• Tidak ada hasil yang ditemukan

06701 MP Penyusunan Proposal Tesis

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "06701 MP Penyusunan Proposal Tesis"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

Manual Prosedur

Penyusunan Proposal Tesis

PROGRAM STUDI MAGISTER TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN

JURUSAN TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN

FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MALANG

(2)

Manual Prosedur

Penyusunan Proposal Tesis

Program Studi Magister Teknologi Hasil Pertanian

Jurusan Teknologi Hasil Pertanian

Fakultas Teknologi Pertanian

Universitas Brawijaya

Kode Dokumen : 01001 06701

Revisi : 0

Tanggal : 11 Februari 2014 Diajukan oleh : Ketua Program Studi

Magister Teknologi Hasil Pertanian

Dr. Ir. Joni Kusnadi, Msi. NIP. 19620612 198703 1 031 Dikendalikan oleh : Sekretaris Jurusan

Dr. Teti Estiasih, STP.MP. NIP. 19701226 200212 2 001 Disetujui oleh : Ketua Jurusan

(3)

1. Tujuan

Menjamin bahwa proses penyusunan proposal tesis mahasiswa Program Magister Teknologi Hasil Pertanian dapat berjalan dengan lancar dengan waktu dan mutu sesuai dengan perencanaan.

2. Ruang Lingkup

Dokumen ini memuat prosedur penyusunan proposal tesis mahasiswa pada program Magister Teknologi Hasil Pertanian di Jurusan THP.

3. Pihak Terkait

1. Mahasiswa

2. Dosen Pembimbing 3. Dosen Penguji

4. Staf Administrasi Program Magister 5. Ketua Program Studi Magister

4. Prosedur

1. Mahasiswa yang telah mendapatkan dosen pembimbing selanjutnya melaksanakan konsultasi topik penelitian tesis kepada dosen pembimbing. 2. Mahasiswa menyusun proposal tesis dengan bimbingan dari dosen

pembimbing.

3. Mahasiswa dan/atau Komisi Pembimbing dapat mengusulkan untuk mengadakan rapat Komisi Pembimbing membahas draft usulan penelitian tesis yang telah disusun mahasiswa, serta mengusulkan calon dosen penguji jika hasil plotting dosen penguji dianggap kurang sesuai dengan keahlian.

4. Dosen pembimbing menyetujui proposal tesis.

5. Mahasiswa mendaftar ujian proposal ke Administrasi Program Magister dengan menunjukkan proposal yang sudah disetujui dosen pembimbing dan telah menempuh 25 sks dan IPK minimal 2,75 (tanpa nilai D).

6. Mahasiswa meminta form-form pendaftaran ujian proposal ke bagian administrasi.

7. Mahasiswa mengisi form-form pendaftaran ujian proposal dan meminta persetujuan waktu ujian proposal kepada semua dosen penguji (pembimbing sebagai penguji).

8. Mahasiswa mengembalikan semua form pendaftaran ujian proposal yang sudah dilengkapi dengan tandatangan dosen pembimbing dan penguji ke administrasi S2.

9. Bagian Adiministrasi membuat surat undangan ujian proposal yang ditandatangani oleh KPS S2.

10.Mahasiswa menyerahkan draft proposal yang telah ditandatangani dosen pembimbing ke dosen penguji disertai undangan ujian proposal yang ditandatangani oleh KPS S2 selambat-lambatnya 3 hari sebelum pelaksanaan ujian proposal.

11.Administrasi S2 menyiapkan formulir terkait ujian proposal dan sarana penunjang meliputi tempat, peralatan (LCD, laptop), dan lain-lain.

(4)

13.Mahasiswa mengikuti ujian proposal dengan alokasi waktu 1-2 jam.

(5)

BAGAN ALIR

Mulai

Mahasiswa Mendapatkan dosen pembimbing dan melakukan konsultasi topik penelitian tesis kepada dosen

pembimbing (1 minggu)

Dosen

pembimbing Menyetujui proposal tesis (3 hari)

Mengembalikan semua form pendaftaran ujian proposal yang sudah dilengkapi dengan tanda

tangan dosen pembimbing dan penguji ke administrasi S2 (1 hari)

Mahasiswa

Form pendaftaran ujian propsal Mengisi form pendaftaran ujian proposal dan

meminta persetujuan waktu ujian proposal kepada semua dosen pembimbing dan penguji (1 hari) Mahasiswa

Meminta form pendaftaran ujian proposal ke bagian administrasi (1 hari)

Mahasiswa Menyusun proposal tesis dengan bimbingan dari dosen pembimbing (1 bulan)

Proposal Tesis

Mahasiswa dan atau Komisi pembimbing

Mengusulkan untuk mengadakan rapat komisi pembimbing, membahas draft usulan penelitian tesis

serta mengusulkan calon dosen penguji (1 minggu)

Mahasiswa Mahasiswa

Mendaftar ujian proposal ke administrasi Program Magister dengan menunjukkan proposal yang sudah disetujui dosen pembimbing dan telah menempuh minimal 25 SKS dan IPK

minimal 2,75 (tanpa nilai D) (1 hari)

Membuat surat undangan ujian proposal yang ditandatangani oleh KPS S2 (1 hari) Administrasi S2

Surat undangan ujian proposal

Menyerahkan draft proposal yang telah ditandatangani dosen pembimbing ke dosen penguji disertai undangan ujian proposal yang ditandatangani oleh KPS S2 (3 hari sebelum ujian) Mahasiswa

(6)

A

Menyiapkan formulir terkait ujian proposal dan sarana penunjang meliputi tempat, peralatan (LCD,

laptop), dll (1 hari) Administrasi S2

Formulir terkait ujian proposal

Memperbaiki proposal penelitian sesuai saran dan masukan dosen penguji (2 minggu) Mahasiswa

Proposal penelitian yang

telah direvisi

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan penetapan pemenang Pekerjaan Pengadaan Alat Pengujian Kendaraan Bermotor ( Co/Hc Tester ) ( Lelang Ulang ), pada Dinas Perhubungan, Informatika dan Komunikasi

[r]

Setelah dilakukan Evaluasi dan pembuktian kualifikasi dengan mencocokan antara file yang ada pada Data Base Pokja dengan data asli semua dokumen yang

Observasi, digunakan untuk mengumpulkan data tentang aktivitas guru dan aktivitas siswa dalam pembelajaran dengan model NHT, sebagai pengalaman langsung yang

Dari pelaksanaan eksperimen, maka yang menjadi sumber ancaman bagi validitas internal pada eksprimen ini sebagian dapat dikontrol dan sebagian tidak dapat. Kondisi–kondisi

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan Nomor : 12/DINKES/PIL.BAHP/I.1-2 tanggal 3 MARET 2012 dan lampiran-lampirannya dan PENETAPAN PEMENANG Nomor:

RENEA.I\IA UMT}M PEFIGADAAI\I BARAI\TG DATI trA$A NOMOB. NAMAPAEETPEKEEJAAN YOL $AT

[r]