• Tidak ada hasil yang ditemukan

Ready For A New Future With Integrity, Creativity And Compassion

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Ready For A New Future With Integrity, Creativity And Compassion"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

Ready For A New Future With

Integrity, Creativity And Compassion

(2)

Arti Logo

Universitas Kristen Duta Wacana

Segi Lima Bulir Padi & Alkitab

Melambangkan Setangkai Kapas Melambangkan iman

Pancasila Melambangkan partisipasi yang alkitabiah UKDW dalam pembangunan

Nasional

Perahu Putih Tulisan DUTA WACANA Lilin, Sinar & Merpati & Salib pada Pita Melambangkan pengakuan

Melambangkan Berarti ‘utusan firman’ bahwa hanya Roh Kudus

kehidupan yang yang berkarya untuk

(3)

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ... 3

VISI, MISI, & NILAI-NILAI KEDUTAWACANAAN ... 4

SAMBUTAN REKTOR ... 5

MARS DUTA WACANA ... 7

TATA LAKSANA OKA ... 8

RUNDOWN OKA ... 9

KEPANITIAAN OKA ... 10

DENAH KAMPUS ... 13

UNIT/BIRO/LEMBAGA UKDW ... 14

UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) ... 15

UNIT KEGIATAN KEBUDAYAAN (UKKb) ... 16

UNIT KEGIATAN KEROHANIAN (UKKr) ... 17

(4)

VISI, MISI, & NILAI-NILAI KEDUTAWACANAAN

VISI

Menjadi universitas Kristen unggul dan terpercaya yang melahirkan generasi profesional mandiri bagi dunia pluralistik berdasarkan kasih.

MISI

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran yang kontekstual berbasis nilai-nilai kedutawacanaan.

2. Melakukan riset yang berpihak pada nilai kemanusiaan.

3. Melakukan pengabdian kepada masyarakat yang partisipatoris.

4. Membangun institusi yang unggul dan kompetitif.

5. Mengembangkan sivitas akademika yang menghidupi nilai-nilai kedutawacanaan.

NILAI-NILAI KEDUTAWACANAAN

Nilai-nilai UKDW memuat landasan dasar pijakan untuk berpikir, bersikap dan beraktivitas, petunjuk dasar untuk mengembangkan interaksi dalam

lingkungan UKDW atau dengan pihak-pihak luar yang terkait dengan UKDW :

1. Menaati Allah (Obedience to God)

Merupakan wujud ucapan syukur kepada Allah dengan cara melakukan pekerjaan baik yang dipercayakan kepada umat- Nya.

2. Melangkah dengan Integritas (Walking in Integrity)

Menunjukkan kesatuan antara hati, pikiran, kata, dan tindakan.

3. Melakukan yang Terbaik (Striving for Excellence)

Melaksanakan seluruh pekerjaan dengan sepenuh hati seperti untuk Allah, bukan untuk manusia.

4. Melayani Dunia (Service to the World)

Meneladani Yesus Kristus dalam karya-Nya yang menyeluruh dan utuh.

(5)

SAMBUTAN REKTOR

Welcome to DUTA WACANA

Selamat datang Angkatan 2021! Dengan suka cita dan bangga kami menyambut Anda menjadi anggota keluarga besar Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW). Di kampus tercinta ini, Anda akan belajar dan mempersiapkan masa depan yang penuh harapan. Tidak semua orang muda seusia Anda dapat mengenyam kesempatan belajar di perguruan tinggi, sebab itu kesempatan untuk belajar di UKDW sungguh merupakan kesempatan emas yang patut disyukuri. Diperkirakan pada tahun 2021 ini, karena kondisi ekonomi maka sebagian lulusan SMA dan SMK tidak dapat melanjutkan ke pendidikan tinggi, artinya sebagian dari teman-teman sebaya anda terpaksa tidak bisa berkuliah karena berbagai hambatan dan keterbatasan. Tantangan makin berat karena sejak bulan Maret 2020 Indonesia juga tengah berjuang mengatasi krisis pandemik COVID-19 yang berimbas pada ancaman krisis ekonomi.

Kesempatan ini makin dirasakan istimewa karena Anda telah mendapat kesempatan kuliah di UKDW, salah satu unversitas terbaik di Indonesia terakreditasi institusi “A” dan mempunyai sejarah yang panjang dalam membangun reputasi akademiknya. Sejarah UKDW telah dimulai sejak tahun 1906, tepat di lokasi di mana kampus saat ini berada. Sekitar 114 tahun yang lalu, berdiri sekolah untuk mendidik para pendeta atau “Guru Injil” untuk melayani jemaat gereja lokal. Sekarang ini UKDW telah berkembang dengan berbagai program studi sarjana maupun paska sarjana yang kualitasnya membanggakan baik secara nasional, regional maupun internasional. Tekad dan harapan UKDW dapat menjadi berkat bagi Indonesia dalam menyiapkan generasi muda penerus bangsa menuju kesejahteraan dan keadilan yang dicita-citakan.

Sekarang Anda telah menjadi mahasiswa, artinya Anda diharapkan mampu beradaptasi dan mandiri mencari pengetahuan dan ketrampilan yang terbuka luas melalui pembelajaran kreatif dan inovatif di dalam kampus (kelas, studio, laboratorium, perpustakaan dsb), maupun diluar kampus (masyarakat, industri dsb), bahkan ke dunia maya melalui pembelajaran daring (online). Tidak seperti pada jenjang sekolah sebelumnya, belajar di universitas para mahasiswa harus punya motivasi kuat, mandiri dan tekun belajar sesuai kurikulum pada prodi masing-masing. Sebagai mahasiswa baru, Anda harus menjadi dewasa dan“independent”. Mungkin ada yang untuk

(6)

pertama kalinya hidup terpisah jauh dengan orang tua atau keluarga. Setiap hari Anda dituntut untuk mandiri dan bertanggungjawab dalam pengambilan keputusan, dalam proses perkuliahan, dalam pergaulan maupun kehidupan pribadi Anda bersama dengan Tuhan dan sesama.

Namun demikian jangan takut dan gentar memasuki kehidupan mandiri yang penuh tantangan. Di kampus UKDW, tersedia berbagai kesempatan belajar bukan hanya untuk dapat pengetahuan (knowledge) tetapi juga ketrampilan hidup (life skills). Tidak cukup hanya pintar secara intelektual saja, namun juga kecerdasan spiritual dan emosional. Proses pendidikan dan pergaulan sehari-hari di kampus ini , membantu Anda membangun nilai-nilai luhur Duta Wacana yang diyakini dan dijunjung tinggi yaitu: ketaatan pada Allah (obedience to GOD) , berjalan dalam integritas (walking in integrity), melakukan yang terbaik (striving for excellence) dan melayani dunia (service

to the world).

Melalui OKA 2021 ini, Anda tidak hanya saling mengenal sesama mahasiswa baru dari berbagai program studi, atau teman dari berbagai daerah, namun Anda akan mengenal juga kakak-kakak pendamping OKA, para dosen pengajar, dan pegawai pendukung akademik di kampus ini. Program OKA juga menjadi kesempatan untuk mengenal sistem pembelajaran secara daring maupun luring, sistem informasi kampus dan segala fasilitas penunjang belajar yang tersedia. Sebagai satu keluarga besar, marilah kita saling memperhatikan dan mendukung agar semua mahasiswa bersemangat belajar dan berjuang, tidak mudah menyerah dalam mencapai cita-cita yang diidamkan hingga bisa menyelesaikan pendidikan di UKDW. Selamat memasuki dunia kampus, belajar ilmu pengetahuan-teknologi-seni, belajar mengenal diri sendiri dan orang lain,serta mempersiapkan masa depan gemilang mulai dari sekarang. Inilah kesempatan terbaik dalam hidup yang sudah Tuhan berikan.

Proud to be part ofDUTA WACANAfamily – the entrepreneurial research university

SORBUM ....SORBUM ....SORBUM... Ir. Henry Feriadi, M.Sc., Ph.D

(7)

MARS DUTA WACANA

Lirik & Musik: Usadi Wiryanaya

Hiduplah almamater mulia, Beserta seluruh warganya, Duta Wacana tempat mengabdi, Bagi Tuhan, sesama, dan negeri. Kami kibarkan panji-Mu tinggi, Palang dan lilin yang bernyala, Kami kibarkan panji-Mu tinggi, Palang dan lilin yang bernyala.

(8)

TATA LAKSANA OKA

1. Pelaksanaan OKA dilakukan secara daring (online) sesuai dengan anjuran Pemerintah melalui Panduan Umum Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun 2021 No.: 0387/E/TM.02.00/2021 Tanggal 2 Juli 2021.

2. Pelaksanaan OKA 2021 akan dilaksanakan baik tingkat universitas dan fakultas/prodi, setiap peserta wajib mengikuti semua kegiatan OKA yang telah disusun.

3. Pada saat mengikuti sesi daring (online), semua peserta diwajibkan untuk terus mengaktifkan kamera/video dan mematikan microphone (mute) kecuali jika hendak bertanya, menggunakan nama lengkap sebagai identitas, serta menggunakan kemeja bebas, rapi, dan sopan. 4. Peserta dilarang merokok selama mengikuti sesi online.

5. Peserta wajib mengerjakan tugas yang disiapkan pada halaman e-Learning UKDW.

6. Secara berkelompok mahasiswa baru akan didampingi mahasiswa pendamping (mapen) selama kegiatan OKA 2021 berlangsung yang berasal dari program studi masing-masing.

7. Peran dari mahasiswa pendamping adalah untuk memfasilitasi mahasiswa baru dalam memahami aktivitas dan prosedur yang harus dilakukan selama kegiatan OKA 2021 berlangsung.

8. Peserta wajib untuk menjaga sopan santun dan etiket selama berkomunikasi dengan mahasiswa pendamping.

9. Proses pendampingan oleh mahasiswa pendamping dilaksanakan sampai para mahasiswa baru siap mengikuti perkuliahan secara

(9)

RUNDOWN OKA

Waktu Kegiatan Pelaksana Media

Senin, 23 Agustus 2021

07.30-08.00 Registrasi Mahasiswa Online Mahasiswa Pendamping Platform Zoom MS-Teams Moodle 08.00-09.00 09.00-09.30 09.30-10.30 Ibadah Pembukaan Pembukaan OKA

Materi: Sejarah, Visi, Misi, Nilai-Nilai Kedutawacanaan

Pusat Kerohanian Kampus Rektor

10.30-11.00 Penjelasan OKA Ketua OKA

11.00-Selesai Penjelasan Moodle Mahasiswa Pendamping

Selasa, 24 Agustus 2021

07.30- 08.00 Registrasi Mahasiswa Online Mahasiswa Pendamping Platform Zoom 08.30-09.30 Materi: Merdeka Belajar –

Kampus Merdeka Akademik, Riset , dan Wakil Rektor I Inovasi

10.00-11.00 Materi: Generasi Pemimpin

BELA NEGARA Irjen Raden Argo Yuwono Kadiv. Humas POLRI

11.00-Selesai Pengerjaan Tugas Mandiri Mahasiswa Pendamping Rabu, 25 Agustus 2021

07.30- 08.00 Registrasi Mahasiswa Online Mahasiswa Pendamping Platform Zoom 08.00-10.00 OKA Fakultas & Program Studi

(Akademik & KBM) Pemandu Wakil Dekan III Dekanat Fakultas

10.00-Selesai Pengerjaan Tugas Mandiri Mahasiswa Pendamping

Kamis, 26 Agustus 2021

07.30- 08.00 Registrasi Mahasiswa Online Mahasiswa Pendamping Platform Zoom 08.00-10.00 OKA Fakultas & Program Studi

(Kegiatan Kemahasiswaan & Sharing Alumni)

Dekanat Fakultas Pemandu Wakil Dekan III

10.00-Selesai Pengerjaan Tugas Mandiri Mahasiswa Pendamping

Jumat, 27 Agustus 2021

07.30- 08.00 Registrasi Mahasiswa Online Mahasiswa Pendamping Platform Zoom 08.00-09.00 Materi: ‘Kontribusi Generasi

Millenial untuk Perbaikan Perekonomian Pasca Pandemi’

Kania Sutisnawinata CEO Medcom.id

09.00-10.00 Perform OKA 2021 Mahasiswa Pendamping 10.00-10.30

10.30-11.00 Laporan Panitia Penutup OKA Rektor/Wakil Rektor III Willy Sudiarto Raharjo

Informasi lebih lanjut tentang jadwal pelaksanaan OKA bisa dilihat di halaman: https://oka.ukdw.ac.id/

(10)

KEPANITIAAN OKA

Pelindung : Ir. Henry Feriadi, M.Sc, Ph.D (Rektor)

Penanggung Jawab : Joko Purwadi, S.Kom, M.Kom (Wakil Rektor III) Ketua : Willy Sudiarto Raharjo, S.Kom, M.Cs

Sekretaris dan : Biro Kemahasiswaan, Alumni da Pengembangan Karir

Kesekretariatan Winta Adhitia Guspara, S.T, M.Sn Hangudi Widya Hutama, S.Kom Wismatri Scorpika Widyaningrum, Amd Alledha Kristha, Amd

Dinda Ayu Oktaviana, Amd Handono Kristanto

Bendahara : Tika Kristiana, S.I.Kom

Acara & Materi : Dr. Wahyu Nugroho, M.A (WDIII Fakultas Teologi)

Lucia Nurbani Kartika, S.Pd, Dipl. Secr, M.M (WDIII Fakultas Bisnis) Ferdy Sabono, S.T, M.Sc (WDIII Fakultas Arsitektur dan Desain) Willy Sudiarto Raharjo, S.Kom, M.Cs (WDIII Fak. Teknologi Informasi) Drs. Djoko Rahardjo, M.Kes (WDIII Fakultas Bioteknologi)

dr.Daniel Chriswinanto Adityo Nugroho,M.P.H (WDIII F.Kedokteran) Anesti Budi Ermerawati, M.Hum (WDIII F.Kependidikan Humaniora) Winta Adhitia Guspara, S.T, M.Sn (Kepala Biro III)

Anggota Panitia : Drs. Wimmie Handiwidjojo, M.I.T (Ka. Biro Administrasi Akademik)

Lussy Ernawati, S.Kom, M.Acc (K. Biro Administrasi dan Keuangan) Dr. Phil., Lucia Dwi Krisnawati, S.S, M.A (Ka. Biro Kerjasama & Relasi Publik) Dr. Fransisca Endang Lestariningsih, M.Hum (Kepala LPAIP)

Pdt. Nani Minarni, S.Si, M.Hum (Kepala Pusat Kerohanian Kampus) Aloysius Airlangga Bajuadji, S.Kom, M.Eng (Kepala PUSPINdIKA) Veronica Tiara, S.Kom (Kepala Unit Admisi dan Promosi)

Koordinator

Mentor/Mapen Jesslyn Septhia NIM: 71180384 (Ketua BPMU)

Roynerd V. K. Takandjandji NIM: 31180236 (Ketua BEMU) Helen Jayanti NIM: 01180176 (Fakultas Teologi)

Kurnianto Surya Putra NIM: 11190685 (Fakultas Bisnis) Arkhey Sidauruk NIM: 31190291 (Fakultas Bioteknologi)

Elvrano Mathias Stanislaus Letsoin NIM: 62180059 (F.Arsitektur &Desain) Rico Alex Sandra NIM: 72180198 (Fakultas Teknologi Informasi) Putu Nanda Pratama Putra NIM: 41190417 (Fakultas Kedokteran) Wayan Gian Nita Pertiwi NIM: 81190060 (F.Kependidikan & Humaniora)

(11)

Mapen

Fakultas Teknologi

Informasi Frans Valentino (71190412)

Michelle Novanty Lestuny (71190415) Beatrix Stefany (71200667)

Anabela Rosanti Dewi Pramono (71200547) Endricho Abednego (71200542)

Monica Gracethea (72200437) Vella Nathasya Rihi Huky (72200436) Mikhael Hedy Prasetya Guritno (72200428) Selvi Ayu Melianda Sarumaha (72200429) Andreas Kurniawan Budi Santosa (72200406) Erick Pratama Laiyo (72200423)

Chara Kezia (72200377) Egi Granaldi Ginting (71200634) Fandy Hertanto (71200532) Belinda Mutiara L S (72200422)

Mapen Fakultas

Bioteknologi Bryan Hutama Handoyo (31200350) Bernike Rose Sipayung (31190333) Cindy Oktavi Cicilia (31190336) Devina Puspita Sari (31190271) Fayola Justina (31190302)

Miranda Gardha Viorentha (31200373) Nita Sonia Sipayung (31190315) Tamariska Blessy (31190310) Vebryana Elisabeth Purba (31190332)

Mapen Fakultas Kependidikan dan

Humaniora Suprianus Lase (81200082) Gracela Gloria Melodia (81200102) Helena Maria Bella Sitompul (81200092) Brayen Manullang (81200098)

Melisa Rizky Maharani (81190061)

Mapen Fakultas Arsitektur dan

Desain Produk Natasya Vicky Vania Sutono (62190115) Koo, Clarissa Putri (62200169)

Letticia Viona Setia Dharma (62200174) Rosi Febriyani (62200155)

Emikhen Hana Anjani (62200175) Bimata Gosanadi /61190467) Kezia Zefanya/61200563)

(12)

Laurensia Cristina Aprila Norman(61190474) Agustina Tri Mulyani/61190434)

Vidia Caroline S. Pekpekai (61180302) Deborah Lambok Sihombing (61180304) Cezia Jenifer Tambahani (61180306) Yunita Ariantji Boelan (61180310) Lintang Lokeswara P (61180294) Inggi Rambu Ngana (61200614)

Mapen Fakultas

Kedokteran Abigail Majesty (41200446) Christy Ditya Alicia (41200463) Meliana (41200431)

Stefany Setiawan Santoso (41200459) Zefanya Irishanti A.P (41200515) Maria Agustina (41200438) Bernadetha Muktiarini (41200498) Caecilia Aristameta Saraswati (41200450) Yacinta Levina Putri Rosari (41200483) Selly Murti Nirwana (41200485)

Mapen Fakultas

Teologi Euaggeliony Fraxiparine Hasian Na Arga (01190224) Robby Rivaldo Nababan (01190206)

Hanz Elkasava Girsang (01190228) Felliex Yulio Murlyantara (01190194) Johannes Suryo S.P (01190187)

Millano Tulus Christian Sitompul (01190193) Jeremy Lodewyk Frans Pangemanan (01190218) Gerrald Mutiha Binsar Michael (01190204) Fenta Krisnanda Putra (01200244) Yudha Adi Putra (01190208) Gloria Aprilia Salampessy (01200254) Marthinus Cavyn J. Dandirwalu (01200235) Kevin Jonathan Darmawan (01180139) Nisya Khadijah (01200260)

Micheline Isa Banna (01200243) Kidung Widya Satryaji (01200264) Yohana Jessica (01200289)

Korinta Amelia Budiarti Kurniasiwi (01200250) I Gede Ricco Mahayana (01200237)

Revangga Devrat Prasetya Soumeru (01200261) Bintang Holy Junior (01200271)

Victor A. Wibowo (01190212) Charella Anggun Ermawati (01200249) Kevin Jeremy Prabowo (01200288)

(13)

DENAH KAMPUS

Universitas Kristen Duta Wacana

Memiliki 12 Nama Gedung Yang Memiliki Makna

1. AGAPE : Kasih Sayang 7. GNOSIS : Pengetahuan

2. BIBLOS : Pustaka 8. HAGIOS : Kekudusan

3. CHARA : Sukacita 9. IAMA : Kesembuhan

4. DIDAKTOS : Pengajaran 10. KOINONIA : Persekutuan 5. EUODIA : Kesuksesan 11. LOGOS : Bahagia

(14)

UNIT/BIRO/LEMBAGA UKDW

Unit

Biro

Lembaga

(15)

UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM)

DUTA VOICE Paduan Suara UKDW Keluarga Pencinta Pengamat Lingkungan Dan Alam UKDW Baskeball DUTA DANCE NET CLUB Kegiatan Seputar Dunia Komputer JET KUNE DO KINE CLUB Kegiatan Seputar Dunia Sinematik DUTA WACANA FUTSAL CLUB (DWFC) TAEKWONDO DUTA FILIA Pusat Konseling Mahasiswa

BADMINTON DUTA WACANA PHOTOGRAPHIE CLUB (DWPh)

(16)

UNIT KEGIATAN KEBUDAYAAN (UKKb)

FORMAPA Forum Mahasiswa Papua MERGA SILIMA Mahasiswa Karo KAWANUA Mahasiswa Sulawesi Utara IMKA Ikatan Mahasiswa Kalimantan DUTA TORAYA Mahasiswa Toraja CENDANA Mahasiswa NTT SANDLEWOOD Mahasiswa Sumba SALAWAKU Mahasiswa Maluku IMBADA Ikatan Mahasiswa Batak Duta Wacana ETLDW Estudante Timor Leste Duta Wacana

(17)

UNIT KEGIATAN KEROHANIAN (UKKr)

KMKK Keluarga Mahasiswa Katholik Kedokteran KMM Keluarga Mahasiswa Muslim KMHD Keluarga Mahasiswa Hindu Dharma KMK UKDW Keluarga Mahasiswa Katholik UKDW KAMADHIS Keluarga Mahasiswa Buddhis PMK FABIO Persekutuan Mahasiswa Kristen Fakultas Bioteknologi PMK ARROW GENERATION Persekutuan Mahasiswa Kristen Teknik dan PBI PMK SOLI DEO GLORIA Persekutuan Mahasiswa Kristen Fakultas Bisnis PMKK AGAPE Persekutuan Mahasiswa Kristen kedokteran

(18)
(19)

TULISKAN MEMORI KAWAN, KESAN TEMAN & BERSAHABATAN ANDA SELAMA MENGIKUTI OKA 2021

Referensi

Dokumen terkait