• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERANGKAT UJI KOMPETENSI ENGINE MANAGEMENT SYSTEM dan gdi Disiapkan Oleh : Eko Winarso,S.Pd.M.M

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PERANGKAT UJI KOMPETENSI ENGINE MANAGEMENT SYSTEM dan gdi Disiapkan Oleh : Eko Winarso,S.Pd.M.M"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

Disiapkan Oleh :

Eko Winarso,S.Pd.M.M

TEKNIK OTOMOTIF

TEKNIK KENDARAAN RINGAN

SMK NEGERI 1 KOTA BEKASI

2015

Lembar : Peserta

Kualifika Spesifik Nama

PERANGKAT

UJI KOMPETENSI ENGINE

MANAGEMENT SYSTEM dan gdi

(2)

si Engine Tune Up EFI Kelas Tipe

Mobil TUKTanggal

Engine Tune Up – Sistem Injeksi

OTO.KR-01-001.01 Pelaksanaan pemeliharaan/service komponen

OTO.KR-01-009.01 Pembacaan dan pemahaman gambar teknik

OTO.KR-01-010.01 Penggunaan dan pemeliharaan alat ukur

OTO.KR-01-016.01 Mengikuti prosedur Kesehatan dan Keselamatan kerja

OTO.KR-01-017.01 Penggunaan dan Pemeliharaan peralatan dan perlengkapan tempat kerja

OTO.KR-01-018.01 Kontribusi komunikasi di tempat kerja

OTO.KR-01-019.01 Pelaksaan operasi penanganan secara manual

OTO.KR-02-010.01 Pemeliharaan/servis sistem pendingin dan komponen-komponen

OTO.KR-02-014.01 Pemeliharaan/ servis Bahan bakar

OTO.KR-02-020.01 Pemeliharaan/Servis Sistem Kontrol Emisi

OTO.KR-05-001.01 Pengujian, Pemeliharaan/servis dan penggantian baterai

OTO.KR-05-011.01 Perbaikan system pengapian

OTO.KR-05-012.01 Pemeliharaan / Servis dan Perbaikan Engine Management Sistem

Familirisasi Ya / Belum

Familirisasi 10 menit

Waktu pekerjaan 80 menit

Total 90 menit

A Lakukan Engine tune up pada mobil injection system

1 Persiapan kendaraan, persiapan Tools & equipment, dan pelindung kendaraan yang sesuai, untuk diagnosis (Siapkan Workshop Manual)

2 Gunakan workshop manual, baca wiring harness dan tentukan lokasi komponen 3 Gunakan alat ukur sesuai prosedur yang benar

4 Lakukan pemeriksaan oli level dan moment baut kepala silinder (lihat spesifikasi pada workshop manual)

5 Lakukan pemeriksaan baterai dengan prosedur yang benar ( lihat check sheet)

6 Lakukan Pemeriksaan system pengapian ( lihat spesifikasi pada workshop manual) 7 Lakukan pemeriksaan system bahan bakar (lihat spesifikasi Workshop manual) 8 Lakukan pemeriksaan sistem pendingin meliputi kebocoran radiator, tutup radiator

dan reservoir

9 Lakukan pemeriksaan dan pengukuran pada sistem injeksi bahan bakar meliputi : pengukuran dengan mulitester, jumper, dan scan tool (lihat check sheet)

10 Periksa Emisi gas buang menggunakan Exhaust gas analyser (lihat check sheet)

(3)

Nama Instansi Check sheet No Item Hasil Pemeriksaan Bagus Jelek 1. Persiapan :

Check Alat dan kalibrasi

Pasang pelindung kendaraan …………

………..

………… ……….. 2 Spesifikasi tahanan injektor sesuai workshop

manual ... ohm Baca wiring sistem bahan bakar

Yang berhubungan dengan opening relay : a. ...

b. ... c. ...

Tentukan letak EFI main relay : ... 3 Note : Setiap pekerjaan pengukuran gunakan

dengan prosedur yang benar 4. Oil Level

Kualitas Oli

Check celah katup (valve clearence)*

Check moment pengencangan baut kepala silinder dan urutannya

... .. ……… … ……… … ... ………… ……….. ... 5. Baterai Berat jenis ---Tegangan --- Volt Ketingian air baterai Kondisi terminal Kondisi bodi ……… ……… ……… ……… ………… ………… ………… 6. Celah Busi Silinder No.1 ____ mm

Kondisi No.2 ____ mm Kondisi No.3 ____ mm Kondisi No.4 ____ mm Kondisi ………… .. ………… .. ………… ………….. ………….. ………… … …………..

(4)

Tahanan coil

Primer ... Skunder ...

Kabel busi

Silinder No.1 --- K ohm No.2 --- K ohm No.3 --- K ohm No.4 --- K ohm … ………… ..

7. Membersihkan Saringan Bahan bakar*Membersihkan saringan udara Tekanan fuel rail* : …………

……… …. ……… …. ……… …. …………. …………. ………… 8. Sistem Pendingin

Tegangan fan belt

Tekanan/ kebocoran radiator

Kondisi Reservoir (level air pendingin)

……… … ……… … ……….. ………… ………… ………..

9. Pengetesan dengan multitester

EFI main relay ...

Throttle position sensor ………ohm Water temperature sensor ………...ohm Intake air temperature sensor ……….. ohm NE sensor ………ohm Injector : Tahanan …………./ …………. /…………../ …………. Ohm Tegangan .../ ... / ... / ... Volt .../ ... / ... / ... Volt

Mencari gangguan dengan menggunakan jumper

Tentukan terminal yang akan di jumper

...dan ...

Menentukan problem yang terjadi ...

Memperbaiki problem yang terjadi ... Menghapus memori problem ...

Menggunakan scan tool

Memasang konektor scan tool

……… … ……….. ……….. . ……… … ……….. ……….. ……….. ………… ……….. ………... ………… ……….. ……….. ………..

(5)

Membaca problem (trouble code ) ………

Membaca current data :

Water temperature sensor ………. Intake Air temperature sensor ……….. Engine Rotation ...

Timing Ignition ... 10.

Exhaust Emission Test (sebelum dan sesudah penyetelan)

Idling Speed Sebelum Sesudah

CO reading ____________% ____________% CO2 reading ____________ % ____________% Lambda reading ____________ ___________ HC reading ____________ppm ____________ppm O₂ reading ____________ % ____________% AFR ____________ ___________

(6)

SOAL UJI TEORI KEJURUAN ENGINE MANAJEMEN SISTEM DAN GDI

A. Pilihan ganda

1. Komponen utama sistem injeksi bahan bakar bensin adalah.…

A. ECU D. ECU dan sensor

B. Sensor E. ECU, Sensor dan Actuator C. Actuator

2. Secara umum konstruksi sistem efi dibagi menjadi 3 sistem utama,yaitu …. A. Fuel system, electronic control system, air induction system

B. Fuel system, fuel pump, fuel tank

C. Electronic control system, engine air temperatue, fuel tank D. Fuel system saja

E. Air induction system, engine air temperature, fuel tank 3. Alat untuk mengontrol semua system EFI adalah …

A. Electric Control B. Electric Control Unit C. Electronic control D. Electronic control unit E. Electronic control system

4. Alat yang berfungsi memberikan signal ke ECU adalah … A. Signal alpha D. sensor B. Converter E. injector C. Inverator

5. Tipe EFI ini mengukur kevakuman didalam intake manifold dan volume yang disensor berdasarkan kerapatan udara. EFI ini digolongkan dalam tipe ….

A. L – EFI D. E - EFI B. D – EFI E. F - EFI C. K - EFI

6. Tipe ini menggunakan air flow meter yang langsung mensensor jumlah udara yang mengalir ke dalam intake manifold. EFI ini digolongkan dalam tipe …

A. L – EFI D. E - EFI B. D – EFI E. F - EFI C. K - EFI

7. Komponen yang menjaga tekanan bahan bakar yang ada dalam delivery pipe yang akan diinjeksikan oleh injektor adalah ....

A. Fuel pump D. injector

B. Fuel filter E. Throttle position sensor C. Presure regulator

8. Gambar di samping menunjukkan pekerjaan pemeriksaan ... A. Tahanan Air Flow Meter

(7)

B. Tahanan MAP sensor Throttle Body

C. Tahanan IAT sensor D. Tahanan TPS E. Tahanan Injektor

9. Pada mesin jenis EFI untuk mendapatkan campuran bahan bakar dan udara yang sesuai diperlukan informasi data dari … .

A. actuator B. air valve C. ECU

D. injector E. sensor-sensor

10. Yang bukan termasuk actuator di bawah ini adalah .... A. Idle Speed Control (ISC)

B. Electronic Spark Advance (ESA) C. Electric Control Fan

D. Air Flow Meter E. ABS Control

11. Perbedaan Sistem GDI (Gasoline Direct Injection) di bandingkan sistem bahan bakar yang lain diantaranya adalah ....

A. Konsumsi bahan bakar lebih efisien dan tenaga besar B. Tekanan penginjeksian lebih rendah

C. Permukaan kepala piston Flat D. Tekanan fuel pump lebih rendah

E. Pada saat Intake Stroke (langkah pemasukan) yang dihisap hanya udara

12. Pada mesin dengan sistem GDI, fitur teknis dari Intake Port untuk mengoptimalkan aliran udara yang masuk ke silinder adalah ....

A. Swirl straight Intake port D. Standar Intake port B. Upright straight Intake port E. ROA Intake port C. Aerodynamic port

13. Proses penginjeksian pada mesin dengan Sistem bahan bakar GDI (Gasoline Direct Injection) adalah ....

A. Dalam intake manifold D. Dalam injector B. Dalam intake port E. Dalam sensor C. Dalam combustion chamber

14. Yang tidak termasuk fitur teknis (Basic Technical Features) dari mesin GDI (Gasoline Direct Injection) adalah ....

A. The Curve-Top Piston D. The Flat-Top Piston

B. The High Pressure Fuel Pump E. The High Pressure Swirl Injector C. The Upright Straight Intake Port

15. Gambar berikut yang merupakan mesin dengan sistem GDI (Gasoline Direct Injection) adalah....

(8)

B. E.

C.

16. Perangkat dari sebuah sistem yang akan dapat melakukan sesuatu setelah mendapat perintah dari ECU adalah fungsi dari….

A. Fuel injector B. Actuator

C. Engine air temperature D. Fuel suction filter E. Fuel pump module

17. Pada mesin bensin dengan sistem EFI yang berfungsi untuk mengatur saat pengapian (nah/pur) adalah…. A. MAP sensor B. IAT sensor C. TPS sensor D. ISC E. ESA

18. Sistem yang cara kerjanya seperti sistem pada mobil diesel yaitu penginjeksian langsung di dalam silinder adalah….

A. EPI (electronic petrol injection) B. MPI (multipoint injection)

C. PGMFI (programmed fuel injection) D. MPFI (multipoint fuel injection) E. GDI (gasoline direct injection)

19. Pada mesin bensin dengan sistem EFI yang berfungsi mengatur putaran stationer (idle) adalah…. A. MAP sensor B. IAT sensor C. TPS sensor D. ISC E. ESA

20. Sensor yang di gunakan untuk mengetahui posisi pedal gas dalam keadaan tertekan atau bebas (posisi sudut pembukaannya) adalah….

A. IATS (Intake Air Temperatur sensor) B. TPS (Throttle position sensor) C. WTS (Water temperature sensor) D. MAP (Manifold absolute pressure) E. AFS (Air flow sensor)

(9)

21. Proses penginjeksian bahan bakar langsung ke dalam ruang bakar merupakan ciri khas dari…

A. DLI (distributor less ignition) B. GDI (gasoline direct injection)

C. VVT-I (variable valve timing intelligent) D. Indirect injection

E. IIA (integrated ignation assembly)

22. Standar ukuran celah busi yang menggunakan TWC (three way catalytic) dengan spesifikasi W 16 E X . U-11 adalah…

A. 0.60 mm

B. 0.75 mm

C. 1.10 mm

D. 0.90 mm

E. 0.80 mm

23. Ciri utama sistem injeksi bahan bakar control elektronik (EFI) tipe L adalah menggunakan…

A. IAT sensor B. Oxygen sensor

C. Air flow meter

D. TPS

E. MAP sensor

24. Komponen yang mendeteksi jumlah udara yang masuk melalui intake manifold pada mesin EFI tipe D adalah…

A. IAT sensor B. Oxygen sensor C. Air flow meter

D. TPS

E. MAP sensor

25. Pada alat Four Gas Analyzer, tombol yang berfungsi membersihkan unit dari gas buang sehabis dipakai mengukur beberapa mobil adalah.…

A. Esc B. Print C. Zero D. Purge E. Enter

26. Unsur gas yang diukur dalam pengujian emisi gas buang adalah .... A. CO2/CO3/ClHN3O2

B. HCN2SO4/H2SO4/C12H6 C. Na2/CO/CH3/O2

D. HC/CO/CO2/O2

E. HC/C12O6H12/H2O/SO4

27. Gas yang relative tidak stabil dan cenderung bereaksi dengan unsur lain, dapat diubah menjadi CO2 dengan bantuan sedikit oksigen dan panas merupakan reaksi senyawa pada emisi gas buang yaitu gas ....

A. CO B. CO2

(10)

C. H2O D. O2 E. HC

28. Tujuan dari pengetesan uji emisi adalah…

A. Memperoleh gambaran secara cepat, tentang efisiensi pembakaran di dalam mesin

B. Memperirit bahan bakar C. Agar mesin awet

D. Menyempurnakan pembakaran E. Semua benar

29. Batas nilai CO yang ditetapkan pada pengujian hasil tes uji emisi sebagai standart kelayakan gas buang yaitu…

A. 4% untuk karburator dan 13% untuk EFI B. 3% untuk karburator dan 2% untuk EFI C. 13% untuk karburator dan 12% untuk EFI D. 4,5% untuk karburator dan 1% untuk EFI E. 1% untuk karburator dan 4,5% untuk EFI

30. Standart nilai HC yang ditetapkan dalam emisi gas buang yaitu… A. 300 ppm untuk karburator dan 20 ppm untuk EFI

B. 4500 ppm untuk karburator dan 2500 ppm untuk EFI C. 4,5 ppm untuk karburator dan 2,5 ppm untuk EFI D. 45 ppm untuk karburator dan 25 ppm untuk EFI E. 450 ppm untuk karburator dan 250 ppm untuk EFI

B. ESSAY

1. Jelaskan cara mendiagnosis kerusakan pada sistem EFI ! 2. Sebutkan type-type sistem EFI dan jelaskan

3. Sebutkan macam-macam sensor dan fungsinya ! (Minimal 5 sensor) 4. Sebutkan macam-macam actuator dan fungsinya! (Minimal 3 ) 5. Apa yang dimaksud dengan MIL, DLC, DTC, ISC dan ESA ? 6. Sebutkan fitur teknis dasar mesin dengan sistem GDI ! (Minimal 3) 7. Jelaskan perbedaan mesin dengan sistem EFI dan mesin GDI 8. Jelaskan kelebihan mesin dengan sistem GDI

9. Jelas fungsi tombol “Purge” pada alat Four Gas Analyzer 10. Jelaskan standar emisi gas buang pada mesin Injeksi (EFI)

(11)

Referensi

Dokumen terkait