• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI. Oleh: WINDA YUDIARI NIM:

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SKRIPSI. Oleh: WINDA YUDIARI NIM:"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGARUH PERSEPSI KEADILAN PROSES SELEKSI DAN

KEADILAN PENYEBARAN INFORMASI TERKAIT SELEKSI

TERHADAP DAYA TARIK ORGANISASI: SEBUAH STUDI

PADA KANTOR DESA DI KECAMATAN NEGARA

SKRIPSI

Oleh: WINDA YUDIARI

NIM: 1106205130

Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Udayana Denpasar

(2)

ii

Skripsi ini telah diuji oleh tim penguji dan disetujui oleh Pembimbing, serta diuji pada tanggal: 19 Mei 2015

Tim Penguji: Tanda tangan

1. Ketua : Dr. I Wayan Suana, SE, MM ...

2. Sekretaris : Agoes G. Rahyuda, SE, MT, PhD ...

3. Anggota : I Gusti Ayu Dewi Adnyani, SE., M.Si . ...

Mengetahui,

Ketua Jurusan Manajemen Pembimbing

Prof. Dr. Ni Wyn Sri Suprapti, SE., M.Si Agoes G. Rahyuda, SE, MT, PhD

(3)

iii

PERNYATAAN ORISINALITAS

Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa sepanjang pengetahuan saya, di dalam Naskah Skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini dapat dibuktikan terdapat unsur-unsur plagiasi, saya bersedia diproses sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Denpasar, 12 Mei 2015

Mahasiswa,

Winda Yudiari NIM. 1106205130

(4)

iv

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa/Allah Swt, karena atas berkat rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Persepsi Keadilan Proses Seleksi Dan Keadilan

Penyebaran Informasi Terkait Seleksi Terhadap Daya Tarik Organisasi: Sebuah Studi Pada Kantor Desa Di Kecamatan Negara” sesuai dengan waktu

yang telah ditentukan.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak akan berhasil tanpa bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak yang telah meluangkan waktunya dalam penyusunan skripsi ini. Dalam kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. I.G.B. Wiksuana, SE., MS., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

2. Bapak Dr. I Gusti Wayan Murjana Yasa, SE., M.Si., selaku Pembantu Dekan I Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

3. Ibu Prof. Dr. Ni Wayan Sri Suprapti, SE., M.Si. dan Ibu Dr. Ni Nyoman Kerti Yasa, SE., M.Si., masing-masing selaku Ketua dan Sekretaris Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

4. Ibu Nyoman Triaryati, SE., M.Si., selaku Pembimbing Akademik atas petunjuk dan nasihat yang diberikan selama mengikuti kuliah di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

5. Bapak Agoes Ganesha Rahyuda, SE, MT, PhD., sebagai dosen pembimbing atas waktu bimbingan, masukan, serta motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

6. Bapak Dr. I Wayan Suana, SE, MM., sebagai dosen pembahas atas waktu bimbingan, masukan, serta motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

7. Ibu I Gusti Ayu Dewi Adnyani, SE., M.Si., sebagai dosen penguji atas waktu, bimbingan, masukan, serta motivasi sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. 8. Kepada kedua orang tua yaitu Papa Subiyantoro dan Mama Yudiningsih,

yang selalu memberikan semangat dan memberikan doa yang tiada hentinya, serta keluarga besar yang selalu menjadi motivator serta memberikan dorongan baik secara moral dan spiritual kepada penulis selama menempuh studi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

9. I Gusti Ayu Shinta Meitasari, Kusuma Yogi Antara, Indragita Mahayani, AA Inten Damaryanthi, Putu Eka Putri Lestari, Ni Komang Ayu Agustini, Novia Nurul Windari, Dwi Indri Mutia, serta sahabat-sahabatku tersayang yang tidak dapat disebutkan satu persatu dan rekan-rekan Manajemen 2011 yang selalu memberi dukungan dan motivasi bagi penulis selama penyusunan skripsi ini.

(5)

v

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penyusunan skripsi ini, masih memerlukan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan penelitian ini. Namun demikian skripsi ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi yang berkepentingan. Terima Kasih.

Denpasar, 12 Mei 2015

(6)

vi

Judul : Pengaruh Persepsi Keadilan Proses Seleksi dan Keadilan Penyebaran Informasi Terkait Seleksi Terhadap Daya Tarik Organisasi: Sebuah Studi Pada Kantor Desa di Kecamatan Negara

Nama : Winda Yudiari NIM : 1106205130

Abstrak

Daya tarik organisasi merupakan salah satu faktor penting yang dapat menentukan keberhasilan organisasi dan baik tidaknya reputasi organisasi dimata masyarakat. Dengan adanya daya tarik organisasi yang tinggi akan meningkatkan peluang untuk merekrut pegawai yang potensial. Dilihat dari literatur sebelumnya masih sedikit yang mengangkat daya tarik organisasi ini melalui proses seleksi. Konteks yang dipilih adalah pada satu organisasi publik di Kecamatan Negara, yaitu kantor desa. Penelitian ini bertujuan untuk memahami pengaruh persepsi keadilan proses seleksi dan keadilan penyebaran informasi terkait seleksi terhadap daya tarik organisasi dalam konteks organisasi yang ada di Indonesia.

Penelitian ini dilakukan pada kepala urusan (KAUR) pada kantor desa di Kecamatan Negara. Ukuran sampel yang diambil sebanyak 32 pegawai kantor desa dengan menggunakan metode sampel jenuh. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner yang menggunakan skala Likert 5 poin untuk mengukur 20 indikator. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebesar 59 persen variabel persepsi

keadilan proses seleksi (X1) dan persepsi keadilan penyebaran informasi terkait

seleksi (X2)mempengaruhi daya tarik di kantor desa, sedangkan sisanya sebesar

41 persen merupakan kontribusi variabel-variabel lainnya yang tidak dimasukkan dalam model penelitian ini. Kedua, secara parsial, persepsi keadilan proses seleksi dan keadilan penyebaran informasi terkait seleksi berpengaruh positif dan signifikan pada daya tarik organisasi pada kantor desa di Kecamatan Negara.

Kata kunci: persepsi keadilan proses seleksi, persepsi keadilan penyebaran informasi, daya tarik organisasi

(7)

vii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

ABSTRAK ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR TABEL ... x

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR LAMPIRAN ... xii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah Penelitian ... 5

1.3 Tujuan Penelitian ... 5

1.4 Kegunaan Penelitian ... 5

1.5 Sistematika Penulisan ... 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN 2.1 Landasan Teori dan Konsep ... 8

2.1.1 Landasan Teori ... 8

2.1.2 Daya Tarik Organisasi ... 9

2.1.3 Persepsi Keadilan Proses Seleksi... 12

2.1.4 Persepsi Keadilan Penyebaran Informasi Terkait Seleksi ... 17

2.2 Hipotesis Penelitian ... 20

2.2.1 Pengaruh Persepsi Keadilan Proses Seleksi terhadap Daya Tarik Organisasi ... 21

2.2.2 Pengaruh Persepsi Keadilan Penyebaran Informasi Terkait Seleksi terhadap Daya Tarik Organisasi ... 21

2.2.3 Model Penelitian ... 22

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian ... 23

3.2 Lokasi Penelitian atau Ruang Lingkup Wilayah Penelitian 23 3.3 Objek Penelitian ... 23

3.4 Identifikasi Variabel ... 24

3.5 Definisi Operasional Variabel ... 24

3.6 Jenis dan Sumber Data ... 26

3.7 Populasi, Sampel dan Metode Penentuan Sampel ... 27

3.8 Metode Pengumpulan Data ... 27

(8)

viii

3.9.1 Instrumen Penelitian ... 28

3.9.2 Uji Validitas ... 28

3.9.3 Uji Reliabilitas ... 29

3.10 Metode Analisis ... 29

3.11 Uji Asumsi Klasik ... 30

3.11.1 Uji Normalitas ... 30 3.11.2 Uji Multikolinieritas ... 30 3.11.3 Uji Heterokedastisitas ... 31 3.12 Uji Hipotesis ... 31 3.12.1 Uji F ... 31 3.12.2 Uji t ... 32

BAB IV PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN 4.1 Gambaran Umum Organisasi ... 33

4.2 Karakteristik Responden ... 38

4.2.1 Umur ... 39

4.2.2 Jenis Kelamin ... 39

4.2.3 Pendidikan ... 40

4.2.4 Masa Kerja ... 41

4.3 Hasil Uji Instrumen Penelitian ... 41

4.3.1 Uji Validitas ... 41

4.3.2 Uji Reliabilitas ... 43

4.4 Deskripsi Data Penelitian ... 43

4.4.1 Daya Tarik Organisasi ... 44

4.4.2 Persepsi Keadilan Proses Seleksi ... 45

4.4.3 Persepsi Keadilan Penyebaran Informasi Terkait Seleksi ... ... 47

4.5 Analisis Regresi linear Berganda ... 48

4.6 Uji Asumsi Klasik ... 50

4.6.1 Hasil Uji Normalitas ... ... 50

4.6.2 Hasil Uji Multikolinieritas ... 51

4.6.3 Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 51

4.7 Hasil Uji F ... ... 52

4.8 Hasil Uji t ... ... 53

4.9 Pembahasan Pengaruh Variabel Bebas terhadap Variabel Terikat ... 53

4.9.1 Pengaruh Persepsi Keadilan Proses Seleksi terhadap Daya Tarik Organisasi ... 53

4.9.2 Pengaruh Persepsi Keadilan Penyebaran Informasi Terkait Seleksi terhadap Daya Tarik Organisasi... ... 54

4.10 Implikasi Penelitian ... ... 55

BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan ... 58

(9)

ix

DAFTAR RUJUKAN ... 60

(10)

x

DAFTAR TABEL

No. Tabel Halaman

1.1 Daftar Tahun Terakhir Pelaksanaan Seleksi Penerimaan Pegawai

Kantor Desa di Kecamatan Negara ... 4

4.1 Distribusi Responden Menurut Umur pada Kantor Desa ... 39

4.2 Distribusi Responden Menurut Jenis Kelamin pada Kantor Desa . 40

4.3 Distribusi Responden Menurut Pendidikan pada Kantor Desa ... 40

4.4 Distribusi Responden Menurut Masa Kerja pada Kantor Desa... ... 41

4.5 Hasil Uji Validitas ... 42

4.6 Hasil Uji Instrumen Reliabilitas ... 43

4.7 Klasifikasi Penilaian Responden terhadap Variabel Penelitian ... 44

4.8 Jawaban Responden Tentang Daya Tarik Organisasi ... 44

4.9 Jawaban Responden Tentang Persepsi Keadilan Proses Seleksi ... 45

4.10 Jawaban Responden Tentang Persepsi Keadilan Penyebaran Informasi Terkait Seleksi ... 47

4.11 Hasil Uji Analisis Regresi Linear Berganda ... 48

4.12 Hasil Uji Normalitas ... 50

4.13 Hasil Uji Multikolinearitas ... 51

4.14 Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 52

4.15 Hasil Uji F ... 52

(11)

xi

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Halaman

2.1 Model Penelitian ... 22

(12)

xii

DAFTAR LAMPIRAN

No. Lampiran Halaman

1 Pengajuan Kuesioner ... 64

2 Kuesioner ... 66

3 Tabulasi Data ... 69

4 Uji Validitas Instrumen ... 70

5 Uji Reliabilitas Instrumen ... 74

6 Deskriptif Penelitian ... 77

7 Uji Regresi Linear Berganda ... 84

Referensi

Dokumen terkait

Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa gambaran disiplin kerja guru dalam melaksanakan tugas pembelajaran di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Barru sudah melaksanakan

Cocokan jawaban/fakta dengan aturan (tabel 2 pada kolom gejala) yang sudah ditentukan. Jika ditemukan sesuai dengan aturan yang sudah ditentukan maka dihasilkan

Salminen on asetellut lääkärin suuhun nokkelia sananparsia ja totuuksia sairaalahoidosta ja ihmiselämän arvosta. Kuoleva ihminen on Salmisen maailmassa vain polttopuuta

Pembentukan suatu budaya organisasi pada perusahaan PT PLN APJ Malang dimulai dengan adanya komunikasi yang baik antar individu karywan yang diwujudakan dalam bentuk

Program Unit Usaha Bagi Hasil Koperasi Perumahan Wanabhakti Nusantara (UBH-KPWN) telah memberikan alternatif pengelolaan usaha bersama yang melibatkan pihak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola tumpangsari sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan Jati Unggul Nusantara (JUN) umur lima tahun (tinggi, diameter dan volume

menyebabkan kerugian bagi masyarakat yang tinggal di sekitar pantai tersebut, untuk menghindari terjadi kerusakan yang lebih parah di daerah pantai maupun di

(Karim Helmi, 2000 :76) Selain itu, masalah kemantangan fisik, mental dan emosional dari masing-masing pasangan akan dapat menghasilkan keturunan yang baik dan