BADAN PUSAT STATISTIK
Survei Statistik Lembaga Keuangan, 2013
ABSTRAKSI
Jasa Perantara Keuangan mempunyai peran penting dalam pembangunan nasional, baik sebagai penggerak ekonomi masyarakat maupun melalui devisa yang dihasilkan. Penyajian Statistik Lembaga Keuangan secara rinci dan berkesinambungan merupakan kewajiban BPS. Untuk itu pada tahun mendatang secara rutin dan
berkesinambungan akan dilakukan kegiatan pengumpulan data yang merupakan lanjutan dari kegiatan tahun sebelumnya, yaitu Survei lembaga Keuangan.
TUJUAN DAN MANFAAT KEGIATAN
1. Mendapatkan struktur dan kegiatan usaha Lembaga Keuangan masing-masing jenis perusahaan; 2. Mendapatkan data mengenai transaksi finansial yang dilakukan oleh sub sektor Lembaga Keuangan; 3. Memperoleh data tentang produktivitas dan biaya-biaya yang diperlukan oleh masing-masing kegiatan lembaga keuangan.
Penanggung Jawab Kegiatan
PENYELENGGARA Subdit. Stat. Keuangan
PENANGGUNG JAWAB MASALAH TEKNIS Subdit. Statistik Keuangan
PENANGGUNG JAWAB METODE PENGUMPULAN DATA Subdit. Statistik Keuangan
PENANGGUNG JAWAB METODE PENGOLAHAN DATA Seksi Statistik Lembaga Keuangan
PENANGGUNG JAWAB DISEMINASI DATA Direktorat Diseminasi Statistik
PENANGGUNG JAWAB SUMBER DANA Subdit. Statistik Keuangan
Informasi Pengumpulan Data
FREKUENSI KEGIATAN Tahunan
RIWAYAT KEGIATAN
publikasikan dalam buku " Statistik Lembaga Keuangan ".
PERUBAHAN YANG TERJADI DARI KEGIATAN SEBELUMNYA
-FREKUENSI PENGUMPULAN DATA - Tahunan
TIPE PENGUMPULAN DATA Longitudinal
INDIKATOR PENGUMPULAN DATA LONGITUDINAL Cohort Studies
REFERENSI YANG DIGUNAKAN
- UU no 7 Tahun 1992 tentang Perbankan - UU no 2 Tahun 1992 tentang Perasuransian - UU no 11 Tahun 1992 tentang Dana Pensiun UU no 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal UU no 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian UU no 21 Tahun 2008 tentang Perbankan Syariah Keppres 61 Tahun 1988 tentang Lembaga Pembiayaan -Peraturan Bank Indonesia no 9/11/PBI/2007 tentang Pedagang Valuta Asing - -Peraturan Pemerintah no. 103/2000 tentang Perum Pegadaian
KLASIFIKASI YANG DIGUNAKAN
Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) Bentuk laporan Laba-rugi dan Neraca setiap kegiatan Lembaga Keuangan
JADWAL KEGIATAN
Metodologi
CARA PENGUMPULAN DATA Survei
JENIS RANCANGAN SAMPEL
METODE PEMILIHAN SAMPEL STAGE TERAKHIR Sampel probabilitas
METODE PEMILIHAN SAMPEL PROBABILITAS
Statistik Lembaga Keuangan dilakukan dengan mengumpulkan laporan keuangan seluruh perusahaan di sektor lembaga keuangan kecuali untuk perusahaan pegadaian sebagai unit pencacahannya adalah kantor cabang. Prosedur pemilihan sampel dilakukan secara Stratified Random Sample.
Rancangan Sampel Probabilitas
KERANGKA SAMPEL
Dari ke delapan jenis kegiatan yang dicakup dalam SLK hanya 6 kegiatan yang pencacahannya dilakukan secara lengkap sedangkan target sampel untuk kegiatan pegadaian hanya 150 perusahaan dimana kerangka sampelnya adalah Direktori Nama dan Alamat Perusahaan.
KESELURUHAN FRAKSI SAMPEL (OVERALL SAMPLING FRACTION)
-PERKIRAAN SAMPLING ERROR
ALOKASI SAMPEL
Di propinsi - propinsi yang secara potensial memiliki kegiatan Lembaga keuangan tersebut. CAKUPAN WILAYAH
Seluruh kabupaten/kota WILAYAH KEGIATAN
---UNIT OBSERVASI
Perusahaan Lembaga Keuangan CAKUPAN RESPONDEN
Seluruh perusahaan yang bergerak di sektor finansial /keuangan yang terdiri dari: perusahaan perbankan,
perusahaan pembiayaan dan perusahaan modal ventura, asuransi dan penunjang asuransi, dana pensiun, pegadaian, perusahaan pedagang valuta asing, dan koperasi simpan pinjam.
MENGGUNAKAN DATA SEKUNDER DARI UNIT KERJA/INSTANSI LAIN Ya
Pengumpulan Data
METODE PENGUMPULAN DATA Wawancara Langsung
MELAKUKAN PILOT STUDY
Tidak
INSTRUMEN YANG DIGUNAKAN
Daftar Kuesioner Perbankan konvensional, Perbankan Syariah, Pembiayaan dan Modal Vantura, Penunjang Pasar Modal, Perasuransian,Dana Pensiun, Pegadaian, Pedagang Valas, dan Koperasi Simpan Pinjam
PETUGAS PENGUMPULAN DATA - Staf
- KSK
JUMLAH PETUGAS PENGUMPULAN DATA Pengawas/Kortim 355 Orang
Pencacah 839 Orang
MENGADAKAN PELATIHAN PETUGAS Tidak
METODE UNTUK MENGETAHUI KINERJA PENGUMPULAN DATA - Revisit
- Supervisi
PENYESUAIAN NON RESPON Penggantian Sampel
UNIT KERJA YANG MELAKUKAN PENGOLAHAN - Sendiri
METODE PENGOLAHAN - Batching
- Editing - Coding
- Data Entri/Scan - Validasi - Tabulasi
TEKONOLOGI/APLIKASI YANG DIGUNAKAN
Untuk Tabel Menggunakan MS Excel, dan untuk analisa menggunakan MS Word.
Estimasi dan Analisis
METODE ESTIMASI YANG DIGUNAKAN
-KOMPOSISI DAN PENIMBANG
-METODE ANALISIS
-UNIT ANALISIS
Laporan Keuangan perusahaan Lembaga Keuangan SUMBER DATA ALTERNATIF UNTUK ANALISIS Bank Indonesia, Kementerian Keuangan
ADA UNIT KERJA LAIN YANG MENGGUNAKAN DATA INI Ya
Kualitas dan Interpretasi Data
PERLAKUAN TERHADAP OUTLIER, SECARA UMUM Imputasi
RELIABILITAS DATA Metode Matching Data
PENINGKATAN KUALITAS DATA
Perubahan kuesioner selalu berpedoman pada Peraturan Dep. Keuangan dan BI PERBANDINGAN DATA
1. Perbandingan terhadap tahun sebelumnya 2. Perbandingan terhadap data sekunder METODE REVISI DATA
-Evaluasi
MELAKUKAN STUDI EVALUASI Tidak
REKOMENDASI UNTUK YANG AKAN DATANG
Perlu dilakukan monitoring yang ketat terhadap daerah agar tahapan pencacahan dan pengolahan dapat dipercepat.
Diseminasi
TAHUN DATA YANG DIDISEMINASIKAN 2011 s.d. 2012
DATA YANG DIDISEMINASIKAN DIBEDAKAN MENURUT JENIS KELAMIN Tidak
LEVEL PENYAJIAN SAMPAI DENGAN TINGKAT Nasional
DIBEDAKAN MENURUT DAERAH PERKOTAAN/PERDESAAN Tidak
DATA/VARIABEL YANG TIDAK BISA DIBERIKAN KEPADA PIHAK PENGGUNA DATA Data Statistik Lembaga Keuangan merupakan data Publik yang tidak memiliki kerahasiaan.
Aksesibilitas
Direktorat Diseminasi Statistik [email protected], www.bps.go.id Persyaratan dan Penolakan
PERSYARATAN
Pengguna data harus menyebutkan nama kegiatan: Survei Statistik Lembaga Keuangan, 2013
PENOLAKAN