• Tidak ada hasil yang ditemukan

File Gratis Semua Ada: Administrasi Pembelajaran Guru Kelas 6 - Kurikulum KTSP - Super Komplit Update Terbaru | Wiki Edukasi SOAL EVALUASI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "File Gratis Semua Ada: Administrasi Pembelajaran Guru Kelas 6 - Kurikulum KTSP - Super Komplit Update Terbaru | Wiki Edukasi SOAL EVALUASI"

Copied!
32
0
0

Teks penuh

(1)

SOAL EVALUASI Ke 1

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 1. Memahami teks dan cerita anak yang dibacakan Kompetensi Dasar : 1.1 Menulis hal-hal penting/ pokok dari suatu Teks yang

dibacakan/didengarkan

1.2 Mengidentifikasi tokoh,watak,latar,tema ,amanat,dari cerita anak yang dibacakan.

Hari/Tanggal : ………

Bacalah bacaan di bawah ini !

Mia dan Si Kitty

Mia adalah seorang anak yang baikhati.Ia tinggal bersama orangtuanya di suatu desa. Karena ramah dan baik hati,ia mempunyai banyak teman di lingkunganrumah maupun sekolahnya. Mia adalahanak terkecil di antara 4 bersaudara.

Mia sangat senang dengan binatang.Binatang yang ada di rumahnya, dipeliharanyadengan baik.Sudah lama Mia ingin memelihara kucing, tetapi Ibunya melarang.Alasannya, karena kucing membuat dalamrumah menjadi kotor.

Suatu hari, Mia sedang pergi menuju sekolahnya dengan berjalan kaki.Jarak antara rumah dan sekolahnya tidak terlalu jauh hanya 300 meter. Ditengah perjalanan, ia melihat seekor anak kucing terjatuh ke dalam selokan.Mia merasa kasihan dengan anak kucing itu. Lalu, iamengangkat anakkucing itu dari selokan dan menaruhnya di tempat yang lebih aman. Setelahitu, Mia melanjutkan perjalanannya ke sekolah.

Di sekolahnya, Mia termasuk anak yang cerdas.Ia selalu masuk dalamrangking 3 besar. Ia sering mengadakan kelompok belajar bersama temantemannya.Kriiingg... Bel tanda waktu pulang berbunyi! Mia dan temantemannyasegera bergegas membereskan buku-bukunya dan segera keluarruangan.

Dalam perjalanan pulang, Mia melihat anak kucing yang tadi pagidilihatnya dalam selokan.Anak kucing itu mengeong ngeong sambil terusmengikuti Mia. Mia tidak sadar ia diikuti oleh anak kucing itu. Sesampainyadi rumah, ketika akan menutup pintu, Mia baru menyadari kalau anakkucing yang ditolongnya, mengikutinya sampai rumah.

Mia memohon pada Ibunya agar diizinkan memelihara kucing kecil itu. “Tidak boleh!, nanti hewan itu membuat kotor rumah”, ujar Ibu Mia.

“Tapi Bu, kasihan kucing ini. Kucing ini tidak punya tempat tinggaldan tidak punya orang tua”, kata Mia.

Akhirnya Ibu membolehkan Mia memelihara kucing dengan syaratbinatang itu tidak boleh ditelantarkan dan jangan sampai mengotorirumah.

Sejak saat itu, Mia memelihara anak kucing itu. Setiap hari ia memberiminum dan makan anak kucing itu. Lama-lama Mia menjadi sangat sayangdengan anak kucing itu. Mia memberi nama anak kucing itu Kitty. Semenjakdipelihara Mia, Kitty menjadi kucing yang bersih dan gemuk.Bulu Kiiyyang berbelang tiga membuatnya tambah lucu.

(2)

burung kutilang.Padahal, sebenarnya Mia tetap menyayangi Kitty.Karena merasa tidak diperhatikan lagi, setiap Mia tidak ada, Kitty selalu menakut-nakutiburung kutilang tersebut.

Setelah beberapa lama, kini burung kutilang itu telah sembuh. Suatuhari kemudian, ketika Mia baru pulang dari sekolah, ia melihat pintu sangkar burung kutilang telah terbuka. Di bawah sangkar burung kutilangada bercak-bercak darah.Mia berpikir jangan-jangan Kitty berbuat nakal.Ketika melihat Kitty, Mia mendapatkan mulut Kitty terdapat bercakmerah.Saking kesalnya, Mia mengejar Kitty.Sementara, Kitty segera berlari untuk bersembunyi.

Mia pun segera mencari Kitty.Ketika melihat ke kolong meja, Mia sangat terkejut. Di sana ada seekorular yang sudah mati. Akhirnya Mia tersadarkalau Kitty telah menyelamatkannya dengan menggigit ular tersebut. Mia baru ingat kalau ia lupa menutup pintu sangkar burungnya. Mia menyesaltelah menuduh Kitty.Kalau tidak ada Kitty, mungkin ular tersebut masih hidup dan bisa mencelakainya.Akhirnya, Mia memeluk Kitty dengan erat.Sejak kejadian itu, Mia jadi lebih menyayangi Kitty.

Sumber: Majalah Ino, Februari 2006

Setelah kamu membaca bacaan di atas, jawablah pertanyaan di bawah ini ! 1. Dengan siapa Mia tinggal?

2. Apa yang ingin dipelihara oleh Mia?

3. Mengapa ibu tidak mengizinkan Mia memelihara kucing? 4. Berapakah jarak antara rumah Mia dan sekolah Mia? 5. Di mana Mia menemukan kucing?

6. Apakah nama yang diberikan Mia kepada kucing kecil itu? 7. Mengapa Mia menolong burung kutilang?

8. Mengapa Kitty cemburu kepada burung kutilang? 9. Mengapa pintu sangkar burung kutilang terbuka?

10. Siapakah sebenarnya yang memakan burung kutilang?

Kunci Jawaban :

1. orangtuanya 2. kucing

3. karena kucing membuat dalam rumah menjadi kotor 4. 300 meter

5. selokan 6. Kitty

7. sayapnya terluka

8. karena Mia dianggap lebih menyayangi burung kutilang 9. karena Mia lupa menutupnya

10. seekor ular

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(3)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 2. Memberikan informasi dan tanggapan secara lisan Kompetensi Dasar : 2.1 Menyampaikan pesan/informasi yang diperoleh dari

berbagai media dengan bahasa yang runtut,baik dan benar

2.2 Menanggapi (memuji / mengkritik) suatu hal disertai alasan yang jelas dengan menggunakan bahasa yang santun

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Karangan yang berisikan penjelasan suatu kegiatan disebut .... 2. ... harga buku ini, pak ? Untuk melengkapi kalimat tersebut adalah …. 3. Pada saat kita mengambil uang di bank, terlebih dulu kita mengisi ....

4. Pekerjaan yang diinginkan adalah pekerjaan yang sesuai dengan ilmuyang dimilikinya. Kata ilmu yang dimaksud adalah ....

5. Uraian tentang segala sesuatu yang telah dialami seseorang disebut .... 6. Lembar isian disebut juga ....

7. Segala sesuatu yang dilaporkan disebut ....

8. “Sebaiknyamerupakan salah satu dari kalimat ....

9. “Hebat benar puisi karyamu !”. Kalimat itu termasuk kalimat .... 10. Amboi, aduhai, wah, dan hebat dapat mendukung kalimat ....

Kunci Jawaban :

1. laporan 2. berapa 3. slip tarikan 4. pendidikan

5. daftar riwayat hidup

6. angket 7. laporan

8. harapan/permintaan 9. pujian

10. permohonan

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(4)

Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 3. Memahami teks dengan membaca intensif dan membaca sekilas

Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskrifsikan isi dan teknik penyajian suatu laporan hasil pengamatan/kunjungan

3.2 Menanggapi informasi dari kolom / rubrik khusu (majalah anak, koran, dan lain-lain)

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

Warga Mengelilingi Beteng

Ribuan warga Yogyakarta dan sekitarnya menjalani kegiatan “Tapa mbisu mubeng Beteng”, yaitu berjalan kaki dengan membisu (tidak berbicara) berkeliling beteng kraton

Ngayogyakarta Hadiningrat.Kegiatan itu untuk menyambut tahun baru Jawa 1 Sura, Kamis, 10 Januari 2008 tepat pukul 00.00 WIB.

Kegiatan tersebut dimulai dari kebun kraton dilepas oleh pengageng kawedanan panitipura kraton, Joyo Kusumo. Ia adalah adik Sri Sultan Hamengku Buwono X.

Saat memimpin upacara pemberangkatan, Joyokusumo meminta agar para peserta memanjatkan doa kepada Tuhan Yang Maha Esa agar bangsa Indonesia diberikan

keselamatan dan kesejahteraan serta dihindarkan dari bencana.

Setelah kamu dengarkan berita tersebut, jawablah pertanyaan di bawah ini ! 1. Tempat suatu kejadian atau cerita disebut ….

2. Apa yang dilakukan ribuan warga Yogyakarta dalammenyambut satu Sura? 3. Siapa yang melepas kegiatan tersebut?

4. Dari mana dimulai kegiatan dalam bacaan tersebut?

5. Apa pesan yang disampaikan pemimpin upacara kepada para peserta? 6. Rangkaian peristiwa dalam drama yang saling berhubungan disebut …. 7. Drama yang isinya menyedihkan dinamakan ….

8. Percakapan antar pelaku dalam drama disebut ….

9. Setelah menyimak berita dari televise atau radio dengan baik, kita akan menentukan …. 10. Tempat berhenti saat membaca baris-baris puisi disebut ….

Kunci Jawaban :

1. latar

2. Tapa mbisu mubeng Beteng 3. Joyo Kusumo

4. dimulai dari kebun kraton

5. memanjatkan doa kepada Tuhan Yang Maha Esa

6. alur 7. tragedi 8. dialog

9. pokok-pokok berita 10. jeda

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……….. Guru Kelas VI

(5)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 4. Mengungkapkan pikiran,perasaan,dan informasi secara tertulis dalam bentuk formulir,ringkasan,dialog dan parafrase

Kompetensi Dasar : 4.1 Mengisi formulir ( pendaftaran , kartu anggota, wesel pos,kartu pos,daftar riwayat hidup dll ) dengan benar 4.2 Membuat ringkasan dari teks yang dibaca atau didengar 4.3 Menyusun percakapan tentang berbagai topik dengan

memperhatikan penggunaan ejaan yang baik dan benar Tanda titik dua ( : )

4.4 Mengubah puisi ke dalam bentuk prosa dengan tetap memperhatikan makna puisi

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Prosa juga disebut karangan .... 2. Salah satu ciri-ciri pantun adalah … . 3. Antonim dari kata tergantung adalah ....

4. Andi mengajak libur ke kampungnya. Imbuhan yang tepat untuk melengkapi kata libur adalah ....

5. Kemumu di dalam semak Jatuh melayang selaranya ...

Isi yang paling sesuai dengan pantun di atas adalah ....

6. Puisi purba adalah adalh alat komunikasi untuk menyampaikan perasaan kolektif kepada satu ....

7. Puisi adalah media untuk mengungkapkan perasaan, bukan pikiran, dan tidak mungkin disampaikan melalui ....

8. Nama Andi dilahirkan di Grobogan pada tanggal 22 Juli 1999. Cara memasukkan data tempat dan tanggal lahir yang tepat adalah ….

9. (1) pagi-pagi sekali mereka sudah berangkat. (2) Yati sekeluarga berniat liburan di rumah nenek. (3) Liburan semester telah tiba.

(4) Di perjalanan mereka menikmati pemandangan yang indah.

Urutan kalimat yang benar sehingga menjadi paragraf yang padu adalah ... 10. Adik tertidur dipangkuan Ibu. Makna imbuhan ter pada kata tertidur adalah ... Kunci Jawaban :

1. bebas

2. bersajak a b a b 3. mandiri

4. ber

5. meski ilmu tinggi tegak

tidak sembahyang apalah guna

6. individu 7. prosa

8. Grobogan, 22 Juli 1999 9. (3) -(2)-(1)-(4)

10. tidak sengaja

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(6)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 1. Melakukan operasi hitung bilangan bulat dalam pemecahan masalah (Bilangan)

Kompetensi Dasar : 1.1 Menggunakan sifat-sifat operasi hitung termasuk operasi campuran, FPB dan KPK

1.2 Menentukan akar pangkat tiga suatu bilangan kubik 1.3 Menyelesaikan masalah yang melibatkan operasi hitung

termasuk penggunaan akar dan pangkat

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Faktor prima dari bilangan 30 dan 40 adalah …. 2. Tentukan FPB dari 16 dan 24!

3. Tentukan KPK dari 16 dan 24! 4. 183 = ….

5.

20

3 = …. 6.

81

= …. 7.

36

= …. 8. 3

a

= 5.832 , maka a = …. 9. 53 +

83 = …. 10.

9

3 +

7

3 = ….

Kunci Jawaban :

1. 30 = 2 x 3 x 5 dan 40 = 2 x 2 x 2 x 5 2. FPB dari 16 dan 24 adalah 8

3. KPK dari 16 dan 24 adalah 48 4. 5.832

5. 8.000

6. 9 7. 6 8. 18 9. 637 10. 1.072

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……….. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

SOAL EVALUASI Ke 2

(7)

Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 2. Menggunakan pengukuran volume per waktu dalam pemecahan masalah

Kompetensi Dasar : 2.1 Mengenal satuan debit

2.2 Menyelesai-kan masalah yang berkaitan dengan satuan debit

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. 4

m

3 - 250 liter + 1.500

cm

3 = …. liter

2. Satuan waktu yang dapat digunakan dalam menghitung debit adalah …. 3. 1 jam = … menit

4. 1

m

3 /detik = … l /detik 5. 3 l /menit = ... l /jam 6. 1 abad = … tahun 7. 1 windu = … tahun 8. 2 jam = . . . menit 9. 1L = … dm3

10. 30

dam

3 = …

m

3

Kunci Jawaban :

1. 3.748,5

2. detik, menit, dan jam 3. 60

4. 1.000 5. 180 l /jam

6. 100 7. 8 8. 120 9. 1

10. 30.000

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(8)

Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 3. Menghitung luas segi banyak sederhana, luas lingkaran, dan volume prisma segitiga

Kompetensi Dasar : 3.1 Menghitung luas segi banyak yang merupakan gabungan dari dua bangun datar sederhana

3.2 Menghitung luas lingkaran

3.3 Menghitung volume prisma segitiga dan tabung lingkaran

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.C

1. Pada gambar di samping, diketahui AB =15 cm, AD = 10 cm, BC = 13 cm, dan CD = 15,3 cm. Berapa sentimeter persegi luas bangunABCD?

D E

A B

2. Luas = 3,14 ×10 ×10 ×1 cm2 = ... cm2

3. Luas =

22

7

x 7cm x 7cm x 1 cm2 = … cm2

4. Tentukan keliling daerah lingkaran yang berjari-jari 21 cm. 5. Tentukan luas daerah lingkaran yang berjari-jari 21 cm. 6. K = 2 ×3,14 ×10 cm = … cm

7. Luas bangun di samping adalah ...

8. Bangun di samping memiliki …. Sudut lancip

9. 1 windu = … tahun

10. Tentukan keliling daerah lingkaran yang berjari-jari 21 cm. Kunci Jawaban :

1. Luas ABED = AB ×AD = 15 ×10 ×1

cm

2 = 150

cm

2 , Luas segitiga DEC =

1

2

x DE ×EC; EC = 13 cm – 10 cm = 3 cm= 22,5 cm2

Jadi, luas ABCD adalah 150 cm2 + 22,5 cm2= 172,5 cm2 2. 314 cm2

3. 154 cm2 4.

K

=

2

π r

= 2 x

22

7

x 21cm = 132 cm

5.

L

=

π r

2 =

22

7

x 212 = 1.386

cm

2

6. 62,8 cm 7. 616 cm2 8. 2 9. 8 10. 2 x

22

7

x 21= 132 cm

Score Penilaian : 100

(9)

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001 SOAL EVALUASI Ke 4

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/ Semester : VI/ Ganjil Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 4.Mengumpulkan dan mengolah data Kompetensi Dasar : 4.1 Mengumpulkan dan membaca data

4.2 Mengolah dan menyajikan data dalam bentuk table 4.3 Menafsirkan sajian data

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Nilai ulangan Matematika Ima selama satu semester adalah : 7 ; 8 ; 7,5 ; 8 ; 6,5 ; 7 ; 8 ; 7. Nilai rata-rata ulangan Ima adalah … .

2. Perhatikan diagram di bawah !

Kambing Ayam

130 o

Sapi Itik 100 o

Data jumlah ternak di desa Suka Makmur.Jika ternak itik ada 360 ekor, maka ternak sapi ada … ekor.

3. Tentukan rata-rata dan modus dari data berikut. 4, 5, 5, 6, 7, 8, 8, 9, 7, 7, 8, 6, 8

4. Data nilai ulangan IPA dari 20 siswa Kelas VI adalah sebagai berikut. 7, 6, 7, 8, 8, 9, 6, 6, 7, 8 , 5, 6, 7, 7, 7, 8, 7, 8, 7, 6

Urutkanlah data tersebut mulai dari yang terkecil. 5. Yang disebut dengan modus adalah ….

6. Mean juga disebut nilai ….

7. Dari soal no 4 berapa % anak yang mendapat nilai 7 ? 8. Data siswa SD Kluwan adalah sebagai berikut:

Dari data di atas berapakah jumlah siswa tersebut ? 9. Nilai rata-rata dari data 4, 6, 7, 8, 8 adalah …. 10. Modus dari data 8, 8, 7, 6, 6, 8, 8, 9, 5, 5 adalah …. Kunci Jawaban :

1. 7,375 2. 710 ekor

3. rata-rata : 6,8 dan modusnya 8

4. 5, 6, 6, 6, 6, 6, 7, 7, 7, 7, 7, 7, 7, 7, 8, 8, 8 , 8, 8, 9

5. Nilai yang sering muncul

6. rata-rata 7. 40 % 8. 10 siswa 9. 6,6 10. 8

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

(10)

NIP. 19641120 199401 1 001 SOAL EVALUASI Ke 1

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Ganjil

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 1. Memahami hubungan antara ciri-ciri makhluk hidup dengan lingkungan tempat hidupnya

Kompetensi Dasar : 1.1 Mendeskripsikan hubungan antara ciri-ciri khusus yang dimiliki hewan (kelelawar, cicak, bebek) dan lingkungan hidupnya

1.2 Mendeskripsikan hubungan antara ciri-ciri khusus yang dimiliki tumbuhan (kaktus, tumbuhan pemakan serangga) dengan lingkungan hidupnya

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Punuk unta berfungsi untuk ....

2. Daun pada kaktus berubah bentuk menjadi duri bertujuan untuk ....

3. Makhluk hidup yang memiliki kaki yang beralur pararel dan lengket untuk merayap di dinding adalah ….

4. Cara adaptasi kaktus terhadap lingkungan gurun pasir berupa .... 5. Salah satu cara teratai beradaptasi di lingkungan air adalah …. 6. Hewan yang dapat berubah warna tubuhnya disebut ….

7. Kemampuan mahluk hidup untuk menyesuaikan lingkungan di sekitarnya disebut …. 8. Bebek dapat berenang di air karena ciri khusus pada kakinya yang ….

9. Kantung semar mencerna serangga yang terperangkap untuk memenuhi kebutuhan …. 10.Kelelawar mempunyai kemampuan dalam sistem sonar dengan memanfaatkan bunyi ....

Kunci Jawaban :

1. cadangan air dan makanan 2. mengurangi penguapan 3. cicak, tokek

4. daun berbentuk duri 5. batang berongga

6. mimikri 7. adaptasi 8. berselaput 9. nitrogen 10. ultrasonik

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(11)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Ganjil

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 2. Memahami cara perkembangbiakan makhluk hidup Kompetensi Dasar : 2.1 Mendeskripsikan perkembangan dan pertumbuhan

manusia dari bayi sampai lanjut usia

2.2 Mendeskripsikan ciri-ciri perkembangan fisik anak laki-laki dan perempuan

2.3 Mengidentifikasi cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan

2.4 Mengidentifikasi cara perkembangbiakan manusia

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Makhluk hidup berkembang biak dengan tujuan ….

2. Perkembangbiakan makhluk hidup dilakukan dengan dua cara; yaitu … dan …. 3. Tumbuhan berkembang biak dengan cara vegetative … dan ….

4. Tumbuhan berkembang biak dengan cara generatif melalui …. 5. Hewan berkembang biak dengan vegetative dengan cara …. 6. Hewan vivipar adalah hewan yang ….

7. Mahkluk hidup setiap hari bertambah banyak karena …. 8. Bawang merah berkembang biak dengan ....

9. Tahapan makhluk hidup menuju kedewasaan dimulai pada masa …. 10. Penyerbukan artinya ....

Kunci Jawaban :

1. kelangsungan hidupnya 2. vegetative dan generative 3. alami dan buatan

4. penyerbukan

5. membelah diri/bertunas

6. melahirkan anak 7. berkembangbiak 8. ubi lapis

9. pubertas

10. jatuhnya benangsari ke kepala putik

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(12)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Ganjil

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 3. Memahami pengaruh kegiatan manusia terhadap keseimbangan lingkungan

Kompetensi Dasar : 3.1 Mengidentifikasi kegiatan manusia yang dapat mempengaruhi keseimbangan alam (ekosistem) 3.2 Mengidentifikasi bagian tumbuhan yang sering

dimanfaatkan manusia yang mengarah pada ketidakseimbangan lingkungan

3.3 Mengidentifikasi bagian tubuh hewan yang sering dimanfaatkan manusia yang mengarah pada ketidakseimbangan lingkungan

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Hewan banyak diburu manusia untuk diambil …. 2. Tempat tinggal makhluk hidup disebut ....

3. Hewan yang diburu untuk dimanfaatkan atau diambil culanya adalah .... 4. Zat kimia yang digunakan petani untuk menyuburkan tanaman adalah ....

5. Tumbuhan yang banyak dimanfaatkan karena tekstur kayunya bagus adalah kayu .... 6. Hewan menjadi langka karena ….

7. Suaka marga satwa adalah tempat perlindungan …. 8. Cagar alam adalah tempat perlindungan ….

9. Ekosistem tersusun oleh dua faktor, yaitu ... dan ... 10. Ekosistem adalah ….

Kunci Jawaban :

1. kulit, gading, bulu,daging 2. habitat

3. badak 4. pupuk 5. jati

6. diburu manusia 7. hewan

8. tumbuhan

9. alamiah dan kgiatan manusia 10. tempat hidup makluk hidup

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(13)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Ganjil

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 4. Memahami pentingnya pelestarian jenis makhluk hidup untuk mencegah kepunahan

Kompetensi Dasar : 4.1 Mengidentifikasi jenis hewan dan tumbuhan yangmendekati kepunahan

4.2 Mendeskripsikan pentingnya pelestarian jenis makhluk hidup untuk perkembangan Ilmu Pengetahuan Alam dan kehidupan masyarakat

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Pohon cendana merupakan tumbuhan khas dari provinsi .... 2. Hewan yang merupakan khas Papua adalah ….

3. Lingkungan yang ditempati makhluk hidup untuk melakukan kegiatan disebut …. 4. Salah satu hewan yang dilindingi di daerah Ujung Kulon adalah ….

5. Burung cendrawasih terlihat keindahan … nya. 6. Bunga Rafflesia terkenal dengan sebutan ….

7. Pelestarian hewan langka dengan menyuntikkan sperma hewan jantan ke hewan betina disebut ....

8. Seluruh makhluk hidup yang ada dalam ekosistem disebut ….

9. Perkembangbiakan tumbuhan dengan cara memperbanyak sel tumbuh (jaringan) menjadi tumbuhan baru disebut ….

10.Akibat yang dialami manusia karena punahnya hewan dan tumbuhan di antaranya....

Kunci Jawaban :

1. NTT

2. cendrawasih 3. habitat

4. badak bercula Satu 5. bulu

6. bunga bangkai 7. inseminasi buatan 8. komunitas

9. kultur jaringan

10.hilangnya keanekaragaman hayati

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

SOAL EVALUASI Ke 1

(14)

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas/ Semester : VI/ Ganjil

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 1. Memahami perkembangan wilayah Indonesia kenampakan alam dan keadaan sosial Negara-negara di Asia Tenggara serta benua-benua.

Kompetensi Dasar : 1.1 Mendeskripsikan perkembangan system administrasi wilayah Indonesia

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Pulau – pulau di Indonesia

±

berjumlah ….

2. Secara administrasi wilayah Indonesia terdiri atas pemerintah … dan …. 3. Jumlah provinsi di Indonesia pada saat ini adalah … provinsi.

4. Pada saat Indonesia memproklamasikan kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus 1945 jumlah provinsi di Indonesia ada … propinsi.

5. Konferensi Meja Bundar di Den Haag, Belanda tahun 1949, Belanda mengakui Indonesia dalam bentuk Negara ….

6. Pada tahun … Indonesia kembali menjadi Negara Kesatuan Republik Indonesia. 7. PBB menyerahkan Irian Barat ke Indonesia pada tahun ….

8. Zona laut teritorial adalah jalur laut yang berjarak … mil laut darigaris dasar ke laut lepas.

9. Deklarasi Djoeanda diumumkan pada tanggal ….

10. Nusa Tenggara Timur melepaskan diri dari Indonesia pada ….

Kunci Jawaban :

1. 17.506

2. pusat dan daerah 3. 33

4. 8 5. serikat

6. 1950 7. 1963 8. 12

9. 13 Desember 1957 10. 19 Oktober 1999

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………….. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(15)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas/ Semester : VI/ Ganjil

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 1. Memahami perkembangan wilayah Indonesia kenampakan alam dan keadaan sosial Negara-negara di Asia Tenggara serta benua-benua.

Kompetensi Dasar : 1.2 Mendeskripsikan kenampakan alam dan keadaan sosial negara-negara tetangga

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Dilihat dari letak geografisnya, Indonesia berada di kawasan …. 2. Indonesia terletak di antara dua benua, yaitu Benua … dan …. 3. Indonesia juga diapit dua samudra, yaitu Samudra … dan …. 4. Malaysia dikenal dengan sebutan….

5. Sebutan untuk Negara Brunei Darussalam adalah …. 6. Sebagian besar penduduk Filipina beragama ….

7. Di Vietnam terdapat pakaian tradisional yang terkenal, yaitu …. 8. HAM singkatang dari ….

9. Negara tetangga yang berbatasan di daratan dengan Indonesia adalah …. 10. Salah satu ciri penduduk asli Asia Tenggara adalah . . . .

Kunci Jawaban :

1. Asia Tenggara 2. Asia dan Australia 3. Hindia dan Pasifik 4. Negeri Jiran 5. petrodollar

6. Kristen 7. Ao Dai

8. Hak Azasi Manusia

9. Malysia, Papua Nugini, Timor leste 10. berbadan kecil

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……….. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

SOAL EVALUASI Ke 3

(16)

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas/ Semester : VI/ Ganjil

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetansi : 1. Memahami perkembangan wilayah Indonesia kenampakan alam dan keadaan sosial Negara-negara di Asia Tenggara serta benua-benua.

Kompetensi Dasar : 1.3 Mengidentifikasi benua-benua

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Ibu kota negara Turki adalah ....

2. Bentuk pemerintahan negara Jepang adalah .... 3. Bangunan kuno yang terkenal dari India adalah ....

4. Tembok raksasa merupakan salah satu keajaiban dunia yang berada di negara .... 5. Penduduk Asli negara Australia adalah ....

6. Negara dengan jumlah penduduk terpadat di dunia adalah .... 7. Bangunan yang merupakan keajaiban dunia di Mesir adalah .... 8. Mata uang Amerika Serikat adalah . . . .

9. Gunung tertinggi di dunia adalah ….

10.Satu-satunya negara di dunia yang berbentuk benua adalah …. Kunci Jawaban :

1. Ankara 2. kerajaan 3. Taj Mahal 4. Cina 5. Aborigin

6. Cina

7. Piramida dan Sphinx 8. dollar

9. Mount Everest 10. Australia

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(17)

Kelas/ Semester : VI/ Genap Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 5. Memahami wacana lisan tentang berita dan drama pendek Kompetensi dasar : 5.1 Menyimpulkan isi berita yang didengar dari televisi atau

radio

5.2 Menceritakan isi drama pendek yang disampaikan secara lisan

Materi Pokok : Berita televisi atau radio, drama pendek

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Ujang si pencuri itu akhirnya ditangkap dan dipenjara. Tidak hanya Ujang yang dibenci, seluruh keluarganyapun dibenci dan dikucilkan penduduk desanya.

Peribahasa yang tepat untuk pernyataan di atas ialah ... 2. Mengandung apakah daging dan kulit kelapa sawit?

Jawaban yang tepat untuk pertanyaan di atas adalah ...

3. Peraturan di kantor ini, setiap tamu yang datang wajib lapor kepada satpam. Arti peraturan adalah ...

4. Orang yang mengatur jalannya sandiwara disebut …. 5. Percakapan dua orang atau lebih disebut ….

6. Suatu berita bias kita dengar melalui …. 7. Siapa yang naik pesawat terbang

Tanda baca yang tepat untuk kalimat di atas ialah ... 8. MENYESAL

Aku lalai di pagi hari Beta lengah di masa muda Kini hidup meracun hati Miskin ilmu miskin harta Puisi di atas bersajak ...

9. Pukul sembilan belas lebih tiga puluh menit. Penulisan satuan waktu yang benar untuk kalimat di atas adalah ...

10. Tiap anggota koperasi wajib membayar ... Kunci Jawaban :

1. Karena nila setitik, rusak susu sebelanga. 2. minyak goring

3. ketetapan yang harus ditaati 4. sutradara

5. dialog

6. radio atau televise 7. tanda tanya 8. a, b, a, b 9. 19.30

10. simpanan pokok Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……….. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

SOAL EVALUASI Ke 2 Nama Sekolah : SD N 1 Asemrudung

(18)

Kelas/ Semester : VI/ Genap Tahun Pelajaran : 2010/2011

Standar Kompetensi : 6. Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dengan berpidato, melaporkan isi buku, dan baca puisi

Kompetensi dasar : 6.1 Berpidato atau presentasi untuk berbagai keperluan (acara perpisahan, perayaan ulang tahun, dll) dengan lafal, intonasi dan sikap yang tepat.

Materi Pokok : Berpidato, melaporkan isi buku yang dibaca, puisi anak

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Hafalkan pelajaran itu baik-baik

Tanda baca yang tepat untuk kalimat di atas adalah ... 2. Buku ini bukan buku matematika ... buku IPS.

3. Petani sedang membajak sawah.

Kalimat di atas tersusun menurut pola ...

4. Anak-anak sedang mendengarkan jelas pak Guru.

Kata yang bergaris bawah pada kalimat di atas seharusnya ... 5. ... ?

Paman berobat ke rumah sakit.

Pertanyaan yang tepat untuk jawaban di atas ialah ... 6. Ia membutuhkan uang untuk melengkapi laboratoriumnya.

Predikat kalimat di atas ialah ... 7. Banyak orang datang ke tanah lapang.

Kata yang bergaris bawah pada kalimat di atas seharusnya ... 8. Begitu perundingan berakhir beritanya langsung diumumkan.

Kata yang bergaris bawah pada kalimat di atas apabila diceraikan menurut suku katanya menjadi ...

9. Pencuri itu dihukum supaya ...

Kata yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas ialah ... 10. Irma pemenang lomba baca puisi.

Kalimat di atas kalau diubah menjadi kalimat tanya maka menjadi ...

Kunci Jawaban :

1. tanda seru 2. melainkan 3. S-P-K 4. penjelasan

5. Ke mana paman berobat ?

11. membutuhkan 12. berdatangan 13. pe - run - ding – an 14. jera

15. Irmakah pemenang lomba baca puisi ?

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(19)

Nama Sekolah : SD N 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2010/2011

Standar Kompetensi : 7. Memahami teks dengan membaca intensif dan membaca teks drama

Kompetensi dasar : 7.1 Menemukan makna tersirat suatu teks melalui membaca intensif.

7.2 Mengidentifikasi berbagai unsur (tokoh, sifat, latar, tema, jalan cerita dan amanat) dari teks drama anak Materi Pokok : Teks narasi, Teks diskripsi, drama anak

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Mereka melihat-lihat keadaan ... itu.

Kata umum bidang adat istiadat yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ...

2. Kalimat yang menggunakan kata bermakna konotasi adalah ... 3. Kalimat yang mengandung kata bilangan pengumpul adalah ...

4. Bahasa Indonesia ditetapkan menjadi bahasa persatuan pada peristiwa ... 5. Udara di kota saya sejuk sekali.

Sinonim kata yang bergaris bawah pada kalimat di atas adalah ... 6. Saya belum ... berita itu.

7. Para pahlawan itu berjuang hanya ... bambu runcing. 8. Kendaraan bermotor menimbulkan polusi udara.

Sinonim kata yang bergaris adalah .... 9. Adik bermain mobil-mobilan.

Kata yang bergaris bawah artinya ... 10. Jalannya cerita suatu drama juga disebut ….

Kunci Jawaban :

1. kain kebaya

2. Otak dia memang sangat cemerlang 3. Ketiga anak itu tampak rukun sekali 4. Sumpah Pemuda

5. nyaman

6. mendengar 7. bersenjatakan 8. pencemaran

9. bentuk seperti mobil 10. alur

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(20)

Nama Sekolah : SD N 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 8. Mengungkapkan pikiran dan informasi secara tertulis dalam bentuk naskah pidato dan surat resmi

Kompetensi dasar : 8.1 Menyusun naskah pidato/sambutan (perpisahan, ulang tahun, peraan sekolah, dll) dengan bahasa yang baik dan benar, serta memperhatikan penggunaan ejaan 8.2 Menulis surat resmi dengan memperhatikan pilihan kata

sesuai dengan yang dituju Materi Pokok : Naskah pidato, Bahasa surat resmi

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Pemerintah sedang menggalakkan ... non migas ke luar negeri. Kata yang tepat untuk mengisi titik-titik pada kalimat di atas adalah ... 2. Yeyen menulis surat itu ... memasukkan ke dalam sampul.

Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ... 3. Peristiwa yang menunjukkan bahwa Bahasa Indonesia sebagai bahasa Nasional

adalah ...

4. Tukang jamu membawa dagangannya.

Kata yang khusus dari kata bergaris pada kalimat di atas adalah ... 5. Peserta upacara ... kepala ketika mengheningkan cipta.

6. Anak itu menari dengan ...

Kata yang tepat untuk menyempurnakan kalimat di atas adalah ... 7. Ketika saya berangkat ke sekolah di perjalanan tiba tiba turun hujan.

Karena saya membawa payung, saya tidak kehujanan.

Kalimat yang tepat untuk mengungkapkan peristiwa itu adalah ... 8. Saat berpidato sesekali hendaklah melihat ….

9. Untuk mengawali pidato biasanya diawali dengan ucapan …. 10. Ciri utama surat resmi di antaranya adalah …..

Kunci Jawaban :

1. Ekspor 2. lalu

3. Kongres Pemuda, 28-10-1928 4. Menggendong

5. menundukkan

6. lemah gemulai

7. Apa jadinya jika saya tidak membawa payung ? 8. hadirin/audien

9. sallam 10. nomor surat

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(21)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/ Semester : VI/ Genap Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 5. Melakukan operasi hitung pecahan dalam pemecahan masalah

Kompetensi dasar : 5.1 Menyederhanakan dan mengurutkan pecahan 5.2 Mengubah bentuk pecahan ke bentuk desimal. 5.3 Menentukan nilai pecahan dari suatu bilangan atau

kuantitas tertentu Materi Pokok : Operasi Hitung Pecahan

Hari/Tanggal : ……….

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1.

18

4

5

, 75%, 0,6. Urutan bilangan tersebut adalah ….

3.

3

4

x2 km - 75 m = ... m

4. Agus mencoba melemparkan dua buah dadu secara bersama-sama 1 kali. Berapakah besar kemungkinan akan muncul sisi jumlah 12?

5.

2

100

bila diubah menjadi pecahan decimal adalah ….

6. Kakak mempunyai

3

4

m pita yang akan dibuat hiasan, dan masing-masing hiasan

memerlukan

1

4

m pita. Hiasan yang akan dibuat oleh kakak adalah ….

7. Nilai angka 5 pada bilangan 2,567 adalah ….

8. Pecahan

25

100

bila disederhanakan menjadi ….

9.

2

4

bila diubah pecahan decimal adalah ….

Kunci Jawaban : 7. 5 per puluhan

8.

1

4

9.

5

6

10. 0,75

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

(22)

SOAL EVALUASI Ke 2 Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/ Semester : VI/ Genap Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 5. Melakukan Operasi Hitung Pecahan dalam pemecahan masalah

6. Menggunakan sistem koordinat dalam pemecahan masalah Kompetensi dasar : 5.4 Melakukan operasi hitung yang melibatkan berbagai

bentuk pecahan

5.5 Memecahkan masalah perbandingan dan skala 6.1 Membuat denah letak benda

Materi Pokok : OPERASI HITUNG BILANGAN Pembuatan Skala Sistem koordinat

Hari/Tanggal : ………..

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Perhatikan gambar di bawah !

A

Koordinat titik B dan D adalah … .

2. Diketahui skala pada peta adalah 1 : 1.000.000. Jika jarak dua kata pada peta adalah 1,5 cm, jarak dua kota tersebut sebenarnya adalah ….

3. Perbandingan volume mangkuk dan gelas adalah 15 : 8. Jika volume gelas 200 ml, berapakah volume mangkuk?

4. Selisih umur kakek dan ibu 20 tahun. Perbandingan umur kakek dan ibu adalah 5 : 3. Umur kakek adalah … tahun.

5. Budi menabung di Bank sebesar Rp. 50.000,00 dengan mendapat imbalan bunga sebesar 15% setahun. Setelah 4 tahun uang Budi menjadi ...

6. Jika jarum pada papan pusingan di bawah ini diputar 192 kali, maka besar kemungkinan jarum berhenti di daerah hijau sebanyak ....

7. Dino menggambar sebuah gedung dengan skala 1 : 500. Jika tinggi gedung pada gambar tersebut adalah 12 cm, berapa meter tinggi gedung itu sebenarnya?

8. Jarak dari kota Surabaya – Semarang adalah 360 km. Skala yang harus dibuat agar jarak kedua kota tersebut dalam peta 20 cm adalah 1 : ...

9. Jarak dari kota A ke kota B adalah 5,3 km. Berapa meter jarak tersebut? 10.Apakah arti dari perbandingan 1 : 500 ?

Kunci Jawaban :

15. 1 cm di peta = 500 cm yang sebenarnya Score Penilaian : 100

(23)

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001 SOAL EVALUASI Ke 3

Nama Sekolah : SD N 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Matematka

Kelas/ Semester : VI/ Genap Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 7. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan data Kompetensi dasar : 7.1 Menyajikan data ke bentuk table dan diagram gambar,

batang dan lingkaran

7.2 Menentukan rata-rata hitung (mean), modus, dan median dari sekumpulan data

Materi Pokok : Pengolahan data

Hari/Tanggal : ……….

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Berikut ini adalah data hasil penjualan seorang pedagang buah selama satu minggu. Senin = 20 kg Jumat = 25 kg

Selasa = 25 kg Sabtu = 45 kg

Rabu = 30 kg Minggu = 60 kg Kamis = 40 kg

Berapa kilogram rata-rata penjualan per harinya?

2. Berikut ini data tinggi badan 20 orang siswa (dalam cm). 125, 130, 128, 128, 127, 132, 133, 135, 132, 129, 132, 133, 127, 128, 132, 136, 130, 131, 129, 132. Sajikan data tersebut dalam bentuk tabel.

3. Berapakah modus dari soal nomor 2 di atas? 4.

Jumlah siswa terbanyak terjadi pada tahun ...

5. Dari diagram batang nomor 4 terdapat 3 tahun jumlah siswa yang sama yaitu tahun …. 6. Dari diagram batang nomor 4 tahun 1995 jumlah siswanya adalah ….

7.

Diagram batang di atas menunjukkan keadaan siswa kelas I s.d. VI. Berapakah selisih siswa antara kelas IV dan kelas VI ...

(24)

9. Diagram batang di atas menunjukkan keadaan siswa kelas I s.d. VI. Kelas berapakah yang jumlah siswanya sama?

10. Diagram batang di atas menunjukkan keadaan siswa kelas I s.d. VI. Berapakah jumlah siswa antara kelas IV?

Kunci Jawaban :

5. 1992, 1994, dan 1996

6. 150 7. 20 8. 50

9. Kelas II dan V 10. 35

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……….. Guru Kelas VI

(25)

SOAL EVALUASI Ke 4

Nama Sekolah : SD N 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Matematka

Kelas/ Semester : VI/ Genap Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 7. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan data Kompetensi dasar : 7.3 Mengurutkan data, termasuk menentukan nilai tertinggi

dan terendah

7.4 Menafsirkan hasil pengolahan data Materi Pokok : Pengolahan data

Hari/Tanggal : ……….

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

Untuk soal nomor 1 s.d 3

Hasil ulangan Matematika dari 9 siswa tercatat sebagai berikut. 9, 4, 6, 8, 5, 6, 6, 5, 7

Tafsirkanlah data tersebut di atas! 1. Nilai terendah dan nilai tertinggi; 2. Nilai rata-rata;

3. Nilai yang paling banyak diperoleh anak (nilai paling banyak muncul); Untuk soal nomor 4 s.d 8

Jumlah siswa pada diagram di atas adalah 40 orang, maka : 4. Berapakah jumlah siswa yang menyenangi pelajaran matematika? 5. Berapakah jumlah siswa yang menyenangi pelajaran PPKn? 6. Berapakah jumlah siswa yang menyenangi pelajaran IPA? 7. Berapakah jumlah siswa yang menyenangi pelajaran IPS?

8. Berapakah jumlah siswa yang menyenangi pelajaran Bhs. Indonesia? 9. Nilai tengah suatu data juga disebut ….

10. Nilai yang sering banyak muncul disebut …. Kunci Jawaban :

1. terendah 4 , tertinggi 9 2. 6,2

3. 6 4. 12 5. 4

16. 10 17. 6 18. 8 19. Mean 20. modus

Score Penilaian : 100

(26)

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

SOAL EVALUASI Ke 1

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 7. Mempraktikkan pola penggunaan dan perpindahan energy Kompetensi dasar : 7.1 Melakukan percobaan untuk menyelidiki hubungan antara

gaya dan gerak (model jungkat jungkit, katapel/model traktor sederhana energi pegas)

7.2 Menyajikan informasi tentang perpindahan dan perubahan energi listrik

Materi Pokok :

o Gaya dan gerak o Energi Listrik

o Sumber energi listrik o Rangkaian Listrik

o Konduktor dan isolator listrik o Perubahan energi listrik

Hari/Tanggal : ……….

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Gaya yang bekerja pada ketapel adalah gaya ….

2. Benada yang kita taruh di dalam rumah kita tidak bergeser dari tempatnya tanpa kita yang menggeser, hal tersebut dipengaruhi adanya gaya ….

3. Generator adalah perubahan dari gaya … berubah menjadi gaya ….

4. Semakin kencang kita menarik karet ketapel, maka benda yang terlontar semakin …. 5. Rankaian listrik terbagi menjadi 3, yaitu rangkain …, …., dan ….

6. Rangkaian listrik yang dipasang di rumah-rumah menggunakan rangkaian …. 7. Benda yang dapat menghantarkan arus listrik disebut ….

8. Benda yang tidak dapat menghantarkan arus listrik disebut …. 9. Seterika adalah merupakan perubahan energy listrik menjadi …. 10. Benda yang dapat menimbulkan arus listrik disebut ….

Kunci Jawaban :

1. pegas

2. gravitasi bumi 3. gerak menjadi listrik 4. jauh

5. seri, parallel, dan campuran

6. parallel 7. konduktor 8. isolator 9. panas

10. sumber listrik

Score Penilaian : 100

(27)

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

SOAL EVALUASI Ke 2

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 8. Memahami pentingnya penghematan energi

Kompetensi dasar : 8.1 Mengidentifikasi kegunaan energi listrik dan berpartisipasi dalam penghematannya dalam kehidupan sehari-hari 8.2 Membuat suatu karya/model yang menggunakan energi

listrik (bel listrik / alarm / model lampu lalu lintas / kapal terbang / mobil-mobilan / model penerangan rumah) Materi Pokok :

o Penggunaan alat-alat listrik o Penggunaan bahan bakar o Hemat energi

Hari/Tanggal : ……….

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Menyalakan lampu terus menerus adalah tindakan … energy. 2. Lampu yang tidak digunakan sebaiknya di ….

3. Alat untuk memutus dan menyambung arus listrik disebut ….

4. Penghematan energy listrik secara tidak langsung kita mengurangi …. 5. Energy listrik dalam kapasitas besar dihasilakn oleh ….

6. Alat untuk mencegah terjadinya hubungan arus pendek adalah …. 7. Bahan bakar diesel adalah ….

8. PLTA singkatan dari ….

9. Alat – alat listrik yang kita gunakan sebaiknya alat yang dapat …. Energy 10. Bahan bakar yang disubsidi oleh pemerintah adalah ….

Kunci Jawaban :

1. pemborosan 2. matikan 3. sakelar 4. biaya 5. generator

6. sekering 7. solar

8. Pembangkit Listrik Tenaga Air 9. menghemat

10. bensin

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

(28)

SOAL EVALUASI Ke 3

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 9. Memahami matahari sebagai pusat tata surya dan interaksi bumi dalam tata surya

Kompetensi dasar : 9.1 Mendeskripsikan sistem tata surya dan posisi penyusun tata surya

9.2 Mendeskripsikan peristiwa rotasi bumi, revolusi bumi dan revolusi bulan

Materi Pokok :

Tata Surya

 Gerakan Bumi dan Bulan

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Planet merah adalah julukan dari planet ….

2. Meteor yang jatuh sampai permukaan bumi disebut ….

3. Benda –benda langit yang berotasi dan berevolusi sesuai garis edarnya disebut …. 4. Galaxy tempat keberadaan bumi adalah ….

5. Planet Saturnus mempunyai … lapisan cincin. 6. Komet sering disebut ….

7. Kala revolusi planet yang paling lama adalah planet …. 8. Salah satu akibat bumi berputar pada porosnya adalah …. 9. Bulan purnama merupakan saat bulan memasuki tanggal …. 10. Persamaan yang dimiliki oleh semua planet adalah ….

Kunci Jawaban :

1. Mars 2. meteorit 3. tata surya

4. galaxy bima sakti 5. 3

6. bintang berekor 7. neptunus

8. siang dan malam 9. 14

10. sama-sama bulat

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

(29)

SOAL EVALUASI Ke 4

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 9. Memahami matahari sebagai pusat tata surya dan interaksi bumi dalam tata surya

Kompetensi dasar : 9.3 Menjelaskan terjadinya gerhana bulan dan gerhana matahari

9.4 Menjelaskan perhitungan kalender Masehi dan kalender Hijriah

Materi Pokok : Gerhana bulan dan matahariSistem penanggalan

Hari/Tanggal : ………

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Pusat tata surya adalah ....

2. Kalender yang dihitung berdasarkan revolusi Bumi dinamakan . . . . 3. Bumi melakukan gerakan … dan ….

4. Tahun kabisat kalender Masehi jumlah harinya menjadi … hari. 5. Gerhana bulan terjadi jika kedudukan ....

6. Gerakan bumi berputar mengelilingi matahari disebut .... 7. Gerhana ada dua macam, yaitu gerhana … dan ….

8. Gerhana bulan terjadi ketika bulan memasuki bayangan …. 9. Gerhana matahari terjadi ketika matahari memasuki bayangan …. 10.Jumlah hari pada tahun Masehi adalah … hari.

Kunci Jawaban :

1. matahari 2. masehi

3. rotasi dan revolusi 4. 366

5. bulan berada di antara bumi dan matahari

6. revolusi

7. matahari dan bulan 8. bumi

9. bulan 10. 365

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

(30)

SOAL EVALUASI Ke 1

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 2. Memahami gejala (peristiwa) di Indonesia dan sekitarnya Kompetensi Dasar : 2.1 Mendeskripsikan gejala (peristiwa) alam yang terjadi di

Indonesia dan negara tetangga

2.2 Mengenal cara-cara menghadapi bencana alam

Materi Pokok : - Gejala (peristiwa) alam yang terjadi di Indonesia dan negara tetangga

- Cara menghadapi bencana alam Hari/Tanggal : ………..

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Gempa vulkanik merupakan gempa yang disebabkan oleh …. 2. Pada gunung berapi sering terjadi ….

3. Rangkaian pegunungan yang melintasi wilayah Indonesia barat adalah …. 4. Bencana tsunami disebabkan adanya gempa yang berpusat di ….

5. Gunung api yang terletak di selat sunda pernah meletus pada tahun 1883 bernama …. 6. Gempa terban adalah gempa yang diakibatkan oleh ….

7. Angin jatuh atau angin foh memiliki kekuatan ….

8. Gempa bumi yang diakibatkan adanya tabrakan lempengan bumi disebut gempa …. 9. Tanah longsor, banjir, dan gunung meletus akan …. Manusia

10. Apabila terjadi tsunami langkah yang paling tepat adalah …. Kunci Jawaban :

1. Aktifitas gunung berapi 2. Gempa vulkanik 3. Sirkum meditarian 4. Dasar laut

5. Gunung Krakatau

6. Reruntuhan 7. Menghancurkan 8. Tektonik

9. Merugikan

10. Mencari tempat yang lebih tinggi

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……… Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(31)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 3. Memahami peranan Indonesia di era globalisasi

Kompetensi dasar : 3.1 Menjelaskan peranan Indonesia pada era globalisasi dan dampak positif serta negatifnya terhadap kehidupan Bangsa Indonesia

Materi Pokok : Peranan Indonesia pada era globalisasi dan dampak positif serta negatifnya terhadap keidupan bangsa Indonesia

Hari/Tanggal : ……….

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. Globalisasi disebabkan adanya kemajuandi sektor ….

2. Siaran Televisi di luar negeri dapat diakses menggunakan ….

3. Dengan adanya globalisasi, perilaku masyarakat yang sebelumnya bersifat tradisional akan berubah menjadi ….

4. Keamanan dan ketertiban suatu Negara akan timbul Negara lain untuk …. 5. Suatu daerah yang digunakan sebagai sentral industry disebut ….

6. Proses pelatihan tenaga kerja Indonesia oleh tenaga asing disebut ….

7. Sikap antisipasi terhadap globalisasi ditunjukkan oleh masyarakat yang bersifat …. 8. Suatu perusahaan dapat menawarkan barangnya melaui ….

9. Perusahaan asing yang menanamkan modalnya di suatu Negara disebut …. 10. Alat komunikasi yang dapat dibawa kemana kita suka adalah ….

Kunci Jawaban :

1. Tehnologi 2. Parabola 3. Modern

4. Menanam modal/infestasi 5. Kawasan industry

6. Training

7. Statis /sementara 8. Media/iklan 9. Investor 10. HP

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ……….. Guru Kelas VI

Haryono,S.Pd,SD. NIP. 19641120 199401 1 001

(32)

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Asemrudung Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas/ Semester : VI/ Genap

Tahun Pelajaran : 2011/2012

Standar Kompetensi : 3. Memahami peranan Indonesia di era globalisasi Kompetensi dasar : 3.2 Mengenal manfaat ekspor dan impor di Indonesia

sebagai kegiatan ekonomi antar bangsa

Materi Pokok : Gejala (peristiwa) alam yang terjadi di Indonesia dan negara tetangga

Hari/Tanggal : ………..

Isilah titik-titik pada soal berikut dengan jawaban yang tepat.

1. BUMN di Indonesia yang ditunjuk untuk mengelola eksport migas adalah …. 2. Bentuk kerjasama yang anggotanya terdiri dari beberapa Negara disebut ….

3. Salah satu Kabupaten di Jawa Tengah yang merupakan sentra kerajinan ukiran kayu adalah ….

4. Kerjasama antara Indonesia dengan Singapura adalah kerjasama …. 5. Barang yang dapat digunakan dalam pembayaran internasional adalah …. 6. APEC dan ASEAN adalah salah satu contoh bentuk kerjasama ….

7. Perbedaan perdagangan dalam negeri dengan luar negeri adalah pada ….

8. Negara – Negara yang dapat menerima TKI dari Indonesia diantaranya adalah …. 9. Pengiriman barang ke luar negeri disebut ….

10. Kegiatan eksport import yang dilaksanakan suatu negara, maka Negara tersebut akan dapat menambah ….

Kunci Jawaban :

1. PT PERTAMINA 2. multirateral 3. Jepara 4. bilateral 5. valuta asing

6. regional

7. pembayarannya

8. Malaysia, Arab Saudi , dll 9. eksport

10. devisa

Score Penilaian : 100

Asemrudung, ………. Guru Kelas VI

Gambar

gambar tersebut adalah 12 cm, berapa meter tinggi gedung itu sebenarnya?

Referensi

Dokumen terkait

Banyaknya varian produk atau jasa , yang bisa dijual oleh hotel, seperti jenis kamar, pelayanan, biaya-biaya yang dikonsumsi oleh sumber daya, aktivitas yang terjadi, cost

Pada hari ini Jum'at tanggal Dua puluh satu bulan Juli tahun dua ribu tujuh belas, yang bertanda tangan di bawah ini, Pokja BPBJ Pada Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

Maka H1 ditolak dan H0 diterima, sehingga dapat dinyatakan bahwa variabel Persepsi Kemanfaatan (X2) berpengaruh signifikan terhadap Minat Menggunakan (Y) yang berarti

Berdasarkan hasil Evaluasi Administrasi, Teknis dan Biaya serta Penetapan Pemenang, kami Kelompok Kerja I Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa Kabupaten

Pada saat proses analisis kredit account officer (AO) melakukan analisis berdasarkan data permohonan kredit yang selanjutnya melakukan peninjauan lapangan ketempat usaha

Perolehan signifikansi F yang lebih kecil dari 0,05 dari masing-masing hubungan antara variabel bebas terhadap variabel terikat menunjukkan bahwa hubungan kebutuhan

Hal – hal yang tidak tercantum di dalam poin – poin tersebut diatas, tetap diberlakukan, sepanjang tidak ada perubahan pada DOKUMEN PENGADAAN Nomor :

3 Pimpinan perusahan dapat mewakilkan kehadirannya selama proses pembuktian kualifikasi kepada pengurus perusahaan yang namanya tercantum dalam akte