• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengumuman Hasil Prakualifikasi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengumuman Hasil Prakualifikasi"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

POKJA ULP/PANITIA PENGADAAN JASA KONSULTANSI

DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA

KABUPATEN SLEMAN

Jalan KRT Pringgodiningrat No. 13, Beran, Tridadi, Sleman, Kode Pos 55511 Telp. (Fax) 0274 – 869613, website: http://www.tourismsleman.com/

PENGUMUMAN HASIL PRA KUALIFIKASI

No.: 02/Um.Pra.P3DTW/Budpar/VII/2013

Pada hari ini Kamis tanggal dua puluh lima bulan Juli tahun dua ribu tiga belas,

bertempat di Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Sleman, berdasarkan

Penetapan Hasil Evaluasi Kualifikasi Seleksi Sederhana Pekerjaan Perencanaan

Pendukungan Pengembangan Daya Tarik Wisata Kawasan Kaliurang Kabupaten

Sleman Nomor: 02/Tap.Pra.P3DTW/Budpar/VII/2013 tanggal 24 Juli 2013, Panitia

Pengadaan Jasa Konsultansi dengan ini mengumumkan hasil evaluasi kualifikasi

dan urutan peringkat (Daftar Pendek) Seleksi Sederhana Pekerjaan Perencanaan

Pendukungan Pengembangan Daya Tarik Wisata Kawasan Kaliurang Kabupaten

Sleman, sebagai berikut:

A. Dokumen Prakualifikasi yang dievaluasi sejumlah 9 (sembilan) dokumen dari

penyedia jasa yang memasukkan aplikasi kualifikasi di LPSE sebagai berikut:

No NAMA PERUSAHAAN ALAMAT

1 PT KALA PRANA KONSULTAN Wonocatur KD IV RT 01 RW 23 No. 250, Banguntapan, Bantul

2 CV MANASARA WINDU ADI Kalangan Gang Cempoko No. 762A, Pandeyan, Umbulharjo, Yogyakarta

3 PT WASTU ANOPAMA Jl. DI Panjaitan Gg. Suparmo 15A, Mantrijeron, Yogyakarta

4 WINDYA KARYA KONSULTAN Perumahan BSA 3, Serut, Pengasih, Kulon Progo

5 CV CIPTA JAYA SAKTI Jl. Palagan Tentara Pelajar Gg. Gambir No. 21, Jongkang, Sariharjo, Ngaglik, Sleman

6 CV POLA PRAKARYA Jl. Dewandaru Gg. Miri No. 12, Trimulyo I, Kepek, Wonosari, Gunung Kidul

7 CV ELLYTA KARYA PRATAMA Tegal Manding RT/RW 03/03, Umbulmartani, Ngemplak, Sleman

8 CV MULTI CITRA GRAHA Jl. Palagan Tentara Pelajar Gg. Gambir No. 21, Jongkang, Sariharjo, Ngaglik, Sleman

(2)

Evaluasi Kualifikasi hanya berdasarkan Formulir Isian Kualifikasi yang terdiri dari:

1. Penilaian Persyaratan Administrasi Kualifikasi dengan Sistem Gugur, dan

2. Evaluasi Persyaratan Teknis Kualifikasi dengan Sistem Nilai untuk

menghasilkan Calon Daftar Pendek

B. Adapun hasil evaluasi masing-masing dokumen adalah sebagai berikut:

1. Evaluasi Administrasi

No NAMA PERUSAHAAN

ADMINISTRASI KEMAMPUAN DASAR LKP TLKP LL TLL

1. PT KALLA PRANA KONSULTAN Memenuhi

2. CV MANASARA WINDU ADI Memenuhi

3. PT WASTU ANOPAMA Memenuhi

4. WINDYA KARYA KONSULTAN Memenuhi

5. CV CIPTA JAYA SAKTI Memenuhi

6. CV POLA PRAKARYA Memenuhi

7. CV ELLYTA KARYA PRATAMA Memenuhi

8. CV MULTI CITRA GRAHA Memenuhi

9. MULTI VISI KARYA Memenuhi

Keterangan: LKP=lengkap; TLKP = tidak lengkap; LL = lulus; TLL = tidak lulus

2. Evaluasi Teknis

Evaluasi Teknis dengan mengacu pada kriteria penilaian:

a. pengalaman perusahaan pada pekerjaan sejenis dengan bobot 30 (tiga

puluh) %;

b. kesesuaian besaran nilai pekerjaan sejenis yang pernah diselesaikan

dengan nilai pekerjaan yang akan dikompetisikan dengan bobot 30 (tiua

puluh) %;

c. pengalaman

pekerjaan pada

lokasi yang

sama pada tingkat

Kabupaten/Kota dengan bobot 20 (dua puluh) %; dan

d. domisili perusahaan induk dengan bobot 20 (dua puluh) %.

Adapun hasil evaluasi teknis mengacu pada kriteria penilaian tersebut di atas

(3)

a. pengalaman perusahaan pada pekerjaan sejenis

No NAMA PERUSAHAAN Jumlah Paket Bobot Nilai 1 PT KALA PRANA KONSULTAN 41 30% 25,63

2 CV MANASARA WINDU ADI 5 30% 3,13

3 PT WASTU ANOPAMA 48 30% 30,00

4 WINDYA KARYA KONSULTAN 4 30% 2,50

5 CV POLA PRAKARYA 38 30% 23,75

6 CV ELLYTA KARYA PRATAMA 0 30% 0,00

7 CV MULTI CITRA GRAHA 32 30% 20,00

8 MULTI VISI KARYA 35 30% 21,88

b. kesesuaian besaran nilai pekerjaan sejenis yang pernah diselesaikan

dengan nilai pekerjaan yang akan dikompetisikan

No NAMA PERUSAHAAN NPT Bobot Nilai

1 PT KALA PRANA KONSULTAN 368.962.000,00 30% 24,80 2 CV MANASARA WINDU ADI 49.214.000,00 30% 3,31 3 PT WASTU ANOPAMA 446.270.000,00 30% 30,00 4 WINDYA KARYA KONSULTAN 44.836.636,00 30% 3,01 5 CV POLA PRAKARYA 125.230.000,00 30% 8,42 6 CV ELLYTA KARYA PRATAMA - 30% 0,00 7 CV MULTI CITRA GRAHA 149.765.000,00 30% 10,07 8 MULTI VISI KARYA 295.460.000,00 30% 19,86

c. pengalaman

pekerjaan pada

lokasi yang

sama pada tingkat

Kabupaten/Kota

No NAMA PERUSAHAAN NPL Bobot Nilai

1 PT KALA PRANA KONSULTAN 4 20% 6,67

2 CV MANASARA WINDU ADI 0 20% 0,00

3 PT WASTU ANOPAMA 9 20% 15,00

4 WINDYA KARYA KONSULTAN 0 20% 0,00

5 CV POLA PRAKARYA 8 20% 13,33

6 CV ELLYTA KARYA PRATAMA 0 20% 0,00

7 CV MULTI CITRA GRAHA 12 20% 20,00

(4)

d. domisili perusahaan induk

No NAMA PERUSAHAAN Domisili Bobot Nilai 1 PT KALA PRANA KONSULTAN Bantul 20% 20 2 CV MANASARA WINDU ADI Yogyakarta 20% 20

3 PT WASTU ANOPAMA Yogyakarta 20% 20

4 WINDYA KARYA KONSULTAN Kulon Progo 20% 20 5 CV POLA PRAKARYA Gunung Kidul 20% 20 6 CV ELLYTA KARYA PRATAMA Sleman 20% 20

7 CV MULTI CITRA GRAHA Sleman 20% 20

8 MULTI VISI KARYA Sleman 20% 20

e. nilai total

No NAMA PERUSAHAAN

Nilai Pengalaman

NPT

NPL

Domisili

Total

1 PT KALA PRANA KONSULTAN

25,63

24,80

6,67

20

77,09

2 CV MANASARA WINDU ADI

3,13

3,31

0,00

20

26,43

3 PT WASTU ANOPAMA

30,00

30,00 15,00

20

95,00

4 WINDYA KARYA KONSULTAN

2,50

3,01

0,00

20

25,51

5 CV POLA PRAKARYA

23,75

8,42

13,33

20

65,50

6 CV ELLYTA KARYA PRATAMA

0,00

0,00

0,00

20

20,00

7 CV MULTI CITRA GRAHA

20,00

10,07 20,00

20

70,07

8 MULTI VISI KARYA

21,88

19,86

6,67

20

68,40

f. kesimpulan

No NAMA PERUSAHAAN Total Peringkat Keterangan 1 PT KALA PRANA KONSULTAN 77,09 2 lulus/diundang 2 CV MANASARA WINDU ADI 26,43 6 lulus/diundang 3 PT WASTU ANOPAMA 95,00 1 lulus/diundang 4 WINDYA KARYA KONSULTAN 25,51 7 lulus/tidak diundang 5 CV POLA PRAKARYA 65,50 5 lulus/diundang

6 CV ELLYTA KARYA PRATAMA 20,00 8 tidak lulus/tidak diundang 7 CV MULTI CITRA GRAHA 70,07 3 lulus/diundang

(5)

C. Perusahaan lulus prakualifikasi telah dilakukan klarifikasi dan pembuktian

kualifikasi serta masuk dalam daftar pendek adalah:

No Nama, Alamat, NPWP Total Nilai Peringkat Keterangan 1 PT WASTU ANOPAMA 95,00 1 lulus/diundang

Jl. DI Panjaitan Gg. Suparmo 15A, Mantrijeron, Yogyakarta

NPWP 02.755.249.6-541.000

2 PT KALA PRANA KONSULTAN 77,09 2 lulus/diundang Wonocatur KD IV RT 01 RW 23 No.

250, Banguntapan, Bantul NPWP 01.544.009.2-543.000

3 CV MULTI CITRA GRAHA 70,07 3 lulus/diundang Jl. Palagan Tentara Pelajar Gg.

Gambir No. 21, Jongkang, Sariharjo, Ngaglik, Sleman

NPWP 01.207.840.8-542.000

4 MULTI VISI KARYA 68,40 4 lulus/diundang

Jl. Sutrisno No. 32 Cadran RT 101 RW 005 Sidoarum, Godean, Sleman

NPWP 01.599.317.3-542.000

5 CV POLA PRAKARYA 65,50 5 lulus/diundang Jl. Dewandaru Gg. Miri No. 12,

Trimulyo I, Kepek, Wonosari, Gunung Kidul

NPWP 01.435.464.1-545.000

6 CV MANASARA WINDU ADI 26,43 6 lulus/diundang

Kalangan Gang Cempoko No. 762A, Pandeyan, Umbulharjo, Yogyakarta

NPWP 02.645.028.8-541.000

7 WINDYA KARYA KONSULTAN 25,51 7 lulus/diundang Perumahan BSA 3, Serut, Pengasih,

Kulon Progo

NPWP 02.778.027.9-544.000

1. Masa Sanggah selama 3 (tiga) hari kerja sejak tanggal pengumuman hasil

kualifikasi.

2. Bagi penyedia jasa yang dinyatakan lulus, dapat mengikuti proses seleksi

(6)

Demikian pengumuman ini disampaikan untuk dapat dipergunakan sebagaimana

mestinya.

Referensi

Dokumen terkait

Mengingat kompleksnya permasalahan yang ada pada SMK sebagaimana telah diuraikan di atas, maka pada penelitian ini difokuskan pada masalah pengembangan dan

Secara nasional, pertumbuhan produksi IMK tertinggi pada triwulan II tahun 2016 terjadi pada industri tekstil (KBLI 13) yang tumbuh sebesar 11,78 persen, sebaliknya

Jumlah penumpang pesawat udara yang datang di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II pada bulan Juni Jumlah kunjungan pesawat udara di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II yang datang

“The Relationship of Career -Related Self- Efficacy Expectations to Perceived Career Options in College Women and.. Men.” Counseling

Peraturan-peraturan yang hingga waktu mulai berlakunya Undang-undang ini berlaku buat stadsgemeente dan desa (Kalurahan) berlaku juga buat Haminte-Kota Yogyakarta dan desa

merupakan publik yang oleh Oxley (1993) disebut sebagai publik klien yaitu orang atau sekelompok orang yang berada dalam sebuah kondisi tertentu (bisa kecewa,

Pember dayaan PMKS dan PSKS Belum Optimalnya Pemberday aan Terhadap PMKS dan PSKS Data PMKS dan PSKS th 2015 Pemberda yaan terhadap PMKS dan PSKS Kecendrung an PMKS yang

Dalam upaya memenuhi kebutuhan tenaga listrik itu Pemerintah Pusat melalui Pusat Sumber Daya Geologi telah melakukan survai terpadu energi alternatif panas bumi di Kampung