• Tidak ada hasil yang ditemukan

TES POTENSI AKADEMIK SNMPTN - I

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "TES POTENSI AKADEMIK SNMPTN - I"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

TES POTENSI AKADEMIK SNMPTN - I

PETUNJUK:

Untuk soal nomor 1 sampai dengan 5 masing-masing soal terdiri atas satu kata yang dicetak dengan huruf besar (huruf kapital) diikuti lima kemungkinan jawaban. Pilihlah satu jawaban yang mempunyai arti sama atau paling dekat dengan arti kata yang dicetak dengan huruf kapital dengan cara menghitamkan bulatan yang sesuai dengan huruf di depan pilihan jawaban yang tepat pada lembar jawaban.

1. INSENTIF

(A) upah (D) honorarium

(B) hadiah (E) bonus

(C) penghasilan

2. REFLEKSI

(A) pemantulan (D) pemecahan

(B) pemantauan (E) pembiasan

(C) pembatasan

3. RIAM

(A) muara (D) ngarai

(B) kuak (E) jurang

(C) jeram

4. AGUNAN

(A) setoran (D) sitaan

(B) jaminan (E) angsuran

(C) pinjaman

5. KELOLA

(A) pelihara (D) tata

(B) rawat (E) buat

(C) urus

PETUNJUK:

Untuk soal nomor 6 sampai dengan 10 masing-masing soal terdiri atas satu kata yang dicetak dengan huruf besar (huruf kapital) diikuti lima kemungkinan jawaban. Pilihlah satu kemungkinan jawaban yang mempunyai arti yang berlawanan dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital dengan cara menghitamkan bulatan yang sesuai dengan huruf di depan pilihan jawaban yang tepat pada lembar jawaban.

6. CANGGIH

(A) modern (D) diam

(B) terlambat (E) sederhana

(C) kuno

7. SPESIFIKASI

(A) generalisasi (D) dominasi

(B) fungsionalisasi (E) ekstensifikasi

(C) regulasi

8. YUDIKATIF

(A) hakim (D) presiden

(B) MA (E) hakim agung

(C) jaksa

9. ELEGAN

(A) sombong (D) step

(B) pamer (E) aneh

(C) vulgar 10. BURUK

(A) bodoh (D) baik

(B) jelek (E) tampan

(C) ganteng

PETUNJUK:

Untuk nomor 11 sampai dengan 15, masing-masing soal terdiri atas dua suku kata yang dicetak dengan huruf besar (huruf kapital) dan diikuti lima kemungkinan jawaban. Pilihlah satu jawaban yang bertanda A, B, C, D, dan E yang mempunyai padanan hubungan kata (analog) dengan arti kata yang dicetak huruf kapital.

11. PROLOG : EPILOG = (A) Senin : Kamis (B) Januari : Agustus (C) Januari : Desember (D) Minggu : Senin (E) Juni : Desember 12. TOPI : KEPALA =

(A) atap : genting (B) terompah : tangan (C) kaus : tangan (D) kaus : kaki (E) kasut : kaki

13. LIDAH : MENGECAP = (A) kulit : merasa (B) jari : meraba (C) telinga : mendengar (D) mata : melihat (E) mulut : berbicara

(2)

14. MASINIS : LOKOMOTIF = (A) nakhoda : sampan (B) pilot : hangar (C) kusir : becak (D) sais : sado (E) sopir : sepeda 15. PILOT : PRAMUGARI =

(A) direktur : sekretaris (B) dokter : pasien (C) dokter : perawat (D) bus : kondektur (E) swalayan : karyawan

PETUNJUK:

Untuk soal nomor 16 sampai dengan nomor 30 terdiri atas dari pernyataan-pernyataan yang akan mengungkap kemampuan Anda dalam menyimpulkan suatu permasalahan. Bacalah baik-baik pernyataan tersebut, kemudian pilihlah satu dari lima pilihan jawaban yang Anda anggap benar.

16. Semua wisatawan selalu mengunjungi kota yang mempunyai kesenian daerah.

Kotabaru memiliki banyak kesenian daerah. (A) Hanya wisatawan yang mengunjungi

Kotabaru

(B) Sebagian wisatawan tidak mengunjungi Kotabaru.

(C) Semua yang mengunjungi Kotabaru adalah wisatawan.

(D) Semua wisatawan selalu mengunjungi Kotabaru.

(E) Kadang-kadang wisatawan enggan mengunjungi Kotabaru.

17. Semua sepeda memiliki lampu. Sebagian lampu berwarna merah.

(A) Semua sepeda memiliki lampu merah (B) Tidak semua lampu sepeda berwarna

merah

(C) Lampu merah bagian perlengkapan semua sepeda

(D) Sebagian sepeda memiliki lampu berwarna merah

(E) Tidak ada sepeda yang berlampu selain merah.

18. Dalam suatu perjamuan makan, jika disajikan nasi goreng maka ayam goreng juga disajikan.

(A) Jika nasi goreng tidak disajikan, maka buah-buahan tidak disajikan.

(B) Jika ayam goreng disajikan, maka nasi goreng juga disajikan.

(C) Jika buah-buahan tidak disajikan, maka nasi goreng tidak disajikan.

(D) Jika buah-buahan disajikan, maka ayam goreng juga disajikan.

(E) Jika buah-buajan disajikan, maka nasi goreng juga disajikan.

19. Dalam semester kedua, pelajaran kimia akan dimasukkan ke dalam kurikulum jika pelajaran fisika dimasukan ke dalam kurikulum.

Pelajaran biologi dimasukkan ke dalam kurikulum jika fisika dimasukan.

(A) Jika pelajaran kimia dimasukkan ke dalam kurikulum, maka pelajaran fisika juga dimasukkan ke dalam kurikulum.

(B) Jika pelajaran fisika dimasukkan ke dalam kurikulum, maka pelajaran kimia dimasukkan ke dalam kurikulum.

(C) Jika pelajaran fisika tidak dimasukkan ke dalam kurikulum belum tentu pelajaran biologi tidak dimasukkan ke dalam kurikulum.

(D) Jika pelajaran biologi dimasukkan kurikulum, maka kimia juga dimasukkan.

(E) Pelajaran biologi dimasukkan dalam kurikulum, tetapi pelajaran fisika tidak dimasukkan.

20. Beberapa benda yang memuai adalah logam. Semua logam adalah benda padat.

(A) Hanya logam yang memuai merupakan benda padat.

(B) Benda yang bukan logam tidak memuai.

(C) Beberapa benda yang padat dapat memuai.

(D) Benda padat dapat memuai. (E) Benda yang memuai adalah logam.

PETUNJUK:

Untuk soal nomor 21 sampai dengan nomor 30, terdiri dari pernyataan-pernyataan yang akan mengungkapkan kemampuan Anda dalam menyimpulkan suatu permasalahan. Setiap soal terdiri dari dua pernyataan dan satu kesimpulan. Bacalah baik-baik pernyataan dan

(3)

21. Semua penduduk pesisir pantai bermata pencaharian sebagai nelayan.

Pak Bardi tinggal di pesisir pantai dan berdagang sembako.

Kesimpulan:

(A) Pak Bardi tinggal di pesisir pantai karena ia bermata pencaharian sebagai nelayan. (B) Semua orang yang menjadi nelayan

umumnya tinggal di pesisir pantai. (C) Penduduk pesisir pantai semua bermata

pencaharian seperti Pak Bardi.

(D) Pak Bardi adalah penduduk pesisir pantai dan tidak bekerja sebagai nelayan. (E) Meskipun Pak Bardi berdagang sembako,

tetapi ia tetap bekerja sebagai nelayan. 22. Hari ini, pertandingan antara Persija

melawan Persebaya akan digelar.

Kerusuhan antarpenonton terjadi setiap ada pertandingan sepakbola.

Kesimpulan:

(A) Setiap pertandingan antara Persija melawan Persebaya digelar selalu ada kerusuhan antar penonton.

(B) Pertandingan antara Persija melawan Persebaya yang digelar hari ini tidak ada kerusuhan.

(C) Tidak selamanya kerusuhan yang terjadi antarpenonton disebabkan oleh adanya pertanding sepakbola.

(D) Kerusuhan antarpenonton yang terjadi sebagai akibat digelarnya pertandingan antara Persija melawan Persebaya. (E) Setiap ada pertandingan sepakbola

selalu ada kerusuhan antarpenonton. 23. Semua orang berdiri ketika tamu terhormat

memasuki ruangan.

Bapak wali kota memasuki ruangan. Kesimpulan:

(A) Tidak semua orang berdiri ketika bapak wali kota memasuki ruangan. (B) Tidak ada orang yang tidak berdiri ketika

bapak wali kota memasuki ruangan. (C) Tidak ada orang yang berdiri ketika

bapak wali kota memasuki ruangan. (D) Semua orang tidak berdiri ketika bapak

wali kota memasuki ruangan.

(E) Ada orang yang berdiri ketika bapak wali kota memasuki ruangan.

24. Semua orang yang bergelar sarjana hidup dengan makmur. Sebagian orang bergelar sarjana menjadi pegawai negeri.

(A) Semua pegawai negeri bergelar sarjana (B) Semua pegawai negeri yang hidupnya

makmur bergelar sarjana.

(C) Semua pegawai negeri yang hidupnya makmur tidak bergelar sarjana.

(D) Semua yang bergelar sarjana, yang hidupnya makmur, adalah pegawai negeri. (E) Semua yang bergelar sarjana, yang

pegawai negeri, hidup makmur.

25. Hamid dan Ita menyukai bakso, Budi dan Tia menyukai soto ayam, Heru, dan Ati menyukai gado-gado. Namun, Budi juga menyukai bakso. Siapakah yang menyukai bakso dan soto ayam?

(A) Hamid (C) Heru (E) Tia

(B) Budi (D) Ita

26. Anak laki-laki yang masih kecil selalu dibelikan mainan mobil-mobilan oleh ayahnya. Andi adalah anak laki-laki banyak mempunyai mobil-mobilan di dirumahnya. Kakak dan adik Andi yang suka mobil-mobilan.

Kesimpulan:

(A) Kakak dan adik Andi adalah wanita. (B) Kakak Andi jarang dibelikan

mobil-mobilan oleh ayahnya.

(C) Semua mobil-mobilan adalah pemberian ayahnya.

(D) Andi adalah anak yang paling disayangi ayahnya.

(E) Tidak ada kesimpulan yang benar. 27. Chris, Roy, dan Fajrin selalu bermain

komputer atau menonton TV.

1. Jika Chris bermain komputer maka

Roy menonton TV.

2. Salah satu dari Chris atau Fajrin

bermain komputer, tapi tidak keduanya.

Manakah yang paling tepat dari pernyataan di bawah ini?

(A) Chris bermain komputer bersama Fajrin, Roy menonton TV.

(B) Roy menonton TV bersama Fajrin, Chris bermain komputer.

(C) Fajrin dan Chris menonton TV, Roy bermain komputer.

(D) Chris menonton TV bersama Roy, Fajrin bermain komputer.

(E) Chris, Roy, dan Fajrin bersama-sama bermain komputer.

(4)

28. Semua murid diminta untuk belajar guna persiapan ulangan. Sebagian murid mendapat nilai baik dalam ulangan.

(A) Semua murid belajar dan mendapat nilai baik.

(B) Sebagian murid tidak belajar dan tidak mendapat nilai baik.

(C) Sebagian murid tidak belajar, tapi mendapat nilai baik.

(D) Semua murid belajar.

(E) Sebagian murid sudah diminta belajar dan mendapat nilai baik.

29. Manakah urutan kekuasaan dalam pemerintahan di Negara Republik Indonesia ini, mulai dari yang tertinggi?

(A) presiden – gubernur – bupati – wedana – camat – lurah – RT – RW

(B) presiden – menteri – gubernur – bupati – camat – lurah – RW – RT.

(C) Presiden – menteri – bupati – camat – lurah – RT.

(D) presiden – gubernur – bupati – camat – lurah – RW – RT.

(E) presiden – gubernur – menteri – bupati – camat – lurah – RW – RT.

30. Semua pekerja harus mengenakan helm pengaman. Sebagian pekerja mengenakan sarung tangan.

(A) Sebagian pekerja tidak menggunakan helm pengaman.

(B) Semua pekerja tidak mengenakan sarung tangan.

(C) Sebagian pekerja mengenakan helm pengaman dan sarung tangan.

(D) Sebagian pekerja tidak mengenakan helm pengaman dan mengenakan sarung pengaman.

(E) Sebagian pekerja tidak mengenakan helm pengaman dan tidak mengenakan sarung tangan.

PETUNJUK:

Untuk soal nomor 31 sampai dengan nomor 30 masing-masing soal terdiri atas suatu deret angka yang belum selesai. Setiap soal disertai dengan lima pilihan jawaban yang ada di bawahnya. Angka-angka itu berderet mengikuti suatu prinsip tertentu. Pilihlah salah satu jawaban untuk menyelesaikan deretan angka itu, sesuai dengan prinsip yang mendasari. Kemudian hitamkan bulatan yang sesuai dengan huruf di depan pilihan jawaban yang tepat pada lembar jawaban.

31. 6 3 18 6 54 12 162 .... 32. 1 4 9 16 .... (A) 32 (C) 27 (E) 25 (B) 30 (D) 26 33. 15 15 14 12 9 5 .... (A) 4 (C) 2 (E) 0 (B) 3 (D) 1 34. 2 19 6 15 10 11 14 .... (A) 17 (C) 13 (E) 5 (B) 16 (D) 7 35. 5 7 4 6 3 5 .... (A) 2 (C) 4 (E) 8 (B) 3 (D) 6 PETUNJUK:

Untuk soal nomor 36 sampai dengan nomor 40 terdiri atas soal-soal hitungan. Soal itu menanyakan tentang beberapa hal seperti hitungan sederhana, konsep aljabar, dan permasalahan aritmatika. Setiap soal disertai lima pilihan jawaban. Jawablah setiap soal dengan memilih satu dari lima pilihan jawaban yang Anda anggap benar.

36. 1 x + 1y = .... (A) xy x y+ (D) 2(x y)xy + (B) 2xy x y+ (E) x y2xy + (C) x y xy +

37. Dua buah persamaan x2 + 2x – 3 = 0 dan

x2 + x – 2 = 0 mempunyai nilai x yang

memenuhi kedua persamaan. Nilai x tersebut adalah ....

(A) 3 (C) 1 (E) –4

(B) 2 (D) 0

38. Pak Amir mengendarai mobil dari kota A ke kota B yang jaraknya 200 km dengan kecepatan 55 km/jam. Pada saat pulang Pak Amir menempuh jarak yang sama dengan kecepatan 45 km/jam. Berapakah kecepatan rata-rata pulang pergi?

(A) 54 km/jam (D) 50 km/jam

(5)

39. Bila roda pertama berputar 9 kali, maka roda kedua berputar 24 kali. Bila yang pertama berputar 27 kali, berapa kali roda kedua berputar?

(A) 72 kali (D) 84 kali

(B) 74 kali (E) 92 kali

(C) 82 kali

40. Bila 0 < a < b < c, maka selalu ....

(A) ac > bc (D) a

c > bc

(B) ac < bc (E) (c – a) < (c – b)

(C) bc < ab

41. Tunjukkanlah salah satu gambar yang tidak sesuai dengan gambar-gambar lainnya.

(A) (D)

(B) (E)

(C)

42. Pada gambar-hambar di bawah ini terdapat satu buah gambar yang tidak sesuai dengan gambar yang lainnya. Gambar manakah itu?

(A) (D)

(B) (E)

(C)

43. Perhatikan deret gambar di bawah ini kemudian cari satu gambar yang tidak sesuai dengan yang lainnya.

(A) (D)

(B) (E)

(C)

44. Pada gambar di bawah ini terdapat satu gambar yang tidak sesuai. Gambar manakah itu? (A)

(D)

(B) (E)

(C)

45. Dari lima buah gambar di bawah ini terdapat satu gambar yang tidak sesuai dengan yang lainnya. Tunjukkan gambar tidak sesuai.

(A) (D)

(B) (E)

(C)

46. Dari lima buah gambar di bawah ini terdapat satu gambar yang tidak sesuai dengan yang lainnya. Tunjukkan gambar yang tidak sesuai.

(A) (D)

(B) (E)

(C)

47. Dari lima buah gambar di bawah ini terdapat satu gambar yang tidak sesuai dengan yang lainnya. Tunjukkan gambar yang tidak sesuai.

(A) (D)

(B) (E)

(6)

48. Gambar manakah yang menurut Anda tidak cocok dengan yang lainnya?

(A) (D)

(B) (E)

(C)

49. Satu gambar dari lima gambar di bawah ini sebenarnya tidak sesuai dengan yang lainnya. Carilah gambar tersebut!

(A) (D)

(B) (E)

(C)

50. Perhatikan susunan gambar di bawah ini. Manakah yang tidak sesuai dengan yang lainnya?

(A) (D)

(B) (E)

(C)

Untuk mengerjakan soal nomor 51 sampai dengan nomor 55, tentukan simpulan yang tepat berdasarkan fakta atau informasi yang disajikan dalam setiap teks!

TEKS A

Pada suatu jamuan makan malam, 8 orang eksekutif muda (Aldo, Dadang, Lisa, Lulu, Gagah, Mamad, Roni, dan Tio) duduk mengelilingi satu meja bundar.

(1) Gagah duduk berhadapan dengan Aldo. (2) Mamad duduk diantara Tio dan Lisa. (3) Lulu dan Lisa duduk tepat berhadapan. (4) Tio duduk 2 kursi terpisah dari Aldo. 51. Pernyataan di bawah ini yang benar adalah ....

(A) Dadang duduk di antara Gagah dan Tio. (B) Roni duduk dipisahkan 2 kursi dengan Tio. (C) Roni dan Dadang duduk tepat berhadapan.

52. Bila Mamad dan Roni duduk berhadapan, pernyataan di bawah ini yang benar adalah .... (A) Gagah duduk berhadapan dengan Dadang (B) Gagah duduk disebelah Mamad. (C) Lisa duduk disebelah Dadang.

(D) Roni duduk diantara Lulu dan Dadang (E) Dadang duduk diantara Aldo dan lisa

TEKS B

Seorang siswa menyusun rencana kursus tiga dari lima mata pelajaran yang bisa diambil, yaitu Matematika, bahasa Inggris, IPS, IPA, dan Kesenian. Peraturan mengambil kursus sebagai berikut.

(1) Siswa harus mengambil tiga mata pelajaran.

(2) Jika mengambil Kesenian, ia tidak boleh mengambil Bahasa Inggris. (3) Jika mengambil IPA, ia harus mengambil

Matematika, demikian pula sebaliknya. (4) Jika mengambil Kesenian, ia dapat

mengambil IPS.

53. Di antara pasangan kursus yang tidak boleh diambil bersamaan adalah ....

(A) IPS dan Bahasa Inggris (B) IPA dan Matematika (C) Kesenian dan IPS (D) IPS dan IPA

(E) Kesenian dan Matematika

54. Jika siswa mengambil Kesenian sebagai pilihan pertama maka pasangan kursus yang harus diambil adalah ....

(A) Bahasa Inggris dan IPA

(B) Matematika dan Bahasa Inggris (C) IPA dan IPS

(D) IPS dan Bahasa Inggris (E) Matematika dan IPA

55. Di antara pilihan di bawah ini yang tepat diambil kursus adalah ....

(A) IPA, Bahasa Inggris, dan Kesenian (B) Matematika, Kesenian, dan IPS (C) Matematika, IPS, dan Bahasa Inggris (D) Bahasa Inggris, IPS, dan Kesenian (E) Matematika, IPA, dan Kesenian

Referensi

Dokumen terkait

Untuk soal nomor 1 - 6, pilihlah kata atau frasa yang bertanda A, B, C, D, atau E yang mempunyai arti sama atau arti paling dekat dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital

Untuk soal dibawah ini masmg­masing soal terdiri atas satu kata yang dicetak   dengan   huruf   besar   (huruf   kapital)   diikuti   lima  

Untuk soal nomor 1 - 6, pilihlah kata atau frasa yang bertanda A, B, C, D, atau E yang mempunyai arti sama atau arti paling dekat dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital

Untuk soal nomor 1 – 6, pilihlah kata atau frasa yang mempunyai arti sama atau arti paling dekat dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital yang terdapat di atas

Untuk soal nomor 1-6, pilihlah kata atau frasa yang mempunyai arti sama atau arti paling dekat dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital yang terdapat di atas

PETUNJUK: Pilihlah satu jawaban yang paling dekat artinya dengan lawan kata-kata yang dicetak dengan huruf KAPITAL!.

Untuk soal nomor 1-6, pilihlah kata atau frasa yang bertanda A,B,C,D atau E yang mempunyai arti sama atau paling dekat dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital

Untuk soal nomor 1-6, pilihlah kata atau frasa yang mempunyai arti sama atau arti paling dekat dengan kata yang dicetak dengan huruf kapital yang terdapat di atas