuah “All Round Family SUV” (All variants)
Fog Lamp yang menyatu dengan bumper dengan area sorot maksimal untuk kesan lebih mewah (Dakar, Exceed, GLS variants)
audio video system
dengan touchscreen 2 Din Multimedia system serta
GPS Navigation & Rear camera (Dakar, Exceed &
GLS variants).
VGT Emblem melambangkan
ketangguhan dan kesan ekslusif dari New Pajero Sport (Dakar variants)
Design Alloy Wheel* yang
dirancang untuk mempertegas ketangguhan dengan lingkar 17’’
*desain di atas adalah varian DAKAR, GLX menggunakan ban 16”)
Rear Combination Lamp with Clear Lamp memberikan
tampilan belakang kendaraan yang dinamis (All variants)
layout Instrumen Panel
dengan desain elegan (Dakar, Exceed & GLS
variants)
MITSUBISHI PAJERO SPORT V6 GASOLINE
Menjawab persaingan pasar di kelas SUV, pada Maret 2014 KTB meluncurkan Mitsubishi Pajero Sport V6 dengan bahan bakar bensin namun tetap memiliki performa mengagumkan. Mitsubishi Pajero Sport V6 dibekali dengan beberapa fitur yang membedakannya dengan versi diesel, serta menjadi unggulan yaitu:
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015
Tenaga yang tangguh berkat mesin V6 MIVEC 3.0 L SOHC. Fungsi MIVEC (Mitsubishi Innovative Valve timing Electronic
Control) adalah untuk mengefisienkan konsumsi bahan bakar pada putaran mesin rendah sekaligus meningkatkan aliran udara
pada putaran mesin tinggi sehingga mampu memberikan tenaga terbesar di kelasnya yaitu 220 PS pada 6.250 rpm dan torsi maksimal 28,7 Kgm pada 4.000 rpm. Selain itu, penggunaan blok silinder alumunium yang ringan pada teknologi MIVEC membantu pendinginan mesin saat putaran rendah sehingga suara mesin lebih halus dan emisi gas buang rendah.
Mitsubishi Pajero Sport V6 hadir dengan warna baru, Deep Blue Mica, siap untuk menjadi pusat perhatian.
Emblem V6 MIVEC yang terdapat di masing – masing sisi kendaraan serta Emblem V6 3.0 di bagian belakang mempertegas ketangguhan mesin yang digunakan.
Side Mirror Body Colour with Turning Lamp Body Colour Door Handle
Alloy wheel design dengan ukuran ban 245/65 R 17’’
Varian dan Harga Mitsubishi Pajero Sport
No Varian Harga
1 New Mitsubishi Pajero Sport V6 4X2 A/T Rp. 493.500.000,- 2 New Mitsubishi Pajero Sport Dakar 4X4 A/T Rp. 534.000.000,- 3 New Mitsubishi Pajero Sport Dakar 4X2 A/T Rp. 467.000.000,- 4 New Mitsubishi Pajero Sport Exceed 4X2 A/T Rp. 429.000.000,- 5 New Mitsubishi Pajero Sport GLX 4X4 M/T Rp. 463.000.000,- 6 New Mitsubishi Pajero Sport GLS 4X2 M/T Rp. 412.000.000,- * On The Road Jabodetabek
Pilihan Warna New Mitsubishi Pajero Sport
Warna 4X4 4X2
DAKAR AT GLX MT DAKAR AT EXCEED AT GLS MT V6 AT
White Pearl √ √ √ √ √ √
Cool Silver Metallic √ √ √ √ √ -
Black Mica √ √ √ √ √ √
Medium Red √ - √ √ √ √
Quartz Brown Metallic √ - √ √ √ √
Titanium Grey - - √ √ √ √
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 MITSUBISHI DELICA
Mitsubishi Delica diperkenalkan kepada masyarakat di bulan September 2014 dan hingga kini berhasil meraih 3 penghargaan, salah satunya adalah The Best High MPV dari AutoBild Indonesia Awards 2014. Sebagai Sport Utility MPV, Delica adalah satu-satunya kendaraan High MPV yang memiliki karakter SUV. Delica memiliki Ground Clearance Tertinggi di kelasnya, sehingga dapat melewati berbagai medan hingga semi off-road. Delica memiliki design body eksterior yang sporty dan dinamis yang mengekspresikan ketangguhan dengan tetap mengutamakan aspek kenyamanan serta keamanan dan memiliki fitur-fitur lain yang tidak dimiliki para pesaing di kelasnya, seperti Active Stability Control, Hill Start Assist, Paddle Shift, dll untuk menunjang aktivitas outdoor maupun on road.
A. Penunjang Aktivitas Outdoor
Rib Bone Frame memberikan perlindungan ekstra dalam berkendara.
Active Stability Control memudahkan kendaraan saat bermanuver atau melewati jalanan licin.
Hill Start Assist menambah keamanan ketika kendaraan melalui kemacetan pada jalanan yang menanjak.
High Ground Clearance & Departure Angle menambah kenyamanan dalam melintasi segala medan..
Long Stroke Suspension sangat nyaman dan stabil dikendarai di berbagai kondisi jalan.
B. On Road Activity Support
Mesin MIVEC 2.0L engine with Auto Stop & Go efisien dalam penggunaan bahan bakar.
CVT 6 Speed dengan Paddle Shift dan Cruise Control yang sangat nyaman untuk berkendara
Safety System Sistem keamanan ABS, EBD, BA, Dual SRS Airbag + Knee Airbag untuk pengemudi yang menambah keamanan berkendara.
Wide cabin dengan berbagai ruang penyimpanan yang menambah kenyamanan seluruh penumpang dalam berkendara
C. Utility
Maximum Reclining Seat Sandaran kursi dapat diluruskan hingga 180° untuk melengkapi perjalanan dengan keluarga
Pengaturan kursi yang fleksibel memiliki 7 seater yang terbagi dalam 3 baris. Ketiga baris dapat diatur secara fleksibel karena telah dilengkapi dengan fungsi sliding.
Berbagai ruang penyimpanan Dilengkapi dengan banyak penyimpanan untuk penumpang yang hendak melakukan perjalanan jauh atau bepergian dengan keluarga.
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 D. Performance
MIVEC Engine 2.0L dengan Auto Stop & Go
Mesin generasi terbaru dengan performa tinggi dilengkapi dengan teknologi Auto Stop & Go yang dapat menonaktifkan mesin secara otomatis pada saat pedal rem diinjak dan kendaraan berhenti. Hal ini akan mengefisienkan konsumsi bahan bakar dan mengurangi gas buang sehingga lebih ramah lingkungan.
Top Class Approach & Departure Angle, High Ground Clearance
Ground clearance yang tinggi, desain bumper depan dan belakang mempunyai sudut lebih besar, sehingga aman untuk dipakai melewati jalan tidak rata dan juga menaiki serta menuruni permukaan jalan terjal.
CVT 6 SPEED dengan Paddle Shift dan Cruise Control
Transmisi CVT dilengkapi Paddle Shift sehingga pengemudi dapat memindahkan gigi secara manual seperti pada mobil sport. Teknologi Cruise Control yang memungkinkan pengemudi mengendalikan kendaraan tanpa terus menerus menginjak pedal gas
E. Safety
a. Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Brake-force Distribution (EBD), dan Brake Assis (BA) yang memberikan performa pengereman yang maksimal.
b. Rib Bone Frame & RISE body
yang memberikan perlindungan ekstra dan meminimalisir resiko yang akan dialami pengemudi dan penumpang jika terjadi kecelakaan.
c. Hill Start Assist
Berfungsi menahan kendaraan selama beberapa saat pada saat melepas pedal rem di jalanan menanjak yang sangat membantu pengemudi berkendara dengan lebih aman dan nyaman.
d. Active Stability Control (ASC) dengan Traction Control
Teknologi ASC menjaga keamanan berkendara agar tetap stabil saat sedang bermanuver atau melewati jalan licin. Traction control juga memberikan keuntungan untuk mencegah roda slip saat jalanan licin.
e. Dual SRS Airbag + Knee Airbag
Pelindung keamanan pasif (melindungi bagian kepala, wajah, lutut) bagi pengemudi dan penumpang yang akan mengembang jika terjadi benturan pada kendaraan. (SRS Airbag (Driver, Passenger and Knee))
f. Pedestrian Protection
Rancangan khusus untuk menyerap energi benturan. Memberikan keamanan pada pejalan kaki. Memberikan kenyamanan ketika berkendara maupun ketika parkir di pusat-pusat perbelanjaan yang ramai
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 F. Interior
Smart Audio System with 6 speakers Multi Information Display Colour LCD Captain Seat Bucket with Armrest
Huge Luggage Capacity
Legroom yang terbaik pada baris ketiga dibandingkan dengan kompetitor
sekelasnya.
Leather Steering wheel with Paddle Shift and Cruise Control
G. Exterior
Desain chrome front grille yang unique dan sporty Desain Tailgate yang mewah dengan Rear combination Lamp yang sporty yang dilengkapi dengan Rear Camera
Power Sliding Door
dilengkapi dengan Power Sliding Door untuk kedua sisi pintu baris kedua, bagian samping dilengkapi dengan Side Body Protection dan Alloy Wheel & Tire ukuran 215/70R16.
1. HID Head Lamp Auto Levelling with Active Cornering Light
HID sebagai lampu utama sumber pencahayaan. Active Cornering Light akan menyala otomatis ketika roda berbelok dan kendaraan berpindah jalur.
Pilihan Warna Mitsubishi Delica Harga Mitsubishi Delica
Rp. 424.000.000 On The Road Jabodetabek
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015
MITSUBISHI OUTLANDER SPORT (Newly Reborn)
Mitsubishi Outlander Sport hadir bagi pecinta medium SUV yang menginginkan kendaraan yang tangguh di berbagai medan, dengan citarasa tinggi serta fitur yang fungsional. Tak hanya itu, penyempurnaan yang dilakukan juga meningkatkan kualitas Outlander Sport dan membedakan dengan kompetitornya. Salah satunya adalah sudut kemiringan kursi belakang yang
ditambah secara signifikan hingga 6 derajat yang merupakan jawaban atas permintaan konsumen dari model yang sebelumnya. A. Eksterior
1. New “Copper Metallic” Color 2. New Front Bumper Design
3. New Rear Bumper Design with 4 parking sensor and reflector lamp 4. Retractable Door Mirror with Turning Lamp
5. 17” Alloy Wheel and Wheel Arch Trim 6. New Fog Lamp Design
B. Interior and Performance
New Sporty Design of 3 Spoke Steering Wheel with Audio Switch
and Carbon Printed Dashboard
New Comfortable 2nd Row
Seat with Improved Reclining
Improved CVT ECU for
Better Acceleration
Improved Front and Rear Suspension for Better Comfort
and Stability
Tak hanya perubahan – perubahan tersebut yang membuat New Outlander Sport makin sporty dan stylish, Mitsubishi juga membekali New Outlander Sport dengan beberapa fitur istimewa yang membedakannya dengan kompetitor lain di kelasnya:
1. Panoramic Glass Roof dengan LED Illumination serta kaca anti UV.
2. Paddle Shift yang mudah dijangkau akan memudahkan pengemudi pada saat perpindahan gigi untuk pengendalian responsif.
3. Keyless Operating System (KOS) serta One-touch Start System (OSS), sehingga memanjakan pengemudi apabila ingin menghidupkan kendaraan hanya dengan menekan tombol Start di sisi steering wheel.
4. mesin 2.0 liter MIVEC yang mampu menghasilkan tenaga maksimum 150 PS/
6000 rpm dan torsi maksimum 20.1 kgm/4200 rpm. MIVEC (Mitsubishi
Innovative Valve timing Electronic Control) adalah teknologi mesin ramah lingkungan yang menyesuaikan asupan waktu untuk kinerja yang optimal diseluruh rentang putaran mesin.
5. transmisi INVECS-III CVT (Continuously Variable Transmission) with Sport
Mode yang mudah dioperasikan serta cocok untuk kondisi jalan perkotaan
yang padat.
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 Keamanan dan keselamatan
Mitsubishi membekali The New Outlander Sport dengan beragam perlengkapan keamanan tertinggi di kelasnya, seperti:
1. Mitsubishi RISE (Reinforced Impact Safety Evolution) body, merupakan adalah sebuah rangka yang sangat kaku dengan sendi benturan samping dan penghalang tabrakan yang mampu menyerap energi benturan apabila terjadi kecelakaan. 2. Dual SRS (Supplementary Restraint System) Airbags tersedia pada bagian depan memberikan perlindungan maksimal bagi
pengemudi dan penumpang depan jika terjadi benturan dari depan.
3. Safety Release Brake Pedal. Pedal rem akan melipat kedalam saat terjadi benturan dari depan, sehingga kaki pengemudi dapat terhindar dari himpitan pedal rem pada saat terjadi benturan (tanpa mempengaruhi sistem kerja rem pada kondisi normal).
4. Collapsible Steering Wheel & One Way Capsule. Telescope dan steer akan otomatis kedalam saat terjadi benturan dari depan, sehingga dada pengemudi dapat terhindar dari himpitan steer (roda kemudi) pada saat terjadi benturan.
5. 4 ABS (Anti-lock Braking System) membantu pengemudi dalam mempertahankan kontrol kendaraan dan bermanuver dalam kondisi pengereman berat. Sementara EBD (Electronic Brakeforce Distribution) merupakan teknologi khusus yang mendetaksi berat kendaraan dan secara otomatis meningkatkan tenaga dari rem belakang untuk pengereman yang terprediksi dan konsisten.
6. Brake Overide System (Smart Pedal), dimana pada sistem keamanan ini komputer sangat memprioritaskan fungsi rem ketika pedal gas dan rem diinjak secara bersamaan. (khusus varian A/T)
7. Car Immobilizer and Security Alarm. Immobilizer pada Outlander Sport berfungsi sebagai anti theft system dimana mesin hanya bisa dihidupkan ketika kode verifikasi yang tepat telah dikirimkan oleh transmitter melalui kunci elektronik. Apabila pintu dibuka dengan kunci manual, maka akan menghidupkan Security Alarm pada kendaraan.
Harga Mitsubishi New Outlander Sport
Varian Harga
PX Rp 352.000.000
GLS Rp 327.000.000
GLX Rp 312.000.000
*Harga On The Road Jabodetabek
Warna Mitsubishi New Outlander Sport
Warna PX GLS GLX White pearl √ √ √ Black Mica √ √ √ Titanium Grey √ √ √ Cool Silver √ √ √ Red Metallic √ - - Copper Metallic √ - -
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 Mitsubishi New Mirage & New Mirage Sport
Sport Utility City Car
Mitsubishi New Mirage dan New Mirage Sport diluncurkan pada 19 Januari 2015 dan merupakan pengembangan dari Mitsubishi Mirage yang diluncurkan tahun 2012. Mitsubishi New Mirage hadir sebagai “Sport Utility City Car” yaitu city car yang tak hanya nyaman dan efisien dalam penggunaan bahan bakar, tetapi juga tangguh dan sporty sesuai dengan DNA Mitsubishi.
Pengembangan yang dilakukan mencakup perubahan di sisi eksterior, interior, dan juga sisi keamanan. Di sisi lain,
Mitsubishi New Mirage Sport adalah varian terbaru dengan basis tipe GLS dengan New Sporty Package di sisi eksterior yang
memberikan tampilan segar, sporty¸dan stylish. Peluncuran Mitsubishi New Mirage dan New Mirage Sport ini diharapkan mampu memperkuat posisi Mitsubishi Mirage di kelas city car, terutama pada segmen remaja dan aktivitas sport. Pangsa pasar Mitsubishi Mirage di tahun 2015 terus mengalami peningkatan hingga per Juni 2015 mencapai 18% di kelas City Car A.
1. Mitsubishi New Mirage
Hadir dengan tampilan lebih segar, Mitsubishi New Mirage mengalami beberapa perubahan di sisi interior dan eksterior, antara lain:
15’’ Alloy Wheel Ukuran velg berbahan alloy yang lebih besar. *khusus tipe
Exceed dan GLS
Short Type Antenna. Desain
antena berukuran lebih kecil di bagian belakang membuat
tampilan lebih dinamis.
Retractable Door Mirror with Turning Lamp. Spion lipat
otomatis dengan lampu sein .*khusus tipe Exceed
Luggage Room Lamp
Bagasi lega dilengkapi lampu untukmempermudah pengguna di malam hari
Instrumen Panel Under Tray
Ruang penyimpanan di bawah steering wheel untuk
memudahkan pengemudi.
. Center Panel with Chrome
Accent
Panel audio system dan AC dilengkapi aksen chrome untuk tampilan lebih mewah.
Gear Shift Lamp
Lampu indikator pada bagian transmisi untuk mempermudah transmisi.*Exceed, Sport, GLS
Dual SRS Airbag dengan 3 Point ELR with double pretensioner for Driver & 3
Point ELR Single Pretensioner for Passenger
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015 2. Mitsubishi New Mirage Sport
Mitsubishi New Mirage Sport mengadaptasi karakter sporty dengan menambahkan fitur-fitur dan sentuhan racing pada
desainnya. New Sporty Package yang memberikan tampilan segar pada Mitsubishi New Mirage Sport terdiri dari:
Front Body Kit dan Front Bumper Rear Body Kit Sporty Stripes
Fog Lamp
dengan DRL (Daytime Running Lights)
Muffler Cutter dengan Lapisan Chrome
Side Sill Extension
KTB PRESS RELEASE NO: KTB PR- MMC / REL- 035/ VIII /2015 20 Agustus 2015
Selain fitur terbaru yang telah disebutkan di atas, Mitsubishi New Mirage juga tetap mempertahankan fitur-fitur yang menjadi keunggulannya, antara lain:
Audio Switch Control (Tipe Exceed)
Keyless Operating System (KOS)
Kemudahan menyalakan mesin, membuka pintu atau bagasi hanya dengan sentuhan jari (Tipe Exceed)
CVT (Continuously Variable Transmission) dan INVECS-III yang membantu efisiensi bahan bakar
tanpa mengesampingkan kemulusan dan kelincahan pergerakan mobil (Tipe Exceed, Sport, GLS)
ECO Indicator Lamp
Membuktikan MItsubishi Mirage yang efisien bahan bakar
Rear Parking Sensor (Tipe Exceed, Sport, dan GLS)
Engine MIVEC berkapasitas 1.2 Liter 12 Valve 3 Cylinder DOHC
Varian dan harga Mitsubishi Mirage
No Varian Price
1 New Mitsubishi Mirage Exceed Rp 178.500.000 2 New Mitsubishi Mirage Sport Rp 171.500.000 3 New Mitsubishi Mirage GLS Rp 165.000.000 4 New Mitsubishi Mirage GLX Rp 149.500.000 * harga On the road Jabodetabek
Warna Mitsubishi Mirage Pilihan warna
Mitsubishi New Mirage
Colors White Pearl Cool Silver Titanium Gray Black Mica Red Metallic Lemonade Yellow Metallic
Exceed √ √ √ √ √ √
Sport √ √ √ √ √ √
GLS √ √ √ √ √ √