KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, kami atas nama
Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk Daerah
Istimewa Yogyakarta, menyajikan Laporan Keuangan Dinas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta, Tahun
Anggaran 2020.
Laporan Keuangan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan
Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta, Tahun Anggaran 2020 disusun
sebagaimana diamanatkan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 58 tahun 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah Pasal 99 yang menyebutkan bahwa :
(1) Kepala OPD selaku pengguna anggaran menyelenggarakan akuntansi atas transaksi
keuangan, aset, utang dan ekuitas dana, yang berada dalam tanggung jawabnya.
(2) Penyelenggaraan akuntansi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) merupakan
pencatatan/penatausahaan atas transaksi keuangan di lingkungan OPD dan menyiapkan
laporan keuangan sehubungan dengan pelaksanaan anggaran dan barang yang
dikelolanya.
(3) Laporan keuangan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) terdiri dari laporan realisasi
anggaran, neraca, dan catatan atas laporan keuangan yang disampaikan kepada kepala
daerah melalui PPKD selambat-lambatnya 2 (dua) bulan setelah tahun anggaran
berakhir.
(4) Kepala OPD selaku pengguna anggaran/pengguna barang memberikan pernyataan
bahwa pengelolaan APBD yang menjadi tanggung jawabnya telah diselenggarakan
berdasarkan sistem pengendalian intern yang memadai, sesuai dengan ketentuan
perundang-undangan
Secara ringkas Laporan Keuangan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak
dan Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta, Tahun Anggaran 2020 dapat kami
sampaikan sebagai berikut :
1. LAPORAN REALISASI APBD
Laporan Realisasi APBD menggambarkan perbandingan antara APBD Tahun Anggaran
2020 dengan realisasinya, yang mencakup unsur-unsur Pendapatan, Belanja dan
Pembiayaan selama periode 1 Januari 2020 sampai dengan 31 Desember 2020, dengan
rincian sebagai berikut :
A. Pendapatan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian
Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta tidak mengelola pendapatan.
B. Belanja Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian
Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta pada Tahun Anggaran 2020 ditetapkan
sebesar :
Jumlah Anggaran Rp7.717.460.323,00
Realisasinya mencapai sebesar Rp7.199.857.614,00
Sehingga kurang dari anggaran sebesar Rp517.602.709,00
atau sebesar 6,71 %.
C. Surplus/(Defisit) Anggaran Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan
Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta pada Tahun Anggaran 2020
ditetapkan defisit sebesar Rp7.717.460.323,00 dengan realisasi defisit sebesar
Rp7.199.857.614,00 atau sebesar 93,29 %.
Lain-lain Pendapatan Yang Sah - LO
Rp.
0,00
Beban, terdiri dari :
Rp.
7. 929.982.931,87
Beban Operasi
Rp.
7. 929.982.931,87
Beban Transfer
Rp.
0,00
Surplus dari Operasi
Rp.
0,00
Surplus/Defisit dari Non Operasional
Rp.
0,00
Pos Luar Biasa
Rp.
0,00
Surplus/Defisit - Laporan Operasional
Rp.
(7.929.982.931,87)
3.
NERACA
Neraca adalah laporan yang menggambarkan posisi keuangan Dinas Pemberdayaan
Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta
mengenai Aset, Kewajiban dan Ekuitas Dana pada 31 Desember 2020.
Jumlah Aset per 31 Desember 2020 sebesar
Rp.
22.230.878.934,97
yang terdiri dari Aset Lancar sebesar
Rp.
36.391.450,00
Investasi Jangka Panjang sebesar
Rp.
0,00
Aset Tetap sebesar
Rp.
22.230.878.934,97
Dana Cadangan
Rp.
0,00
dan Aset Lainnya sebesar
Rp.
662.762.750,00
Jumlah Kewajiban per 31 Desember 2020 sebesar
Rp.
14.156.894,00
yang terdiri dari Kewajiban Jangka Pendek sebesar
Rp.
14. 156.894,00
serta Kewajiban Jangka Panjang sebesar
Rp.
0,00
Jumlah Ekuitas Dana per 31 Desember 2020 sebesar
Rp.
22.216.722.040,97
4. LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS
Laporan Perubahan Ekuitas menyajikan informasi kenaikan atau penurunan ekuitas tahun
pelaporan dibandingkan dengan tahun sebelumnya, dengan rincian sebagai berikut :
Ekuitas Awal
Rp.
22.950.667.358,84
Surplus/Defisit Laporan Operasional
RK PPKD
Rp.
(7.929.982.931,87)
7.199.857.614,00
Dampak Kumulatif Perubahan Kebijakan/Kesalahan
Mendasar
Rp.
(3.820.000,00)
Ekuitas Akhir
Rp.
22.216.722.040,97
5. CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK) menguraikan mengenai maksud dan tujuan
penyusunan laporan keuangan, landasan hukum penyusunan laporan keuangan, kondisi
ekonomi makro, kebijakan keuangan, kebijakan akuntansi dan penjelasan atas pos-pos
laporan keuangan dalam rangka pengungkapan yang memadai serta peristiwa penting
setelah tanggal pelaporan.
Dalam penyajian Laporan Realisasi Anggaran pengakuan Pendapatan-LRA, Belanja dan
Pembiayaan menggunakan basis kas yaitu pada saat diterima dan dikeluarkan oleh dan
dari kas daerah. Sementara dalam penyajian Neraca dan Laporan Operasional pengakuan
Aset, Kewajiban, Ekuitas, Pendapatan-LO, Beban dan Transfer menggunakan basis
akrual, yaitu pada saat diperolehnya hak atas aset dan timbulnya kewajiban tanpa
memperhatikan saat kas atau setara kas diterima dan dikeluarkan oleh dan dari kas
daerah.
Kami menyadari bahwa penyusunan Laporan Keuangan Dinas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun
Anggaran 2020 ini masih belum sempurna, oleh sebab itu kami mengharapkan tanggapan,
saran, maupun kritik yang membangun dari para pengguna (stakeholders).
Kami akan terus berupaya untuk dapat menyusun dan menyajikan laporan yang
transparan, akurat dan dapat dipertanggungjawabkan (akuntabel), serta tepat waktu sesuai
peraturan yang berlaku.
Yogyakarta, 31 Desember 2020
Kepala
Dinas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak dan Pengendalian
Penduduk
(ERLINA HIDAYATI SUMARDI, S.I.P.,M.M)
NIP. 19671219 199803 2 002
Laporan Keuangan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan
Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogykarta yang terdiri dari (a) Laporan Realisasi
Anggaran, (b) Laporan Operasional, (c) Laporan Perubahan Ekuitas, (d) Neraca dan (e)
Catatan atas Laporan Keuangan Tahun Anggaran 2020, sebagaimana terlampir adalah
tanggung jawab kami.
Laporan Keuangan tersebut telah disusun berdasarkan sistem Pengendalian intern
yang memadai dan isinya telah menyajikan informasi pelaksanaan anggaran, posisi
keuangan, dan catatan atas laporan keuangan secara layak, sesuai dengan Standar
Akuntansi Pemerintahan.
Yogyakarta, 31 Desember 2020
KEPALA
DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN PERLINDUNGAN
ANAK DAN PENGENDALIAN PENDUDUK
DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
(ERLINA HIDAYATI SUMARDI, S.I.P.,M.M)
NIP. 19671219 199803 2 002
Jumlah Pendapatan Asli Daerah - - - -
PENDAPATAN TRANSFER - LRA - - - -
PENDAPATAN TRANSFER PEMERINTAH PUSAT-DANA PERIMBANGAN - LRA
- - - -
Jumlah Pendapatan Transfer Dana Perimbangan
- - - -
PENDAPATAN TRANSFER PEMERINTAH PUSAT - LAINNYA - LRA
- - - -
Jumlah Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat - Lainnya
- - - -
Jumlah Pendapatan Transfer Pemerintah Provinsi atau Pemda - Lainnya
- - - -
LAIN-LAIN PENDAPATAN DAERAH YANG SAH - LRA
- - - -
Jumlah Pendapatan Lain-lain yang Sah - - - -
JUMLAH PENDAPATAN - - - - BELANJA 7.717.460.323,00 7.199.857.614,00 93,29 11.880.800.554,00 BELANJA OPERASI 7.365.784.623,00 6.852.906.594,00 93,04 11.482.070.120,00 Belanja Pegawai 2.982.861.683,00 2.825.714.691,00 94,73 4.713.165.478,00
Belanja Barang dan Jasa 4.382.922.940,00 4.027.191.903,00 91,88 6.768.904.642,00
Jumlah Belanja Operasi 7.365.784.623,00 6.852.906.594,00 93,04 11.482.070.120,00
BELANJA MODAL 351.675.700,00 346.951.020,00 98,66 398.730.434,00
Belanja Modal Tanah - - - -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin 351.675.700,00 346.951.020,00 98,66 398.730.434,00
Belanja Modal Gedung dan Bangunan - - - -
Belanja Modal Jalan, Irigasi dan Jaringan - - - -
Belanja Modal Aset Tetap Lainnya - - - -
Belanja Modal Aset Lainnya - - - -
Jumlah Belanja Modal 351.675.700,00 346.951.020,00 98,66
398.730.434,00
BELANJA TAK TERDUGA - - - -
Jumlah Belanja Tak Terduga - - - -
TRANSFER - - - -
TRANSFER BAGI HASIL PENDAPATAN - - - -
Jumlah Transfer Bagi Hasil Pendapatan - - - -
TRANSFER BANTUAN KEUANGAN - - - -
Jumlah Transfer Bantuan Keuangan - - - -
JUMLAH BELANJA DAN TRANSFER 7.717.460.323,00 7.199.857.614,00 93,29 11.880.800.554,00 SURPLUS/(DEFISIT) (7.717.460.323,00) (7.199.857.614,00) 93,29 (11.880.800.554,00)
Yogyakarta, 31 Desember 2020
Kepala Dinas Pemberdayaan
Perempuan, Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk
ERLINA HIDAYATI SUMARDI,
S.I.P.,M.M
PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN, PERLINDUNGAN ANAK DAN PENGENDALIAN
PENDUDUK
LAPORAN OPERASIONAL
Untuk Periode Yang Berakhir Sampai Dengan 31 Desember 2020 DAN 2019
URAIAN 2020 2019 Kenaikan / Penurunan (%) 1 2 3 4 5 KEGIATAN OPERASIONAL PENDAPATAN - LO
PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) - LO
Pendapatan Pajak Daerah - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Pendapatan Retribusi Daerah - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan - LO
0,00 0,00 0,00 0,00
Lain-lain PAD Yang Sah - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
JUMLAH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) - LO
0,00 0,00 0,00 0,00
LAIN-LAIN PENDAPATAN DAERAH YANG SAH - LO
Pendapatan Hibah - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Dana Darurat - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Pendapatan Lainnya - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
JUMLAH LAIN-LAIN PENDAPATAN DAERAH YANG SAH - LO
0,00 0,00 0,00 0,00
SURPLUS NON OPERASIONAL - LO
Surplus Penjualan Aset Non Lancar - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Surplus Penyelesaian Kewajiban Jangka Panjang - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Surplus dari Kegiatan Non Operasional Lainnya - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
JUMLAH SURPLUS NON OPERASIONAL - LO
0,00 0,00 0,00 0,00
BEBAN
BEBAN OPERASI - LO
Beban Pegawai - LO 2.825.714.691,00 4.713.165.478,00 (1.887.450.787,00) (40,05)
Beban Barang dan Jasa 4.002.451.762,00 6.776.523.151,00 (2.774.071.389,00) (40,94)
Beban Penyusutan dan Amortisasi 1.101.660.527,87 1.089.283.959,33 12.376.568,54 1,14
Beban Penyisihan Piutang 0,00 0,00 0,00 0,00
Beban Lain-lain 0,00 0,00 0,00 0,00
JUMLAH BEBAN OPERASI - LO 7.929.826.980,87 12.578.972.588,33 (4.649.145.607,46) (36,96)
DEFISIT NON OPERASIONAL
Defisit Penjualan Aset Non Lancar - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Defisit Penyelesaian Kewajiban Jangka Panjang - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
Defisit dari Kegiatan Non Operasional Lainnya - LO 0,00 0,00 0,00 0,00
JUMLAH DEFISIT NON OPERASIONAL 0,00 0,00 0,00 0,00
JUMLAH BEBAN 7.929.826.980,87 12.578.972.588,33 (4.649.145.607,46) (36,96)
SURPLUS/DEFISIT LO (7.929.826.980,87) (12.578.972.588,33) 4.649.145.607,46 (36,96)
Yogyakarta, 31 Desember 2020
Kepala DInas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk DIY
ERLINA HIDAYATI SUMARDI, S.I.P.,M.M
19671219 199803 2 002
Piutang Lainnya 0 0
Penyisihan Piutang 0 0
Beban Dibayar Dimuka 0 0
Persediaan 36.391.450,00 19.695.000,00
Aset Untuk Dikonsolidasikan 0 0
INVESTASI JANGKA PANJANG 0 0
Investasi Jangka Panjang Non Permanen 0 0
Investasi Jangka Panjang Permanen 0 0
ASET TETAP 21.531.724.734,97 22.287.034.242,84
Tanah 254.810.000,00 254.810.000,00
Peralatan dan Mesin 6.682.149.502,00 6.481.424.034,00
Gedung dan Bangunan 20.832.031.220,00 20.769.094.720,00
Jalan, Irigasi, dan Jaringan 0 0
Aset Tetap Lainnya 40.170.400,00 41.418.900,00
Konstruksi Dalam Pengerjaan 0 0
Akumulasi Penyusutan (6.277.436.387,03) (5.259.713.411,16)
DANA CADANGAN 0 0
Dana Cadangan 0 0
ASET LAINNYA 662.762.750,00 665.982.750,00
Tagihan Jangka Panjang 0 0
Kemitraan dengan Pihak Ketiga 0 0
Aset Tidak Berwujud 662.762.750,00 662.762.750,00
Aset Lain-lain 0 3.220.000,00
JUMLAH ASET 22.230.878.934,97 22.972.711.992,84
KEWAJIBAN 14.156.894,00 22.044.634,00
KEWAJIBAN JANGKA PENDEK 14.156.894,00 22.044.634,00
Utang Perhitungan Pihak Ketiga (PFK) 0 0
Utang Bunga 0 0
Bagian Lancar Utang Jangka Panjang 0 0
Pendapatan Diterima Dimuka 0 0
Utang Belanja 14.156.894,00 22.044.634,00
Utang Jangka Pendek Lainnya 0 0
KEWAJIBAN JANGKA PANJANG 0 0
Utang Dalam Negeri 0 0
Utang Jangka Panjang Lainnya 0 0
JUMLAH KEWAJIBAN 14.156.894,00 22.044.634,00 EKUITAS 22.216.722.040,97 22.950.667.358,84 EKUITAS 22.216.722.040,97 22.950.667.358,84 Ekuitas 15.016.864.426,97 22.950.667.358,84 Ekuitas SAL 0 0 RKPPKD 7.199.857.614,00 0
JUMLAH EKUITAS DANA 22.216.722.040,97 22.950.667.358,84
JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS DANA 22.230.878.934,97 22.972.711.992,84
Yogyakarta, 31 Desember 2020
Kepala DP3AP2
ERLINA HIDAYATI SUMARDI, S.I.P.,M.M
NIP. 19671219 199803 2 002
PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
1.08.01.00. - DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN, PERLINDUNGAN ANAK DAN
PENGENDALIAN PENDUDUK
LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS
Untuk Periode yang Berakhir Sampai dengan 31 Desember 2020 DAN 2019
URAIAN
2020
2019
EKUITAS AWAL
22.950.667.358,84
23.648.839.393,17
Surplus/Defisit - LO
(7.929.982.931,87)
(12.578.972.588,33)
RK PPKD
7.199.857.614,00 11.880.800.554,00
DAMPAK KUMULATIF PERUBAHAN
KEBIJAKAN/KESALAHAN
MENDASAR
(3.820.000,00)
0,00
JUMLAH EKUITAS AKHIR
22.216.722.040,97
22.950.667.358,84
Yogyakarta 31 Desember 2020
Kepala DInas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk
DIY
ERLINA HIDAYATI SUMARDI, S.I.P.,M.M
NIP. 19671219 199803 2 002
1.1 Maksud dan tujuan penyusunan laporan keuangan Dinas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk Pemerintah Daerah Daerah
Istimewa Yogyakarta.
Laporan Keuangan disusun untuk menyediakan informasi yang relevan mengenai posisi
keuangan dan seluruh transaksi yang dilakukan oleh suatu entitas pelaporan selama satu
periode pelaporan. Laporan Keuangan terutama digunakan untuk membandingkan
realisasi pendapatan, belanja, transfer, dan pembiayaan dengan anggaran yang telah
ditetapkan, menilai kondisi keuangan, mengevaluasi efektivitas dan efisiensi suatu entitas
pelaporan, dan membantu menentukan ketaatannya terhadap peraturan
perundang-undangan.
Tujuan Laporan Keuangan Pemerintah disusun untuk menyajikan informasi yang
bermanfaat bagi para pengguna laporan dalam menilai akuntabilitas dan membuat
keputusan baik keputusan ekonomi, sosial, maupun politik dengan:
a. Menyajikan informasi mengenai kecukupan penerimaan periode berjalan untuk
membiayai seluruh pengeluaran;
b. Menyediakan informasi mengenai kesesuaian cara memperoleh sumber daya ekonomi
dan alokasinya dengan anggaran yang ditetapkan dan peraturan
perundang-undangan;
c. Menyediakan informasi mengenai jumlah sumber daya ekonomi yang digunakan dalam
kegiatan entitas pelaporan serta hasil-hasil yang telah dicapai;
d. Menyediakan informasi mengenai bagaimana entitas pelaporan mendanai seluruh
kegiatannya dan mencukupi kebutuhan masyarakat;
e. Menyediakan informasi mengenai posisi keuangan dan kondisi entitas pelaporan
berkaitan dengan sumber-sumber penerimaan, baik jangka pendek maupun jangka
panjang, termasuk yang berasal dari pungutan pajak dan pinjaman;
f.
Menyediakan informasi mengenai perubahan posisi keuangan Pemerintah Daerah,
mengenai kenaikan atau penurunan, sebagai akibat kegiatan yang dilakukan selama
periode pelaporan.
Untuk memenuhi tujuan-tujuan tersebut, laporan keuangan pemerintah daerah
menyediakan informasi mengenai pendapatan, belanja, pembiayaan, aset, kewajiban,
ekuitas dana, dan arus kas pemerintah daerah.
1.2 Landasan hukum penyusunan laporan keuangan
Landasan hukum penyusunan laporan keuangan Dinas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta :
1. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Istimewa Jogjakarta
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 3, sebagaimana telah diubah terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1955 tentang perubahan Undang-Undang Nomor 3
Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Istimewa Jogjakarta (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 1955 Nomor 43, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
827);
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4286);
3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4355);
4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah
Pusat dan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);
5. Undang-undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 170, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5339);
6. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana terakhir
dirubah dengan Undang-undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas
Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5679);
7. Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 123, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5165);
8. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42);
9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan
Keuangan Daerah sebagaimana telah dirubah terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 310);
10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013 tentang Penerapan Standar
Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual Pada pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1425);
11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 Tahun 2016 tentang Pedoman Pengelolaan
Barang Milik Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 547);
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 108 Tahun 2016 tentang Penggolongan dan
Kodefikasi Barang Milik Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor
2083);
13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2020 tentang Percepatan Penanganan
Corona Virus Disease 2019 di Lingkungan Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 249);
14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 39 Tahun 2020 tentang Pengutamaan Penggunaan
Alokasi Anggaran Untuk Kegiatan Tertentu, Perubahan Alokasi, dan Penggunaan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor
581);
15. Peraturan Daerah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 4 Tahun 2007 tentang
Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Provinsi Daerah Istimewa
Yogyakarta Tahun 2007 Nomor 4) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah
Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020 (Lembaran Daerah
Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2020 Nomor 9);
19. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 52 Tahun 2011 tentang Verifikasi,
Klasifikasi dan Penilaian Barang Milik Daerah (Berita Daerah Provinsi Daerah Istimewa
Yogyakarta Tahun 2011 Nomor 53);
20. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 118 Tahun 2014 tentang Pedoman
Penyusutan Barang Milik Daerah Berupa Aset Tetap (Berita Daerah Daerah Istimewa
Yogyakarta Tahun 2014 Nomor 121);
21. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 120 Tahun 2014 tentang Pedoman
Kapitalisasi Barang Milik Daerah (Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2014
Nomor 123);
22. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 112 Tahun 2015 tentang Kebijakan
Akuntansi Pemerintah Daerah (Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2015
Nomor 114);
23. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 128 Tahun 2015 tentang Sistem
Akuntansi Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta (Berita Daerah Daerah Istimewa
Yogyakarta Tahun 2015 Nomor 130);
24. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 98 Tahun 2016 tentang
Pengelolaan Barang Persediaan (Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2016
Nomor 100);
25. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 32 Tahun 2018 tentang Petunjuk
Teknis Inventarisasi Barang Milik Daerah;
26. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 88 Tahun 2019 tentang
Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020 (Berita
Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2019 Nomor 88);
27. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 130 Tahun 2018 tentang Sistem
dan Prosedur Pengelolaan Keuangan Daerah (Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta
Tahun 2018 Nomor 130);
28. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 140 Tahun 2018 tentang
Pengelolaan Dana Keistimewaan (Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2018
Nomor 141);
29. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 75 Tahun 2020 tentang Pedoman
Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah Pada Satuan Pendidikan Menengah
Negeri Dan Satuan Pendidikan Khusus Negeri (Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta
Tahun 2018 Nomor 75);
30. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 90 Tahun 2020 tentang
Penjabaran Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020
(Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2020 Nomor 90) sebagaimana telah
dirubah dengan Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 91 Tahun 2020
tentang Perubahan atas Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 90 Tahun
2020 tentang Penjabaran Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun
Anggaran 2020 (Berita Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2020 Nomor 91).
1.3 Sistematika Penulisan Catatan atas Laporan Keuangan
Sistematika penulisan Catatan atas Laporan Keuangan adalah sebagai berikut :
Bab I Pendahuluan
1.1
Maksud dan tujuan penyusunan laporan keuangan
1.2
Landasan hukum penyusunan laporan keuangan
1.3
Sistematika penulisan catatan atas laporan keuangan
Bab II Ikhtisar Pencapaian Kinerja Keuangan SKPD
2.1
Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja Keuangan SKPD
2.1.
Hambatan dan Kendala Yang Ada Dalam Pencapaian Target Yang Telah
Ditetapkan
Bab III Penjelasan Pos-Pos Laporan Keuangan
3.1.
Rincian dan Penjelasan Pos-Pos Pelaporan Keuangan
3.1.1. Belanja
3.1.2. Beban
3.1.3. Aset
3.1.4. Kewajiban
3.1.5. Ekuitas
3.2. Pengungkapan atas pos-pos aset dan kewajiban yang timbul sehubungan
dengan penerapan basis akrual atas pendapatan dan belanja dan
rekonsiliasinya
dengan
penerapan
basis
kas,
untuk
entitas
akuntansi/entitas pelaporan yang menggunakan basis akrual pada
pemerintah daerah.
Bab IV Penjelasan atas informasi-informasi non keuangan DP3AP2
Bab V Penutup
2.2 Hambatan dan Kendala yang ada dalam pencapaian target Sasaran yang telah ditetapkan
Belanja Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian
penduduk Daerah Istimewa Yogyakarta ditetapkan sebesar Rp7.717.460.323,00 dan
Realisasi sebesar Rp7.199.857.614,00 atau 93,29%.
Dalam Tahun 2020 Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan
Pengendalian PendudukDaerah Istimewa Yogyakarta menetapkan target Sasaran
sebanyak 3 sasaran yaitu :
1. Meningkatnya kualitas hidup perempuan dan anak,
2. Meningkatnya rata-rata usia kawin pertama perempuan,
3. Meningkatnya keberdayaan keluarga dari balita sampai lansia.
Dari semua Sasaran tersebut ada satu Sasaran yang tidak tercapai 100 % yaitu :
Meningkatnya kualitas hidup perempuan dan anak, (86,96 %) hal ini disebabkan antara
lain karena :
1. Perkembangan teknologi informasi membuat dunia tanpa batas, potensi ancaman
kekerasan semakin tinggi,
2. Belum terbangun sistem pencegahan yang komprehensif.
Upaya yang dilakukan diantaranya :
1. Perlu koordinasi lebih intensif dalam upaya pencegahan terjadinya kekerasan
2. Penanganan kasus diupayakan secara maksimal dan profesional
Pengendalian
Penduduk
Tahun
Anggaran
2020
dianggarkan
sebesar
Rp7.717.460.323,00 dan realisasinya sebesar Rp7.199.857.614,00 atau 93,29 %,
dengan rincian sebagai berikut:
Realisasi Belanja Operasi Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian
Penduduk
Tahun
Anggaran
2020
dianggarkan
sebesar
Rp7.365.784.623,00 dan realisasi sebesar Rp6.852.906.594,00 atau 93,04 %,
dengan rincian sebagai berikut:
3.1.2.1.1. Belanja Pegawai
Rp2.825.714.691,00
Rp4.713.165.478,00
Belanja
Pegawai
pada
Tahun
Anggaran
2020
dianggarkan
sebesar
Rp2.982.861.683,00 terdiri dari Belanja Pegawai Tidak Langsung sebesar
Rp2.862.851.683,00 dan Belanja Pegawai Langsung sebesar Rp120.010.000,00.
Realisasi Belanja Pegawai sebesar Rp 2.825.714.691,00 terdiri dari Belanja Pegawai
Tidak Langsung sebesar Rp2.712.519.691,00,00 dan Belanja Pegawai Langsung
sebesar Rp113.195.000,00. Anggaran dan Realisasi Belanja Pegawai Tidak
Langsung dapat dirinci sebagai berikut:
Tabel III.1
Anggaran dan Realisasi Belanja Pegawai Tidak Langsung
Sesuai Dengan Rincian Obyek Belanja
Tabel III.2
Anggaran dan Realisasi Belanja Pegawai Langsung Sesuai Obyek Belanja
3.1.2.1.2. Belanja Barang dan Jasa
Rp 4.027.191.903,00
Rp6.768.904.642,00
Belanja Barang dan Jasa Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk Tahun Anggaran 2020 dianggarkan sebesar Rp 4.382.922.940,00
dan Realisasi sebesar Rp 4.027.191.903,00, atau 91,88% dengan rincian sebagai berikut:
Meilani sebesar Rp185.000,00 (STS No. 00007 tgl 06 November 2020), Pengembalian Belanja
Pemeliharaan Bangunan Gedung Kantor Termin II sebesar Rp2.429.000,00 (STS No. 00008
tgl 19 November 2020), Pengembalian Tunjangan Keluarga (Anak) bulan Desember 2020 a.n
Yohana Santi sebesar Rp154.282,00 (STS No. 00010 tgl 14 Desember 2020), Pengembalian
BPJS Kesehatan Tenaga Cleaning Service DP3AP2 DIY selama 12 bulan a.n Eko Mulyono
sebesar Rp961.920,00 (STS No. 00016 tgl 23 Desember 2020), terlampir).
3.1.2.3 Belanja Modal
Rp 346.951.020,00
Rp398.730.434,00
Anggaran Belanja Modal Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk Tahun Anggaran 2020 adalah sebesar Rp 351.675.700,00,
realisasi adalah sebesar Rp 346.951.020,00 atau 98,66 % dengan rincian sebagai
berikut:
3.1.2.3.1 Belanja Modal Tanah
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada anggaran dan realisasi Belanja Modal pengadaan tanah pada Tahun
Anggaran 2020.
3.1.2.3.2 Belanja Modal Peralatan dan
Mesin
Rp 346.951.020,00
Rp398.730.434,00
Belanja Modal Peralatan dan Mesin pada Tahun Anggaran 2020 dianggarkan sebesar
Rp 351.675.700,00 dan realisasi sebesar Rp 346.951.020,00 atau 98,66 % dengan
Tabel III.4
Rincin Realisasi Belanja Modal Peralatan dan Mesin
3.1.2.3.3. Belanja Modal Gedung dan
Bangunan
Rp0,00
Rp 0,00
Tidak ada Belanja Modal Pengadaan Gedung dan Bangunan pada Tahun Anggaran
2020.
3.1.2.3.4. Belanja Modal Jalan, Irigasi
dan Jaringan
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada anggaran dan realisasi Belanja Modal Jalan, Irigasi dan Jaringan pada
Tahun Anggaran 2020.
3.1.2.3.5. Belanja Modal Aset Tetap
Lainnya
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada anggaran dan realisasi Belanja Modal Aset Tetap Lainnya pada Tahun
Anggaran 2020.
3.1.2.3.6
Surplus/Defisit
(Rp7.199.857.614,00)
(Rp11.880.800.554,00)
Surplus/Defisit sebesar (Rp7.199.857.614,00) Jumlah tersebut merupakan selisih
antara total realisasi pendapatan dan total realisasi belanja Tahun Anggaran 2020.
Dapat dijelaskan sebagai berikut:
Tabel III.5
Surplus/Defisit
Aset Lancar Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk per 31 Desember 2020 sebesar Rp36.391.450,00
merupakan saldo Persediaan dengan rincian sebagai berikut:
3.1.3.1.1. Kas di Kas Daerah
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Kas di Kas Daerah per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.2. Kas di Bendahara
Pengeluaran
Rp0,00
Rp,00
Tidak ada Saldo Kas di Bendahara Pengeluaran Dinas Pemberdayaan Perempuan
Perlindungan Anak Dan Pengendalian Penduduk per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.3. Kas di Bendahara
Penerimaan
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Kas di Bendahara Penerimaan per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.4. Kas di BLUD
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Kas di BLUD per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.5. Investasi Jangka Pendek
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Investasi Jangka Pendek per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.6. Piutang Pajak
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Piutang Pajak per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.7. Piutang Retribusi
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Piutang Retribusi per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.8. Beban Dibayar Dimuka
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Beban Dibayar Dimuka per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.9. Bagian Lancar Tagihan
Kemitraan
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Bagian Lancar Tagihan Kemitraan per 31 Desember 2020.
3.1.3.1.10. Bagian Lancar Tagihan
Penjualan Angsuran
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran per 31 Desember 2020 sebesar
Rp0,00.
3.1.3.1.11. Bagian Lancar Tuntutan
Ganti Rugi
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Bagian Lancar Tuntutan Ganti Rugi per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.1.12. Bagian Lancar Tagihan
Sewa
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Bagian Lancar Tagihan Sewa per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.1.13 Piutang Lainnya
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Piutang Lainnya per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.1.14. Penyisihan Piutang
(Rp0,00)
(Rp0,00)
Saldo Penyisihan Piutang per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.1.15. Persediaan
Rp36.391.450,00
Rp19.695.000,00
Saldo Persediaan pada Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk sebesar Rp36.391.450,00 merupakan Saldo Persediaan
awal per 1 Januari 2020 sebesar Rp19.695.000,00 ditambah dengan pembelian
sebesar Rp960.384.975,00 dengan pemakaian sebesar Rp943.688.525,00 sehingga
nilai persediaan per 31 Desember 2020 menjadi sebesar Rp36.391.450,00. Saldo
Persediaan pada Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk sebesar Rp36.391.450,00 dikelompokkan klasifikasi barang
dapat dirinci sebagai berikut:
Tabel III.6
Rincian Persediaan
2 Peralatan dan Mesin
Alat-alat Berat
677.579.400,00
677.579.400,00
Alat-alat Angkutan
2.233.048.434,00
2.233.048.434,00
Alat-alat Bengkel dan Alat Ukur
75.000.000,00
75.000.000,00
Alat-alat Pertanian dan Peternakan
Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga
2.978.820.168,00
2.786.763.200,00
Alat-alat Studio dan Komunikasi
707.703.000,00 705.783.000,00
Alat-alat Kedokteran
3.250.000,00
3.250.000,00
Alat-alat Laboratorium
Alat-alat Keamanan
Rambu-rambu Lalu Lintas Darat
5.500.000,00
Peralatan Olahraga
1.248.500,00
Jumlah
6.682.149.502,00
6.481.424.034,00
3 Gedung dan Bangunan
Bangunan Gedung
20.832.031.220,00
20.769.094.720,00
Bangunan Monumen
Jumlah
20.832.031.220,00
20.769.094.720,00
4 Jalan, Irigasi dan Jaringan
Jalan dan Jembatan
-
-Bangunan Air (Irigasi)
Instalasi
Jaringan
-Jumlah
-
-5 Aset Tetap Lainnya
Buku dan Perpustakaan
28.995.400,00
28.995.400,00
Barang Bercorak Kesenian, Kebudayaan
11.175.000,00
12.423.500,00
Hewan, Ternak serta Tanaman
Aset Renovasi
Jumlah
40.170.400,00
41.418.900,00
6 Konstruksi Dalam Pengerjaan
Jumlah
-
-7 Akumulasi Penyusutan
(6.277.436.387,03)
(5.259.713.411,16)
Jumlah
(6.277.436.387,03)
(5.259.713.411,16)
Nilai Buku Aset Tetap Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian
Penduduk per 31 Desember 2019 adalah sebesar Rp22.287.034.242,84 dan per 31
Desember 2020 sebesar Rp21.531.724.734,97 sehingga terdapat Penurunan Nilai Buku
sebesar Rp755.309.507,87 dengan rincian sebagai berikut:
Tabel III.8
Rincian Mutasi Aset Tetap
Saldo Aset Tetap per 31-12-2019 27.546.747.654,00
Penambahan Penyesuaian - Pengurangan Penyesuaian (Reklas ke Aset Lain-Lain)
Saldo Aset Tetap Setelah Penyesuaian 27.546.747.654,00
Mutasi Penambahan Tahun 2020 (Pengadaan) 346.951.020,00 Mutasi Penambahan Reklas dari Gedung (Rambu-rambu
Extracom) 5.500.000,00
Mutasi Berkurang Direklasifikasi ke Aset Lain-Lain (89.437.552,00) Mutasi Berkurang Direklasifikasi ke Aset Lain-Lain (600.000,00)
Saldo Aset Tetap per 31-12-2020 27.809.161.122,00
Akumulasi Penyusutan Berkurang s.d 31 Desember 2020 6.277.436.387,03 Saldo Nilai Buku Aset Tetap per 31-12-2020 21.531.724.734,97
3.1.3.2.1. Tanah
Rp254.810.000,00
Rp254.810.000,00
Saldo Tanah per 31 Desember 2020 sebesar Rp254.810.000,00. Tidak ada
penambahan atau pengurangan saldo tanah yang dikuasai oleh Dinas
Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk.
3.1.3.2.2. Peralatan dan Mesin
Rp6.682.149.502,00
Rp6.481.424.034,00
Saldo Peralatan dan Mesin per 31 Desember 2019 sebesar Rp6.481.424.034,00.
Perubahan berasal Penyesuaian tambah sebesar Rp0,00, penyesuaian kurang
sebesar Rp0,00 mutasi tambah (Pengadaan 2020) sebesar Rp346.951.020,00,
mutasi tambah karena pemetaan berdasarkan Pemetaan Permendagri No 108 tahun
2016 sebesar Rp6.748.500,00 mutasi kurang Reklas ke Aset Lain-lain sebesar
Rp86.437.552,00, mutasi kurang Reklas ke Aset Extracom sebesar Rp600.000,00,
sehingga saldo Peralatan dan Mesin per 31 Desember 2020 menjadi sebesar
Rp6.682.149.502,00. Rincian Peralatan dan Mesin terdiri dari :
Tabel III.9
Rincian Mutasi Peralatan dan Mesin
Saldo Peralatan dan Mesin per 31-12-2019 6.481.424.034,00 Penambahan Penyesuaian
Pengurangan Kurang 0,0
Pengurangan Penyesuaian 0,0
Saldo Aset Tetap Setelah Penyesuaian 6.481.424.034,00 Mutasi Penambahan Tahun 2020 (Pengadaan) 346.951.020,00 Mutasi Penambahan Tahun 2020 dari Gedung
(Rambu-rambu Extracom) 5.500.000,00 Mutasi Penambahan Tahun 2020 reklas dari Aset Lainnya 1.248.500,00 Reklas Ke Aset Lain lain (89.437.552,00) Reklas Ke Aset Extracom (600.000,00) Reklas Ke Gedung (62.936.500,00) Saldo Peralatan dan Mesin per 31-12-2020 6.682.149.502,00 Akumulasi Penyusutan s.d 31 Desember 2020 4.695.222.829,18 Saldo Buku Peralatan dan Mesin per 31-12-2020 1.986.926.672,82
3.1.3.2.2.1. Alat-alat Bantu
Rp677.579.400,00
Rp677.579.400,00
Saldo Alat-alat Bantu per 31 Desember 2020 sebesar Rp677.579.400,00. Tidak ada
penambahan atau pengurangan saldo Alat-alat Bantu yang dikuasai oleh Dinas
Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk.
Akumulasi
Penyusutan
sampai
dengan
31
Desember
2020
sebesar
Rp274.964.564,28 sehingga saldo Buku Alat-alat Bantu Tangga per 31 Desember
2020 sebesar Rp402.614.835,72,
Ukur
Saldo Alat-alat Bengkel & Ukur per 31 Desember 2019 sebesar Rp75.000.000,00.
Tidak Ada Mutasi selama tahun 2020 sehingga saldo per 31 Desember 2020 tetap
sebesar Rp75.000.000,00 karena sudah habis masa manfaatnya maka saldo Buku
Alat-alat Bengkel dan Ukur per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00
3.1.3.2.2.4. Alat-alat Pertanian dan
Peternakan
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Alat-alat Pertanian dan Peternakan per 31 Desember 2020.
3.1.3.2.2.5. Alat-alat Kantor dan
Rumah Tangga
Rp2.978.820.168,00 Rp2.670.045.700,00
Saldo Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga per 31 Desember 2020 sebesar
Rp2.985.068.668,00. Perubahan berasal Penyesuaian tambah sebesar Rp0,00,
penyesuaian kurang sebesar Rp0,00 mutasi tambah (Pengadaan) sebesar
Rp345.031.020,00, mutasi tambah Reklas dari Gedung (Rambu-rambu Extracom)
sebesar Rp5.500.000,00, Reklas dari Aset Tetap Lainnya sebesar Rp1.248.500,00
karena Perubahan Kode Akun menurut Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 108
Tahun 2016, mutasi kurang Reklas ke Aset Lain-lain sebesar Rp89.437.552,00,
mutasi kurang Reklas ke Gedung sebesar Rp62.936.500,00, mutasi kurang Reklas
ke Extracom sebesar Rp600.000,00 sehingga saldo Alat-alat Kantor dan Rumah
Tangga per 31 Desember 2020 menjadi sebesar Rp2.985.068.668,00. Akumulasi
Penyusutan sampai dengan 31 Desember 2020 sebesar Rp2.282.366.015,50
sehingga saldo Buku Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga per 31 Desember 2020
sebesar Rp702.702.652,50, dengan penjelasan sebagai berikut:
Tabel III.11
Rincian Mutasi Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga
.
Saldo Alat-Alat Kantor dan Rumah Tangga per 31-12-2019 2.786.263.200,00
Penambahan Penyesuaian -
Penyesuaian Kurang -
Saldo Alat-Alat Kantor dan Rumah Tangga Setelah Penyesuaian 2.786.263.200,00 Mutasi Penambahan Tahun 2020 (Pengadaan) 345.031.020,00 Mutasi Tambah Rekals dari Gedung (Rambu rambu Extracom) 5.500.000,00 Mutasi Tambah Rekals dari Aset Tetap Lainnya 1.248.500,00 Mutasi Pengurangan Tahun 2020 (reklas Aset Lain Lain 89.437.552,00 Mutasi Pengurangan Tahun 2020 (reklas ke Gedung) 62.936.500,00 Mutasi Pengurangan Tahun 2020 (reklas ke Extracom) 600.000,00 Saldo Alat-Alat Kantor dan Rumah Tangga per 31-12-2020 2.985.068.668,00 Akumulasi Penyusutan s.d 31 Desember 2020 2.282.366.015,50 Saldo Buku Alat-Alat Kantor dan Rumah Tangga per 31-12-2020 702.702.652,50
3.1.3.2.2.6. Alat-alat Studio dan
Komunikasi
Rp707.703.000,00
Rp705.783.000,00
Saldo Alat-alat Studio dan Komunikasi per 31 Desember 2020 sebesar
Rp707.703.000,00. Perubahan berasal dari Penyesuaian tambah sebesar Rp0,00,
penyesuaian kurang sebesar Rp0,00 mutasi tambah sebesar Rp1.920.000,00,
mutasi kurang Reklas ke Aset Lain-lain sebesar Rp0,00, sehingga saldo Alat-alat
Studio dan Komunikasi per 31 Desember 2020 menjadi sebesar Rp707.703.000,00,.
Akumulasi Penyusutan sampai dengan tahun 2020 sebesar Rp619.175.450,00.
sehingga saldo Nilai Buku Alat-alat Studio dan Komunikasi per 31 Desember 2020
sebesar Rp88.527.550,00, dengan penjelasan sebagai berikut:
Tabel III.12
Rincian Mutasi Alat-Studio dan Komunikasi
.
Saldo Alat-Alat Studio dan Komunikasi per 31-12-2019 705.783.000,00
Penambahan Penyesuaian -
Pengurangan Penyesuaian
Saldo Alat-Alat Studio dan Komunikasi Setelah Penyesuaian 705.783.000,00
Mutasi Penambahan Tahun 2020 (Pengadaan) 1.920.000,00
Saldo Alat-Alat Studio dan Komunikasi per 31-12-2020 707.703.000,00
Akumulasi Penyusutan s.d 31 Desember 2020 619.175.450,00
Saldo Buku Alat-Alat Studio dan Komunikasi per 31-12-2020 88.527.550,00
3.1.3.2.2.7. Alat-alat Kedokteran
Rp3.250.000,00
Rp3.250.000,00
Saldo Alat-alat Kedokteran per 31 Desember 2020 sebesar Rp3.250.000,00. Tidak
ada Penyesuaian tambah maupun penyesuaian kurang, mutasi tambah maupun
mutasi kurang dan juga tidak ada Reklas ke Aset Lain-lain, sehingga saldo Alat-alat
Kedokteran per 31 Desember 2020 menjadi sebesar Rp3.250.000,00,. Akumulasi
Penyusutan Sampai dengan bulan Desember 2020 sebesar Rp1.950.000,00,
sehingga saldo Nilai Buku Alat-alat Kedokteran per 31 Desember 2020 sebesar
Rp1.300.000,00
3.1.3.2.2.8. Alat-alat Laboratorium
Rp0,00
Rp0,00
Tidak ada Saldo Alat-alat Laboratorium per 31 Desember 2020.
3.1.3.2.2.9. Alat-Alat
Persenjataan/Keamana
n
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Alat-alat Keamanan per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00. Tidak ada
belanja Peralatan Penyelamatan selama tahun 2020.
3.1.3.2.3. Gedung dan
Bangunan
Rp20.832.031.220,00
Rp20.769.094.720,00
3.1.3.2.3.1. Bangunan Gedung
Rp20.832.031.220,00
Rp20.769.094.720,00
Saldo
Gedung
dan
Bangunan
per
31
Desember
2020
sebesar
Rp20.832.031.220,00. Ada perubahan berupa mutasi Tambah Reklas dari Alat-Alat
Kantor dan Rumah Tangga sebesar Rp 62.936.500,00 sehingga saldo Bangunan
Gedung per 31 Desember 2020 sebesar Rp20.832.031.220,00. Akumulasi
Penyusutan sampai dengan tahun 2020 sebesar Rp1.575.465.057,85. sehingga
saldo nilai Buku Bangunan Gedung per 31 Desember 2020 sebesar
Rp19.256.566.162,15.
3.1.3.2.3.2. Bangunan Monumen
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Bangunan Monumen per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00. Tidak Ada
penambahan dari realisasi belanja modal tahun 2020 sehingga saldo Bangunan
Monumen (Rambu-rambu) sebesar Rp0,00.
perubahan berasal dari penyesuaian kurang Karena direklas Ke Alat-alat Kantor
Rumah Tangga sebesar Rp1.248.500,00, karena Ada Perubahan Kode Akun
menurut Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 108 Tahun 2016, mutasi tambah
sebesar Rp0,00 sehingga saldo Aset Tetap Lainnya per 31 Desember 2020 menjadi
sebesar Rp40.170.400,00, Dalam Aset Tetap Lainnya tidak ada penyusutan sehingga
saldo Nilai Buku Aset Tetap Lainnya per 31 Desember 2020 menjadi sebesar
Rp40.170.400,00 penjelasan sebagai berikut:
3.1.3.2.5.1. Buku dan
Perpustakaan
Rp28.995.400,00
Rp28.995.400,00
Saldo Buku dan Perpustakaan per 31 Desember 2019 sebesar Rp28.995.400,00.
Tidak Ada Perubahan berasal dari pengadaan Tahun 2020. Sehingga Saldo Buku
dan Perpustakaan per 31 Desember 2020 sebesar Rp28.995.400,00
3.1.3.2.5.2. Barang bercorak
kesenian, kebudayaan
Rp11.175.000,00
Rp12.423.500,00
Saldo Barang Bercorak Kesenian, Kebudayaan per 31 Desember 2019 sebesar
Rp12.423.500,00. Ada penyesuaian kurang sebesar Rp1.248.500,00, beserta
akumulasi penyusutannya karena Ada Perubahan Kode Akun menurut Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 108 Tahun 2016 yang direklas ke Peralatan dan Mesin,
sehingga saldo Barang Bercorak Kesenian, Kebudayaan per 31 Desember 2020
sebesar Rp11.175.000,00. Tidak ada Akumulasi penyusutan Barang Bercorak
Kesenian sehingga saldo Nilai Buku Barang Bercorak Kesenian, Kebudayaan per 31
Desember 2020 menjadi sebesar Rp11.175.000,00
3.1.3.2.5.3. Hewan, ternak, serta
tanaman
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Hewan, Ternak serta Tanaman per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.2.5.4. Aset Renovasi
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Aset Renovasi per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.2.6. Konstruksi dalam Pekerjaan
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Konstruksi dalam pekerjaan per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.3. Aset Lainnya
Rp662.762.750,00
Rp665.982.750,00
Aset Lainnya Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk per 31 Desember 2019 sebesar Rp665.982.750,00, Ada
Perubahan berasal dari penyesuaian tambah sebesar Rp0,00, penyesuaian kurang
sebesar Rp0,00, Mutasi Tambah dari reklas Alat Kantor dan Rumah Tangga sebesar
Rp89.437.552,00, Mutasi kurang karena penghapusan sebesar Rp105.565.000,00.
Saldo Aset Lainnya sebesar Rp752.200.302,00. Akumulasi Penyusutan Aset Lainnya
sebesar Rp89.437.552,00, sehingga saldo Nilai buku Aset Lainnya per 31 Desember
2020 menjadi sebesar Rp662.762.750,00 dengan rincian sebagai berikut :
3.1.3.3.1. Tagihan Bagi Hasil
Kemitraan
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Tagihan Bagi Hasil Kemitraan per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.3.2. Tagihan Tuntutan
Ganti Rugi Daerah
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Tagihan Tuntutan Ganti Rugi Daerah per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.3.3. Tagihan Sewa Jangka
Panjang
Rp0,00
Rp 0,00
Tagihan Sewa per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00 .
3.1.3.3.4. Kemitraan Dengan
Pihak Ketiga
Rp0,00
Rp0,00
Saldo Kemitraan Dengan Pihak Ketiga per 31 Desember 2020 sebesar Rp0,00.
3.1.3.3.5. Aset Tak Berwujud
Rp662.762.750,00
Rp662.762.750,00
Sesuai dengan Peraturan Gubernur Nomor 52 Tahun 2012 tentang verifikasi,
klasifikasi, dan penilaian barang daerah ditetapkan bahwa yang termasuk dalam
klasifikasi aset tak berwujud adalah software komputer, website, licensi, dan
franchise, hak cipta, paten dan hak lainya, hasil kajian/penelitian, yang memberikan
manfaat jangka panjang dan DED.
Saldo Aset Tak Berwujud Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk per 31 Desember 2019 sebesar Rp662.762.750,00. Tidak
Ada Perubahan berasal dari penyesuaian tambah maupun penyesuaian Kurang,
mutasi tambah maupun mutasi Kurang sehingga Aset Tak Berwujud per 31
Desember 2020 menjadi sebesar Rp662.762.750,00
3.1.3.3.6. Aset Lain-lain
Rp 0,00
Rp3.220.000,00
Saldo Aset Lain-lain per 31 Desember 2019 sebesar Rp3.220.000,00. Perubahan
berasal dari penyesuaian tambah sebesar Rp0,00, penyesuaian kurang sebesar
Rp0,00, Mutasi tambah berasal dari reklasifikasi dari Aset tetap, Rp89.437.552,00.
Penyesuaian kurang karena penghapusan dengan Surat Keputusan Sekretaris
Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor : 13/SEKDA/II/2020, Tanggal 13
Februari 2020 sebesar Rp3.220.000,00 sehingga Saldo Aset Lain-lain sebesar
Rp89.437.552,00. Akumulasi Penyusutan Aset Lain-lain sebesar Rp89.437.552,00,
sehingga Saldo Nilai Buku Aset Lain-lain per 31 Desember 2020 menjadi sebesar
Rp0,00.
3.1.3.4 Kewajiban
3.1.3.4. Kewajiban Jangka
Pendek
Rp14.156.894,00
Rp22.044.634,00
Saldo Kewajiban Jangka Pendek per 31 Desember 2020 sebesar Rp14.156.894,00.
Merupakan utang Belanja Barang dan jasa berupa tagihan listrik sebesar
Rp12.237.189,00 telepon sebesar Rp1.146.705,00 dan Air sebesar Rp773.000,00
merupakan pemakaian bulan Desember 2020.
3.1.3.5. Ekuitas
3.1.3.5.1 Ekuitas
Rp22.216.722.040,97
Rp22.950.667.358,84
Saldo Ekuitas per 31 Desember 2020 sebesar Rp22.216.722.040,97 berasal dari
Ekuitas Awal sebesar Rp22.950.667.358,84 ditambah dengan Defisit-LO sebesar
(Rp7.929.982.931,87), RK PPKD sebesar Rp7.199.857.614,00 dan Dampak
Kumulatif Perubahan Kebijakan/Kesalahan Mendasar sebesar (Rp3.820.000,00)
dengan rincian sebagai berikut:
3.1.4. Beban
Rp7.929.982.931,87
Rp12.578.972.588,48
3.1.4.1 2
Beban Operasi
Rp7.929.982.931,87
Rp12.578.972.588,48
Beban Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan Pengendalian
Penduduk Tahun Anggaran 2019 realisasi sebesar Rp12.578.972.588,48 dan Tahun
anggaran 2020 sebesar Rp7.929.982.931,87 adalah penurunan manfaat ekonomi,
jasa, pengeluaran dan konsumsi aset selama periode Tahun 2020, adapun rincian
Beban Operasi adalah sebagai berikut:
3.1.4.2. Beban Pegawai Rp 2.825.714.691,00
Rp4.713.165.478,00
Beban Pegawai pada Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk Tahun 2019 sebesar Rp4.713.165.478,00 dan Tahun
anggaran 2020 sebesar Rp2.825.714.691,00 merupakan kompensasi terhadap
pegawai yang harus dibayarkan kepada pegawai negeri sipil dan pegawai yang
diperkerjakan oleh Pemerintah Daerah yang belum berstatus PNS sebagai imbalan
atas pekerjaan yang telah dilaksanakan, kecuali pekerjaan yang berkaitan dengan
pembentukan
modal.
Rincian
Beban
Pegawai
Tahun
2020
sebesar
Rp2.825.714.691,00 adalah sebagai berikut:
Tabel III.14
Rincian Beban Pegawai per Unit Kerja
Kode Rek. Uraian Jumlah
9.1.1.01.01.
Gaji Pokok P N S / Uang Representasi
2.186.401.600,00
9.1.1.01.02.
Tunjangan Keluarga
181.386.836,00
9.1.1.01.03.
Tunjangan Jabatan
179.335.000,00
9.1.1.01.04.
Tunjangan Fungsional
4.860.000,00
9.1.1.01.05.
Tunjangan Fungsional Umum
59.775.000,00
9.1.1.01.06.
Tunjangan Beras
90.959.520,00
9.1.1.01.07.
Tunjangan P P H/ Tunjangan Khusus
9.773.175,00
9.1.1.01.08.
Pembulatan Gaji
28.560,00
9.1.1.08.02.
Honorarium Pengelola Keuangan
28.495.000,00
9.1.1.08.06.
Honorarium Pengelola Kepegawaian
1.500.000,00
9.1.1.08.08.
Honorarium Perencana Program
3.600.000,00
9.1.1.08.09.
Honorarium Pengelola Barang
8.400.000,00
9.1.1.09.05.
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan
71.200.000,00
3.1.4.3. Beban Barang dan Jasa
Rp 4.002. 607.713,00
Rp 6.776.523.151,00
Beban Barang dan Jasa pada Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak
Dan Pengendalian Penduduk Tahun 2019 sebesar Rp 6.776.523.151,00 dan Tahun
2020 sebesar Rp4.002.607.713,00, merupakan penurunan manfaat ekonomis dalam
periode Tahun 2020 yang menurunkan ekuitas, pengeluaran, konsumsi aset dan
timbulnya kewajiban akibat transaksi barang dan jasa. Rincian Beban Barang dan
Jasa Tahun 2020 sebesar Rp4.002.607.713,00 adalah sebagai berikut:
Tabel III.15
Rincian Beban Barang dan Jasa
3.1.4.3.1. Beban Persediaan
Rp943.688.525,00
Rp927.236.414,00
Beban Persediaan pada Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk Tahun 2019 sebesar Rp927.236.414,00 dan tahun 2020
sebesar Rp943.688.525,00 merupakan konsumsi aset persediaan selama Tahun
2020. Beban Persediaan dihitung berdasarkan data persediaan awal per 1 Januari
2020 ditambah dengan pembelian dan dikurangi dengan data persediaan akhir per 31
Desember 2020 dengan rincian saldo awal sebesar Rp19.695.000,00, pembelian
sebesar Rp960.384.975,00 persediaan akhir sebesar Rp36.391.450,00 sehingga
Beban Persediaan menjadi sebesar Rp943.688.525,00.
No
Uraian
Jumlah
a.
Beban Persediaan
943.688.525,00
b.
Beban Jasa
2.630.783.582,00
c.
Beban Pemeliharaan
289.229.919,00
d.
Beban Perjalanan Dinas
138.905.687,00
3.1.4.3.3. Beban Pemeliharaan
Rp289.229.919,00
Rp 256.624.500,00
Beban Pemeliharaan Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan
Pengendalian Penduduk Tahun 2019 sebesar Rp256.624.500,00, Dan Tahun 2020
sebesar Rp289.229.919,00 merupakan pengeluaran atas manfaat ekonomis yang
diperoleh dalam periode Tahun 2020, konsumsi aset dan timbulnya kewajiban akibat
transaksi jasa berupa Beban Pemeliharaan Peralatan dan Mesin sebesar
Rp102.675.100,00. (9.1.2.18.02), Beban Pemeliharaan Gedung dan Bangunan
sebesar Rp181.804.819,00 (9.1.2.18.03) dan Beban Pemeliharaan Jalan, Irigasi dan
Jaringan (9.1.2.18.04) sebesar Rp4.750.000,00.
9.1.2.03.01. Beban Jasa telepon 13.905.589,00
9.1.2.03.02. Beban Jasa air 7.281.700,00
9.1.2.03.03. Beban Jasa listrik 180.006.654,00
9.1.2.03.05. Beban Jasa surat kabar/majalah 5.946.000,00
9.1.2.03.13. Beban Dokumentasi 10.425.000,00
9.1.2.03.15. Beban Publikasi 177.050.000,00
9.1.2.03.19. Beban Jasa Keamanan Kantor 422.874.905,00
9.1.2.03.25. Beban Jasa Kebersihan Kantor 197.638.080,00
9.1.2.03.34. Beban Jasa Penata Arsip 103.337.000,00
9.1.2.03.36. Beban Jasa Petugas Olah Data 132.665.080,00
9.1.2.03.61. Beban Jasa Customer Service 169.376.000,00
9.1.2.03.71. Beban Pembuatan Materi Video/Audio 157.949.000,00
9.1.2.03.73. Beban Uang Saku Non PNS 191.220.000,00
9.1.2.05.01. Beban Jasa Service 21.830.000,00
9.1.2.05.10. Beban Surat Tanda Nomor Kendaraan 11.479.800,00
9.1.2.07.03. Beban sewa ruang rapat/pertemuan 22.800.000,00
9.1.2.10.01. Beban sewa meja kursi 630.000,00
9.1.2.11.02. Beban makanan dan minuman rapat 38.164.000,00
9.1.2.11.05. Beban Makanan Dan Minuman Harian Umum 187.775.000,00
9.1.2.19.02. Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 99.550.000,00
9.1.2.19.03. Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 68.420.000,00
9.1.2.19.05. Beban Jasa Konsultasi Aplikasi/Software 64.772.774,00
9.1.2.25.03. Beban Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber. 271.140.000,00
9.1.2.31.01. Beban Kursus-Kursus Singkat/Pelatihan 74.547.000,00