• Tidak ada hasil yang ditemukan

S MBS 1100481 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S MBS 1100481 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Hani Datiah Pebriani, 2015

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP DISIPLIN KERJA DAN IMPLIKASINYA PADA KINERJA PEGAWAI

Universitas Pendidikan Indonesia | \.upi.edu perpustakaan.upi.edu

479/UN40. 7. D1/ LT / 2015 ABSTRAK

Hani Datiah Pebriani (1100481) “Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Displin Kerja dan Implikasinya Pada Kinerja Pegawai (Survei Pada Polisi Polrestabes Bandung)”. Di bawah bimbingan Hj Sumiyati, S.E, M.Si. dan Ridwan Purnama, S.H., M.Si.

Salah satu persoalan yang tidak dapat dipungkiri bahwa kinerja polisi Indonesia memiliki penurunan kinerja. Sebagai buktinya adalah banyaknya kasus yang tidak terselesaikan dan banyaknya tanggapan masyarakat mengenai kinerja polisi yang belum optimal. Salah satunya adalah polisi Polrestabes Bandung yang memiliki penurun dilihat dari beberapa indikator. Hal tersebut membuat Polrestabes Bandung menciptakan strategi untuk meningkatkan kinerja pegawai dengan meningkatkan disiplin kerja dan budaya organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk 1) Memperoleh temuan mengenai budaya organisasi Polrestabes Bandung 2) Memperoleh temuan mengenai disiplin kerja Polrestabes Bandung 3) Memperoleh temuan mengenai kinerja pegawai polisi Polrestabes Bandung 4) Memperoleh temuan mengenai seberapa besar pengaruh budaya organisasi terhadap disiplin kerja Polrestabes Bandung. 5) Memperoleh temuan mengenai seberapa besar pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai Polrestabes Bandung. Objek penelitian ini adalah polisi dan pegawai negeri sipil Polrestabes Bandung. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah budaya organisasi(X), disiplin kerja (Y) dan variabel terikat yaitu kinerja pegawai (Z), dengan jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif, verifikatif. Metode yang digunakan adalah

explanatory survey dengan teknik sampel yaitu teknik probability sampling

dengan jumlah sampel 321 responden. Teknik analisa data yang digunakan adalah regresi liniear sederhana dengan alat bantu software komputer SPSS 20.0 for

windows. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menyatakan bahwa budaya

organisasi berpengaruh tidak signifikan terhadap disiplin kerja dan disiplin kerja berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja pegawai. Dari hasil penelitian terhadap pengujian hipotesis dapat diketahui bahwa budaya organisasi berpengaruh positif terhadap disiplin kerja dan disiplin kerja berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai.

(2)

Hani Datiah Pebriani, 2015

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP DISIPLIN KERJA DAN IMPLIKASINYA PADA KINERJA PEGAWAI

Universitas Pendidikan Indonesia | \.upi.edu perpustakaan.upi.edu

479/UN40. 7. D1/ LT / 2015 ABSTRACT

Hani Datiah Pebriani (1100481) "Influence of Organizational Culture Of Labor

Discipline and its Impact on Employee Performance (Survey On Polrestabes Bandung Police)". Under the guidance of Hj Sumiyati, S.E., M.Si. and Ridwan Purnama, S.H., M.Si.

One of the issues is no doubt that the performance of the Indonesian police have decreased performance. As for example is the number cases that are not resolved and the amount of public response regarding police performance is not optimal. One of them is a police of Polrestabes Bandung. This makes the Polrestabes Bandung create strategies for improving employee performance by increasing work discipline and organizational culture. The purpose of research are 1) obtain findings on organizational culture Polrestabes Bandung, 2) obtain findings of labor discipline Polrestabes Bandung, 3) obtain findings regarding the performance of a police officer Polrestabes Bandung, 4) obtainin findings regarding how much influence the organizational culture on the labor discipline Polrestabes Bandung, 5) obtainin findings on how big the influence of labor discipline on employee performance Polrestabes Bandung police. The object of this study is that the police and civil servants Polrestabes Bandung. Independent variable in this study is the organizational culture (X), labor discipline (Y) and the

dependent variable is the performance of employees (Z),with the kind of research

is descriptive, verification. The method used is explanatory survey sampling techniques that probability sampling technique with a sample of 321 respondents. Data analysis technique used is the simple liniear regression with SPSS 20.0 software for windows computers. Results obtained in the study stated that the organizational culture not significant effect on labor discipline and labor discipline not significant effect on employee performance. From the results of research on hypothesis testing showed that organizational culture has positive influence on labor discipline and labor discipline positive effect on employee performance.

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini diawali dengan menentukan kardinalitas pada graf hasil operasi comb sisi dan menentukan power domination number dari graf hasil operasi comb sisi, serta

3.4 Article 21 of the Chicago Convention provides the basis for ICAO to establish such a centralized platform from where Member States may obtain pertinent data concerning

Kebijakan puritanisme oleh sultan Aurangzeb dan pengislaman orang-orang Hindu secara paksa demi menjadikan tanah India sebagai negara Islam, dengan menyerang berbagai praktek

Adiratna (2004) mengatakan penyebab yang mempengaruhi tingginya kebutuhan nasional terhadap beras sebagai bahan makanan pokok di Indonesia adalah karena jumlah penduduk

Sedangkan dalam proses menampilkan hasil pencarian, setelah data dalam tabel (baik data yang dicari ditemukan atau tidak), maka proses ini akan berjalan untuk menampilkan

global. OECD telah memainkan peranan yang signifikan dengan meluncurkan Action Plan on BEPS. Gayung pun bersambut karena negara-negara anggota Forum G-20 mendukung penuh

peran Humas dilihat dari perencanaan Program, Perencanaan Strategi, Aplikasi Strategi, dan Evaluasi dan kontrol, jika semua itu diprioritaskan untuk

Input data, yaitu: data Sumber PLN, Trafo, Saluran, dan beban yang diperoleh dari sistem yang terkait dengan catu daya Kawasan GI PUSPIPTEK dalam hal ini menggunakan catu