• Tidak ada hasil yang ditemukan

A. Status Indikator Kinerja a. Kemajuan Indikator

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "A. Status Indikator Kinerja a. Kemajuan Indikator"

Copied!
38
0
0

Teks penuh

(1)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 21

BAB 3

HASIL YANG DICAPAI

A.

Status Indikator Kinerja

a. Kemajuan Indikator

Kegiatan PHK-PKPD sejak tahun 2011 sampai dengan tahun 2013 yang merupakan tahun akhir pelaksanaan kegiatan HPEQ Project di Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar ketercapaian fisik mencapai 98% dengan penggunaan dana hingga Akhir tahun tahun 2013 mencapai 99.8%. Hal ini menunjukkan bahwa pelaksanaan Hibah dapat berjalan dengan baik. Penggunaan dana yang besar berasal dari pengadaan barang dan jasa, yang telah menunjukkan kemajuan fisik yang cukup berarti.

Indikator kinerja utama maupun indikator tambahan dari tahun pertama sampai tahun terakhir pelaksanaan kegiatan telah mengalami peningkatan dari baseline. Berdasarkan pengukuran terhadap indikator kinerja utama per 31 Desember 2013, beberapa capaian indikator utama telah sesuai dengan target yaitu level akreditasi program studi saat ini telah mendapatkan hasil dari BAN-PT, yaitu akreditasi C, sedangkan untuk target indikator utama yang tidak mengalami perubahan adalah target pelaksanaan jam tutorial, hal ini disebabkan karena adanya beberapa blok yang merubah strategi pembelajaran dengan metode tutorial menjadi metode TBL. Indikator kerja utama tersebut dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

(2)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 22

No Keterangan Baseline 2011 2012 2013

I Indikator Kinerja Utama Target Target Capaian Target Capaian Target Capaian

1

Jumlah blok yang memiliki perangkat pembelajaran (silabus, modul, buku ajar) Belum Ada 9 0 (Hibah diluncurkan tahun 2012) 12 Proses pelaksanaan u/hibah luncuran thn 2012 sebanyak 12 judul 12 12 (diseminasi Buku Blok 24-25 Jan ’14)

2 Rerata persentase jam pelaksanaan

tutorial setiap blok 12% 12% 12,82% 15% 14% 25% 14%

3 Rerata IPK mahasiswa aktif 2.23 2.5 2.46 2.7 2.69 3 2,65

4 Level akreditasi program studi Belum

Finalisasi persiapan akreditasi penyusunan proposal akreditasi Terakreditasi C Borang telah terkirim ke Ban PT per 15 Mei 2012 Terakreditasi C Terakreditasi C

5 Tingkat kelulusan UKDI Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan II Aktivitas 1

1 Status Kelembagaan Organisasi Program

Studi Fakultas

Pengesahan struktur organisasi oleh rektor

Fakultas Fakultas Fakultas Fakultas

2 Jenis Data yang dapat diakses on line Belum Ada Data

Mahasiswa Belum Ada Data Mahasiswa, Jadwal Kegiatan Blok, Nilai KRS, Nilai Ujian Mahasiswa Data Mahasiswa, Jadwal Kegiatan Blok, Nilai, Modul dan Manual Kemahasiswaan, Kepegawaian, Keuangan, Asset

3 Kecepatan pelayanan pengurusan

KRS 3-4 hari 3-4 hari 3-4 hari 2-3 hari 2 hari 1-2 hari 1 hari

4 Level akreditasi Belum

Finalisasi persiapan akreditasi penyusunan proposal akreditasi Terakreditasi C Borang telah terkirim ke Ban PT per 15 Mei 2012 Terakreditasi C Terakreditasi C

(3)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 23

No Keterangan Baseline 2011 2012 2013

III Aktivitas 2 Target Target Capaian Target Capaian Target Capaian 1 Tingkat keketatan seleksi 55,50% 50% 34,20% 33% 20,30% 20% 16%

2

Rerata persentase jawaban benar pada

ujian tulis SPMB FK Unismuh

a. Soal Kemampuan Dasar 28,30% 35% NA 50% 18,80% 65% 45,80% b. Soal Kemampuan IPA 28,30% 35% NA 50% 15,84% 65% 30,70%

IV Akvitas 3

1 Jumlah blok yang memiliki perangkat

pembelajaran (silabus, modul, buku ajar) Belum Ada 9

0 (Hibah diluncurkan tahun 2012) 12 Proses pelaksanaan u/hibah luncuran thn 2012 sebanyak 12 judul 12 12 (Diseminasi 24-25 Jan ’14)

2 Rerata persentase jam pelaksanaan tutorial

setiap blok 12% 12% 12,82% 15% 14% 25% 14%

3 Rerata kelulusan ujian teori (first taker) 18% 20% 0,90% 40% 13,70% 60% 57,60% 4 Rerata kelulusan ujian CSL (first taker) 30,60% 40% 87,70% 65% 65,70% 80% 86.6% 5 Rerata nilai ujian praktikum 63 68 56,86 80 54 85 73 6 Rerata IPK mahasiswa aktif 2.23 2.5 2.46 2.7 2.69 3 2,65 7 Kunjungan mahasiswa ke perpustakaan 10% 25% 4,39% 50% 32,28% 70% 25%

V Aktivitas 4

1 Tingkat kelulusan UKDI Keterampilan klinik Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan Belum meluluskan 2 Rerata IPK mahasiswa aktif 2.23 2.5 2.46 2.7 2.69 3 2,65 3 Jumlah soal dalam Bank Soal Belum Ada Belum Ada Belum Ada 20 300 50 325 4 Rentang kelulusan ujian teori (first taker) 4,08-63,26% 10-65% 0-8.3% 30-70% 0-3,4% 50-80% 0-5 % 5 Rentang kelulusan ujian CSL (first taker) 10-47% 20-60% 65,8-97,9% 40-80% 0-65,7% 50-80% 40%-70% 6 Rerata nilai ujian praktikum 63 68 56,86 80 54 85 73

(4)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 24 Status indikator kinerja tambahan per aktivitas sampai dengan 31 Desember 2013 menunjukkan adalanya variasi pencapaian. Pada aktivitas 1 Peningkatan

Kapasitas Manajemen Institusional Program Studi menjadi Fakultas yang Terakreditasi, hampir seluruh target kinerja tahun 2011-2013 dapat tercapai. Saat ini

system online sudah dapat mengakses KRS, nilai ujian mahasiswa, modul dan manual, jadwal kuliah, data mahasiswa dan dosen/staff.

Pada kegiatan 2. Peningkatan Kualitas Input Mahasiswa Baru, capaian indikator kinerja yang sangat menonjol adalah pada tingkat keketatan seleksi mahasiswa baru yang mencapai 16% (1:6) melebihi target tahun 2013 yang ditetapkan 20%. Sistem seleksi tahun 2013/2014 telah menerapkan standar penerimaan mahasiswa baru yang dihasilkan dari kegiatan pengembangan blueprint instrument SPMB. Pada system penerimaaan mahasiswa baru tahun 2013/2014 telah ditambahkan komponen seleksi, yaitu TPA dan perbaikan pada komponen wawancara, sehingga mekanisme seleksi tahun 2013/2014 meliputi tes tulis, tes TPA, tes MMPI (standar nasional) dan wawancara. Diharapkan dengan mekanisme seleksi yang baru ini dihasilkan kualitas input yang lebih baik bukan saja dilihat dari aspek kemampuan keilmuan tetapi juga dapat dilihat kapasitas calon mahasiswa dalam penyelesaian studi dan kapasitas terhadap beban studi yang dihadapi. Capaian terhadap rerata presentase jawaban benar pada ujian tulis 2013 meningkat dari tahun 2012, akan tetapi belum mencapai target. Peningkatan tersebut diperoleh setelah terbentuknya panitia penyusun naskah untuk mengevaluasi dan menganalisa lebih dalam terhadap soal dan jenis tes yang diujikan. Selain itu, calon mahasiswa baru yang mendaftar tahun ini beberapa berasal dari SMA unggulan di Sulawesi Selatan dan sekitarnya, sehingga mutu input maba lebih bagus.

Pada Indikator aktivitas 3: Pengembangan implementasi KBK yang

terintegrasi antara SKDI dengan visi dan misi FK Unismuh, indikator yang

mencapai target adalah rerata kelulusan ujian CSL (First taker). Sedangkan indikator tambahan yang masih jauh dari target adalah rerata kelulusan ujian & rerata nilai ujian praktikum, belum tercapai karena perangkat pembelajaran blok dan penuntun dan alat praktikum yang digunakan belum lengkap, namun di tahun 2014 perangkat pembelajaran telah dilengkapi dari pengadaan barang HPEQ Project, demikian pila Indikator kunjungan mahasiswa keperpustakan juga belum tercapai titahun 2013 karena pengerjaan civil work yang belum rampung ditahun tersebut, namun di tahun 2014 pekerjaan civil work telah rampung dan perpustakaan telah ditata sehingga kunjungan mahasiswa ke perpustakaan pun meningkat.

Aktivitas 4 Pengembangan Kualitas Assesment, indikator tambahannya

telah tercapai yakni, Jumlah soal dalam bank soal, Sedangkan 4 indikator tambahan lainnya belum mencapai, khusus untuk ujian praktek karena pemanfaatan pengadaan barang khususnya pengadaan alat-alat praktek laboratorium CSL dan Laboratorium Anatomi belum maksimal. Namun ditahun 2014 nilai 4 indikator tambahan tersebut telah meningkat dikarenakan pengerjaan civil work yang telah rampung.

(5)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 25

b. Hasil Kemajuan Implementasi Program

Aktivitas 1. Peningkatan Kapasitas Manajemen Institusional

Program Studi Menjadi Fakultas yang Terakreditasi

Sub-Aktivitas 1: Pengembangan status Klembagaan Program Studi menjadi Fakultas

Pada tahun pertama telah dibuat rancangan tentang pengembangan program studi menjadi Fakultas.Tahun kedua status tersebut telah berubah dari program studi menjadi Fakultas. Sedangkan untuk struktur Organisasi telah disahkan oleh Rektor Universitas Muhammadiyah Makassar di tahun pertama pelaksanakaan kegiatan PHK PKPD HPEQ Project.

Sub-Aktivitas 2: Peningkatan Kualitas Pelayanan Administrasi Akademik

Pada tahun pertama dilakukan kegiatan studi kebijakan untuk mengidentifikasi sumber daya IT yang dimiliki oleh FK Unismuh, dilanjutkan dengan kegiatan studi banding di beberapa institusi yang memiliki kualifikasi yang baik dalam bidang Informasi Teknologi. Hasil studi kebijakan berupa Blueprint mengenai rencana pengembangan Informasi Akademik yang akan diimplementasikan di FK Unismuh. Selanjutnya dilakukan pengembangan Sistem Informasi Akademik berupa software dan hardware pendukung aktivitas. Selain itu, diperlukan pengumpulan data-data akademik yang sangat banyak dan terdistribusi pada berbagai unit. Kemudian dilakukan integrasi data Sistem Informasi Akademik. Pada tahap ini dilakukan pembuatan sistem interkoneksi dengan unit-unit lain, seperti tata usaha, pihak universitas, perpustakaan, dan laboratorium.

Di FK Unismuh juga telah terbangun Local Area Network menggunakan kabel dan wireless wifi). Server telah tersedia. Server ini juga digunakan untuk mem-back up data dari segenap unit. Secara bertahap e-Office dibangun dan dikembangkan. Program aplikasi e-filing telah dibangun. Surat-surat penting, SK, peraturan, dan dokumen penting lain di-scan kemudian disimpan dalam database e-filing, sehingga akan sangat memudahkan proses retrieval jika diperlukan. Website dengan subdomain fakultas juga sudah dibangun dan updating berita berlangsung secara reguler. Masih banyak yang harus dilakukan untuk pengembangan website ini, namun dalam masa 6 bulan terakhir ditahun ke dua kemajuannya tampak mencolok. Alamat website kami: http://med.unismuh.ac.id.

Sistem Informasi Akademik pada tahun ketiga telah berhasil dirampungkan sehingga menerapkan sistem manual bertahap telah dikurangi dan diganti dengan sistem komputerisasi. Sistem on-line yang pada tahun kedua baru dapat diakses berupa KRS, nilai ujian mahasiswa, modul dan manual, jadwal perkuliahan, data mahasiswa, data dosen/staff, secara bertahap ditahun ketiga sudah mulai dapat diakses data SIM yang lainnya seperti data keuangan dan data asset fakultas, data

(6)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 26 kepegawaian dan akademik secara lengkap, berikut pengadaan jasa untuk Sistem informasi akademik yang pengerjaannya telah rampung dikerjakan:

No

Name, Description and

Identification/Ref. No. of Proc. Package

Procurement Method Contract subject to Prior Review or Post Review by WB

Name and address of Contractor/Suppli er Contract Award Amount (Rp) Contract Signing Date 1 Pengembangan SIM Terpadu

Consultan Post Fadly Kasim 85.000.000 13 Mei 2013

2 Pembuatan Program Akademik

Consultan Post Indra Adhe Hidayat 40.000.000 13 Mei 2013

3 Pembuatan Program Kepegawaian

Consultan Post Suryadi Syamsu 40.000.000 13 Mei 2013

4 Pembuatan Program Keuangan

Consultan Post Herman Syam 40.000.000 13 Mei 2013

5 Pembuatan Program Asset

Consultan Post Muhammad Muammar

40.000.000 13 Mei 2013

Selain itu telah pula dilaksanakan kegiatan/pelatihan sejak tahun pertama sampai tahun ketiga pelaksanaan kegiatan PHK PKPD untuk mendukung kemampuan SDM dibidang peningkatan kualitas pelayanan administrasi akademik sebagai berikut:

No Nama Kegiatan Kegiatan Jenis

Thn Pelaksana an Kegiatan Tanggal Pelaksanaan kegiatan No Surat Persetujuan PIU 1 Technical Assistance Pembimbingan Networking, Troubleshooting, Administrator jaringan

Non Degree 2011 10-21 Okt 2011 334-b/E3-HPEQ/04.11

2

Studi Kebijakan Peningkatan Sistem Informasi Akademik

Study

banding 2011 8-11 Maret 2011 334-b/E3-HPEQ/04.11

3

Studi Kebijakan Peningkatan Sistem Informasi Akademik

(7)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 27

4 Kursus Komputeriasi

Akuntansi Non Degree 2012

17 s/d 21 Sep 2012

1213-b/E3-HPEQ/07.12 5 Magang ICT di

Fakultas Mitra Non Degree 2012

10 s/d 20 Sep 2012 1213-b/E3-HPEQ/07.12 6 Short Course Maintenance System IT

Non Degree 2013 09-21 Des 2013 473-b/E3-HPEQ/04.13

7 SC Pengembangan

Kemampuan Supervisi Non Degree 2013 25-27 Nov 2013

Berita Acara Monev & Visitasi PHK PKPD Thn 2013 8 SC Pengembangan Sistem Remunerasi pada Strategi PBL

Non Degree 2013 4-6 Des 2013

Berita Acara Monev & Visitasi PHK PKPD

Thn 2013

a. Studi Kebijakan Peningkatan Sistem Informasi Akademik

Untuk Studi Kebijakan Peningkatan Informasi Akademik dibagi menjadi dua jenis kegiatan yakni studi banding dan workshop.

Pelaksanaan studi banding dilakukan ke beberapa universitas di luar pulau Sulawesi yakni: Universitas Airlangga Surabaya (25-27 Mei 2011), Institud Tegnologi Nasional Malang (30-31 Mei 2011), dan Universitas Gajah Mada Yogyakarta (6-7 Juni 2011).

Setelah pelaksanaan studi banding dilanjutkan dengan kegiatan workshop studi kebijakan peningkatan Sistem Informasi Akademik. Jadwal acara workshop tersebut pada tanggal18-19 Juni 2011 yang bertempat di Fakultas Kedokteran Unismuh. Adapun yang bertindak sebagai instruktur adalah Bapak DR. Ir. Sogianto Soelistiono, M.Si (Direktur Sistem Informasi Unair) dan Bapak Drs. Yusring Sanusi Baco, M.A. (Kepala Devisi E-learning PTIK Unhas), dan dihadiri oleh 18 peserta dari dosen yayasan dan dosen klinik FK Unismuh.

b. Non Degree Training Technical Assistance Pembimbingan Networking, Troubleshooting, Administrator jaringan

Untuk pelatihan ini dilaksanakan di FK Unismuh dengan mendatangkan pemateri Bapak dr. H. Mahmud Ghaznawie, Phd, Sp.PK (WD IV FK Unhas), Technical Assistance Pembimbingan Networking, Troubleshooting, Administrator Jaringan. Pelatihan ini berlangsungsung selama 10 hari, sejak tanggal 10 Oktober 2011 – 21 Oktober 2011.

c. Kursus Komputeriasi Akuntansi

Untuk Pelatihan Komputerisasi Akuntansi dikirim 2(dua) orang staf keuangan FK Unismuh atas nama Asri Jaya, SE., MM. dan Nurlina SE., MM untuk mengikuti kursus di BINUS Center Bandung. Pelatihan berlangsung dari tanggal 17 September sampai dengan 21 September 2012.

(8)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 28 Dengan adanya kegiatan pelatihan Komputerisasi Akuntansi melalui Financial Accounting with Microsoft Excel ini maka out put yang diharapkan dpat meningkatkan pemahaman tentang pentingnya sistem informasi akuntansi untuk membuat laporan keuangan yang sifatnya internal maupun eksternal.

d. Magang ICT di Fakultas Mitra

Manajemen data yang lebih rapi akan memudahkan analisa dan akses data-data yang diperlukan dalam proses Akreditasi BAN-PT. Dengan dasar tersebut maka dikirim 1 orang staff FK Unismuh untuk magang di Unit ICT FK Unhas. Alasan pemilihan FK Unhas sebagai tempat magang karena fasilitas untuk kegiatan ICT telah lengkap dan memenuho syarat selain itu juga masih satu kota dengan FK Unismuh.

Kegiatan magang bpk. Iqbal Irvandy, A.Md di unit ICT FK Unhas berlangsung selama 10 hari dari tanggal 10-20 September 2012. Dari keseluruhan pelaksanaan magang dapat disimpulkan bahwa kebutuhan akan teknologi dan informasi menjadi suatu yang begitu penting dalam beberapa tahun terakhir ini, akses internet sebagai media informasi digunakan disetiapinstansi baik negeri maupun swasta. Untuk itu pula FK Unismuh mulai mengembangkan unit Informasi comunication teknology.

e. Short Course Pengembangan Kemampuan Supervisi

Komponen utama suatu institusi pendidikan kesehatan adalah sumber daya manusia, yang terdiri dari tenaga pendidik dan tenaga kependidikan. Supervisi merupakan fungsi yang sangat penting di dalam suatu institusi agar institusi dapat berjalan secara efektif. Setiap manajer atau pimpinan atau kepala suatu institusi/bagian/departmen/unit/pusat perlu memiliki kompetensi supervisi sehingga kinerja tenaga pendidik dan tenaga kependidikan dapat optimal yang akhirnya akan berdampak pada pencapaian indikator kinerja organisasi dan akhirnya tujuan organisasi.

Kegiatan ini dilakukan dengan mengirimkan empat orang dosen yang ditunjuk langsung oleh Direktur Eksekutif dengan menerbitkan Surat Keputusan. Peserta yang mengikuti pelatihan ini adalah Pimpinan (Dekan), para wakil dekan maupun kepala bagian/unit/instalasi di fakultas. Pelaksanaan pelatihan mengikuti jadwal yang ada di Bagian Pendidikan Kedokteran FK UGM dimana pelatihan ini berlangsung pada 25-27 November 2013.

Adapun dosen yang mengikuti pelatihan yang ditunjuk langsung oleh Dekan, yaitu :

1. dr. Isqandar Mas’oud, Sp.Rad (Bakordik RSU Syekh Yusuf Gowa) 2. dr. Fitriyani Mangarengi, Sp.PK (Bakordik RSU Syekh Yusuf Gowa) 3. dr. Nurmila (Unit Penjaminan Mutu Fakultas Kedokteran Unismuh) 4. dr. Dara Ugi (Medical Education Unit)

Pemateri yang membawakan pelatihan ini berasal dari Badan Pendidikan Kedokteran Universitas Gajah Mada, dengan materi sebagai berikut:

(9)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 29 1. Manajemen Konflik

2. Manajemen Waktu 3. Manajemen Perubahan

Di awal pelatihan ini, peserta mengikuti brainstorming mengenai masalah-masalah yang terjadi dalam masing-masing institusi. Selanjutnya pelatihan diisi dengan kuliah umum, yang diselingi dengan kuesioner, dan diskusi kelompok kecil. Bentuk pelatihan lainnya yaitu peserta diberikan tugas untuk menyusun bentuk pelatihan supervisi di institusi masing-masing. Di akhir pelatihan, peserta diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi kelompok tersebut.

f. Short Course Pengembangan Sistem Remunerasi Pada Strategi Pembelajaran PBL

Mengingat pentingnya peranan sistem remunerasi, maka sistem tersebut harus didesain dengan baik agar dapat memberikan layanan yang mencukupi bagi dosen maupun pegawai/staf serta dapat membantu memberikan dukungan informasi bagi pihak manajemen dalam pengambilan keputusan, dapat berupa informasi yang berkualitas yang disajikan dalam bentuk laporan. Hal ini perlu didukung oleh sistem informasi yang mampu menyediakan informasi secara cepat dan akurat mengingat remunerasi adalah salah satu proses yang rentan terhadap masalah. Kesalahan perhitungan atau keterlambatan pembayaran merupakan contoh masalah yang sering dihadapi.

Kegiatan ini dilakukan dengan mengirimkan lima orang dosen yang ditunjuk langsung oleh Direktur Eksekutif PHK PKPD FK Unismuh dengan menerbitkan Surat Keputusan. Peserta yang mengikuti pelatihan ini adalah Pimpinan (Dekan), para wakil dekan maupun kepala bagian/unit/instalasi di fakultas. Pelaksanaan pelatihan mengikuti jadwal yang ada di Bagian Pendidikan Kedokteran FK UGM dimana pelatihan ini berlangsung pada tanggal 4-6 Desember 2013.

Adapun dosen yang mengikuti pelatihan ini, yaitu :

1. dr. Ummu Kalzum Malik (Wakil Dekan I FK Unismuh)

2. dr. Wiwiek Dewiyanti, M.Kes, Sp.KK (Wakil Dekan II FK Unismuh) 3. dr. A. Tenri Padad (Wakil Dekan III FK Unismuh)

4. dr. Ami Febriza (Sekretaris Medical Education Unit) 5. dr. Rima January (Dosen Medical Education Unit)

Pemateri yang membawakan pelatihan ini berasal dari Badan Pendidikan Kedokteran Universitas Gajah Mada, dengan materi sebagai berikut:

1. Prinsip adil dan layak pada system remunerasi 2. Kompensasi insentif dan tunjangan

(10)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 30

g. Short Course Maintenance System IT

Setelah dilakukan kegiatan pengembangan Sistem Informasi Akademik berupa software dan hardware sebagai pendukung aktivitas pada pengadaan IT untuk peningkatan layanan serta pembiatan Sistem SIM pada FK Unismuh, maka perlu dilakukan juga edukasi kepada semua tenaga ahli yang menunjang kelancaran dari jalannya program. untuk itu dikirimlah 2 orang staf FK Unismuh untuk mengikuti pelatihan Maintenance System IT yang dilaksanakan di Flash Computer Course selama 2 minggu dari tanggal 09 Desember s/d 21 Desember 2013. Staf yang ditunjuk sesuai dengan Surat Tugas Direktur Eksekutif PHK PKPD HPEQ Project FK Unismuh adalah Iqbal Arfandi, Amd dan Haryo Nugroho, Am.d

Mekanisme kegiatan tersebut adalah seminggu dilaksanakan di pusat kursus Flash Computer untuk mengetahui materi dan sistem maintenance software dan seminggu selanjutnya dilaksanakan di FK Unismuh untuk praktek langsung mewngenai maintenance hardware dan software serta aplikasi yang ada di FK Unismuh.

Output dari pelatihan ini adalah dihasilkan SDM FK Unismuh yang mampu untuk melakukan maintenance baik software, hardware serta aplikasi yang ada di FK Unismuh.

Sub-Aktivitas 3 : Peningkatan Kualitas Jaminan Mutu

Untuk mendukung peningkatan kualitas jaminan mutu maka dilaksanakan beberapa kegiatan sebagai berikut:

No Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Thn Pelaksanaan Kegiatan Tanggal Pelaksanaan kegiatan No Surat Persetujuan PIU 1 IHT Sistem Manajemen Mutu

& SOP Unit Kerja IHT 2011 1-2 Okt 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11 2

Workshop Audit Internal WS 2011

10-11 Sep 2011 334-b/E3-HPEQ/04.11 3 Technical Assistance Pengembangan dokumen sistem Manajemen Mutu

2011 Des-11

334-b/E3-HPEQ/04.11 4 Short Course Evaluasi

Program Pendidikan Non Degree 2012 16 - 17 Okt 2012 1213-b/E3-HPEQ/07.12 Sub-Aktivitas 4 : Persiapan Akreditasi

Untuk mendukung kegiatan persiapan akreditasi pada tahun pertama dilaksanakan Workshop Persiapan Akreditasi dan IHT Pengisian Borang Akreditasi.

Workshop Persiapan Akreditasi yang berlangsung selama 2 hari yakni dari tanggal 21-22 Mei 2011. Kegiatan tersebut dihadiri oleh 28 Peserta dari kalangan civitas Universitas Muhammadiyah Makassar, sedangakan untuk pemateri Bpk. Adil Basuki Ahza, Ph.D (Sekretaris BAN PT), dr. Budu, Ph.D, Sp.M-KVR (WD 1 FK Unhas), Prof. DR. Suryani As’Ad, Sp.GK (Kord S3 FK Unhas).

(11)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 31

In House Training Pengisian Borang Akreditasi dilaksakan juga selama dua hari yakni pada tanggal 4-6 Juni 2011, bertempat di Fakultas kedokteran Unismuh, adapun pemateri pada pelatihan tersebut adalah Bpk. Adil Basuki Ahza, Ph.D (Sekretaris BAN PT), dr. Maftuchan Rohmanti, M.Kes. (Sekretaris Satuan Penjaminan Mutu FK Unair), Prof. DR. Suryani As’Ad, Sp.GK (Kord S3 FK Unhas) dan Bpk. DR. Ir. Prastawa Budi, M.Sc (FMIPA Unhas). Baik Workshop maupun IHT yang dilaksanakan bertujuang untuk meningkatkan kemampuan dan mempersiapkan sumber daya manuasia yang ada di Fakultas Kedokteran untuk proses akreditasi Fakultas.

Aktivitas 2 : Peningkatan Kualitas Input Mahasiswa baru

Sub-Aktivitas 1: Sosialisasi Program Studi

Untuk mendukung pelaksanaan sosialisasi program studi (Fakultas Kedokteran) maka dilaksanakan beberapa kegiatan sebagai berikut:

No Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Thn Pelaksanaan Kegiatan Tanggal Pelaksanaan kegiatan No Surat Persetujuan PIU 1 Studi banding ke

SMU/Madrasah/Pesantren Studi banding 2011

18 Feb - 10 Mar '11

334-b/E3-HPEQ/04.11 2 Studi banding ke UII &

UMY Studi banding 2011

08-11 Maret 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11 3 Studi Kebijakan

Standarisasi Seleksi MABA WS 2011 26-27 Mar 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11

Pada tahun pertama telah dilakukan pengembangan sistem Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru melalui Studi Kebijakan dan pengembangan sistem penerimaan, dilakukan pula pengembangan instrument seleksi berupa pengadaan peralatan penunjang program.

Untuk studi kebijakan berupa studi banding ke SMU sederajat dilaksanakan sejak tanggal 21 Februari sampai dengan 10 Maret 2011, dengan sebaran kunjungan sebagai berikut:

No. Kabupaten

Jumlah Sekolah SMU sederajat yang

dikunjungi tanggal kunjungan 1 Maros 2 24-26 Feb 2011 2 Pangkep 4 24-26 Feb 2011 3 Barru 6 24-26 Feb 2011 4 Palopo 4 25-26 Feb 2011 5 Pare-pare 6 07-10 Mar 2011 6 Sidrap 7 07-10 Mar 2011 7 Pinrang 6 07-10 Mar 2011

(12)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 32 8 Gowa 4 24-26 Feb 2011 9 Takalar 4 24-26 Feb 2011 10 Jeneponto 4 22-24 Feb 2008 11 Bantaeng 5 22-24 Feb 2009 12 Bulukumba 7 22-24 Feb 2010 13 Sinjai 7 22-24 Feb 2011 14 Bone 5 22-24 Feb 2011 Total 71 No. Provinsi Jumlah Sekolah SMU sederajat yang

dikunjungi

tanggal kunjungan

1 Gorontalo 7 21-24 Feb 2011

2 Ternate 10 24-27 Feb 2011

Total 17

Sedangkan untuk workshop studi kebijakan standarisasi seleksi MABA dilaksanakan selama dua hari pada tanggal 26-27 Maret 2011. Instruktur yang hadir selama kegiatan workshop ini adalah dr. Erwin Santosa, Sp.A, M.Kes (Dekan FK UMY), Prof. Dr. H. Edi Suandi, M.Ec, Drs. H.M. Alwi Uddin, M.Ag( Ketua PWM Sulsel) dan dr. Budu, Ph.D, Sp.M-KVR (WD 1 FK Unhas).

Hasil studi banding dalam rangka memperkenalkan Fakultas kedokteran Unismuh berdampak positif dapat dilihat pada tabel indikator tambahan untuk poin tingkat keketatan penerimaan mahasiswa baru, sejak tahun 2011 sampai dengan 2014 semakin meningkat. Kegiatan sosialisasi berupa kunjungan ke sekolah-sekolah yang telah di data, tetap dipertahankan. Tindak lanjut berupa kunjungan langsung dan pembuatan leaflet dan poster untuk FK Unismuh dapat dilaksanakan. Kegiatan bakti sosial yang bekerjasama dengan Balkesmas dan BEM FK unismuh di daerah-daerah perlu untuk selalu digiatkan agar FK Unismuh semakin dikenal.

Sub-Aktivitas 2: Standarisasi Penerimaan Mahasiswa Baru

Tahun pertama pelaksanaan Kegeatan HPEQ Project, dilaksanakan Workshop Standarisarsi Ujian Masuk FK Unismuh pada tanggal 8-9 Desember 2011 bertempat di ruang pertemuan FK Unismuh. Pada pertemuan tersebut bertindak selaku instruktur acara adalah dr. Ekorini Sulistiowati (WD I FKIK UMY), Ir. Muh. Arifin Fattah, MS (WD I F. Pertanian Unismuh), DR. Madris Iskandar, SE. Dip. PS, MA. (FE Unhas), Drs. Khaeruddin, M.Sc (KaJur Matematika Unhas).

Pada tahun kedua dilakukan penguatan dari kegiatan sebelumnya dengan workshop Standarisasi Ujian Masuk FK UNISMUH Makassar. Kegiatan ini telah

(13)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 33 dilaksanakan pada tanggal 12-13 Juli 2012 bertempat di ruang pertemuan FK Unismuh Lt. 2. Hasil utama yang dicapai dari workshop terseadalah standarisasi baku ujian masuk mahasiswa FK Unismuh yang mencakup:

a. Strategi yang tepat untuk meningkatkan keketatan SPMB (seleksi penerimaan mahasiswa baru) di FK Unismuh, dengan dikeluarkannya kebijakan oleh rektor mengenai tahapan seleksi penerimaan mahasiswa baru.

b. Diperolehnya kisi-kisi soal IPA yang baik untuk diujikan pada SPMB 2013 dan telah tersedianya soal untuk SPMB 2012/2013, yang diimplementasikan pada tahun ajaran 2012/2013.

Pada Quartal IV dilanjutkan kegiatan workshop Evaluasi standarisasi Ujian Masuk yang dilaksanakan pada 27-28 November 2012, juga bertempat di ruang pertemuan FK Unismuh.

Pada tahun ketiga sudah tidak ada program/kegiatan baik berupa Workshop maupun Short Course untuk aktivitas 2: Peningkatan Kualitas Input Mahasiswa Baru, namun pada tahun ajaran 2013/2014 telah diimplementasikan hasil workshop di tahun kedua (2012) sehingga turut meningkatkan keketatan dalam penerimaan mahasiswa baru, dimana total persentasi tingkat keketatan yang dicapai di tahun ajaran 2013/2014 adalah 16% (1:6), meningkat dibandingkan tahun 2012 yakni 20%. Mekanisme seleksi tahun 2013/2014 meliputi tes tulis, tes TPA, tes MMPI (standar nasional) dan wawancara. Diharapkan dengan mekanisme seleksi yang baru ini dihasilkan kualitas input yang lebih baik bukan saja dilihat dari aspek kemampuan keilmuan tetapi juga dapat dilihat kapasitas calon mahasiswa dalam penyelesaian studi dan kapasitas terhadap beban studi yang dihadapi.

Aktivitas 3 : Pengembangan implementasi KBK yang terintegasi

antara SKDI dengan visi dan misi FK Unismuh

Sub-Aktivitas 1: Pengembangan Kurikulum Makro dan Meso di FK Unismuh

Sebagai bentuk dari pelaksanaan sub aktivitas Pengembangan Kurikulum Makro dan Meso di FK Unismuh adalah dilaksanakannnya dua kegiatan Workshop di tahun pertama, dengan kegiatan sebagai berikut:

No Nama Kegiatan Jenis

Kegiatan Thn Pelaksana an Kegiatan Tanggal Pelaksanaan kegiatan No Surat Persetujuan PIU 1 Studi Kebijakan Pengembangan Kurikulum WS 2011 29-28 Juni 2011 334-b/E3-HPEQ/04.11

(14)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 34 2

Workshop Penyusunan Kurikulum Makro & Meso (Kurikulum Inti & lokal)

WS 2011 17-18 Sep

2011

334-b/E3-HPEQ/04.11

Pelaksanaan Workshop Pengembangan Kurikulum pada tanggal 28-29 Juni 2011 mengundang beberapa instruktur dari universitas luar pulau Sulawesi yakni dr. Yani Istadi dari FKG Unissula, dr. H. Agus Taufiqurrahman, Sp.S, M.Kes dari FK UII Yoguakarta, dr. Fika Ekayanti, M.Med,Ed dari FK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Pada workshop ini dihasilkan rumusan integrasi ilmu kedokteran dengan Al Islam dan Muhammadiyah.

Untuk penguatan dari kegiatan yang pertama dilakukan kembali Workshop Penyusunan Kurikulum Makro dan Meso pada tanggal 17-18 September 2011 dengan pemateri dr. Nur Hayati, M.Med.Ed (FK UMY), Prof. Dr. Veni Hadju, Ph.D ( FKM/ Asdir III Pasca Sarjana Unhas), dr. Yani Istadi, M.Med. Ed (FK Unisula).

Sub-Aktivitas 2: Pengembangan Kurikulum Mikro di FK Unismuh

Pendidikan profesi FK Unismuh dimulai pada tahun 2012 oleh karena itu FK Unismuh mulai membenahi kurikulum profesi. Untuk menunjang semua kegiatan kepaniteraan klinik telah dilakukan beberapa kegiatan sebagai berikut :

No Nama Kegiatan Jenis

Kegiatan Thn Pelaksanaan Kegiatan Tanggal Pelaksanaan kegiatan No Surat Persetujuan PIU

1 IHT Pelatihan pembuatan

Buku Ajar & Modul IHT 2011 7-8 Mei 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11

2 IHT Pelatihan pembuatan

manual CSL dan ECE IHT 2011 26-27 Nov 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11

3 IHT Pembuatan Buku Ajar dan

Modul IHT 2012 29-30 Okt 2011

1213-b/E3-HPEQ/07.12

4 IHT Pembuatan Loogbook &

Buku Pemb. Klinik IHT 2012 3-4 Agust 2012

1213-b/E3-HPEQ/07.12

5 IHT Pembuatan Manual CSL

dan ECE IHT 2012 5-6 Okt 2012

1213-b/E3-HPEQ/07.12

6 WS Penyusunan Kurikulum

Mikro Integrasi AIK WS 2012 21-22 Sep 2011

1213-b/E3-HPEQ/07.12

(15)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 35 a. Lokakarya Pembuatan Logbook dan Buku Pembimbingan Klinik

Kegiatan ini diadakan ditahun pertama dan tahun kedua pelaksanaan kegiatan HPEQ Project. Pada tahun pertama dilaksanakan pada tanggal 7-8 Mei 2011 dengan mengundang pemateri dari FK Unhas ( dr. Irwin Aras, M.Epid &Dr. H. Guntur Yusuf) dan FK Unair (dr. Fundhy Sinar Ikrar P). Untuk tahun kedua juga dilaksananan selama 2 hari dari tgl 3- 4 agustus 2012, bertempat di Hotel Clarion Makassar. Pemateri dan Instruktur berasal dari Fakultas Kedokteran UMY yakni bpk. dr. Bambang Edi Susyanto, Sp.A, M.Kes.

Pada Tahun pertama 6 (enam) blok yang dilokakaryakan yakni blok kulit, anak, jiwa, neurologi, Interna dan radiologi , sedang di tahun kedua juga ada 6 blok, yakni blok IKM, Obgin, Mata, Anastesi, Bedah,THT . ditahun kedua juga enam blok ditahun pertama tetap diikutkan dalam lokakarya untuk mereview blok yang telah mereka sususn di tahun pertama.

Logbook dan buku pembimbingan telah diterapkan ditahun 2012 pada kepaniteraan klinik sebagai hasil lokakarya ditahun pertama, sedangkan tahap II diimplementasikan pada tahun 2013 sesuai dengan tahapan implementasi kurikulum.

b. Workshop Penyusunan Kurikulum Mikro Terintegrasi dengan AIK

Workshop dilaksanakan pada tanggal 21-22 September 2012 yang dihadiri oleh 29 peserta. Materi pelatihan selama 2 hari dibawakan oleh Dr. dr. Sagiran, Sp.B, M.Kes, yang berasal dari Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY). Pada hari pertama materi yang diberikan mengenai Perjumpaan Sains dan Islam, dilanjutkan dengan materi SKKDM. Setelah penyajian materi dilanjutkan dengan sesi diskusi dan sesi pelatihan pembuatan silabi yang sesuai dengan Standar Kompetensi Dokter Indonesia (SKDI) dan terintegrasi dengan Standar Karakter dan Kompetensi Dokter Muhammadiyah (SKKDM).

Pada hari kedua dilanjutkan dengan materi Semangat Nilai Integrasi Islam

dalam AIK. Selanjutnya peserta dibagi kelompok sesuai dengan Bagian atau blok

sehingga pelatihan pembuatan silabi lebih terarah dan terfokus pada blok masing-masing dan pada kegiatan ini dihasilkan silabus terintegrasi pada SKDI dan SKKDM.

c. In House Training Penyusunan Modul dan Buku Ajar

IHT dilaksanakan selama 2 hari pada tanggal 29-30 Okober 2012, dan selama dua hari tersebut pelatihan dihadiri oleh 25 Orang peserta dari kalangan dosen yayasan FK Unismuh, dosen LB dan dosen AIK serta Bahasa Arab Unismuh.

Pemateri pelatihan pada hari pertama adalah dr. Sri Sundari, M.Kes, yang berasal dari Univeritas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY). Pada hari tersebut dr. Sundari mempresentasikan materi yang berjudul Penerapan Umum Mengenai

(16)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 36 Aplikasi Blok Book di UMY, dilanjutkan dengan sesi diskusi. Dikarekana Unismuh dan UMY adalah sama-sama Universitas Muhammadiyah maka peserta banyak bertanya mengenai aplikasi blok yang ada di FK UMY, agar dapat dijadikan sebagai contoh atau acuan dalam pembuatan blok di FK Unismuh.

Materi kedua dipresentasekan oleh dr. Irwin Aras, M.Epid (UNHAS) mengenai Strategi dan Tahap Penulisan Proposal, pada materi ini dijeaskan mengenai fase-fase penulisan proposal yang baik dan benar.

Pada hari kedua, setiap peserta mendapat tugas untuk mempresentasikan proposal hibah pengajaran yang telah mereka buat sebelumnya dan setelah mempresetasikan tiap tim diminta kembali untuk mengoreksi blok masing-masing, dan selanjutnya dikumpulkan kepada tim panitia hibah pengajaran.

d. In House Training Pembuatan Manual CSL dan ECE

Pelatihan pembuatan Manual CSL dan ECE juga dilaksanakan 2 kali yakni di tahun pertama dan kedua. Pada tahun pertama dilaksanakan tanggal 26-27 November 2011 dan untuk tahun kedua dilaksanakan pada 5-6 Oktober 2012. Tempat pelaksanaa kedua pelatihan tersebut di ruang pertemuan Fakultas Kedokteran Unismuh.

Dari pelatihan tersebut dihasilkan manual CSL dan ECE, yang kemudian di cetak dan dipergunakan pada pelaksanaan kegiatan CSL dan ECE di FK Unismuh.

e. Hibah Pengajaran

Selain kegiatan lokakarya dan workshop, salah satu bentuk kegiatan guna mendukung Pengembangan Kurikulum Mikro di Fakultas Kedokteran Unismuh yakni pelaksanaan hibah pengajaran dalam bentuk pembuatan buku blok. Perencanaan pelaksanaannya sejak dari tahun pertama, namun karena adanya kendala SDM maka pelaksanaan tertunda sampai di tahun ketiga.

Di tahun 2013 telah berhasil dirampungkan 12 judul Buku Blok yakni :

No Nama Blok Koord. Tim Penyusun

1 Mekanisme Dasar Penyakit (BMD) dr. Ummu Kalzum Malik

2 Biomedik dr. Ami Febrisa

3 Hematologi dr. Nur Faidah

4 Urogenitalia dr. Nurmila

5 Endokrin, Metabolik Dan Nutrisi dr. St. Nurul Reski Wahyuni

6 Respirasi dr. Nelly Mashuri

7 Muskuloskeletal dr. Dara Ugi Aras

8 Imunologi dr. Andi Salsa Anggeraini

9 Kardiovaskular dr. Andi Tenri Padad

(17)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 37

11 Traumatologi dan Kegawatdaruratan dr. Samsani

12 Kedokteran Tropis dr. Irwan Ashari

Ke-12 judul buku Blok tersebut pada akhir tahun 2013 telah merampungkan penulisannya. Pelaksanaan Sosialisasi Buku Blok tersebut adalah pada tanggal 18 Januari 2014 bertempat di hotel Sahid Jaya Makassar, dengan mengundang seluruh dosen pengampuh tiap bagian.

Setelah pelaksanaan Sosialisasi Buku Blok tersebut dilanjutkan dengan pelaksanaan Seminar/Diseminasi Buku Blok dilaksanakan pada tanggal 24-25 Januari 2014 di Hotel Clarion Makassar, pada Pertemuan Nasional Pertemuan Ilmiah

Berkala (PIB) XVIII 2014 FK Unhas. Pelaksanaan diseminasi dalam bentuk Poster. Sub-Aktivitas 3: Peningkatan Implementasi KBK

Untuk dapat menghasilkan dokter yang memiliki keterampilan tinggi dan sebagai persiapan menghadapi program internship, maka diupayakan pula pengembangan dan penguatan system pembelajaran keterampilan klinik melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut:

a. Pengadaan Barang & Civil Work b. Beasiswa Pendidikan Bergelar c. workshop

d. Non degree Training e. In House Training

a. Pengadaan Barang dan Pekerjaan Sipil (Civil Work)

Pada Tahun ketiga pelaksanaan HPEQ Project, juga telah dirampungkan pekerjaan pengadaan barang. Berikut adalah data mengenai pengadaan Barang dan sereta pekerjaan Civil Work Fakultas Kedokteran dengan pembiayaan HPEQ Project IBRD Loan-7737-ID :

Pengadaan Barang:

No

Name, Description and Identification/Ref. No. of Proc. Package Procure ment Method Contract subject to Prior Review or Post Review by WB Name and address of Contractor/Supp lier Contract Award Amount (Rp) Contract Signing Date 1 IT untuk peningkatan kualitas layanan -2012 NCB Post PT. Astragraphia Tbk 1.487.975.000 30 Sep 2013 2 Pengadaan Alat-alat Laboratorium untuk Praktek CSL-2012

NCB 1st Prior PT. Nuri Utama Sanjaya

2.616.359.000 8 Apr 2013

3 Pengadaan Buku Teks-2012 NCB Post CV. Spektra Anugrah Abadi

694.915.000 13 Jul 2013

(18)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 38

4 Pengadaan Alat-alat Laboratorium untuk Praktek Anatomi NCB Post PT. Bandung Scientific Technical Indonesia 2.454.789.000 26 Jul 2013 5 Pengadaan Alat-alat Laboratorium Terpadu

Shopping CV. Almayra 310.843.000 23 Des 2013

6 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran

Shopping Post CV. Flash Computer 490.912.000 21 Nov 2013 Civil Works No Name, Description and Identification/Ref. No. of Proc. Package Procurement Method Contract subject to Prior Review or Post Review by WB

Name and address of Contractor/Supplier Contract Award Amount (Rp) Contract Signing Date 1 Renovasi Ruangan-2012

NCB Post CV. Berkah Amanah 994.100.000 5 Sep 2013

Pengadaan barang dan jasa HPEQ project telah rampung dikerjakan ditahun 2013, terkecuali pengerjaan renovasi bangunan baru rampung dikerjakan di tanggal 13 Januari 2014 dengan berita acara perpanjangan kontrak. Dengan rampungnya seluruh pekerjaan pengadaan barang dan jasa diharapkan peningkatan kuantitas dan kualitas instruktur/dosen-dosen dapan semakin meningkat, begitupun dengan mahasiswa.

Dengan keberadaan perpustakaan sebagai sarana penunjang kegiatan belajar mengajar, yang keberadaannya mampu menjadi resource center yang sangat penting dalam pembelajaran mandiri, juga telah dilengkapi dengan Learning Resource Centre yang merupakan gabungan perpustakaan buku (hardcopy), digital library (berupa koleksi e-book, video kedokteran dan akses internet), dan manikin, serta buku teks kedokteran yang semakin lengkap, kedepannya sangat diharapkan untuk dapat menjadi tempat pembelajaran mandiri bagi mahasiswa Fakultas Kedokteran Unismuh.

Secara garis besar FK Unismuh membagi laboratorium dasar menjadi dua yakni laboratorium anatomi dan laboratorium terpadu. Laboratorium terpadu digunakan untuk praktikum ilmu dasar kedokteran seperti fisiologi, biokimia, histologi, farmakologi, mikrobiologi, parasitologi, patologi klinik, patologi anatomi dan ilmu gizi. Dalam rangka peningkatan dan pengembangan laboratorium maka akan dilakukan kegiatan-kegiatan berupa: (1) Peningkatan mutu layanan laboratorium, dan (2) Pengembangan kualitas pembelajaran berbasis laboratorium. Praktikum histologi, patologi, mikrobiologi dan parasitologi yang semula menggunakan mikroskop rencananya akan diubah menjadi berbasis IT. Praktikum ini kelak akan dilaksanakan di Lab Komputer yang telah dibangun di lantai 2 FK Unismuh. Praktikum yang

(19)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 39 menggunakan “lab basah” masih dipertahankan sesuai kebutuhan. Sedang praktikum anatomi kelak lebih difokuskan pada penggunaan model, multimedia dan kadaver yang telah diawetkan (plasticized). Kelengkapan dari laboratorum ini telah diupayakan melalui pengadaan Alat-alat laboratorium CSL dan Anatomi HPEQ Project.

b. Beasiswa Pendidikan Bergelar

Peningkatan kualitas pembelajaran ini dilakukan dengan meningkatkan kualitas pengajar atau dosen FK Unismuh. Bentuk kegiatan ini berupa pemberian beasiswa pendidikan ke jenjang spesialis, S2 dan S3. Kegiatan ini dimulai tahun 2011, dengan sebaran sebagai berikut:

a) Untuk pendidikan jenjang S2 sebanyak 7 orang pada Program Studi Biomedik. Sebanyak 6 magister Biomedik telah diluluskan dengan hasil yang memuaskan pada Desember 2013, adapun datanya sebagai berikut:

No Nama Lembaga

Tujuan

Prog. Bidang Spesialis Ket.

1 dr. A. Salsa Anggeraini UNHAS S2 Biomedik/Mikrobiologi Lulus

2 dr. Dara Ugi UNHAS S2 Biomedik/Farmakologi Lulus

3 dr. St. Nurul R. Wahyuni UNHAS S2 Biomedik/Farmakologi Lulus

4 dr. Nelly UNHAS S2 Biomedik/Fisiologi Lulus

5 dr. Nurmila UNHAS S2 Biomedik/Fisiologi Lulus

6 dr. Ami Febrisa UNHAS S2 Biomedik/Fisiologi Lulus

7

dr. Irwan Ashari UGM S2 MEU Tahap

proposal

b) Untuk pendidikan jenjang S3 sebanyak 1 orang pada Program Studi Pendidikan Kedokteran, dengan data sebagai berikut:

No Nama Lembaga Tujuan Prog. Bidang

Spesialis

Keterangan

1 dr. Mifyahul Akhyar Univ. Hiroshima Jepang

S3 Biomedik Semester 6 sampai dengan Mar 2014

c. Workshop

a) Workshop Pembimbingan Klinik

Aktivitas workshop ini narasumbernya dari Universitas Hasanuddin dan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, aktivitasnya dilaksanakan pada

(20)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 40 tanggal 3-4 Juli 2012 di FK Unismuh. Pada Aktivitas ini, pesertanya yang merupakan dosen di rumah sakit mitra yang diharapkan dapat memberikan pembimbingan klinik sesuai dengan SKDI dan Al-Islam, sehingga keluarannya yakni dokter muda yang sedang menjalani pendidikan profesi tersebut telah sesuai dengan standar kompetensi yang diharapkan.

Sebagai kelanjutan dari kegiatan workshop pembimbingan klinik dilakukan pelatihan untuk pembuatan logbook dan buku pembimbingan klinik (Sub-Aktivitas 2 pengembangan kurikulum mikro

b)Workshop Pengembangan Team Based Learning (TBL)

Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari, yaitu pada tanggal 15-16 Maret 2013. Pemateri berasal dari FK Unhas dengan peserta adalah dosen yayasan FK Unismuh. Hasil dari workshop ini adalah lahirnya suatu metode diskusi alternatif dengan menekankan pada Directed Self Learning.

Dengan model pembelajaran Directed Self Learning mahasiswa diberi tugas untuk mempelajari suatu topik (di rumah), dengan diberikan refensi bahan bacaan maupun artikel. Pertemuan berikutnya adalah tatap muka, mahasiswa dibagi dalam kelompok kemudian membahas soal-soal yang diberikan oleh dosen. Model diskusi ini bisa dilaksanakan pada kelas besar oleh 1 (satu) dosen pengampuh. Metode Directed Self Learning sesuai dengan kondisi FK Unismuh saat ini dengan ketersediaan SDM yang masih sangat terbatas.

d. Non degree Training

Merupakan Pelatihan dengan mengirim SDM FK Unismuh baik itu tenaga pengajar maupun staf untuk mengikuti pelatihan khusus, untuk lebih meningkatkan kemampuan di bidang tersebut. Adapun pelatihan yang diikuti untuk mendukung peningkatan implementasi KBK adalah sebagai berikut:

No Nama Kegiatan Thn Pelaksanaan Kegiatan Tanggal Pelaksanaan kegiatan No Surat Persetujuan PIU

1 Short Course Pelatihan EKG 2011 14 - 16 Juli 2011 334-b/E3-HPEQ/04.11 2 Short Course Pelatihan ACLS 2011 25 - 27 Nov 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11

3 Magang Tenaga Laboran 2011 6 - 19 Des 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11

4 Pelatihan ATLS 2012 1-3 Feb 2013

1213-b/E3-HPEQ/07.12

5 Pelatihan ACLS 2012 7-9 Juni 2012

1213-b/E3-HPEQ/07.12 6 Short Course Komunikasi

Dokter Pasien 2012 19-20 Okt 2012

1213-b/E3-HPEQ/07.12

(21)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 41

7 SC EKG 2013 29-31 Sep 2013

473-b/E3-HPEQ/04.13 8 SC ATLS 2013 25-27 Okt 2013 & 15-17 Nov 2013 473-b/E3-HPEQ/04.14

9 SC ACLS 2013 15-17 Mar 2013 & 13-15 Sep 2013 473-b/E3-HPEQ/04.15

10 SC ACLS 2013

20-22 Des 2013 & 7-9 Feb 2014

Berita Acara Monev & Visitasi PHK PKPD Thn 2013 11 NDT PBL dan CSL di Malaysia 2013 19-26 Mei 2013 482-b/E3-HPEQ/04.13 12 SC Penulisan Naskah Publikasi 2013 17-18 Sep 2013 473-b/E3-HPEQ/04.13 13 SC Pelatihan Metodologi

Penelitian dengan Statistik

Multivariat 2013

19-23 Nop 2013 Berita Acara Monev & Visitasi PHK PKPD Thn 2013

a) Pelatihan EKG

EKG atau Elektrokardiografi adalah ilmu yang mempelajari aktivitas listrik jantung. Elektokardiogram adalah suatu grafik yang menggambarkan rekaman listrik jantung. Pelatihan EKG Dasar adalah pelatihan dasar mengenai jantung.

Kegiatan ini dilaksanakan oleh PERKI Cabang Makassar, dan FK Unismuh mengirimkan Dosennya untuk mengikuti pelatihan tersebut melalui pembiayaan HPEQ Project pada tahun pertama dan ketiga, dengan tujuan agar jumlah instruktur EKG bertambah. Adapun tenaga pengajar/dosen yang mengikuti pelatihan tersebut adalah dosen yayasan FK Unismuh.

Tahun pertama di ikuti oleh dr. Dara Ugi, pelatihan berlangsung selama 3 hari sejak tanggal 14 sampai dengan 16 juli 2011.

Tahun ke dua di iukuti oleh dr. A. Pudya H. Pratiwi dan dr. As’ari As’ad, pelatihan berlangsung selama 3 hari sejak tanggal 29 sampai dengan 31 Agustus 2013

Pemateri yang membawakan pelatihan ini berasal dari PERKI Cabang Jakarta dan Makassar, dengan materi, yaitu :

i) Gambaran EKG kelainan non kardiak

ii) Gambaran EKG dengan gejala dan tanda klinis

iii) Praktek membaca dan menilai gambaran EKG untuk aplikasi klinis iv) Gambaran tambahan pada kelainan kegawadaruratan kardiovaskular

b) Pelatihan ACLS

Pelatihan ACLS (Advanced Cardiac Live Support) merupakan pelaksanaan kegiatan yang telah dilaksanakan dari tahun pertama sampai dengan tahun ketiga pelaksanaan kegiatan HPEQ Project. Hal tersebut dimaksudkan agar jumlah tenaga Dosen untuk dapat menjadi instruktur semakin bertambah.

(22)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 42 Pada tahun pertama , pelatihan diikuti oleh dr. Nelly Mashuri. Pelatihan berlangsung selama tiga hari, dari tanggal 25 sampai dengan 27 November 2011. Tahun kedua pelatihan ACLS pelatihan diikuti oleh dr. Nur Faidah, pelatihannya pun berlangsung selama tiga hari, dimulai tanggal 7 sampai dengan tanggal 9 Juni 2012. Pada tahun ketiga pelaksanaan pelatihan ACLS dilakukan dalam 2 tahap, tahap pertama merupakan pengajuan kegiatan yang dilakukan melalui TOR kegiatan di awal tahun 2013 sedangkan untuk pengiriman tahap kedua merupakan pengajuan kedua pada tanggal 29 bulan Oktober 2013 saat kunjunga Tim Reviewer Dikti-HPEQ Project (Ibu Setyo Pratiwi & Ibu Erlina Marfianti). Pengajuan ini dilakukan karena masih terdapat dana efisiensi yang memungkinkan untuk membiayai pelatihan ACLS tahap kedua.

Pelatihan ACLS (Advanced Cardiac Live Support) dilaksanakan oleh PERKI Cabang Makassar di hotel Singgasana Makassar, pada tahap pertama dilaksanakan selama 3 hari pada tanggal 15-17 Maret 2013. Pada periode ini FK unismuh mengirimkan dua orang dosen yayasan yakni dr. Nurmila dan dr. Rima January.

Pada periode kedua pelatihan ACLS dilaksanakan 3 hari pada tanggal 20-22 Oktober 2013. Pada periode ini FK unismuh dengan pembiayaan HPEQ Project telah meregistrasi delapan orang dosen yayasan, namun pada akhirnya yang dapat mengikuti pelatihan tersebut hanya 5 orang doter dikarenakan quota peserta pelatihan telah terpenuhi, adapun 3 dosen yayasan FK unismuh akan mengikuti pelatihan ACLS pada periode 7-9 Februari 2014. Berikut adalah peserta ACLS untuk periode kedua sebagai berikut:

No Periode 20-22 Oktober 2013 Periode 7-9 Februari 2014

1 dr. Ami Febrisa dr. A. Tenri Padad

2 dr. Samsani dr. Ummu Kalzum M.

3 dr. Pudya Hanum Pratiwi dr. Yasser Fananie

4 dr. A. Arwinny -

5 dr. M. Arier Kamaruddin -

Materi Pelatihan ACLS dibawakan oleh narasumber dari PERKI Cabang Jakarta dan Makassar, dengan materi sebagai berikut :

i. Tatalaksana jalan nafas

ii. Patokan Pembacaan dan Interpretasi EKG pada henti jantung iii. Terapi listrik Defibrilasi,kardioversi,AED dan pacu jantung iv. Perawatan pasca henti jantung

v. Bradikardia vi. Takikardia

(23)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 43 viii. Hipotensi,syok dan edema paru akut

ix. Obat-obatan yang digunakan dalam Bantuan Hidup Jantung Lanjut x. Tim Darurat Medis

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan tambahan pengetahuan kepada dokter umum termasuk dosen FK Unismuh mengenai :

i. Tanda-tanda kegawatan kardiovaskuler

ii. Kecepatan dan ketepatan dalam menilai hemodinamik dan gangguan jantung

iii. Pengenalan dan pengetahuan penyakit SKA,aritmia dan payah jantung iv. Kecepatan,ketepatan dan keterampilan dalam melaksanakan Bantuan

Hidup Dasar dan Bantuan Hidup Lanjut

v. Ketepatan waktu pengambilan tindakan dengan dengan obat,kardioversi dan defibrilasi

c) Pelatihan ATLS

Kegiatan ini dilakukan Pada tahun ke dua dan ke tiga pelaksanaan kegiatan HPEQ project, namun untuk pelaksanaan pada tahun kedua mundur ke tahun ketiga (2013) dikarenakan jumlah peserta yang melebihi kuota peserta sehingga beberapa peserta diikutkan pada periode berikutnya, termaksud peserta dari FK Unismuh.

Tahun ke dua FK unismuh mengirimkan 2 orang peserta yakni dr. Nurmila dan dr. Ami Febriza dan di tahun ketiga juga dikirim 2 peserta yakni dr. Ummu Kalzum dan dr. Samsani. Pelatihan ini berlangsung selama 3 hari, periode tahun kedua pada tanggal 1-3 Februari 2013 dan periode tahun ketiga pada tanggal 25-27 Oktober 2013 dan 15-17 November 2013, bertempat di Gedung PSC (Public Safety Centre) Makassar.

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan tambahan pengetahuan kepada dokter umum termasuk dosen FK Unismuh, mengenai masalah penanganan utama bagi para dokter umum di sebuah instansi gawat darurat rumah sakit terhadap suatu bentuk trauma terhadap:

1. Penanganan jalan napas 2. Pendarahan

3. Trauma Kepala 4. Trauma Dada

5. Trauma Abdomen dan Panggul

6. Trauma pada tulang serta otot dan sekitarnya pada ekstremitas 7. Triase dan bencana alam atau kecelakaan masif

Dengan diikutkannya lagi empat orang dosen yayasan pada pelatihan ini, maka bertambalah dosen yayasan yang dapat menjadi instruktur.

(24)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 44

d) Short Course Pembelajaran Komunikasi Dokter Pasien

Pelatihan ini adalah dilaksanakan bekerjasama dengan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dengan mengirimkan 4 dosen yayasan FK Unismuh yang ditunjuk langsung dengan Dekan FK unismuh (berdasarkan surat tugas).

Pelatihan ini berlangsung pada tahun kedua, pada tanggal 19-20 Oktober 2012 bertempat di FK Universitas Muhammadiyah Makassar.

Pelatihan ini bertujuan untuk menghasilkan dosen-dosen yang memiliki kemampuan transfer ilmu berupa teknik komunikasi yang baik kepada pasien dan diterapkan dalam proses pembelajaran keterampilan klinik, dan pada pelatihan ini dihasilkan berupa Matriks Distribusi Kompetensi Komunikasi Efektif dalam Blok PBL di Fakultas Kedokteran Unismuh.

e) Short Course Pembelajaran Kurikulum PBL

Pelatihan Pembelajaran kurikulum PBL dilaksanakan bekerjasama dengan Universitas Sains Malaysia dengan mengirimkan 3 dosen yayasan FK Unismuh yang ditunjuk langsung dengan Dekan FK unismuh (berdasarkan surat tugas) yakni dr. Nurmila, dr. Nur Faidah dan dr. Samsani Arif.

Pelatihan yang berlangsung selama 3 hari pada tanggal 21-23 Mei 2013, bermaksud untuk bertukar pengalaman dosen terhadap pengembangan Kurikulum secara umum dan sistem PBL (Pelaksanaan, modul dan evaluasi PBL) di USM.

f) Short Course Management dan Teknik Pelaksanaan CSL

Pelatihan Management dan Teknik Pelaksanaan CSL dilaksanakan bekerjasama dengan Universitas Sains Malaysia (USM) dengan mengirimkan 3 dosen yayasan FK Unismuh yang ditunjuk langsung dengan Dekan FK unismuh (berdasarkan surat tugas) yakni dr. Nelly, dr. Ami Febrisa dan dr. Andi Salsa Anggeraini.

Pelatihan yang berlangsung selama 3 hari, pada tanggal 21-23 Mei 2013, bermaksud untuk bertukar pengalaman dosen terhadap kurikulum dan pengaturan kegiatan CSL, manajemen dan teknik pelaksanaan CSL, serta penguasaan alat dan manekin yang digunakan di Laboratorium CSL di USM. USM memiliki Pusat Keterampilan Klinik (Clinical Skill Centre) yang lengkap, sehingga mampu menciptakan “clinical environment”. USM memiliki fasiltas CSL yang tersusun per-sistem organ yang terintegrasi serta kurikulum yang inovatif.

(25)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 45

g) Short Course Penulisan Naskah Penelitian Kedokteran

Kegiatan ini dilakukan pada tanggal 16-17 september 2013 dengan mengirimkan 3 dosen yayasan FK Unismuh, yaitu dr. Ummu Kalzum, dr. A. Tenri Padad, Juliani Ibrahim, PhD, SKM untuk mengikuti pelatihan penulisan naskah publikasi penelitian pendidikan kedokteran di Bagian Pendidikan Kedokteran Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Tujuan dari pengiriman peserta untuk pelatihan tersebut adalah dihasilkannya staf dosen yang memiliki kemampuan dalam penulisan naskah publikasi penelitian pendidikan kedokteran.

h) Short Course Pelatihan Metodologi Penelitian dengan Statistika Multivariat

Diakui bidang penelitian masih terasa sangat lemah baik di kalangan dosen FK Unismuh. Jumlah penelitian dan kualitas penelitian masih kurang dari yang diharapkan. Dengan kegiatan ini, diharapkan para dosen memiliki kesempatan meningkatkan kesempatan dosen muda untuk meningkatkan reputasinya di tingkat nasional dengan menulis pada jurnal-jurnal bereputasi baik yang menjadi dasar pengembangan keilmuannya. Selain itu kegiatan tersebut dapat meningkatkan profesionalitas dan akuntabilitas dalam penyelenggaraan pendidikan.

Pada Pelatihan Metodologi penelitian yang dilaksanakan oleh Universitas Kedokteran Hewan Unair, dikirim 4 dosen tetap FK Unismuh, yaitu Juliani Ibrahim, Phd, SKM, dr. Yasser A. Fananie, dan dr. A. Tenri Padad, dan dr. Wiwiek Dewiyanti H., M.Kes, Sp.KK. Pelaksanaan kegiatan pada tanggal 19– 23 November 2013, bertempat di Fakultas Kedokteran Hewan Unair Kampus C Mulyorejo, Surabaya

e. In House Training

Merupakan pelatihan yang dilaksanakan di lingkungan Fakultas Kedokteran Unismuh yang diperuntukkan untuk tenaga pengajar/Dosen untuk lebih meningkatkan kemampuan dosen sebagai tenaga instruktur ataupun tenaga pembimbing.adapun jenis in house training yang telah dilaksanakan dari tahun pertama sampai ketiga HPEQ Project, berupa:

(1) Peningkatan kuantitas dan kualitas instruktur/dosen-dosen pembimbing keterampilan klinik

(2) Pengembangan media pembelajaran keterampilan klinik (3) Penguatan metode Early Clinical Exposure.

(26)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 46 Berikut adalah keseluruhan IHT yang telah dilaksanakan sebagai berikut:

a) IHT Integrasi KBK Strategi PBL dengan AIK

Pelaksanaan pelatihan integrasi KBK starategi PBL dengan AIK pada tahun pertama kegiatan HPEQ project yakni pada tanggal 24-25 Juni 2011. Pemateri pada pelatihan ini dalah dr.H. Agus Taufiqurrahman, M.Kes, Sp.S dari institusi FK UII Yogyakarta, dr. Budu, Ph.D, Sp.M-KVR (FK Unhas), Prof. dr. A. Husnih Tanra, Ph.D, Sp.An(K) (FK Unhas) dan pemateri dari Unismuh adalah bapak KH. Iskandar Tompo.

Tujuan dari pelatihan ini dalah agar peserta memahami metode pembelajaran KBK melalui strategi pendekatan PBL dan dapat mengintegrasikan materi pembelajaran AL Islam dan Kemuhammadiyahan pada kurikulum FK Unismuh.

b) In House Training Instruktur CSL

Keterampilan klinik adalah sebuah pembelajaran yang melibatkan unsur knowledge, attitude dan psikomotorik dengan porsi yang terbesar pada aspek psikomotorik, maka dipandang perlu untuk dilakukan kegiatan pelatihan Instruktur CSL. Pelatihan Instruktur CSL dilakukan pada tahun pertama sampai dengan tahun ketiga. Peserta setiap tahun perlaksanaan berbeda, pada tahun pertama adalah dosen yayasan angkatan pertama dan kedua dari FK Unismuh serta dosen klinik, sedang untuk tahun ketiga adalah Dosen angkatan 2013 dan dosen klinik yang belum mengikuti pelatihan CSL periode sebelumnya.

Pelatihan Instruktur CSL pada tahun pertama pada tanggal 25-26 November 2011, tahun kedua dilaksanakan pada tanggal 7-8 September 2012 dan ditahun ketiga pada tangggal 14-15 November 2013.

No Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Thn Pelaksanaan Kegiatan Tanggal Pelaksanaan kegiatan No Surat Persetujuan PIU

1 IHT Integrasi KBK strategi

PBL dengan AIK IHT 2011

24-25 Juni 2011

334-b/E3-HPEQ/04.11 2 IHT Instruktur CSL IHT 2011 25-26 Nov

2011

334-b/E3-HPEQ/04.11 3 IHT Instruktur CSL IHT 2012 7-8 Sep 2012

1213-b/E3-HPEQ/07.12 4 IHT Instruktur CSL IHT 2013 14-15 Nov

2013

473-b/E3-HPEQ/04.13 5 Pembimbing Klinik IHT 2013 13-14 Juli

2012

473-b/E3-HPEQ/04.13 6

IHT Penulisan Naskah Publikasi Pendidikan Kedokteran IHT 2013 11-12 Okt 2013 473-b/E3-HPEQ/04.13

(27)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 47

c) In House Training Pembimbingan Klinik

Kegiatan in House Training Pembimbingan Klinik ini berlangsung selama 2 hari dari tgl 13-14 Juli 2013, dimana pemateri dan Instruktur berasal dari Fakultas Kedokteran UMY yakni dr. Siti Aminah, M.Kes, Sp.KK dan dari Kepanitraan Klinik RS Syech Yusuf Gowa dr. Fitriani Mangerangi, Sp.KK. Peserta berasal dari dosen pembimbing klinik RSUD Syekh Yusuf Gowa, RS Pelamonia, RSIA Khadijah I dan III, BKMM, serta dosen yayasan & kepaniteraan Unismuh Makassar.

Selama dua hari peserta antusias mengikuti pelatihan untuk meningkatkan kompetensi dan kualitas clinical teaching dosen pembimbing dalam pendidikan tahap profesi, karena Berdasar hasil evaluasi diri, permasalahan terkait proses pembelajaran tahap profesi adalah variasi proses pendidikan klinik (BST, RK, CSS, PK, MiniCex) di berbagai RS pendidikan dan perbedaaan persepsi dosen pembimbing klinik. Hal ini disebabkan banyak pembimbing klinik yang tidak tersertifikasi Clinical Teaching, sedangkan akar permasalahan terkait mutu lulusan adalah rendahnya kualitas implementasi KBK di tahap sarjana dan profesi serta kemampuan self directed learning mahasiswa yang masih rendah. Solusi alternatifnya adalah peningkatan clinical reasoning mahasiswa melalui peningkatan kompetensi clinical teaching dosen pembimbing klinik.

d) In House Training Penulisan Naskah Publikasi Penelitian

Civitas akademika Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar merupakan sumber daya yang dituntut untuk memiliki kemampuan yang lebih dari masyarakat biasa karena kapasitasnya yang lebih intens berinteraksi dengan ilmu pengetahuan. Hal tersebut sudah sepatutnya mampu mengaktualisasikan kompetensinya, bukan sekedar kegiatan penelitian, tetapi mampu untuk menulis hasil penelitian tersebut dalam media publikasi, baik yang bertaraf nasional, regional, maupun internasional. Hal ini dapat berkontribusi positif bagi permasalahan dan kesejahteraan bangsa. Oleh karena itu diperlukan peningkatan pengetahuan dalam menulis naskah/artikel ilmiah melalui pelatihan penulisan naskah publikasi penelitian. Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan 11-12 Oktober 2013 selama 2 hari dengan menghadirkan pembicara Prof. Dr. Siti Muslimah Widyastuti, M.Sc (FK UGM) dan Prof. Dr. Dr. Gatot S. Lawrance, Sp.PA, Sp.F,DFM (FK Unhas). Kedua pemateri tersebut telah memiliki latar belakang sebagai reviewer nasional untuk penulisan naskah publikasi penelitian.

Para peserta yang mengikuti penelitian ini diminta untuk membawa proposal penelitiannya untuk dijadikan bahan diskusi. Pada pelatihan Penulisan Naskah Publikasi Penelitian ini menghasilkan dosen pembimbing klinik yang berkompeten dalam clinical teaching, yang selanjutnya diharapkan secara umum mampu membimbing mahasiswa dalam penyusunan karya ilmiah dan penulisan tugas akhir, dan khususnya mampu menghasilkan

(28)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 48 naskah-naskah ilmiah yang dapat dipublikasikan baik regional, nasional maupun internasional.

Sub-Aktivitas 4: Evaluasi Kurikulum

Kurikulum yang telah dikembangkan dan diimplementasikan perlu dievaluasi. Evaluasi kurikulum merupakan bagian dari sistem jaminan mutu yang harus dikembangkan di setiap Universitas. Evaluasi program bertujuan untuk menjamin akuntabilitas dan mutu institusi serta merupakan wujud pertanggung jawaban intstitusi terhadap stakeholder. Untuk institusi pendidikan kedokteran FK Unismuh, evaluasi yang dilakukan berhubungan dengan evaluasi pelaksanaan kurikulum dari sistem manajemen pelaksanaan pendidikan. Evalusi ini akan dilakukan setiap akhir tahun untuk mengevaluasi implementasi pelaksanaan kurikulum di FK Unismuh.

Adapun yang telah dilaksanakan pada kegiatan ini adalah sebagai berikut :

a. Short Course Evaluasi Kurikulum

Short Course evaluasi kurikulum berlangsung selama dua hari yaitu pada tanggal 17-18 Oktober 2012 yang bertempat di ruang pertemuan FKIK Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Jumlah peserta yang mengikuti pelatihan ini sebanyak 2 orang yang terdiri dari dosen tetap Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar yang ditunjuk langsung oleh dekan FK Unismuh.

Di hari pertama, kegiatan pelatihan ini mulai dengan materi mengenai kurikulum kedokteran Islam yang diusung oleh Kedokteran Muhammadiyah se-Indonesia. Materi ini dibawakan oleh salah satu staf dosen yang menangani pengembangan kurikulum kedokteran Islam di FKIK UMY. Setelah meteri terkait kurikulum kedokteran Islam, kemudian dilanjutkan dengan evaluasi proses pembelajaran. Setelah penyajian materi, para peserta langsung mengikuti salah satu kegiatan pembelajaran dan mensimulasikan cara penilaian dari proses kegiatan tersebut.

Di hari kedua, peserta memperoleh materi mengenai gambaran umum tahapan evaluasi kurikulum, kurikulum Pendidikan Dokter dan implementasi evaluasi kurikulum yang dilaksanakan di UMY. Setelah ketiga materi tersebut, para peserta membuat tugas terkait evaluasi kurikulum secara mandiri.

Dari kegiatan tersebut diperoleh:

1) Pengetahuan mengenai tahapan evaluasi kurikulum

2) Pengetahuan mengenai bagian-bagian dari kurikulum yang dievaluasi 3) Pengetahuan mengintegrasikan kurikulum kedokteran Islam ke dalam

kurikulum dan proses pembelajaran kedokteran/mapping kurikulum kedokteran Islam.

(29)

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar 49

b. Workshop Evaluasi Kurikulum

Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari pada tanggal 16-17 November 2012 dengan peserta berasal dari dosen Yayasan Unismuh (kedokteran, MKDU, AIK), dan pemateri berasal dari FK UNHAS (dr.H. Mahmud Ghaznawie, Ph.D, Sp.PA(K)). Selama dua hari pelaksanaan kegiatan berlangsung dengan baik dan lancar.

Dari workshop Evaluasi Kurikulum ini diperoleh beberapa masukan terhadap kurikulum masing-masing blok kedepannya, sebagai berikut:

1. Mulai angkatan 2013 semua mahasiswa baru FK UNISMUH tinggal di asrama selama 1 tahun pertama.

2. Materi Mata kuliah Al-ISLAM dan Kemuhammadiyahan 1 dan 2 merupakan materi dasar mengenai aqidah, tauhid, shalat, puasa, sifat-sifat terpuji Rasulullah, Menggunakan buku SKKDM sebagai rujukan. Selain diberikan formal pada mata kuliah juga diberikan pada saat kegiatan pembinaan di asrama (poin 1).

3. Pengkaderan dan pendidikan akhlak mahasiswa baru FK Unismuh dilaksanakan sepanjang semester 1 & 2 (tahun pertama) melalui materi-materi dan aplikasi keilmuan dalam kehidupan sehari-hari. Kegiatan ini berlangsung pada saat kegiatan pembinaan di asrama (poin 1).

4. Mata kuliah Umum (MKU) Manajemen Islam 1 dan 2 dikeluarkan dari kurikulum formal. Materi dari Manejemen Islam 3 mengenai manajemen puskesmas dan rumah sakit dialihkan ke mata kuliah Ilmu Kesehatan Masyarakat (IKM), sehingga jumlah SKSnya dinaikkan menjadi 3 SKS.

5. Mata Kuliah Manajemen Islam 1 dan 2 menjadi mata kuliah pilihan.

6. Mata kuliah Manajemen Bencana beralih dari mata kuliah pilihan menjadi mata kuliah umum.

7. Materi Kedokteran Islam diintegrasikan kedalam blok-blok kedokteran

Aktivitas 4 : Pengembangan Kualitas Assesment

Sub-Aktivitas 1: Pengembangan Sistem Assessment

Pengembangan sistem asssessment dilaksanakan dalam bentuk kegiatan workshop policy study. kegiatan tersebut dilaksanakan dalam dua pada tanggal 2-3 Desember 2011. Pembicara pakar pada workshop tersebut adalah dr. Sri Sudari, M.Kes dari FFK UII Yogyakarta, dr. Irwin Aras, M.Epid dan dr. Sri Asriani, Sp.Rad dari FK Unhas Makassar.

Referensi

Dokumen terkait

Siswa mengamati dan guru menjelaskan tentang pengukuran berat, macam-macam satuan berat dan cara membulatkan berat suatu benda yang berada disekitarnya5. Guru memberikan kesempatan

Mendorong dan Mempersiapkan Program peserta untuk menjadi Techno‐preneur muda Berupa Beasiswa Reguler ditambah fasilitas untuk mendapatkan pelaksanaan atau implementasi

Efektivitas Metode Quantum Memory "Flow" Dalam Meningktkan Katerampilan Menulis Bahasa Perancis Siswa Kelas XI Bahasa SMA Negeri 1 Cicalengka Tahun Ajaran

 Dapat diketahui juga bahwa perbandingan rata-rata waktu tunggu customer dalam antrian dengan kebijakan rata – rata waktu tunggu customer yang ditetapkan

Sistem ember adalah salah satu sistem pemerahan yang menggunakan mesin sebagai pengganti tangan yang dapat dipindah-pindah dari tempat satu ke tempat lain.

Hasil dari wawancara kepada responden mengenai pengetahuan nelayan terhadap larangan penggunaan alat tangkap Dogol (Pukat hela) yang terdapat pada Peraturan Menteri

Pada hari ini Jumat tanggal Dua Puluh Dua bulan September tahun Dua Ribu Tujuh Belas, Pokja ULP.. Jasa-Penyelenggaraan Gema Sapa untuk Satuan Kerja Deputi 3 Badan POM,

[r]