Struktur Tumbuhan dan
Hewan
Dra. Umiyah, MSc.
Struktur Tumbuhan
Organ-Organ Tumbuhan
1.Akar
2.Batang
3.Daun
• Fungsi pokok dari akar, a.l.:
1. menyerap air dan garam-garam mineral
2. memperkokoh tegaknya tanaman 3. penyimpan cadangan makanan 4. alat perkembangbiakan vegetatif
• Tipe Akar:
1.Akar serabut (Fibrous roots)
• Modifikasi akar
• Akar sebagai pengokoh tegaknya tumbuhan
Akar Pandan
Fungsi Batang
• pengangkut air dan zat-zat makanan
• Sebagai tempat berpangkalnya akar, daun, bunga, dan buah
• Batang sebagai tempat kalnya akar,
● Batang sebagai penyimpan makanan cadangan
Fungsi Daun
• Tempat berlangsungnya fotosintesis • Transpirasi
• Secara umum daun dibedakan: 1.Daun lengkap
yang tersusun dari pelepah, tangkai dan helaian daun 2. Daun tidak
lengkap bila ada salah satu atau lebih dari
Stipula interpetiolaris Mengkudu (Morinda citrifolia)
Fungsi umum bunga:
Anatomi
• Organ tersusun atas 3 sistem jaringan : 1. Jaringan Dermal
2. Jaringan Dasar
Epidermis
• Yaitu jaringan yang berada di paling luar dari suatu organ yang bervariasi dalam
jumlah lapisan, struktur, susunan stomata dan bentuk trikoma dan kehadiran bentuk sel-sel yang terspesialisasi
Surface Tissues
• Anatomi
–Mempelajari struktur yang ada pada
tubuh suatu organisme / MH
• Fisiologi
–Mempelajari fungsi dari suatu
struktur/ fisiologis suatu organisme/
MH
• Struktur dan Fungsi saling berkaitan
HISTOLOGI
ORGAN – Dua jenis jaringan atau lebih yg menyusun fungsi yg lbh besar
Contoh: kulit, ginjal, usus, pembuluh darah
JARINGAN – kelompok sel dengan persamaan struktur dan mempunyai fungsi umum yang serupa
Contoh: otot syaraf
SEL – unit organisasi terkecil yang menjadi dasar
kehidupan dalam arti biologis, organisme yg paling sederhana tersusun dari 1 sel
SISTEM ORGAN- Beberapa organ bekerja bersama
Contoh: sistem respirasi, sistem pencernaan,sistem reproduksi
CELL
TISSUE
ORGAN
Terdapat 4 Tipe jaringan Dasar
Jaringan epitel Jaringan Ikat
.
Jaringan epitel adalah jaringan
yang melapisi permukaan
tubuh, organ tubuh atau
permukaan saluran tubuh
hewan
1. Epitel menunjukkan polaritas : mempunyai bagian apikal dan bagian basal
2. Epitel mpy membran basal, yg tdr 2 komponen:
1. Lamina basal : lembaran tempat bag basal sel epitel melekat
2. Lamina retikularis: di bwh lamina basal, sbg filter semi permiabel yg memisahkan epitel dr jaringan di bawahnya
3. Avascular
4. Epitel mampu regenerasi
5. Pengkhususan permukaan sel yaitu adanya: 1. Juluran nonmotil : mikrovili, rambut sensoris 2. Juluran motil: silia dan flagel.
6. Perlekatan (daya kohesi) antar sel kuat, yang disebabkan adanya tenaga pengikat glikoprotein dan ion kalsium.
Fungsi Utama Jaringan Epitel :
1.
Menutupi dan melapisi permukaan (misal : kulit)2. Absorpsi (misal : usus) 3. Sekresi (misal : kelenjar)
4. Sensoris (misal : neuroepitel pada lidah)
Macam-macam epithel dan
Klasifikasi Jaringan Epitel
berdasarkan bentuknya
:
Klasifikasi Jaringan Epitel
berdasarkan jumlah lapisan
1.SELAPIS
Contoh:
2. BERLAPIS
Contoh:
Jaringan Ikat
• Jaringan ikat dibentuk
oleh 3 komponen, yaitu
sel, serabut protein dan
FUNGSI JARINGAN IKAT
1. Penyokong dan pengisi ruang jaringan diantara sel-sel --- terutama dilakukan oleh serabut jaringan ikat 2. Tempat penyimpanan
- Jaringan adiposa untuk menyimpan lemak (energi) - Jaringan penyambung longgar menyimpan air dan elektrolit (Na)
3. Pertahanan diri
- Terdapat makrofag, sel plasma, sel mast
4. Transport
Ada hubungan yang erat antara
kapiler darah, kapiler limfe dan
jaringan
penyambung.
Hal
ini
disebabkan karena jar. penyambung
mengangkut nutrien dari darah ke
jaringan tubuh dan membawa
sampah metabolisme dari sel ke
darah.
Tipe-tipe jaringan ikat
• Jar Ikat Longgar
* tersebar luas di tubuh *mengikat di bawah epitel
*mpy 3 tipe serabut (kolagen, elastic, retikuler)
• Jar Lemak
*menyimpan lemak utk energi *”menghangatkan” tubuh
• Jar ikat Fibrosa
*tdr banyak serabut kolagen *tersusun scr paralel– kuat
•
Kartilago (tulang rawan)
Jaringan Otot
• Tersusun oleh serabut otot panjang yg dpt
berkontraksi krn adanya protein aktin dan miosin • Tersusun paralel satu sama lain
• Jaringan yg banyak tdpt pd hewan; umumnya menggunakan ATP yg paling banyak
• 3 tipe jaringan otot: 1. rangka -- kekuatan 2. polos ---- pelapis
Jaringan Saraf
• Penerima rangsang dan merambatkan
sinyal
• Neuron – unit fungsional; terdiri dari satu
badan sel & 2 atau lbh juluran (processes) yg disebut dendrit and axon
• Dendrit menerima impuls dan merambatkan ke badan sel