• Tidak ada hasil yang ditemukan

Materi Ujian Dinas Tk I Undip-Polines Tahun 2017 | | Website Resmi Bagian Kepegawaian BAUK Undip

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Materi Ujian Dinas Tk I Undip-Polines Tahun 2017 | | Website Resmi Bagian Kepegawaian BAUK Undip"

Copied!
28
0
0

Teks penuh

(1)

TUGAS POKOK, FUNGSI DAN SOTK INSTANSI

Semarang, 19 April 2017

Penyegaran Materi Untuk Ujian Dinas Tingkat I

Universitas Diponegoro Dan Polines

Dalam Acara

Oleh:

(2)

Semarang, Indonesia

Tugas Pokok

 adalah tugas yang paling pokok dari sebuah jabatan atau organisasi.      

Tugas pokok memberi gambaran tentang ruang lingkup atau kompleksitas jabatan atau organisasi tersebut.

Tugas Pokok

 adalah tugas yang paling pokok dari sebuah jabatan atau organisasi.      

Tugas pokok memberi gambaran tentang ruang lingkup atau kompleksitas jabatan atau organisasi tersebut.

Fungsi

 adalah sekelompok aktvitas yang tergolong pada jenis yang sama berdasarkan sifat atau pelaksanaannya

Tugas Pokok dan Fungsi (Tupoksi)

 adalah sasaran utama atau pekerjaan yang   

dibebankan kepada organisasi untuk dicapai dan dilakukan. Sebagian pihak    

menyebutnya sebagai tugas dan fungsi saja dan menyingkatnya menjadi 

tusi.

Tugas Pokok dan Fungsi (Tupoksi)

 adalah sasaran utama atau pekerjaan yang   

dibebankan kepada organisasi untuk dicapai dan dilakukan. Sebagian pihak    

menyebutnya sebagai tugas dan fungsi saja dan menyingkatnya menjadi 

tusi.

Dalam setap organisasi pemerintahan, tugas pokok dan fungsi merupakan bagian tdak terpisahkan dari keberadaan organisasi tersebut. Penetapan tugas pokok dan fungsi atas suatu unit organisasi menjadi landasan hukum unit organisasi tersebut    

(3)

Struktur organisasi dan tata kerja adalah suatu susunan

komponen-komponen atau unit-unit kerja dalam sebuah organisasi. Struktur organisasi

menunjukan bahwa adanya pembagian kerja dan bagaimana fungsi atau

kegiatan-kegiatan berbeda yang dikoordinasikan. Dan selain itu struktur

organisasi juga menunjukkan mengenai spesialisasi-spesialisasi dari

pekerjaan, saluran perintah maupun penyampaian laporan.

Struktur organisasi dan tata kerja adalah suatu susunan

komponen-komponen atau unit-unit kerja dalam sebuah organisasi. Struktur organisasi

menunjukan bahwa adanya pembagian kerja dan bagaimana fungsi atau

kegiatan-kegiatan berbeda yang dikoordinasikan. Dan selain itu struktur

organisasi juga menunjukkan mengenai spesialisasi-spesialisasi dari

pekerjaan, saluran perintah maupun penyampaian laporan.

Pentingnya Struktur Organisasi Dan Tata Kerja (SOTK)

(4)

Setiap anggota dari organisasi harus dapat bertanggung jawab dan juga apa saja yang harus dipertanggungjawabkan. Setiap anggota suatu organisasi tentunya harus dapat bertanggung jawab kepada pimpinannya atau kepada atasannya yang telah memberikan kewenangan, karena pelaksanaan atau implementasi kewenangan tersebut yang perlu dipertanggungjawabkan. Itulah fungsi struktur organisasi tentang kejelasan tanggung jawab.

Yang selanjutnya yaitu kejelasan mengenai kedudukan,disini artinya anggota atau seseorang yang ada didalam struktur organisasi sebenarnya dapat mempermudah dalam melakukan koordinasi dan hubungan, sebab adanya keterkaitan penyelesaian mengenai suatu fungsi yang telah di percayakan kepada seseorang atau anggota.

(5)

kejelasan jalur hubungan maksudnya, dalam melaksanakan pekerjaan dan tanggung jawab setiap pegawai di dalam sebuah organisasi

Maka

dibutuhkan kejelasan hubungan yang tergambar dalam struktur sehingga dalam jalur penyelesaian suatu pekerjaan akan semakin lebih efektif dan dapat saling memberikan keuntungan.
(6)

UNIVERSITAS DIPONEGORO

(7)

Universitas Diponegoro

Dalam melaksanakan tugas Universitas Diponegoro menyelenggarakan

fungsi:

a.pelaksanaan pendidikan, pengajaran, dan penjaminan mutu pendidikan;

b.pelaksanaan pembinaan sivitas akademika, dan pelayanan kepada

alumni;

c.pelaksanaan kegiatan di bidang keuangan, sumber daya manusia, sarana

prasarana, dan hukum tata laksana;

d.pelaksanaan kegiatan di bidang kemahasiswaan;

e.pelaksanaan kegiatan di bidang data dan sistem informasi;

f.pelaksanaan kegiatan perencanaan dan pengembangan;

g.pelaksanaan kegiatan di bidang riset, penjaminan mutu penelitian,

pengabdian kepada masyarakat, inovasi;

h.pelaksanaan urusan kerja sama; dan

(8)

Susunan organisasi unsur-unsur di bawah Rektor meliputi:

a. Wakil Rektor.

b. Pelaksana Akademik, meliputi: 1. Fakultas;

2. Sekolah Pascasarjana; dan 3. Sekolah Vokasi.

c. Penunjang Akademik dan Non Akademik, meliputi: 1. Unit Pelaksana Teknis;

2. Badan Pengelola Satuan Usaha; dan 3. Rumah Sakit Nasional Pendidikan.

d. Pengembang dan Pelaksana Tugas Strategis, meliputi: 1. Sekretariat Universitas; dan

2. Direktorat.

e. Pelaksana Administrasi, meliputi: 1. Biro;

2. Bagian; dan 3. Subbagian.

f. Satuan Pengawasan Internal untuk bidang non akademik. g. Unsur lain yang diperlukan

(9)

Bagan Struktur Pimpinan Universitas Diponegoro

Bagan Struktur Pimpinan Universitas Diponegoro

REKTOR

WAKIL REKTOR I WAKIL REKTOR II WAKIL REKTOR III WAKIL REKTOR IV

Akademik dan

Kemahasiswaan Sumber Daya Komunikasi dan Bisnis Riset dan Inovasi

(10)

1

1

2

3

4

Tugas Wakil Rektor

Tugas Wakil Rektor

1

Universitas Diponegoro Semarang, Indonesia

Wakil Rektor Akademik dan Kemahasiswaan atau dapat disebut Wakil Rektor I, mempunyai tugas membantu Rektordalam memimpin pelaksanaan promosi dan admisi, pendidikandan pembelajaran, penjaminan mutu pendidikan, akreditasi program studi dan institusi, pembinaan sivitas akademika,kemahasiswaan dan karir

Wakil Rektor Sumber daya atau dapat disebut Wakil Rektor II, mempunyai tugas membantu Rektor dalam memimpin pelaksanaan kegiatan di bidang sumber daya manusia, keuangan, aset dan logistik

Wakil Rektor Komunikasi dan Bisnis atau dapat disebut Wakil Rektor III,

mempunyai tugas membantu Rektor dalam memimpin pelaksanaan tata kelola bidangteknologi informasi, alumni, serta mengoordinasi kegiatan bisnis yang dilaksanakan oleh Universitas Diponegoro

Wakil Rektor Riset dan Inovasi atau dapat disebut Wakil Rektor IV, mempunyai tugas membantu Rektor dalam memimpin pelaksanaan kegiatan di bidang

(11)

Fakultas/sekolah terdiri atas:

a. Senat fakultas/sekolah vokasi;

b. Dekan dan Wakil Dekan;

c. Departemen;

d. Program Studi;

e. Laboratorium/bengkel/studio;

f. Bagian atau nama lain yang sejenis; dan

g. Bagian Tata Usaha.

Pelaksana Akademis

Fakultas/sekolah mempunyai tugas menyelenggarakan

dan mengelola pendidikan akademik/vokasi dalam satu

rumpun disiplin ilmu pengetahuan, teknologi dan/atau

seni dan budaya, pengembangan, dan kerja sama.

(12)

Unit Pelayanan Teknis terdiri atas:

a. UPT Perpustakaan;

b. UPT Undip Press;

c. UPT Hubungan Masyarakat dan Media;

d. UPT Pusat Komputer;

e. UPT Laboratorium Terpadu; dan

f. UPT Kearsipan.

Setiap UPT terdiri atas Kepala;

Subbagian Tata Usaha; dan Kelompok

Jabatan Fungsional.

Universitas Diponegoro Semarang, Indonesia

(13)

1. Sekretariat Universitas terdiri atas:

a. Bagian Tata Usaha, Hukum Tata Laksana dan Protokol; b. UPT Hubungan Masyarakat dan Media

2. Direktorat terdiri atas 13 yaitu:

a. Direktorat Pendidikan dan Penjaminan Mutu/LP2MP;

b. Direktorat Pengembangan Pembelajaran dan Kerja sama Akademik; c. Direktorat Kemahasiswaan dan Karier;

d. Direktorat Sumber Daya Manusia; e. Direktorat Keuangan;

f. Direktorat Akuntansi;

g. Direktorat Aset dan Pengembangan;

h. Direktorat Komunikasi dan Hubungan Alumni; i. Direktorat Bisnis dan Usaha Komersial;

j. Direktorat Data dan Sistem Informasi; k. Direktorat Kerja sama Riset dan Industri;

(14)

Biro, terdiri atas:

1.Biro Administrasi Akademik (BAA);

2.Biro Administrasi Umum dan Keuangan (BAUK);

3.Biro Administrasi Kemahasiswaan (BAK); dan

4.Biro Administrasi Perencanaan, Riset dan Sistem Informasi

(BAPERSI).

Universitas Diponegoro Semarang, Indonesia

Biro dipimpin oleh Kepala Biro yang bertanggung jawab kepada

Rektor dan dalam pelaksanaan tugas sehari-hari dikoordinasikan

oleh Wakil Rektor sesuai dengan bidang tugasnya.

Biro dipimpin oleh Kepala Biro yang bertanggung jawab kepada

Rektor dan dalam pelaksanaan tugas sehari-hari dikoordinasikan

(15)

1. Biro Administrasi Akademik, terdiri atas:

a. Bagian Akademik;

b. Bagian Kerja Sama;

c. Bagian Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan; dan

d. Kelompok Jabatan Fungsional.

Bagian Akademik terdiri atas:

a. Subagian Registrasi dan Statistik;

b. Subbagian Pendidikan dan Evaluasi Akademik;

c. Subbagian Pengembangan Karir Dosen.

Bagian Kerja Sama terdiri atas:

a. Subbagian Kerja Sama Dalam Negeri; b. Subbagian Kerja Sama Luar Negeri;

Pengembangan dan Penjaminan Mutu terdiri atas:

a. Subagian Program dan Evaluasi

(16)

2. Biro Adminstrasi Umum dan Keuangan, terdiri atas: a. Bagian Kepegawaian;

b. Bagian Pengelolaan Aset; c. Bagian Keuangan;

d. Bagian Akuntansi; dan

e. Kelompok Jabatan Fungsional

Bagian Keuangan, terdiri atas:

a. Subbagian Rupiah Murni; dan

b. Subbagian Dana Masyarakat.

Bagian Kepegawaian, terdiri atas: a. Subbagian Tenaga Dosen;

b.Subbagian Tenaga Kependidikan; dan c. Subbagian Pengembangan Sumber Daya Manusia

.

Bagian Pengelola Aset dan Logistk, terdiri atas:

a. Subbagian Pengadaan Aset; dan b. Subbagian Inventarisasi, dan Penghapusan Aset; dan

c. Subbagian Rumah Tangga.

Bagian Akuntansi terdiri atas:

(17)

a. Bagian Minat, Penalaran dan Informasi Kemahasiswaan;

b. Bagian Kesejahteraan Kemahasiswaan; dan

c. Kelompok Jabatan Fungsional.

Bagian Minat, Penalaran dan Informasi Kemahasiswaan, terdiri atas:

a. Subbagian Pengembangan Minat, Penalaran Keilmuan, dan Kemampuan

Mahasiswa; dan

b. Subbagian Fasilitas dan Informasi Kemahasiswaan

Bagian Kesejahteraan Mahasiswa terdiri atas: a. Subbagian Pembinaan Karir Mahasiswa; dan

(18)

4. Biro Administrasi Perencanaan, Riset dan Sistem Informasi

terdiri atas:

a. Bagian Perencanaan;

b. Bagian Sistem Informasi;

c. Bagian Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat; dan

d. Kelompok Jabatan Fungsional.

Bagian Perencanaan terdiri atas:

a.Subbagian Perencanaan Akademik; dan

b.Subbagian Perencanaan dan Pengembangan

Kampus.

Bagian Sistem Informasi terdiri atas: a.Subbagian Data dan Aplikasi;

b.Subbagian Infrastruktur dan Jaringan Teknologi Informasi; dan

c.Subbagian Layanan Informasi.

Bagian Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat terdiri atas:

a.Subbag Program dan Evaluasi Riset, Inovasi dan Pengabdian Kepada

Masyarakat ; dan

b.Subbagian Data dan Informasi Riset, Inovasi dan Pengabdian Kepada

(19)
(20)

POLINES

Polines mempunyai tugas menyelenggarakan

pendidikan vokasi dalam

berbagai rumpun ilmu

pengetahuan dan / atau teknologi dan jika

memenuhi

syarat, dapat menyelenggarakan

pendidikan profesi.

(21)

a. Wakil Direktur b. Bagian, meliputi:

1. Bagian akademik,kemahasiswaan, perencanaan,dan kerja sama; 2.Bagian Umum dan keuangan

c. Jurusan

d. Pusat, meliputi:

1. Pusat Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat; 2. Pusat Penjaminan Mutu Pendidikan ; dan

3. Pusat Pengembangan Pembelajaran. e. Unit Pelaksana Teknis, meliputi:

1.UPT Perpustakaan

2.UPT Teknologi Informasi dan Komunikasi 3.UPT Bahasa

4.UPT Pemeliharaan dan Perbaikan Sarana Pendidikan.

(22)

Politeknik Negeri Semarang Semarang, Indonesia

Bagan Struktur Pimpinan Politeknik Negeri Semarang

Bagan Struktur Pimpinan Politeknik Negeri Semarang

Direktur

WAKIL Direktur WAKIL Direktur WAKIL Direktur WAKIL Direktur

Bidang Akademik Bidang Umum dan Keuangan KemahasiswaanBidang Bidang Perencanaan dan Kerja sama

(23)

1

1

2

3

4

Tugas Wakil Direktur

Tugas Wakil Direktur

1

Wakil Direktur Akademik mempunyai tugas membantu Direktur dalam memimpin pelaksanaan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat

Wakil Direktur Bidang Umum dan Keuangan mempunyai tugas membantu Direktur dalam memimpin pelaksanaan kegiatan di bidang administrasi umum dan keuangan

Wakil Direktur Kemahasiswaan mempunyai tugas membantu Direktur dalam memimpin pelaksanaan kegiatan di bidang Kemahasiswaandan alumni

(24)

• Bagian terdiri atas:

1. Bagian akademik,kemahasiswaan, perencanaan,dan kerja sama meliput:

a. Subbagian Perencanaan

b. Subbagian Akademik dan Kemahasiswaan

c. Subbagian Kerjasama

d. Kelompok jabatan Fungsional

2. Bagian Umum dan keuangan, meliput:

a. Subbagian Tata Usaha b. Subbagian Kepegawaian

c. Subbagian Keuangan

d. Kelompok jabatan Fungsional

Bagian

(25)

Jurusan terdiri atas:

a.Ketua Jurusan

b.Sekretaris Jurusan

c. Program Studi

d.Laboratorium/Bengkel/Studio

e.Kelompok Jabatan Fungsional Dosen

Setiap Jurusan dipimpin oleh Ketua Jurusan

(26)

1. Pusat Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, terdiri atas: a. Kepala

b. Petugas Tata Usaha

c. Kelompok Jabatan Fungsional

2. Pusat Penjaminan Mutu Pendidikan , terdiri atas: a. Kepala

b. Petugas Tata Usaha

c. Kelompok Jabatan Fungsional

3. Pusat Pengembangan Pembelajaran, terdiri atas: a. Kepala

b. Petugas Tata Usaha

c. Kelompok Jabatan Fungsional

(27)

Unit Pelayanan Teknis terdiri atas:

a

. UPT Perpustakaan;

b. UPT Teknologi Informasi dan Komunikasi;

c. UPT Bahasa;

d. UPT Pemeliharaan dan Perbaikan Sarana Pendidikan;

Setiap UPT terdiri atas Kepala; Petugas

Tata Usaha; dan Kelompok Jabatan

(28)

Referensi

Dokumen terkait

Kondisi tanah gambut yang terbakar di areal HTI yang terletak di Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan, didominasi oleh proses smoldering (pembaraan) tanpa nyala api

pelayanan konseling untuk membantu pengembangan peserta didik sesuai dengan kebutuhan, potensi, bakat dan minat mereka melalui kegiatan yang secara khusus diselenggarakan

[r]

[r]

Bahasa yang digunakan daam karya ilmiah adalah bahasa baku yang tercermin dari pilihan kata atau istilah, dan kalimat-kalimat yang efektif dengan stuktur yang

[r]

[r]

[r]