• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Konsep Diri Dan Lingkungan Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Konsep Diri Dan Lingkungan Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PENGARUH KONSEP DIRI DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA PADA MAHASISWA MANAJEMEN EKSTENSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

OLEH

BRANDO PRIMSA BARUS 090502156

PROGRAM STUDI STRATA-1 MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN 2014

(2)

ABSTRAK

PENGARUH KONSEP DIRI DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA MANAJEMEN

EKSTENSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh konsep diri dan lingkungan keluarga terhadap minat berwirausaha mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU. Jenis penelitian ini adalah penelitian asosiatif kausal.

Penelitian ini menggunakan dua jenis sumber data, yaitu data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh langsung dari objek penelitian, yaitu melalui kuesioner yang disebarkan kepada responden untuk diolah lebih lanjut. Data sekunder diperoleh melalui jurnal, internet, dan buku-buku yang mempunyai relevansi dengan penelitian. Populasi pada penelitian ini adalah mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU . Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 orang yang diambil secara accidental sampling. Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis regresi linear berganda dengan tingkat signifikansi < 0,05.

Hasil uji-F menyatakan bahwa variabel konsep diri dan lingkungan keluargadapat dipakai untuk mengestimasi minat berwirausaha mahasiswa. Hasil uji signifikan t (uji-t) menyatakan bahwa kedua variabel memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha mahasiswa. Kedua variabel, baik konsep diri dan lingkungan keluarga memiliki pengaruh yang dominan.Hasil koefisien determinan (R2) adalah 0,548, memiliki makna bahwa variabel konsep diri dan lingkungan keluarga memiliki hubungan yang cukup erat terhadap minat berwirausaha mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU. Adjusted R Square sebesar 0,285 berarti nilai 28,5% peningkatan minat berwirausaha pada mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU dapat dijelaskan oleh variabel konsep diri dan lingkungan keluarga sedangkan sisanya sebesar 71,5% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Kata Kunci : Konsep Diri; Lingkungan Keluarga; dan Minat Berwirausaha.

(3)

ABSTRACT

THE EFFECT OF SELF-CONCEPT, AND FAMILY ENVIRONMENT

TOWARD STUDENTS’ INTEREST IN ENTREPRENEURSHIP OF

EXTENSION MANAGEMENT OF ECONOMIC AND BUSINESS FACULTY IN NORTH SUMATERA UNIVERSITY

This study aims to investigate and analyze the effect of self-concept and family environment toward students’ interest in entrepreneurship of Extension Management of Economic and Business Faculty in North Sumatera University. This research was causal-associative research.

This research used two types of data sources, namely primary data and secondary data. Primary data are obtained directly from the research object, which these questionnaires were distributed to respondents for further processing. Secondary data are collected through journals, the Internet, and books that have relevance to the study. The populations of the study were students of Extension Management of Economic and Business Faculty in North Sumatera University. The samples of the study were 100 students based on accidental sampling. The analysis method was descriptive analysis and multiple linear regression analysis with a significance level of < 0.05.

The result of the F-test results reveals that self-concept and family environment can be used to estimate students’ interest in entrepreneurship of Extension Management of Economic and Business Faculty in North Sumatera University. Significant assay t results (t-test) showed that both of the variable had a positive and significant effect. Both self-concept or family environment are the Dominant variable. Results of determinant coefficient (R2) were 0.548, which means that self-concept and family environment had a close relationship to interest in entrepreneurship. Adjusted R Square of 0.285 means that the value of 28.5% increase in students’ interest in entrepreneurship of Extension Management of Economic and Business Faculty in North Sumatera University can be explained by the variable of self-concept, and family environment, while the remaining 71.5% can be explained by other variables which are not examined in this study.

Keywords : Self-Concept; Family Environment; and Interest in Entrepreneurship.

ii

(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur penulis sampaikan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa atas limpahan Berkat-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan pembuatan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Departemen Manajemen pada Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

Kepada kedua orang tua saya tercinta Marlon Barus, SH., dan Ester Perdamean Br Sembiring Pelawi yang senantiasa mendoakan, mencukupi segala kebutuhan penulis, nasehat yang berharga, serta kasih sayang yang selalu menyertai perjalanan hidup penulis.

Skripsi ini berjudul “Pengaruh Konsep Diri Dan Lingkungan Keluarga

Terhadap Minat Berwirausaha (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)”. Penulis

telah banyak menerima bimbingan, saran, motivasi, dan doa dari berbagai pihak selama penulisan skripsi ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan, yaitu:

1. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec,.selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Isfenti Sadalia, SE., ME., selaku Ketua Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

3. Ibu Dra. Marhayanie, M.Si., selaku Sekretaris Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

(5)

4. Ibu Dr. Endang Sulistya Rini, SE., M.Si., selaku Ketua Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

5. Ibu Dra. Marhaini, M.Si., selaku Dosen Pembimbing yang telah membimbing, mengarahkan, dan memberikan saran kepada peneliti.

6. Ibu Frida Ramadini, SE., M.Si., selaku Dosen Pembaca Penilai yang telah memberikan saran dalam penulisan dan perbaikan skripsi ini.

7. Seluruh Dosen dan Pegawai Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 8. Adik tersayang Endang Nina Br Barus dan Sabarita Br Barus yang ikut

senantiasa mendukung penulis serta mendoakan dan memberikan motivasi selama masa perkuliahan.

9. Rekan-rekan sepergerakan IMKA Ersinalsal FEB USU, IMKA USU serta kawan-kawan Permata GBKP Runggun Bahagia.

10. Motivator serta inspirasiku Tri Yossyana Meliala yang selalu memberikan semangat dan motivasi, untuk sahabat-sahabatku tersayang yang ikut membantu penyelesaian skipsi ini Adibara, Donal, Dodi, Leonardo.

11. Sahabat tersayang yang selalu memotivasi, teman bertukar pikiran dan memberikan nasihat-nasihat dalam menjalani kehidupan Aldo Serena Sitepu, Andrew Rasmana Bangun, dan Ivo Randy Sembiring. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan peneliti lainnya. Tuhan memberkati.

Medan, 07 September 2014 Penulis

Brando Primsa Barus

iv

(6)

DAFTAR ISI

2.2.3 Faktor Yang Mempengaruhi Minat Berwirausaha... 19

2.2.4 Karakteristik Wirausaha ... 21

(7)

3.10.2 Pengujian Asumsi Klasik ... 42

3.10.3 Metode Regresi Linear Berganda ... 44

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 47

4.1 Hasil Penelitian ………..……….. 47

4.1.1 Profil Instansi ... 47

4.1.2 Visi Departemen Manajemen Ekstensi FEB USU... 47

4.1.3 Misi Departemen Manajemen Ekstensi FEB USU... 47

4.1.4 Tujuan Pendidikan S-1 Manajemen Ekstensi …….... 48

4.1.5 Sasaran Pendidikan S-1 Manajemen Ekstensi ……... 48

4.2 Metode Analisis Data ... 49

4.2.1 Metode Analisis Deskriptif ... 49

4.2.2 Uji Asumsi Klasik ... 56

4.2.3 Analisis Regresi Linear Berganda ... 63

4.2.3.1 Uji-F (Uji Serempak) ………... 63

4.2.3.2 Uji-t (Uji Parsial) ... 65

4.2.3.3 Koefisien Determinan ... 67

4.3 Pembahasan ... 69

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ………... 73

5.1 Kesimpulan ... 73

5.2 Saran ... 74

DAFTAR PUSTAKA ... 75

LAMPIRAN ... 78

vi

(8)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Halaman

2.1 Ciri dan watak seorang Wirausaha ... 23

2.2 Penelitian Terdahulu ... 30

3.1 Operasionalisasi Variabel ... 36

3.2 Instrumen Skala Likert ... 37

3.3 Jumlah Mahasiswa Manajemen Ektensi FE USU ... 38

3.4 Hasil Uji Validitas ... 41

4.1 Usia Responden ... 49

4.2 Stambuk/Angkatan Responden ... 50

4.3 Pekerjaan Orang Tua ... 51

4.4 Variabel Konsep Diri ... 51

4.5 Variabel Lingkungan Keluarga... 53

4.6 Variabel Minat Berwirausaha ... 55

4.7 Hasil Analisis Instrumen One Sample KS Test... 59

4.8 Hasil Analisis Instrumen Multikolinearitas... 60

4.9 Hasil Analisis Instrumen Heteroskedastisitas... 61

4.10 Hasil Instrumen Uji F (Uji Serempak)... 65

4.11 Hasil Intrumen Uji-t (Uji Parsial)... 66

4.12 Hubungan Antar Variabel ... 68

4.13 Hasil Instrumen Koefisien Determinan (R2) ... 68

(9)

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman

2.1 Kerangka Konseptual ... 33

4.1 Plot Uji Normalitas ... 57

4.2 Histogram Uji Normalitas ... 58

4.3 Scatterplot Dependent Variable (Minat Berwirausaha)... 6

viii

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil pertandingan yang telah dilaksanakan pada 4 (empat) Regional yang terdiri dari Kontes Robot ABU Robocon Indonesia (KRAI), Kontes Robot Pemadam Api

Selanjutnya Pokja ULP akan mengadakan penilaian/evaluasi administrasi dan teknis terhadap surat penawaran yang memenuhi syarat/lengkap pada saat pembukaan penawaran, dan

dibidang administrasi pembangunan, pengendalian dan Eavaluasi Pembangunan yang dilaksanakan serta pembinaan usaha jasa pembangunan dalam wilayah Provinsi

Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH.. Nilai Akuntabilitas

Persamaan matematika bagi perubahan laju korosi bagi sampel (initial + tembaga) atau dikenal juga sebagai besi tuang kelabu yang di make up dengan tembagaterhadap penambahan

Termanfaatkannya laporan hasil pemeriksaan inspektorat provinsi sulsel sebagai bahan evaluasi

Karakteristik pasir besi di pantai selatan Kulonprogo untuk material pesawat terbang sangat cocok hal ini dikarenakan pasir besi di Kulonprogo mengandung titanium sebagai bahan

bangunan bersejarah (historic building) yang berlaku dan etika yang tepat dalam mengonservasi bangunan, serta metode yang tepat dalam mengumpulkan data. •