• Tidak ada hasil yang ditemukan

biomassa

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "biomassa"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Said Nabil Khalifa 14/363788/TK/41797

Potensi Biomassa di Kabupaten Donggala, Provinsi Sulawesi Tengah

Potensi biomassa di Indonesia yang bisa digunakan sebagai sumber energi jumlahnya sangat melimpah. Limbah yang berasal dari hewan maupun tumbuhan semuanya potensial untuk dikembangkan. Tanaman pangan dan perkebunan menghasilkan limbah yang cukup besar, yang dapat dipergunakan untuk keperluan lain seperti bahan bakar nabati. Pemanfaatan limbah sebagai bahan bakar nabati memberi tiga keuntungan langsung. Pertama, peningkatan efisiensi energi secara keseluruhan karena kandungan energi yang terdapat pada limbah cukup besar dan akan terbuang percuma jika tidak dimanfaatkan. Kedua, penghematan biaya, karena seringkali membuang limbah bisa lebih mahal dari pada memanfaatkannya. Ketiga, mengurangi keperluan akan tempat penimbunan sampah karena penyediaan tempat penimbunan akan menjadi lebih sulit dan mahal, khususnya di daerah perkotaan.

Pulau Sulawesi merupakan salah satu wilayah yang kaya akan potensi biomassa untuk dijadikan bahan alternative. Potensi yang dikaji dalam studi ini difokuskan pada tanaman kelapa dalam dan kelapa sawit yang ada di Provinsi Sulawesi Tengah, khususnya Kabupaten Donggala. Kelapa dalam dimanfaatkan sebagai bahan kopra dan limbahnya berupa serabut dan tempurung belum dimanfaatkan secara menyeluruh.

Jenis Limbah Luas Areal (Ha) Produksi Kopra (Ton/tahun)

Limbah (ton/tahun)

Tempurung 27992 41545 72704

Serabut 95554

Jenis Limbah Kandungan Kalori

Tempurung 3500-4100 kkal/kg

Serabut 2637-3998 kkal/kg

Referensi

Dokumen terkait

Analisis nilai ekonomis yang dimaksud merupakan nilai investasi yang dinyatakan dalam bentuk nilai uang yang akan dipergunakan sebagai bahan penyusun aliran uang kas

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan Rahmat dan Karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang

4.4.4 Menyediakan sumber tenaga listrik darurat yang dapat diandalkan untuk daerah dengan prosedur khusus termasuk tetapi tidak terbatas pada: Kamar Bersalin,

a) Menggunakan sensor getar jenis Piezo electric sehingga setiap adanya perubahan atau perambatan gelombang dari lempeng tektonik baik secara horizontal maupun vertikal akan

Metode Forward Selection berbasis Naive Bayes terbukti akurat dalam klasifikasi status kelulusan mahasiswa dari dataset yang bersifat class imbalance dengan dimensi data

Variabel pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh terhadap struktur modal dikarenakan adanya krisis ekonomi global yang terjadi, sehingga hal tersebut baik secara

Dengan hasil akhir yang telah di ketahui adanya faktor-faktor yang mempengaruhi disfungsi seksual pada pasien dengan penyakit ginjal stadium akhir yang menjalani

Majoriti kawasan-kawasan Parlimen lain di Kedah terlepas ke tangan pihak pembangkang kerana para pengundinya terkesan dengan isu-isu di peringkat Persekutuan dan tempatan,