TUGAS GEOLOGI HAL 235-243
By : Olivia Avriliani. L. Hakim
Seorang ahli yang bernama Van Bemmelen menyatakan bahwa lekuk-lekuk volkano-tektonik yang besar terdapat di pulau sumatra. Lekuk-lekuk tekto-vulkanik ini disebut patahan semangko. Patahan-patahan tersebut terdapat di sepanjang sistem patahan. Contohnya adalah Danau Ranau