• Tidak ada hasil yang ditemukan

POLITIK HUKUM PARTAI POLITIK LOKAL DI ACEH DALAM KERANGKA NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA (NKRI) DIKAITKAN DENGAN SISTEM KEPARTAIAN DI INDONESIA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "POLITIK HUKUM PARTAI POLITIK LOKAL DI ACEH DALAM KERANGKA NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA (NKRI) DIKAITKAN DENGAN SISTEM KEPARTAIAN DI INDONESIA."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

POLITIK HUKUM PARTAI POLITIK LOKAL DI ACEH DALAM

KERANGKA NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA

(NKRI) DIKAITKAN DENGAN SISTEM KEPARTAIAN

DI INDONESIA

ABSTRAK

Pasca penandatangan MoU Helsinksi, Indonesia mengeluarkan UU Pemerintahan Aceh yang memberlakukan partai politik lokal bagi Aceh. Kelahiran partai politik lokal di tengah isu separatisme menelurkan penolakan mengingat bahwa Indonesia dalam penyelenggaraan pemerintahan akan optimal bila sistem kepartaian yang dianut sederhana. Belum lagi pemberian partai politik lokal di Aceh mengundang kecemburuan daerah lain untuk memiliki partai politik lokal. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan guna mengkaji partai politik lokal secara

komprehensif dari sudut pandang pemerintahan daerah untuk

menemukan kesesuaian lahirnya partai politik lokal dalam

penyelenggaraan sistem kepartaian di Indonesia sebagai negara kesatuan. Selain itu penelitian ini juga bertujuan menemukan implikasi yang terjadi dari politik hukum partai politik lokal dalam penyelenggaraan sistem kepartaian.

Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif dengan spesifikasi penelitian deskriptif analitis. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa studi kepustakaan yang dianalisis secara kualitatif. Penelitian ini juga menggunakan data hukum primer dengan cara melakukan wawancara dengan pihak-pihak terkait.

(2)

v

THE LEGAL POLICY OF LOCAL POLITICAL PARTY IN ACEH AS PART OF A UNITARY STATE OF THE REPUBLIC OF INDONESIA

RELATED TO POLITICAL PARTY SYSTEM IN INDONESIA

ABSTRACT

Since the signing Helsinki MoU, Indonesia goverment has some obligation to implement. One of them regarding to the local political parties in Aceh. The existance of local political party in the issue of separatism made big rejection, especially that the Republic of Indonesia in implementing governance will be optimal when the party embraced the simple system. A local political party in Aceh was invited jealousy of other areas to have a local party too. Therefore, this study was conducted to examine the local political party in a comprehensive manner from the viewpoint of local governance to find suitability of local political parties in the conduct of the party system in Indonesia as a unitary state. In addition, this research also aims to find implications which occurred legal policy of local political party in the party system.

This research used the juridical normative research method with descriptive research analytical specifications. Data collection techniques used library research to obtain materials or secondary data in the form of primary law materials nor secondary law materials were analyzed qualitatively. This research also used primary law data by conducting interviews with the parties concerned.

Referensi

Dokumen terkait

Dalam rangka pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kabupaten Kepahiang, sesuai dengan Undang – Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara,

Untuk meningkatkan kualitas Muamalah, yang pertama kali dilakukan adalah dengan mengevaluasi dan mengintrospeksi diri sendiri sehingga dapat mengetahui sudah sejauh

Hasil pengujian menyatakan secara simultan kesadaran membayar pajak, pengetahuan dan pemahaman peraturan perpajakan, persepsi atas efektifitas sistem perpajakan, dan

Kelulushidupan tertinggi terjadi pada frekuensi pemberian pakan empat kali, tanpa adanya ikan yang mati, hal ini diduga karena dengan tercukupinya pakan yang

Dengan demikian, akhlak yang mulia merupakan tujuan pendidikan selama seorang siswa berada di madrasah dan di luar madrasah yang proses menuju tujuan itu

Utvrđivanje prometnih tokova jedna je od najvažnijih informacija prilikom prometnog planiranja. Višegodišnje sustavno prikupljanje podataka o prometu, te analiziranje

Az írásbeli fordulóban legeredményesebb elméleti feladatmegoldó: Turi Soma , ELTE Apáczai Csere János Gyakorlógimn., Budapest A számítási feladatok legjobb

Hasil penelitian menunjukkan tidak ada hubungan antara pekerjaan ayah dengan perilaku seksual remaja.Sebagian besar ayah bekerja dengan perilaku remaja kurang baik.Hal