• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENDAHULUAN Pengaruh Diameter Saluran Sistem Pendingian Ukuran 6,35 mm dan 11,5 mm Pada Cetakan Conformal Soft Tooling Bahan Kuningan Terhadap Penyusutan Dimensi Produk Pada Mesin Injeksi Plastik.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENDAHULUAN Pengaruh Diameter Saluran Sistem Pendingian Ukuran 6,35 mm dan 11,5 mm Pada Cetakan Conformal Soft Tooling Bahan Kuningan Terhadap Penyusutan Dimensi Produk Pada Mesin Injeksi Plastik."

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

1   

 

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Pada masa sekarang dunia industri mengalami kemajuan yang

sangat pesat, dengan hal tersebut plastik banyak diminati, benda plastik

hampir ditemukan disemua tempat, mulai dari peralatan elektronik, mobil,

motor, bungkus makanan dan peralatan rumah tangga. Untuk membentuk

part plastik dapat digunakan beberapa cara proses Misalnya mesin injeksi

untuk membentuk part-part elektronik seperti casing handphone, gear

pada printer, gelas plastik.

Permasalahan yang sering timbul pada proses pembentukan plastik

dengan menggunakan metode injection molding ini adalah terjadinya

cacat produk seperti penyusutan, hal ini sangat merugikan baik dari segi

waktu maupun biaya,bentuk yang tidak sempurna dan kerusakan dimensi

lainnya yang disebabkan oleh setting parameter-parameter yang tidak

tepat pada saat proses produksi plastik. Seperti cacat penyusutan pada

benda cetak plastik dapat timbul dari temperatur leleh yang terlalu tinggi,

ketebalan dinding cetakan, dan pendinginan mold yang tidak merata.

Pada tugas akhir ini penulis akan menyelidiki pengaruh diameter

saluran pendingin ukuran 6,35 mm dan 11,5 mm pada cetakan conformal

soft tooling bahan kuningan terhadap penyusutan dimensi produk pada

mesin injeksi plastik.

 

(2)

2   

  1.2. Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah :

1. Mengetahui pengaruh diameter saluran sistem pendinginan

mould berbentuk conformal soft tooling terhadap penyusutan

dimensi hasil pada mesin injeksi plastik.

2. Membandingkan diameter saluran sistem pendinginan mould

berbentuk conformal soft tooling terhadap besarnya penyusutan

dimensi hasil pada mesin injeksi plastik.

3. Menentukan diameter saluran sistem pendinginan mould

berbentuk conformal soft tooling yang optimal dalam

mengendalikan penyusutan dimensi produk.

1.3. Manfaat penelitian

Dalam penelitian ini terdapat manfaat yang dapat diwujudkan,

adapun manfaat tersebut adalah:

1. Memperoleh harga penyusutan dimensi produk berbahan baku

polypropylene (PP) berdasarkan diameter saluran sistem

pendinginan mould yang digunakan.

2. Memperoleh ukuran diameter saluran sistem pendinginan mould

yang optimal mengendalikan cacat penyusutan

1.4. Lingkup penelitian

Agar penulisan tugas akhir ini sesuai dengan tujuan yang

disebutkan di atas, maka diperlukan pembatasan-pembatasan sebagai

(3)

3   

 

1. Pengujian dan pengambilan data dilakukan pada produksi

silinder.

2. Dimensi mould untuk dua sistem pendinginan dibuat sama.

3. Pola saluran pendinginan dibuat sama.

4. Waktu pendinginan dibuat sama.

5. Pengambilan data diameter dan tinggi produk setelah keluar dari

mould, temperatur produk setelah keluar dari mould, waktu satu

siklus injeksi plastik.

6. Bahan baku yang digunakan adalah polypropylene (PP).

7. Mesin injeksi plastik dioperasikan secara manual.

1.5. Sistematika penulisan Bab I Pendahuluan

Memuat latar belakang, tujuan penelitian, tinjauan pustaka,

landasan teori, hipotesis dan rencana penelitian.

Bab II Tinjauan Pustaka

Memuat uraian sistematis dari penelitian terdahulu yang

berhubungan dengan penelitian dilakukan.

Bab III Metodologi Penelitian

Memuat uraian terperinci tentang bahan atau materi

penelitian, alat, instalasi, sampel dan analisisnya serta kesulitan

(4)

4   

  Bab IV Hasil dan Pembahasan

Memuat hasil yang diperoleh berupa penjelasan teoritik

secara kualitatif, kuantitatif, atau secara statistik.

Bab V Kesimpulan

Memuat pernyataan singkat dan tepat yang dijabarkan dari

hasil penelitian dan pembahasan untuk membuktikan kebenaran

hipotesis.

Daftar Pustaka

Memuat referensi yang digunakan sebagai rujukan penelitian.

Lampiran

Memuat kompilasi lampiran-lampiran yang berhubungan

Referensi

Dokumen terkait

Oleh yang demikian, penyampaian perkhidmatan yang diberikan oleh sektor awam perlu diberi tumpuan agar dapat memberi kepuasan kepada pelanggan yang berkepentingan seterusnya

Hal ini berarti saluran pemasaran lebih efisien dari pada saluran pemasaran yang pertama, karena petani langsung menjual jagung ke pabrik pakan akibatnya share yang

Sedangkan untuk menguji potensi ekstrak gadung sebagai insektisida terhadap nyamuk Aedes aegypti pada stadium pradewasa dilakukan larvasida pada larva instar tiga3. 17 Ekstrak

Pemahaman terhadap misi dan visi merupakan tahap awal yang dlakukan dan harus dilewati dalam manajemen suatu organisasi koperasi, untuk itu dari visi misi dapat dilihat

Membangun komunikasi yang baik dengan pengguna merupakan hal yang sangat diperlukan guna hasil dari perangkat lunak yang dikerjakan sesuai dengan apa yang diharapkan.. Hal

Tahapan pelaksanaan penelitian yang dilakukan meliputi, (1) preparasi sampel arang aktif dan bleaching earth yang dicampurkan dengan minyak ikan dengan berbagai konsentrasi

This research investigated how is persistence of King George VI to overcome his stutter reflected in The King’s Speech movie (2010) directed by Tom

EFEKTIFITAS PENGGUNAAN METODE ASYARAH DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA HURUF HIJAIYAH PADA ANAK USIA DINI.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |