• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP MINAT BELAJAR ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS Pengaruh Motivasi Orang Tua Terhadap Minat Belajar Anak Berkebutuhan Khusus Di SD Al-Firdaus Surakarta.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP MINAT BELAJAR ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS Pengaruh Motivasi Orang Tua Terhadap Minat Belajar Anak Berkebutuhan Khusus Di SD Al-Firdaus Surakarta."

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP MINAT BELAJAR ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS

DI SD AL-FIRDAUS SURAKARTA

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1

Oleh :

IPUNG NOVIANTO A 510 100 130

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)
(3)
(4)
(5)

v

MOTTO

Harga kebaikan manusia adalah diukur menurut apa yang telah dilaksanakan /

diperbuatnya.

( Ali Bin Abi Thalib)

Ketergesaan dalam setiap usaha membawa kegagalan.

(Herodotus)

Sesuatu yang belum dikerjakan, seringkali tampak mustahil, kita baru yakin kalau

kita telah berhasil melakukannya dengan baik.

(Andrew Jackson)

Kalau memang terlihat rumit, ragu-ragu, kesana-kemari, tidak jelas,

plintat-plintut, bikin sebal, sakit hati, lupakanlah. Segera lupakan.

Urusan perasaan yang sejati selalu sederhana.

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Bismillahirahmanirrahim,

Skripsi ini kupersembahkan kepada:

“Papi Mamiku tersayang terima kasih atas seluruh kasih sayang dan do’a yang

telah engkau berikan selama ini demi kesuksesan dan kelancaran untuk

menyelesaikan karya ini, tak mungkin anakmu ini dapat membalasnya.

Hanya ucapan terima kasih dan maaf yang bisa saya sampaikan

sebagai anakmu yang mungkin bandel, nakal dan ngeyel.”

“Kakak-kakaku tersayang Arie Susanto - Iswantiningsih,

Dedy Indiawan – Dwi Enggar Sari, Ranie Elastiningsih – Noor Kholis,

terima kasih atas dukungan dan do’a yang kamu panjatkan demi

kesuksesan dan kelancaran adikmu selama ini.”

“Keponakan-keponakanku tersayang Bintang, Satria, Dimas, Fira, dan

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah yang Maha Kuasa, karena

atas Rahmat dan Hidayah-Nya skripsi ini akhirnya dapat diselesaikan untuk

memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan. Banyak

hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penyelesaian penulisan skripsi ini,

namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan-kesulitan yang

timbul dapat teratasi. Atas segala bentuk bantuannya, disampaikan terima kasih

kepada yang terhormat :

1. Bapak Prof. Dr. Harun Joko Prayitno selaku Dekan FKIP UMS.

2. Bapak Drs. Muhroji, SE, M.Si., selaku Wakil Dekan II FKIP UMS

sekaligus pembimbing, yang telah sabar memberikan bimbingan,

pengarahan dan motivasi dalam penyusunan skripsi ini.

3. Bapak Dr. Samino, M.M, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Guru

Sekolah Dasar FKIP UMS

4. Ibu Fitri Puji Rahmawati S.Pd., M.Hum, selaku Pembimbing Akademik

dan segenap Bapak/Ibu Dosen Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar yang

telah memberikan bimbingan, nasehat serta pengarahan kepada penulis

sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini.

(8)
(9)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN... iv

HALAMAN MOTTO ... v

BAB II LANDASAN TEORI A. Tinjauan Pustaka ... 10

1. Motivasi ... 10

a. Pengertian ... 10

b. Macam-macam Motivasi ... 11

(10)

x

d. Indikator Motivasi Orang Tua ... 13

2. Minat Belajar ... 14

a. Pengertian ... 14

b. Faktor-Faktor Minat Belajar ... 17

c. Indikator Minat Belajar ... 22

B. Penelitian yang Relevan ... 23

C. Kerangka Berpikir ... 29

D. Hipotesis ... 29

(11)

xi

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Tempat Penelitian ... 44

1. Profil Sekolah ... 44

2. Visi, Misi, dan Tujuan ... 44

B. Deskripsi Data ... 45

C. Uji Prasyarat Analisis ... 50

D. Analisis Data dan Pengujian Hipotesis... 52

E. Pembahasan Hasil Analisis ... 54

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan ... 56

B. Implikasi ... 56

C. Saran ... 56

DAFTAR PUSTAKA ... 58

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Kisi-kisi angket motivasi orangtua ... 13

Tabel 2.2 Kisi-kisi angket minat belajar ... 23

Tabel 3.1 Jadwal Penelitian ... 30

Tabel 4.1 Deskripsi Data Penelitian ... 45

Tabel 4.2 Hasil Uji Validitas Angket Motivasi Orang Tua ... 47

Tabel 4.3 Hasil Uji Reliabilitas Angket Motivasi Orang Tua ... 48

Tabel 4.4 Hasil Uji Validitas Angket Minat Belajar Siswa ... 49

Tabel 4.5 Hasil Uji Reliabilitas Angket Minat Belajar Siswa ... 50

Tabel 4.6 Hasil Uji Normalitas ... 50

Tabel 4.7 Hasil Uji Linieritas ... 51

(13)

xiii LAMPIRAN

Lampiran 1 Angket Penelitian ... 60

Lampiran 2 Hasil Tryout ... 62

Lampiran 3 Data Angket ... 64

Lampiran 4 Hasil Uji Validitas ... 66

Lampiran 5 Hasil Uji Reliabilitas ... 68

Lampiran 6 Hasil Uji Normalitas... 70

Lampiran 7 Hasil Linieritas ... 72

Lampiran 8 Hasil Regresi ... 73

Lampiran 9 Tabel Product Moment ... 74

Lampiran 10 Tabel Liliefors ... 75

Lampiran 11 Tabel Z Distribusi Normal ... 76

Lampiran 12 Tabel Distribusi t ... 78

Lampiran 13 Dokumentasi ... 79

Lampiran 14 Jadwal Bimbingan ... 80

(14)

xiv ABSTRAK

PENGARUH MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP MINAT BELAJAR ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS

DI SD AL-FIRDAUS SURAKARTA

Ipung Novianto, A510100130, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,Universitas Muhammadiyah

Surakarta, 2014, 82 halaman

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh motivasi orangtua terhadap minat belajar anak berkebutuhan khusus. Populasi penelitian ini adalah 106 anak berkebutuhan khusus di SD Al-Firdaus Surakarta dengan sampel penelitian adalah 34 anak berkebutuhan khusus di SD Al-Firdaus Surakarta. Variabel bebas (�) adalah motivasi orangtua dan variabel terikat (Y) adalah minat belajar anak berkebutuhan khusus. Metode pengumpulan data yang digunakan: angket, observasi, dan dokumentasi. Penilaian angket dalam penelitian ini menggunakan Skala Likert. Uji validitas instrumen yang digunakan adalah uji validitas item dengan menggunakan rumus product moment angka kasar sedangkan untuk uji reliabilitas menggunakan rumus alpha. Pengujian prasyarat analisis menggunakan uji normalitas dan uji linieritas. Metode analisis menggunakan regresi linear sederhana. Hasil analisis regresi memperoleh persamaan garis regresi Y= 30,973 + 0,311 X. Hasil analisis data uji t diperoleh nilai thitung (1,738) < ttabel (2,037). Oleh karena thitung berada pada daerah Ho diterima

maka motivasi orangtua tidak berpengaruh terhadap minat belajar anak berkebutuhan khusus di SD Al Firdaus Surakarta. Kesimpulan penelitian ini adalah: motivasi orangtua tidak mempunyai pengaruh terhadap minat belajar anak berkebutuhan khusus di SD Al Firdaus Surakarta.

Referensi

Dokumen terkait

disebut anak yang berkebutuhan khusus masih disalahtafsirkan, yaitu anak luar biasa.. selalu selalu diartikan anak yang berkemampuan unggul atau berprestasi yang

Kesimpulan: Kecenderungan pola asuh demokratis pada keberhasilan toilet training anak berkebutuhan khusus di SLB Negeri Surakarta lebih tinggi presentasenya dari

Berdasarkan hasil analisis data diperoleh kesimpulan bahwa (1) implementasi sekolah inklusi di SD Al-Firdaus Surakarta sudah melaskanakan program inklusi dengan

Berdasarkan hasil analisis data diperoleh kesimpulan bahwa (1) implementasi sekolah inklusi di SD Al-Firdaus Surakarta sudah melaskanakan program inklusi dengan

Berdasarkan observasi awal yang dilakukan peneliti kepada kepala sekolah, permasalahan yang dihadapi oleh SD Al-Firdaus Surakarta adalah implementasi bimbingan belajar

1) Kecemasan terhadap pendidikan anak berkebutuhan khusus Berdasarkan hasil wawancara dan observasi yang dilakukan peneliti bahwa kecemasan NT terhadap pendidikan HG adalah

Berdasarkan hasil analisis data diperoleh kesimpulan bahwa (1) implementasi sekolah inklusi di SD Al-Firdaus Surakarta sudah melaskanakan program inklusi dengan

Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada hubungan positif yang sangat signifikan antara dukungan orangtua dengan motivasi belajar siswa di SD Negeri Bumi I Laweyan Surakarta..