• Tidak ada hasil yang ditemukan

Gambaran tingkat kepatuhan pasien diabetes mellitus dalam mengkonsumsi obat antidiabetes oral di RS dan Klinik Gotong Royong Surabaya. - Widya Mandala Catholic University Surabaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Gambaran tingkat kepatuhan pasien diabetes mellitus dalam mengkonsumsi obat antidiabetes oral di RS dan Klinik Gotong Royong Surabaya. - Widya Mandala Catholic University Surabaya Repository"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

GAMBARAN TINGKAT KEPATUHAN PASIEN

DIABETES MELLITUS DALAM

MENGKONSUMSI OBAT ANTIDIABETES

ORAL DI RS DAN KLINIK GOTONG ROYONG

SURABAYA

SKRIPSI

OLEH : Rr. Ovaria Trisnawati

NRP : 1523011018

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA

SURABAYA

(2)

GAMBARAN TINGKAT KEPATUHAN PASIEN

DIABETES MELLITUS DALAM

MENGKONSUMSI OBAT ANTIDIABETES

ORAL DI RS DAN KLINIK GOTONG ROYONG

SURABAYA

SKRIPSI

Dia jukan kepada

Fakultas Kedokteran Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Memperoleh

Gela r Sa rjana Kedokteran

OLEH : Rr. Ovaria Trisnawati

NRP : 1523011018

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA

SURABAYA

(3)

SURAT PERNYATAAN

Dengan ini, saya

Na ma : Rr. Ovaria Trisnawati

NRP : 1523011018

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa hasil skripsi yang berjudul : GAMB ARAN TINGKAT KEPATUHAN PASIEN DIAB ET ES

MELLIT US DALAM MENGKONS UMS I OB AT ANTIDIAB ET ES

ORAL DI RS DAN KLINIK GOTONG ROYONG S URABAYA

benar-benar me rupakan hasil ka rya sendiri. Apabila d i ke mudian hari ditemu kan bukti bahwa skripsi tersebut ternyata merupakan hasil plagiat dan/atau hasil man ipulasi data, ma ka saya bersedia menerima sanksi berupa pembatalan kelu lusan dan/atau pencabutan gelar akade mik yang telah diperoleh, serta menyampa ikan permohonan maaf pada piha k-piha k terkait. De mikian surat pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan penuh kesadaran.

Surabaya, 27 Oktober 2014 Yang me mbuat pernyataan,

(4)

HALAMAN PERS ETUJ UAN

SKRIPSI

GAMB ARAN TINGKAT KEPATUHAN PAS IEN DIAB ET ES

MELLIT US DALAM MENGKONS UMS I OB AT ANTIDIAB ET ES

ORAL DI RS DAN KLINIK GOTONG ROYONG S URABAYA

OLEH : Rr. Ovaria Trisnawati

NRP : 1523011018

Telah dibaca, d isetujui dan diterima untuk dia jukan ke tim penguji skripsi

Pe mbimb ing I :

Dr. Inge Wattimena, dr., M. Si

Pe mbimb ing II :

Ba mbang Wasito Tjipto, dr., MS, Sp. And

(5)

LEMB AR PERS ETUJ UAN PUB LIKAS I KARYA ILMIAH

De mi perke mbangan ilmu pengetahuan, saya sebagai mahasiswa Faku ltas Kedokteran Un iversitas Katolik Widya Mandala Surabaya:

Na ma : Rr. Ovaria Trisnawati

NRP : 1523011018

Menyetujui skripsi/karya ilmiah saya yang berjudul:

GAMB ARAN TINGKAT KEPATUHAN PASIEN DIAB ET ES

MELLIT US DALAM MENGKONS UMS I OB AT ANTIDIAB ET ES

ORAL DI RS DAN KLINIK GOTONG ROYONG S URABAYA

Untuk dipublikasikan/dita mpilkan di internet atau media lain (Digital Library Perpustakaan Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya) untuk kepentingan akademik sebatas sesuai dengan Undang-Undang Hak Cipta. De mikian pernyataan persetujuan publikasi ka rya ilmiah ini saya buat dengan sebenarnya.

Surabaya, 19 Desember 2014 Yang me mbuat pernyataan,

(6)

HALAMAN PENGES AHAN

Skripsi yang ditulis oleh Rr. Ovaria Trisnawati / NRP. 1523011018 te lah diuji dan disetujui oleh Tim Penguji Skripsi pada tanggal 19 November 2014 dan telah dinyatakan lu lus oleh

Tim Penguji

1. Ketua :

Dr. Inge Wattimena, dr., M. Si NIK. 911.09.0625

2. Sekretaris :

Ba mbang Wasito Tjipto, dr. MS, Sp. And NIK. 152.LB.0815

3. Anggota

Pauline Me ryana, dr., Sp. S, M . Kes NIK. 152.10.0655

4. Anggota :

(7)

vi

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat A llah SWT, yang telah me limpahkan rah matNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Gambaran Tingkat Kepatuhan Pasien Diabetes Mellitus

dala m Mengkonsumsi Obat Antidiabetes Oral d i RS dan Klinik Gotong Royong Surabaya”.

Dala m penyusunan skripsi ini, banyak pihak yang telah me mbe ri pengarahan, bantuan, bimbingan, serta motivasi baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu pada kesempatan yang berbahagia ini, penulis menyampa ikan rasa hormat dan terima ka sih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Prof. W illy F. Mara mis, dr, SpKJ(K) selaku dekan Fa kultas Kedokteran Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah mengizinkan dan mengesahkan penyusunan skripsi in i.

2. Dr. Inge Wattimena, dr., M.Si selaku pe mbimb ing I skripsi yang telah me luangkan wa ktunya untuk me mbe rikan pengarahan, bimb ingan, saran, dan motivasi pada saat pembuatan skripsi ini.

(8)

vii

pengarahan, bimb ingan, saran, dan motivasi pada saat pembuatan skripsi ini.

4. Pauline Meryana, dr., Sp.S, M.Kes selaku penguji I skripsi yang telah me mbe rikan pengarahan, bantuan, dan saran dalam penyusunan skripsi ini.

5. Dr. Endang Isbandiati S., dr., Sp.FK, M S s elaku penguji II skripsi yang telah me mberikan pengarahan, bantuan, dan saran dalam penyusunan skripsi ini.

6. Bagian skripsi beserta seluruh staf akademik dan non -akade mik Fakultas Kedokteran Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah me mbantu dan me mfasilitasi proses penyelesaian skripsi ini.

7. Direktur RS Gotong Royong Surabaya beserta seluruh jajarannya, ketua Yayasan Gotong Royong Surabaya, dokter beserta seluruh tenaga kesehatan Klin ik Gotong Royong Surabaya yang telah mengizinkan penulis mela kukan penelitian dan telah me mbantu penulis me mpero leh data-data yang diperlukan untuk penelitian d i RS dan Klinik Gotong Royong Surabaya.

(9)

viii

9. Orang tua, ke luarga, dan teman - te man beserta seluruh pihak yang turut mendukung dan me mbantu penulis dalam penyelesaian skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa apa yang dituliskan dala m skripsi ini masih banyak terdapat kekurangan yang harus diperbaiki baik isi maupun bahasanya. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini berguna bagi semua pihak khususnya dalam me mpe laja ri dan menge mbangkan ilmu kedokteran.

Surabaya, Oktober 2014

(10)
(11)

x

2.1.6 Diagnosis Diabetes Mellitus... 10

(12)

xi

2.3.2 Fa ktor-Faktor yang Me mpengaruhi Kepatuhan dan

Ketidakpatuhan... 34

2.3.3 St rategi untuk Meningkatkan Kepatuhan... 37

2.4 Dasar Teori, Kerangka Teori, dan Kerangka Konseptual... 38

2.4.1 Dasar Teori... 38

2.4.2 Kerangka Teori... 40

2.4.3 Kerangka Konseptual... 41

BAB 3 M ETODE PENELITIAN... 42

3.1 Desain Penelitian... 42

3.2 Identifikasi Variabel Penelitian... 42

3.3 Definisi Operasional Variabel Penelitian... 42

3.4 Populasi, Sa mpe l, Te knik Pengamb ilan Sa mpel, Kriteria In klusi, Kriteria Eksklusi, Drop Out... 47

(13)

xii

4.2 Pe la ksanaan Penelitian... 59

4.3 Hasil Penelitian... 59

BAB 5 PEM BAHASA N... 68

BAB 6 SIMPULAN DAN SARA N... 74

6.1 Simpu lan... 74

6.2 Sa ran... 75

Daftar Pustaka... 77

(14)

xiii DAFTAR TAB EL

Hala man

Tabel 2.1.6 Kadar Glukosa Darah Sewa ktu dan Puasa... 14

Tabel 3.3 De fin isi Operasional Va riabel Pene lit ian... 44

Tabel 3.6 Kisi-kisi Ite m Kuesioner Pene lit ian... 52

Tabel 3.7 Kisi-kisi Ite m Kuesioner Va lid... 54

Tabel 3.10 Jadwal Penelit ian... 57

Tabel 4.3.1 Distribusi Frekuensi Tingkat Kepatuhan... 60

Tabel 4.3.2 Distribusi Frekuensi Umu r Subyek Penelitian... 60

Tabel 4.3.3 Distribusi Frekuensi Pendidikan Tera khir Subyek Penelit ian... 61

Tabel 4.3.4 Distribusi Frekuensi Jenis OA DO yang Dikonsumsi Subyek Penelitian... 61

Tabel 4.3.5 Distribusi Frekuensi La ma Konsumsi OA DO Subyek Penelitian... . 62

Tabel 4.3.6 Data Crosstabs Umur Pasien dengan Tingkat Kepatuhan... 63

(15)

xiv

Tabel 4.3.8 Data Crosstabs Jenis OADO yang Dikonsumsi

Pasien dengan Tingkat Kepatuhan... 65

Tabel 4.3.9 Data Crosstabs La ma Konsumsi OADO dengan

(16)

xv

DAFTAR GAMB AR

Hala man

Ske ma 2.1.2 Klasifikasi DM berdasarkan Etiologi... 7

Ga mbar 2.1.6 Bagan Kriteria Diagnosis DM... 15

Ga mbar 2.4.2 Kerangka Teori Penelitian... 40

Ga mbar 2.4.3 Kerangka Konseptual Penelitian... 41

(17)

xv i

DAFTAR LAMPIRAN

Hala man

La mp iran 1. Kuesioner Kepatuhan Minum Obat... 81

La mp iran 2. Pen ila ian Kuesioner Kepatuhan Minum Obat... 84

La mp iran 3. Le mbar Persetujuan Menjadi Responden... 87

La mp iran 4. Surat Kela ikan Etik... 88

La mp iran 5. Surat Keterangan Penelit ian... 89

La mp iran 6. Hasil Uji Va lid itas dan Reliabilitas... 90

La mp iran 7. Nilai Jawaban Responden Penelitian terhadap 35 Pernyataan Va lid... 92

(18)

xv ii

Rr. Ovaria Trisnawati. NRP: 1523011018. 2014. “Gambaran Tingkat Kepatuhan Pasien Diabetes Mellitus dalam Mengkonsumsi Obat Antidiabetes Oral di RS dan Klinik Gotong Royong Surabaya” Skripsi Sarjana Strata 1. Fa kultas Kedokteran Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya.

Pe mbimb ing 1 : Dr. Inge Wattimena, dr., M.Si

Pe mbimb ing 2 : Ba mbang Wasito T., dr., MS., Sp.And

ABSTRAK

Kepatuhan pasien dalam mengkonsumsi obat berperan penting dalam keberhasilan pengobatan jangka panjang penyakit kronis dan degeneratif, salah satunya Diabetes Mellitus (DM). Terapi fa rma kologis DM ada dua yaitu insulin dan obat oral. Obat antidiabetes oral (OADO) yang harus dikonsumsi setiap hari dan berkesinambungan berdampak pada tingkat kepatuhan pasien. Pengetahuan yang baik, keyakinan a kan sembuh, dan dukungan keluarga adalah beberapa hal yang dapat men ingkatkan kepatuhan pasien dalam mengkonsumsi obat.

Penelit ian ini bertujuan me mpela jari tingkat kepatuhan pasien DM dala m mengkonsumsi OADO. Se la in itu, juga me mpe laja ri u mur, pendidikan terakh ir pasien, na ma OADO, dan la ma mengkonsumsi OADO.

Penelit ian ini merupakan penelit ian deskriptif dengan desain cross sectional terhadap 55 pasien DM Poli Penyakit Da la m RS Gotong Royong dan Klin ik Gotong Royong Surabaya. Teknik pengambilan sampe l adalah

purposive sampling dengan me mbagikan kuesioner. Data diolah dengan SPSS versi 21.0.

Hasil penelitian menunjukkan 47,3% pasien me miliki kepatuhan tinggi, 52,7% sisanya kepatuhan sedang. Hasil tersebut didapat pada pasien yang sebagian besar berumur 40-59 tahun, berpendidikan dasar, mengkonsumsi obat metformin dan glimepiride, dengan lama konsumsi obat kurang dari 5 tahun.

Dari hasil diatas dapat digambarkan bahwa tingkat kepatuhan pasien DM Poli Penyakit Da la m RS Gotong Royong dan Klin ik Gotong Royong Surabaya berkisar dari t inggi hingga sedang.

(19)

xv iii

Rr. Ovaria Trisnawati. NRP: 1523011018. 2014. “Overview of Co mpliance

Level in Pat ient with Diabetes Mellitus Taking Oral Antidiabetic Drugs”. Undergraduate Thesis of Bachelor. Faculty of Medic ine Widya Mandala Catholic Un iversity of Surabaya.

1st lecturers : Dr. Inge Wattimena, dr., M.Si affects the level of patient’s compliance. Good knowledge, confidence for recovery, and family support are several things that can increase the patient compliance in taking the med ication.

The aim o f this research is to study the compliance level of DM patient in taking OA D. This research also study the variation of age, education level, OAD, and the duration of OA D consumption.

This research is a descriptive study with cross -sectional design. The samples of this research were 55 DM patients in Gotong Royong Clin ic and Hospital Surabaya. The sampling technique was purposive by distributing questionnaires. The data was processed with SPSS version 21.0.

The results showed that 47.3% patients have high compliance, 52.7% patients have moderate adherence. The results obtained in patients aged 40-59 years most, basic education level, taking metformin and glimep iride med ication, with drug consumption is less than 5 years.

The results above showed that the level of DM patient’s compliance of Gotong Royong Clinic and Hospital Surabaya ranged fro m high to moderate.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan pasien Diabetes Mellitus (DM) tentang obat antidiabetes oral (OAD)..

Berdasarkan hasil penelitian tentang studi pengguaan kombinasi oral antidiabetes dengan insulin pada pasien diabetes melitus tipe 2 periode Januari 2017 –

Skripsi dengan judul Pemahaman Pasien Tentang Diabetes dan Obat Antidiabetes Oral Pada Pasien Rawat Jalan RS Bhayangkara ini disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu

Hasil penelitian diharapkan dapat dijadikan sebagai informasi mengenai profil lipid pasien hipertensi sebagai program promosi kesehatan di Rumah Sakit Gotong Royong,

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran tingkat kepatuhan penggunaan obat antidiabetes oral pada pasien diabetes melitus di Puskesmas Koh-Libong Thailand..

Skripsi dengan judul Pemahaman Pasien Tentang Diabetes dan Obat Antidiabetes Oral Pada Pasien Rawat Jalan RS Bhayangkara ini disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu

SKRIPSI PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KLINIK PRATAMA GOTONG ROYONG SURABAYA Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Memperoleh Gelar

viii ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada Klinik Pratama Gotong Royong Surabaya.. Pendekatan