• Tidak ada hasil yang ditemukan

RESUME HASIL VERIFIKASI LEGALITAS KAYU

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RESUME HASIL VERIFIKASI LEGALITAS KAYU"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

Halaman 1 dari 13 RESUME HASIL VERIFIKASI LEGALITAS KAYU

KEGIATAN PENILIKAN KE-2 SERTIFIKAT LEGALITAS KAYU PADA IUIPHHK PT MEGA INDAH WOOD

1. IDENTITAS LEMBAGA VERIFIKASI LEGALITAS KAYU (LVLK) a. Nama LVLK : PT Trustindo Prima Karya

b. Alamat Kantor : Gedung Diklat APHI Kalimantan Timur Lt.1 Jl. Kesuma Bangsa No. 80 Samarinda.75121 Telpon : 0541-747798

c. Email : trustindoprimakarya@gmail.com d. Website : www.trustindo.net

e. Sertifikat Akreditasi sebagai Lembaga Verifikasi Legalitas Kayu (LVLK)

Nomor : LVLK-010-IDN

Masa Berlaku : 27 September 2016 s.d. 26 September 2020

f. SK Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan tentang Penetapan LVLK PT Trustindo Prima Karya sebagai Lembaga Penilai/Verifikasi Independen (LP/VI) :

Nomor : SK.2975/MenLHK-PHPL/PPHH/HPL.3/5/2017

Tanggal : Tanggal 18 Mei 2017

g. Penanggung Jawab : Ir. Kurnia, IPU h. Tim Auditor : Anjar Guntoro, S.Hut g. Pengambil Keputusan : Ir. Rudy Setyawan

2. IDENTITAS PEMEGANG IZIN / AUDITEE

a. Nama Unit Manajemen : PT Mega Indah Wood

b. Alamat : RRI Kuripan KM 17 Kali Tengah, Mranggen Kab. Demak c. Jenis Izin Usaha : IUIPHHK dengan Kapasitas Produksi ≤ 6.000 m3/Tahun

d. SK IUIPHHK :

Nomor & Tanggal : No. 3/1/IUIPHHK/PMA/2017 Tanggal 18 Agustus 2017 Produk & Kap. Izin : Veneer (3.000 m3/Tahun) dan Plywood (3.000 m3/Tahun) Lokasi Industri : RRI Kuripan KM 17 Kali Tengah, Mranggen Kab. Demak

e. Email : arispw53@yahoo.com

f. Pengurus Perusahaan : Direktur : Aris Purnawan g. Management

Representatif

: Aris Purnawan

(2)

Halaman 2 dari 13 1. RINGKASAN PELAKSANAAN TAHAPAN KEGIATAN AUDIT LAPANGAN

a. PERTEMUAN PEMBUKAAN :

Tanggal : 15 Januari 2020

Tempat : Lokasi Pabrik PT Mega Indah Wood di Kab. Demak Ringkasan

Catatan

: 1) Pertemuan pembukaan diikuti oleh Tim Auditor dan Personil Perwakilan PT Mega Indah Wood sesuai Daftar Hadir.

2) Tim Audit menyampaikan dan memintakan konfirmasinya yang terkait dengan rencana pelaksanaan audit lapangan meliputi tujuan,

metodologi, uraian rinci kegiatan dan personil yang dilibatkan.

3) Tim Audit memberitahukan peraturan pelaksanaan audit yang harus dipenuhi bersama, termasuk ketentuan tentang pemberian akses terhadap dokumen dan personil, menjaga kerahasiaan, kewajiban memenuhi K3 dan prosedur pelaporan hasil audit dan pengambilan keputusan.

4) Tim Audit dan unit manajemen memastikan bahwa seluruh kegiatan audit dapat dilaksanakan sesuai yang direncanakan.

5) Pelaksanaan pertemuan pembukaan, dibuatkan Berita Acara yang dilengkapi Daftar Hadir.

b. VERIFIKASI DOKUMEN DAN OBSERVASI LAPANGAN : Tanggal : 15 - 16 Januari 2020

Tempat : Lokasi Pabrik PT Mega Indah Wood di Kab. Demak Ringkasan

Catatan

: 1) Verifikasi dilakukan terhadap dokumen pada rentang waktu 1 (satu) tahun terakhir atau pada periode Januari – Desember 2019.

2) Observasi lapangan dilakukan dengan cara uji petik (pengambilan sample) terhadap pelaksanaan kegiatan penerimaan bahan baku, produksi dan penjualan.

3) Wawancara dilakukan secara mendalam kepada personil unit manajemen yang mengetahui dokumen dan/ atau fisik yang diperiksa.

4) Analisis kesesuaian dan penetapan nilai verifier seluruhnya

menggunakan kriteria audit sesuai Lampiran 2.6 Peraturan Direktur Jenderal PHPL No. P.14/PHPL/SET/4/2016

(3)

Halaman 3 dari 13 c. PERTEMUAN PENUTUPAN :

Tanggal : 16 Januari 2020

Tempat : Lokasi Pabrik PT Mega Indah Wood di Kab. Demak Ringkasan

Catatan

: 1) Pertemuan penutupan diikuti oleh Tim Auditor dan Personil Perwakilan PT Mega Indah Wood sesuai Daftar Hadir.

2) Ketua Tim Audit menyampaikan hasil kegiatan audit Penilikan Ke-2 S-LK PT Mega Indah Wood dan meminta klarifikasinya, meliputi :

a. Proses berlangsungnya audit.

b. Rincian nilai verifier (MEMENUHI, TIDAK MEMENUHI, atau N/A).

c. Kesimpulan audit sementara.

3) Tim Audit menerbitkan 1 (satu) Laporan Ketidaksesuaian (LKS), dengan batas pemenuhan LKS tanggal 30 Januari 2020 dan dibuatkan Berita Acara yang dilengkapi Daftar Hadir.

d. PENGAMBILAN KEPUTUSAN :

Pengambilan keputusan Penilikan Ke-2 pada PT Mega Indah Wood ditetapkan pada tanggal 6 Februari 2020 dengan hasil keputusan sebagai berikut :

a. PT Mega Indah Wood dinyatakan MEMENUHI standar verifikasi legalitas kayu pada IUIPHHK.

b. Status S-LK PT Mega Indah Wood dapat dipertahankan sesuai dengan masa berlaku dan ruang lingkup sertifikasinya.

(4)

Halaman 4 dari 13 2. RESUME HASIL VERIFIKASI LEGALITAS KAYU

PRINSIP 1.

Pemegang izin usaha mendukung terselenggaranya perdagangan kayu yang sah

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

1. 1.1.1.a Akte pendirian perusahaan dan/atau perubahan terakhir untuk perusahaan yang berbadan hukum atau KTP bagi usaha perorangan

M Akta pendirian perseroan terbatas PT Mega Indah Wood No. 31 tanggal 31 Maret 2009.

Akta pendirian perseroan terbatas ini telah mendapat pengesahan sesuai dengan Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU-19878.AH.01.01.Tahun 2009 tanggal 11 Mei 2009.

Akta perubahan terakhir No. 02 tanggal 15 Maret 2018, Akta ini telah mendapatkan pengesahan sesuai dengan Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-0006251.AH.01.02.Tahun 2018 tanggal 19 Maret 2018.

2. 1.1.1.b. Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) atau Izin Perdagangan yang tercantum dalam izin industri

M PT Mega Indah Wood merupakan perusahaan /industri pengolahan kayu dengan status Penanaman Modal Asing (PMA), sehingga izin perdagangan menjadi kesatuan dalam dokumen IUI yang dikeluarkan oleh Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). PT Mega Indah Wood telah memiliki izin usaha industri dari BKPM dengan No.

3/1/IUIPHHK/PMA/2017 tanggal 18 Agustus 2017.

3. 1.1.1.c. Izin HO (izin gangguan lingkungan sekitar industri)

NA Sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia No. 19 tahun 2017 tanggal 29 Maret 2017 pasal 1 menyataan penetapan Izin Gangguan di daerah dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.

4. 1.1.1.d. Tanda Daftar Perusahaan (TDP)

M TDP perseroan Terbatas No. 110215200181 tanggal 31 Januari 2017 yang diterbitkan oleh Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak. Masa berlaku sampai dengan 31 Januari 2022.

(5)

Halaman 5 dari 13

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

Pemerintah Republik Indonesia c.q. Lembaga Pengelola dan Penyelenggara OSS dengan Nomor Induk Bersama (NIB) nomor 8120003921238 tanggal 13 September 2018.

5. 1.1.1.e. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)

M - NPWP No. 02.844.058.4-624.000

- SKT No. S-2958KT/WPJ.10/KP.1203 /2018 tanggal 16 April 2018

- SPPKP No. No. S-35PKP/WPJ.10/KP.

1203/2018 tanggal 16 April 2018.

NPWP (9 digit awal), sesuai dengan dokumen perizinan lainnya.

6. 1.1.1.f. Dokumen lingkungan hidup (AMDAL/UKL-

UPL/SPPL/DPLH/

SIL/DELH/dokumen

lingkungan hidup lain yang setara

M Dokumen UKL – UPL PT Mega Indah Wood telah mendapatkan pengesahan dari Dinas Lingkungan Hidup Pemerintah Kabupaten Demak No. 660.1/10/IV/UKPL/2018 tanggal 19 April 2018.

PT Mega Indah Wood telah melakukan penyusunan UKL UPL tahun 2019 serta telah dilaporkan kepada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Demak dengan bukti tanda terima pelaporan yang ditanda tangani petugas DLH Kabupaten Demak.

7. 1.1.1.g. IUIPHHK atau Izin Usaha Industri (IUI) atau Izin Usaha Tetap (IUT)

M IUIPHHK sesuai dengan Keputusan Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (a.n.

menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan) No.

3/1/IUIPHHK/ PMA/2017 tanggal 18 Agustus 2017. Dengan ragam produk Veneer kapasitas 3.000 m3/th dan Plywood 3.000 m3/th.

Izin industri telah sesuai dengan kegiatan usaha dilapangan.

8. 1.1.1.h. Rencana Pemenuhan Bahan Baku Industri (RPBBI) untuk IUIPHHK

M PT Mega Indah Wood telah menyusun dan melaporkan dokumen Rencana Pemenuhan Bahan Baku Industri (RPBBI) tahun berjalan tahun 2019 serta Laporan Realisasi Pemenuhan dan Pemanfaatan Bahan Baku serta Produksi selama periode Januari - Desember 2019 secara online.

(6)

Halaman 6 dari 13

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

9. 1.2.1.a. Dokumen identitas importir NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak terdapat realisasi kegiatan impor kayu.

10. 1.2.1.b. Panduan/pedoman/prosedur pelaksanaan dan bukti pelaksanaan mekanisme uji tuntas (due diligence) importir.

NA

Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak terdapat realisasi kegiatan impor kayu.

11. 1.3.1.a. Akte notaris pembentukan kelompok atau dokumen pembentukan kelompok

NA PT Mega Indah Wood tidak melakukan kegiatan sertifikasi legalitas kayu secara kelompok.

12. 1.3.1.b. Internal audit anggota kelompok.

NA PT Mega Indah Wood tidak melakukan kegiatan sertifikasi legalitas kayu secara kelompok.

PRINSIP 2.

Unit usaha mempunyai dan menerapkan sistem penelusuran kayu yang menjamin keterlacakan kayu dari asalnya

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

1. 2.1.1.a Dokumen jual beli/nota atau kontrak suplai bahan baku dilengkapi bukti pembelian.

M Selama periode Januari – Desember 2019, bahan baku yang diterima berupa kayu bulat dari hutan negara dengan jenis kayu kruing, kapur dan meranti.

Terdapat dokumen pembelian bahan baku kayu bulat berupa dokumen kontrak suplai pemenuhan bahan baku dan bukti pembayrannya. Dokumen kayu bulat yang diterima telah dilengkapi seluruhnya dengan dokumen SKSHHKB

2. 2.1.1.b. Daftar Pemeriksaan Kayu Bulat (DPKB)

M Dokumen penerimaan SKSHHKB telah tercatat dalam sistem SIPUH Online dan telah dimatikan, seluruh dokumen SKSHHKB telah dilengkapi dengan dokumen DPKB dan ditandatangani oleh petugas GANIS PKB-R.

(7)

Halaman 7 dari 13

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

3. 2.1.1.c. Bukti serah terima kayu selain kayu bulat dari hutan negara, dilengkapi dengan dokumen angkutan hasil hutan yang sah.

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima kayu bulat selain dari hutan negara.

4. 2.1.1.d. Dokumen angkutan hasil hutan yang sah

M Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood menerima kayu bulat hutan negara sebanyak 4562,91 m3 yang dilengkapi dengan dokumen 157 dokumen SKSHH-KB

PT Mega Indah Wood telah memiliki GANIS PHPL PKB-R dan GANIS PHPL PKL yang masih berlaku, sesuai penempatan dan dilengkapi dengan SK pengangkatan dari Direktur Jenderal PHPL dan SK Direktur Perusahaan.

Hasil uji petik menunjukkan kesesuaian dokumen dengan stok bahan baku di lapangan.

Hasil verifikasi menunjukkan data yang tercantum dalam dokumen LMKB dan LMHHOK telah sesuai dengan dokumen pendukungnya.

Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu lelang.

5. 2.1.1.e. Nota dan dokumen keterangan (Berita Acara dari Petugas Kehutanan atau dari Aparat Desa/Kelurahan) yang menjelaskan asal – usul untuk kayu bekas/hasil bongkaran/ sampah kayu bukan dari kayu lelang, serta DKP.

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah bahan baku dari kayu bekas/hasil bongkaran/ sampah kayu dari kayu lelang.

6. 2.1.1.f. Dokumen angkutan berupa Nota untuk kayu limbah

NA Periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah

(8)

Halaman 8 dari 13

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

industri. kayu limbah industri.

7. 2.1.1.g. Dokumen S-LK/S-PHPL yang dimiliki pemasok dan/atau DKP dari pemasok

M Penerimaan bahan baku kayu bulat tersebut berasal dari 9 pemasok yang seluruhnya sudah ber S-LK dan masih berlaku.

8. 2.1.1.h. Informasi terkait VLBB untuk pemasok yang belum memiliki S-LK/S-PHPL/DKP

NA Seluruh pemasok PT Mega Indah Wood telah ber S-LK.

9. 2.1.1.i. Dokumen pendukung RPBBI

M RPBBI terakhir (tahun berjalan) yang telah dilaporkan didukung dokumen sumber bahan baku yang lengkap (kontrak suplai bahan baku) sesuai dengan sumber bahan baku.

10. 2.1.2.a. Pemberitahuan impor barang (PIB)

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

11. 2.1.2.b. Bill of Lading (B/L) NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

12. 2.1.2.c. Packing List (P/L) NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

13. 2.1.2.d. Invoice NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

14. 2.1.2.e. Deklarasi NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

15. 2.1.2.f. Bukti pembayaran bea masuk (bila terkena bea masuk)

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

16. 2.1.2.g. Dokumen lain yang relevan (diantaranya CITES) untuk jenis kayu yang dibatasi perdagangannya

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

17. 2.1.2.h. Bukti penggunaan kayu dan produk turunannya

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu impor.

18. 2.1.3.a. Tallysheet penggunaan M Tersedia tallysheet penggunaan bahan baku dan hasil produksi, laporan produksi dapat

(9)

Halaman 9 dari 13

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

bahan baku dan hasil produksi

menunjukan ketelusuran asal usul bahan baku.

19. 2.1.3.b. Laporan produksi hasil olahan

M Hasil produksi veneer periode Januari – Desember 2019 sebesar 2.110,10 m3 dengan rata-rata rendemen untuk sebesar 48,23 %. Rendemen tersebut masih dalam katogori yang logis.

20. 2.1.3.c. Produksi industri tidak melebihi kapasitas produksi yang diizinkan

M Hasil analisis menunjukkan realisasi produksi tidak melebihi kapasitas izin yang diberikan. Produksi dalam setahun sebesar 70,33 % dari kapasitas izin.

21. 2.1.3.d. Hasil produksi yang berasal dari kayu lelang dipisahkan

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak menerima dan mengolah kayu lelang.

22. 2.1.3.e. Dokumen Catatan/Laporan Mutasi Kayu

M PT Mega Indah Wood telah menyusun laporan mutasi kayu (LMKB dan LMKO) beserta laporan pendukungnya. Hasil verifikasi dokumen menunjukkan bahwa LMK yang dibuat telah sesuai dengan pendukungnya dan setiap bulannya dilaporkan ke Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Tengah berupa tanda terima pelaporan.

23. 2.1.4.a. Dokumen S-LK atau DKP NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak melakukan kegiatan penjasaan ke pihak lain/pihak penyedia jasa

24. 2.1.4.b. Kontrak jasa pengolahan produk antara auditee dengan pihak penyedia jasa (pihak lain)

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak melakukan kegiatan penjasaan ke pihak lain/pihak penyedia jasa

25. 2.1.4.c. Berita acara serah terima kayu yang dijasakan

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak melakukan kegiatan penjasaan ke pihak lain/pihak penyedia jasa

26. 2.1.4.d. Ada pemisahan produk yang dijasakan pada perusahaan penyedia jasa

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak melakukan kegiatan penjasaan ke pihak lain/pihak penyedia jasa

(10)

Halaman 10 dari 13

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

27. 2.1.4.e. Adanya pendokumentasian bahan baku, proses produksi, dan ekspor apabila ekspor dilakukan melalui industri penyedia jasa

NA Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood tidak melakukan kegiatan penjasaan ke pihak lain/pihak penyedia jasa

PRINSIP 3.

Keabsahan perdagangan atau Pemindahtanganan Kayu Olahan

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

1. 3.1.1. Dokumen angkutan yang sah

M Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood memproduksi veneer dan melakukan penjualan produk tersebut dengan tujuan domestik/lokal sebesar 454,89 m3. Seluruh penjualan domestik/lokal produk veneer telah dilengkapi dengan dokumen SKSHH-KO.

2. 3.2.1.a. Produk hasil olahan kayu yang diekspor

M Selama periode Januari – Desember 2019, PT Mega Indah Wood melakukan kegiatan ekspor hasil produksinya berupa veneer sebesar 2.333,74 m3. Yang merupakan hasil produksi sendiri.

Seluruh penjualan ekspor produk veneer dilengkapi dengan dokumen ekspor sebagai berikut : Pemberitahuan Ekspor Barang (PEB), Packing List, Invoice, Bill of Lading, Dokumen V-Legal, dan bukti pembayaran bea keluar.

3. 3.2.1.b. Pemberitahuan Ekspor Barang (PEB

M Dokumen PEB yang diterbitkan selama periode Januari – Desember 2019 sebanyak 65 dokumen dan telah sesuai dengan dokumen ekspor lainnya (Bill of Lading, Invoice, Packing List, dan dokumen V-Legal).

4. 3.2.1.c. Packing List (P/L) M Dokumen Packing List telah sesuai dengan dokumen ekspor lainnya (PEB, Bill of Lading, Invoice, dan dokumen V-Legal).

(11)

Halaman 11 dari 13

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

5. 3.2.1.d. Invoice M Dokumen Invoice telah sesuai dengan dokumen ekspor lainnya (PEB, Bill of Lading, Packing List, dan dokumen V-Legal).

6. 3.2.1.e. Bill of Lading M Dokumen Bill of Lading telah sesuai dengan dokumen ekspor lainnya (PEB, Packing List, Invoice, dan dokumen V-Legal).

7. 3.2.1.f. Dokumen V-Legal untuk produk yang wajib dilengkapi dengan Dokumen V-Legal

M Terdapat dokumen V-Legal untuk produk yang wajib dilengkapi dengan dokumen V- Legal. Dokumen V-Legal telah sesuai dengan dokumen ekspor lainnya (PEB, Packing List, Invoice, Bill of Lading).

Tidak ada Dokumen V-Legal yang disalahgunakan untuk mengekspor hasil produksi dari bahan baku kayu lelang.

Seluruh stuffing produk yang diekspor dilakukan di lokasi industri PT Mega Indah Wood.

8. 3.2.1.g. Hasil verifikasi teknis (Laporan Surveyor) untuk produk yang wajib verifikasi teknis

NA Produk veneer PT Mega Indah Wood tidak termasuk dalam produk yang wajib dilakukan verifikasi teknis.

9. 3.2.1.h. Bukti pembayaran bea keluar bila terkena bea keluar

M Terdapat bukti pembayaran bea keluar produk veneer yang akan di ekspor oleh PT Mega Indah Wood.

10. 3.2.1.i. Dokumen lain yang relavan (diantaranya CITES) untuk jenis kayu dibatasi perdagangannya

NA PT Mega Indah Wood dalam proses produksinya tidak menggunakan jenis kayu yang dibatasi perdagangannya.

11. 3.3.1. Tanda V-Legal yang dibubuhkan sesuai ketentuan.

M PT Mega Indah Wood telah membubuhkan tanda V-Legal pada dokumen penjualan lokal (SKSHH-KO) dan penjualan ekspor (invoice dan Packing List). Pembubuhan Tanda V- Legal telah sesuai dengan peraturan yang berlaku.

(12)

Halaman 12 dari 13 PRINSIP 4.

Pemenuhan terhadap peraturan ketenagakerjaan bagi industri pengolahan.

NO. VERIFIER

NILAI RINGKASAN JUSTIFIKASI

Kode Judul

1. 4.1.1.a Pedoman/prosedur K3 M PT Mega Indah Wood telah memiliki prosedur K3 yang diperbaharui per tanggal 24 Januari 2019 yang telah ditandatangani oleh direktur perusahaan.

Prosedur K3 dibuat dengan tujuan untuk mengelola dan mengendalikan cara bekerja secara aman, serta bekerja secara sehat guna menjaga keselamatan dan kesehatan karyawan.

PT Mega Indah Wood memiliki petugas penanggung jawab K3 yang dibuktikan dengan adanya surat penunjukkan penanggung jawab K3 yang telah tanggal 24 Januari 2019.

2. 4.1.1.b. Implementasi K3 M Alat Pemadam Api Ringan APAR, stock APD dan obat-obat P3K dalam kondisi baik, siap digunakan dan tidak kadaluwarsa.

Jalur evakuasi, titik kumpul, dan rambu – rambu K3 dibuat dengan ukuran yang tidak terlaku kecil, jelas, dalam kondisi baik, mudah terlihat serta tidak terhalang

3. 4.1.1.c. Catatan kecelakaan kerja M PT Mega Indah Wood telah membuat catatan kecelakaan kerja setiap bulan (Januari 2019 - Desember 2019) dan selama kurun waktu tersebut tercatat tidak terjadi kecelakaan kerja/NIHIL.

Manajemen PT Mega Indah Wood telah melakukan upaya pencegahan terhadap kecelakan kerja dengan memasang petunjuk tindakan pencegahan untuk keselamatan kerja serta tersedianya kotak P3K sebagai pertolongan pertama pada kecelakaan.

4. 4.2.1. Serikat pekerja atau kebijakan perusahaan

(auditee) yang

M PT Mega Indah Wood telah memiliki surat pernyataan kebebasan berserikat tanggal 24 Januari 2019.

(13)

Referensi

Dokumen terkait

Akan membayar dan menyelesaikan kepada KOBANAS bila dituntut semua dan setiap bahagian Jumlah Jaminan dan semua wang yang pada masa kini atau selepasnya daripada ini dari masa ke

M - Seluruh penerimaan bahan baku kayu untuk jenis kayu bulat hutan negara dan hutan rakyat dan veneer telah dilengkapi dengan dokumen SKSHHK.KB, SKSHHK.KO dan Nota Angkutan.. -

Topik ini membahas permasalah kecenderungan orientasi jurnalisme Pers Indonesia dalam menghadapi fenonema ekonomi dalam masyarakat, berkaitan dengan kekuataan permodalan dalam

- Selama periode November – Desember 2015, CV Duta Konstruksi menerima bahan baku kayu bulat pinus dari Perhutani sebesar 303,56 m 3 yang dilengkapi dengan dokumen... -

Selama periode November 2015 s/d Oktober 2016, PT Ami Wood Industries tidak menerima dan mengolah bahan baku kayu bulat dari hutan negara/alam.. Memenuhi - Penerimaan

Semua kayu bulat yang diterima baik berasal dari hutan negara telah dilengkapi dengan dokumen angkutan hasil hutan yang sah sesuai ketentuan yang berlaku. Semua penerimaan kayu

Eceran Alat Tulis Menulis dan Gambar, Perdagangan Eceran Berbagai Macam Barang yang Utamanya. Makanan,Minuman atau Tembakau Bukan Di Supermarket/Minimarket (

 Peserta didik menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa Laporan hasil pengamatan secara