• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRACER STUDY BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN CODEIGNITER.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRACER STUDY BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN CODEIGNITER."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRACER STUDY

BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN CODEIGNITER

Oleh :

Anisa Nur Hidayati

10520241025

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas dari sistem informasi tracer study berbasis web dengan menggunakan CodeIgniter berdasarkan standar kualitas perangkat lunak dari ISO 9126 sehingga dapat diketahui tingkat kelayakan dari sistem ini. Hasil akhir dari penelitian ini adalah sebuah sistem informasi tracer study yang telah diketahui kualitas kelayakannya.

Penelitian ini menggunakan metode Reseach and Development berdasarkan dari pendapat Borg and Gall yang memiliki 10 tahapan penelitian. Sedang untuk pengujian kualitas perangkat lunak berdasar ISO 9126 menggunakan 4 karakteristik, yakni karakteristik functionality, reliability, portability dan usability. Instrumen untuk pengujian functionality menggunakan metode black box testing, untuk pengujian reliability menggunakan software WebServer Stress Tool, untuk pengujian portability menggunakan software powermapper dan browserstack, sedang untuk pengujian usability menggunakan kuesioner dari J.R Lewis yang berisi 19 pertanyaan.

Hasil pengujian dari functionality untuk sub karakteristik accurancy and suitability menunjukkan tingkat kelayakan 100% , untuk sub karakteristik security sistem dinyatakan aman dari malware, website blacklisting, injected SPAM, defacement, dan SQLInjection. Untuk hasil pengujian reliability sistem dinyatakan layak karena sistem dapat berjalan dengan baik dengan 10 simultan user dengan waktu rata-rata 2 detik dengan tingkat keberhasilan akses 95,08%. Pada pengujian portability menunjukan tingkat kelayakan 100% , dan pada pengujian usability menunjukan tingkat kelayakan 70 % dengan tingkat reliabilitas 0.929.

(2)

Referensi

Dokumen terkait

Alur yang digunakan alur maju, dan latar yang digunakan adalah desa Centong (3) aspek religiusitas dalam novel Kambing dan Hujan karya Mahfud Ikhwan yaitu dimensi

Dalam berbagai dataran dialog dari apa yang telah dijelaskan diatas, saya menganalisis bahwa bentuk aplikasi dari dialog antar umat beragama dalam Masjid Baitul

dan saling hubungan antara orang-orang di dalam pekerjaan. Dengan kata lain hubungan antar manusia lain hubungan antar manusia ialah hubungan antarpribadi orang. Hal ini

Jenis tumbuhan penutup tanah dengan nilai Kerapatan Relatif (KR) tinggi merupakan jenis tumbuhan dengan jumlah individu lebih banyak dalam suatu unit luas, hal ini dipengaruhi

Struktur tematik adalah susunan hierarki dengan sebuah tema sebagai inti yang menghubungkan sejumlah subtema, yang pada gilirannya dihubungkan dengan elemen-elemen

Gender, age (and age related attribute), residence and accident history affected driver risky behaviours in this study in either some or all groups of

2) Menu kuis : menu ini berisi latihan soal operasi bilangan yang terdiri dari 12 soal secara acak. 3) Menu permainan : menu ini memiliki 2 pilihan permainan, yaitu