UNIT LAYANAN PENGADAAN
( U L P )
PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS
Jl. Jendral Sudirman No. 16  (0265) 771511,Ciamis 46211
BERITA ACARA PEMBUKAAN PENAWARAN
PENGADAAN KOMPUTER DAN PERLENGKAPANNYA (INFRASTRUKTUR LPSE)
Nomor : 602.1/ 156 -ULP/IV/DISHUB
Pada hari ini SENIN tanggal SEMBILAN BELAS bulan NOPEMBER Tahun DUA RIBU DUA BELAS pukul 10.00 WIB, kami Pokja IV ULP Kabupaten Ciamis, telah melaksanakan Pembukaan Penawaran pekerjaan PENGADAAN KOMPUTER DAN PERLENGKAPANNYA (INFRASTRUKTUR LPSE). Dengan hasil sebagai berikut :
1. Peserta yang mendaftar sebanyak 46 (empat puluh enam) penyedia;
2. Peserta yang memasukkan dokumen kualifikasi sebanyak 3 (tiga) penyedia; 3. Peserta yang memasukkan dokumen penawaran sebanyak 3 (tiga) penyedia.
NO NAMA PENYEDIA ALAMAT
DOKUMEN
K
UALI
FI
K
A
S
I
PEN
AWAR
AN
HARGA PENAWARAN (Rp)
1 CV. BAKTI RAHAYU
Dusun Desa RT.03 RW.02 Desa Handapherang Kec. Cijeunjing, Ciamis
√ √ 207.450.000,-
2 CV. HANDAL MITRA RAHAYU Jl. H. Hasan No.16 Handapherang
Cijeunjing, Ciamis √ √ 207.406.000,-
3 CV. PRIMA TECHNOCOM Jl. Ibrahim Adji Ruko BSM Blok
R.3A Indihiang, Tasikmalaya √ √ 208.199.900,-
KETERANGAN :
√ = ADA
X = TIDAK ADA
Demikian Berita Acara ini kami buat untuk menjadi maklum.