• Tidak ada hasil yang ditemukan

20170905 Pengumuman BNPT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "20170905 Pengumuman BNPT"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN TERORISME

PENGUMUMAN

Nomor : B- 01 /PANSEL/BNPT/09/2017

TENTANG

SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL

DI LINGKUNGAN BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN TERORISME TAHUN ANGGARAN 2017

Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 70 Tahun 2017 tanggal 31 Agustus 2017 tentang Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Tahun Anggaran 2017 membuka kesempatan kepada Warga Negara Indonesia pria dan wanita yang memiliki integritas dan komitmen tinggi untuk menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil Badan Nasional Penanggulangan Terorisme, dengan ketentuan sebagai berikut :

I. UNIT KERJA YANG MENDAPATKAN ALOKASI FORMASI (ALOKASI

PENEMPATAN)

1. Sekretariat Utama

2. Deputi Bidang Pencegahan, Perlindungan dan Deradikalisasi 3. Deputi Bidang Penindakan dan Pembinaan Kemampuan 4. Deputi Bidang Kerjasama Internasional

(2)

2

II. JABATAN, KUALIFIKASI PENDIDIKAN DAN JUMLAH FORMASI

No Jabatan

Kualifikasi

Pendidikan

Jenis Formasi

Jumlah

Formasi Rencana Penempatan Cum

laude Disabilitas

Putra/Putri Hukum dan Humas Direktorat Perlindungan

(3)

3

S-1 Komunikasi/Sastra Bahasa Asing/ Hukum dan Hubungan Masyarakat

7 Analis

Resosialisasi Dan

Rehabilitasi

S-1 Hukum/Sosiologi/ Administrasi

S-1 Hukum/Sosiologi/ Administrasi

S-1 Hukum/Kriminologi/ Psikologi

(4)

4 11 Analis Bidang

Pengawasan

S-1 Manajemen/Hukum /Pertahanan/

(5)

5 16 Analis Produk

Hukum

S-1 Hukum/Hubungan Internasional/ Kriminologi

1 - - 1 2 Biro Perencanaan, Hukum dan Humas Direktorat Penegakan Hukum

17 Analis Advokasi

S-1 Hukum/Hubungan Internasional/ Kriminologi

- - - 2 2 Direktorat Perlindungan Direktorat Penegakan Hukum

18 Teknisi Pemeliharaan Sarana Prasarana

D3 Teknik/Sistem Informasi/ Manajemen Infomatika/ Administrasi Negara

- - - 1 1 Biro Umum

19 Pengelola Database Surat Perintah membayar

D3 Teknik

Informatika/Sistem Informasi/

Manajemen Informatika/ Ekonomi/ Administrasi Negara

- - - 1 1 Biro Umum

20 Perawat Terampil

D3 Keperawatan - - - 2 2 Biro Umum

Jumlah

(6)

6

III. KRITERIA PELAMAR

1. Kebutuhan dari masing-masing jabatan diperuntukan bagi pelamar dengan kriteria:

a. Cumlaude adalah pelamar lulusan terbaik (dengan pujian) dari Perguruan Tinggi terakreditasi A / Unggulan dan Program Studi terakreditasi A / Unggulan pada saat lulus dan dibuktikan keterangan lulus cumlaude / dengan pujian pada ijasah atau transkrip nilai;

b. Disabilitas adalah pelamar yang menyandang disabilitas dengan kriteria mampu melakukan tugas seperti menganalisa, mengetik, menyampaikan buah pikiran dan berdiskusi;

c. Putra/ Putri Papua dan Papua Barat adalah pelamar dengan kriteria menamatkan pendidikan SD, SMP/SLTP, dan SMU / SLTA di wilayah Papua dan Papua Barat atau berdasarkan garis keturunan orang tua (bapak) asli Papua (yang dibuktikan dengan surat keterangan hubungan keluarga dari kelurahan/ kepala desa, Akte Kelahiran, dan Fotokopi KTP Bapak kandung); d. Umum adalah pelamar yang tidak termasuk kriteria sebagaimana huruf a, b

dan c diatas;

2. Pelamar sebagaimana angka 1 (satu) wajib memenuhi persyaratan pelamar sebagaimana dalam pengumuman ini.

IV. PERSYARATAN UMUM

1. Warga Negara Indonesia yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, setia dan taat kepada Pancasila, UUD 1945 dan Negara Kesatuan Republik Indonesia;

2. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan jabatan yang dilamar;

3. Berkelakuan baik dan tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap;

4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS, anggota TNI / POLRI, Pegawai BUMN / BUMD atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta;

5. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil atau Pegawai Negeri Sipil, prajurit TNI, anggota Polri, dan siswa sekolah ikatan dinas Pemerintah;

6. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis;

7. Untuk jenis formasi Cumlaude, pelamar adalah lulusan terbaik (dengan pujian) dari Perguruan Tinggi terakreditasi A / Unggulan dan Program Studi terakreditasi A / Unggulan pada saat lulus dan dibuktikan keterangan lulus

(7)

7

8. Untuk jenis formasi Disabilitas, Putra / Putri Papua dan Papua Barat dan

Umum adalah lulusan dengan Perguruan Tinggi Negeri yang terakreditasi minimal B dan Program Studi yang terakreditasi minimal B, atau Perguruan Tinggi Swasta yang terakreditasi minimal B dan Program Studi yang terakreditasi minimal B pada saat ijazah tersebut dikeluarkan. Jika akreditasi tidak tertulis di dalam ijazah, maka dibuktikan dengan surat keterangan dari Fakultas;

9. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal :

- Untuk Perguruan Tinggi Negeri minimal 2,75 (dua koma tujuh puluh lima); - Untuk Perguruan Tinggi Swasta minimal 3.00 (tiga koma nol);

- Untuk Putra / Putri Papua dan Papua Barat minimal 2,50 (dua koma lima puluh);

10. Usia Minimal 22 (dua puluh dua) tahun pada tanggal 1 September 2017 dan maksimal 35 (tiga puluh lima) tahun pada tanggal 1 Desember 2017.

V. TATA CARA PENDAFTARAN

1. Melakukan pendaftaran online melalui website https://sscn.bkn.go.id mulai tanggal 11 september 2017 dan ditutup pada tanggal 25 September 2017 pukul 23.59 WIB dengan mengisi form yang telah disediakan menggunakan data kependudukan yang valid, antara lain :

a) Kartu Tanda Penduduk (KTP)/NIK; b) Kartu Keluarga (KK).

2. Setelah mendaftar pada website https://sscn.bkn.go.id dan mendapatkan

username dan password, diharuskan melanjutkan dengan mengisi biodata

dan pilihan instansi yang telah disediakan. Setiap pelamar hanya diperbolehkan melamar 1 (satu) jabatan pada 1 (satu) Instansi saja, sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang sesuai.

3. Peserta wajib mengunggah dokumen : a) Scan Kartu Tanda Penduduk (KTP);

b) Scan Ijazah (bukan Surat Keterangan Lulus); c) Scan Transkrip Nilai Akademik;

d) Pas Foto berwarna terbaru dengan latar belakang merah ukuran 3 x 4 cm;

e) Untuk jenis formasi Putra / Putri Papua dan Papua Barat :

- scan ijazah SD, SMP/SLTP, dan SMU / SLTA yang menyelesaikan pendidikan SD, SMP/SLTP, dan SMU / SLTA di wilayah Papua dan Papua Barat; atau

(8)

8

4. Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi dapat mencetak Kartu Tanda Peserta Ujian melalui website https://sscn.bkn.go.id pada tanggal 2 Oktober – 6 Oktober 2017 dan dibawa pada saat Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).

5. Panitia seleksi hanya menerima pendaftaran secara online. Tidak ada korespondensi dalam bentuk apapun antara pelamar dan panitia selama proses seleksi.

VI. TAHAPAN DAN JADWAL SELEKSI

1. Tahapan Seleksi

Seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Tahun Anggaran 2017 dilakukan dengan tahapan-tahapan sebagai berikut :

a) Seleksi Administrasi :

(1) Tahapan seleksi administrasi dilakukan terhadap pelamar yang telah melakukan registrasi online tanggal 11 September - 25 September 2017 dan memenuhi persyaratan untuk melamar/persyaratan pendaftaran. Hasil seleksi administrasi dijadwalkan akan diumumkan melalui website http://www.bnpt.go.id pada tanggal 30 September 2017;

(2) Pelamar yang telah dinyatakan lulus administrasi wajib membawa Kartu Tanda Peserta Ujian yang telah dicetak dari aplikasi online pada tanggal 2 Oktober – 6 Oktober 2017 yang digunakan sebagai persyaratan mengikuti ujian;

(3) Pelamar yang dinyatakan lulus tahap seleksi administrasi selanjutnya akan mengikuti tahapan tes sesuai dengan lokasi tes. b) Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) menggunakan sistem Computer

Assisted Test (CAT) dengan bobot 40 %. Jadwal akan ditentukan

kemudian setelah pengumuman tahap seleksi administrasi.

c) Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) dilaksanakan hanya bagi peserta yang dinyatakan lulus dalam Seleksi Kompetensi Dasar (SKD). SKB memiliki bobot 60 %, terdiri dari :

(1) Tes Tulis dan Wawancara dengan bobot 40%; (2) Psikotest dengan bobot 30%;

(3) Tes Mental Ideologi dengan bobot 30%. d) Pengumuman Hasil Seleksi akhir

(1) Hasil seleksi akhir merupakan integrasi dari nilai SKD dan SKB berdasarkan Permen PANRB Nomor 20 Tahun 2017;

(9)

9 b. Jadwal Seleksi

NO. KEGIATAN TANGGAL

1

Pengumuman Penerimaan 5 September 2017 – 19 September 2 Pendaftaran Online

(https://sscn.bkn.go.id)

11 September –25 September 2017

3 Pengumuman Seleksi Administrasi 30 September 2017

4 Cetak Nomor Ujian Secara Online 2 Oktober – 6 Oktober 2017

5 Seleksi Kompetensi Dasar 9 Oktober- 20 Oktober 2017

6 Pengumuman Seleksi Kompetensi Dasar (CAT)

23 Oktober 2017

7 Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) 25 Oktober – 30 Oktober 2017

8

Seleksi Kompetensi Bidang (SKB), Tes Tulis dan Wawancara,

Psikotes, dan Tes Mental Ideologi

1 November – 8 November 2017

9 Integrasi nilai SKD dan SKB 13 November - 17 November 2017

10 Pengumuman kelulusan akhir secara online

20 November 2017

11

Pemberkasan bagi peserta yang dinyatakan lulus pada

pengumuman Kelulusan Akhir

21 November - 10 Desember 2017

(10)

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan data dan pembahasan dapat diambil simpulan sebagai berikut : Ada perbedaan kualitas kertas seni dari alang- alang dengan konsentrasi pelarut NaOH dan lama

Berdasarkan hasil pelaksanaan penelitian tindakan kelas mengenai penerapan metode Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) untuk meningkatkan keterampilan

Diperkirakan angka kejadian retardasi mental berat sekitar 0,3% dari seluruh populasi dan hampir 3% mempunyai IQ dibawah 70.Sebagai sumber daya manusia tentunya mereka tidak

Kepala UTIPD memiliki tugas menselaraskan sistem informasi dengan rencana strategi kampus dan rencana induknya agar dapat memberikan kontribusi maksimal dalam pencapaian

Profesi sebagai auditor eksternal mempunyai tanggungjawab melaksanakan pemeriksaan dan mengevaluasi bukti tentang kejadian dan kegiatan ekonomi perusahaan untuk memberikan

Secara tidak resmi Dukuh Tlatar Desa Kebonbimo menjadi pusat tempat berkumpulnya Tentara Pelajar SA/CSA dari Kompi I yang meliputi Seksi I yang bermarkas di

Kenyataan diatas membuat Pemerintah Kabupa- ten Lamongan memandang perlu mengambil prakarsa untuk melakukan penyeder- hanaan proses layanan masyarakat dengan pelayanan satu atap

Pendapat lain yang mengutarakan bahwa untuk menstabilkan harga saham dengan melakukan stock split adalah alasan perusahaan melakukan pemecahan saham untuk menyesuaikan