• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN YURIDIS TENTANG PERLINDUNGAN PEKERJA DALAM PERJANJIAN KERJA BERSAMA DI PT PERUSAHAAN JAMU AIR MANCUR KARANGANYAR - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "TINJAUAN YURIDIS TENTANG PERLINDUNGAN PEKERJA DALAM PERJANJIAN KERJA BERSAMA DI PT PERUSAHAAN JAMU AIR MANCUR KARANGANYAR - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

TINJAUAN YURIDIS TENTANG PERLINDUNGAN PEKERJA

DALAM PERJANJIAN KERJA BERSAMA

DI PT PERUSAHAAN JAMU AIR MANCUR KARANGANYAR

Perkembangan sektor industri yang semakin pesat ternyata ada hubungan ketenagakerjaan yang semakin komplek. Bahkan terjadi perselisihan ketika melakukan pekerjaan. Timbulnya perselisihan antara pengusaha dengan para pekerja berpokok pangkal pada perasaan-perasaan kurang puas. Secara umum yang menjadi pokok pangkal kekurang puasan itu berkisar pada masalah : a). Pengupahan ; b.) Jaminan Sosial ; c) Perilaku penugasan yang kadang-kadang dirasakan kurang sesuai kepribadian ; d) Daya kerja dan kemampuan kerja yang dirasakan kurang sesuai dengan pekerjaan yang harus diemban ; e) Adanya masalah pribadi.

Untuk mengatur hubungan tersebut maka diperlukan rambu maupun aturan normatif Undang-Undang Nomor 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan dan dijabarkan dalam Perjanjian Kerja Bersama agar mencapai keadilan sosial serta melindungi dan mensejahterakan pekerja atau buruh.

Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Yuridis Empiris. Spesifikasi penelitian ini adalah deskriptif analitis. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah studi lapangan dan studi kepustakaan. Analisis data, data yang diperoleh dalam penelitian ini diolah dan dianalisis dengan menggunakan metode analisis kualitatif.

Hasil penelitian ini adalah, perlindungan hukum bagi pekerja atau buruh tidak sesuai dengan Undang-Undang No. 13 tahun 2003 karena masa percobaan yang digunakan dalam hubungan kerja dalam Perjanjian Kerja Waktu Tidak Tertentu melebihi 3 bulan dan Jam istirahat yang yang diberikan Perusahaan tidak diberikan waktu ibadah.

Saran dari penelitian ini adalah dalam proses pembuatan perjanjian kerja bersama hendaknya melihat dan mendasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Agar perjanjian Kerja Bersama tidak batal demi hukum.

(2)

ABSTRACT

JURIDICAL REVIEW OF WORKERS PROTECTION

AGREEMENT

AT JAMU AIR MANCUR KARANGANYAR

The development of the industrial sector grew rapidly turns out

increasingly complex labor relations. This resulted in a dispute when doing

the job. Disputes between employers and workers have capital base of the

feelings are less satisfied. In general, is the main base of the lack of

satisfaction that revolves around the problem: a). Remuneration; b.) Social

Security; c) Conduct assignment which is sometimes perceived lack of

appropriate personality; d) working power and the ability to work in

accordance with the perceived lack of work to be carried; e) The existence

of a personal matter.

Labor relations in the field of employment which require ideal or

normative No. 13 of 2003 on Labour. The beacon was later spelled out in

the Collective Labor Agreement in order to achieve social justice and

protection and welfare of workers or laborers.

The method used in this research is Empirical Juridical. Specifications of

this research is descriptive analysis. Data collection methods used were

field studies and literature. Data analysis, data obtained in this study were

processed and analyzed using qualitative analysis.

The result of this research is legal protection for workers are not in

accordance with Law No. 13 in 2003 because of a trial that used in labor

relations in the Working Time Indefinite Agreement exceed 3 months and

hours of rest are provided by the Company are not given the time of

worship.

The suggestion of this research is in the process of collective bargaining

agreements should be viewed and basing the legislation in force in order

to Collective Labor Agreement is not null and void.

Referensi

Dokumen terkait

231 Tabel 4.65 Tabel keterangan halaman Revise Quotation untuk user Supplier.... 232 Tabel 4.66 Tabel keterangan halaman Revise Quotation Details

Pada Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.. Universitas

[r]

Penelitian ini bertujuan untuk mengurangi tumpukan material plastik yang tidak digunakan kembali dan memanfaatkan material recycle untuk proses produksi injeksi

Profil Kesehatan Kabupaten ini pada intinya berisi berbagai data/informasi yang menggambarkan situasi dan kondisi kesehatan masyarakat di Kabupaten Gianyar Tahun

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan keefektifan pemahaman konsep pythagoras (berupa nilai pretest dan post test ) siswa kelas VIIIA sebagai kelas kontrol dan

Mahasiswa tidak hanya dituntut untuk bisa menulis karya ilmiah,.. mahasiswa juga dituntut agar bisa mempresentasikan karya ilmiah

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antibakteri dari ekstrak etanol daun cengkodok (Melastoma malabathricum L.) dan konsentrasi efektifnya dalam