DEWAN PIMPINAN DAERAH
PARTAI GOLONGAN KARYA
PROVINSI JAWA TENGAH
Sekretariat: Jl. Kyai Saleh No. 1 Semarang Kode Pos 50231
Telp. (024) 8311866,8315518 Fax. (024) 8411975 @ m ail: [email protected]
SURAT KEPUTUSAN
DEWAN PIMPINAN DAERAH PARTAI GOLKAR PROVINSI JAWA TENGAH
N o m o r: KEP- 10 /GOLKAR l/VI11/2020 TENTANG:
PENGESAHAN KOMPOSISI DAN PERSONALIA
DEWAN PIMPINAN DAERAH PARTAI GOLONGAN KARYA KABUPATEN KEBUMEN MASA BAKTI 2020 - 2025 (HASIL MUSDA)
DEWAN PIMPINAN DAERAH PARTAI GOLONGAN KARYA PROVINSI JAWA TENGAH, Menimbang a. bahwa Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kabupaten Kebumen
telah menyelenggarakan Musyawarah Daerah (MUSDA)-X Partai Golongan Karya Kabupaten Kebumen pada tanggal 25 Juli 2020 di Kebumen;
b. bahwa salah satu Keputusan MUSDA-X Partai Golongan Karya Kabupaten Kebumen sebagaimana tersebut pada huruf a diatas adalah Pemilihan Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Golongan Karya Kabupaten Kebumen Masa Bakti 2020 - 2025 serta Penetapan Tim Formatur yang bertugas untuk menyusun Komposisi dan Personalia Dewan Pimpinan Daerah Partai Golongan Karya Kabupaten Kebumen Masa Bakti 2 0 2 0 -2 0 2 5 ;
c. bahwa berdasarkan Anggaran Dasar/Anggaran Rumah Tangga Partai Golongan Karya yang berwenang mengesahkan Komposisi dan Personalia Dewan Pimpinan Daerah Partai Golongan Karya Kabupaten/Kota adalah Dewan Pimpinan Daerah Partai Golongan Karya Provinsi;
d. bahwa sehubungan dengan hal itu perlu ditetapkan Keputusan Dewan Pimpinan Daerah Partai Golongan Karya Provinsi Jawa Tengah tentang Komposisi dan Personalia Dewan Pimpinan Daerah Partai Golongan Karya Kabupaten Kebumen Masa Bakti 2020 - 2025.
Mengingat 1. Keputusan Munas X Partai Golongan Karya Tahun 2019 N o m o r; VIII/
MUNAS-X/GOLKAR/2019 tanggal 5 Desember 2019 tentang Perubahan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Partai Golongan Karya.
2. Keputusan Musyawarah Nasional Partai Golongan Karya Tahun 2019 N o m o r: X/MUNAS-X/GOLKAR/2019 tanggal 5 Desember 2019 tentang Program Umum Partai Golongan Karya 2019 - 2014.
3. Keputusan DPP Partai Golkar N o m o r: Kep.29/DPP/GOLKAR/ VI/2020 tanggal 10 Juni 2020 tentang Pengesahan Komposisi dan Personalia Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Provinsi Jawa Tengah Masa Bakti 2020 - 2025 (Hasil Musda).
Memperhatikan : Surat DPD Partai Golkar Kabupaten Kebumen Nomor : P.116/Golkar II- 26/VIII/2020 tanggal 5 Agustus 2020, perihal Permohonan Pengesahan.
M E M U T U S K A N :
MEMUTUSKAN
Menetapkan
Pertama
Kedua
Ketiga
KEPUTUSAN DEWAN PIMPINAN DAERAH PARTAI GOLKAR PROVINSI JAWA TENGAH TENTANG PENGESAHAN KOMPOSISI DAN PERSONALIA DEWAN PIMPINAN DAERAH PARTAI GOLKAR KABUPATEN KEBUMEN MASA BAKTI 2020-2025.
Mengesahkan komposisi dan personalia Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kabupaten Kebumen Masa Bakti 2020 - 2025 hasil Musyawarah Daerah Partai Golkar Kabupaten Kebumen sebagaimana tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari keputusan ini.
Memberhentikan dengan hormat Komposisi dan Personalia Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kabupaten Kebumen Masa Bakti 2016 - 2021 dengan ucapan terima kasih atas segala pengabdian yang telah diberikan kepada Partai Golkar selama ini.
Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan di betulkan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Semarang Pada tanggal : Agustus 2020.
DEWAN PIMPINAN D/
PROVINt Ketua,
iAH PARTAI GOLKAR [ENGAH
\ GOLONGAN
k a r y a\ pR O P SN Si
PANGGAH SUSANTO \ ^ . TENGfcH / JUL
Sfekretaris, 1
NPAPG. 3174040260170053
(WV-
YATMONO PAPG. 3313100368960001 Tembusan :
1. Ketua Umum DPP Partai Golkar. MENGESAHKAN
Lampiran : Surat Keputusan DPD Partai Golkar Prov. Jateng Nomor : KEP. 1° /Golkar l/VIII/2020
Tanggal : lQ Agustus 2020 _______________
KOMPOSISI DAN PERSONALIA
DEWAN PIMPINAN DAERAH PARTAI GOLONGAN KARYA KABUPATEN KEBUMEN MASA BAKTI 2020-2025
No. N a m a Jabatan
1. Dra. Hj. Halimah Nurtiayati, MAP Ketua
2. Ir. Darwansyah HS Wakil Ketua Bidang Organisasi, Kaderisasi &
Keanggotaan (OKK)
3. Anwar Fauzi, A.Md
Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah I (Padureso, Prembun, Bonorowo, Mirit Ambal,
Kutowinangun, Poncowamo, Alian, Karangsambung, Sadang)
4. Restu Gunawan
Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah II (Kebumen, Buluspesantren, Pejagoan, Klirong, Petanahan, Puring, Adimulyo, Sruweng, Kuwarasan) 5. Akhmad Marsudiyanto, SE
Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah III (Ayah, Rowokele, Buayan, Gombong, Sempor, Karanggayam, Karanganyar)
6. AKP Purn. S Suprijanto, SH Wakil Ketua Bidang Hukum & HAM
7. H. Pawit Mandung Wakil Ketua Bidang Pemuda, Olahraga & Seni, Budaya
8. Titi Wigowati Wakil Ketua Bidang Pemberdayaan Perempuan 9. Usdiyati Apriningsih Wakil Ketua Bidang Pengabdian Masyarakat 10. Supriyadi, S.Ag Wakil Ketua Bidang Koperasi, Wiraswasta, UKM,
Tani & Nelayan
11. H. Ngadimin Wakil Ketua Bidang Agama & Kerohanian
12. H. Munawar Cholil Wakil Ketua Bidang Kesehatan, Ormas, Komunikasi, Media & Pengelolaan Opini
13.
___
Dra. Sotya Partiwi.MM Wakil Ketua Bidang Pendidikan, Cendikawan &
Litbang
>4. Drs. Lulus Triparyadi Sekretaris
15. Mokhmad Asrofi Wakil Sekretaris BidangOrganisasi, Kaderisasi &
Keanggotaan
16. Budi Sungkowo Wakil Sekretaris Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah I
17. Subkhan Fathony, SE Wakil Sekretaris Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah II
18. Daryadi, S.Sy Wakil Sekretaris Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah III
19. Maghfiroh Rachniawati, SH Wakil Sekretaris Bidang Hukum & HAM
20. Mokhamad Jamaludin, SE Wakil Sekretaris Bidang Pemuda , Olahraga & Seni, Budaya
21. Wuri Astiningsih Wakil Sekretaris Bidang Pemberdayaan Perempuan 22. Hj. Sunaryati Andriyani Wakil Sekretaris Bidang Pengabdiyan Masyarakat 23. A kif Fatwal Amin, S.Th.l Wakil Sekretaris Bidang Koperasi, Wiraswasta, UKM,
Tani & Nelayan
24. Slamet
No. N a m a Jabatan
24. Slamet Riyadi Wakil Sekretaris Bidang Agama & Kerohanian 25. Slamet Teguh Imam Suprayitno Wakil Sekretaris Bidang Kesehatan, Ormas,
Komunikasi, Media & Pengelolaan Opini
26. Sumarmo Agus Setiyono, SH Wakil Sekretaris Bidang Pendidikan, Cendikawan &
Litbang 27. Yuniarti Widayaningsih, SE Bendahara
28. Murtini Wakil Bendahara Bidang Organisasi, Kaderisasi &
Keanggotaan
29. Suyatmi Wakil Bendahara Bidang Pemenangan Pemilu
Wilayah I
30. Ratna Yuli Yanti, SH Wakil Bendahara Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah II
31. Sumartono Wakil Bendahara Bidang Pemenangan Pemilu
Wilayah III
32. Sukarmiyati Wakil Bendahara Bidang Hukum & HAM
33. Rudy Kusumatirta, A.Md Wakil Bendahara Bidang Pemuda , Olahraga & Seni, Budaya
34. Christantina Laksmi Handajati, SE Wakil Bendahara Bidang Pemberdayaan Perempuan 35. Sri Suharti Wakil Bendahara Bidang Pengabdiyan Masyarakat 36. Haeni Gahara Soekmaningsih Wakil Bendahara Bidang Koperasi, Wiraswasta,
UKM, Tani & Nelayan
37. Siti Nurhaeni Susanto Wakil Bendahara Bidang Agama & Kerohanian 38. K. Dharwati Wakil Bendahara Bidang Kesehatan, Ormas,
Komunikasi, Media & Pengelolaan Opini
39. Naryati Wakil Bendahara Bidang Pendidikan, Cendikawan &
Litbang
40. Herianto Bidang Organisasi Kaderisasi & Keanggotaan Drs. Syahbani Bidang Organisasi Kaderisasi & Keanggotaan Sarimin, S.Pd SD Bidang Organisasi Kaderisasi & Keanggotaan
43. Sunarto Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah I
44. Firdosiyah, S.Pd Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah I 45. Unggul Budiono, SE Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah I 46. Sudarto, BA Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah II 47. Agus Darmawan Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah II 48. Lily Sri Awansih Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah II 49. Ani Kusrini Yoga Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah III 50. Mangsud, S.Pd Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah III 51. Jamal Ghofir S.Pt Bidang P e m e n a n g a n Pem ilu W ila y a h III
52. Veronika Suhartini Bidang Hukum & HAM 53. Sri Rahayu, SH Bidang Hukum & HAM
54. Dwi Herwidodo Bidang Hukum & HAM
55. Masyhud Bidang Pemuda , Olahraga & Seni, Budaya
56. Nani
No. N a m a Jabatan
56. Nani Hartini Bidang Pem uda, Olahraga & Seni, Budaya 57. Salsyabila Firda Ayuyolianda Bidang Pem uda, Olahraga & Seni, Budaya 58. Hj. Faurijah M Noor, S.Ag Bidang Pemberdayaan Perempuan
59. Muslimah Bidang Pemberdayaan Perempuan
60. Emma Budiastuti, SE Bidang Pemberdayaan Perempuan
61. Edy Sugiarto Bidang Pengabdiyan Masyarakat
62. Sugito Bidang Pengabdiyan Masyarakat
63. M. Abdoh Bidang Pengabdiyan Masyarakat
64. Ir. Nani Sumaryati Bidang Koperasi, Wiraswasta, UKM, Tani & Nelayan 65. Laksmi Kusumasari, S H Bidang Koperasi, Wiraswasta, UKM, Tani & Nelayan 66. Gatot Sukarman Bidang Koperasi, Wiraswasta, UKM, Tani & Nelayan
67. KH. Sonhaji Bidang Agama & Kerohanian
68. Akhmad Muntaha Bidang Agama & Kerohanian 69. Rr. Lucia Ken Yuli Astuti Bidang Agama & Kerohanian
70. Dewi Agustrianingsih, S.Si Bidang Kesehatan, Ormas, Komunikasi, Media &
Pengelolaan Opini
71. Sri Yulianti Bidang Kesehatan, Ormas, Komunikasi, Media &
Pengelolaan Opini
72. Kasimin Bidang Kesehatan, Ormas, Komunikasi, Media &
Pengelolaan Opini
73. Shafi Nurjanah, S.Pd Bidang Pendidikan, Cendikawan & Litbang 74. Cynthia Novi Widya Puspita Bidang Pendidikan, Cendikawan & Litbang 75. Anung Sudarmanto, S.Tr.Kom Bidang Pendidikan, Cendikawan & Litbang
DEWAN PIMPINAN DAERAH PARTAI GOLKAR PROVINSUAWA>£NGAH
W * Ketua,
PANGGAH SUSANTfr NPAPG. 3174040260170053
%
36, Sekretaris,PARTAI
golongan karyapropinsi
JAWA - TENGAH JULI
CL a ^V'
fATMONO NPAPG. 33*13100368960001
SAL
MENGESAHKAN
FOTOCOPY SESUAI DENGAN ASLINYA J» >
dpd P A R T A I
GOLONGAN KARA
Pr o p i n s i
JAWA - TENGAH
SEKRETARIS
LGOLKAR PROV. JATENG
'JULIYATMONO