• Tidak ada hasil yang ditemukan

(The Impact of Changes in Accounting Estimates and Environment Uncertainty on The Potential of Fraudulent Financial Statement) TESIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "(The Impact of Changes in Accounting Estimates and Environment Uncertainty on The Potential of Fraudulent Financial Statement) TESIS"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH PERUBAHAN ESTIMASI AKUNTANSI DAN KETIDAKPASTIAN LINGKUNGAN TERHADAP POTENSI

FRAUDULENT FINANCIAL STATEMENT

(STUDI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA)

(The Impact of Changes in Accounting Estimates and Environment Uncertainty on The Potential of Fraudulent Financial Statement)

Esti mates

TESIS

OLEH

ANDHIKA SATRIADI PUTRA 55518120037

PROGRAM STUDI MAGISTER AKUNTANSI PROGRAM PASCASARJANA

UNIVERSITAS MERCU BUANA

2021

(2)

ABSTRAK

Pandemi Covid-19 memberikan dampak yang sangat masif terhadap perekonomian secara global. Peran Laporan Keuangan yang dapat memberikan informasi terpercaya amat dibutuhkan investor sebagai bahan pengambilan keputusan terkait dengan ketidakpastian lingkungan yang timbul di masa terjadinya wabah Pandemi Covid-19.

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris atas timbulnya potensi manipulasi pada laporan keuangan yang dipengaruhi oleh perubahan estimasi akuntansi dan ketidakpastian lingkungan pada masa pandemi Covid-19. Metode riset yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Kuantitatif dengan pendekatan kausal. Populasi penelitian adalah Perusahaan Manufaktur yang tercatat di Bursa Efek Indonesia, dengan periode pengamatan antara tahun 2019-2020. Metode sampling yang digunakan adalah purposive sampling berdasarkan kriteria tertentu, sehingga terpilih 94 perusahaan. Perubahan Estimasi Akuntansi berpengaruh positif signifikan terhadap Fraudulent Financial Statement, Ketidakpastian lingkungan tidak berpengaruh positif signifikan terhadap potensi Fraudulent Financial Statement.

Kata Kunci : Perubahan Estimasi Akuntansi, Ketidakpastian Lingkungan, Fraudulent Financial Statement, Pandemi Covid-19, PSAK 25

(3)

iii

ABSTRACT

The Covid-19 pandemic has had a massive impact on the global economy. The role of financial reports that can provide reliable information is very much needed by investors as a material for decision-making related to environmental uncertainty that arose during the outbreak of the Covid-19 pandemic. This study aims to obtain empirical evidence of potential manipulation in financial reports that are influenced by changes in accounting estimates and environmental uncertainty during the Covid- 19 pandemic. The study methods use a Quantitative method with the causal study and the manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange as unit analysis.

We use purposive sampling methods, and there are 94 pairs of samples used in this study. The result shows that the occurrence of changes in accounting estimates has a significant positive effect on financial statement fraud. Still, the uncertain environment has no impact on financial statement fraud.

Keywords : Accounting Estimate, Environment Uncertainty, Fraudulent Financial Statement, Covid-19, PSAK 25

(4)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala petunjuk, kesehatan, dan rahmat yang berlimpah sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini. Adapun penulisan tesis ini bertujuan untuk memenuhi salah satu syarat di dalam memperoleh gelar Master di Universitas Mercu Buana Jakarta.

Setelah melakukan proses belajar, konsultasi, dan bimbingan, penulis berhasil melakukan penelitian dan penulisan tesis ini dengan judul: Pengaruh Perubahan Estimasi Akuntansi dan Ketidakpastian Lingkungan terhadap Potensi Fraudulent Financial Statement (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia). Penulis secara khusus mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Ing. Mudrik Alaydrus, M.Si. selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Mercu Buana.

2. Dr. Dwi Asih Surjandari, MM., Ak., CA. selaku Ketua Program Studi Magister Akuntansi Universitas Mercu Buana.

3. Dr. Agustin Fadjarenie, M.Ak, CA., Ak. selaku dosen pembimbing yang dengan kesabaran telah memberikan saran perbaikan, meluangkan waktu, dan memberikan kesempatan untuk berdiskusi serta dukungan kepada penulis sehingga tesis ini terselesaikan.

4. Seluruh Dosen dan Staf Universitas Mercu Buana yang telah memberikan pelayanan dalam studi dan dalam pembuatan tesis ini.

5. Rekan-rekan program pascasarjana magister akuntansi yang selalu memberikan semangat belajar dan motivasi agar bisa menyelesaikan tesis ini tepat waktu.

6. Rekan-rekan pegawai Direktorat Standar Akuntansi dan Tata Kelola – Otoritas Jasa Keuangan yang selalu memberikan perhatian dan motivasi dalam penyelesaian tesis ini.

7. Teristimewa kepada Ibunda tercinta Dharmawati Lina dan Ayahanda Tatang Hidayat, Istri tercinta Amanda Lestari, dan anak-anakku tercinta Sabrina Nadika Shalihah, Shafi Nadika

(5)

v

Putra, dan Shafwan Nadika Malik yang telah memberikan dukungan dan doa kepada penulis dalam menyelesaikan tesis ini.

8. Seluruh pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu penulis dalam penyusunan tesis ini.

Semoga hasil penelitian ini dapat memberi sumbangsih dalam pengembangan standar akuntansi dan pasar modal di Indonesia.

Jakarta, 21 Juli 2021

Penulis

(6)

PENGESAHAN TESIS

Judul : Pengaruh Perubahan Estimasi Akuntansi dan Ketidakpastian Lingkungan terhadap Potensi Fraudulent Financial Statement (Studi pada Perusahaan Manufaktur Yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia)

Nama : Andhika Satriadi Putra

NIM : 55518120037

Program Studi : Magister Akuntansi

Tanggal : 21 Juli 2021

Mengesahkan Pembimbing

(Dr. Agustin Fadjarenie, M.Ak, CA., Ak.)

Direktur Pascasarjana Ketua Program Studi Magister Akuntansi

(Prof. Dr. Ing. Mudrik Alaydrus, M.Si.) (Dr. Dwi Asih Surjandari, MM., Ak., CA.)

(7)
(8)

PERNYATAAN SIMILARITY CHECK

Saya yang bertandatangan di bawah ini menyatakan, bahwa karya ilmiah yang ditulis oleh:

Nama : Andhika Satriadi Putra

NIM : 55518120037

Program Studi : Magister Akuntansi

dengan judul

“Perubahan Estimasi Akuntansi menjadi Pemicu terjadinya Fraud Laporan Keuangan di Perusahaan? (Studi Kasus pada Industri Manufaktur)”,

telah dilakukan pengecekan similarity dengan sistem Turnitin pada tanggal 14 Juli 2021, didapatkan nilai persentase sebesar 30%

Jakarta, 14 Juli 2021 Administrator Turnitin

Sukadi,SE.,MM

(9)

ix

DAFTAR ISI

ABSTRAK... ii

ABSTRACT... iii

KATA PENGANTAR... iv

HALAMAN PENGESAHAN TESIS... vi

HALAMAN PERNYATAAN... vii

HALAMAN PERNYATAAN SIMILARITY CHECK... viii

DAFTAR ISI... ix

DAFTAR TABEL... xii

DAFTAR GAMBAR... xiii

DAFTAR LAMPIRAN... xiv

BAB I. PENDAHULUAN... 1

A. Latar Belakang... 1

B. Rumusan Masalah... 5

C. Tujuan dan Kontribusi Penelitian... 6

1. Kegunaan Penelitian... 6

2. Kontribusi Penelitian... 6

BAB II. KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS... 8

A. Kajian Pustaka... 8

1. Teori Keagenen……... 8

2. Teori Sinyal... 9

3. Teori Perilaku Terencana... 9

(10)

4. Fraudulent Financial Statement... 10

5. Perubahan Estimasi Akuntansi... 11

6. Ketidakpastian Lingkungan………... 12

7. Penelitian Terdahulu... 13

B. Kerangka Pemikiran... 19

C. Hipotesis... 20

BAB III. DESAIN DAN METODE PENELITIAN... 23

A. Jenis Penelitian... 23

B. Definisi Operasionalisasi Variabel dan Pengukuran Variabel... 23

1. Variabel Dependen... 24

2. Variabel Independen... 25

C. Populasi dan Sampel Penelitian... 27

1. Populasi Penelitian... 27

2. Sampel Penelitian... 27

D. Teknik Pengumpulan Data... 28

1. Jenis Data... 28

2. Metode Analisis... 28

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN…………... 36

A. Deskripsi Objek Penelitian... 36

B. Analisis Hasil Penelitian... 36

1. Hasil Uji Stasitik Deskriptif... 36

2. Hasil Uji Asumsi Klasik... 39

3. Analisis Regresi Berganda... 44

4. Analisis Korelasi (Uji Koefisien Determinasi/R2... 45

(11)

xi

5. Uji Hipotesis... 46

C. Pembahasan Hasil Penelitian... 47

1. Pengaruh Perubahan Estimasi Akuntansi terhadap Fraudulent Financial Reporting... 47

2. Pengaruh Ketidakpastian Lingkungan terhadap Fraudulent Financial Reporting... 48

D. Keterbatasan Penelitian... 49

E. Implikasi Praktis... 50

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN…………... 51

A. Kesimpulan... 51

1. Perubahan Estimasi Akuntansi berpengaruh positif signifikan terhadap Fraudulent Financial Reporting... 51

2. Ketidakpastian Lingkungan tidak berpengaruh positif signifikan terhadap Fraudulent Financial Reporting... 51

B. Saran... 51

1. Bagi Peneliti Selanjutnya... 51

2. Bagi Akademisi... 52

3. Bagi Investor... 52

4. Bagi Regulator yaitu Otoritas Jasa Keuangan (OJK)... 52

DAFTAR PUSTAKA... 54

LAMPIRAN... 57

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Pertumbuhan PDB Industri Pengolahan dan Kontribusinya Terhadap

PDB Nasional (%)...

2

Tabel 2.1 Daftar Penelitian Sebelumnya... 15

Tabel 3.1 Proksi Fraud... 24

Tabel 3.2 Proksi Perubahan Estimasi Akuntansi... 26

Tabel 4.1 Fraudulent Financial Statement (Y), Perubahan Estimasi Akuntansi (X1), dan Ketidakpastian Lingkungan (X2)... 36 Tabel 4.2 Statistik Deskriptif FFS, PEA, dan KL... 39

Tabel 4.3 Uji Kolmogorov-Smirnov (K-S)... 41

Tabel 4.4 Uji Multikolinearitas…………... 42

Tabel 4.5 Uji Park... 43

Tabel 4.6 Uji Durbin Watson... 44

Tabel 4.7 Resume Hasil Analisis Regresi... 44

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Persentase Kasus dan Median Loss... 4

Gambar 2.1 Model Kerangka Pemikiran... 20

Gambar 4.1 Histogram Fraudulent Financial Statement... 40

Gambar 4.2 Normal P-P Plot Fraudulent Financial Statement... 40

Gambar 4.3 Uji Heteroskedastisitas... 43

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Sampel Perusahaan Manufaktur Tercatat di BEI Tahun

2019-2020...

57 Lampiran 2 Nilai SUM dan LN Variabel Dependen dan Independen... 62 Lampiran 3 Output SPSS... 65

Referensi

Dokumen terkait