• Tidak ada hasil yang ditemukan

JADWAL IBADAH MINGGU

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "JADWAL IBADAH MINGGU"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

3 APRIL 2022

Warta Jemaat

GKJ SERPONG

Edisi : 46/II/2022

Kompleks Paris Square Blok B2 No. 5-7, Jalan Letnan Sutopo, Lengkong Gudang Timur, Serpong, Tangerang Selatan 15321

Telepon : 02153160145

JADWAL IBADAH MINGGU

VISI GKJ SERPONG :

“Menjadi Gereja yang hidup dan bertumbuh dalam kebenaran Firman Tuhan

serta siap memberi diri bagi Sesama.”

JAM PELAYANAN KANTOR GEREJA

Selasa – Sabtu Pukul 09.00 – 15.00 Minggu Pukul 09.30 – 13.00

Senin Libur

JADWAL PIKET PENDETA

 Pelayanan Konseling Pastoral dan Doa, di Kantor Gereja dengan perjanjian.

Pendeta Konsulen : Pdt. Arya Triyudanto, S.Si.

Pastori : Komp. Puri Beta I Blok Pinus II No. 31, Larangan, Kota Tangerang.

Hp: 0816 1877 545

Email: ary3yudanto@gmail.com Email:

serpong.gkj@gmail.com Website :

http://www.gkjserpong.org

No. Rekening BRI :

114301000265304

a/n GKJ Serpong

KEBAKTIAN MINGGU SEKOLAH MINGGU ONLINE (ZOOM)

KEBAKTIAN PEMUDA REMAJA Pukul 08.00 :

Bahasa Indonesia

*On-Site terbatas & live streaming via YouTube

Pukul 11.00 : SM Anak-anak

o Imut o Kecil o Besar o Pra Remaja

(2)
(3)

RENUNGAN MINGGU INI

KARENA KASIH-MU HIDUPKU BARU

Yesaya 43:16-21 ; Mazmur 126 ; Filipi 3:4b-14 ; Yohanes 12:1-8 Pansos, panjat sosial (social climber) adalah istilah jaman sekarang, dimana seseorang melakukan segala cara untuk masuk ke dalam golongan kelas sosial yang lebih tinggi, menjadi terkenal dan "keren".

Pergaulan tingkat sosial tinggi seakan-akan menjadi tujuan hidupnya.

Rasul Paulus adalah orang yang status sosialnya sudah tinggi dari lahir, tanpa pansos. Dia asli orang Ibrani, karena berasal dari suku Benyamin, yang taat menjalani adat istiadat dengan disunat pada hari kedelapan.

Dari segi agama dia termasuk golongan Farisi yang sangat menaati hukum taurat tanpa cacat.

Namun setelah mengenal kasih Kristus, Paulus merasakan bahwa status sosialnya tidak dapat menolongnya menjadi seseorang yang sempurna.

Justru dia melepaskan semua yang sudah dimilikinya agar bisa mengejar kesempurnaan yaitu panggilan sorgawi dari Allah dalam Kristus.

Tidak mudah mengikuti jejak Paulus yang meninggalkan status sosial dan kenyamanan hidup untuk menjadi murid Kristus yang setia dan rela menderita demi Kristus. Paulus mengerahkan seluruh jiwa dan raganya agar ia menjadi sama seperti Kristus serta meraih mahkota kemenangan di dalam Allah. Ia bersungguh-sungguh bekerja keras, dan penuh keberanian untuk mengejarnya. Nyawa adalah taruhannya.

Sama seperti Paulus, marilah kita membalik arah hidup kita, yang tadinya terarah kepada kesuksesan dan ketenaran duniawi menjadi terarah kepada Tuhan yang menyediakan hidup kekal sehingga kita dapat bermegah dalam Kristus. Kita mesti mengarahkan hidup hanya kepada Allah.

(KRS)

(4)

PERIBADATAN

1. DAFTAR PELAYANAN IBADAH LIVE STREAMING

Ibadah

Minggu, 3 April 2022

08.00 WIB

Minggu Palma, 10 April 2022

08.00 WIB

Kamis Putih, 14 April 2022 20.00 WIB Pengkotbah Sdr. Dimas Eka

Putra S.Y.

Pdt. Marya Sri Hartati

Pdt. Simon Rachmadi Dari GKJ Banjarnegara GKJ Joglo STFT Jakarta

Bahasa Indonesia Indonesia Indonesia

Penanggung Jawab Ibadah

Pnt. Andreas Yoni S. Pnt. Dedy Widya N. Pnt. Wibowo

Liturgos

Pnt. Wibowo Dkn. Engel S.

Pebrianta Pnt. Wahyu Widjaya Pewarta

Penerima

Tamu Pnt. Wahyu Widjaya Pnt. Eko Cahyo P. Dkn. Teguh Suryanto Majelis

Tugas

Dkn. Teguh Suryanto

Pnt. Kristiani Pnt. Andreas Yoni S. Pnt. Kristiani Dkn. Fery Krisdiono Pemusik Sdr. Yosia Elnino Y.

Sdri. Agnes Hellen Bp. P.M Kristianto Bp. Andi, Bp. Koko, Bp. Yoga

Song Leader

Ibu Tersiana Yermiyati

Sdri. Carollyn Naftali P.H.

Sdri. Perempdita Ibu Ayu Werdi A.

Ibu Devi Ibu Retno

Pengisi

Pujian KWD Komkes Kespel

Multimedia Sdr. Eliezer Nicel B.

Bp. Firdaus Andi W.

Sdr. Joy Vianoktya A.

Sdr. Jendra Ajidharma Soundman

Streaming Sdr. Jendra

Ajidharma Bp. Suryo Hardianto Sdr. Bryan Bisma Z.

(5)

Ibadah

Jumat Agung, 15 April 2022

15.00 WIB

Sabtu Sunyi, 16 April 2022 18.00 WIB

Minggu Paskah, 17 April 2022

06.00 WIB Pengkotbah Pdt. Arya Triyudanto Sdr. Loiscan Silaban Pdt. Em. Bambang

Pratomo

Dari GKJ Kanaan GKJ Petoran GKJ Kiaracondong

Bahasa Indonesia Indonesia Indonesia

Penanggung Jawab Ibadah

Dkn. Engel S.

Pebrianta Pnt. Wahyu Widjaya Pnt. Eko Cahyo P.

Liturgos

Pnt. Eko Cahyo P. Dkn. Teguh Suryanto Pnt. Dedy Widya N.

Pewarta Penerima

Tamu Pnt. Dedy Widya N. Pnt Kristiani Pnt. Andreas Yoni S.

Majelis Tugas

Pnt. Andreas Yoni S.

Pnt. Wibowo

Dkn. Fery Krisdiono Dkn. Esther Rini

Pnt. Wibowo

Pnt. Wahyu Widjaya Pemusik Ibu Yuanita Meilia K.

Sdri. Diva Bp. P.M Kristianto Pemuda Song

Leader

Bp. Wibowo Ibu Edi Dwani W.

Ibu Ery Setyaningsih

Ibu Kristiani Pemuda Pengisi

Pujian Tim Liturgi - Pemuda

Multimedia Bp. Mamang

Exdiasto Bp. Suryo Hardianto Sdr. Eliezer Nicel B.

Soundman

Streaming Sdr. Eliezer Nicel B. Sdr. Jendra

Ajidharma Sdr. Bryan Bisma Z.

*Note: Link youtube Ibadah Minggu akan dikirimkan melalui group whatsapp.

(6)

2. PERSEMBAHAN MINGGUAN DAN BULANAN

Catatan Persembahan melalui transfer Bank:

a) Persembahan Minggu, Bulanan, Syukur, PD, PA, Sarasehan, Sekolah Minggu, Khusus dapat disampaikan melalui:

- Rekening BRI :

114301000265304

atas nama GKJ Serpong.

- QRIS GKJ Serpong.

Bukti Transfer dan Peruntukan Persembahan mohon disampaikan kepada Ibu Retno(083814184100).

b) Tata cara Persembahan melalui transfer maupun QRIS mohon menuliskan kode sebagai berikut :

1. Persembahan Minggu 2. Persembahan Bulanan 3. Persembahan Syukur

4. Persembahan Sekolah Minggu

5. Persembahan Khusus (PA/PD, Sarasehan, Perjamuan Kudus, Baptis, Sidi, Permberkatan Nikah, Moment Khusus).

7. Persembahan Khusus Pemanggilan Pendeta.

Tambahkan kode persembahan di digit terakhir. Contoh: 50.001 (pesembahan Minggu) ; 50.002 (persembahan bulanan), dst.

Khusus persembahan bulanan mohon mengirim bukti transfer atau menuliskan nama di keterangan untuk mempermudah pencatatan.

Bila tidak mencantumkan kode dan tidak mengkonfirmasi bukti transfer akan dicatat sebagai persembahan Minggu.

3. IBADAH ON-SITE

Persyaratan Ibadah On-Site, sebagai berikut :

1. Mendaftar kepada Majelis Wilayah masing – masing, paling lambat hari Sabtu, Pukul 11.00 WIB, dengan menuliskan setiap nama anggota keluarga yang akan ikut hadir dalam Ibadah, dengan mengisi google form: http://bit.ly/PendaftaranIbadahOnsite.

2. Batas usia yang diizinkan adalah 12 tahun ke atas.

3. Memenuhi Kriteria Sehat:

a. Sudah memperoleh Vaksin Covid-19.

b. Dalam kondisi sehat.

(7)

4. Khusus bagi jemaat yang akan memberikan persembahan tunai harap menyiapkan persembahan dalam amplop sejak dari rumah dan dimasukkan di kotak persembahan sebelum memasuki Ruang Ibadah. Persembahan melalui transfer lebih dianjurkan.

5. Wajib membawa masker sejak dari rumah dan selama berada di lingkungan gereja (melengkapi diri dengan faceshield lebih baik atau lebih dianjurkan).

6. Wajib mencuci tangan dengan sabun di wastafel yang sudah disediakan di halaman gereja.

7. Wajib melakukan check suhu dengan thermogun sebelum memasuki Ruang Ibadah.

8. Selama beribadah dan di lingkungan gereja:

a. Wajib selalu menggunakan masker (melengkapi diri dengan faceshield lebih baik atau lebih dianjurkan).

b. Wajib selalu menjaga jarak minimum 1 meter.

c. Dilarang bersalaman, berpelukan, berciuman, berangkulan.

9. Jemaat saat masuk Ruang Ibadah wajib menempati kursi urut dari baris paling depan.

10. Jemaat meninggalkan Ruang Ibadah setelah selesai Ibadah urut dari baris kursi paling belakang.

11. Setelah selesai ibadah jemaat wajib langsung pulang, tidak boleh berkerumun. Tidak disediakan kue dan teh.

12. Patuh terhadap protokol dan setiap arahan Majelis yg bertugas.

4. SAKRAMEN PERJAMUAN KUDUS KE-II

Sakramen Perjamuan Kudus ke-II tahun 2022 akan dilayankan pada hari Jumat, 15 April 2022, pukul 15.00 WIB dilayani oleh Pdt. Arya Triyudanto, S.Si.. Untuk itu jemaat dimohon dapat mempersiapkan diri. Perihal teknis pelayanan Perjamuan Kudus di rumah, akan diinformasikan dalam grup WA wilayah masing-masing.

5. PERSIAPAN PERJAMUAN KUDUS KE-II

Persiapan Perjamuan Kudus Ke-II akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 9 April 2022, Pukul 18.00, via Zoom, dan Hari Minggu, 10 April 2022, pukul 09.30 WIB (setelah ibadah). Mohon kehadiran seluruh Jemaat GKJ Serpong untuk mengikuti Persiapan Perjamuan Kudus.

(8)

DATA KEHADIRAN

Ibadah Minggu 27 Maret 2022

No Peribadatan Majelis Petugas Jemaat Sekolah Minggu

Jumlah BTT TK KCL BSR PR

1. Ibadah Pagi 5 5 65 5 4 7 18 109

POKOK DOA

 Kegiatan warga jemaat dalam bekerja, berwirausaha, menciptakan lapangan pekerjaan, dan sedang mencari pekerjaan.

 Warga yang sedang menghadapi pergumulan pribadi/keluarga, mencari pasangan hidup, mempersiapkan pernikahan, merindukan keturunan/

anak, undur dalam persekutuan, dan warga yang berulang tahun kelahiran/ pernikahan.

 Kegiatan Kemajelisan, Komisi/Wilayah dan bebadan gerejawi.

 Proses Pemanggilan Pendeta Jemaat.

 Proses Perizinan dan Pembangunan Gereja di Klasis JBB: GKJ Bumi Indah, GKJ Kanaan.

 Keberadaan dan perkembangan Universitas Kristen Teknologi Solo atau Solotech University.

 Bencana Alam, Pemerintah, bangsa dan Negara Republik Indonesia.

 Warga Jemaat yang telah menginjak usia lanjut 1. Eyang Debora Sri Mulyani.

2. Eyang Esther Rini.

3. Eyang Etty Ratna Sumiyati.

4. Eyang Sri Ratna Darajati.

5. Eyang Sriyati Wiloto.

6. Eyang Suyati Suharso N.S.

7. Eyang Bambang Sardjono.

8. Eyang Paulus Sunarto.

9. Eyang Sudiyono SN.

10. Eyang Supriyadi.

11. Eyang Suwardjo.

 Warga Jemaat yang sakit dan dalam proses pemulihan 1. Ibu Ermi Margaretha Simbolon (Wil. BSD).

2. Eyang Esther Rini (Wil. Camelia).

3. Eyang Etty Ratna Sumiyati (Wil. BSD).

(9)

4. Ibu Nugrahaningtyas Indraswari (Wil. Amel).

5. Ibu Rayahu Iswidiyastuti (Wil. BSD).

6. Eyang Sriyati Wiloto (Wil. BSD).

7. Eyang Suyati (Wil. Cisauk).

8. Ibu Tersiana Yermiyati (Wil. Camelia).

9. Ibu Tri Endah Prasetyanti (Wil. BSD).

10. Bp. Bernardinus Joko Purnomo (Wil. BSD).

11. Ibu Heruwati (Ibunda Ibu Amastutiningrum – Wil. Amel).

12. Ibu Lely (Kakak Bp. Ardi – Wil. BSD).

13. Ibu Tismiyati Banu Rudito (Ibunda Bp. Yohanes S. – Wil. Camelia).

14. Bp. Bonar Simbolon (Ayahanda Ibu Ermi Margaretha – Wil. BSD) 15. Bp. Dwi Rianto Puji Santosa (Kakak Ibu Tyas – Wil. BSD).

16. Bp. R. Prijatno Soedjatyo (Ayahanda Ibu Dwani – Wil. BSD).

BAPTIS ANAK

Bagi Bapak/Ibu yang akan menyerahkan putra/putrinya untuk mengikuti Sakramen Baptis Anak, dapat mendaftar ke Majelis, dengan ketentuan sebagai berikut :

1) Peserta berusia dibawah 15 tahun.

2) Mengisi formulir permohonan baptis anak dengan melampirkan Kartu Keluarga dan Akta Kelahiran.

KATEKISASI SIDI/BAPTIS DEWASA & PRANIKAH

1. KATEKISASI SIDI/BAPTIS DEWASA

Katekisasi Sidi/Baptis Dewasa akan dilaksanakan secara virtual, pada Hari Jumat, 8 April 2022, Pukul 19.00 WIB. Pengampu: Pdt. Arya Triyudanto. Materi: PPAG. Mohon kehadiran seluruh katekisan.

2. KATEKISASI PRANIKAH

Katekisasi Pranikah akan dimulai pada bulan Maret 2022. Bagi pasangan yang akan menikah dalam periode Mei s/d November agar segera mendaftarkan diri dengan mengisi formulir di Kantor Gereja.

PROGRAM PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN

Bagi Bapak/Ibu yang putra-putrinya di sekolah tidak menerima pendidikan atau mata Pelajaran Agama Kristen, dimohon agar supaya putra-putrinya dapat mengikuti Program Pendidikan Agama Kristen (PAK). Pendidikan Agama Kristen tidak terbatas bagi warga GKJ Serpong, jika ada kenalan/teman/saudara/tetangga yang sekolah anaknya tidak ada Pelajaran Agama Kristen dipersilahkan untuk mengikuti Pendidikan

(10)

Agama Kristen di GKJ Serpong. Bagi yang ingin mendaftarkan Putra/Putrinya dapat menghubungi Pnt. Wahyu Widjaya (089638194262) atau menghubungi Majelis Wilayah masing-masing.

ORGANISASI DAN SEKRETARIAT

1. JADWAL PROSESI PEMILIHAN ANGGOTA MAJELIS

No. Kegiatan Waktu

1 Pewartaan calon Majelis terpilih 3 – 10 Apr 2022 2 Pembekalan anggota Majelis 17 Apr – 15 Mei 2022 3 Peneguhan dan pelerehan anggota Majelis 22 Mei 2022

1.1. CALON MAJELIS

Berdasarkan hasil penjaringan dan dilanjutkan dengan penarosan calon anggota majelis periode 2022-2025, berikut nama-nama calon anggota majelis terpilih :

No. Nama Wilayah Keterangan

1 Ibu Kristiani Camelia Calon Penatua

(lanjut periode ke-2)

2 Bp. Wahyu Hardaya BSD Calon Penatua

3 Bp. Purwotanoyo Meidy Kristianto BSD Calon Diaken 4 Bp. Oktavianus Riyanto BSD Calon Diaken 2. PANITIA MASA PASKAH MASA PENTAKOSTA 2022

(11)

2.1. AMPLOP RESEMBAHAN SYUKUR MPMP

Amplop Persembahan Syukur MPMP dapat dikumpulkan atau dipersembahkan pada saat Ibadah Pentakosta. Dan apabila Bapak, Ibu, Saudara/I, yang tidak dapat atau sempat memberikan Amplop Persembahan Syukur MPMP pada saat ibadah Pentakosta, dapat mempersembhakan melalui transfer ke rekening GKJ Serpong (QRIS) dengan kode unik persembahan undhuh-undhuh "8".

Contoh: 50.008

2.2. LELANG UNDHUH-UNDHUH

Lelang Undhuh-undhuh, akan dilaksanakan pada tanggal 11 Juni 2022, bagi Jemaat yang rindu memberikan Persembahan Undhuh- undhuh, teknis dan pelaksanaannya akan diinformasikan lebih lanjut oleh panitia MPMP.

2.3. SHARE AND CARE

Panitia MPMP akan berkolaborasi dengan KesPel dalam kegiatan SHARE & CARE yang akan dilakukan pada tanggal 9 & 23 April 2022, bagi Jemaat yang ingin ikut berpartisipasi (baik kegiatan di hari H ataupun dukungan pemberian kemasan makanan ataupun dukungan dana), mohon dapat menghubungi panitia. Kegiatan Share

& Care ini dalam bentuk pembagian Ta'jil bagi saudara-saudara kita yang melakukan ibadah puasa. Bagi Bapak, Ibu, Saudara/i yang mempunyai kerinduan untuk memberikan dukungan dana kegiatan SHARE & CARE dapat diberikan melalui transfer ke rekening Bendahara MPMP 2022 : No. Rekening BCA 7960183694 atas nama Ika Budhi Pratiwi.

Note: Bukti Transfer mohon dapat diinfokan ke Ibu Tyas. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Ibu Tyas di nomor 081515220260.

(12)

3. JADWAL PELAYANAN BAKAL CALON PENDETA

BERITA KOMISI

1. KOMISI ANAK DAN PELAYANAN SEKOLAH MINGGU 1.1. SEKOLAH MINGGU KELAS IMUT & KELAS KECIL :

Tgl Pengajar Online/Zoom Meeting 3-4-2022 Kak Dwani & Kak Timothy 11.00 WIB 10-4-2022 Kak Diana & Kak Rudy 11.00 WIB

1.2. SEKOLAH MINGGU KELAS BESAR & PRA REMAJA :

Tgl Pengajar Online/Zoom Meeting 3-4-2022 Kak Eko & Kak Doly 11.00 WIB 10-4-2022 Kak Dedy & Kak Yokhanan 11.00 WIB

(13)

1.3. PASKAH ANAK SEKOLAH MINGGU

Mengundang seluruh adik-adik Sekolah Minggu GKJ Serpong untuk hadir dalam Perayaan Paskah Sekolah Minggu secara virtual, dengan Tema “Bersama Yesus, Aku Pasti Bisa!”. Yang akan dilaksanakan pada hari Minggu, 17 April 2022, Pukul 17.00 WIB, MC: Kak Annabel & Kak Nicel, Via Zoom (link menyusul). Ditunggu kehadiran seluruh adik-adik sekolah minggu. Tuhan Yesus memberkati.

1.4. GERAKAN AKU SIAP BERBAGI

Hai Adik - adik Sekolah Minggu GKJ Serpong ikutan "Gerakan Aku Siap Berbagi" yuuk dalam rangka Masa Pra Paskah dan Masa Paskah, kita sisihkan sebagian berkat yang kita terima dalam celengan botol bekas yang bisa kalian hias sesuai kreatifitas masing-masing. Celengan yang sudah terisi nanti akan di kumpulkan pada Minggu 1 Mei 2022.

Seberapa pun kemampuanmu menyisihkan berkat akan menjadi berkat bagi saudara-saudari kita di Yayasan Dwituna Rawinala.

Tuhan Yesus memberkati.

2. KOMISI PEMUDA REMAJA 3. KOMISI WARGA DEWASA

3.1. DOA SERPONG

Mengundang seluruh Jemaat untuk hadir dalam Doa Serpong secara virtual, yang akan dilaksanakan setiap hari Kamis, Pukul 20.00–

20.40 WIB, via Zoom (link menyusul). Ditunggu kehadiran seluruh Jemaat.

(14)

3.2. PERSEKUTUAN DOA WANITA

Mengundang seluruh Jemaat Ibu-ibu untuk hadir dalam Persekutuan Doa Wanita secara virtual, dengan Tema “Bekerja atas Kesepakatan” yang akan dilaksanakan pada Hari Jumat, 8 April 2022, Pukul 19.30 WIB, Pembicara:Sdri. Dinah Maribunga,S.Si., MC: Ibu Melati Dewi, via Zoom (link menyusul). Ditunggu kehadiran seluruh Jemaat Ibu-ibu.

4. KOMISI ADIYUSWA

Mengundang seluruh Eyang-eyang Adiyuswa untuk hadir dalam Pendalaman Alkitab secara virtual, dengan Tema “Dipilih Tuhan untuk Bertumbuh dan Berbuah” 1 Tesalonika 1:2-7, yang akan dilaksanakan pada hari Senin, 4 April 2022, pukul 19.30 WIB, dilayani oleh Sdr. Rapco Tarigan. Ditunggu kehadiran Eyang-eyang semua.

5. KOMISI KESAKSIAN DAN PELAYANAN 6. KOMISI KESENIAN

6.1. JADWAL LATIHAN

Hari/Tanggal Tempat Kegiatan Pemimpin Jumat,

8-4-2022 19.00 WIB

Ruang Ibadah Latihan Song Leader dan Pemusik

Komisi Kesenian

6.2. JADWAL PENGISI PUJIAN

Hari/Tgl Pengisi Pujian

10-Apr-22 Komisi Kesenian

14-Apr-22 Kespel

15-Apr-22 Tim Liturgi

17-Apr-22 Adiyuswa

24-Apr-22 Pemuda

7. KOMISI KOMUNIKASI DAN MULTIMEDIA 8. KOMISI PENATALAYANAN

9. TIM WEB MINISTRY

(15)

BERITA KELUARGA

1. WARGA PINDAH

Telah dinyatakan pindah warga dengan surat Atestasi, yaitu : Bapak Yohanes Sulistyawan (NIG: 14481158), Ibu Eka Maryaningsih (NIG:

14491158), Sdr. Paulus Tyaniko Valent (NIG: 14501158), Sdr. Escuryong Tyaniko Yafet (NIG: 14511158), ke GKJ Temon, dengan alamat baru di Kaligondang RT.002/001, Desa Temon Weton, Kapanewon Temon, Kab.

Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta 55654. Majelis dan Jemaat GKJ Serpong mengucapkan terima kasih atas pelayanannya selama berada bersama-sama dengan Jemaat GKJ Serpong. Kiranya Tuhan Yesus selalu memberkati.

2. PENERIMAAN TITIPAN ROHANI

Telah diterima Titipan Rohani dari GKJ Margoyudan yaitu : Sdr. Yosia Elnino Yuananda, ST., dengan alamat Grand Serpong Residence 2 Blok B/18, Jl. Serua Raya Ciputat. Termasuk dalam wilayah BSD, dengan Majelis : Pnt. Eko Cahyo Putranto, Pnt. Wibowo. Majelis dan Jemaat GKJ Serpong mengucapkan selamat datang dan bergabung bersama-sama Jemaat di dalam melayani Tuhan. Tuhan Yesus senantiasa memberkati.

3. Bagi Bapak/Ibu/Saudara yang berulang tahun pada minggu ini, Majelis dan segenap Jemaat GKJ Serpong mengucapkan : “Selamat Ulang Tahun, Tuhan Yesus Memberkati”.

Warga yang Berulang Tahun Kelahiran tgl 3 – 9 Apr 2022

No Nama Wilayah Tanggal

1. Sri Ratna Darajati BSD 4

2. Agustin Diah Christanti BSD 4

3. Langit Timothy Setya Bhakti

(putra dari Kel. Anton) CSK 4

4. Brigitta Annabella Purnomo BSD 6

5. Eunike Diah Aurelia CML 7

6. Abyan Dima Nurrahmad

(putra dari Kel. Laras) CSK 9

Warga yang Berulang Tahun Pernikahan tgl 3 – 9 Apr 2022

No Nama Wilayah Tanggal

1 Bp. Tri Cahya Wisnhu Groho – Ibu Maria

Yulinda Ayu Natalia BSD 6

(16)

Sebagai Kado Ulang Tahun, kami sampaikan kata-kata bijak :

“Berkat-Nya selalu baru tiap hari”

Dengan ayat pilihan :

Mazmur 20:5 “Kiranya diberikan-Nya kepadamu apa yang kau kehendaki dan dijadikan-Nya berhasil apa yang kau rancangkan.”

Sumber Data berasal dari Data Base GKJ Serpong per 23 Mei 2021. Jika terdapat kesalahan penulisan nama, tanggal lahir dan atau wilayah, kami mohon maaf sebesar-besarnya. Jika Anda berulang tahun pada minggu ini (Minggu s/d Sabtu), namun belum tercantum dalam daftar, mohon memberitahu Majelis atau Koordinator Wilayah.

LAIN-LAIN

1. REKRUTMEN MAHASISWA TEOLOGI

Dalam upaya mendapatkan calon mahasiswa teologi yang bersungguh- sungguh, berdedikasi, memiliki minat, dan komitmen untuk melayani Tuhan melalui jemaat-Nya, maka BAPELSIN XXVIII GKJ akan menyelenggarakan rekrutmen calon mahasiswa teologi asal GKJ yang berhak menerima bantuan beasiswa Sinode GKJ. Pada tahun ini Sinode GKJ akan memberikan bantuan beasiswa bagi mahasiswa baru yang akan studi di sekolah teologi yang didukung oleh Sinode GKJ.

Tahapan rekrutmen Calon Mahasiswa Teologi Asal GKJ:

1. Menyampaikan surat permohonan beasiswa dan kelengkapan administrasi paling lambat Kamis, 17 April 2022 ke Kantor Sinode GKJ, Jl. Dr. Sumardi 8 & 10 Salatiga.

2. Mengikuti tes psikologi dan tes wawancara secara online hanya untuk yang lolos seleksi adminstrasi dan dihubungi oleh WA Center GKJ. Tes psikologi dan tes wawancara akan dilaksanakan pada:

Tes psikologi :

Hari Senin – Selasa, 25-26 April 2022

Wawancara beasiswa (bagi yang lolos tes psikologi) : Senin – Selasa, 9-10 Mei 2022

Kualifikasi peserta rekrutmen:

1. Warga Jemaat GKJ yang telah baptis dewasa/sidi dan tidak sedang berada dalam penggembalaan khusus/pamerdi.

(17)

2. Lulusan SMA atau yang sederajat dan atau S1 non teologi.

3. Nilai rat-rata raport SMA/SMK sederajat semester 1-5 min. 7.00.

4. Pada waktu mengikuti seleksi berusia maksimal 25 tahun.

5. Tidak berada dalam ikatan dengan instansi lain.

Syarat Administrasi:

1. Surat permohonan besiswa kepada BAPELSIN XXVII GKJ dengan persetujuan Majelis Gereja yang bersangkutan.

2. Surat rekomendasi dari Majelis Gereja asal yang menyatakan:

a. Warga jemaat GKJ yang telah baptis dewasa/sidi dan tidak sedang berada dalam penggembalan khusus/pamerdi.

b. Keterangan bahwa yang bersangkutan layak menempuh studi teologi.

3. Fotocopy surat baptis dewasa/sidi.

4. Surat keterangan dari sekolah asal bagi yang masih sekolah di SMA/SMK sederajat.

5. Fotocopy raport SMA atau sederajat dari semester 1-5.

6. Fotocopy ijazah SMA atau yang sederajat yang sudah dilegalisasi bagi yang sudah lulus.

7. Menyerahkan daftar riwayat hidup singkat.

8. Menuliskan secara singkat dan jelas, alasan menyampaikan permohonan beasiswa teologi.

9. Melampirkan 2 (dua) lembar pas foto bewarna ukuran 4x6.

10. Menyerahkan surat keterangan sehat dan bebas narkoba dari rumah sakit/puskesmas.

2. UNIVERSITAS KRISTEN TEKNOLOGI SOLO

Universitas Kristen Teknologi Solo atau Solo Technology Christian University disingkat Solotech university tahun akademik 2022/2023, menawarkan PROGRAM SPARK#1 yaitu memberikan kesempatan kepada 120 mahasiswa berkuliah dengan beasiswa penuh (100%) selama 3 (tiga) tahun. Pendaftaran 1 Maret 2022 sampai dengan 30 April 2022. Untuk pendaftaran secara online di http://uks.ac.id/pmb/info/

dan untuk keterangan lebih lanjut dapat menghubungi melalui nomor WA: 0812 2544 3556 atau 0856 2812 647.

(18)

BACAAN ALKITAB MINGGUAN

Tanggal Bacaan

4 Apr 2022 Keluaran 40:1-15 ; Mazmur 20 ; Ibrani 10:19-25

5 Apr 2022 Hakim-hakim 9:7-15 ; Mazmur 20 ; I Yohanes 2:18-28

6 Apr 2022 Habakuk 3:2-15 ; Mazmur 20

7 Apr 2022 Yesaya 53:10-12 ; Mazmur 31:9-16 ; Ibrani 2:1-9

8 Apr 2022 Yesaya 54:9-10 ; Mazmur 31:9-16 ; Ibrani 2:10-18

9 Apr 2022 Imamat 23:1-8 ; Mazmur 31:9-16

DAFTAR BACAAN DAN LAGU IBADAH MINGGU, 10 APRIL 2022

“TAAT MENGHADAPI PENDERITAAN HIDUP”

Yesaya 50:4-9 ; Mazmur 31:9-16 ; Filipi 2:5-11 ; Lukas 19:28-40 LPPS

Referensi

Dokumen terkait

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi Kantor

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi Kantor

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi Kantor

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi Kantor

Apabila persembahan Bapak, Ibu, Saudara/i, tidak / belum tercantum dalam Warta Jemaat atau tidak sesuai dengan jumlah pemberian, kami mohon segera menghubungi