• Tidak ada hasil yang ditemukan

STUDI KUALITAS AIR SUNGAI SUDIMORO DI MOJOKERTO BERDASARKAN INDEKS KEANEKARAGAMAN MAKROZOOBENTOS SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI - UMM Institutional Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "STUDI KUALITAS AIR SUNGAI SUDIMORO DI MOJOKERTO BERDASARKAN INDEKS KEANEKARAGAMAN MAKROZOOBENTOS SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI - UMM Institutional Repository"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

i

STUDI KUALITAS AIR SUNGAI SUDIMORO DI MOJOKERTO BERDASARKAN INDEKS KEANEKARAGAMAN

MAKROZOOBENTOS SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI

SKRIPSI

OLEH:

ASMAUL KHUSNA 201310070311135

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)

ii

STUDI KUALITAS AIR SUNGAI SUDIMORO DI MOJOKERTO BERDASARKAN INDEKS KEANEKARAGAMAN

MAKROZOOBENTOS SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

Sebagai salah satu persyarat untuk mendapatkan gelar sarjana Pendidikan Biologi

OLEH:

ASMAUL KHUSNA 201310070311135

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(3)

iii

LEMBAR PERSETUJUAN

Skripsi dengan Judul:

STUDI KUALITAS AIR SUNGAI SUDIMORO DI MOJOKERTO BERDASARKAN INDEKS KEANEKARAGAMAN

MAKROZOOBENTOS SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI

Oleh:

ASMAUL KHUSNA NIM: 201310070311135

Telah memenuhi persyaratan untuk dipertahankan

didepan Dewan Penguji dan disetujui pada tanggal 1 November 2017

Menyetujui,

Pembimbing I Pembimbing II

(4)
(5)

v

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Asmaul Khusna

Tempat tanggal lahir : Mojokerto, 20 Agustus 1994

NIM : 201310070311135

Fakultas : Pendidikan Biologi

Program Studi : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa:

1. Skripsi dengan judul “ Studi Kualitas Air Sungai Sudimoro Di Mojokerto Berdasarkan Indeks Keanekaragaman Makrozoobentos Sebagai Sumber

Belajar Biologi adalah hasil karya saya, dan dalam naskah skripsi ini tidak

terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh

gelar akademik di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak terdapat karya atau

pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, baik sebagian

atau keseluruan, kecuali secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan

disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar pustaka.

2. Apakah ternyata di dalam naskah skripsi ini terdapat unsur-unsur plagiasi,

saya bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang telah saya

peroleh dibatalkan, serta di proses dengan ketentuan hukum yang berlaku.

3. Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya.

Malang, 1 November 2017 Yang menyatakan

(6)

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan,

sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan

(Q.S Al-Insyirah: 5-6)

Saya persembahkan skripsi ini untuk:

1. Ibu Rodiyah sebagai Ibuku tercinta yang sangat luar biasa yang selalu

memberikan dorongan serta semangat selama penyusunan skripsi, yang selalu

memberikan motivasi untuk bisa secepatnya menyelesaikan skripsi, serta yang

selalu mendoakan untuk kelancaran dan kemudahan skripsi saya. Terima

Kasih Ibuku tersayang

2. Bapak Asenan sebagai Ayahanda tercinta yang selalu memberikan

memberikan dukungan material dan spiritual sebagai seorang ayah yang

sangat luar biasa. Terima Kasih Ayahku tercinta dan terhebat.

3. Dia Nurfadilah dan Nur Askhabul Kahfi sebagai adik yang yang telah

(7)

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat, taufiq, hidayah, serta

inayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Studi

Kualitas Air Sungai Sudimoro di Mojokerto Berdasarkan Indeks Keanekaragaman

Makrozoobentos”. Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada teladan kita

sang pelopor ilmu pengetahuan untuk membaca tanda-tanda kekuasaanya-Nya,

Nabi Muhammad SAW.

Selama proses penyusunan hingga selesainya skripsi ini penulis telah

banyak mendapat bantuan, bimbingan, pengarahan dan motivasi dari berbagai

pihak. Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada:

1. Bapak Dr. Poncojari Wahyono, M. Kes., selaku Dekan Fakultas Keguruan

Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

2. Ibu Dr. Yuni Pantiwati, MM., M. Pd., selaku Ketua Program Studi Pendidikan

Biologi FKIP UMM.

3. Ibu Dr. Rr. Eko Susetyarini, M. Si., selaku Sekertaris Program Studi

Pendidikan Biologi FKIP UMM

4. Bapak Dr. Agus Krisno Budiyanto, M. Kes selaku pembimbing I yang telah

memberikan bimbingan, semangat, motivasi, arahan, dan saran selama

(8)

x

5. Bapak Drs. Wahyu Prihanta, M. Kes selaku pembimbing II yang telah telah

memberikan bimbingan, semangat untuk tidak pernah menyerah, arahan, dan

saran yang telah diberikan selama penyusunan skripsi.

6. Bapak/ibu Dosen Pendidikan Biologi FKIP Universitas Muhammadiyah

Malang yang telah memberikan bekal ilmu dan pengetahuan selama kuliah

7. Bapak (Asenan) dan Ibu (Rodiyah), terimakasih, terimakasih, dan terimakasih

tiada tara yang tak pernah lelah memberikan motivasi, limpahan kasih sayang,

selalu mencurahkan doa-doanya yang dipanjatkan untuk kesuksesan penulis

yang menjadikan penulis bisa berdiri disini dan dapat menuntut ilmu sampai

pendidikan tinggi seperti sekarang.

8. Keluarga Tim Expedisi Biokonservasi Malang 2001 yang selalu memberi

semangat, mengerti segala kekuranganku, perhatian dan kepedulian kalian

sangat baik sekali.

9. Sahabat terbaik; Lailatul Maf’ula, Amin Hidayati, Firda Lingga Prastiti, Nuril

Faizah, Lely Shulthonnah, Dana Tri Prihatin, Risa Umami, Fandriani Nur

Fatimah, Dita Novianti, dan teruntuk temenku se-kos yang sudah membantu

(9)

xi

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda. Penulis

menyadari bahwa skripsi ini masih belum sempurna dan banyak kekurangan. Oleh

karena itu diharapkan kritik dan saran yang konstruktif. Semoga skripsi ini dapat

bermanfaat.

Malang, 31 Oktober 2017

Penulis,

(10)

xii

(11)

xiii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 8

2.1Makrozoobentos ... 8

2.2Makrozoobentos Sebagai Penentu Kualitas Air ... 11

2.3Ekosistem Air Tawar... 22

2.4Sungai Sudimoro ... 23

2.5Kualitas Perairan ... 24

2.6Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Air Berdasarkan Makroozobentos ... 25

3.5Prosedur Penelitian... 45

3.6Teknik Pengumpulan Data ... 48

3.7Langkah Pembuatan Sumber Belajar Booklet ... 49

3.8Teknik Analisis Data ... 50

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 53

4.1Hasil Penelitian ... 53

(12)

xiv

BAB V PENUTUP ... 72

5.1Kesimpulan ... 72

5.2Saran ... 72

(13)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Contoh Makrozoobentos Berdasarkan Kepekaannya Terhadap Bahan

Pencemar ... 12

Tabel 2.2 Ciri Lingkungan Tempat Hidup Famili Balitidae ... 13

Tabel 2.3 Ciri Lingkungan Tempat Hidup Family Ephemerellidae ... 13

Tabel 2.4 Ciri Lingkungan Tempat Hidup Ordo Plecoptera ... 15

Tabel 2.5 Ciri Lingkungan Tempat Hidup Famili Tipulidae ... 16

Tabel 2.6 Ciri Lingkungan Tempat Hidup Famili Simulide ... 17

Tabel 2.7 Tabel Standart Bisel Biotik Indeks ... 20

Tabel 2.8 Klasifikasi Kualitas Air Bersarkan Bbi ... 21

Tabel 3.1 Instrumen Dalam Penelitian Keanekaragaman Makrozoobentos ... 48

Tabel 3.2 Instrumen Parameter Kimia Fisika ... 49

Tabel 3.3 Tabel Standart Bisel Biotik Indeks ... 51

Tabel 3.4 Klasifikasi Kualitas Air Berdasarkan Bbi ... 52

Tabel 4.1 Klasifikasi Makrozoobentos Yang Ditemukan Di Sungai Sudimoro Desa Sampang Agung Mojokerto ... 53

Tabel 4.2 Hasil Perhitungan Makrozoobentos Berdasarkan Tabel Standart BBI Yang Ditemukan Di Sungai Sudimoro Mojokerto ... 61

Tabel 4.3 Nilai Parameter Suhu Pada Masing-Masing Stasiun Di Sungai Sudimoro ... 62

(14)

xvi

Tabel 4.5 Nilai Parameter pH Pada Masing-Masing Stasiun Di

Sungai Sudimoro ... 63

Tabel 4.6 Nilai Parameter BOD dan COD Pada Masing-Masing Stasiun Di

(15)

xvii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Famili Baetidae ... 13

Gambar 2.2 Famili Ephemerellidae ... 14

Gambar 2.3 Larva Hydropsyche ... 15

Gambar 3.2 Limbah Pabrik Bir Yang Berada Di Dalam Kawasan Pabrik Bir .. 42

Gambar 3.3 Limbah Pabrik Bir Yang Dibuang Di Sungai Sungai Sudimoro .... 42

Gambar 3.4 Peletakkan Plot-Plot Dalam Setiap Stasiun ... 44

Gambar 4.1 Lymnaea natalensis ... 54

Gambar 4.2 Pomacea canaliculata ... 55

Gambar 4.3 Anadara antiquate ... 56

Gambar 4.4 Sulcospira testudinaria ... 57

Gambar 4.5 Glossiphonia complanata ... 58

(16)

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Hasil Pengamatan Makroinvertebrata Berdasarkan BISEL Biotik

Indeks (BBI) ... 74

Lampiran 2 Hasil Identifikasi Hewan Makrozoobentos ... 77

Lampiran 3 Surat Pengantar ... 80

Lampiran 4 Surat Hasil Analisis Dari Jasa Tirta ... 81

(17)

73

DAFTAR PUSTAKA

Agustiningsih, Dyah., Setia Budi Sesongko., dan Sudarmo. 2012. Analisis Kualitas Air Dan Strategi Pengendalian Pencemran Air Sungai Blukar Kabupaten Kendal. Jurnal Presipitasi 9 (2): 64-71.

Effendi, H. 2003. Telaah Kualitas air bagi pengelolaan sumberdaya dan lingkungan perairan. Kanisius. Yogyakarta.

Fachrul, Melati Ferianita. 2007. Metode Sampling Bioekologi. Jakarta: Bumi Aksara.

Goltenboth, Friedhelem., Kris H. Timotius., Paciencia Po Milan., dan Josef Margraf. 2012. Ekologi Asia Tenggara; Kepulauan Indonesia. Jakarta: Salambe Teknika.

Lee, C. D., S. B. Wang, and C. L. Kuo. 1978. Benthic Macroinvertebrate and Fish as Biological Indicator Of Water Quality With Reference To Community Diversity Development Countris. Bangkok. P

Leksono, Amin Setyo. 2007. Ekologi: Pendekatan Deskriptif dan Kuantitatif. Malang: Bayumedia Publishing.

Menaughton, S. J. dan Larry L. Woft. 1998. Ekologi Umum Edisi Kedua. Yogyakarta: Gajah Mada University Press

Nangin, Sernando Rizky,. Marnix L. Langoy., dan Deidy Y. Katili. 2015. Makrozoobentos sebagai indicator biologis dalam menentukan kualitas air sungai suhuyon Sulawesi utara. Jurnal MIPA UNSRAT Online 4(2): 165-168.

Nurhayati, Nanik Dwi. 2009. ANalisis BOD dan COD Di Sungai Sroyo Sebagai Dampak Industri Di Kecamatan Jaten, Prosidding seminar nasional kimia dan pendidikan kimia.

Nyabakken. 1992. Biologi Laut: Pendekatan Ekologis. Jakarta: Gramedia.

Odum, E. P. 1971. Dasar-dasar Ekologi. Yogyakarta: Gajah Mada University press

Odum, E.P. 1993. Dasar-dasar ekologi. Edisi ketiga. Diterjemahkan oleh Eidman dan bangen. P.T. Gramedia. Jakarta.

(18)

74

Pennak, R. W. 1978. Fresh Water Invertebrates Of United States. Scond Edition. A. Willey Interscience Publ. John Wilkkey and sons, New York. Hlm. 1-645.

Peraturan pemerintah No. 82 tahun 2001, tentang pengelolaan kualitas air dan pengendalian pencemaran air.

Rachmawaty. 2011. Indeks Keankeragaman Makrozoobentos Sebagai Bioindikator Tingkat Pencemaran Di Muara Sungai Jenebeng. Jurnal Bionature 12 (2): 103-109.

Rahayu, S. Rudy H. W. 2009. Monitoring Air Di Daerah Aliran Sungai. World Agroforestry Centre. ICRAF Asia Tenggara.

Rudyanti, Siti. 2009. Kualitas Perairan Sungai Banger Pekalongan Berdasarkan indicator biologis. Jurnal saintek perikanan 4 (2): 46-52.

Rusyana, Adam. 2011. Zoologi Invertebrata (Teori dan Praktik). Bandung: Alfabeta.

Sinaga, Tiorinse. 2009. Keanekaragaman Makrozoobentos Sebagai Indikator Kualitas Perairan Danau Toba Balige Kabupaten Toba Samosir. Tesis. Sumatera Utara. Medan.

Sitepu. (2012). Penulisan Buku Teks Pelajaran. Bangung : PT Remaja Rosdakarya.

Sudarso, yoyok. 2009. Potenai Larva Thrichoptera sebagai Bioindikator Akuatik. LIPI: Pusat penelitia limnology.

Sumantry, Teddy. 2012. Pengukuran Debit dan Kualitas Air Sungai Cisalak pada tahun 2012. Jurnal hasil penelitian dan kegiatan PTLR tahun 2012, 2 (1): 301-308.

Wargadinata, E. L. 1995. Makrozoobentos sebagai indicator Ekologi di sungai percut. Tesis. Program pasca sarjana ilmu pengetahuan sumber daya alam dan lingkungan USU: Medan.

Widiyanto, Agness Fitria., Saudin Yuniarno., Kuswanto. 2015. Polusi Air Tanah Akibat Limbah Industri Dan Limbah Rumah Tangga. Jurnal Kesehatan Masyarakat 10(2): 246-254.

(19)

75

Suastuti, Ni G. A. M Dwi Adhi., I Wayan Suarsa., Dwi Kurnia Putra R. 2015. Pengolahan Larutan Deterjen Dengan Biofilter Tanaman Kangkungan (Ipomea Crassicaulis) Dalam Sistem Batch (Curah) Teraerasi, Jurnal Kimia 9 (1): 98-104.

Sumarno, I. Sumantri, dan A. Nugrogo. 1996. Penurunan Kadar Deterjen dalam Limbah Cair dengan pengendapan secara kimiawi, Jurnal Kimia 8 (30): 25-35

Gambar

Tabel 4.6 Nilai Parameter BOD dan COD Pada Masing-Masing Stasiun Di

Referensi

Dokumen terkait

Keanekaragaman jenis makrozoobentos yang terdapat di sungai Mruwe Yogyakarta paling mendominasi adalah kelas Gastropoda yaitu 11 Jenis dengan 914 individu.. Keanekaragaman

Kualitas air Sungai Ranoyapo di Stasiun III telah tercemar sedang dengan indeks +¶ sekitar 1,0 ± +¶ Makrozoobentos yang dapat digunakan sebagai indikator biologis

Penelitian ini tertuju untuk mengetahui keanekaragaman jenis makrozoobentos serta mengetahui kualitas air sungai Sebukhas di Desa Bumi Agung Kecamatan Belalau

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keanekaragaman makrozoobentos di perairan Sungai Jangkok, mengetahui kualitas perairan Sungai Jangkok jika dikaji berdasarkan

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keanekaragaman makrozoobentos di perairan Sungai Jangkok, mengetahui kualitas perairan Sungai Jangkok jika dikaji berdasarkan

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui keanekaragaman makrozoobentos pada penggunaan lahan yang berbeda dan kualitas lingkungan perairan di Sungai Petapahan Hutan Adat Imbo

Menurut Rahmawaty (2011) indeks keanekaragaman makrozoo- bentos di perairan sungai dipengaruhi oleh kondisi dari lingkungan sekitarnya sehingga makrozoobentos yang

Kualitas perairan Sungai Kapuas Kota Sintang ditinjau dari keanekaragaman makrozoobentos tergolong sebagai perairan tercemar berat oleh bahan organik.. Kata Kunci :