• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELABELAN PRIME CORDIAL PADA BEBERAPA GRAF YANG TERKAIT DENGAN GRAF SIKEL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PELABELAN PRIME CORDIAL PADA BEBERAPA GRAF YANG TERKAIT DENGAN GRAF SIKEL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vi ABSTRAK

Pelabelan prime cordial graf adalah pemetaan bijektif dari himpunan titik ke himpunan , dengan adalah banyaknya titik. Sedangkan pelabelan sisinya mengikuti pelabelan titik, yang diperoleh dengan mencari great common divisor (gcd) dari label titik yang bertetangga (adjacent). Jika gcd dari label titik yang adjacent bernilai 1 maka label sisinya adalah 1, sedangkan jika gcd dari label titik yang adjacent bernilai selain 1 maka label sisinya adalah 0, serta harga mutlak selisih dari banyak sisi yang berlabel 0 dan banyak sisi berlabel 1 adalah kurang dari sama dengan 1. Graf yang memuat pelabelan prime cordial disebut graf prime cordial. Pada tugas akhir ini dikaji duplikasi sisi graf cycle Cn (kecuali untuk ), duplikasi titik graf cycle Cn,

path union pada graf cycle Cn, dan graf friendship one point union dari salinan n

cycle C3.

(2)

vii ABSTRCT

Prime cordial labeling of a graph is a bijective mapping of the set vertex to the set and is the number of vertex . While the edge labeling induced the vertex labeling, which is obtained by finding the great common divisor (gcd) of the label of vertex which it’s adjacent. If gcd of the adjacent vertex label is 1 then the label of edge is 1, while if gcd of the adjacent vertex label value other than 1 then the label of edge is 0, and the absolute value of the difference between the number of edges labeled 0 and the number of edges labeled 1 is less than same 1. A graph admits prime cordial labeling is called prime cordial graph. This paper, we study about for edge duplication cycle graph (except for ), vertex duplication cycle graph , path union union of cycle the graph and friendship graph that one point union of copies of cycle

.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penulisan tugas akhir ini adalah untuk mengkaji bagaimana pelabelan fuzzy pada suatu graf dan mengetahui sifat-sifat graf sikel dengan pelabelan

Misalkan graf dengan pelabelan fuzzy , diketahui setidaknya memiliki satu titik dengan derajat maximum ∆ ( ) , misalkan adalah titik dengan derajat ∆ ( ) , maka

Pelabelan ajaib sisi pada graf dengan banyaknya titik dan banyaknya sisi adalah fungsi bijektif dan untuk setiap berlaku , dengan merupakan titik

Pelabelan cordial adalah pelabelan titik biner yang mempunyai syarat harga mutlak dari selisih banyaknya titik yang mempunyai label 0 dengan banyaknya titik

Pada pelabelan total titik ajaib graf hasil kali kartesius dari graf sikel, yaitu graf dengan bentuk umum C m C n untuk dan ganjil digunakan konsep pelabelan total

Pada tugas akhir ini, penulis mengkaji tentang pelabelan felicitous pada beberapa graf yaitu graf sikel, graf star , graf crown , graf hasil operasi

Suatu graf terhubung disebut semi- magic jika terdapat pelabelan pada sisi-.. sisinya dengan bilangan bulat sehingga untuk masing-masing titik ,

Pada tugas akhir ini dikaji pelabelan product cordial pada graf duplikasi sebarang titik oleh sisi dalam sikel dan path , dan duplikasi sebarang sisi oleh titik