• Tidak ada hasil yang ditemukan

DIREKTORAT PENGELOLAAN PEMELIHARAAN FASILITAS 2017

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "DIREKTORAT PENGELOLAAN PEMELIHARAAN FASILITAS 2017"

Copied!
47
0
0

Teks penuh

(1)

Pedoman Signage

(2)

DAFTAR ISI

Pendahuluan

Pendahuluan 4

Tata Cara Penggunaan Pedoman 6 Sistem Signage Universitas Indonesia 7

8

Standar Grafis

Logo Universitas Indonesia 13

Logo Fakultas 14

Font 15

Piktogram 16

Tanda Panah 17

Warna 18

Ilustrasi Tipe-Tipe Signage

21

Freestanding Tipe 2-Opsi 5M 22

Freestanding Tipe 2-Opsi 4.5M 23

Freestanding Tipe 2-Opsi 4M 24 25 26

27

28

29

31 32 33

34

Signage Petunjuk Arah

Petunjuk Arah Tanda Panah- Freestanding 36 Petunjuk Arah Tanda Panah- Luar Ruang 37 Petunjuk Arah Tanda Panah- Dalam Ruang 38

Signage Informasi

Petunjuk Informasi - Direktori 42

Signage Regulasi

Petunjuk Regulasi - Level Lantai Tangga Kebakaran 45 Petunjuk Regulasi - Larangan 46 Petunjuk Regulasi - K3L 47

Daftar Pustaka

(3)

PENDAHULUAN

Pendahuluan

Tata Cara Penggunaan Pedoman

Sistem Signage UI

Bagian

(4)

4 4

PENDAHULUAN

UNIVERSITAS INDONESIA

(UI)

pertama kali mula

mengembangkan suatu sistem untuk standardisasi papan

petunjuk di seluruh bagian kampusnya pada tahun 2015.

Selama bertahun-tahun, standar-standar ini diperbarui

untuk menyesuaikan dengan pengubahan rancangan, dan

juga pengubahan persyaratan kode gedung. Saat ini,

standar-standar papan petunjuk ini tetap diakui sebagai

komponen dasar untuk perencanaan dan rancangan

fasilitas.

Standar-standar papan petunjuk ini ditulis untuk

membantu para arsitek, insinyur, kalangan profesional

dalam dunia desain, kontraktor, dan staf UI dalam

membuat papan petunjuk di lingkungan Universitas

Indonesia. Selain itu, persyaratan minimal dasar yang

diuraikan dalam standar-standar ini merupakan

tambahan untuk peraturan dan persyaratan yang berlaku.

Tujuan standar penandatanganan ini adalah:

Menyediakan orientasi visual bagi

mahasiswa, dosen, staf,

dan pengunjung Universitas.

Menyediakan kerangka rancangan yang

menetapkan estetika dan kualitas yang

konsisten dari satu gedung ke gedung

yang lain.

Mempercepat program pemasangan

papan petunjuk.

Diakui bahwa standar-standar papan petunjuk ini

hanya mencakup

item-item

yang digunakan

terus-menerus di seluruh areal kampus. Kebutuhan akan

penggunaan papan petunjuk yang tidak standar dan

khusus akan selalu ada. Untuk keadaan-keadaan ini,

standar papan petunjuk akan digunakan sebagai panduan

pengembangan komponen papan petunjuk tambahan.

Permintaan-permintaan untuk menyimpang dari

standar-standar tersebut harus dikaji dan disetujui oleh

Tim Penataan Lingkungan Kampus (TPLK) Universitas

Indonesia.

TPLK mengawasi dan memperbarui standar-standar ini

untuk menggambarkan perkembangan baru dalam

pembuatan teknik, kode gedung, dan tren rancangan.

Untuk informasi lebih lanjut, hubungi:

Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas

Universitas Indonesia

Gedung Pusat Administrasi Universitas Indonesia Lt. 3

Kampus UI Depok, 16424

(5)

55

TATA CARA PENGGUNAAN PEDOMAN

Sistem papan petunjuk ini seharusnya dapat menuntun

kebingungan, rasa frustasi, atau menyebabkan masalah

lalu lintas pada pejalan kaki.

Agar efektif, papan petunjuk harus:

Mudah terlihat – papan petunjuk harus mudah

dikenali dari latar belakangnya.

Mudah dibaca – tulisan pada papan petunjuk

sebaiknya mudah dibaca dengan kontras warna

yang baik dan ukuran yang sesuai terkait dengan

jarak pandang yang diinginkan untuk papan

petunjuk tersebut.

Menyediakan informasi yang jelas, ringkas, dan

“mudah dipahami” – tulisan sesedikit mungkin

Informasi diatur dalam panduan ini sebagai berikut:

Standar umum yang mempengaruhi semua papan

petunjuk dalam panduan ini

Kriteria rancangan yang mempengaruhi semua

papan petunjuk dalam panduan ini

dalam ruang

(6)

66

SISTEM SIGNAGE UNIVERSITAS INDONESIA

Sistem papan petunjuk Universitas Indonesia

dikelompok-kan berdasardikelompok-kan pada jenis dan penggunaannya. Dalam

yang konsisten digunakan. Kebiasaan ini membantu para

pihak yang membaca papan petunjuk mendapatkan

infor-masi dengan cepat dan perkembangan yang teratur.

Pe-ngunaan elemen-elemen desain umum secara konsisten

(7)

7 7

SPESIFIKASI UMUM

A.

BAHAN

Semua bahan harus baru dan bebas cacat.

1. Aluminium

Ketebalan, ukuran, dan jenis sebagaimana

diuraikan pada gambaran jenis papan petunjuk.

Lembar aluminium adalah alloy #5052.

Semua sambungan harus lurus dan simetris.

Finishing: hard-coat anodized.

2. Pengikat

Semua sekrup, mur, baut, dan alat untuk

mengencangkan harus berbahan aluminium, baja

tahan karat, atau tidak korosif yang dilapisi

kadmium.

Semua barang logam lain yang merupakan

penahan dan digunakan untuk mengencangkan

harus memiliki struktur yang memadai dan

permukaan.

3. Plastik

Ketebalan, warna, dan jenis diuraikan dalam

rancangan jenis papan petunjuk.

Bahan bebas dari goresan atau cacat dan bersih

instruksi produsen. Bahan lembaran dan bentuk

contoh harus memiliki ketebalan yang

direkomendasikan oleh produsen papan petunjuk

guna menghasilkan permukaan yang lurus atau

melengkung secara rata, bebas dari gelombang,

kerutan atau cacat lainnya, kecuali ditetapkan

lainnya dalam standar ini atau diindikasi pada

rancangan.

4. Bahan yang Fleksibel

Ketebalan, ukuran, dan jenis diuraikan pada

rancangan jenis papan petunjuk.

Alat untuk mengencangkan harus mematuhi

(8)

8 8

SPESIFIKASI UMUM

5. Lapisan dan Finishing

Semua aluminium, metal, dan alat yang

dengan primer dan lapisan cat yang sesuai dan

diberikan pencegah korosi yang menjamin 4 tahun

bebas dari pemudaran, pengelupasan, retakan,

dan pengubahan warna. Warna diuraikan dalam

rancangan jenis papan petunjuk.

selama 8 tahun bebas dari pemudaran,

pengubahan warna, dan pengembunan.

Semua lubang, penetrasi dan ujung terpotong

semua logam yang pra-jadi harus bebas burr,

diberikan primer dan dicat guna mendapatkan

6. Bahan Lainnya

Semua perangkat keras logam yang digunakan

untuk pembangunan yang sebelumnya tidak

dilapisi harus berbahan baja tahan karat,

aluminium, atau baja dengan lapisan tergalvanisir.

(9)

9 9

SPESIFIKASI UMUM

B

.PELAKSANAAN KERJA

Pekerjaan yang diwajibkan menurut bagian ini dan tidak

diuraikan secara rinci harus ditentukan sesuai dengan

rancangan bengkel yang disetujui.

1.

Akurasi Pekerjaan

Semua pekerjaan dibuat dan didirikan secara

persegi, tegak lurus, lurus, dan benar. Huruf, angka, dan

yang rata, menyambung, dan tajam sebagaimana

diindikasikan pada rancangan. Sediakan semua alat

penyokong dan penopang sebagaimana diperlukan untuk

pemasangan yang layak. Semua bidang yang melengkung

harus tepat. Tidak boleh ada lekukan yang menyimpang,

lipatan, oil-canning, atau keluar jalur.

2.

Permukaan Logam yang Terpapar

Permukaan logam yang terpapar harus diperkuat,

disokong, dan dikencangkan dengan aman guna mencapai

pemasangan yang kokoh. Bagian muka papan

petunjuk harus bebas dari semua lubang, kecuali lubang

yang diperlukan untuk memasang huruf atau lubang

rem-besan. Pintu akses layanan harus sebisa mungkin

paku yang tidak terlihat. Semua benda baja yang terpapar

cuaca dan semua benda baja lainnya sebagaimana

diindikasikan atau diuraikan harus digalvanisir atau

diberikan grounding dan dicat dengan primer seng-krom

3.

Sambungan yang Terpapar

Sambungan yang terpapar harus selalu dilas,

diberikan grounding dan dipelitur sampai halus serta tidak

boleh terlihat. Ujung mitered harus rapi dan dipasang

den-gan kencang pada landasan yang rata dan halus.

4.

Lemari dan Kerangka Bagian Luar

Lemari dan kerangka bagian luar dikencangkan

dengan menggunakan sekrup baja tahan karat. Kepala

benam jenis phillip, atau mur dan baut sebagaimana

diindikasikan. Bagian dalam papan petunjuk luar ruang

harus tahan hujan. Papan petunjuk disediakan lubang

rembesan di ujung bagian bawah, yang memiliki ukuran

yang cukup untuk memungkinkan pengurasan penuh

kelembaban terkondensasi yang terkumpul pada papan

petunjuk.

5.

Aluminium yang Bersinggungan dengan Logam

Besi

(10)

10 10

SPESIFIKASI UMUM

6.

Aksesoris, Penopang, Alat Pemasangan dan

Spacer

Aksesoris, penopang, alat pemasangan dan spacer

harus dijamin tidak akan menodai dinding-dinding yang

berdekatan serta papan petunjuk yang sudah selesai

selama lima (5) tahun dari persetujuan akhir.

Mounting besi dapat diberikan sleeve dengan penutup

berdekatan, disemen dengan menggunakan lem

non-hidroskopik, atau tindakan perlindungan lainnya yang

sesuai dapat diajukan guna memastikan adanya jaminan

ini.

C

.PEMASANGAN

Semua papan petunjuk harus diletakkan sebagaimana

diindikasikan pada rancangan atau diperintahkan oleh UI

atau pihak yang ditunjuknya. Papan petunjuk

dikencang-kan dengan menggunadikencang-kan tiang, baut pengunci, baut

ekspansi, atau metode-metode yang disetujui pada

ran-cangan bengkel yang diuraikan setelahnya dan memiliki

ukuran yang diwajibkan guna memastikan perlekatan yang

kokoh. Penelitian mengenai keadaan tanah yang berkaitan

dengan kandungan tanah, kepadatan dan kerataan adalah

tanggung jawab pihak pemasang sebelum mengajukan

penawaran. Pemindahan dan/atau penggantian aspal,

beton, kaki dan tiang yang sudah ada adalah tanggung

jawab pihak pemasang, kecuali ditentukan lainnya pada

rancangan.

D

-kasi)

Rancangan bengkel yang mengindikasikan pengubahan

ditunjuknya dalam format arsip pdf atau setara.

Persetu-juan rancangan bengkel diperlukan sebelum pekerjaan

menurut bagian ini dimulai.

E

. CONTOH

(11)

11 11

SPESIFIKASI UMUM

F

. JAMINAN DAN LAYANAN

Kontraktor harus menyediakan jaminan tertulis yang

menetapkan bahwa semua bahan dan pekerjaan yang

dilakukan menurut bagian ini dijamin untuk satu (1) tahun

bebas dari cacat dan pekerjaan yang salah, serta setiap

bahan atau pekerjaan yang terdapat cacat harus segera

diperbaiki atau diganti tanpa membebankan biaya

tambahan kepada UI atau pihak yang ditunjuknya.

Kontraktor harus, selama tahun pertama operasional,

merawat dan melakukan servis penuh papan petunjuk,

melakukan pemeriksaan rutin, dan melakukan servis

serta mengganti tabung dan peralatan listrik

sebagaimana diperlukan untuk merawat papan petunjuk

agar bisa berfungsi, tanpa membebankan biaya tambahan

kepada UI atau pihak yang ditunjuknya. Jaminan untuk

waktu atau layanan tambahan sebagaimana diwajibkan

dalam bagian lain dokumen ini atau sebagaimana dicatat

G

. PERLINDUNGAN

Semua permukaan yang terpapar harus dilindungi sampai

pekerjaan menerima persetujuan akhir dengan cara yang

memadai guna mencegah kerusakan atau pengubahan

warna. Pekerjaan yang rusak atau mengalami

pengubahan warna dengan cara apapun sebelum

pekerjaan menerima persetujuan akhir harus diganti

tanpa membebankan biaya tambahan kepada UI atau

pihak yang ditunjuknya.

H

. PEMBERSIHAN

Selama proses pekerjaan, lokasi harus dipastikan secara

wajar agar bebas dari semua puing dan bahan limbah

yang berasal dari pekerjaan menurut bagian ini. Setelah

penyelesaian pekerjaan dan sebelum persetujuan akhir

atas pekerjaan, semua puing, sampah, bahan sisa, alat

dan perlengkapan harus dipindahkan dari lokasi.

I

. PEMBERSIHAN AKHIR

(12)

STANDAR GRAFIS

Logo Universitas Indonesia

Font

Piktogram

Tanda Panah

Warna

Bagian

(13)

13 13

LOGO UNIVERSITAS INDONESIA

Logo yang tertera pada signage harus mengkuti aturan yang tertera pada buku Pedoman Penggunaan Logo Universitas Indonesia.

Logo yang di gunakan adalah Simple Set UI Signature yang terdiri atas symbol Makara dan Logotype Universitas

Indonesia, ataupun hanya dengan symbol Makara

Penampilan logo bisa berwarna ataupun versi monochome tergantung kebutuhan.

Proporsi Makara wajib disesuaikan dengan ilustrasi makara dibawah ini.

Logotype Universitas Indonesia - Trajan Pro

Dilarang menggunakan Logo dengan proporsi dan font yang tidak sesuai dengan buku Pedoman Penggunaan Logo

Universitas Indonesia.

universitas

indonesia

(14)

14 14

fakultas

PSIKOLOGI

fakultas

EKONOMI

DAN BISNIS

fakultas

ILMU

KOMPUTER

72mm

85mm

90mm

100mm

120mm

175mm

fakultas

TEKNIK

fakultas

KESEHATAN

MASYARAKAT

fakultas

KEDOKTERAN

fakultas

KEDOKTERAN

GIGI

fakultas

ILMU

KEPERAWATAN

fakultas

ILMU SOSIAL

POLITIK

DAN ILMU

fakultas

ilmu pengetahuan

alam

matematika dan

RUMPUN

ILMU

KESEHATAN

fakultas

HUKUM

fakultas

ILMU

BUDAYA

PENGETAHUAN

30

60 60

program

PENDIDIKAN

VOKASI

SEKOLAH

ILMU

LINGKUNGAN

fakultas

ILMU

ADMINISTRASI

SEKOLAH

KEBIJAKAN

DAN GLOBAL

STRATEJIK

fakultas

FARMASI

LOGO FAKULTAS

Penampilan logo bisa berwarna ataupun versi monochome tergantung kebutuhan.

Proporsi Logo wajib disesuaikan dengan ilustrasi ini.

Secara umum, ukuran masing-masing elemen logo:

Makara = 540mm (tinggi)

Logotype “FAKULTAS” = 72mm

Logotype nama fakultas = sesuai ukuran terlampir diujung kiri halaman ini.

Jarak antar baris huruf = 30mm Jarak antar

makara-garis ban-tulisan fakultas = 60mm

Logotype - Trajan Pro

Dilarang menggunakan Logo dengan proporsi dan font yang tidak sesuai dengan buku Pedoman Penggunaan Logo

Universitas Indonesia.

Logo yang tertera pada signage harus mengkuti aturan yang tertera pada buku Pedoman Penggunaan Logo Universitas Indonesia.

(15)

15 15

FONT

Font Foundry Sterling digunakan pada semua signage

Foundry Sterling Medium

digunakan secara tipikal pada penunjuk fasilitas dan petunjuk minor lainnya.

Foundry Sterling Bold

digunakan secara tipikal pada penunjuk nama tempat atau bangunan penting serta nomor bangunan.

Pedoman ukuran tulisan

pedoman ukuran tulisan berdasarkan ketinggian tulisan tersebut dalam milimeter (mm).

dimensi tulisan bervariasi di setiap signage dan akan diinformasikan secara detail pada halaman pedoman desain tiap-tiap signage

Utama - Foundry Sterling Bold

ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ

abcdefghijklmnopqrstuvwxyz0123456789

Sekunder - Foundry Sterling Medium

ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ

abcdefghijklmnopqrstuvwxyz0123456789

(16)

16 16

PIKTOGRAM

Piktogram ditempatkan pada tempat-tempat umum yang memiliki fasilitas tertentu.

Penggunaan Piktogram wajib mengikuti ilustrasi pada halaman ini. Ilustrasi Piktogram disesuaikan dengan standar internasional sehingga dapat dipahami secara luas dan mudah.Ukuran dari Piktogram harus diperhatikan dengan seksama skala dan proporsinya sehingga mudah ditemukan dan dibaca.

Piktogram yang berisi larangan, disimbolkan dengan lingkaran coret merah untuk menegaskan peraturan.

Penempatan Piktogram harus diperhatikan agar tidak menimbulkan kontradiksi satu dengan yang lain dan kebingungan. Teks yang terlam-pir dibawah ilustrasi hanyalah untuk mempermudah pemahaman pada halaman ini dan bukan untuk ditulis pada signage.

Khusus untuk piktogram toilet, dibuat simbol baru yang menampilkan

gesture masing masing pakaian gender yang umum dipahami. Hal ini untuk membedakan dengan simbol piktogram lain yang meng-gambarkan uniseksualitas.

Dilarang Masuk Difable

REGULASI DAN LARANGAN

FASILITAS

Toilet Wanita & Pria Toilet Unisex Toilet Wanita Toilet Pria Ruang Ganti Bayi

Parkir Taksi Bus Drop Off & Jemput Sepeda dituntun Rak Sepeda Mandi Ruang Laktasi

Bantuan Pendengaran PPPK Tangga Lift Cafe Telephone Umum Ruang Locker

Informasi Perpustakaan Resepsionis Toko Buku Bank Kantin ATM

PETA

Dilarang Merokok Dilarang Membuang Sampah Sembarangan

Dilarang Masuk Dilarang Bersepeda

Dilarang Mengoperasikan

Ponsel

Dilarang Makan &Minum

Dilarang Menempel Poster

Waspada Ruang Khusus Merokok

Anda Berada Disini Pejalan Kaki

Wanita Pria

Unisex

Pejalan Kaki Unisex Pengguna Sepeda

Unisex Toilet

Simbol Umum

(17)

17 17

TANDA PANAH

Standar Tanda Panah

Tanda panah merupakan elemen penting petunjuk jalan, oleh karena

panah yang di pakai pada signage penunjuk jalan di seluruh lingkungan kampus harus sesuai dengan pedoman ini.

Arah Tanda Panah

Tanda Panah Atas - menunjukan arah lurus maju.

Tanda Panah Kiri dan Kanan - menunjukan arah tujuan dapat dicapai dengan berbelok sesuai arah panah.

Tanda Panah Serong (Atas-Bawah Kiri-Kanan)- menunjukan arah tujuan yang berada di level yang berbeda dengan level tempat signage berada, panah serong biasanya diletakan dekat tangga. Pada lokasi tertentu, panah serong bisa berarti arah tujuan yang menyerong di level yang sama.

Tanda Panah Bawah - Hanya digunakan ketika lokasi tujuan berada tepat dibawah signage penunjuk jalan.

Penggunaan Tanda panah

Satu Tanda Panah di tempatkan untuk beberapa tujuan pada arah yang sama, bukan satu panah per-tujuan.

Kotak Acuan Tanda Panah

Kotak Acuan pada halaman ini hanyalah sebagai panduan, tidak untuk digambar disekeliling tanda panah pada signage penunjuk.

Besaran Tanda Panah

Proporsi Tanda Panah harus mengacu pada rasio yang ditentukan.

Peletakan Tanda Panah

Arah-arah yang menunjukan tujuan di depan, panah serong atas dan panah atas harus selalu ditempatkan teratas dengan urutan seperti pada ilustrasi.

Untuk Arah kiri dan Serong kiri, Panah Kiri dan Serong Kiri harus berada di kiri tulisan tujuan.

Untuk Arah Kanan dan Serong Kanan, Panah Kanan dan Serong Kanan harus berada di kanan tulisan tujuan.

Tanda Panah Bawah selalu di letakan terbawah.

Peletakan tulisan tujuan tidak boleh berada pada arah yang ditunjuk oleh tanda panah.

STANDAR TANDA PANAH

Panah Atas diletakan pertama dan paling atas

Panah Serong kiri atas

Panah Kiri

Panah Serong kanan atas Panah Serong kiri bawah

Panah Serong kanan bawah diletakan terakhir dan paling bawah Panah Kanan

ATURAN PELETAKAN VERTIKAL

Panah Kiri

selalu diletakan disisi kiri papan signage Alternatif Tanda Panah

yang diperbolehkan

Alternatif Tanda Panah yang diperbolehkan

ATURAN PELETAKAN HORISONTAL

X

X

0.125X

42°

0.0935X

(18)

18 18

WARNA

Standar warna seperti ilustrasi disamping digunakan pada seluruh signage di lingkungan kampus UI.

Kode standar warna diambil dari buku Pedoman Penggunaan Logo UI, dan disesuaikan dengan kode warna cat dan vinyl yang beredar di pasaran.

Kode Warna Signage

Kode warna Signage secara umum digunakan pada tiap signage Kuning Emas UI digunakan secara umum untuk warna signature UI ataupun warna dasar Kop Signage.

tulisan ataupun logo signature UI.

Kode Warna Abu-Abu digunakan secara umum untuk ban garis kop ataupun warna latar belakang isi pesan signage.

Kode Warna Fakultas

Kode warna Fakultas digunakan secara khusus pada signage yang

Kode Warna Lain

Kode warna lain yang menunjukan aturan dan peringatan melalui piktogram pada signage disesuaikan dengan standar warna aturan atau peringatan yang berlaku tanpa dijelaskan kode warnanya pada halaman ini.

Kuning Emas UI

Pantone: 109 C

Vinyl: 3M Bright Yellow 7725- 15

WARNA SIGNAGE

Putih

Vinyl: 3M White 7725-10

Abu-Abu

Pantone Cool Grey 11 C

Vinyl: 3M Dark Grey 7725-41

Hitam

Pantone: Black C

Vinyl: 3M Black 7725-12

Ilmu Keperawatan

Pantone: 2746 C

Pantone: 306 C

WARNA FAKULTAS

Farmasi

Pantone: 356 C

Pantone: 2746 C

Teknik

Pantone: 2746 C

Matematika & IPA

Pantone: 2746 C

Pantone: Black C

Ilmu Komputer

Pantone: 2746 C

Pantone: 485 C

Psikologi

Pantone: 2925 C

Ekonomi dan Bisnis

Pantone: 7540 C

Ilmu Pengetahuan Budaya

Putih

Hukum

Pantone: 485 C

Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Pantone: 1505 C

Pendidikan Vokasi

Pantone: 356 C

Kedokteran

Pantone: 356 C

Kedokteran Gigi

Pantone: 356 C

Putih

Kesehatan Masyarakat

Pantone: 267 C

Ilmu Administrasi

Pantone: 458 C

Pantone: 267 C

Sekolah Ilmu Lingkungan

Pantone: 7552 C

Sekolah Kajian Ilmu Stratejik

dan Global

Pantone: 7552 C

Rumpun Ilmu

Kesehatan

Pantone: 109 C

Putih

Pantone: 356 C

(19)

ILUSTRASI TIPE-TIPE SIGNAGE

Signage Petunjuk Arah

Signage Informasi

Signage Peraturan

Bagian

(20)

ILUSTRASI TIPE-TIPE SIGNAGE

Signage Petunjuk Arah

Signage Informasi

(21)

21 21

Layout Grafis

Skala 1:50

TAMPAK DEPAN

FT

5000

325

1500

1125

1950 1500

300

Signature Fakultas = 62.5mm

Text = 175mm Panah = 175mm

TAMPAK SAMPING

A

fakultas

TEKNIK

FACULTY OF ENGENEERING

75

360

225

75

1

Makara = 720mm

Text = 72.5mm

Text = 175mm

Garis Ban = 20mm

Text = 62.5mm Text = 100mm 1200

300

50

50

2725

550

190

95

75

100

7575

2

Opsi Warna

TAMPAK ATAS

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI FAKULTAS VERTIKAL

-FREESTANDING TIPE 1 - Opsi 5M

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Bingkai struktur beton bertulang tebal 120x75mm

coating

A. Signature Fakultas Stainless Steel cat sesuai signature tiap fakultas

.

DETAIL GRAFIS

FONT

Logotype Faculty of Engeneering

Logotype Fakultas Teknik = Trajan Pro

Logotype FT = Trajan Pro

**Ukuran Tulisan mengacu pada proporsi Logo Fakultas (halaman 14)

WARNA

* sesuai signature tiap fakultas

= Trajan Pro

*

3

2. Aluminium tekuk 6mm yang dicat sesuai kode warna. Sistem struktur rangka besi hollow mandiri dengan sambungan menumpu bingkai struktur. Powder Coating Finish clear coat

(22)

22 22

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI FAKULTAS VERTIKAL

-FREESTANDING TIPE 2

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Bingkai struktur beton bertulang tebal 120x75mm

dengan coating

2. Aluminium tekuk 6mm yang dicat sesuai kode warna. Sistem struktur rangka besi hollow mandiri dengan sambungan menumpu bingkai struktur. Powder Coating Finish clear coat.

DETAIL GRAFIS

FONT

Logotype Faculty of Engeneering** = Trajan Pro

Logotype Fakultas Teknik** = Trajan Pro

Logotype FT = Trajan Pro WARNA

* sesuai signature tiap fakultas

teknik

FT

FACULTY OF

ENGENEERING

FAKULTAS

TAMPAK ATAS

Layout Grafis

Skala 1:20

TAMPAK DEPAN

990

1600

1

2

400

3300

Text = 140mm

150

250

150

Text = 50mm

Text = 74mm

50

410

50

50

74

50

140

140

50

Panah = 140mm

200

300

50

50

TAMPAK SAMPING

750

Signature Fakultas = 50mm

1000

600

50

140

300

Text = 50mm Garis Ban= 16.5mm Makara = 360mm

110

(23)

23 23

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI FAKULTAS

HORISONTAL-FREESTANDING

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Plaster Beton ekspos kasar 2. Dinding pasangan bata

W.Makara Stainless Steel atau Kuningan ukuran 540mm X. Logotype Fakultas Stainless Steel atau Kuningan** Y. Logotype Teknik Stainless Steel atau Kuningan**

Z. Ban Logam Stainless Steel tebal 150mm, cat sesuai warna signature fakultas*

DETAIL GRAFIS

FONT

Logotype Fakultas** = Trajan Pro

Logotype Teknik** = Trajan Pro

**Ukuran Tulisan mengacu pada proporsi Logo Fakultas (halaman 14)

WARNA

* sesuai signature tiap fakultas

*

Layout Grafis

Skala 1:20

1

TAMPAK DEPAN

2505 2595

2065

1910

510

389 347 304 245 160 TAMPAK ATAS

fakultas

TEKNIK

340 290 250 120

130 90

585

160 130

690

135

1040

1

X W

Y

Z

2

1

TAMPAK SAMPING 3078

(24)

24 24

ILUSTRASI PELETAKAN

PETUNJUK IDENTIFIKASI FAKULTAS

25-50 meter sebelum entrance utama tiap fakultas, kecuali Fakultas Ilmu Budaya yang berlokasi di jalan lingkar dalam.

diletakan disamping entrance utama dari tiap fakultas.

Layout Grafis

Skala :

-Kesehatan Masyarakat

Kedokteran

Hukum

Psikologi

Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Ilmu Pengetahuan Budaya

Ekonomi dan Bisnis

Teknik

Program Vokasi

Ilmu Komputer

Ilmu Keperawatan

Farmasi

Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

=

(25)

25 25

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI GEDUNG

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Lapis Panel 30mm, tersusun atas Panel Alumunium tekuk 3mm dan rangka alumunium hollow 14mm, Alumunium lapis luar cat abu-abu, Alumunium lapis luar dipotong untuk reses alumunium kuning emas.

3. Detail Reses lihat halaman 24

DETAIL GRAFIS

FONT : Foundry Sterling - Bold

UKURAN

Panel Lapis 30mm = 1800x450mm Teks Besar = 75mm Teks Kecil = 60mm

Makara = 290mm

WARNA

Plat Alumunium 3mm = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Reses = Kuning Emas UI (Pantone 109 C) Teks = Warna Natural Stainless steel

Penempatan Tipikal

Skala 1:50

3 Baris

TAMPAK SAMPING

Layout Grafis

Skala 1:10

6 30

TAMPAK DEPAN

1500

PUSAT ADMINISTRASI

UNIVERSITAS INDONESIA

PUSAT ADMINISTRASI

FAKULTAS MATEMATIKA DAN

PUSAT STUDI JEPANG

100

1800

75 35 35

75

100

450

75

1 Baris

2 Baris

75

450

75

40

60

75

450

75

40

60

60

02

ILMU PENGETAHUAN ALAM

TAMPAK BAWAH

Makara ukuran 290mm

PUSAT STUDI JEPANG

(26)

26 26

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI DEPARTEMEN

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Lapis Panel 30mm, tersusun atas Panel Alumunium tekuk 3mm dan rangka alumunium hollow 14mm, Alumunium lapis luar cat abu-abu, Alumunium lapis luar dipotong untuk reses alumunium kuning emas.

DETAIL GRAFIS

FONT : Foundry Sterling - Bold

UKURAN

Panel Lapis 30mm = 1200x300mm Teks Besar = 60mm Teks Kecil = 45mm

Makara = 190mm

WARNA

Plat Alumunium 3mm = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Reses = Kuning Emas UI (Pantone 109 C) Teks = Warna Natural Stainless steel

Penempatan Tipikal

Skala 1:50

Rektor

Direktorat

TAMPAK BAWAH

2 Baris

1 Baris

3 Baris

TAMPAK SAMPING

DETAIL RESES

Layout Grafis

Skala 1:10

65

60

60

300

6 30

Kantor

Urusan Internasional

TAMPAK DEPAN

Abu-Abu sisi luar Reses Kuning

Reses Kuning sisi dalam 1200

50 35

60

115

300 45

30

60

50

300 45

30

Pengelolaan dan

Pemeliharaan Fasilitas

20

45

1500

Huruf timbul Stainless Steel

50

35

50

50

Makara ukuran 190mm

(27)

27 27

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI SHELTER SEPEDA KUNING

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Lapis Panel 30mm, tersusun atas Panel Alumunium tekuk 3mm dan rangka alumunium hollow 14mm.

3. Pemasangan, digantung menggunakan pasangan rantai yang pangkalnya dibaut atau dilas pada balok shelter.

DETAIL GRAFIS

FONT : Foundry Sterling - Bold

UKURAN

Panel Lapis 30mm = 600x300mm Teks Besar = 60mm Teks Kecil = 45mm Piktogram = 220 x 135mm

WARNA

Plat Alumunium 3mm = Kuning Emas UI (Pantone 109 C) Teks = 3M Black 7725-12

Shelter

TAMPAK BAWAH

1 Baris

TAMPAK SAMPING

Layout Grafis

50

60

60

300

30

TAMPAK DEPAN

600

50

Asrama

Shelter

Masjid

60

60

300

50

Shelter

Teknik

Shelter

Stasiun

60

60

300

50

60

60

300

50

Shelter

25

600

25

FEB

Shelter

FIB

Shelter

FISIP

Shelter

FISIP

Shelter

25

600

25

Piktogram ukuran 220 x 13z5 mm

60

50

300 45

30

20

45

50

Seni

Budaya

2 Baris

baut pada rangka las pada balok shelter

50

(28)

28 28

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI RUANG PENTING - Dilengkapi

Braille

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Bingkai Signage, Alumunium 2mm, tebal total 6.5mm

2. Kop Signage, Alumunium lipat 2mm, tebal total 6.5mm. Isi pesan: Nomor ruangan, logo makara dan Aksara Braille (opsional).

TIPE 1 - PANEL NAMA RUANGAN ATAU KANTOR PEJABAT

TIPE 2 - PANEL NAMA RUANG RAPAT

4. Panel Alumunium 2mm, ukuran tinggi 50mm atau 100mm,

5. Panel Selipan Alumunium 2mm, ukuran tinggi 50mm, Bidang penutup alumunium 2mm, ukuran menyesuaikan.

TIPE 3 - PANEL NAMA SELIP BAGI RUANG KERJA SEMENTARA

6. Panel Selipan Alumunium 2mm, ukuran 100mm.

Bidang penutup akrilik bening 2mm potong laser cut, ukuran menyesuaikan.

Kertas Selipan seukuran panel, tulisan prin pada kertas 120GSM.

DETAIL GRAFIS

FONT : Foundry Sterling - Bold

Foundry Sterling - Medium; untuk gelar akademis pada Tipe 1

UKURAN

Nomor Ruangan = 36mm untuk Tipe 1 25mm untuk Tipe Lainnya. Nama Ruangan = 30 mm untuk Tipe 1 satu baris

15 mm untuk Tipe Lainnya.

WARNA

Kop Signage = Kuning Emas UI (Pantone 109 C) Ban Garis Kop = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Dasar - TIPE 1 = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Nomor Ruangan = Hitam (Vinyl 3M Black 7725-12) Nama Ruangan = Kuning Emas UI

(Vinyl 3M Bright Yellow 7725-15) - TIPE 1 Hitam (Vinyl 3M Black 7725-12) - TIPE 2&3 Nama Pejabat - TIPE 1 = Putih (Vinyl 3M White 7725-10)

Panel Selip = Warna Natural Anodized Alumunium

Nomor Ruangan

Meeting Room

DIPAKAI

Prof.Dr.Ir.

Muham

mad Anis

REKTOR

M. Met. Prof.Dr.Ir.

Muham

mad An

is

REKTOR

M. Met.

TIPE 1 - PEMASANGAN

3

2

1

1.45

1.65

TIPE 1 - PANEL NAMA RUANGAN PEJABAT 1.65

1.45

15 250 65 110 1 3 2 Nomor Ruangan Nama Ruangan 20 17 25 10 Prof.Dr.Ir.

Muhammad Anis

REKTOR

M. Met. Nama Pejabat Gelar Akademis 15 15 15 15 10 10 10 5 5 SATU BARIS

3.65

3.65 15 250 65 110 1 3 2 Nomor Ruangan Nama Ruangan 20 17 25 175 10 Dr.Ir.

Gandjar Kiswanto

DIREKTUR PENGELOLAAN DAN PEMELIHARAAN FASILITAS M. Eng. Nama Pejabat Gelar Akademis 15 7.5 12.5 10 10 10 5 5 DUA BARIS 6 7.5 12.5

TIPE 2 - PANEL NAMA DENGAN SLIDE ‘IN USE’

1.05

1.65 15 250 75 50 1 3 2

Nomor Ruangan 20

17 25 10 Nama Ruangan Status 15 10 15 50

TYPE 2 - PEMASANGAN

IN USE

Sliding cover

Meeting

Room

1.05

1.05 5 2 1 4

TIPE 3 - PANEL NAMA SELIP

4.15

4.15 15 250 75 100 1 2

Nomor Ruangan 20

17

25

10

15

10

15

Associate Professor

Dr. Wati Budiman

12.5

15 3

SKALA 1: 10

SKALA 1: 5

SKALA 1: 5

3.14

3.14 Budi Setiawan Budi Setiawan Budi Setiawan Budi Setiawan Budi Setiawan Budi Setiawan

Asisten Riset

15 15 12.5 11

TiPE 3 - PEMASANGAN

4.15

4.15

Associa

te Profe

ssor

Dr Wati

Budiman

e

n

e

n

e

n

Associa

te Prof

Dr Wati

Budima

e

n

e

n

Kertas Selip 120GSM Cover Akrilik 6 2 1

DIPAKAI

Panel nama 100mm

(hanya untuk ruangan yang butuh nama sampai dua baris)

(29)

29 29

Lokasi pilihan Kedua

pada daun pintu diatas gagang pintu

Peletakan Tipikal

Skala 1:20

Lokasi Utama pada dinding

sebelah pintu 50

Lokasi pilihan Kedua Lokasi Utama pada dinding sebelah pintu Lokasi pilihan Kedua

pada tengah-tengah daun pintu utama

Lokasi pilihan Ketiga

pada daun pintu diatas gagang pintu Lokasi Utama

pada kaca jendela Grafis Vinyl tambahan diperlukan untuk menutupi tempelan perekat dari balik kaca

Lokasi Pilihan Kedua pada dinding samping jendela kaca

1.65

0.16

PINTU TUNGGAL

PINTU TUNGGAL

KACA JENDELA SAMPING PINTU

TAMPAK ATAS

PINTU GANDA

1.45

1.65

Prof.Dr.Ir.

Muhammad Anis

REKTOR

M. Met.

4.15

4.15

Associate Professor Dr. Wati Budiman

1700

Lokasi Utama pada dinding

sebelah pintu 50 50 50 50

Meeting Room DIPAKAI

1.05

1.65 3.143.14

Budi Setiawan Budi Setiawan Budi Setiawan

Budi Setiawan Budi Setiawan Budi Setiawan

Asisten Riset

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI RUANG PENTING - Dilengkapi

Braille

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

(30)

30 30

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI RUANGAN - Vinyl pada Kaca

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

DETAIL GRAFIS

FONT : Foundry Sterling - Bold

UKURAN

Teks Besar = 50mm Teks Kecil = 30mm Piktogram (diameter) = 80mm

Garis ban kuning emas = 10mm (tinggi), lebar disesuaikan dengan karakter tulisan terpanjang

WARNA

Garis Ban = Kuning Emas UI (Pantone 109 C) Teks = Putih (3M White 7725-10)

Ruang 210

Pusat Kegiatan Mahasiswa Rata Kiri

pada jendela kaca sebelah kanan pintu Nomor Ruangan (sesuai pedoman)

Penempatan Tipikal

Skala 1:50

1500

Ruang Membaca

Jam Operasional

Senin s/d Jumat

07.00am – 10.00pm

Sabtu-Minggu & Hari Libur

Tutup

Ruang 343

Piktogram Regulasi (jika diperlukan) Jam operasional (jika diperlukan)

Layout Grafis Tipikal

Skala 1:10

70

Administrasi

70

International

Student

Advisory Unit

30 50 45 70 55 55 75 55 50 80 45

1 STRATA - 3 BARIS

2 STRATA

Ruang Seminar

45

1 BARIS DENGAN NOMOR RUANGAN

1 BARIS DENGAN JAM OPERASIONAL DAN REGULASI

70

Ruang 210

Pusat Kegiatan

Mahasiswa

1 STRATA - 2 GARIS DENGAN NOMOR RUANG

50

25

Departemen

Arsitektur

RATA KIRI

RATA KIRI

RATA KANAN

RATA KIRI - PINTU DAN DINDING KACA

RATA KIRI - PINTU KACA GANDA

RATA KANAN - JENDELA KACA SEBELAH PINTU

50 50 50 50 45 50 25 50 25 50 70 45 50 50 25 70 Rata Kiri pada sisi kanan pintu kaca ganda

Rata Kanan pada jendela kaca sebelah kiri pintu

70

Ruang Membaca

(31)

31 31

Penempatan Tipikal

Skala 1:20

Lokasi pilihan kedua (hanya jika lokasi utama tidak memungkinkan)

pada daun pintu diatas gagang pintu Lokasi Utamapada dinding sebelah pintu sisi dekat handle

Wanita

Toilet Wanita

Pria

Toilet Pria

TOILET PRIA

TOILET WANITA

RUANG GANTI BAYI

LAKTASI

Ruang

300

Layout Grafis Tipikal

Skala 1:5

TOILET UNISEX DENGAN

AKSES DIFABLE DAN MANDI

TOILET UNISEX

DENGAN AKSES DIFABLE

40 100

Toilet

Wanita

Mandi

Toilet Wanita Mandi

Toilet Pria

Mandi

Toilet Pria Mandi

TOILET PRIA

TOILET WANITA

35 15

Unisex

Difable

Mandi

toilet unisex akses difable dan mandi

20 20 15

Unisex

Difable

Toilet Unisex akses difable 15 20 60 15 60 175 36 30 30 36 30 30 25 Batas bawah aksara Braille 145

Wanita

Difable

Toilet Wanita Difable

Pria

Toilet Pria difable

TOILET PRIA

DENGAN AKSES DIFABLE

TOILET WANITA

DENGAN AKSES DIFABLE

Potongan Tipikal

Skala 1:2

2 1

RUANG GANTI BAYI

Difable

1700 175 20 175 175 15 20 175 60 60 300 40 100 35 145 300 40 100 35 145 60 Unisex Difable Toilet Unisex akses difable 50

Ganti Bayi

Laktasi

laktasi

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI RUANG TOILET - Dilengkapi

Braille

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

2. Perekat dua sisi VHB dan adhesif silikon.

braille.

DETAIL GRAFIS

FONT : Foundry Sterling - Medium

UKURAN

Panel Alumunium 3mm = 175x300mm

Teks = 20mm

Piktogram Besar = 100mm (tinggi) Piktogram Kecil = 60mm (tinggi) Braille

WARNA

(32)

32 32

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK IDENTIFIKASI RUANG SERVIS

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

2. Perekat dua sisi VHB dan adhesif silikon.

DETAIL GRAFIS

FONT :

Nomor Ruangan = Foundry Sterling - Bold Nama Ruangan = Foundry Sterling - Medium

UKURAN

Panel Alumunium 1.3mm = 175x175mm Teks Nomor Ruangan = 18mm Teks Nama Ruangan = 15mm

WARNA

Panel Alumunium 1.3mm = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Teks = Putih (3M White 7725-10)

Penempatan Tipikal

Skala 1:20

Gudang

Fasilitas

Pendukung

0.18

Gudang

Peralatan

1.09

Layout Grafis

Skala 1:5

SATU BARIS

DUA BARIS

Pembersih

1.10

Gudang

1.04

Ruang Pompa

2.15

Detail Konstruksi

Skala 1:2

TAMPAK SAMPING

3

1

2 Nomor Ruangan

Nama Ruangan

TIGA BARIS

50

1700

50

Pembersih

1.10

Lokasi Utama pada dinding sebelah pintu sisi dekat gagang

Lokasi Pilihan Kedua pada dinding sebelah pintu sisi jauh gagang

Lokasi Pilihan Ketiga pada pintu sejajar gagang

20

175

20

175

20

175

20

175

20

175

72

175

18

17

45

(33)

ILUSTRASI TIPE-TIPE SIGNAGE

Signage Petunjuk Arah

Signage Informasi

(34)

34 34

310

Sisi dalam Kuning Emas

Grafis Vinyl 190 1300

TAMPAK MUKA

BELAKANG

TAMPAK

SAMPING

TAMPAK

SAMPING

TAMPAK MUKA

DEPAN

2140 190 50 100 240 100

630 375 245

Logam lipat melingkupi struktur lapis bata tempel

Pusat Studi Jepang Plaza Utama ATM ASRAMA MAHASISWA F. PSIKOLOGI FISIP FIB Gedung A Gedung B Gedung C Gedung D Wisma Makara Graha Sabha Widya

N54 N39 N47 N11 N15 N24 N30 N03 SETAPAK UTAMA

Gerbang Pejalan Kaki

ATM

STASIUN UNIVERSITAS INDONESIA

ASRAMA MAHASISWA

Wisma Makara Graha Sabha Widya

F. PSIKOLOGI Gedung A Gedung B Gedung C Gedung D N35 N39 N47 SETAPAK UTAMA 285 1 A ATM

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK ARAH TANDA PANAH - FREESTANDING

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI - Lihat halaman selanjutnya

A. Bingkai struktur beton bertulang tebal 185x185mm dengan finish bata tempel.

2. Aluminium tekuk 6mm yang dicat sesuai kode warna. Sistem struktur rangka besi hollow mandiri dengan sambungan menumpu bingkai struktur. Powder Coating Finish

DETAIL GRAFIS- Lihat halaman selanjutnya

350 150 1300 2100 150 50 100 200 100

560 390 150

Pusat Studi Jepang Plaza Utama ATM ASRAMA MAHASISWA F. PSIKOLOGI FISIP FIB Gedung A Gedung B Gedung C Gedung D Wisma Makara Graha Sabha Widya

N54 N39 N47 N11 N15 N24 N30 N03 SETAPAK UTAMA

Gerbang Pejalan Kaki

ATM

STASIUN UNIVERSITAS INDONESIA

ASRAMA MAHASISWA

Wisma Makara Graha Sabha Widya

F. PSIKOLOGI Gedung A Gedung B Gedung C Gedung D N35 N39 N47 N11 N15 N24 N30 N03 SETAPAK UTAMA 2 C

Opsi Rangka dengan Finish Bata Tempel

190 190 150 150 245 285 245 10 150 150

Profil H-Beam 150x150 Skala 1:10

7

B

B. Bingkai struktur beton bertulang tebal 150x150mm dengan finish beton ekspos.

(35)

35 35

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK ARAH TANDA PANAH - FREESTANDING

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL GRAFIS

FONT

Nama Jalan, Fakultas = Foundry Sterling - Bold Nomor Gedung, Lokasi penting = Foundry Sterling - Bold Nama Lokasi lain = Foundry Sterling - Medium

UKURAN

Nama Jalan, Fakultas dan Lokasi penting = 25mm

Nomor Gedung = 18mm

Tanda Panah = 70x70mm

Piktogram Utama = 70mm Piktogram Fasilitas = 30mm

WARNA

Panel Alumunium 6mm

Muka = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Dalam = Kuning Emas UI (Pantone 109 C)

Teks

Nama Jalan = Hitam (3M Black 7725-12)

Nama Fakultas = Kuning Emas UI (3M Bright Yellow 7725-15) Lokasi Penting = Kuning Emas UI (3M Bright Yellow 7725-15) Nomor Gedung = Kuning Emas UI (3M Bright Yellow 7725-15) Nama lokasi = Putih (3M White 7725-10)

Tanda Panah = Putih (3M White 7725-10) Piktogram = Putih (3M White 7725-10)

SIgnature ban lipat = Sesuai signature fakultas masing-masing

Gerbang Pejalan Kaki

ATM

STASIUN UNIVERSITAS INDONESIA

ASRAMA MAHASISWA

Wisma Makara Graha Sabha Widya

F. PSIKOLOGI Gedung A Gedung B Gedung C Gedung D N35 N39 N47 N11 N15 N24 N30 N03 SETAPAK UTAMA

Pusat Studi Jepang Plaza Utama ATM ASRAMA MAHASISWA F. PSIKOLOGI FISIP FIB Gedung A Gedung B Gedung C Gedung D Wisma Makara Graha Sabha Widya N54 N39 N47 N11 N15 N24 N30 N03 SETAPAK UTAMA

Layout Grafis Tipikal

Skala

-Bidang warna signature ukuran lebar 90mm tinggi 25mm melipat ke sisi 20mm Piktogram Transport dan Informasi, ukuran 70mm di samping tanda panah 25 40 55 70 35 25 50 50 50 70 70 35 25 50 50 50 50 50 70 35 25 50 25 25 25 40 70 50 25 25 25

Nama Jalan Setapak Bidang warna signature

ukuran lebar mengikuti panjang nama jalan tinggi 40mm melipat ke sisi 60mm

Gerbang Pejalan Kaki

ATM

STASIUN UNIVERSITAS INDONESIA

ASRAMA MAHASISWA

Wisma Makara Graha Sabha Widya

F. PSIKOLOGI Gedung A Gedung B Gedung C Gedung D N35 N39 N47 N11 N15 N24 N30 N03 SETAPAK UTAMA

Opsi Rangka H-Beam 150x150 Finish Cat Opsi Rangka dengan Finish Beton Ekspos

(36)

36 36

Penempatan Tipikal

Skala 1:50

PANEL STANDAR

Layout Grafis

Skala 1:10

TAMPAK ATAS

TAMPAK

SAMPING

PANEL BESAR

PANEL STANDAR

ARAH LURUS

NAMA LOKASI DUA BARIS

ARAH KIRI

ARAH KIRI

FMIPA

Gedung Kuliah

Bersama

Departemen

Matematika

FKM

Gedung A

Gedung B

Parkir

N53 N18 N22 N29

FAKULTAS TEKNIK

Dekanat

Pos Keamanan

Gedung Kuliah Bersama

G01 G03 G17 60 70 60 50

Gedung D

Gedung G

Gedung RIK

FIK

M10 M14

Informasi

Pos Keamanan

Toko Buku

Auditorium

M13 M23

Ruang Sidang

Toko Swalayan

Parkir

FAKULTAS HUKUM

M06 M24

Pusat Studi Jepang

Theater Daun

Masjid UI

FISIP

FIB

N11 N23 N35

Direct to Precincts, Transport and Buildings located within current precinct. Destinations listed by proximity, closest destinations listed first. Building numbers to be in precinct colour

20

Warna Signature melipat ke sisi

Fasilitas publik penting dicantumkan sebagai piktogram ukuran 35mm, margin 40mm dari tepi panel. Piktogram ukuran 70mm

sebelah tanda panah

Piktogram ukuran 70mm sebelah tanda panah

DUA ARAH

TAMPAK

SAMPING

FAKULTAS TEKNIK Dekanat Pos Keamanan Gedung Kuliah Bersama

G01 G03 G17 FMIPA Gedung Kuliah Bersama Departemen Matematika FKM Gedung A Gedung B Parkir N53 N18 N22 N29 FMIPA Gedung Kuliah Bersama Departemen Matematika FKM Gedung A Gedung B Parkir N53 N18 N22 N29 Gedung D Gedung G Gedung RIK FIK M10 M14 Informasi Pos Keamanan Toko Buku Auditorium M13 M23

PANEL BESAR

PANEL GANDA

540 25 90 25 700 50 50 60 70 60 50 50 50 50 540 25 90 40 540 25 90 25 60 70 60 50 50 50 540 25 90 25 40 540 25 90 40 60 70 60 50 900 50 50 50 50 50 50 50 25 60 70 60 50 50 50 120 60 50 50 50 70 50 25 50 20 50

Fasilitas publik penting dicantumkan sebagai piktogram ukuran 35mm, margin 40mm dari tepi panel.

1800

100 100 50

60

400

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK ARAH TANDA PANAH - LUAR RUANG

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Panel dasar, Alumunium 6mm dilipat dan disambung las dengan

bagian dalam dicat kuning emas UI.

2. Digantung pada dinding dengan sambungan split batten

DETAIL GRAFIS

FONT :

Nama Fakultas = Foundry Sterling - Bold Tulisan lain = Foundry Sterling - Medium

UKURAN

Panel Alumunium 6mm = 540x700mm

540x900mm

Teks Fakultas = 25mm

Piktogram = 70mm dan 30mm(tinggi) Tanda Panah = 70mm

WARNA

Panel Alumunium 6mm:

Muka = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Dalam = Kuning Emas UI (Pantone 109 C)

Teks:

Fakultas = Kuning Emas UI (3M

Bright Yellow 7725-15)

Tujuan = Putih (3M White 7725-10) Tanda Panah, Piktogram = Putih

(3M White 7725-10)

Warna Signature Fakultas

(37)

37 37

Layout Grafis Tipikal - Panel Standar (500X700mm)

Skala 1:10

TAMPAK

SAMPING

Tempat Tujuan berada dalam gedung yang sama.

Ruang dengan jarak terdekat dari signage ditulis teratas, berurut makin ke bawah makin jauh.

ARAH LURUS

DUA ARAH

Bantuan Kemahasiswaan

Konseling

Karir

Kemakmuran

Kesetaraan

Kesehatan

Kerohanian

40 500

Ruang Seminar

Ruang Komputer

25 60 70 60 50

Gedung Kuliah Bersama

Auditorium

R. Soeria Atmadja

Balkon Theater

Ruang Kepala

Ruang Peralatan

Ruang Persiapan

Ruang Musik

Rotunda

Hall

Perpustakaan

Café

Ruang BEM

Ruang MPM

Ruang Peminatan

700

Auditorium

Ruang Kuliah

60 70 60 50 50 50 50 50

DETAIL RESES

PANEL STANDAR

TAMPAK ATAS

12

ARAH KIRI

ARAH KANAN

500 40 500 40 60 70 60 50 38 500 25 40 40

ARAH KE ATAS

ARAH KE BAWAH

80 70 60 50 700 60 70 60 50 38 500 25 40 60 70 60 50 50 50 50 500 25 40 60 70 60 50 50 50 50 50 50

Abu-Abu sisi luar Reses Kuning sisi dalam

Reses Kuning

25 25 25

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK ARAH TANDA PANAH - DALAM RUANG

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Panel dasar, Akrilik 6mm di cat warna abu-abu, kecuali di lokasi reses, di cat kuning emas.

2. Panel signage, Akrilik 6mm dicat abu-abu, kecuali sisi bagian reses di cat kuning emas.

DETAIL GRAFIS

FONT : Foundry Sterling - Medium

UKURAN

Panel Akrilik 6mm = 500x700mm

500x900mm

Teks Tujuan = 25mm Piktogram = 70mm (tinggi) Tanda Panah = 70mm

WARNA

(38)

38 38

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK ARAH TANDA PANAH - DALAM RUANG

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

Lihat halaman sebelumnya

Penempatan Tipikal

Skala 1:50

1800

100 100 50

PANEL STANDAR

Gunakan Ukuran panel yang sama untuk panel ganda

Layout Grafis Tipikal - Panel Besar (500x900mm)

Skala 1:10

TAMPAK ATAS

TAMPAK

SAMPING

Pusat Kegiatan

Mahasiswa

Lounge Mahasiswa

Kerohanian

Fitness Centre

Toko Swalayan

900

500

40

60

70

60

50

38

25 25

50

50

50

12

PANEL BESAR

Ruang Seminar Ruang Komputer

Pusat Kegiatan Mahasiswa Lounge Mahasiswa Kerohanian Fitness Centre Toko Swalayan

Pusat Kegiatan Mahasiswa Lounge Mahasiswa Kerohanian Fitness Centre Toko Swalayan

Konseling Karir Kemakmuran Kesetaraan Kesehatan Kerohanian

(39)

ILUSTRASI TIPE-TIPE SIGNAGE

Signage Petunjuk Arah

Signage Informasi

(40)

40 40

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETUNJUK INFORMASI - DIREKTORI

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

1. Alumunium 4.5mm tekuk dan las, lapis akrilik 3mm dibagian dalam untuk warna aksesn kuning emas U.

sewaktu-waktu

DETAIL GRAFIS

FONT :

Nama dan Nomor Gedung = Foundry Sterling - Bold Teks Nama Departemen dan lantai = Foundry Sterling - Medium

UKURAN

Panel Alumunium = 400x900mm

600x900mm

600X1200mm

Teks Nama Gedung = 40mm Teks Nomor Gedung = 30mm Teks Lantai dan Departemen = 15mm

WARNA

Panel Alumunium Luar = Abu-Abu (Pantone Cool Grey 11 C) Akrilik Dalam = Kuning Emas UI (Pantone 109 C) Lis Nomor Gedung = Kuning Emas UI (Pantone 109 C) Lis Lantai = Abu-Abu (Pantone 877 C) Teks Nama Gedung = Putih (3M White 7725-10) Teks Nomor Gedung = Hitam (3M Black 7725-12) Teks Lantai ini = Hitam (3M Black 7725-12)

Badan Pengembangan & Pengendalian Universitas

3 2

3 2

Kode Gedung di beri bidang warna 47mm x 135mm dan melingkar 25mm ke sisi

Layout Grafis Tipikal - PANEL STANDAR (600X900mm)

Skala 1:10

900

600

- lantai ini Lantai 4

Direktorat Keuangan

Lantai 3

Direktorat Pengembangan & Pemeliharaan Fasilitas

Lantai 2

Rektor

Lantai 1

Kantor Urusan Internasional Kantor Humas dan KIP

450 150

40

TAMPAK ATAS

50

- lantai ini

Lantai 4

Direktorat Keuan gan

Level 3

Direktorat Penge mbangan & Peme

liharaan Fas ilitas

Lantai 2

Rektor

Lantai 1

Kantor Urus an Internasional

Kantor Humas dan KIP

110 40 20 40 30 30 35 35 210

LANTAI 2

LANTAI 1

50 60 900 110 40 30 30 35 35 30 35 30 35 30 35 45 15 20 15

Lantai dimana signage berada di beri warna kuning emas UI 4 1

GEDUNG

PAUI

G30

Lantai 2 (BP3u) Lantai 1 Learning C entre

- lantai ini

SCIENCE PARK

M24

GEDUNG

PAUI

G30

Wakil- wakil Rektor

- lantai ini Lantai 2

(BP3U)

Lantai 1

Direktorat Logistik Unit Layanan Pengadaan (UPT)

SCIENCE PARK

M24

25 30 25 17.5 15 40 40

TAMPAK

SAMPING

TAMPAK

SAMPING

LANTAI 3

LANTAI 4

25

12

60

AKSONOMETRI

Badan Pengembangan & Pengendaliqn Universitas

- lantai ini

Lantai 4

Direktorat Keuangan

Lantai 3

Direktorat Pengembangan & Pemeliharaan Fasilitas

Lantai 2

Rektor

Lantai 1

Kantor Urusan Internasional Kantor Humas dan KIP

GEDUNG

PAUI

G30

Wakil- wakil Rektor

Wakil-wakil Rek tor

- lantai ini Lantai 4

Direktorat Keuangan

Lantai 3

Direktorat Pengembangan & Pemeliharaan Fasilitas

Lantai 2

Rektor

Lantai 1

Kantor Urusan Internasional Kantor Humas dan KIP

GEDUNG

PAUI

G30

(41)

41 41

ILUSTRASI TIPE SIGNAGE

PETNUNJUK INFORMASI - DIREKTORI

Semua dimensi dalam milimeter (mm) kecuali dijelaskan berbeda. Gunakan Ilustrasi ini sebagai pedoman skala dan proporsi. Kontraktor wajib menyusun gambar kerja dengan detail dan dimensi yang benar untuk pengerjaan di lokasi.

Secara visual, warna pada ilustrasi mungkin tidak sesuai dengan warna sebenarnya karena proses percetakan dokumen. Kode

warna.

CATATAN UMUM KONSTRUKSI:

mengakibatkan perubahan desain, wajib melalui persetujuan Direktorat Pengelolaan dan Pemeliharaan Fasilitas (DPPF).

• Sistem dan elemen-elemen struktur, pondasi, dan sambungan di tentukan kemudian secara lebih detail oleh kontraktor signage.

• Gambar Kerja detail dari kontraktor wajib melalui pengesahan DPPF untuk tahap pembuatan signage.

DETAIL KONSTRUKSI

Lihat halaman sebelumnya

Penempatan Tipikal Skala 1:50 EQ EQ 210 100 900 1800 600 PANEL SEMPIT

untuk kondisi dengan lebar dinding tertentu

Grafis Layout Tipikal - PANEL SEMPIT (400x900mm)

Skala 1:10 TAMPAK SAMPING 900 300 TAMPAK ATAS 20 40 40 30 30 50 Lantai 2

R. BEM FTUI R. Ikatan Mahasiswa R. MPM FTUI KAPA FTUI RTC UI

Lantai 1 - lantai ini

Koperasi Mahasiswa 100 50 35 35 110

PUSGIWA

FTUI

T11

25

- lantai ini Level 4

Klaster Riset A Klaster Riset B Klaster Riset C Klaster Riset D

Level 3

Studio Program Profesi Studio Program Magister

Level 2 Ruang Multimedia Lantai 1 Lab. Fabrikasi Administrasi Ruang Sidang

DEPARTEMEN

ARSITEKTUR

T05

Potongan Tipikal

Skala 1:5

Penopang sambungan adu manis

Akrilik Kuning Emas 3mm didalam

Alumunium 4.5mm Abu-Abu diluar

TAMPAK SAMPING

Ruang Staf Pengajar

Studio Arsitektur Interior

Grafis Layout Tipikal - PANEL PANJANG (600X1200mm)

Skala 1:10

PANEL STANDAR PANEL PANJANG

400

40 40

- lantai ini

Lantai 4

Direktorat Keuangan Lantai 3 Direktorat Pengembangan & Pemeliharaan Fasilitas

Lantai 2

Rektor

Lantai 1

Kantor Urusan Internasional Kantor Humas dan KIP

GEDUNG PAUI

G30

Wakil- wakil Rektor

- lantai

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan berkat dan penyertaan-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Analisis Pertumbuhan

Ruang contoh S adalah himpunan dari semua peristiwa yang mungkin muncul sebagai hasil dari suatu tindakan atau percobaan5. Perhatikan beberapa

Ekstrakurikuler Patroli Keamanan Sekolah (PKS) memiliki berbagai bentuk aktivitas yang cukup membantu dalam pembentukan sikap tertib berlalu lintas siswa, seperti pemberian

Untuk meningkatkan faktor kepemimpinan dan kompensasi agar dapat memberikan pengaruh yang lebih besar lagi kepada kinerja karyawan Bank Riaukepri Cabang Utama

Dalam penelitian ini, sumber informasi yang digunakan adalah Hasil penelitian berupa bentuk kerjasama yang dapat dilakukan dalam pelestarian Kawasan Pecinan Kembang

002 Jumlah Pelaksanaan Bimbingan Teknis Administrasi Peradilan Agama 003 Jumlah Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi Peradilan Agama 004 Jumlah Pelaksanaan Pengawasan Pelayanan

Dengan demikian, Ha yang berbunyi ada perbedaan yang signifikan terhadap kemampuan multiple intelligence mahasiswa fisika universitas cokroaminoto palopo antara