Hak cipta dan penggunaan kembali:
Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah,
memperbaiki, dan membuat ciptaan turunan bukan untuk
kepentingan komersial, selama anda mencantumkan nama
penulis dan melisensikan ciptaan turunan dengan syarat
yang serupa dengan ciptaan asli.
Copyright and reuse:
This license lets you remix, tweak, and build upon work
non-commercially, as long as you credit the origin creator
and license it on your new creations under the identical
terms.
PERANCANGAN MEDIA SOSIALISASI UNTUK
PENYELAMATAN GAJAH SUMATERA
Ditulis sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Seni (S.Sn)Laporan Tugas Akhir
Nama : Maria Yovita Karyadi
NIM : 10120210212
Program Studi : Desain Komunikasi Visual
Fakultas : Seni & Desain
UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA
TANGERANG
LEMBAR PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Maria Yovita Karyadi
NIM : 10120210212
Program Studi : Desain Komunikasi Visual
Fakultas : Seni & Desain
Universitas Multimedia Nusantara
Judul Tugas Akhir / Skripsi :
PERANCANGAN MEDIA SOSIALISASI UNTUK PENYELAMATAN GAJAH SUMATERA
dengan ini menyatakan bahwa, laporan dan karya tugas akhir ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk mendapatkan gelar sarjana, baik di Universitas Multimedia Nusantara maupun di perguruan tinggi lainnya.
Karya tulis ini bukan saduran/terjemahan, murni gagasan, rumusan dan pelaksanaan penelitian/implementasi saya sendiri, tanpa bantuan pihak lain, kecuali arahan pembimbing akademik dan narasumber.
Demikian surat Pernyataan Originalitas ini saya buat dengan sebenarnya apabila di kemudian hari terdapat penyimpangan serta ketidakbenaran dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan
gelar (S.Sn.) yang telah diperoleh, serta sanksi lainnya sesuai dengan norma yang berlaku di Universitas Multimedia Nusantara.
Tangerang, 8 Agustus 2014
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan kemurahan-Nya, penulis dapat menyelesaikan laporan Tugas Akhir yang berjudul “Perancangan Media Sosialisasi Untuk Penyelamatan Gajah Sumatera” dimana topik yang diangkat mengenai penurunan populasi gajah Sumatera diakibatkan perburuan liar serta perdagangan gading gajah ilegal yang semakin hari semakin memperihatinkan. Namun tidak semua masyarakat tahu apa dampak dan akibat dari penurunan gajah Sumatera bagi gajah itu sendiri dan juga kelangsungan keragaman hayati di bumi.
Untuk itu dengan tujuan untuk menyampaikan pesan berhenti melakukan perdagangan gading gajah yang mempengaruhi penurunan populasi gajah Sumatera. Melalui media lini atas dan lini bawah diharapkan masyarakat Indonesia dapat lebih peduli akan lingkungan sekitar dan keberlangsungan seimbangnya keanekaragaman hayati di bumi. Diharapakan generasi penerus akan semakin peduli akan lingkungan sekitar mereka karena segala sesuatu harus berawal dari diri sendiri.
Dalam melakukan penelitian Tugas Akhir ini seringkali penulis menghadapi hambatan, namun berkat dorongan dan dukungan serta bantuan dari pihak-pihak lain maka penulis mampu menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada :
1. Bapak Desi Dwi Kristanto, M.Ds., selaku Kepala Program Studi Desain
2. Dosen pembimbing yang telah sabar membantu dan membimbing penulis, Alm. Dra. Enny Raraswati, M.Ds., dan Bapak Darfi Rizkavirwan, S.Sn., M.Ds.
3. Dosen penguji yang telah dengan sabar membantu dan memberikan saran
serta kritikan selama proses Tugas Akhir hingga selesai, Bapak Joni Nur Budi Kawulur, S.Sn., M.Ds., dan Bapak Harifa Ali Albar Siregar, S.Sos., M.Ds.
4. Bapak Suhandri selaku Corporate Relation Leader WWF-Indonesia
wilayah Riau yang telah rela meluangkan waktunya untuk diwawancarai dan membantu dalam proses pengumpulan data serta observasi.
5. Orangtua dan keluarga yang selalu memberikan dukungan, semangat dan
doa sehingga penulis dapan menyelesaikan studinya di Universitas Multimedia Nusantara hingga menyelesaikan Tugas Akhir dengan baik.
6. Sahabat yang selalu memberikan dukungan penuh serta doa kepada
penulis untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini, Stefanny Tohar, Julianti Valentini, Lucky Frans, Ivan Oktana, Giovanny dan Kalista Yuliet serta teman-teman lainnya yang tidak dapat disebutkan satu per satu.
7. Semua pihak yang telah membantu, baik secara langsung maupun tidak
langsung dalam pembuatan Tugas Akhir ini.
Tangerang, 8 Agustus 2014
ABSTRAKSI
Penurunan populasi Gajah Sumatera di Indonesia menurun sekitar 70% dari jumlah populasi yang ada hingga masuk dalam daftar terancam punah disebabkan oleh perburuan liar dan konflik dengan manusia. Tujuan dari sosialisasi ini ialah untuk mengurangi pembelian gading gajah yang mengakibatkan penurunan populasi Gajah Sumatera dan menyadarkan masyarakat untuk tidak menggunakan gading gajah sebagai aksesoris dan pajangan rumah maupun obat-obatan. Sosialisasi tentang penyelamatan Gajah Sumatera ini dibuat agar masyarakat semakin peduli akan penurunan populasi Gajah Sumatera. Pendekatan dengan
memberikan sosialisasi melalui media billboard, website, iklan majalah, iklan
koran, social media dan merchandise.
ABSTRACT
Decreasing population of Sumatran elephants in Indonesia attained 70% of the total population that exists in the list of endangered due to poaching and conflict with humans. The purpose of this socialization is to reduce the purchase ivory elephant population declines resulting Sumatran elephants and to make people aware not to use ivory as well as accessories and home decoration also drugs. Socialization of the Sumatran elephant was made so that the public increasingly concerned about the decline in the population of Sumatran elephants. Approach by providing socialization through billboard, website, magazine and newspaper advertising, social media also merchandise.
DAFTAR ISI
LEMBAR PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT ... ii
HALAMAN PENGESAHAN TUGAS AKHIR .... Error! Bookmark not defined. KATA PENGANTAR ... v
ABSTRAKSI ... vii
ABSTRACT ... viii
DAFTAR ISI ... ix
DAFTAR GAMBAR ... xii
DAFTAR BAGAN ... xiv
DAFTAR TABEL ... xv
DAFTAR LAMPIRAN ... xvi
BAB I PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 4 1.3 Batasan Masalah ... 4 1.4 Tujuan Perancangan ... 5 1.5 Manfaat Perancangan ... 5
1.6 Metode Pengumpulan Data ... 6
1.7 Metode Perancangan ... 7
2.1 Tinjauan Umum ... 10
2.1.1 Pengertian Desain Grafis ... 10
2.1.2 Prinsip Desain ... 11 2.1.3 Warna ... 16 2.1.4 Layout ... 17 2.1.5 Tipografi ... 18 2.1.6 Media Promosi ... 19 2.17 Logo ... 26 2.2 Tinjauan Khusus ... 31 2.2.1 Gajah Sumatera ... 31 2.2.2 Sosialisasi ... 33
2.2.3 Sosialisasi Primer dan Sekunder ... 34
BAB III HASIL PENELITIAN ... 36
3.1 Gambaran Umum Penelitian ... 36
3.2 Hasil Observasi ... 38
3.2.1 WWF-Indonesia ... 38
3.2.2 Perburuan Ilegal Gading Gajah ... 42
3.3 Proses Perancangan Desain ... 45
3.3.1 Mind Mapping ... 45
3.3.2 Konsep Kreatif ... 46
BAB IV ANALISA PERANCANGAN ... 49
4.1 Konsep Perancangan ... 49
4.1.2 Konsep Tipografi ... 51 4.1.3 Konsep Layout ... 52 4.1.4 Konsep Warna ... 53 4.1.5 Logo ... 53 4.2 Konsep Media ... 54 4.2.1 Media Utama ... 55 1. Billboard ... 55 2.Website ... 56 4.2.2 Media Pendukung ... 60
1.Iklan Media Cetak ... 60
2. Banner Website ... 61 3. Merchandise ... 61 4. Social Media ... 63 4.3 Media Plan ... 64 4.4 Budgeting ... 64 BAB V PENUTUP ... 67 5.1 Kesimpulan ... 67 5.2 Saran ... 68
DAFTAR PUSTAKA ... xvii
LAMPIRAN A : JADWAL BIMBINGAN ... xx
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Poster A.………...12
Gambar 2.2 Poster B.………...12
Gambar 2.3 A.………...14
Gambar 2.4 B.………...15
Gambar 2.5 Letterform.………..18
Gambar 2.6 Contoh Poster……….20
Gambar 2.7 Contoh Brosur………20
Gambar 2.8 Contoh Billboard………....21
Gambar 2.9 Contoh Media Cetak………..22
Gambar 2.10 Contoh Transport Advertising……….22
Gambar 2.11 Contoh Website………..………..23
Gambar 2.12 Contoh Banner Website……..………….………..24
Gambar 2.13 Contoh Social Media…………..………..25
Gambar 2.14 Contoh Merchandise………..………..26
Gambar 3.1 Grafik Penyebab Kematian Gajah……….……….39
Gambar 3.2 Grafik Jumlah Kematian Gajah Per Tahun………39
Gambar 3.3 Hasil Gading 1………...……….44
Gambar 3.4 Hasil Gading 2...……….44
Gambar 3.5 Gambar Mind-Mapping………..46
Gambar 4.1 Sketsa Karya……….………..50
Gambar 4.2 Hasil Akhir Ilustrasi ………..50
Gambar 4.4 Avenir Next Condensed………..51
Gambar 4.5 Contoh Desain Layout utama……….52
Gambar 4.6 Logo Savelephant………..….54
Gambar 4.7 Desain Billboard……….55
Gambar 4.8 Desain Billboard 1………..55
Gambar 4.9 Home Page…..……..………...56
Gambar 4.10 Savelephant Page.……….………...57
Gambar 4.11 Overview Page……..………...57
Gambar 4.12 Threats Page…..………..58
Gambar 4.13 Take Action Page…..………...58
Gambar 4.14 Donation Page…..………...59
Gambar 4.15 Contact Page……… ………...59
Gambar 4.16 Desain Iklan Majalah...…..……..………..……..60
Gambar 4.17 Desain Banner Website………61
Gambar 4.18 Pin……….………...62
Gambar 4.19 Kaos ...……….62
Gambar 4.20 Mug………..62
Gambar 4.21 Sticker………...62
Gambar 4.22 Notebook………..62
Gambar 4.23 Facebook Page……….63
Gambar 4.24 Twitter Page……….63
DAFTAR BAGAN
DAFTAR TABEL
Tabel 4.1 Tabel Warna………...53
Tabel 4.2 Media Plan……….64
DAFTAR LAMPIRAN
LAMPIRAN A : JADWAL BIMBINGAN……….xx LAMPIRAN B : SKETSA DAN DATA PENDUKUNG………..xxiv