• Tidak ada hasil yang ditemukan

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (G.P.I.B) JEMAAT IMMANUEL DEPOK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (G.P.I.B) JEMAAT IMMANUEL DEPOK"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

D

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (G.P.I.B)

JEMAAT ”IMMANUEL” DEPOK

Gereja : Jl. Pemuda No.70 Kota Depok (16431) Telepon : (021) 7522859 Fax. : (021) 77210338 Pos Ibadah : Jl. Flamboyan No.63 Telepon : (021) 77201361 E-mail : gpibimmanueldepok@yahoo.com immanuel.depok@gpib.org Website : www.gpibimmanueldepok.org Jadwal Ibadah Hari Minggu :

 UMUM

Pukul 06.00, 09.00 & 18.00 WIB Pukul 07.00 WIB (Pos Ibadah)

 PELKAT PA

Pukul 07.30 WIB

 PELKAT PT

Pukul 07.30 WIB

Tema GPIB 2015 - 2016 :

”MENATA ALAM SECARA ADIL DEMI KELANGSUNGAN HIDUP SEJAHTERA”(Mazmur 8 : 6-9)

(2)

WARNA LITURGIS TAHUN GEREJA, LOGO DAN ARTINYA

Hari Pentakosta yang jatuh pada hari Minggu, mengawali Minggu-Minggu Pentakosta yang berjumlah 26 Minggu. Minggu Trinitas adalah Minggu I Sesudah Pentakosta, dst.

Minggu-minggu ini juga dikenal dengan Minggu Biasa, yang ditandai dengan warna Hijau, warna pertumbuhan dan kesuburan. Masa ini juga disebut masa Gereja berjuang.

Ada yang menyatakan bahwa sesudah Minggu Trinitas sudah tidak ada lagi hari raya. Sebenarnya, masih ada yaitu Hari Minggu, di mana melalui setiap hari Minggu, Gereja diingatkan tentang penyertaan Tuhan di dalam perjuangan Gereja. Yesus Kristus, kepala Gereja, selalu beserta dengan Gereja-Nya (Allah beserta kita). Karena itu, Hari Minggu harus selalu menjadi perayaan besar, dan dirayakan dengan penuh puji-pujian dan syukur.

Simbol Hari Minggu sesudah Pentakosta adalah burung Merpati (putih) dengan ranting zaitun di paruhnya, perahu layar di tengah gelombang dan pelangi dengan warna dasar Hijau.

Arti :

Perahu merupakan simbol dari Gereja. Ide ini menjadi berarti bagi orang Kristen mula-mula yang mengalami penganiayaan dan pergumulan, ketika mereka mengetahui bahwa akan ada pertolongan dari Tuhan. Hal ini nyata lewat perpaduan antara perahu dan pelangi. Di sini janji Allah tentang pertolongan-Nya itu mendapat penekanan yang kuat. Pelangi melambangkan kesetiaan Allah atas janji-Nya untuk memelihara bumi, khusus Gereja dan orang-orang percaya.

Burung merpati dengan ranting zaitun di paruhnya mengungkapkan tentang janji keselamatan dan kehidupan dari Allah (bnd. Kej. 8 : 10,11) yang akan terus menyertai sampai ke tempat tujuan. Jadi sekalipun Gereja mengalami berbagai ancaman goncangan dan cobaan, Gereja akan tetap hidup di dalam dan oleh janji Allah tersebut.

HIMBAUAN

Untuk kehikmatan ibadah dan kebersihan ruang ibadah, kami mohon kepada Warga Jemaat :

Agar telepon genggam (HP) dinonaktifkan.

Jemaat yang membawa tas, dompet, HP ataupun barang berharga lainnya agar berhati-hati demi keamanan dan kepentingan bersama.

Jangan membuang permen karet di lantai atau menempelkannya pada bangku Gereja.

(3)

Gereja tak terhindar dari

gonjang-ganjing.

Paus Benekditus XVI mengundurkan diri

digantikan oleh Paus Fransiskus. Gereja

Katolik shock atas peristiwa yang tidak biasa

berabad-abad lamanya. Di Amerika, seorang

Pengkhotbah yang terkenal di Indonesia

karena KKR yang besar-besaran, ternyata

terjerat kasus pidana.

Di Singapore, seorang gembala dari gereja besar (mega church), terjerat

kasus pencucian uang dan penipuan dalam jumlah ratusan juta dolar. Di Korea

Selatan, Pendeta kharismatis dan namanya juga popular, terjerat kasus pidana.

Keadaan di Indonesia agaknya tidak jauh berbeda.

Maka ayat 23 menjadi relevan untuk ditegaskan : "Tuhan, sedikit sajakah

orang yang diselamatkan?". Yesus pun menjawab : "Berjuanglah untuk masuk

melalui pintu yang sesak itu! Sebab Aku berkata kepadamu: Banyak orang akan

berusaha untuk masuk, tetapi tidak akan dapat.” (ayat 24). Apakah maksud

jawaban Tuhan Yesus? Apakah bedanya anugerah keselamatan yang digenapi

melalui jalan Salib dan Kebangkitan-Nya tidak punya makna apa-apa sehingga

manusia percaya pun harus mengerjakan yang baik dan mengumpulkan amal

dan pahala?

Keselamatan adalah anugerah dan otoritas Allah. Sehebat-hebatnya manusia

berusaha tapi jika Allah tidak berkenan maka sia-sialah usahanya (ay. 25-28).

Hidup beriman, jelas karena anugerah Allah semata, “Sebab di dalamnya nyata

kebenaran Allah, yang bertolak dari iman dan memimpin kepada iman, seperti

ada tertulis: "Orang benar akan hidup oleh iman." (Roma 1:17). Hidup beriman,

adalah hidup yang dinamis, progesif dan sarat dengan ketaatan, kesetiaan dan

kerendahan hati. Di dalamnya anugerah Tuhan dinyatakan lewat kasih dan

kemurahan-Nya. Muaranya adalah hidup bersama-Nya : “Dan orang akan datang

dari Timur dan Barat dan dari Utara dan Selatan dan mereka akan duduk

makan di dalam Kerajaan Allah.” (Luk. 13:29). Itu adalah motto GPIB yang

hendaknya mampu mendorong kita untuk hidup beriman dan berkenan

kepada-Nya. Dengan kabar keselamatan dari Allah tersampaikan bagi banyak orang

untuk menuju Perjamuan kekal bersama-Nya.

SABDA BINA UMAT

Minggu, 04 Oktober 2015

“BERSAMA-NYA”

Lukas 13 : 22-30

(Renungan Pagi)

(4)

Sambutan dan Ucapan Selamat Datang

Jemaat yang dikasihi oleh Yesus Kristus, Presbiter dan Pelayan Firman yang melayani

mengucapkan selamat beribadah kiranya ibadah ini membawa berkat bagi kehidupan beriman

kita untuk lebih mengasihi Allah dan sesama manusia. Kepada Jemaat yang baru pertama

kali mengikuti ibadah dalam Persekutuan GPIB Jemaat “Immanuel” Depok dan

memerlukan pelayanan khusus, dapat menghubungi Presbiter yang bertugas, sesudah ibadah

di Ruang Konsistori atau menghubungi Kantor Sekretariat setiap hari kerja (Selasa s/d

Sabtu, pukul 08.00 s/d 17.00 WIB) atau melalui Presbiter di sektor masing-masing.

“Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu”

(Matius 6 : 33)

BACAAN ALKITAB (sesuai Sabda Bina Umat) Hari,

Tanggal

Nas Alkitab

Renungan Pagi Renungan Malam

Senin Zefanya 1 : 1-6 Zefanya 1 : 7-13

05-Okt Tuhan Membersihkan Hukuman Tuhan Selasa Zefanya 1 : 14-18 Zefanya 2 : 1-3

06-Okt Hari Kegemasan Tuhan Bertobatlah Selagi Masih Ada Waktu Rabu Zefanya 2 : 4-9 Zefanya 2 : 10-15

07-Okt Allah Membela Umat-Nya Yang Dicela Tuhan Akan Melenyapkan Kamis Zefanya 3 : 1-4 Zefanya 3 : 5-8

08-Okt Hukuman Bagi Yang Memberontak Allah Menunggu Jumat Zefanya 3 : 9-10 Zefanya 3 : 11-13

09-Okt Tuhan Beri Bibir Yang Bersih Umat Yang Rendah Hati Dan Lemah Sabtu Zefanya 3 : 14-18 Zefanya 3 : 19-20

10-Okt Tuhan Ada Di Antaramu Sesungguhnya Tuhan Bertindak Minggu 1 Raja-Raja 1 : 22-37 1 Raja-Raja 1 : 38-53

11-Okt Janji Setia Kearifan Meredakan Pertikaian

I. TEOLOGI dan PERSIDANGAN GEREJAWI

“Dia yang memandang bumi sehingga bergentar, yang menyentuh

gunung-gunung sehingga berasap. Aku hendak menyanyi bagi TUHAN selama aku

hidup, aku hendak bermazmur bagi Allahku selagi aku ada.”

(Mazmur 104 : 32-33)

(5)

JADWAL PELAYAN IBADAH JEMAAT

MINGGU XIX SESUDAH PENTAKOSTA, 04 OKTOBER 2015 (Perjamuan Kudus HPII/HPKD)

06.00 WIB 09.00 WIB 18.00 WIB

Pdt. ALEXIUS LETLORA Pdt. ALEXIUS LETLORA Pdt. Ny. FRANSIEN IHALAUW-HUKOM 1 Pnt. Ny. SONJA G. DAADA 1 Pnt. Ny. RIETA D.R. LOEN 1 Pnt. L.G. ROMPAS

2 Pnt. BING OCTO MARTINUS 2 Pnt. JOHANES E. KARUNDENG 2 Pnt. ALFONS O. LEANDER 3 Pnt. Ny. SHIRLEY D. JONATHANS 3 Pnt. Ny. DIANA KALALO 3 Dkn. YAHYA JONATHANS 4 Dkn. Ny. NEELTJE N. TRIREKSO 4 Dkn. Ny. SUNARSIH 4 Dkn. WILLEM F. MIERO 5 Dkn. SONNY K. SAMPOW 5 Dkn. BENNY S. SILUBUN 5 Dkn. MASHUDI DAMANIK 6 Dkn. Ny. IRAWATI TARIGAN 6 Dkn. Ny. SULISTYOWATI D.A. LUCAS 6 Dkn. KARTINI AMBANAGA 7 Pnt. SOEPARJANTO 7 Pnt. JONAS S.G. SAHUBURUA 7 Pnt. MIKHAEL BUHIS 8 Dkn. SUGITO 8 Dkn. FERRY MANOPPO 8 Dkn. Ny. EHAEDIA LIKUMAHWA 9 Pnt. DENNY D.D. AWUY 9 Pnt. Ny. SELVIE D. HALLATU 9 Pnt. ROY R. PUA

10 Dkn. FAUZAN R. SOEDIRA 10 Dkn. TIMOTIUS SIGIT S.M. 10 Dkn. VALENTINO VRIESE 11 Dkn. Ny. AMELIA BACAS 11 Pnt. EDWARD A. LOEN 11 Dkn. IVAN G. LANTU 12 Dkn. ROBERT H. HETHARIA 12 Dkn. Ny. JACQUELINE S. ISAKH 12 Dkn. ADOLF Y. POSUMAH 13 Pnt. JEFFRY E. SOEDIRA 13 Pnt. Ny. MERRY PARENGKUAN 13 Pnt. TONY PANJAITAN 14 Dkn. JOHANNIS J. BERHITU 14 Dkn. YISHAR A. JUNUS 14 Pnt. Ny. OTTY S. LOEN 15 Pnt. HENDRIK J. LEANDER 15 Pnt. TODO M. SITUMEANG 15 Pnt. Ny. EMMA F. TALAKUA 16 Dkn. HALLY LANTU 16 Dkn. FRANS A. NINKEULA 16 Dkn. Ny. CATHERINA SIMAUW 17 Pnt. DAVID R. DAADA 17 Pnt. Ny. RITA D. ISAKH 17 Pnt. J.D.F. LEIRISSA

18 Dkn. Ny. YOHANNA L. GINTING 18 Dkn. Ny. LENNY LAURENS 18 Dkn. Ny. SISKA M.R. HUTABARAT 19 Pnt. Ny. MARGRIET D. JONATHANS 19 Pnt. YOHANES S. LEANDER 19 Pnt. MARKUS PAE

20 Dkn. PANTAS TAMBUNAN 20 Dkn. MARCO DOORNIK 20 Dkn. RICHARD HAULLUSSY 21 Pnt. L.I.F. AJAWAILA 21 Pnt. Ny. CECILIA BACAS 21 Pnt. HENRY RINALDUS P. 22 Dkn. Ny. TERRY W. KUDAMASSA 22 Dkn. Ny. LILY W. MANURUNG 22 Dkn. Ny. MARIA YULIANTE LOEN 23 Pnt. Ny. HELMINCE LOEN 23 Pnt. YAYA SURYATIM 23 Pnt. Ny. JULIANA KORN 24 Dkn. SALMON Ch. GOGALI 24 Dkn. ROBERT L. KALUMATA 24 Dkn. NIKODEMUS LARBONA 25 Pnt. BENYAMIN LEANDER 25 Pnt. A.J. BACAS 25 Pnt. YANI RASNA 26 Dkn. Ny. HOTMAIDA SIMAMORA 26 Pnt. Ny. JULIANA MOEGIRI 26 Dkn. DANIEL A. HADI 27 Pnt. CORNELIS F. LOEN 27 Pnt. Ny. ANITA F. SONDAK 27 Pnt. DWI BUDHY H. ISAKH 28 Dkn. Ny. AUGUSTINA L. SINAMBELA 28 Dkn. GERALD SAMUEL 28 Dkn. SOESILO BONTE Organis/Pianis : Bpk. FELIX LOEN Organis/Pianis : Ibu DONNA F. SAMUEL Organis/Pianis : Sdri. YUNITA K. DEWI Organis/Pianis : Sdri. AVIELIA MATAHERUILLA Organis/Pianis : Bpk. BING OCTO MARTINUS Organis/Pianis : Sdri. MIRISTIKA MELFRI Kantoria/PS. : PS. PELKAT PKB Kantoria : PS. IMMANUEL Kantoria/PS. : PS. MARTURIA Multimedia : Sdri. DAISY NATALIA PS./VG. : VG. CARIOS GUSTI Multimedia : Sdri. LEONY MALONDA Multimedia : Sdr. OCTAVIANUS MARCO Multimedia : Sdr. SUKARNO ABAST Multimedia : Sdri. YITRA PUA

Multimedia : Sdr. KEVIN SHALOMO 07.00 WIB (POS IBADAH) Pdt. Ny. FRANSIEN IHALAUW-HUKOM 1 Pnt. VENCE TURALAKEY 9 Pnt. Ny. EGELIN LASSO 2 Pnt. Ny. HEDY KALALO 10 Pnt. G. JODY IRAWAN 3 Dkn. TRI ATMODJO 11 Pnt. K.M. TAMPUBOLON 4 Dkn. Ny. PRISDA E. SURATNO 12 Dkn. JAKOBUS K. SAGAI 5 Dkn. YULIUS P. DJANSEN 13 Pnt. A.G. NURYANTO 6 Dkn. DAVID R. LOEN 14 Dkn. EDISON PANJAITAN

7 Pnt. J.V. EDWARD SUPIT Organis/Pianis : Sdri. CLAIRINE D. HETHARIA 8 Dkn. WILLEM TELAPARY Kantoria/PS. : PS. KANAAN

(6)

SABTU, 10 OKTOBER 2015 (Perjamuan Kudus Keliling)

EBEN HAEZER I - III KANAAN - NAZARET - KAPERNAUM PNIEL - GETSEMANI Pdt. LEONARD HALE Pdt. ALEXIUS LETLORA Pdt. Ny. FRANSIEN IHALAUW-HUKOM 1 Pnt. Ny. WANDA M. LEANDER 1 Pnt. Ny. SUZANNA CORPUTTY 1 Pnt. ROBERTHO LIM

2 Dkn. PARLIN SITORUS 2 Dkn. Ny. MARGARETHA Y. VAN ZUNDERT 2 Dkn. PASUNDAN OMPUSUNGGU 3 Pnt. Ny. G.K. LEANDER 3 Pnt. Ny. M. CHRISTINA ABAST 3 Pnt. MARTINUS

4 Dkn. Ny. SOPHIE Ch. ASMORO 4 Pnt. Ny. JOSEFHINE F. ABRAHAMS 4 Dkn. LESLY J. RIBOCH 5 Pnt. A.N. JONATHANS 5 Pnt. Ny. DAISY I.O. PATTINASARANY

6 Dkn. Ny. SHERLY K. LUKMAN 6 Dkn. OKTAMANDJAYA WIGUNA

MARTURIA I - III BETSEDA SION I - III Pdt. PIETER LOPULALAN Pdt. JAN D. TUASUUN Pdt. GODFRIED J.H. LANTU 1 Pnt. Ny. SUZANA L.

INDRAYONO 1 Pnt. GERARD M. LALAMENTIK 1 Pnt. Ny. ARNITJE LEANDER 2 Dkn. JETSY H. JUNUS 2 Dkn. Ny. ENTY Y. DE KOSTE 2 Dkn. Ny. ANITA LOEN 3 Pnt. VALENTINO JONATHANS 3 Pnt. Ny. SUZANNA M.M. DE KOSTE 3 Pnt. MARTIN LIEM KIM SIONG 4 Dkn. J. DJOKO SUTEDJO 4 Dkn. Ny. MARINA PETER 4 Dkn. JERSEY M. LEANDER 5 Pnt. BUDDY A. PETER 5 Pnt. Ny. MAGDALENA LEANDER 5 Pnt. Ny. EUGENIE N. ISAKH 6 Dkn. Ny. PATSY M. LEANDER 6 Dkn. Ny. EMMY Ch. LEANDER 6 Dkn. NICKO RIANTORI

BAITANI I - II - GALILEA Pdt. Ny. LINDA HETHARIA 1 Pnt. Ny. JULIANA MOEGIRI 2 Dkn. ALFRED LOEN 3 Pnt. YOHANNES LATURIUW 4 Dkn. Ny. YETTY F. AWEWRA 5 Pnt. Ny. NOORTJE ARITONANG 6 Dkn. KRISTANTO

MINGGU XX SESUDAH PENTAKOSTA, 11 OKTOBER 2015

06.00 WIB (Baptisan Kudus Anak) 09.00 WIB 18.00 WIB

Pdt. YONATHAN SUITELA Pdt. YONATHAN SUITELA Pdt. Ny. LUCYA E. TOISUTA-PELIMA 1 Pnt. Ny. DAISY I.O. PATTINASARANY 1 Pnt. Ny. SUZANNA CORPUTTY 1 Pnt. A.J. BACAS

2 Pnt. DAVID R. DAADA 2 Pnt. SOEPARJANTO 2 Pnt. Ny. MAGDALENA LEANDER 3 Dkn. ROBERT H. HETHARIA 3 Pnt. A.G. NURYANTO 3 Pnt. EDWARD A. LOEN 4 Dkn. SALMON Ch. GOGALI 4 Dkn. YISHAR A. JUNUS 4 Dkn. GERALD SAMUEL 5 Dkn. Ny. HOTMAIDA SIMAMORA 5 Dkn. Ny. AUGUSTINA L. SINAMBELA 5 Dkn. Ny. AMELIA BACAS 6 Dkn. PARLIN SITORUS 6 Dkn. ALFRED LOEN 6 Dkn. Ny. EHAEDIA LIKUMAHWA 7 Pnt. Ny. ARNITJE LEANDER 7 Pnt. CORNELIS F. LOEN 7 Pnt. YOHANES S. LEANDER 8 Dkn. Ny. SOPHIE Ch. ASMORO 8 Dkn. MARCO DOORNIK 8 Dkn. VALENTINO VRIESE 9 Pnt. Ny. WANDA M. LEANDER 9 Pnt. Ny. RITA D. ISAKH 9 Pnt. Ny. CECILIA BACAS 10 Pnt. GERARD M. LALAMENTIK 10 Dkn. Ny. LILY W. MANURUNG 10 Dkn. Ny. MARIA YULIANTE LOEN 11 Pnt. BENYAMIN LEANDER 11 Pnt. DWI BUDHY H. ISAKH 11 Pnt. YAYA SURYATIM 12 Dkn. Ny. TERRY W. KUDAMASSA 12 Dkn. ROBERT L. KALUMATA 12 Dkn. NIKODEMUS LARBONA 13 Pnt. Ny. MARGRIET D. JONATHANS 13 Pnt. A.N. JONATHANS 13 Pnt. MARTIN LIEM KIM SIONG 14 Dkn. PANTAS TAMBUNAN 14 Pnt. Ny. HELMINCE LOEN 14 Dkn. Ny. PATSY M. LEANDER 15 Pnt. L.I.F. AJAWAILA 15 Pnt. Ny. M. CHRISTINA ABAST 15 Pnt. Ny. G.K. LEANDER 16 Dkn. Ny. YOHANNA L. GINTING 16 Dkn. BENNY S. SILUBUN 16 Dkn. J. DJOKO SUTEDJO Organis/Pianis : Sdr. DANIEL M. SOEDIRA Organis/Pianis : Bpk. DAN SOEDIRA Organis/Pianis : Ibu CAMELIA C. WIGUNA Kantoria : PS. BAITANI Kantoria/PS. : PS. BETSEDA Organis/Pianis : Sdri. LINKAN LETLORA PS./VG. : HAWAIIAN BAND PKLU Multimedia : Bpk. DAVID PITOY Kantoria : PS. PKP IMMANUEL Multimedia : Sdr. MICHAEL DAKAULU Multimedia : Sdri. CYNTHIA SANTOSO PS./VG. : PS. PELKAT PA

Multimedia : Sdr. BILLY SANTOSO Multimedia : Sdri. C. NATASYA SAMPOW

(7)

MINGGU XX SESUDAH PENTAKOSTA, 11 OKTOBER 2015

07.00 WIB (POS IBADAH) Pdt. PIETER LOPULALAN

1 Pnt. J.D.F. LEIRISSA 6 Dkn. Ny. SISKA M.R. HUTABARAT 2 Pnt. Ny. SUZANNA M.M. DE KOSTE 7 Pnt. Ny. JULIANA KORN 3 Pnt. HENRY RINALDUS P. 8 Dkn. NICKO RIANTORI

4 Dkn. RICHARD HAULLUSSY Organis/Pianis : Bpk. BING OCTO MARTINUS 5 Dkn. Ny. MARINA PETER Kantoria/PS. : PS. PKP DEBORAH

LAGU-LAGU IBADAH

Susunan Tata Ibadah 11 Oktober 2015

Nyanyian Umat GB. 15 : 1-2 Nyanyian Umat KMM. 4 : 1-2 Nyanyian Pengakuan Dosa GB. 35 : 1-3 Nyanyian Berita Anugerah KMM. 122 Nyanyian Amanat Hidup Baru KMM. 40 Nyanyian Haleluya KMM. 166 Nyanyian Umat GB. 392a Nyanyian Sesudah Khotbah KJ. 369b : 1-3 Doxologi GB. 389a Nyanyian Pengucapan Syukur GB. 87 : 1-3 Nyanyian Pengutusan GB. 114 : 1-2 Nyanyian Amin GB. 402c

PERJAMUAN KUDUS HPII/HPKD

1. Dilaksanakan pada hari Minggu, tanggal 04 Oktober 2015 pukul 06.00, 09.00, 18.00 WIB di Gereja dan pukul 07.00 WIB di Pos Ibadah menggunakan Tata Ibadah Gereja Kristen Sumatera Bagian Selatan (GKSBS) dalam rangka Hari Pekabaran Injil Indonesia (HPII) dan Hari Perjamuan Kudus Sedunia (HPKD).

2. Khusus bagi anggota jemaat yang berusia lanjut dan yang sakit akan dilaksanakan Perjamuan Kudus Keliling pada hari Sabtu, tanggal 10 Oktober 2015 mulai pukul 08.00 WIB.

BAPTISAN KUDUS ANAK-ANAK

Pada Ibadah Hari Minggu, tanggal 11 Oktober 2015 pukul 06.00 WIB di Gedung Gereja akan dilaksanakan Baptisan Kudus Anak-Anak, bagi :

Prayditha Emmanuela Putri Leander, putri dari Kel. Douglas Sulivan Leander (sektor pelayanan Sion III).

Pastoral Baptisan akan dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 08 Oktober 2015 pukul 16.00 WIB bertempat di gedung Gereja dipimpin oleh Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom.

Dimohon kehadiran Pelayan Ibadah Hari Minggu, tanggal 11 Oktober 2015 pukul 06.00 WIB (P1-P6) dalam pastoral tersebut.

KELAS ALKITAB MALAM

Segenap Presbiter dan Warga Jemaat diundang untuk hadir dalam Kelas Alkitab Malam, pada hari Senin, tanggal 05 Oktober 2015 pukul 19.30 WIB bertempat di gedung Gereja.

Pengajar Pdt. Alexius Letlora dengan materi “Perempuan-Perempuan yang Mendampingi Yesus dalam Pelayanan”.

IBADAH SYUKUR SEKTOR PELAYANAN KANAAN

Keluarga Rainord Aprianus Sonbai, beralamat di Kp. Pitara Gg. Buah akan melaksanakan Ibadah Syukur pada hari Kamis, tanggal 08 Oktober 2015 pukul 17.00 WIB dengan Pelayan Firman Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom dan Pelayan Liturgi Pnt. Ny. Suzanna Corputty.

Presbiter dan jemaat sektor pelayanan Kanaan serta PS. Kanaan diundang untuk hadir dalam ibadah tersebut.

(8)

IBADAH KELUARGA GABUNGAN

Seluruh warga jemaat diundang hadir dalam Ibadah Keluarga Gabungan seluruh sektor pelayanan yang akan dilaksanakan pada :

Hari, Tanggal : Rabu, 07 Oktober 2015 Waktu : Pukul 19.00 WIB Tempat : Gedung Gereja

Pelayan Firman : Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom

Tema : “Kamu Setia, Aku Setia, Kamu Tidak Setia, Aku Tetap Setia” (2 Timotius 2 : 13)

Penanggung Jawab : Sektor Pelayanan Marturia I dan Sion III Organis : Bpk. Bing Octo Martinus

Kantoria : Pnt. Ny. Margriet D. Jonathans, Ibu Annie Suslini Soedira Pnt. Ny. Noortje Aritonang dan Bpk. Peter C. Louhenapessy PS/VG : PS. PKP Immanuel dan VG. Carios Gusti

PENELAAHAN ALKITAB/PERSEKUTUAN DOA (PA/PD) ESTHER

Kelompok Hari/ Waktu Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

PA Kamis 08-Okt

15.30 WIB

Jennifer Callvella Gavrila Bacas Jl. Siliwangi No. 62

Pnt. Ny. Diana Kalalo Erica Gresicha Bacas PT Jumat

09-Okt

18.00 WIB

Farrel Valentino Awewra Jl. Sersan Aning No.56

Dkn. David R. Loen Dieva Aryani

PEMBERKATAN PERKAWINAN

Akan dilaksanakan di GPIB Jemaat “Immanuel” Depok pada hari Sabtu, tanggal 10 Oktober 2015 pukul 16.00 WIB, yaitu :

Niki Roethian Leander

(Sektor pelayanan Marturia II, Putra dari Kel. Imam Safitri Leander) dengan

Jeanny Gani

(Sektor pelayanan Eben Haezer I, Putri dari Kel. Harry Gani) Pemberkatan dilayani oleh Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom

Organis : Bpk. Felix Loen, Kantoria : PS. Betseda

Pastoral akan dilaksanakan pada hari Kamis, 08 Oktober 2015 pukul 14.00 WIB bertempat di gedung Gereja.

Akan dilaksanakan di Gereja Katolik Keluarga Kudus Pasar Minggu pada hari Minggu, tanggal 11 Oktober 2015 pukul 13.00 WIB, yaitu :

Ewin Primanto

(Gereja Katolik Keluarga Kudus Pasar Minggu, Putra dari Kel. Robertus Bambang Wintolo)

dengan

Alice Agustina

(Sektor Pelayanan Kapernaum, Putri dari Kel. Sunardi) Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok mengucapkan SELAMAT MENEMPUH HIDUP BARU.

KATEKISASI PRA PERKAWINAN

Kelas Katekisasi Pra Perkawinan bagi pasangan yang akan melaksanakan perkawinan pada bulan November, Desember 2015 dan Januari 2016 untuk hari Sabtu, tanggal 10 Oktober 2015 ditiadakan.

(9)

KATEKISASI REGULER TAHUN AJARAN 2015-2016

Pelajaran Katekisasi dilaksanakan setiap hari Jumat pukul 19.00-20.30 WIB bertempat di Gedung Pertemuan Immanuel. Jadwal pelajaran :

Tanggal Materi Pengajar

09-Okt 22. Pemahaman Iman (1) Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom 16-Okt 23. Pemahaman Iman (2) Pdt. Alexius Letlora

23-Okt EVALUASI

30-Okt 24. Panggilan Dan Pengutusan Gereja Pdt. Alexius Letlora

PERSIAPAN PELAYAN IBADAH HARI MINGGU

Persiapan bagi Presbiter yang akan melayani pada Ibadah Hari Minggu, tanggal 11 Oktober 2015 dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 06 Oktober 2015 pukul 20.00 WIB bertempat di Ruang Konsistori dipimpin oleh Pdt. Alexius Letlora.

PERSIAPAN PELAYAN FIRMAN (para Pelayan Firman wajib hadir)

Persiapan bagi Pelayan Firman Ibadah Keluarga dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 06 Oktober 2015 pukul 19.00 WIB bertempat di Ruang Konsistori dipimpin oleh Pdt. Alexius Letlora. Nama-nama petugas yang terjadwal :

Ibadah Keluarga (14 & 17 Oktober 2015) - Doa Syafaat Secara Berkelompok/Berantai

Sektor Pelayan Firman Sektor Pelayan Firman

Eben Haezer I Pnt. Ny. Sonja G. Daada Marturia II Pnt. L.G. Rompas Eben Haezer II Dkn. Marco Doornik Marturia III Dkn. Richard Haulussy Eben Haezer III Pnt. Ny. Emma F. Talakua Betseda Pnt. Ny. Anita F. Sondak Kanaan Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom Sion I Dkn. Salmon Ch. Gogali Nazaret Pnt. Johanes E. Karundeng Sion II Dkn. Ny. Augustina L. Sinambela Pniel (17-Okt) Dkn. Robert L. Kalumata Sion III Pnt. Ny. Otty S. Loen

Getsemani (17-Okt) Pdt. Alexius Letlora Baitani I-II Pnt. K.M. Tampubolon Kapernaum (17-Okt) Pnt. Bing Octo Martinus Galilea Pnt. Ny. Noortje Aritonang

Persiapan bagi Pelayan Firman Ibadah Pelkat PKP, PKB dan PKLU dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 06 Oktober 2015 pukul 19.00 WIB bertempat di Gedung Gereja dipimpin oleh Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom. Nama-nama petugas yang terjadwal :

PELKAT PKP (13-Okt)

Sektor Pelayan Firman Sektor Pelayan Firman

Eben Haezer Pnt. Ny. Sonja G. Daada Betseda Pnt. Ny. Suzana L. Indrayono Kanaan Dkn. Sonny K. Sampow Sion Pnt. Ny. Josefhine F. Abrahams Marturia Dkn. Ivan G. Lantu Baitani Dkn. Edison Panjaitan

PELKAT PKB (16-Okt)

Sektor Pelayan Firman Sektor Pelayan Firman

Eben Haezer Dkn. Ny. Prisda E. Suratno Betseda Pnt. Ny. Suzanna M.M. De Koste Kanaan Pnt. Johanes E. Karundeng Sion Dkn. Nicko Riantori

Marturia Pnt. Buddy A. Peter Baitani Pnt. Ny. Verra L. Jonathans

PELKAT PKLU (15-Okt)

Sektor Pelayan Firman Sektor Pelayan Firman

Eben Haezer Pnt. Ny. G.K. Leander Marturia II-III Diurus Intern Kanaan Pnt. Ny. Daisy I.O. Pattinasarany Sion I Pnt. Mikhael Buhis

Marturia I Dkn. Ny. Sulistyowati D.A. Lucas Baitani Dkn. Ny. Ehaedia Likumahwa

Persiapan bagi Pelayan Firman Ibadah PA/PD Esther dan Pelayan Firman Pelkat GP dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 08 Oktober 2015 pukul 19.00 WIB bertempat di ruang PHMJ dipimpin oleh Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom. Nama-nama petugas yang terjadwal :

(10)

PA/PD Esther

Kelompok Tanggal Pelayan Firman

PA 15-Okt Pnt. L.I.F. Ajawaila

PELKAT GP (15-Okt)

Sektor Pelayan Firman Sektor Pelayan Firman

Eben Haezer, Betseda Pnt. Ny. Rieta D.R. Loen Sion, Baitani Pnt. Ny. Diana Kalalo Kanaan, Marturia Pnt. Todo M. Situmeang

PENDAMPINGAN PELAYANAN

Apabila ada kunjungan khusus (non rutin) atau hal mendesak yang membutuhkan pendampingan telah diatur sebagai berikut :

Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom untuk Sektor Pelayanan Eben Haezer I-III dan Marturia I-III serta Pelkat PKB & PLU.

Pdt. Alexius Letlora untuk Sektor Pelayanan Kanaan, Nazaret, Pniel, Getsemani, Kapernaum, Betseda Sion I-III, Baitani I-II dan Galilea serta Pelkat PA, PT, GP & PKP.

IBADAH PENERIMA BANTUAN PENDIDIKAN

Akan dilaksanakan pada hari Senin, tanggal 05 Oktober 2015 pukul 18.30 WIB bertempat di Gedung Pertemuan Immanuel dengan Pelayan Firman Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom dan Pelayan Liturgi Presbiter sektor pelayanan Sion I. Anak-anak penerima bantuan pendidikan bersama dengan orangtua, anggota Komisi Pendidikan, Komisi Pelkes dan Koordinator Sektor diundang untuk hadir dalam Ibadah tersebut. Pewartaan ini sekaligus merupakan undangan. Catatan : Pengambilan dana bantuan pendidikan, wajib membawa bukti pembayaran dari

sekolah (bulan sebelumnya).

SIDANG WILAYAH 2015 MUPEL GPIB JABAR II

Akan dilaksanakan pada hari Sabtu, tanggal 10 Oktober 2015 pukul 08.00 s/d 18.00 WIB bertempat di KINASIH Resort & Conference Depok, Jl. Raya Cilangkap Kel. Cilangkap Kec. Tapos Kota Depok. Utusan dari GPIB Jemaat “Immanuel” Depok, yaitu : Pnt. Mikhael Buhis, Dkn. Kartini Ambanaga dan Pnt. Buddy A. Peter.

JADWAL LATIHAN PS/VG (MUGER) Hari,

Tanggal Waktu Nama Tempat

Senin 19.00

PS. Immanuel Ruang Anex 05-Okt WIB Gedung Pertemuan

Senin 20.00

VG. Carios Gusti Bpk. Krido Asmoro

05-Okt WIB Jl. Pemuda No.59B (Telp. 021-7751454) Selasa 18.30

Genezareth Voice Bpk. Mario Eduard Hetharia 06-Okt WIB Jl. Sersan Aning No.64

Rabu 19.30

PS. Kanaan Ibu Carla Maria Gumulya 07-Okt WIB Jl. Citayam Raya No.56

Rabu 19.30

PS. Betseda Bpk. Ronald Bacas 07-Okt WIB Jl. Siliwangi No.19

Rabu 20.00

VG. PKB Eben Haezer Bpk. Jantje Aponno 07-Okt WIB Jl. Pemuda No.80

Senin

16.00

WIB PS. Marturia

Ibu Lydia Magdalena Loen JL. Margonda Raya No.17A 05-Okt

Jumat 09-Okt

Sabtu 16.00

PS. Baitani Ibu Jacqueline S. Isakh 10-Okt WIB Jl. Sumur Batu No.2

(11)

JADWAL LATIHAN PS/VG (MUGER) Hari,

Tanggal Waktu Nama Tempat

PELKAT PA

Jumat 17.00

PS. Pelkat PA Gedung Gereja 09-Okt WIB

PELKAT PT

Jumat 17.00

VG. Pelkat PT Ruang Serba Guna 09-Okt WIB (Sekretariat Bersama Pelkat)

PELKAT GP

Minggu 19.30

PS. Pelkat GP Gedung Gereja 11-Okt WIB

PELKAT PKP

Senin 16.00

PS. PKP. Deborah Gedung Gereja 05-Okt WIB

Kamis 17.00

PS. PKP. Immanuel Ruang Anex 08-Okt WIB Gedung Pertemuan

PELKAT PKB

Kamis 20.00

PS. Pelkat PKB Gedung Gereja 08-Okt WIB

PELKAT PKLU

Selasa 10.00

PS. Pelkat PKLU Ruang Anex 06-Okt WIB Gedung Pertemuan

Jumat 13.00

Hawaiian Band PKLU Kel. A.G. Nuryanto 09-Okt WIB Jl. Pemuda No.38

POKOK-POKOK DOA MINGGU INI

 Bangsa dan Negara, Presiden dan Wakil beserta Kabinet Kerja Republik Indonesia.

 Ibadah Syukur HUT ke-V Pelkat PKLU GPIB Sinodal, tanggal 17-19 Oktober 2015 di Hotel Puri Asri Magelang - Jawa Tengah.

 Pengadaan asset dan program-program GPIB Jemaat “Immanuel” Depok.  Jemaat yang sakit (sesuai data yang diterima s/d tanggal 02 Oktober 2015) :

DI RUMAH SAKIT

Herman Liefdriec Roemoe (PKLU) Kanaan RS. Graha Medika Jakarta Abraham Stanley Leander (GP) Betseda RS. PGI Cikini Jakarta Marlinda J. Wolff (PKP) Sion II RS. Fatmawati Jakarta

DI RUMAH

EBEN HAEZER I GETSEMANI BETSEDA

Nancy Tholense (PKLU) Esther Kalangi (PKP) Jacoba Henrika Loen (PKLU) Pasta M. Linnarta (PKP) Dicky Wattimena (PKLU) Sarmona Soedira (PKLU)

EBEN HAEZER II KAPERNAUM SION I

Ronny Dicky Anthony Parijo Wagino (PKB) Alfons L. Klees (PKLU)

Dean Harris Soedira (PKB) MARTURIA I Catherina Helena Mustamu (PKP) Hemmy Tjio (PKLU) Etty Lucas (PKLU) Hern Leonard Isakh (PKLU) Nancy Doornik (PKLU) Irene Timporok (PKLU) Rulof Loen (PKLU)

Dina Leonora Risakotta (PKLU) Carla Exenia Leander (PKLU) George Fredrik Loen (PKLU) Budiman Manurung (PKB) Helman A. Leander (PKB) SION II

Petrus Arpani (PKLU) MARTURIA II Oktavia Macelien Bacas (PA)

EBEN HAEZER III Mc. Donald Harold L. Assa (PKB) Jeane Bacas (PKP) Mahershalal A. Jonathans (PA) Henny Soedira (PKLU) Otty Suzanna Loen (PKP) Nathanael R. Jonathans (PA) Tina E. Soedira (PKLU) Benyamin Tumangkeng (PKLU) Mathilda Joner (PKLU) Non Maria Leander (PKLU) Hendrik Waldy Jonathans (PKLU)

(12)

Harry Eugene Jonathans (PKLU) Ferdinand Cornelis Loen (PKLU) Nicodemus (PKLU)

Tilly Mary Jonathans (PKLU) MARTURIA III Sonja Agustina Isakh (PKLU) Abraham S. Talakua (PKLU) Francine H. Santoso (PKLU) SION III

Timothy Misseyer (PKB) Mary Sutarto Bacas (PKLU) Jeffry Lubis (PKB)

KANAAN Anwar (PKLU) Schariel Soedira (PKLU) Selvie Dorina Hallatu (PKP) R.R.T. Heddy L. Soedira (PKLU) Eni Loen (PKP)

Juliana Magdalena Joner (PKP) Else Roos Manafe (PKLU) Ryklof Johanes Loen (PKLU) Selvie Dorina Hallatu (PKP) Linda Patricia Bawuoh (PKP) BAITANI I

Inge Jonathans (PKLU) BETSEDA Sonya Carolina Laurens (PKLU)

NAZARET Fritsie Bacas (PKLU) Erna Tielung (PKLU)

Peter Samallo (PKB) Caroline Fredrika Tentua (PKLU) Willem Thomas Laurens (PKLU) Ilana Karenza Wattimena (PKP) Alde Gonda Silvia Soedira (PKLU) Lesly Loen (PKLU)

Louise P. Manubulu (PKLU) Otelina Josina Hetharia (PKLU) Fieta Kusumadewi (GP)

PNIEL Emile Anthon Leander (PKLU) BAITANI II

Theodora Sambonu (PKLU) Fredrickh Hendrik Bacas (PKLU) Evan Fritzjohn Karundeng (PA) Alex Yunus Y. Sambonu (PKLU) Maria Hendrika Leander (PKLU) Frederik Hendrik Loen (PKLU) Herry Soedira (PKB) Maria Christina Atje (PKP) Wyne Oteline Mailuhu (PKP) Michael Horhoruw (PKB) Carolina Bacas (PKLU) Rosina A. Samuel (PKLU) Wagirah Loen (PKLU) Desty Natali (GP) GALILEA

G.W. Leander (PKLU) Christian J. Lalamentik Weol (PA) Darren Jacques Berhitu (PA) Oni Carolina Loen (PKLU) Maarten Gerardus Alant (PKLU)

 Jemaat yang telah Lanjut Usia, Janda, Duda dan Yatim Piatu.  Kegiatan Jemaat sepekan ke depan.

 Jemaat yang berulang tahun minggu ini (04 s/d 10 Oktober 2015) :

EBEN HAEZER I Tgl. MARTURIA II Tgl.

HALLY LANTU (PKB) 04-Okt RACHEL OCTAVIA SOEDIRA (PT) 06-Okt

ANGELY OTT (PKP) 04-Okt SONYA FRANSISCA LEANDER (PKP) 08-Okt

AMELIA OKTAVIRA LOEN (GP) 04-Okt OCTO LEOTA SAMUEL (GP) 08-Okt

ORPAH ORTIH LEANDER (PKLU) 05-Okt MARTURIA III Tgl.

TINI WIJAYA (PKP) 05-Okt RAEL ROBERT NINKEULA (PKB) 04-Okt

JOSA JEREMY OKTAVIANO (GP) 05-Okt LAMRIA SINAGA (PKP) 08-Okt

ELSA AMELIA FRANSINA TITALEY (GP) 06-Okt TIMOTHEUS BACAS (PKB) 09-Okt

STEFANO JOZEPH LANTU (PA) 08-Okt REGINA ELIZABETH JONATHANS (GP) 10-Okt

JOYCE HELEN LOEN (PKLU) 09-Okt BETSEDA Tgl.

EBEN HAEZER II Tgl. OSCAR SOEDIRA (PKB) 05-Okt

HANDOKO (PKB) 05-Okt MARIA CAROLINA SOEDIRA (PKLU) 06-Okt

NANCY DOORNIK (PKLU) 08-Okt OTTO SOEDIRA (PKB) 07-Okt

GRADIONI DEVANKA SOPACUA (PT) 10-Okt LOEIS AKTOBRINA TETEHUKA (PKP) 07-Okt

EBEN HAEZER III Tgl. JOHANA ADRIANA OCTARIA SOEDIRA (PKP) 08-Okt

DOROTHY SARA POLII (PKP) 06-Okt NERRY MISSEYER (PKLU) 08-Okt

ANGELINA OKTAVIA C. SITOMPUL (PT) 08-Okt ROY LEANDER (PKLU) 09-Okt

IRRENE JOHANA A.H (GP) 09-Okt TANIYA LOEN (PKP) 10-Okt

KANAAN Tgl. ANDRE OKTAVIANUS MARBUN (PKB) 10-Okt

PHILIPS OCTAVIANUS LAPALA (PA) 04-Okt SION I Tgl.

MATTHEW MAXIMILIAN NAIBAHO (PT) 05-Okt AMBRUSIUS DIMAS LUKITO (PKB) 04-Okt

NURHAYATI (PKP) 08-Okt ANDRIANI LOEN (GP) 05-Okt

SIMON MATIAS MARANTIKA (PKB) 08-Okt ALDA O. LOEN (PKLU) 05-Okt

CALVIN SITURU (PT) 09-Okt RISDY SULAIMAN LOEN (GP) 06-Okt

FIRGLORIANE KITTY PANTOW (PA) 10-Okt GEORGE ARNOLD TOMODOK (PKB) 07-Okt

JOVI HENSY LEANDER (PA) 10-Okt SAMUEL O. LOEN (PKB) 08-Okt

MILLY SULAIMAN LAURENS (PKP) 10-Okt REYNALDI EVAN LEANDER (GP) 10-Okt

NOVITA (PKP) 10-Okt CINDY OKTAVIA JONER (PA) 10-Okt

NAZARET Tgl. SION II Tgl.

(13)

REVELINO BRASILVA LOEN (GP) 07-Okt NICKY ARDILES WOLFF (PKB) 10-Okt

TOBIAS ALLESANDRO MARPAUNG (PA) 10-Okt JAMES EDWARD ISAKH (PKB) 10-Okt

ZEFANYA ELNATHAN SUMIARTO (GP) 10-Okt SION III Tgl.

EDDY PITOY (PKLU) 10-Okt STEFANUS BACAS (PKB) 04-Okt

PNIEL Tgl. CLAUDIA CARDINA MISSEYER (PKP) 06-Okt

HELENA LODYA HARYANI DIHARJO (PA) 06-Okt DETY PALIMBONG (PKP) 07-Okt

SACHI JEWELLRI PURNOMO (PA) 10-Okt SUSANA MARGARETHA SOEDIRA (PKP) 09-Okt

WELLEM GILBERT PAE (GP) 10-Okt GERDA MARGARETA THONAK (PKP) 10-Okt

GETSEMANI Tgl. ANDY LOWDEWYK LOEN (PKLU) 10-Okt

LENDASARI SAMUEL (PKP) 10-Okt BAITANI I Tgl.

ANDRE OKTAVIANUS RUNTUWENE (GP) 10-Okt OCTAVIANUS REZA GANNA (PKB) 04-Okt

ALEXANDER PIETER PATTISINA (GP) 10-Okt PUJI HASTUTI NGADIMIN (PKP) 06-Okt

KAPERNAUM Tgl. FRESILLA MARGARETHA LOEN (GP) 07-Okt

MEGY OCTAVIANI LEANDER (GP) 07-Okt MAUDY CLEMENTINA LOEN (PKP) 07-Okt

ROIDA SIAHAAN (PKLU) 07-Okt ALI SOPIAN (PKB) 08-Okt

SIMON CLIFFORD PONGOH (PKB) 09-Okt BAITANI II Tgl.

RAYNA ANGELA MAKARTI (PKP) 10-Okt OKTAVIANA ANGELINE LOEN (GP) 05-Okt

MISNAYATI SILUBUN (PKP) 10-Okt YOAN OLIVIA MAILUHU (GP) 06-Okt

PARIJO WAGINO (PKB) 10-Okt SONYA TRIAH LOEN (PKP) 06-Okt

REVALINE EVANJELISTA LATUL (PA) 10-Okt WYNE OTELINE MAILUHU (PKP) 08-Okt

MARTURIA I Tgl. MODY PESIK (PKP) 10-Okt

OKTAVIANI LEANDER (GP) 06-Okt GALILEA Tgl.

CHRISTABEL HANNA WIBOWO (PA) 06-Okt DORAWATY SILITONGA (GP) 04-Okt

ERWIN ORLANDO LEANDER (PKB) 10-Okt MAHESA SATRIA WIBOWO (PA) 04-Okt

MARTURIA II Tgl. TITI SATRIAH SIMORANGKIR (PKP) 05-Okt

DANIEL ABNER WAHYU MARPAUNG (PA) 04-Okt OLVI LUMI (PKP) 10-Okt

REDZKY DENNIS LOEN (PKB) 05-Okt LUCIANE C. DOMINIQUE LUSIKOOY (PKP) 10-Okt

POS PELAYANAN KESEHATAN RS. HARAPAN DEPOK / BALAI PENGOBATAN IMMANUEL

Buka setiap hari Senin, Rabu dan Jumat pukul 14.00 s/d 16.00 WIB (pendaftaran untuk pasien

berobat ditutup pukul 15.30 WIB), bertempat di ruang Anex Graha Immanuel khusus untuk melayani warga jemaat yang sakit.

Jadwal tugas anggota Komisi Pelkes :

Senin, 05-Okt Rabu, 07-Okt Jumat, 09-Okt Ibu Ingrid M. Liem Ibu Marietje J. Sambow Pnt. Ny. Arnitje Leander Dkn. Ny. Sophie Ch. Asmoro Ibu Margaretha M. Ninkeula Dkn. Ny. Sulistyowati D.A. Lucas Pnt. Hendrik J. Leander Pnt. Ny. Diana Kalalo

KUNJUNGAN RUTIN SEKTOR PELAYANAN

Hari Tanggal Waktu Presbiter Sektor

Rabu 07-Okt 10.00 WIB

Pdt. Alexius Letlora Eben Haezer I Jumat 09-Okt Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom Eben Haezer III

IBADAH PENERIMA DIAKONI NATURA, KOMISI PELKES, UP2M & SENAM BUNGA BAKUNG

Akan dilaksanakan pada hari Senin, tanggal 05 Oktober 2015 pukul 10.00 WIB bertempat di gedung Pertemuan Immanuel dengan Pelayan Firman Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom dan Pnt. Ny. Helmince Loen.

Anggota Jemaat Penerima Diakoni Natura, Komisi Pelkes, UP2M & peserta Senam Bunga Bakung diundang untuk hadir dalam ibadah tersebut.

SENAM BUNGA BAKUNG

Dilaksanakan setiap hari Rabu (Senam Tera) dan Jumat (Senam Aerobik) pukul 08.00 WIB bertempat di Gedung Pertemuan Immanuel.

(14)

PENGADAAN TANAMAN HIAS/HIDUP DI DALAM GEDUNG GEREJA

Berdasarkan Hasil Pertemuan Ketua II PHMJ dengan Komisi Germasa dan Koordinator Sektor, pada hari Selasa, 21 Juli 2015 mengenai Program Komisi Germasa dan Lingkungan Hidup yaitu Pengadaan Tanaman Hidup di dalam Gedung Gereja yang akan dikoordinasi oleh Koordinator Sektor dan Komisi Germasa & Lingkungan Hidup. Sesuai dengan keputusan rapat tersebut program dilaksanakan mulai bulan Oktober 2015, dengan jadwal sebagai berikut :

Sektor Penanggung Jawab Tanggal Penanggung Jawab Komisi Germasa

Eben Haezer I

Koordinator Sektor

03-Okt 10-Okt Bpk. Markus R.H. Aritonang Dkn. J. Djoko Sutedjo

Eben Haezer II 17-Okt 24-Okt Dkn. Benny S. Silubun Pnt. Jonas S.G. Sahuburua Eben Haezer III 31-Okt 07-Nov Ny. Linda V. Samallo

Dkn. Hally Lantu

PELAYANAN ANAK (PA)

IBADAH PERAYAAN HUT KE-56 PELKAT PA GPIB

Pelayan dan Anak Layan Pelkat PA GPIB Jemaat “Immanuel” Depok melaksanakan Ibadah Perayaan HUT ke-56 Pelkat PA GPIB pada Ibadah Hari Minggu, tanggal 04 Oktober 2015 pukul 06.30 WIB bertempat di Lapangan SD-SMP Siloam Depok Jl. Kartini No.13 dengan Pelayan Firman Pnt. Okta Rumpak. Setelah Ibadah dilanjutkan dengan acara Aneka Lomba. Mohon kehadiran seluruh anak layan dalam ibadah ini.

BPK Gunung Mulia juga akan mengadakan gelar buku rohani dalam kegiatan ini. IBADAH PELKAT PA GABUNGAN

Akan dilaksanakan pada hari Minggu, tanggal 11 Oktober 2015 pukul 07.30 WIB bertempat di Gedung Gereja.

BAHAN PELAJARAN IHMPA (11-Okt)

Kelas TK Kelas KECIL Kelas TANGGUNG

Tema MENGASIHI SEMUA ORANG GEREJA MEMELIHARA IMAN HIDUP DAMAI DENGAN SEMUA ORANG Gagasan

Utama

Menjelaskan Gereja Sebagai

Persekutuan Menjelaskan Peran Gereja Dalam Hidup Persekutuan Menjelaskan Gereja Sebagai Persekutuan Tubuh Kristus

Topik AKU DAN PAMAN, BIBIKU (KISAH 12 PENGINTAI) YOSUA DAN KALEB KELEBIHANMU MELENGKAPI KEKURANGANKU Bacaan

Alkitab Kejadian 29 : 1-14 Bilangan 13 : 1-3 1 Korintus 16 : 10-11

IV.

PEMBINAAN dan PENGEMBANGAN SUMBER DAYA INSANI

dan PENGUATAN PERAN KELUARGA (PPSDI & PPK)

III. GEREJA, MASYARAKAT dan AGAMA-AGAMA (GERMASA)

(15)

PERSEKUTUAN TERUNA (PT)

Jadwal Ibadah Hari Minggu Persekutuan Teruna (IHMPT) - Pukul 07.30 WIB Hari/

Kelas Tempat Pelayan Liturgi /Pelayan Firman /Gitaris Tanggal Minggu, 11-Okt Eka I Rumah “PIPA” Jl. Pemuda No.70A

K’ Glori, K’ Daniel, K’ Yitra Eka II K’ Yitra, K’ Hendra, K’ Daniel Dwi I K’ Edwin, Anak Layan, Joshua Dwi II

Gedung Pertemuan Immanuel K’ Ari, K’ Asti, K’ Ari Dwi III K’ Nando, K’ Yitra, K’ Hendra

Persiapan Pelayan PT

Dilaksanakan pada hari Minggu, tanggal 04 Oktober 2015 pukul 10.30 WIB bertempat di Gedung Pertemuan Immanuel.

BAHAN PELAJARAN IHMPT (11-Okt)

Kelas EKA Kelas DWI

Tema GEREJA MENGHADIRKAN DAMAI

SEJAHTERA PLURALISME

Gagasan Utama

Menjelaskan Tugas

Dan Panggilan Gereja Menjelaskan Perwujudan Tugas Panggilan Gereja Di Tengah Masyarakat

Topik PERBEDAAN BAHASA PGI (Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia) : SATU DALAM DENOMINASI Bacaan

Alkitab I Korintus 14 : 10-11 Galatia 3 : 26-29

GERAKAN PEMUDA (GP)

JADWAL IBADAH PELKAT GP

Sektor Hari/ Pukul Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

Eben Haezer I-III Kamis 08-Okt 20.00 WIB

Sdri. Yitra J Pua Jl. Pemuda No.62

Pnt. Ny. Wanda M. Leander Sdr. Ferdy Yohanes Roelof Loen Kanaan, Nazaret, Pniel, Getsemani, Kapernaum Kamis 08-Okt 20.00 WIB

Sdr. Wellem Gilbert Pae Jl. Gandaria II

Dkn. Ny. Terry W. Kudamassa Sdri. Risa Permatasari

Marturia I-III Kamis 08-Okt

20.00 WIB

Sdri. Dennisa Esmeralda Laurens Jl. Margonda Raya No.8

Pnt. Ny. Hedy Kalalo

Sdri. Ravika Gabriella Atmodjo Betseda Kamis

08-Okt 20.00

WIB

Sdr. Armando Baskara De Koste Jl. Kenanga No.11

Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom Sdri. Vemmy Rifanikar Soedira Sion I-III Kamis

08-Okt 20.00

WIB

Sdri. Marselin V. Isakh Jl. Jambu No.19

Dkn. Timotius Sigit S.M. Sdri. Yessy Carolina Huwae Baitani I-II, Galilea Kamis 08-Okt 20.00 WIB

Sdr. Yosua Rischy Laturiuw Jl. Sersan Aning No.52

Dkn. Johannis J. Berhitu Sdr. Yoseph Ferdinand Awewra

(16)

Bacaan Alkitab Sepekan (sesuai Sabda Bina Pemuda)

Hari,

Tanggal Nas Alkitab

Hari,

Tanggal Nas Alkitab

Senin Markus 11 : 25-26 Jumat Yakobus 4 : 1-3

05-Okt Persekutuan Yang Hidup 09-Okt Jangan Dikuasai Hawa Nafsu Selasa 2 Korintus 13 : 7-9 Sabtu 1 Yohanes 5 : 16

06-Okt Berbuat Bagi Orang Lain 10-Okt Saling Memperhatikan Dan Mengingatkan

Rabu Filipi 1 : 3-5 Minggu 3 Yohanes 1 : 2-3 07-Okt Orang Lain Melihat Apa Yang

Kita Perbuat

11-Okt Baik-Baiklah Kamu

Kamis 1 Tesalonika 3 : 10-13

08-Okt Nasihat Yang Membangun

PERSEKUTUAN KAUM PEREMPUAN (PKP) IBADAH PELKAT PKP GABUNGAN

Akan dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 06 Oktober 2015 pukul 16.00 WIB bertempat di Gedung Gereja dengan Pelayan Firman Pdt. Alexius Letlora dan Pelayan Liturgi Ibu Ineke Aponno. Segenap kaum perempuan diundang hadir dalam ibadah tersebut.

RAPAT PENGURUS LENGKAP PELKAT PKP

Mohon kehadiran seluruh Pengurus Lengkap Pelkat PKP dalam rapat yang akan dilaksanakan pada hari Senin, tanggal 05 Oktober 2015 pukul 13.00 WIB bertempat di Ruang Konsistori. Pewartaan ini sekaligus merupakan undangan.

HASIL PEMERIKSAAN KESEHATAN WANITA (PAP SMEAR)

Pemeriksaan Kesehatan Wanita (Pap Smear) telah dilaksanakan pada hari Sabtu, tanggal 05 September 2015 pukul 08.00 WIB bertempat di Balai Pengobatan Immanuel/Pos Pelayanan Kesehatan RS. Harapan Depok.

Bagi Jemaat GPIB ”Immanuel” Depok khususnya kaum perempuan yang ingin mendapat hasil dari pemeriksaan kesehatannya tersebut dapat mengambilnya di sektor masing-masing dalam ibadah rutin Pelkat PKP (setiap hari Selasa) melalui Pengurus Pelkat PKP atau di Kantin Pelkat PKP pada setiap hari Minggu.

PENJUALAN MENU PELKAT PKP

Dalam rangka mendukung Rencana Kerja dan Anggaran tahun 2015-2016 Bidang Daya dan Dana, Pelkat PKP akan mengadakan penjualan menu pada hari Sabtu, 10 Oktober 2015 pukul 09.00 - 11.00 WIB bertempat di ruang Anex Gedung Pertemuan Immanuel.

Adapun menu yang akan ditawarkan kepada warga jemaat, sebagai berikut : - Macaroni Schotel Besar Rp 140.000 - Cucur (isi 5 pcs) Rp 20.000 - Macaroni Schotel Sedang Rp 75.000 - Soup Ikan Tenggiri Rp 35.000 - Siomay (isi 6 pcs) Rp 25.000 - Kembang Pepaya Rp 25.000 - Sate Babi (10 tusuk) Rp 40.000 - Ikan Tongkol Asam Manis Rp 35.000 - Asinan Rp 20.000 - Bakmie Goreng Rp 35.000

- Wajik Rp 25.000 - Ayam Bakar Rp 60.000

- Nasi Jaha Rp 40.000 - Gudeg Komplit Rp 45.000 - Panada (isi 5 pcs) Rp 25.000 - Rendang Jengkol Rp 20.000 Mohon dukungan dan partisipasi segenap warga Jemaat.

(17)

PERSEKUTUAN KAUM BAPAK (PKB)

IBADAH PELKAT PKB

Sektor Hari/ Pukul Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

Eben Haezer I-III Jumat 09-Okt 19.30 WIB

Bpk. Ferdian Ardiles Van Bone Perum. DLAP Blok J No.3

Pnt. Roy R. Pua

Bpk. Gobind Everly Malonda Kanaan, Nazaret, Pniel, Getsemani, Kapernaum Jumat 09-Okt 19.30 WIB Bpk. Meince Jonathans Jl. Lapangan Koni No.29

Dkn. Sonny K. Sampow Bpk. Johanes Taniel Manuhutu

Marturia I-III Jumat 09-Okt 19.30 WIB Bpk. Riva Loen Jl. Bungur No.1 Pnt. Edward A. Loen Bpk. Timotheus Bacas Betseda Jumat 09-Okt 19.30 WIB

Bpk. David Martinus Duym Jl. Kenanga No.13

Dkn. Ny. Yohanna L. Ginting Bpk. Agus Supriadie Sion I-III Jumat

09-Okt 19.30 WIB Bpk. Johanes Pesulima Jl. Puring No.15 A Dkn. Gerald Samuel

Bpk. Erich Reinard Sinambela Baitani I-II, Galilea Jumat 09-Okt 19.30 WIB Bpk. Gideon Loen Jl. Pemuda No.88 D

Pnt. Dwi Budhy H. Isakh Bpk. Sulaiman David Bacas

PERSEKUTUAN KAUM LANJUT USIA (PKLU)

JADWAL IBADAH PELKAT PKLU

Sektor Hari/ Pukul Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

Kanaan, Nazaret, Pniel, Getsemani, Kapernaum Kamis 08-Okt 11.00 WIB

Ibu Oni Carolina Loen Ratu Jaya Pnt. Tony Panjaitan Dkn. Pasundan Ompusunggu Marturia I Kamis 08-Okt 11.00 WIB

Ibu Irene Timporok Jl. Kartini No.47

Pnt. Ny. Suzana L. Indrayono Bpk. Frederick Rudolf Jonathans Marturia II-III Kamis

08-Okt 11.00

WIB Diurus intern Betseda Kamis

08-Okt 10.00

WIB

Ibu Galla Thea Joner Jl. Siliwangi No.23

Pnt. Ny. Anita F. Sondak Pnt. Ny. Magdalena Leander Sion I Kamis

08-Okt 10.00

WIB

Ibu Ivonne Yeannete Tomodok Jl. Flamboyan No.58

Dkn. Ny. Anita Loen

Dkn. Ny. Augustina L. Sinambela Baitani I-II, Galilea Kamis 08-Okt 10.00 WIB

Bpk. Frederik Hendrik Loen Jl. Sersan Aning No.21

Pnt. Ny. Juliana Moegiri Dkn. Ny. Amelia Bacas

BAZAAR JEMAAT TAHUN 2015

Berdasarkan Rencana Kerja dan Anggaran Tahun 2015-2016, Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok akan mengadakan Bazaar Jemaat pada hari Minggu, tanggal 08 November 2015.

Saat ini panitia telah mengedarkan kupon sumbangan berhadiah bernilai Rp 10.000/lbr dengan hadiah utama : Sepeda Motor Honda New Beat FI Sporty CW (OTR), Yamaha New Mio M3 SP (OTR), TV Sharp LED 32”, TV Sharp LED 29”, Lemari Es Toshiba Glacio, Lemari Es Sanyo Aqua Series, Mesin Cuci Sanyo 8Kg, Mesin Cuci Sanyo 7Kg, Asus Zenfone C, Blackberry 9320, Blackberry 9300 dan Blackberry 9310. Mohon dukungan dan partisipasi segenap warga jemaat.

(18)

PENJUALAN MENU PRA BAZAAR

17 Oktober 2015 Harga 31 Oktober 2015 Harga

Babi Panggang 1/4kg Rp 75.000 Ayam panggang Kecap/ekor Rp 65.000 Sate Babi manis isi 10 Tusuk Rp 45.000 Teri Kacang Rp 35.000 Ayam Panggang Merah/ekor Rp 75.000 Gurami Goreng/ekor Rp 70.000 Sup Baso Tahu/porsi Rp 35.000 Rempeyek Kacang/Teri Rp 20.000 Panada isi 5 buah Rp 25.000 Perkedel Bakar Rp 65.000 Cacampa isi 5 buah Rp 25.000 Es Pisang Ijo Rp 20.000 Asinan Buah/Sayur Rp 30.000 Risoles Ragood isi 5 buah Rp 20.000 Kue Apang Kenari isi 5 buah Rp 35.000 Cucur isi 5 buah Rp 20.000 * Bandeng Asap Boga Jaya Surabaya/ekor

Rp.100.000

Bagi jemaat yang berminat dapat memesannya melalui Koordinator Sektor masing-masing.

No. Sektor Nama HP

1 Eben Haezer I Pnt. Jonas S.G. Sahuburua 0881-8812663

2 Eben Haezer II Dkn. Marco Doornik 0858-88587779 / 0878-89967197 3 Eben Haezer III Pnt. Ny. Margriet D. Jonathans 0878-76099972

4 Kanaan Pnt. Hendrik J. Leander 94384664 / 0813-10717551 5 Nazaret Pnt. Ny. M. Christina Abast 0813-11415751

6 Pniel Pnt. Robertho Lim 0812-8133207 7 Getsemani Pnt. Ny. Juliana Korn 0813-15649895

8 Kapernaum Dkn. Oktamandjaya Wiguna 0817-4934273 / 0815-13601706 9 Marturia I Pnt. Ny. Hedy Kalalo 99000703 / 0877-70077703 10 Marturia II Pnt. Ny. Helmince Loen 95018504 / 0812-84822650 11 Marturia III Pnt. Ny. Shirley D. Jonathans 91501461 / 0813-82139980 12 Betseda Pnt. Ny. Anita F. Sondak 0817-9857231 / 0878-88062227 13 Sion I Pnt. Yohanes S. Leander 0898-4021972

14 Sion II Pnt. Martin Liem Kim Siong 0821-12772339 15 Sion III Pnt. Ny. Rita D. Isakh 0813-81722498 16 Baitani I Pnt. Ny. Cecilia Bacas 0813-18781235 17 Baitani II Pnt. Ny. Diana Kalalo 0821-14451159 18 Galilea Dkn. Kristanto 0811-833739

RAPAT PANITIA BAZAAR JEMAAT TAHUN 2015

Mohon kehadiran seluruh anggota Panitia Bazaar Jemaat Tahun 2015 dalam rapat yang akan dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 06 Oktober 2015 pukul 19.00 WIB bertempat di Ruang Anex Gedung Pertemuan Immanuel, dengan agenda : Informasi Kupon Sumbangan Berhadiah Tahap III, Kesiapan Acara Kegiatan Bazaar, Kesiapan Seksi terhadap Anggaran Bazaar dan Warna Sari. Pewartaan ini sekaligus merupakan undangan.

1. PERTEMUAN KETUA III PHMJ DENGAN PENGURUS INTI PELKAT PA & PT SERTA PRESBITER PENDAMPING PERSIAPAN PELAYAN PA & PT

Akan dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 08 Oktober 2015 pukul 19.00 WIB bertempat di Gedung Gereja, dengan agenda : Koordinasi Pelaksanaan Tugas.

2. RAPAT PHMJ

Rapat PHMJ akan dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 08 Oktober 2015 pukul 20.00 WIB bertempat di Ruang Konsistori. Dimohon Kehadiran seluruh fungsionaris PHMJ.

VI. INFORMASI, ORGANISASI & KOMUNIKASI (INFORKOM)

dan PENELITIAN & PENGEMBANGAN (LITBANG)

(19)

3. JADWAL PIKET/KONSELING

Hari Tanggal Waktu Presbiter

Selasa 06-Okt

10.00 - 12.00 WIB Pdt. Alexius Letlora

Rabu 07-Okt Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom

4. IBADAH PEGAWAI KANTOR SEKRETARIAT

Hari Tanggal Waktu Tempat Pelayan Firman

Selasa 06-Okt

08.00 WIB

Ruang Konsistori

Presbiter sektor Baitani I Rabu 07-Okt Ibu Susi K. Leander Kamis 08-Okt Sdr. Michael Bacas Sabtu 10-Okt Bpk. Yarid O. Loen

5. BERITA KELAHIRAN

Telah lahir pada tanggal 18 September 2015 di Depok, seorang anak laki-laki (anak pertama) yang diberi nama Pradipta Bintang Bendsneyder.

Orangtua yang berbahagia Bpk. Roberto Yosafat Bendsneyder dan Ibu Endang, beralamat di Jl. Sersan Aning No.65 (sektor pelayanan Baitani II).

6. ANGGOTA JEMAAT BARU

Telah diterima menjadi anggota jemaat baru berdasarkan Surat Pernyataan dari yang bersangkutan yaitu : Bpk. Frans Andy Williams Leander (KK), Ibu Mila Leander-Lubis (Istri), Calvin Immanuel Leander (Anak), Davey Marchelino Leander (Anak) dan Carla Lubis (Keponakan) beralamat di Jl. Kamboja Kp. Malela No.04 (sektor pelayanan Sion III).

Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok mengucapkan selamat datang dan bersekutu bersama.

7. PENJUALAN BUKU

Dalam rangka mengingat-rayakan Kasih dan Penyertaan Tuhan Kepada Jemaat Kristen di Depok yang telah berlangsung selama 3 (tiga) abad, telah terbit 2 Buku, yaitu :

 Buku I dengan judul “MELACAK JEJAK-JEJAK SANG PEMBEBAS”, merupakan Buku Sejarah, yang mencerminkan serta menggambarkan pertumbuhan dan perkembangan Jemaat GPIB Immanuel Depok ini (dahulu Jemaat Masehi Depok) selama 300 tahun yang dirintis oleh Cornelis Chastelein dan Komunitasnya. Buku ini adalah upaya kecil yang menjawab untuk apa jemaat melayani dan dilayani, dan siapa saja yang melayani di semua aras sejak awal berdirinya hingga saat ini untuk terus mewujudkan tindakan pembebasan itu.

 Buku II dengan judul “MENGGEREJA SECARA BARU”, merupakan Buku Bunga Rampai, yang berisi berbagai kumpulan tulisan dan ulasan pemikiran ilmiah dari lingkungan GPIB, PGI, Akademisi, Warga Jemaat, serta beberapa unsur lainnya, sebagai sumbangan warga jemaat dan beberapa warga gereja atau gereja Kepada masyarakat dan bangsa.

Dapatkan segera kedua buku tersebut, dengan harga masing-masing buku sebesar Rp 100.000,- (seratus ribu rupiah). Bagi warga jemaat yang ingin membeli dan/atau memesannya, dapat menghubungi Kantor Sekretariat Majelis Jemaat pada setiap hari Kerja atau dapat membelinya di Toko Buku BPK Gunung Mulia.

8. MAJALAH GPIB “ARCUS”

Masih tersedia majalah GPIB “ARCUS” edisi Agustus-Oktober 2015 dengan harga Rp 18.000 (delapan belas ribu rupiah) per eksemplar. Bagi warga jemaat yang ingin membeli

(20)

DATA KEHADIRAN JEMAAT :

Ibadah Hari Minggu, 27 September 2015

UMUM IHMPA IHMPT

Pukul 06.00 WIB : 307 Anak TK : 77 Eka I : Pukul 09.00 WIB : 459 Anak Kecil : 87 Eka II : Pukul 18.00 WIB : 432 Anak Tanggung : 81 Dwi I : Pukul 07.00 WIB

(Pos Ibadah) : 100

Total : 245 Dwi II :

Dwi III :

Total : 1298 Total :

Periode : 25 September s/d 01 Oktober 2015

IBADAH KELUARGA (30-Sep) PELKAT PKB (25-Sep)

Eben Haezer I : 32 Marturia III : 10 Eben Haezer : 15 Eben Haezer II : 19 Betseda : 27 Kanaan : 15 Eben Haezer III : 20 Sion I (26-Sep) : 32 Marturia : 9 Kanaan (26-Sep) : 17 Sion I : 28 Betseda : 11 Kanaan : 14 Sion II : 12 Sion : 10 Nazaret : 28 Sion III : 51 Baitani : 16 Pniel (26-Sep) : 47 Baitani I : 9 Total : 76

Marturia I : 30 Baitani II : 17 PELKAT PKP (29-Sep)

Marturia II : 19 Galilea (26-Sep) : 37 Eben Haezer : 31

Total : 449 Kanaan : 15

PELKAT GP (01-Okt) PA/PD ESTHER Marturia : 15 Gabungan : NA Kelompok PT (25-Sep) : 11 Betseda : 13 Kelompok PA (01-Okt) : 18 Sion : 17 Baitani : 19

Total : 110

Depok, 03 Oktober 2015

MAJELIS JEMAAT GPIB “IMMANUEL” DEPOK

Penatua Jeffry E. Soedira Penatua Mikhael Buhis

Referensi

Dokumen terkait

Mohon kehadiran seluruh Pengurus Lengkap Pelkat PKLU dalam rapat yang akan dilaksanakan pada hari Senin, tanggal 02 Juli 2018 pukul 11.00 WIB bertempat di Ruang

Ibadah Syukur bersama Jemaat akan dilaksanakan pada Ibadah Hari Minggu, tanggal 18 Oktober 2020 pukul 09.00 WIB bertempat di Gedung Gereja.. PERJAMUAN

Persiapan bagi Presbiter yang akan melayani pada Ibadah Hari Minggu, tanggal 16 Oktober 2016 dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 11 Oktober 2016 pukul 20.00 WIB

 Persiapan bagi Presbiter Pendamping Persiapan Pelayan Pelkat PA, PT dan Pelayan Firman Ibadah PA/PD Esther serta Pelayan Firman Pelkat GP dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal

 Persiapan bagi Presbiter Pendamping Persiapan Pelayan Pelkat PA, PT dan Pelayan Firman Ibadah PA/PD Esther & Pelkat GP dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 12

Persiapan bagi Presbiter yang akan melayani pada Ibadah Hari Minggu, tanggal 23 Oktober 2016 dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 18 Oktober 2016 pukul 20.00 WIB

Kegiatan KOMPOR (Komunikasi Pelayan dengan Orangtua) akan dilaksanakan dalam Ibadah Hari Minggu Persekutuan Teruna pada tanggal 29 Mei 2016 pukul 07.30 WIB bertempat di

Mohon kehadiran seluruh Pengurus Lengkap Pelkat PKLU dalam rapat yang akan dilaksanakan pada hari Senin, tanggal 04 September 2017 pukul 11.00 WIB bertempat di