SEKOLAH STAF DAN PIMPINAN POLRI SEKOLAH STAF DAN PIMPINAN PERTAMA
BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN / AANWIJZING
NO. POL : BA / 27 / III /2012/SARPRAS TANGGAL : 16 Maret 2012 PEKERJAAN : PENGADAAN ALAT PENGOLAHAN DATA / PC BESERTA
PRINTER SESPIMMA SESPIM POLRI TA.2012
Pada hari ini Jumat tanggal enam belas bulan Maret tahun Dua Ribu Dua Belas, bertempat di Ruang Sarpras Sespimma Sespim Polri Jl. Ciputat Raya 40 Kebayoran Lama Jakarta Selatan 12310, telah diadakan penjelasan pekerjaan / Aanwijzing secara online melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik untuk pekerjaan :
PENGADAAN ALAT PENGOLAHAN DATA / PC BESERTA PRINTER SESPIMMA SESPIM POLRI TA.2012
I. PERSIAPAN
Rapat dipimpin oleh : KOMBES Drs.SUMARDI Peserta rapat :
1. Pokja Panitia Pengadaan barang / jasa : a. Drs. Sumardi
b. Drs. SUPANGAT
c. DIAN PUSPITA RINI, S.Psi
2. Daftar Peserta Yang mengikuti Aanwijzing Melalui LPSE adalah : Id peserta no .4463044
Id peserta no .4452044 Id peserta no. 4415044
II. PELAKSANAAN
Penjelasan pekerjaan / Aanwijzing ditutup oleh Panitia Pengadaan barang / Jasa Sespimma Sespim Polri pada jam 10.00 WIB.
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagai mana mestinya
WAKIL PESERTA AANWIJZING
Nama : ……….
Perusahaan : ………. Tanda Tangan : ……….
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
1. Drs.SUMARDI : ………..
KOMBES NRP.61030743
2. Drs. SUPANGAT : ……….. KOMPOL NRP. 63050591
3. DIAN PUSPITA RINI, S.Psi : ……….. Penda NIP 19810112999032001