• Tidak ada hasil yang ditemukan

Indo Premier Investment Management Market Update. Jakarta, 14 Maret 2013

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Indo Premier Investment Management Market Update. Jakarta, 14 Maret 2013"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

Jakarta, 14 Maret 2013

Indo Premier

Investment Management

(2)

| Page 2

Agenda

1. Kondisi Ekonomi

2. Pasar Obligasi

(3)
(4)

Ekonomi Global Mulai Pulih, Walaupun Masih Melambat

| Page 4

Pertumbuhan ekonomi di global terlihat masih melambat. Terilihat dari tren angka pertumbuhan ekonomi kuartalan dunia dan beberapa negara dengan kontribusi besar terhadap PDB dunia yang menurun.

Tren Purchasing Manager Index (PMI) juga mengindikasikan aktivitas industri melambat pada 2012, namun tren jangka pendek terlihat mulai pulih. PMI di kawasan Eurozone, trennya mulai meningkat walaupun masih mengindikasikan kontraksi pada aktivitas industri. Angka PMI di bawah 50 mengindikasikan kontraksi pada aktivitas industri sedangkan angka PMI di atas 50 mengindikasikan pertumbuhan aktivitas industri. Sementara PMI China konsisten berada di atas 50 dalam tiga bulan terakhir. PMI US mulai naik di atas 50 meskipun terlihat fluktuatif.

Sumber: Bloomberg, diolah

-6 -1 4 9 14 M a r-0 6 D e c-0 6 S e p -0 7 Ju n -0 8 M a r-0 9 D e c-0 9 S e p -1 0 Ju n -1 1 M a r-1 2 D e c-1 2

US GDP growth China GDP growth

Eurozone GDP growth World GDP growth

Pertumbuhan Ekonomi 40 45 50 55 60 Ja n -1 1 A p r-1 1 Ju l-1 1 O ct -1 1 Ja n -1 2 A p r-1 2 Ju l-1 2 O ct -1 2 Ja n -1 3

US PMI Euro PMI

China PMI Threshold

(5)

| Page 5

Ekonomi Indonesia Tumbuh Stabil

6,23 6,5 7 0 1 2 3 4 5 6 7 8 2005 2007 2009 2011 2013 2015 2017

Pertumbuhan tahunan PDB Indonesia Proyeksi Pertumbuhan PDB Indonesia

Sumber: BPS, IMF, Bloomberg, diolah

• Konsumsi masyarakat dan investasi menjadi pendorong utama pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Penurunan nilai Ekspor bersih merupakan dampak dari meningkatnya nilai Investasi.

• Pertumbuhan ekonomi Indonesia terlihat stabil meskipun terjadi penurunan kinerja pengeluaran pemerintah dan perdagangan luar negeri. Pertumbuhan Indonesia dapat mencapai 7% per-tahun pada tahun 2017.

6,20% 6,46% 6,23% -15% -10% -5% 0% 5% 10% 15% 2010 2011 2012 Household Cons. Govt. Cons. Investment Net Export GDP

+

(6)
(7)

| Page 7

• Kinerja ekonomi yang sangat kokoh terhadap eksposur global, menjadikan rating utang Pemerintah Indonesia kembali ke level layak investasi. Hal ini didukung pula oleh kenaikan rating utang perusahaan-perusahaan di Indonesia. Sebagai catatan, di saat yang bersamaan, rating utang negara maju malah mengalami penurunan.

• Ke depan, rating utang Pemerintah Indonesia akan terus membaik jika adanya pembangunan infrastruktur, penurunan subsidi dan penurunan tingkat korupsi.

Peringkat Utang RI Kembali ke Layak Investasi

Sumber: Bloomberg & Indo Premier Investment Management

1 9 9 7 1 9 9 8 1 9 9 9 2 0 0 0 2 0 0 1 2 0 0 2 2 0 0 3 2 0 0 4 2 0 0 5 2 0 0 6 2 0 0 7 2 0 0 8 2 0 0 9 2 0 1 0 2 0 1 1 2 0 1 2 2 0 1 3 BBB- BBB-BB+ BB-B+ (- outlook) B- B B+ BB- BB BB+ Ju n k G ra d e In v e st m e n t G ra d e

Rating Fitch untuk Pemerintah Indonesia

Rata-rata Rating Emiten Obligasi

2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 BBB+ A- A-A A+

(8)

| Page 8

Risiko Inflasi dari Kenaikan Harga BBM Bersubsidi

Sumber: IPIM

• Pemerintah kembali

mempertimbangkan untuk

menaikan harga BBM bersubsidi guna mengurangi beban subsidi di APBN. Apabila hal ini direalisasikan, maka akan menimbulkan risiko Inflasi.

• Risiko kenaikan inflasi ke depan telah diantisipasi oleh pelaku pasar dengan naiknya yield Pemerintah

tenor 10-tahun. Jika yield

Pemerintah tenor 2-tahun berbalik naik maka kekhawatiran risiko inflasi ke depan semakin tinggi di mata pelaku pasar .

(9)
(10)

| Page 10

Bullish Market, IHSG masih MURAH!

Sumber: Bloomberg, IPIM

Kondisi bullish tidak hanya terjadi di pasar saham Indonesia saja. Yang mengalami pertumbuhan paling besar dari awal tahun 2013 (YTD) adalah Nikkei sebesar 17,74%. Kemudian diikuti oleh Philippine, Thailand,

kemudian baru Indonesia (JCI).

Yield SUN 10 tahun menunjukan pergerakan yang terus menurun bahkan menunjukan di bawah rata-rata

beberapa tahun terakhir, sementara Price Earning (PE) IHSG masih berada pada rata-rata. Padahal berdasarkan teori, pergerakan PE IHSG berbanding terbalik terhadap pergerakan yield SUN 10yr. Inilah yang menunjukan bahwa IHSG masih MURAH!!

Kinerja YTD 2013 (%)

9,57 10,27 12,02 13,42 16,58 17,74 FTSE DJIA JCI Thailand Philippine Nikkei

(11)

| Page 11

Target Indeks 2013: Potensi Mencetak Rekor

• IHSG berpotensi mencetak rekor pada tahun 2013.

• Potensi tersebut didukung oleh kontribusi konsumsi, investasi dan pengeluaran pemerintah yang tinggi pada struktur PDB Indonesia sehingga lebih tahan terhadap krisis global.

Target IHSG 2013: Growth Approach

Sumber: IPIM, Bloomberg

Target IHSG 2013: Equity Bond Approach

(12)

| Page 12

Kinerja Reksa Dana IPIM per Februari 2013

Produk Reksa Dana 1 Bulan 3 Bulan Dari Awal

Tahun (YTD) 1 Tahun

Premir Pasar Uang 0,43% 1,23% 0,87%% 5,04%

Tolak Ukur 0,21% 0,62% 0,43% 2,63%

Premier Campuran Fleskibel 7,90% 10,48% 8,91% 9,08%

Tolak Ukur 5,12% 8,24% 7,44% 14,89%

Premier ETF LQ-45 (R-LQ45X) 8,11% 13,14% 11,78% 18,75%

Tolak Ukur 8,34% 13,47% 12,20% 19,05%

Premier ETF IDX30 (XIIT) 8,37% 13,30% 12,26%

-Indeks IDX30 8,73% 13,66% 12,83%

(13)

THANK YOU

-PT Indo Premier Investment Management

Wisma GKBI Lt.7 Suite 719

Jl. Jenderal Sudirman No.28

Jakarta 10210

Telp: +6221-5793.1260

Fax: +6221-5793.1222

(14)

DISCLAIMER

This document has been prepared based on the information and data received from the Company. The information and data presented in this document has not been independently verified. No representation, warranty, express or implied, is made as to, and no reliance should be placed on, the fairness, accuracy, completeness or correctness of the information and opinions in this presentation. None of the Company or any of its agents or advisers, or any of their respective affiliates, advisers or representatives, undertake to update or revise any statement, whether as a result of new information, future events or otherwise and none of them shall have any liability (in negligence or otherwise for any loss howsoever arising from any use of this presentation or its contents.

This document is strictly confidential to the recipient, may not be reproduced, retransmitted or further distributed to any other person or entity, in any form, in whole or in part for any purpose. The information contained in this presentation is for informational purposes only and does not constitute an offer or invitation to sell or the solicitation of an offer to make investment in the Company. This document should not, nor should anything contained in it, for the basis, or be relied upon in any connection with any such contract of commitment whatsoever, and does not constitute a recommendation regarding investment in the Company. This document is intended only for the recipient of the document and may not be retransmitted or distributed by them to any other persons.

This document should not be treated as advice relating to legal, taxation, financial, accounting or investment matters. By reading this document you (i) acknowledge that you will be solely responsible for your own assessment of the market and the market position of the Company and of the risks and merits of any investment in the Company, and that you will conduct your own analysis and be solely responsible for forming your own view of the potential future performance of Company’s business and (ii) agree to be bound by the foregoing terms and to keep this presentation and the information

Referensi

Dokumen terkait

1. Penggunaan Laboratorium pada Pembelajaran IPA di MIN Model Tambak Sirang Laut. Intensitas penggunaan laboratorium pada pembelajaran IPA di MIN Model. Sesuai hasil

Yang menjadi peluang untuk produk Diva ditinjau dari produk kompetitor (produk MuM) adalah produk Diva memiliki lebih banyak varian produk dengan bahan baku yang fresh dan

Sehingga dengan semakin kuatnya karakteristik franchise lokal yang berasal dari Surabaya, diharapkan hal tersebut dapat menjadikan resto Kampoeng Steak sebagai salah

Untuk media pendukung satu dengan media pendukung lainnya tidak banyak yang berbeda, desian tersebut sengaja dirancang yang sesuai dengan konsep perancangan buku

Kebudayaan merupakan salah satu aset suatu bangsa yang patut untuk dijaga dan dilestarikan dan diberikan secara turun temurun dari satu generasi ke generasi

Guna memenuhi tuntutan kebutuhan penyalinan berbagai buku yang semakin meningkat serta untuk mempercepat kerja para penyalin (scribes), maka lahirlah

Beginilah firman Yahuwah, yang memberi matahari untuk menerangi hari, yang menetapkan bulan dan bintang-bintang untuk menerangi malam, yang mengharu biru laut, sehingga

Meski tahap ini merupakan bagian penting dalam siklus hidup suatu sistem komputer, keterbatasan waktu dan anggaran dapat mengakibatkan tidak dilaksanakan atau diujinya