• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Faktor-Faktor Penentu (Determining Factors) yang Mempengaruhi Kualitas Laporan Keuangan Pada Perusahaan Perkebunan di Bursa Efek Indonesia dan Bursa Malaysia Tahun 2012-2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Faktor-Faktor Penentu (Determining Factors) yang Mempengaruhi Kualitas Laporan Keuangan Pada Perusahaan Perkebunan di Bursa Efek Indonesia dan Bursa Malaysia Tahun 2012-2014"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENENTU (DETERMINING FACTORS) YANG MEMPENGARUHI KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PADA

PERUSAHAAN PERKEBUNAN DI BURSA EFEK INDONESIA DAN BURSA MALAYSIA TAHUN 2012-2014

OLEH

ALFRIA SITOMPUL 140522109

PROGRAM STUDI S1-AKUNTANSI EKSTENSI DEPARTEMEN AKUNTANSI

(2)

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya

bahwa skripsi saya yang berjudul “Analisis Faktor-Faktor Penentu (Determining

Factors) yang Mempengaruhi Kualitas Laporan Keuangan Pada Perusahaan

Perkebunan di Bursa Efek Indonesia dan Bursa Malaysia Tahun 2012-2014”

adalah benar hasil karya tulis sendiri yang disusun sebagai tugas akademik guna

menyelesaikan beban akademik pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Sumatera Utara.

Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari perusahaan atau lembaga,

dan/atau saya kutip dari hasil karya orang lain telah mendapat izin, dan/atau

dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika

penulisan ilmiah.

Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam

skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, Mei 2016 Yang membuat pernyataan,

(3)

ABSTRACK

The research aimed to discuss the determinant factors of financial

reporting quality. Those factors are company’s operating cycle, volatility of

sales,size, liquidity,and leverage. The measurement of financial reporting quality in this research using index of NiCE were published on the university of

Netherlands and develoved by braam, et al. This research population is plantation industry in Indonesia stock exchange and Malaysia stock exchange during 2012-2014. Purposive sampling was used for determining the sample. According to

preset criteria, 34 sample and 102 firm year observation is obtained. The hypothesis was tested using employs multiple regression The result shows that

company’s operating cycle, volatility of sales, liquidity and leverage are significant impact on financial reporting quality, meanwhile the size is insignificant on financial reporting quality

Key word: financial reporting quality, Determining factors of financial reporting

(4)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mendiskusikan mengenai faktor-faktor

penentu kualitas laporan keuangan. Faktor-faktor penentu tersebut terdiri dari :

Siklus operasi perusahaan, volatilitas penjualan, ukuran perusahaan, likuiditas

dan leverage. Untuk mengukur kualitas laporan keuangan dalam penelitian ini

menggunakan pengukuran indeks NiCE yang diterbitkan dan dikembangkan oleh

universitas Netherlands. Populasi penelitian ini adalah perusahaan perkebunan

yang ada pada Bursa Efek Indonesia dan Bursa malaysia dari tahun 2012 sampai

tahun 2014. Teknik purposive sampling digunakan untuk menentukan sampel

penelitian. Dari kriteria yang telah ditentukan diperoleh 34 perusahaan dan total

102 pengamatan. Hipotesis dalam penelitian di uji menggunakan regresi

berganda. Hasil pengujian menunjukkan bahwa variabel Siklus operasi

perusahaan, volatilitas penjualan, likuiditas dan leverage berpengaruh signifikan

terhadap kualitas laporan keuangan sedangkan ukuran perusahaan tidak

berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan.

Kata kunci: kualitas laporan keuangan, faktor-faktor penentu kualitas laporan

(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yesus atas segala kasih

karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini guna memperoleh

gelar Sarjana Ekonomi Akuntansi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Sumatera Utara. Penulis telah banyak menerima bimbingan, saran, motivasi, dan

doa dari berbagai pihak selama penulisan skripsi ini. Oleh karena itu, pada

kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah

memberikan bantuan dan bimbingan, yaitu kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec.Ac., Ak., CA., selaku Dekan Fakultas

Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, MAFIS., Ak., selaku Ketua

Departemen Akuntansi dan bapak Drs. Hotmal Ja’far, MM., Ak selaku

Sekretaris Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera

Utara sekaligus dosen pembanding saya.

3. Bapak Drs. Firman Syarif, M.Si., Ak., selaku Ketua Program Studi S-1

Akuntansi sekaligus selaku Dosen penguji dan Ibu Dra. Mutia Ismail, MM.,

Ak selaku Sekretaris Program Studi S-1 Akuntansi Fakultas Ekonomi

Universitas Sumatera Utara.

4. Ibu Dra. Narumondang Bulan Siregar, MM, Ak selaku Dosen Pembimbing

(6)

Putri, Citra, Pio dan Kasih, terimakasih atas segala kasih sayang, perhatian,

doa, dukungan dan pengorbanan selama ini yang telah diberikan.

6. Kepada sahabat-sahabat saya Rizki, Ely, Lita, Budi, Ter, Abet dan Padi semua

teman-teman FEB USU yang selalu memberikan dorongan nya agar saya tetap

semangat dan berjuang untuk menyelesaikan study di Fakultas Ekonomi dan

Bisnis USU.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini juga masih banyak terdapat kekurangan.

Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan saran dalam penyempurnaan skripsi ini.

Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Medan, Penulis,

(7)

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian ... 1

1.2. Perumusan Masalah ... 8

1.3. Tujuan Penelitian ... 9

1.4. Manfaat Penelitian ... 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori ... 11

2.1.1 Laporan Keuangan ... 11

2.1.2 Kualitas Laporan Keuangan... 12

2.1.3 Siklus Operasi Perusahaan... 23

2.1.4 Penjualan danVolatilitas Penjualan... 24

2.1.4.1 Penjualan... 25

2.1.4.2 Volatilitas Penjualan... 25

2.1.5 Ukuran Perusahaan... 27

2.1.6 Likuiditas... 28

2.1.7 Leverage... 29

2.2 Tinjauan Penelitian Terdahulu ... 30

2.3 Kerangka Konseptual ... 34

2.4 Hipotesis Penelitian ... BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian ... 37

3.2 Jenis dan Sumber Data ... 37

3.3 Populasi dan Sampel Penelitian ... 37

(8)

3.6.2.1 Uji Normalitas ... 46

3.6.2.2 Uji Multikolinearitas ... 47

3.6.2.3 Uji Autokorelasi ... 47

3.6.2.4 Uji Heteroskedastisitas ... 48

3.6.4 Uji Secara Parsial... 48

3.6.2.5 Uji Signifikansi Simultan (Uji F)... 48

3.6.2.6 Uji Koefisien Determinasi (R2)... 49

3.7 Pengujian Hipotesis Penelitian ... 49

3.8 Tempat dan Jadwal Penelitian ... 50

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum... 51

4.2 Analisis Deskriptif... 51

4.3 Uji Asumsi Klasik... 51

4.3.1 Uji Normalitas... 55

4.3.2 Uji Multikolinearitas... 55

4.3.3 Uji Heteroskedastisitas... 56

4.3.4 Uji Autokorelasi... 56

4.4 Analisis Regresi Berganda... 57

4.5 Uji Signifikansi Parsial... 59

4.6 Uji Signifikansi Simultan... 60

4.7 Uji Koefisien Determinasi... 61

4.8 Hasil Hipotesis... 61

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan... 63

5.2 Keterbatasan Penelitian... 63

5.3 Saran... 64

(9)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Halaman

2.1 Indeks Pengukuran NiCe untuk Kualitas Laporan

Keuangan... 16

2.2 Penelitian Terdahulu ... 30

3.1 Daftar Populasi dan Proses Pemilihan Sampel Penelitian Bursa Efek Indonesia ... 38

3.2 Daftar Populasi dan Proses Pemilihan Sampel Penelitian Bursa Malaysia... 39

3.3 Daftar Sample Penelitian... 40

3.5 Defenisi Operasional Dan Pengukuran Variabel ... 43

4.1 Statistik Deskriptif... 51

4.2 Uji Kolmogorov-Smirnov... 53

4.3 Uji Multikolinearitas... 55

4.4 Uji Autokorelasi... 57

4.5 Koefisien Regresi Berganda... 57

4.6 Uji Signifikansi Parsial... 59

4.7 Uji Signifikansi Simultan... 60

(10)

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman

2.1 Kerangka Konseptual ... 33

4.1 Histogram... 54

4.2 Normal Plot... 54

Referensi

Dokumen terkait

Subsidi yang diterima oleh pelanggan Industri I-2

[r]

Jumlah bahan kimia yang digunakan dalam pembuatan pulp dapat dinyatakan sebagai banyaknya alkali yang efektif dan tergantung pada faktor-faktor seperti spesies

Jam digital tersebut dirancang untuk memiliki bentuk dan fungsi yang bermacam tujuannya, antara lain untuk mengetahui kecepatan jam yang dihasilkan oleh

[r]

Dewasa ini dunia 3D bukan hal yang asing di telinga kita, dalam bidang arsitektur apabila para perancang bangunan (arsitek) ingin merancang suatu bangunan dibuatlah model dari

[r]

Website ini dibuat dengan menggunakan bahasa Indonesia, sehingga para penggamarnya yang tidak dapat berbahasa Inggris juga bisa mendapatkan informasi sama seperti yang didapatkan