COMMAND CENTER KABUPATEN BEKASI
LAPORAN BULANAN November 2021
Team Command Center
Kegiatan Command Center Bulan Oktober 2021
Selama November 2021, terdapat 23 kegiatan yang diadakan di Command Center Kabupaten Bekasi;
berbanding dengan 20 kegiatan pada bulan November di tahun 2020.
2020 0 0 7 33 22 20 18 19 24 19 20 31
2021 15 21 30 25 12 15 37 49 45 26 23 0
Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember 0
10 20 30 40 50 60
Agenda Command Center
Kegiatan Command Center Bulan Oktober 2021
Tanggal Hari Jam Masuk Jam Pulang Uraian Kegiatan
1-Nov-21 Senin 07.30 15.30 Video Conference Assesment dalam Rangka Program Gerakan Menuju Smart City
2-Nov-21 Selasa 07.30 15.30 Video Conference Sosialisasi Tertib Penggunaan Spektrum Frekuensi Radio terkait Keselamatan Penerbangan
3-Nov-21 Rabu 07.30 15.30 Video Conference Uji Publik yang Akademik Jabatan Fungsional Analis Keuangan Daerah
4-Nov-21 Kamis 07.30 15.30 Video Conference Meningkatkan Kualitas Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik, Direktorat Tata Kelola dan Kemitraan Komunikasi Publik; Video Conference Pembahasan Layanan Pengelolaan Informasi dan
Dokumentasi Terintegrasi dengan Aplikasi Umum
5-Nov-21 Jumat 07.30 15.30 Maintenance Alat & Software Video Conferencing Command Center
6-Nov-21 Sabtu
7-Nov-21 Minggu
Kegiatan Command Center Bulan Oktober 2021
Tanggal Hari Jam Masuk Jam Pulang Uraian Kegiatan
08/11/2021 Senin 07.30 15.30 Video Conference Desiminasi Pola Asuh Anak Remaja Tahun 2021 09/11/2021 Selasa 07.30 15.30 Webinar Sosialisasi Hukum Lingkungan Hidup
10/11/2021 Rabu 07.30 15.30 Video Conference Peringatan Hari Pahlawan; Evaluasi LKE Reformasi Birokrasi Aspek Reform bersama Biro Organisasi Propinsi Jabar
11/11/2021 Kamis 07.30 15.30 Video Conference Implementasi Inpres no 2 Tahun 2021; Video Conference Workshop Pemanfaatan Sumber Daya Alam Melalui Eco Print Tingkat Kabupaten Bekasi
12/11/2021 Jumat 07.30 15.30 Maintenance Alat & Software Video Conferencing Command Center 13/11/2021 Sabtu
14/11/2021 Minggu
Kegiatan Command Center Bulan Oktober 2021
Tanggal Hari Jam Masuk Jam Pulang Uraian Kegiatan
15/11/2021 Senin 07.30 15.30 Gladi Resik Maulid Nabi Muhammad SAW Tingkat Kabupaten Bekasi
16/11/2021 Selasa 07.30 15.30 Video Conference Maulid Nabi Muhammad SAW Tingkat Kabupaten Bekasi; Video Conference Rapat Evaluasi PPKM Jawa - Bali
17/11/2021 Rabu 07.30 15.30 Video Conference Peresmian Mall Pelayanan Publik Kabupaten Bekasi
18/11/2021 Kamis 07.30 15.30 Video Conference Rapat Koordinasi Daerah (RAKORDA) TPPKK Kabupaten Bekasi Tahun 2021; Video Conference Rapat Asossiasi LPPL Radio-Televisi Indonesia
19/11/2021 Jumat 07.30 15.30 Video Conference Cegah Covid-19 Gelombang Ketiga Dengan Protokol Kesehatan Ketat 20/11/2021 Sabtu
21/11/2021 Minggu
Kegiatan Command Center Bulan Oktober 2021
Tanggal Hari Jam Masuk Jam Pulang Uraian Kegiatan
22/11/2021 Senin 07.30 15.30 Video Conference Pembukaan MTQ Tingkat Kabupaten Bekasi Tahun 2021; Video Conference
23/11/2021 Selasa 07.30 15.30 Video Conference Validasi Pengisian Kuesioner untuk Kajian Dana Alokasi Khusus (DAK) Pengelolaan Informasi Publik dan Dokumentasi Melalui Workshop Penyusunan Kajian DAK
24/11/2021 Rabu 07.30 15.30 Video Conference Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2021 25/11/2021 Kamis 07.30 15.30 Membuat Design Hari Guru Nasional Tahun 2021
26/11/2021 Jumat 07.30 15.30 Maintenance Mingguan Alat & Software Video Conferencing 27/11/2021 Sabtu
28/11/2021 Minggu
Dari 23 Kegiatan tersebut, Terdapat 8 kegiatan yang di Hosting oleh Command Center Kabupaten Bekasi. Ke-8 Kegiatan tersebut di Agendakan oleh :
1. Diskominfosantik
2. DWP/TPPKK
3. Dinas Lingkungan Hidup
4. Dinas Sosial
5. Kesejahteraan Masyarakat
6. DPTMPTSP
Kegiatan Command Center Bulan Oktober 2021
Kegiatan Command Center Bulan Oktober 2021
Data disamping adalah OPD Terkait yang menyelenggarakan acara di ruang Command Center maupun diluar ruang Command Center dan di Hosting Langsung oleh Command
Center. DWP/TPKK sebanyak 4 kali, Dinas Lingkungan Hidup sebanyak 1 kali, Dinas Sosial sebanyak 1 kali, DPMPTSP sebanyak 1 kali, dan Kesejahteraan Masyarakat
sebanyak 1 kali.
Prokopim Setda
Kemenko Marves
Menteri Dalam Negeri Polres Metro Bekasi
Diskominfosantik Kab.
Bekasi Dharma Wanita
Persatuan (DWP) / TPPKK Dinas Sosial
Bagian Organisasi Dinas Lingkungan Hidup
Kesra Setda DPMPTSP
Bagian Perekonomian
Dinas Ketenagakerjaan
DAFTAR HOSTING COMMAND CENTER
CATATAN PENTING
A. Perpanjangan Akun Zoom
1. Akun Command Center ([email protected]) dan Akun Command Center 01
([email protected]) akan habis masa berlakunya pada tanggal 19 Desember 2021.
dan Akun Command Center 02 ([email protected]) sudah kembali ke mode Basic.
Biaya perpanjangan Licensed untuk 1 Akun yaitu: Rp 500.000 / 500 Particisipant berlaku selama 1 bulan
dan Rp 4.500.000 / 500 Participant berlaku selama 1 Tahun. Rp 900.000 / 1000 Participant berlaku selama 1
bulan dan Rp 8.100.000 / 1000 Participant berlaku selama 1 Tahun. *Harga dapat berubah sewaktu – waktu.
CATATAN PENTING
1. Microphone Conference (Microphone Meja)
Ada 2 unit Mic meja dengan merk SHURE DDS-9 yang rusak. Yang tersedia adalah 3 Mic Wireless SHURE UR4400.
2. USB to HDMI Cable
Kabel USB to HDMI sangat di butuhkan sebagai pengganti kabel pengganti dari Adapter Logitech ke Layar
TV karena sudah sering terjadi disconnect dengan sendirinya
SDS
COMMAND CENTER KABUPATEN BEKASI
Rapat Terkait Upah Minimum Bersama Bupati Wali Kota Se-Jawa Barat
Source : Command Center Kabupaten Bekasi
COMMAND CENTER KABUPATEN BEKASI
Rapat Evaluasi PPKM Jawa-Bali
Source : Command Center Kabupaten Bekasi