• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Harga, Lokasi, Promosi, dan Gaya Hidup Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU terhadap Minat Pembelian Ulang ke SOGO Department Store Sun Plaza Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Pengaruh Harga, Lokasi, Promosi, dan Gaya Hidup Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU terhadap Minat Pembelian Ulang ke SOGO Department Store Sun Plaza Medan"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI

PROGRAM STRATA 1 MEDAN

PENGARUH HARGA, LOKASI, PROMOSI, DAN GAYA HIDUP MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI USU TERHADAP

MINAT PEMBELIAN ULANG PADA SOGO DEPARTMENT STORE SUN PLAZA

MEDAN

SKRIPSI OLEH:

MELISSA SILVIA DAMANIK 080502098

Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi

Universitas Sumatera Utara Medan

(2)

ABSTRAK

PENGARUH HARGA, LOKASI, PROMOSI, DAN GAYA HIDUP MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

TERHADAP MINAT PEMBELIAN ULANG PADA SOGO DEPARTMENT STORE SUN PLAZA MEDAN

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh harga, lokasi promosi, dan gaya hidup mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara terhadap minat pembelian ulang pada SOGO Department Store Sun Plaza Medan.

Penelitian ini adalah penelitian asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara Medan, dengan jumlah sampel sebanyak 96 responden yang diambil dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Pengumpulan data primer menggunakan kuisioner dan pengunpulan data sekunder menggunakan studi pustaka. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi logistik dengan nilai signifikansi α = 5% (0,05).

Harga, lokasi, secara serentak berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap minat pembelian ulang, promosi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap minat pembelian ulang, dan gaya hidup berpengaruh secara positif dan signifikan pada SOGO Department Store Sun Plaza Medan. Dilihat dari hasil output pengolahan data nilai Nagelerke R Square adalah sebesar 0.583 yang berarti variabilitas dari variabel dependen yang dapat dijelaskan oleh variabel independen yaitu harga, lokasi, promosi dan gaya hidup adalah sebesar 58,3 %, sisanya sebesar 41,7% dijelaskan oleh variabel-variabel lain diluar model.

(3)

ABSTRACT

THE EFFECT OF PRICE, PLACE, PROMOTION, AND LIFESTYLE FOR THE STUDENT OF ECONOMIC FACULTY UNIVERSITY OF NORTH SUMATERA

MEDAN FOR INTEREST IN RE-BUYING AT SUN PLAZA SOGO DEPARTMENT STORE MEDAN

The purpose of this research was to determine the effect of price, place, promotion, and lifestyle on student of Economy Faculty Uniersity of North Sumatera Medan for interest in re-buying at Sun Plaza SOGO Department Store Medan.

The research is assosiatif research. The population of this research was student of Economy Faculty Uniersity of North Sumatera Medan, uses 96 respondents as the sample taken using purposive sampling technique. The collecting of the primary data using questionnaire, and the collecting of the secondary using literature. The trial of hypothesis in this research using logistic regression analysis, with the value of significant is α = 5% (0,05).

The price and the place simultaneously positive and not significant impact on interest in re-buying, the promotion has a negative and not significant impact on interest in re-buying, and the lifestyle has a positive and significant impacton interest in re-buying at Sun Plaza SOGO Department Store Medan. Judging from the results of data processing output value Nagelerke R Square is at 0.583, which means that the variability of the dependent variable that can be explained by the independent variables are price, place, promotion, and lifestyle is at 58.3%, the remaining 41.7% is explained by the other variables outside the models.

(4)

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur penulis ucapkan kepada Tuhan yang Maha Esa yag selalu melimpahkan anugrah sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Pengaruh Harga, Lokasi, Promosi, dan Gaya Hidup Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU terhadap Minat Pembelian Ulang ke SOGO Department Store Sun Plaza Medan”.

Penulisan skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan di Fakultas konomi Universitas Sumatera Utara dalam memperoleh gelar Sarjana Ekonomi. Skripsi ini saya persembahkan teristimewa kepada Bapak (Alm. Pdt. J.H. Damanik) dan Mama (drg. R. Sipayung) yang selalu mendoakan, dan memberikan dukungan terbaiknya kepada penulis. Dan juga kepada ketiga saudara penulis, Mona Sartika Damanik, Minoviolga Susanta Damanik, dan Joel Manase Damanik yang kukasihi. Kalian keluarga terbaik yang ku punya.

Pada kesempatan ini penulis juga ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Dr. Azhar Maksum, SE., MSc.Ak selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Isfenti Sadalia, SE., M.E. selaku Ketua Departemen Manajemen

Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

3. Ibu Dra. Marhayanie, M.Si. selaku Sekretaris Departemen Manajemen

Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Liasta Ginting, SE., M.Si., selaku Dosen Pembimbing yang telah

(5)

5. Ibu Dr. Endang Sulistya Rini, SE., M.Si. selaku Ketua Program Studi

Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara sekaligus Dosen

Pembaca Penilai yang telah banyak memberikan saran dan kritik demi

kesempurnaan skripsi ini.

6. Segenap Dosen dan Pengajar Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

yang telah meberikan bekal dan ilmu pengetahuan yang bermanfaat

7. Buat kawan-kawan seperjuanganku (Wina, Grace, Kezia, Dyan, Okta, Sry

Culiq) yang telah banyak membantu penulis selama masa perkuliahan dan

proses pembuatan skripsi ini. Saudara-saudara gbhcb-ku (Dian, Isty, Friska,

Dhora), dan kawan kesayangan Intan, yang telah banyak memberi semangat

dan dukungan. Terimakasih untuk waktu dan kebersamaan kita.

8. Kepada Bapak Manajer SOGO Department Store Sun Plaza Medan, Tengku

Rajid Anhar, atas bantuannya kepada penulis dalam pencarian data serta

memberi izin kepada penulis untuk melakukan penelitian di SOGO

Department Store Sun Plaza Medan.

9. Buat seluruh Mahasiswa Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang telah bersedia menjadi responden dalam penelitian ini.

Akhir kata, penulis memohon maaf atas segala kekurangan yang ada selama

penulisan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi

pembaca dan peneliti selanjutnya.

Medan, April 2013 Penulis

(6)

DAFTAR ISI

2.1.4.2. Tujuan Penetapan Harga... . 14

2.1.4.3. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penetapan

2.1.9. Proses Pengambilan KeputusanKonsumen... . 26

2.1.10. Minat Pembelian Ulang ... . 27

(7)

3.5 Skala Pengukuran Variabel ... . 36

4.2.1.1 Analisis Deskriptif Responden ... . 51

(8)

DAFTAR TABEL

No Nama Tabel Halaman Tabel 1.1 Jumlah Konsumen Yang melakukan Kunjungan ke SOGO Department

Store Sun Plaza Medan 2011 ... . 5

Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ... . 50

Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia... . 51

Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Departemen/Jurusan ... . 51

Tabel 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Jumlah Frekuensi Kunjungan Perbulan ... . 52

Tabel 4.5 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Harga ... . 53

Tabel 4.6 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Lokasi... . 54

Tabel 4.7 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Promosi ... . 56

Tabel 4.8 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Gaya Hidup .. . 58

(9)

DAFTAR GAMBAR

No Judul Halaman

Gambar 2.1 Jalur Distribusi Barang Dagangan ... 13

Gambar 2.1 Proses Pengambilan Keputusan Pembelian ... 26

Gambar 3.1 Model Kerangka Konseptual ... 32

(10)

DAFTAR LAMPIRAN

No Lampiran Judul

Halaman

1 Kuinioner Penelitian ... 78

2 Daftar Distribusi Jawaban Validitas ... 82

3 Daftar Distribusi Jawaban Responden ... 83

Referensi

Dokumen terkait

Dalam penulisan ilmiah ini penulis akan menjelaskan tentang Sistem pakar trouble shooting pada komputer rumah atau personal komputer (PC) dengan menggunakan program visual basic

Mengarahkan alokasi anggaran belanja daerah pada pembangunan infrastruktur pedesaan yang mendukung pembangunan sektor pertanian, dan pencegahan terhadap bencana alam,

[r]

Sehubungan dengan pelaksanaan pekerjaan Pengadaan Mesin Genset Asrama Haji Embarkasi Banda Aceh (Silent) sebesar @ 500KVA yang telah memasuki tahap Pembuktian Kualifikasi untuk itu

[r]

Pokja Pengadaan Barang/Jasa ULP Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Tahun 2017 akan melaksanakan Pelelangan umum dengan Pascakualifikasi untuk paket pekerjaan

Panitia Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) Universitas Negeri Yogyakarta memberikan penghargaan dan. mengucaPkan terima kasih, kePada

Sehubungan dengan dilaksanakannya Pelelangan Sederhana Pengadaan Barang/Jasa pada Madrasah Aliyah Negeri Cendikia Jambi Pekerjaan Pengadaan Makanan Siswa, Guru dan Karyawan