• Tidak ada hasil yang ditemukan

ASPEK KEPASTIAN HUKUM DAN KEPASTIAN BERUSAHA PT FREEPORT INDONESIA DALAM HAL PERALIHAN KONTRAK KARYA MENJADI IZIN USAHA PERTAMBANGAN KHUSUS (IUPK).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ASPEK KEPASTIAN HUKUM DAN KEPASTIAN BERUSAHA PT FREEPORT INDONESIA DALAM HAL PERALIHAN KONTRAK KARYA MENJADI IZIN USAHA PERTAMBANGAN KHUSUS (IUPK)."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv ABSTRAK

ASPEK KEPASTIAN HUKUM DAN KEPASTIAN BERUSAHA PT FREEEPORT INDONESIA DALAM HAL PERALIHAN KONTRAK KARYA MENJADI IZIN USAHA PERTAMBANGAN KHUSUS (IUPK)

Penanaman modal di Indonesia diselenggarakan berdasarkan beberapa asas yang salah satunya adalah asas kepastian hukum. Melalui Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara (UU Minerba) pemerintah membuka kesempatan bagi penanaman modal untuk dapat melakukan pengusahaan mineral dan batubara. Berlakunya UU Minerba mempengaruhi keberadaan Kontrak Karya yang saat ini sedang berjalan. Kontrak Karya PT Freeport Indonesia (PTFI) merupakan kontrak karya pertama yang ditandatangani oleh Pemerintah Indonesia. PTFI yang akan melakukan investasi yang besar membutuhkan kepastian hukum atas kepastian berusaha dengan mengajukan perpanjangan Kontrak Karya. Namun, Pemerintah Indonesia menyatakan perpanjangan tidak mungkin dilakukan dan memberikan opsi untuk melakukan peralihan Kontrak Karya menjadi Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah IUPK dapat diberikan kepada PTFI sebagai peralihan perpanjangan Kontrak Karya dan apakah peralihan dapat dilakukan dan untuk mengetahui akibat hukum peralihan tersebut terhadap kepastian berusaha PTFI dan iklim investasi sektor pertambangan.

Metode pendekatan hukum yang digunakan dalam penyusunan tulisan ini adalah yuridis normatif dengan meneliti bahan pustaka sebagai bahan penelitian utama. Spesifikasi penelitian yang digunakan adalah deskriptif analisis dengan menggambarkan secara sistematis peraturan perundang-undangan di bidang pertambangan dan penanaman modal serta menggambarkan fakta-fakta yang terkait peralihan Kontrak Karya menjadi IUPK pada PTFI.

Referensi

Dokumen terkait

dalam mengendalikan penyakit layu fusarium ( F. oxysporum ) pada tanaman semangka dengan perlakuan terbaik pada pemberian vermikompos sebanyak 250 gram/polybag, dapat

Diantara isolat-isolat yang didapatkan dari tiga inang yang diuji hanya isolat dari kacang panjang 4 yang membentuk nitM dan hanya isolat dari cabai yang membentuk nit3

Ulkus Diabetik merupakan luka terbuka pada permukaan kulit karena adanya komplikasi makroangiopati sehingga terjadi vaskuler insusifiensi dan neuropati, yang lebih

Isu kemiskinan dan pembangunan yang dibahas luas dan beragam. Seri debat ini terutama mengangkat masalah pengukuran kemiskinan dan cara mengembangkan pengukuran tersebut

Pembelajaran dengan menggunakan pendekatan realistik matematik di harapkan mampu meningkatkan komunikasi matematik pada siswa sehingga dapat meningkatkan pola pikir

Jika banyaknya siswa yang menggunakan kendaraan sepeda motor 180 siswa, maka banyaknya seluruh siswa yang menggunakan kendaraan adalah ..... Tabel berikut adalah hsail

Berdasarkan Tabel 4.4 dan 4.5 maka dilakukan uji hipotesis pada data posttest kelas eksperimen dan kontrol menggunakan uji t dengan bantuan spss21 for windows

Preparation of polyurethane composite coating material is reacting commercial polyol (polypropylene glycol) with methylene diisocyanate (MDI) plus montmorillonite