PEMERINTAH KABUPATEN LUWU UTARA
BAGIAN ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDAKAB. LUWU UTARA
SEKRETARIAT UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP)
M A S A M B A
BERITA ACARA ADDENDUM I DOKUMEN PENGADAAN Nomor : 021.03/P.7/POKJA/ULP/2015
NAMA PAKET : Pembangunan Jalan Ruas Cenning - Pombakka HPS : Rp. 453.150.000,-
INSTANSI : Dinas Pekerjaan Umum Kab. Luwu Utara LOKASI : Kec. Malangke Barat
Pada hari ini, Rabu tanggal Enam bulan Mei tahun Dua Ribu Lima Belas, telah dilakukan Addendum Dokumen Pengadaan Nomor : 002.03/P.1/POKJA/ULP/2015 Tanggal 06 Mei 2015, sehingga terdapat perubahan yang dituangkan dalam “Addendum I Dokumen Pengadaan” adalah sebagai berikut :
1. Pada Bab III Instruksi Kepada Peserta (IKP) Semula tertulis
26.6.A.4) Apabila setelah koreksi aritmatik terdapat kurang dari 3 (tiga) penawar yang menawar harga kurang dari nilai total HPS maka proses lelang tetap dilanjutkan dengan melakukan evaluasi penawaran harga.
Berubah Menjadi
Pada Bab III IInstruksi Kepada Peserta (IKP)
26.6.A.4) Apabila setelah koreksi aritmatik terdapat kurang dari 3 (tiga) penawar yang menawar harga kurang dari nilai total HPS maka proses lelang tetap dilanjutkan dengan melakukan evaluasi penawaran harga.
26.6.A.5) Apabila upah tenaga kerja yang ditawarkan kurang dari UMP Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2015 sebagaimana yang tercantum dalam LDP maka dinyatakan gugur dalam tahap evaluasi harga.
2. Pada Bab IV Lembar Data Pemilihan (LDP) Semula tertulis
7. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 180 (seratus delapan puluh)) hari kalender.
Berubah Menjadi
7. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 180 (seratus delapan puluh)) hari kalender.
8. Harga satuan penawaran untuk upah pekerja sekurang-kurangnya sesuai dengan
upah mimimum propinsi (UMP) Sulawesi Selatan Tahun 2015 yang berlaku sebesar
Rp. 2.000.000,00 (Dua Juta Rupiah) per bulan atau sebesar Rp. 66.600,00 (Enam
Puluh Enam Ribu Enam Ratus Rupiah)
3.
Pada Bab V Lembar Data Kualifikasi (LDK)
Semula tertulis5.memiliki Tenaga Teknis/Terampil dengan kualifikasi kemampuan
No
Jabatan dalam
pekerjaan yang
diusulkan
Profesi /
Keterampilan
Jumlah
Personil
1
Pelaksana
Pelaksana
Lapangan
Pekerjaan Jalan (TS
028
2
Petugas K3
Sertifikat K3
Konstruksi
1 (satu)
orang
3.
Administrasi
Ijazah SMA atau
sederajat
1 (satu)
orang
Berubah Menjadi
5.memiliki Tenaga Teknis/Terampil dengan kualifikasi kemampuan
No
Jabatan dalam
pekerjaan yang
diusulkan
Profesi /
Keterampilan
Jumlah
Personil
1
Pelaksana
Pelaksana
Lapangan
Pekerjaan Jalan (TS
028)/Pelaksana
Pekerjaan Jalan
(TS045) atau
1 (satu)
orang
2
Petugas K3
Sertifikat K3
Konstruksi
1 (satu)
orang
3.
Administrasi
Ijazah SMA atau
sederajat
1 (satu)
orang
4. Berita acara Addendum I Dokumen Pengadaan ini merupakan bagian yang tak terpisahkan dari Dokumen Pengadaan.
Demikian Berita Acara Addendum I Dokumen Pengadaan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
TTD