• Tidak ada hasil yang ditemukan

GEREJA PRESBYTERIAN ORCHARD

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "GEREJA PRESBYTERIAN ORCHARD"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

GEREJA PRESBYTERIAN ORCHARD

Jemaat Berbahasa Indonesia 3, Orchard Road – Singapore 238825 Tel : 6337 6681, 6336 8829 Fax : 6339 1979

Website: http://www.orpc.org.sg Email: sekretariatgpo@orpc.info

“SATU TUHAN, SATU IMAN, SATU BAPTISAN”

Efesus 4 : 5

Tanggal : 7 Agustus 2005

Tema K hotbah : Allah dan Ibadah Keluaran 20 : 4-5, 22-26

Tema Pelayanan 2005 - 2007

BERSAMA MEMPERKOKOH RUMAH TUHAN – Kolose 2:6-7

Kami mengucapkan “Selamat Datang dan Selamat Berbakti” kepada seluruh jemaat yang hadir pada hari ini, dan khususnya kepada saudara yang baru pertama kali mengikuti kebaktian di Gereja kami ini.

Kami memohon kesediaan saudara untuk mengisi formulir pendataan yang dibagikan dan mengembalikannya kepada petugas di pintu keluar setelah kebaktian selesai.

Kami mengundang saudara untuk ikut beramah-tamah (disediakan snack ringan) di ruang dunmann hall agar kami dapat mengenal saudara lebih dekat.

Kami mengharapkan kehadiran dan keikut sertaan saudara dalam kegiatan-kegiatan yang ada di gereja kami, apabila saudara/i masih berada di Singapura. K iranya Tuhan memberkati saudara.

VISI :

“Menjadi Jemaat yang mengakui dan memuliakan Allah berdasarkan Alkitab, yang terwujud dengan hidup yang bersinergi dalam doa, pemuridan, kesaksian, pelayanan dan persekutuan”

(2)

“Free Thinker di zaman Musa = mendua-kan YHWH”

Hidup di tengah kota Singapura membuat kita mau tidak mau pernah mendengar istilah free thinker’. Apa yang dimaksud dengan free thinker’ ini ada banyak definisinya. Tetapi, berdasarkan pengamatan saya secara pribadi, Free Thinker adalah seorang yang memiliki suatu konsep pemahaman religius yang ‘bebas’ dan tidak mau terikat pada satu kepercayaan saja. Bagi orang seperti ini, hidup beragama adalah sebuah tindakan ‘bijak dan aman’ untuk mengumpulkan sebanyak mungkin berkat (blessings) dari sebanyak mungkin sumber berkat (sources of blessings) yang tersedia di dunia ini bagi diri saya sendiri. Buddha boleh, Muhammad boleh, Hindu boleh, Yesus pun boleh juga, yang penting saya tidak mau spekulasi mengabdikan hanya pada satu allah saja. Oleh karena itu, adalah lebih baik jika semuanya diambil dan akhirnya saya pun beroleh keuntungan yang se-maksimal dan kerugian yang se-minimal mungkin.

Sikap seperti ini rupanya bukanlah hal yang baru di bawah kolong langit ini. Pada saat bangsa Israel dipanggil keluar dari Mesir oleh ALLAH melalui Nabi Musa, hambaNYA. Maka, Tuhan Allah dengan tegas menyatakan dalam salah satu hukumnya (Kel 20:4-5), agar bangsa Israel tidak membawa pengaruh budaya Mesir yang ‘free-thinker’ dalam kehidupan mereka sebagai bangsa tebusanNya. Mesir adalah negeri yang penuh dengan berbagai macam ‘tuhan’ dan memiliki berbagai bentuk ‘ilah’ yang mereka sembah sesuai dengan maksud dan tujuannya dalam berbagai macam aspek kehidupan. Tujuannya adalah jelas, hanyalah untuk memperoleh sebanyak mungkin berkat dari sebanyak mungkin sumber berkat. Maka, dengan upbringing concept ini, tidaklah sulit bagi bangsa Israel untuk menambahkan YHWH, hanya sebagai salah satu allah, dalam daftar allah mereka - YHWH sebagai salah satu Allah yang membawa pembebasan (deliverance). Tetapi, rupanya ini menjadi amat sangat sulit bagi bangsa Israel pada saat YHWH menyatakan isi hatiNYA yang terdalam bahwa IA tidak mau di-dua-kan dalam kehidupan ibadah bangsa Israel: “jangan ada padamu, illah lain di hadapanKU” (Kel 20:3).

Tuhan sangat benci kepada sikap umatNya yang mendua-hati dalam menyembahNya. Ini juga dengan keras dinyatakan dalam FirmanNya, bahwa “Aku, Tuhan, Allahmu, adalah Allah yang cemburu, yang membalaskan kesalahan bapa kepada anak-anaknya, kepada keturunan yang ketiga dan keempat…” (Kel 20:5). Demikian pula dengan segala peraturan tentang kebaktian yang ditentukan secara detail oleh Tuhan di Kel 20:24-26, sebenarnya ditujukan untuk menyatakan bahwa Tuhan Allah tidak mengkehedaki adanya sedikit pun peluang bagi bangsa Israel untuk hidup menyimpang dari pada NYA dan menyembah kepada allah lain. Intinya, Tuhan mau kita menjadikan DIA, hanyalah satu- satunya pusat ibadah dalam kehidupan kita, sebab DIA adalah Yang Esa adanya, satu-satunya Pribadi yang layak disembah (Ul 6:4; Maz 105; Wah 5)

Pada bulan Agustus ini, gereja akan memfokuskan pembahasan pesan mimbar pada konsep alkitabiah tentang musik dan ibadah. Kiranya melalui pembahasan Firman Tuhan secara berseri ini, Roh Tuhan boleh menolong kita untuk memiliki pemahaman yang lebih utuh dan gambaran yang lebih jelas akan konsep ibadah yang berkenan dan menyukakan hatiNya. Kiranya Tuhan boleh memperkaya dan memperdalam kehidupan beribadah kita kepadaNya. Selamat ber-Disiplin dalam Beribadah.

[CK]

(3)

TEMA KEBAKTIAN UMUM BULAN INI

TANGGAL PERIKOP TEMA

07 Agustus 2005 Keluaran 20:4-5; 22-26 Allah dan ibadah

14 Agustus 2005 Yeremia 23: 23 Allah dalam ibadah 21 Agustus 2005 Ratapan 3: 22 - 23 Kasih setia Tuhan

28 Agustus 2005 Yohanes 4: 24 Menyembah Allah dalam Roh dan Kebenaran

PETUGASKEBAKTIAN MINGGU INI : 07/08/2005 MINGGUDEPAN: 14/08/2005 PENGKOTBAH Pdt. Johnny S. Hermawan Ev. Ria Pasaribu

TEMA ”Allah dan ibadah”

Keluaran 20: 4-5; 22-26

”Allah dalam ibadah”

Yeremia 23: 23

LITURGIS Widari Maryanto Jahja Udjaja Sutjiutama

PENDAMPING Kartika Supryanata Yuyun Ariati Dewi

PERSEMBAHANPUJIAN Yuliana Timotius PS Eklesia

PERSEMBAHAN

PENYAMBUTTAMU/USHER Komisi Wanita Komisi Pelaut

MAJELISPENYAMBUTTAMU Wiryanto M & Lydia Rini G Indra G & Ratna Lie

PIANIS/ORGANIS Simpson Gunadisastra Susanna Yani

PEMIMPINPUJIAN/CANTOR Abrahm Sihaloho Truly Hutapea

PENATA SOUND SYSTEM Jahja Udjaja Sutjiutama, Jimmy Salim

Dwi Ratwanto Kasman, Frenky Suripatty

(4)

KEGIATAN KOMISI-KOMISI DAN TIM KERJA MINGGU INI

KOM ISI HARI &

TGL

TEM PAT &

WAKTU TEM A PEM BICARA

Remaja Minggu 07/08/05

Chapel 14.15

Tuhan mau aku jadi apa sih? (Yohanes 6:

22-24; 60-66)

Pr. Chandra Koewoso Pemuda Sabtu

13/08/05

Chapel

16.15 P.A. - Petrus si batu karang (part 2) Wanita

Selasa

09/08/05 Dunman

Hall 14.00 LIBUR

Maria Marta

Minggu 07/08/05

Study Rm.1 & 5,

Lt.2

Pkl. 16.30 – 18.00 : P.A. & Latihan VG Musik

Gerejawi

Latihan Paduan Suara Eklesia

Minggu, pkl. 16:30 s/d 18:30 di Su Han Kuen Hall ‘A’, Lantai 2 – GPO

Misi

KELAS BAHASA INDONESIA : 4 Agustus s/d 27 Oktober 2005 setiap Kamis pkl. 19.30-21.30 di Basement 1,2, 5A & 5B.

(5)

W W A A RT R TA A M M IN I N G G G G U U IN I N I I

BIDANG WARTA

PERSEKUTUAN

PERSEKUTUAN SESUDAH KEBAKTIAN MINGGU (REFRESHMENT).

Persekutuan ini dilaksanakan setiap minggu selesai Kebaktian Umum. Jemaat sekalian diundang untuk mengambil bagian dalam persekutuan ini sambil beramah tamah bersama.

KESAKSIAN &

PELAYANAN

PELAWATAN JEMAAT. Bagi jemaat yang memerlukan Pelawatan, mohon dapat menghubungi Kantor Sekertariat GPO pada jam kerja: Ibu Habiba A.N. Samadi, Tel : 63368829, 63376681, email : sekretariatgpo@orpc.info

PEMBINAAN

KELAS KATEKISASI BAPTIS dan SIDI / BINA IMAN : Topik pada pertemuan tgl. 13 Agustus adalah Doktrin Roh Kudus. Kelas dimulai pkl. 13.00 di Meeting Room I, Lt.3 – GPO.

Kelas Pembinaan Pra-Nikah akan dimulai pada tgl. 17 September 2005. Pendaftaran dapat dilakukan melalui email ke: sekretariatgpo@orpc.info atau dengan mengisi formulir langsung di kantor Sekretariat dari pkl. 10.00 – 18.00 (Senin s/d Jumat).

Panduan untuk mengikuti kelas dapat dibaca di Papan Pengumuman Dinding dekat Dunman Hall.

SEMINAR SEHARI PASANGAN SUAMI-ISTRI.

Dalam rangka bulan Keluarga, September 2005, akan diselenggarakan Seminar Sehari pasangan suami- istri pada : Hari : Sabtu, 3 Septe mber 2005, Te mpat : Dunman Hall GPO, Waktu : 08.00 – 17.00.

Tempat terbatas untuk 35 pasutri. Keterangan lebih lengkap lihat flyer.

KOMISI/TIM

MARIA MARTA

Pembinaan Pengurus KMM akan dilaksanakan pada tgl. 14 Agustus 2005 di Eastern Basement, pkl. 14.30 – 17.00. Mohon perhatian dan kehadiran seluruh Badan Pengurus KMM.

WANITA

PENDIDIKAN TABLE MANNER Teori :

Hari : Selasa, 30 Agustus 2005 Waktu : 13.00 – 17.00

Tempat : Dunman Hall GPO

(6)

Praktek :

Hari : Rabu, 31 Agustus 2005 Waktu : 12.00 siang

Tempat : Shatec Rosette Restaurant

64 Lloyd Road, Singapore 239113 Biaya : S$25/- (untuk makan siang)

Pendaftaran : 7-21 Agustus 2005, hubungi Ibu Widya Kuntarjo / Ibu Rosmawati Yong; Minggu setelah ibadah; Selasa setelah Persekutuan Komisi Wanita.

PERSEKUTUAN PELAUT. Kami mengundang seluruh rekan-rekan pelaut untuk bersekutu bersama sebagai satu keluarga di dalam Tuhan, sebagaimana Firman Tuhan berkata, “Demikianlah kamu bukan lagi orang asing dan pendatang, melainkan kawan sewarga dari orang-orang kudus dan anggota keluarga Allah” (Efesus 2:19)

Mess CSM/Kovan 19 Florence Close, Upper Serangoon.

Tel: 62822721

Setiap Jumat, Minggu ke- 1: pk 18.30

(2 September 2005.)

Mess Kompast 124B Sims Ave Tel: 67479514

Setiap Kamis, Minggu ke- 2: pk 18.30

(11 Agustus 2005.)

PELAUT

Mess Toraja

612B East Coast Road.

Tel: 62452394

Setiap Kamis, Minggu ke- 4: pk 18.30

25 Agustus 2005.)

(7)

POKOK DOA MINGGU INI 1

YANG

SAKIT

Baik dalam proses perawatan maupun dalam proses pemulihan :Ibu Martha Susanto (mama dari Ibu Sofia Hermawan), Bpk Hotma Tobing, Bpk Daniel Hutabarat, Sdr.

Jason Wanardi (putra dari Dkn. Yuyun), Pdt. Paulus Santoso , Ibu Marsaulina Simanjuntak, Ibu Kang Hok Djin (dar i Samarinda).

Ibu2 yang hamil : Grace, Yummy Gunawan, Francisca Aprilia, Veronica, Henny Waty.

2

GEREJA &

KONDISI JEMAAT

- Doakan agar kebutuhan seorang Pendeta bagi GPBB yang sedang dalam proses

- Doakan untuk persiapan bulan keluarga GPO di bulan September (seminar keluarga, outing keluarga, dll)

- Doakan untuk persiapan bulan THANKSGIVING Pemuda GPO di bulan September (acara khusus welcoming mahasiswa baru, outing pemuda, rekreasi dan makan bersama, dll)

- Doakan untuk persiapan acara TERESIA (Temu Remaja Indonesia) sebagai sebuah ajang temu semua remaja indo yang sedang studi di Spore (tgl 9 Sept 2005).

3

PELAYANAN MISI

- Pelayanan Misi di Pulau Lingka. Doakan Sdri. Lenny untuk tugas pelayanannya agar diberikan hikmat dan kekuatan dari Tuhan juga kerja sama yang baik dengan ibu Lolita dan penduduk di Lingka

- Doakan untuk perencanaan dan pelaksanaan pembangunan SMP formal di pulau Lingka yang bekerjasama dengan yayasan Imanuel, agar dapat berjalan dengan baik sehingga SMP ini dapat menjadi wadah pendidikan anak-anak di Lingka.

4

DOA PEDULI BANGSA

- Doakan untuk jajaran pemimpin bangsa Indonesia, agar Tuhan beri hikmat dan ketegasan dalam memimpin Indonesia dengan jujur dan adil.

y Tingkat kematian ibu di Indonesia tertinggi untuk wilayah ASEAN. Jumlah kematian ibu melahirkan adalah 17 ribu orang per tahun atau 3-6 kali lebih besar dibandingkan dengan negara-negara ASEAN lainnya.

Pemerintah mentargetkan pada 2010 angka kematian ibu menjadi 125 per 100 ribu kelahiran hidup. Itu berarti jumlah kematian ibu melahirkan dapat diturunkan menjadi hanya sekitar 5,000 orang per tahun. Doakan agar upaya ini dapat

(8)

terealisasi.

y Bersyafaatlah bagi sekitar 2 juta TKI yang bekerja di luar negeri – 60% diantaranya adalah wanita & seringkali mereka mendapat perlakuan buruk dari majikan yang menyebabkan cacat.

y Sekitar 30 wanita dengan usia 15-25 menjadi korban trafficking di berbagai wilayah di Malaysia setiap bulannya.

Semula mereka dijanjikan berbagai pekerjaan di restoran, toko dan butik, tetapi akhirnya dijadikan pekerja seks.

y Untuk mencukupi kebutuhan hidup, tidak sedikit masyarakat desa terutama mereka yang hidup di bawah garis kemiskinan memperkerjakan anak sendiri sebagai pekerja seks.

y Tercatat sekitar 700 ribu anak Indonesia dieksploitasi secara seksual karena mereka terpaksa bekerja. Mereka juga menghadapi risiko tertular penyakit seperti HIV/AIDS, dll.

y Dari hasil penelitian, diketahui bahwa separuh dari jumlah penderita HIV/AIDS di dunia adalah wanita.

Mari kita doakan semua masalah ini. Para ibu, wanita, TKI (pekerja wanita khusunya) dan anak-anak yang terjerat oleh karena kemiskinan dan kebutuhan hidup.

Mohon pertolongan Tuhan agar pemerintah bahkan masyarakat dan warga Indonesia secara pribadi dapat saling membantu dan peduli akan keadaan dan kebutuhan sesama, doakan agar para pelaku yang tidak bertanggung jawab dapat di tindak dan di amankan oleh aparat keamanan/pemerintah.

y Jumlah aborsi di Indonesia sekitar 2.3 juta dan setiap tahunnya mengalami kenaikan. Salah satu penyebab dari aborsi adalah problem keluarga. Doakan agar penyuluhan seks dapat terus dilakukan baik melalui keluarga maupun lingkungan, juga agar orang tua dapat menjadi pembimbing, hingga hal ini dapat dihindari

y Dari hasil polling yang dilakukan sebuah LSM di Bandung terhadap 1,000 remaja, ditemukan bahwa 5-7%

remaja telah melakukan seks bebas. Berdoa agar lingkungan keluarga dan sekolah bahkan pendidikan seks di kalangan gereja Tuhan dapat memberikan para remaja pengertian akan nilai-nilai kekudusan hidup sejak dini.

(9)

Kegiatan Gereja

KONTAK PELAYANAN DI GER EJA PRESBYTERIAN ORCHARD 1. Pendeta Johnny Setiawan He rmawan

Tel (K) 63368829 extn 126 (R) 67793828 (HP) 90091484 Email : johnnysh@orpc.org.sg

2. Preacher Chandra Koe woso

Tel (K) 63368829 extn 124, Hp.93805649, E- mail: chandra@orpc.org.sg

3. Kantor Sekretariat GPO – Ibu Habiba A.N. Samadi Tel : 63368829 extn 110, 63376681, Fax : 63391979

Email : sekretariatgpo@orpc.info

Bagi Jemaat yang ingin menerima WARTA GPO (via email), silahkan kirim alamat email anda ke sekretariatgpo@orpc.info.

KONTAK PELAYANAN KOMISI-KOMISI DAN TIM KERJA

Sekolah M inggu

Remaja Pemuda Wanita M aria M arta Pelaut Pelawatan M eriawati

Zhong

Paulina E. Salim

Hartono Kasman

Widari M aryanto

Ruth Pasa GA

Herman Liku 92474777 81575045 96920635 98325240 67323414 90410245

Sekretariat 63368829

ext 110

PELAYANAN DI GEREJA PRESBYTERIAN CABANG BUKIT BATOK

21 Bukit Batok St. 11, Singapore 659673

Telp. 65699030 Fax. 65690693 (http://indonesia.bbpc.org.sg)

K

EBAKTIAN

U

MUM

I & II : M

INGGU

,

PUKUL

09:00 & 11.00

PAGI

Preacher Budianto Lim, Tel (K) 65699030, ® 63166073, HP.91814675, Email:budianto@bbpc.org.sg

Kantor Sekretariat – Ingrid Tanuwidjaja Tel (K) 65699030, (Hp) 96455046 Email : indonesia@bbpc.org.sg

PELAYANANOIKUM ENIS HARI WAKTU TEM PAT

IBA DAH MINGGU Minggu 14.30 Sanctuary

KEBAKTIA N ANAK-ANAK Minggu 14.30 Lantai 2

KEBAKTIA N REMAJA Minggu 14.15 Chapel

PERSEKUTUA N PEMUDA Sabtu 16.15 Chapel

PERSEKUTUA N WA NITA Selasa 14.00 Dunman Hall

PERSEKUTUA N MARIA MARTA Minggu III 14.30 Eastern Basement

PELAUT Minggu 13.00 – 14.00 Study Rm 2, Lt.2

MISI PELATIHAN MISI Sabtu 13.00 Dunman B’ment 4

MALAM PUJI DAN DOA Jum’at ketiga 19.30 Chapel

LATIHAN PADUAN SUARA Minggu 16.30 – 18.30 Su Han Kuen Hall

Referensi

Dokumen terkait

Pada hari yang ketiga bangkit pula dari antara orang mati, naik ke sorga, duduk disebelah kanan Allah, Bapa yang mahakuasa, dan akan datang dari sana untuk

Kami mengundang seluruh rekan-rekan pelaut untuk bersekutu bersama sebagai satu keluarga di dalam Tuhan, sebagaimana Firman Tuhan berkata, “Demikianlah kamu bukan lagi

Kami mengundang seluruh rekan-rekan pelaut untuk bersekutu bersama sebagai satu keluarga di dalam Tuhan, sebagaimana Firman Tuhan berkata, “Demikianlah kamu bukan

(3) Akhirnya, Yesaya bernubuat bahwa Allah akan mengirim Mesias dari keturunan Daud, yang keselamatan-Nya pada akhirnya akan meliputi semua bangsa di bumi ini, sehingga

Sekalipun Amsal pada hakikatnya adalah buku pedoman hikmat untuk hidup dengan benar dan bijaksana, landasan yang diperlukan oleh hikmat tersebut dinyatakan dengan jelas

Setelah relasi dengan Tuhan Allah diperbaiki melalui korban bakaran (Im 1), dan selanjutnya mendorong umat Tuhan untuk mengungkapkan syukur melalui persembahan korban sajian (Im

Prinsip komunikas i (6:2): Pada saat kita melayani Tuhan dan juga melayani manusia (manusia yang jauh dari kesempurnaan), tidak bisa dihindarkan jika ada pihak yang merasa tidak

Sang nenek dengan tenang menjawab,”Semenjak nenek muda, lalu dewasa dan sekarang tua, nenek selalu ingat akan satu Firman Tuhan yang berkata bahwa Tuhan Yesus tidak pernah berubah,