• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengumuman Pemilihan Langsung Tahap III (BKP3)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengumuman Pemilihan Langsung Tahap III (BKP3)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO

UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG / JASA

KELOMPOK KERJA KONSTRUKSI IV

JALAN PB. SUDIRMAN NO. 1

KOTAK POS 109 SITUBONDO 68312

PENGUMUMAN PEMILIHAN LANGSUNG

dengan pascakualifikasi

Nomor : 027/031/ULP/431.305/VIII/2012

Kelompok Kerja Konstruksi IV Unit Layanan Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah Kabupaten Situbondo akan melaksanakan Pemilihan Langsung dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan konstruksi sebagai berikut :

1. Paket Pekerjaan

Nama paket pekerjaan : Pembangunan Ruang Kantor BPP Panarukan dan Sumberejo Lingkup pekerjaan : Jasa konstruksi

Nilai total HPS : Rp 199.981.000,00 (seratus sembilan puluh sembilan juta sembilan

ratus delapan puluh satu ribu rupiah)

Sumber pendanaan : APBD Kabupaten Situbondo Tahun Anggaran 2012 2. Persyaratan Peserta

Memiliki ijin usaha jasa konstruksi dibidang arsitektural / bangunan gedung sub bidang bangunan - bangunan non perumahan lainnya / jasa pelaksana konstruksi bangunan gedung lainnya dengan kualifikasi usaha kecil

3. Pelaksanaan Pengadaan

Tempat dan alamat : Sekretariat ULP Pemerintah Kabupaten Situbondo Lantai 1 Gedung Sekretariat Daerah Kabupaten Situbondo Jl. PB. Sudirman No. 1 Situbondo

website : www.situbondokab.go.id

http://lpse.situbondokab.go.id 4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan

No Tahapan Kegiatan Tanggal Waktu

1 Pendaftaran & Pengambilan Dokumen Pengadaan

6 - 13 Agustus 2012 09.00 - 12.00 WIB

(Jum’at s.d 10.00 WIB) 2 Pemberian Penjelasan 9 Agustus 2012 10.00 - selesai 3 Pemasukan Dokumen Penawaran 10 - 14 Agustus 2012 09.00 - 12.00 WIB

4 Pembukaan Dokumen Penawaran

14 Agustus 2012 10.30 - selesai

5 Evaluasi Penawaran 24 Agustus - 7 September

2012 Jadwal dapat berubah sesuai dengan kompleksitas pelaksanaan

pengadaan dan akan diberitahukan kemudian 6 Pengumuman Pemenang 10 September 2012

7 Masa Sanggah 11 - 17 September 2012 8 Penerbitan SPPBJ 18 September 2012

5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari direktur utama / pimpinan perusahaan / kepala cabang dan kartu pengenal. 6. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil

Dokumen Pengadaan.

7. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk softcopy dalam cakram digital (CD).

Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

Situbondo, 6 Agustus 2012

Kelompok Kerja Konstruksi IV Unit Layanan Pengadaan Barang / Jasa

Pemerintah Kabupaten Situbondo Ketua

ttd

DODY ARIYANTO, STP.

Referensi

Dokumen terkait

ANALISIS HUKUM TINDAK PIDANA KORUPSI YANG DILAKUKAN PEGAWAI NEGERI SIPIL BEA DAN CUKAI.. (Studi Putusan

[r]

Sistem endokrin: anak dengan keracunan timbal dapat memiliki tinggi.. badan lebih pendek dibanding anak sehat dan didapati

Rumusan masalah yang akan dibahasa dalam skripsi ini yaitu mengenai bagaimana pengaturan tentang tindak pidana pornografi melalui media internet menurut hukum pidana di Indonesia

Toko Pak Danu mempunyai persediaan 32 bola lampu merah, 72 bola lampu hijau , dan 48 bola lampu kuning, semua bola lampu tersebut dimasukkan ke dalam beberapa kotak

Yang dimaksud dengan IUI Tanpa Persetujuan Prinsip adalah pemberian Izin Usaha Industri bagi Perusahaan Industri yang berlokasi di dalam Kawasan Industri/Kawasan Berikat dan

[r]

Segala sesuatu yang pernah terjadi dalam hidup kita disebut ….. Gambar disamping ini adalah peristiwa