• Tidak ada hasil yang ditemukan

AKI CUP XIII GOLF TOURNAMENT 2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "AKI CUP XIII GOLF TOURNAMENT 2014"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

GOLF TOURNAMENT 2014

RIVERSIDE GOLF CLUB, CIBUBUR

MINGGU, 12 OKTOBER 2014

(2)

01

SAMBUTAN KETUA UMUM

ASOSIASI KONTRAKTOR INDONESIA (AKI)

Yang kami hormati, seluruh Mitra Kerja dan Rekan dari Anggota AKI, serta Para Direksi Perusahaan Anggota AKI.

Pertama-tama mari kita panjatkan Puji Syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas Rahmat dan karunianya, kita masih diberikan kesehatan sehingga dapat beraktivitas dan mengadakan kegiatan HUT AKI ke-41.

Pada tahun ini, AKI telah berhasil melaksanakan kegiatan Konvensi IFAWPCA ke-41, hal ini tidak lepas dari dukungan seluruh anggota AKI sehingga kegiatan tersebut berjalan dengan lancar dan sukses. Oleh karenanya, pada ulang tahun AKI ke-41 ini, kami menyelenggarakan acara dengan tema, “Tribute to AKI’s Members”

Untuk menyambut Hari Ulang Tahun AKI ke-41 kali ini, kami akan mengadakan kegiatan AKI CUP XIII Golf Tournament 2014. Selain itu diselenggarakan Seminar, dan Pelatihan sertifikasi untuk Anggota AKI. Dan seluruh rangkaian acara tersebut akan ditutup dengan

gathering dinner untuk Anggota AKI dan Undangan pada malam perayaan HUT AKI ke-41.

Sehubungan dengan seluruh rangkaian acara tersebut di atas, kami mengharapkan seluruh stakeholder konstruksi terutama Anggota AKI dapat berpartisipasi aktif dan mendukung kegiatan ini sekaligus mengambil bagian sebagai sponsor untuk mensukseskan kegiatan ini.

Jakarta, September 2014

ASOSIASI KONTRAKTOR INDONESIA (AKI)

Bintang Perbowo

Ketua Umum

(3)

02

LATAR BELAKANG

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Asosiasi Kontraktor Indonesia (HUT AKI) ke-41, tepatnya pada tanggal 2 Oktober 2014, Pengurus AKI telah memutuskan untuk membentuk Panitia Pelaksana guna menyelenggarakan beberapa kegiatan yang terkait dengan unsur pembinaan dan wawasan terhadap Anggota AKI serta keakraban antar Anggota.

Rangkaian kegiatan yang direncanakan yaitu :

1. AKI CUP XIII GOLF TOURNAMENT 2014 pada tanggal 12 Oktober 2014, bertempat di Riverside Golf Club, Cibubur.

2. Seminar dengan tema ”Persembahan bagi Anggota AKI”, pada tanggal 13 Oktober 2014 di Hotel Intercontinental, Jakarta

3. Gathering Dinner HUT AKI ke-41 akan diselenggarakan tanggal 13 Oktober 2014 di Hotel Intercontinental Jakarta.

4. Sertifikasi Pelatihan bagi Anggota AKI, tanggal akan ditentukan kemudian

MAKSUD DAN TUJUAN

Peringatan HUT AKI dimaksudkan untuk mempererat hubungan antar Anggota AKI dan meningkatkan hubungan Anggota AKI dan mitra kerjanya baik dari unsur Pemerintah maupun Swasta. Selain itu AKI juga bermaksud menyumbangkan saran dan pendapat intelektualnya melalui diadakannya Seminar.

Beraktivitas olahraga serta mempererat tali silaturahmi antar stake holder konstruksi.

TURNAMEN GOLF AKI CUP XIII 2014

TURNAMEN GOLF AKI CUP XIII 2014 diselenggarakan di Riverside Golf Club, Cibubur pada hari Minggu, 12 Oktober 2014. Turnamen dilakukan dengan shotgun pada jam 07.00 WIB. Hadiah yang diperebutkan meliputi:

• Trophy Bergilir Perorangan maupun Beregu • Trophy kejuaraan dan ketrampilan

• Hole in One berupa mobil Mercedes Benz dan Toyota Fortuner.

• Lucky draw berupa TV, iPad, Handphone, dll.

PENDANAAN

TURNAMEN GOLF AKI CUP XIII 2014 ini didanai dari Sponsor yang merupakan Anggota AKI maupun Mitra Anggota AKI.

Hari ulang Tahun AKI Ke - 41

Pad, Handpa upa TV, iP • Lu

PEND

cky drr

DANAA

raw beruw

AN

(4)

03

SPONSOR

1. SPONSORSHIP TYPE PLATINUM – RP 75.000.000,-a. Mendapatkan 4 (empat) Undangan Golf;

b. Pemasangan Logo Perusahaan pada Backdrop Acara Golf; c. Pemasangan Logo pada Display Monitor;

d. Pemasangan Logo Perusahaan pada umbul-umbul sebanyak 5 (lima) buah pada acara Golf;

e. Pemasangan Logo Perusahaan pada Spanduk 1 (satu) Buah, di dalam dan diluar Lapangan;

f. Pemasangan Logo Perusahaan pada salah satu dari property peserta; g. Pemasangan Logo Perusahaan pada Goodybag;

h. Pemasangan Logo Perusahaan pada backdrop Seminar i. Pesamangan Logo Perusahaan pada backdrop Gathering j. Mendapatkan Sertifikat Penghargaan sebagai Sponsor

2. SPONSORSHIP TYPE TITANIUM – RP 50.000.000,-a. Mendapatkan 3 (tiga) Undangan Golf;

b. Pemasangan Logo Perusahaan pada Backdrop Acara Golf; c. Pemasangan Logo pada Display Monitor;

d. Pemasangan Logo Perusahaan pada umbul-umbul sebanyak 3 (tiga) buah pada acara Golf;

e. Pemasangan Logo Perusahaan pada Spanduk 1 (satu) Buah, di dalam dan diluar Lapangan;

f. Pemasangan Logo Perusahaan pada salah satu dari property peserta; g. Pemasangan Logo Perusahaan pada Goodybag

h. Pemasangan Logo Perusahaan pada Seminar

i. Mendapatkan Sertifikat Penghargaan sebagai Sponsor.

3. SPONSORSHIP TYPE GOLD – RP 25.000.000,-a. Mendapatkan 2 (dua) Undangan Golf;

b. Pemasangan Logo Perusahaan pada Backdrop Acara Golf; c. Pemasangan Logo pada Display Monitor;

d. Pemasangan Logo Perusahaan pada umbul-umbul sebanyak 1 (satu) buah pada acara Golf;

e. Mendapatkan Sertifikat Penghargaan sebagai Sponsor.

4. SPONSORSHIP TYPE SILVER – RP 15.000.000,-a. Mendapatkan 1 (satu) Undangan Golf;

b. Pemasangan Logo Perusahaan pada Backdrop Acara Golf; c. Pemasangan Logo pada Display Monitor;

d. Pemasangan Logo Perusahaan pada umbul-umbul sebanyak 1 (satu) buah pada acara Golf;

e. Mendapatkan Sertifikat Penghargaan sebagai Sponsor.

(5)

04

PROPERTY PESERTA

Kaos Topi Goodybag URAIAN Undangan golf Logo backdrop Golf Display layar Monitor Umbul-umbul

Spanduk di dalam & di luar lap Logo property peserta Goodie bag

Logo backdrop Seminar Logo backdrop Gathering Sertifikat Penghargaan 4 v v 5 1 v v v v v 3 v v 3 1 v v v -v 2 v v 1 -v 1 v v 1 - -- -v PLATINUM

Rp. 75.000.000,- Rp. 50.000.000,-TITANIUM Rp. 25.000.000,-GOLD Rp. 15.000.000,-SILVER

(6)

05

SUSUNAN PANITIA HUT AKI ke-41

Turnamen Golf AKI Cup XIII 2014

Ketua : I Gusti Ngurah Putra (PT. Hutama Karya)

Wakil Ketua : Djoko Sarwono (PT. Bangun Cipta Kontraktor) Sekretaris : Hilman Widiatmodjo (PT. Yasa Patria Perkasa) Bendahara : Lio Sudarto (PT. Total Bangun Persada)

Kegiatan SEMINAR :

Koordinator : Destiawan (PT. Wijaya Karya)

Anggota : 1. Adrianus Hadiwinata (PT. Multi Structure)

2. Nur Alfatah (PT. Wijaya Karya)

3. Haryo Wibisono (Sekretariat AKI)

Kegiatan TURNAMEN GOLF

Koordinator : Djoko Sarwono (PT. Bangun Cipta Kontraktor) Anggota :

• Seksi Acara : 1. Anton Y. Nugroho (PT. Waskita Karya) 2. Fajar Firman Arief (PT. Wijaya Karya)

• Seksi Pertandingan : 1. Haedar Karim (PT. Nindya Karya 2. Wirawan (PT. Istaka Karya) 3. Wilton Molumbot (PT. PP)

4. Eko P. Rachmat (PT. Wijaya Karya)

• Seksi Perlengkapan : 1. Yul Ari (PT. PP) 2. Bambang Suroso (PT. PP)

3. Basuki Muklis (PT Hutama Karya) 4. Sandi (PT Hutama Karya)

INFORMASI

Informasi lengkap bisa menghubungi : Anton Y. Nugroho

PT. Waskita Karya (Persero), Tbk. Hp. 0811 950 50 89

• Sekretariat Asosiasi Kontraktor Indonesia (AKI) Haryo Wibisono

Wijaya Graha Puri Blok D1

Jl. Dharmawangsa Raya No.2 Jakarta 12160 Fax. 021 – 7206805

Telp. 021-7200794, 72790672

(7)

06

Kegiatan GATHERING DINNER

Koordinator : Budi Rachmat Kurniawan (PT. Hutama Karya)

Anggota : 1. Yuniar (PT. Wijaya Karya)

2. Yasmin Yuriski (PT. Wijaya Karya) 3. Istina Budiyarni (PT. Jaya Konstruksi MP) 4. Elisabeth (PT. Brantas Abipraya) 5. Poppy Sukmawati (PT. Waskita Karya)

6. Haris (PT. Jaya Konstruksi MP)

7. Atrea Dea (PT. Brantas Abipraya) 8. Ika Sudaryono (Sekretariat AKI) 9. Ruth Wijaya (Sekretariat AKI)

Kegiatan SERTIFIKASI

Koordinator : Wayan Karioka (PT. PP)

Anggota : 1. Tomy Raharjo (PT. Tripatra) 2. Bambang Wedar (PT. PP)

3. Haryo Wibisono (AKI)

Kegiatan PENGGALANGAN DANA

Koordinator : Didi Triyono (PT. Waskita Karya)

Anggota : 1. Djoko Sarwono (PT. Bangun Cipta Kontraktor) 2. Zali Yahya (PT. Jaya Konstruksi MP) 3. Lio Sudarto (PT. Total Bangun Persada) 4. Djoko Prabowo (PT. Adhi Karya)

5. Wayan Karioka (PT. PP)

6. Budi Rachmat Kurniawan (PT. Hutama Karya) 7. Joseph Pangalila (PT. Tripatra)

8. Hilman Widiatmodjo (PT. Yasa Patria Perkasa) 9. Destiawan Soewardjono (PT. Wijaya Karya)

10. Adrianus Hadiwinata (PT. Multi Structure)

11. Tumiyana (PT. PP)

12. Indrajaya Manopol (PT. Nindya Karya) 13. Danny Kustanto (PT. Nindya Karya) 14. Thomas Pangaribuan (PT. Brantas Abipraya) 15. Bambang Pramusinto (PT. Hutama Karya)

16. Supriyanto (PT. Thiess)

(8)

07

LEMBAR KONFIRMASI SPONSOR

TURNAMEN GOLF AKI CUP XIII - 2014

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : _________________________________________ Jabatan : _________________________________________ Perusahaan : _________________________________________ Alamat : _________________________________________ _________________________________________ _________________________________________ Telepon/Fax : _________________________________________

Dengan ini menyatakan ikut berpartisipasi sebagai sponsor pada ”TURNAMEN GOLF AKI CUP XIII 2014” pada sponsor type :

Sponsor type PLATINUM Rp. 75.000.000,-Sponsor type TITANIUM Rp. 50.000.000,-Sponsor type GOLD Rp.

25.000.000,-Sponsor type SILVER Rp. 15.000.000,-Lain-lain _____________

Biaya tersebut disetor langsung/ditransfer *) ke Rekening Panitia HUT AKI ke-41 (Turnamen Golf AKI CUP XIII 2014) melalui Bank Mandiri Cabang Grand Wijaya, a/c no: 126 000 468 5110 a/n Asosiasi Kontraktor Indonesia.

Jakarta, _____________________

______________________ ______________________ Catatan :

Logo Perusahaan diterima Panitia paling lambat akhir September 2014 dikirim langsung ke sekretariat atau via e-mail ke akinet@aki.or.id Informasi lengkap dapat diperoleh di sekretariat AKI atau www.aki.or.id *) coret yang tidak perlu

(9)

08

TANDA TERIMA DOKUMEN

Bersama ini kami sampaikan dokumen proposal Kegiatan

Ulang Tahun ke-41 Asosiasi Kontraktor Indonesia sebagai berikut :

1. Dokumen Proposal ... Exemplar

Demikian kami sampaikan mohon diterima dengan baik.

Jakarta, ………….………….. 2014

Diterima Oleh,

( ___________________ )

(10)

ph. (62-21) 720 0794, 7279 0672

fax. (62-21) 720 6805

akinet@aki.or.id - www.aki.or.id

Referensi

Dokumen terkait