• Tidak ada hasil yang ditemukan

JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BINA NUSANTARA JAKARTA. : Mesjid di Kebon Jeruk : Permulaan xix halaman + Isi 132 halaman ABSTRAK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BINA NUSANTARA JAKARTA. : Mesjid di Kebon Jeruk : Permulaan xix halaman + Isi 132 halaman ABSTRAK"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

xii JURUSAN ARSITEKTUR – FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA JAKARTA

Nama Mahasiswa : Yudha Kartika

Judul : Mesjid di Kebon Jeruk

Jumlah Halaman : Permulaan xix halaman + Isi 132 halaman

ABSTRAK

Jakarta merupakan salah satu ibukota yang padat jumlah penduduknya dimana memiliki potensi perkembangan yang sangat pesat, hal ini menuntut adanya berbagai fasilitas sebagai penunjang kehidupan masyarakat. Salah satu penunjang yang tidak kalah pentingnya adalah sarana peribadatan.

Masjid sebagai salah satu rumah ibadah di kota besar khususnya Jakarta masih sangat dibutuhkan, dikarenakan pertambahan penduduk yang cepat sebagai arus urbanisasi, sehingga pembangunan masjid baru masih sangat dibutuhkan.

Pembangunan masjid memerlukan perencanaan yang baik agar dapat memenuhi ketentuan tata kota yang memperhatikan berbagai persyaratan sebagai ibukota negara. Tidak hanya itu saja, aspek kenyamanan, keamanan dan keindahan juga perlu diperhatikan agar kekhusukkan dalam beribadah dapat terjaga dengan baik.

Proyek ini berlokasi di antara Jalan Raya Kebon Jeruk dan Batusari, berdekatan dengan pemukiman penduduk. Adapun maksud dari karya tulis ini adalah untuk menganalisa dan menghasilkan konsep perencanaan dan perancangan mesjid yang dapat menjadi sarana peribadatan untuk memenuhi kebutuhan penduduk muslim di Jakarta Barat pada umumnya dan penduduk muslim di sekitar Kebon Jeruk pada khususnya. Selain sebagai tempat beribadah, Mesjid ini juga menyediakan fasilitas-fasilitas yang mendukung kegiatan jemaah baik yang bersifat pendidikan maupun sosial. Hal ini merupakan kelebihan dari Mesjid tersebut dibandingkan dengan mesjid-mesjid yang terdapat di sekitar Kebon Jeruk.

Penerapan gaya Arsitektur Ekologi ke dalam bangunan Mesjid di Kebon Jeruk ini, dimaksudkan dapat mencerminkan suatu mesjid yang peduli akan lingkungannya tetapi tidak melupakan kenyamanan yang dituntut oleh pemakai bangunan. Maka diterapkan arsitektur ekologis.

(2)

v KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena hanya dengan izin-Nyalah karya tulis Proyek Akhir ini dapat diselesaiakan. Karya tulis ini dibuat berdasarkan tuntutan kurikulum pada studi strata-1 Jurusan Arsitektur, Fakultas Teknik Universitas Bina Nusantara, Jakarta.

Adapun judul, topik dan thema yang sebelumnya telah dikonsultasikan kepada para pembimbing dan Panitia Tugas Akhir dan telah disetujui adalah sebagai berikut:

Judul : Mesjid di Kebon Jeruk Topik : Arsitektur Ekologis

Tema : Penerapan Arsitektur Ekologi pada Bangunan Mesjid di Kebon Jeruk.

Penyusunan karya tulis ini diselesaikan dengan melakukan studi banding, studi literatur serta wawancara dengan pihak-pihak yang terkait. Hasil dari studi tersebut digunakan sebagai data-data dalam melanjutkan ke tahap konsep perancangan.

Dalam tugas akhir ini penulis banyak mendapatkan bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak, oleh karenanya penulis ingin mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada:

• Allah SWT, untuk kesehatan hati dan pikiran serta semua kebaikan yang Engkau berikan hingga detik ini.

• Papa dan Mama atas cinta, doa, dan dukungan yang sangat berarti yang tidak mungkin bisa terbalaskan dengan apapun.

(3)

vi • Dwiyani Kusuma Rini adikku tercinta, atas doa dan dukungan yang selama ini

diberikan.

• Seluruh anggota keluarga besar yang tidak mungkin saya sebutkan satu-persatu, karena saya yakin doa dan dukungan mereka selalu ada.

• Ir. John Fredy Bobby Saragih, MSiP, selaku dosen pembimbing atas semua masukan serta saran yang sangat berarti selama penyelesaian tugas akhir ini.

• Ir. Gatot Suharjanto, selaku assisten dosen pembimbing yang juga telah banyak memberi masukan dan saran yang sangat berguna.

• Ir. Daryanto MSA, yang telah memberikan masukan tentang bagaimana mendesain sebuah mesjid yang baik.

• Ir. Riyadi Ismanto, M Arch, yang juga telah memberikan masukan mengenai sistem struktur bangunan.

• Ir. Tri Harso Karyono, Ph.D, yang telah memberikan kritik dan saran yang berguna pada saat sidang paper maupun sidang akhir.

• Bapak Nugroho, ST, MLP, yang telah memberikan kritik dan saran yang berguna pada saat sidang paper maupun sidang akhir.

• Ir. Sylvie Wirawati MT, yang telah memberikan masukan berkenaan dengan sistem struktur bangunan.

• Pak Sunan, yang dengan sabar telah membantu dalam pelaksanaan survey lapangan berkat surat-surat yang diurusnya.

• Ir. Jimmy Siswanto Juwana M.Sc, untuk buku “Panduan Sistem Bangunan Tinggi” yang sangat berguna.

(4)

vii • Mas Wicaksono, Deni Hidayat dan Andrey teman sekaligus rekan yang handal

dalam memberikan motifasi selama 4 tahun terakhir maupun dalam tugas akhir ini. • Teman-teman semua yang tidak bisa saya sebutkan satu-persatu, untuk semua yang

kita lewati bersama selama kuliah maupun tugas akhir ini.

• Semua pihak yang secara langsung maupun yang tidak langsung telah membantu saya untuk menghasilkan sesuatu yang lebih baik lagi.

Penyusun sadar sepenuhnya bahwa karya tulis ini jauh dari sempurna. Oleh karenanya kritik maupun saran sangatlah diharapkan. Semoga karya tulis ini bermanfaat bagi kita semua.

Jakarta, Januari 2008

(5)

x DAFTAR ISI

Halaman Judul...i

LEMBAR PENGESAHAN ...ii

LEMBAR PERNYATAAN DEWAN PENGUJI ...iii

LEMBAR PERNYATAAN ...iv

KATA PENGANTAR ...v

BIODATA PENULIS ... viii

DAFTAR ISI...x

ABSTRAK ... xii

ABSTRACT... xxiiiii

DAFTAR FOTO ...xiv

DAFTAR PETA...xv

DAFTAR GAMBAR ...xvi

DAFTAR TABEL ...xviii

DAFTAR LAMPIRAN...xix

BAB I PENDAHULUAN ...1

I.1 Latar Belakang ...1

I.2 Latar Belakang Pemilihan Topik dan Tema ... 3

I.3 Maksud dan Tujuan...5

I.4 Lingkup Pembahasan ...6

I.5 Sistematika Pembahasan ...6

I.6 Kerangka Berpikir...8

BAB II TINJAUAN DAN LANDASAN TEORI...9

II.1 Tinjauan Umum ...9

II.1.1 Pengertian Mesjid ...9

II.1.2 Karakteristik Mesjid...9

II.1.3 Fungsi Mesjid...10

II.1.4 Persyaratan Mesjid ...11

II.1.5 Pengelompokkan Mesjid...13

II.1.6 Kiblat...14

II.2 Tinjauan Khusus ...15

II.2.1 Tinjauan Terhadap Topik dan Tema ...15

II.2.2 Pengertian Arsitektur Ekologi...17

II.2.3 Pengertian Desain Ekologi...19

II.2.4 Sejarah Desain Ekologi ...21

II.2.5 Ciri-Ciri Arsitektur Ekologi ...22

II.3 Tinjauan Khusus Tapak...24

II.3.1 Data Tapak ...24

II.3.2 Batas Tapak...25

II.3.3 Kondisi Tapak ...26

II.3.4 Data Penduduk di Sekitar Tapak...27

(6)

xi

II.4 Studi Lapangan Mesjid ...28

II.5 Studi Banding terhadap Bangunan Ekologis...44

II.5.1 Menara Mesiniaga...44

BAB III PERMASALAHAN...46

III.1 Aspek Lingkungan ...46

III.2 Aspek Manusia...46

III.3 Aspek Bangunan ...47

BAB IV ANALISIS ...48

IV.1 Aspek Manusia...48

IV.1.1 Analisis Pelaku Kegiatan ...48

IV.1.2 Analisis Pemakai Mesjid...48

IV.1.3 Analisis Zoning ...52

IV.2 Aspek Bangunan ...53

IV.2.1 Analisis Bentuk Dasar dan Gubahan Massa Bangunan ...53

IV.2.2 Analisis Orientasi Massa Bangunan ...58

IV.2.3 Analisis Pencapaian Pada Tapak...66

IV.2.4 Analisis Kebutuhan Luas Ruang...69

IV.2.5 Analisis Sirkulasi Dalam Bangunan...74

IV.2.6 Analisis Struktur Bangunan ...77

IV.2.7 Analisis Bahan Bangunan ...82

IV.2.8 Analisis Utilitas Bangunan...83

IV.3 Aspek Lingkungan ...93

IV.3.1 Analisis Lingkungan ...93

IV.3.2 Analisis Perhitungan Kebutuhan Ruang Luar...101

IV.3.3 Analisis Tata Ruang Luar ...101

IV.3.4 Analisis Zoning Dalam Tapak ...107

IV.3.5 Analisis Sirkulasi Dalam Tapak...108

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ...113

V.1 Dasar Perencanaan dan Perancangan ...113

V.2 Konsep Perencanaan dan Perancangan ...113

V.2.1 Konsep Berdasarkan Aspek Manusia ...113

V.2.2 Konsep Berdasarkan Aspek Bangunan ...117

V.2.3 Konsep Berdasarkan Aspek Lingkungan ...125

V.3 Penekanan Khusus ...129

DAFTAR PUSTAKA ...130

(7)

xiv DAFTAR FOTO

Foto II-1 Mesjid Rahmatan Lil Alamin ... 23

Foto II-2 Menara Mesiniaga ... 23

Foto II-3 Christie Walk ... 24

Foto II-4 Keadaan di Sekitar Tapak ... 26

Foto II-5 Mesjid At-Tin ... 28

Foto II-6 Lansekap ... 31

Foto II-7 Tempat Wudhu dan Selasar Tertutup ... 31

Foto II-8 Menara ... 31

Foto II-9 Ornamen/ Elemen Estetika ... 32

Foto II-10 Lantai Atas/ Tempat Shalat ... 32

Foto II-11 Tampak Depan ... 34

Foto II-12 Jalan Masuk ... 34

Foto II-13 Landscaping ... 35

Foto II-14 Mesjid Istiqlal ... 36

Foto II-15 Emper Penghubung ... 37

Foto II-16 Teras Raksasa ... 38

Foto II-17 Menara ... 38

Foto II-18 Taman ... 39

Foto II-19 Menara Mesiniaga ... 44

Foto IV-1 Keadaan Lalu Lintas Sekitar Tapak ... 66

Foto IV-2 Lingkungan di Sekitar Tapak ... 93

Foto IV-3 Jalan Flamboyan ... 94

Foto IV-4 Jalan Batusari ... 94

Foto IV-5 Jalan Kebon Jeruk dengan Area Bisnis ... 95

Foto IV-6 Jalan Kecil di Sebelah Barat Tapak ... 95

(8)

xv DAFTAR PETA

Peta II-1 Lokasi Tapak Mesjid di Kebon Jeruk ... 25 Peta IV-1 Analisis Lalu Lintas di Sekitar Tapak ... 66 Peta IV-2 Pintu Masuk dan Keluar Tapak ... 68

(9)

xvi DAFTAR GAMBAR

Gambar II-1 Proses Penciptaan Teknis dan Proses Penciptaan Holistis ... 18

Gambar IV-1 Zoning Vertikal dan Horizontal ... 52

Gambar IV-2 Tapak dan Lingkungan di Sekitarnya ... 56

Gambar IV-3 Gubahan Massa Bangunan ... 56

Gambar IV-4 Kesimpulan Analisis Gubahan Massa Bangunan ... 57

Gambar IV-5 Ka’bah ... 58

Gambar IV-6 Analisis Arah Kiblat ... 58

Gambar IV-7 Alternatif Bentuk Massa Bangunan 1 ... 59

Gambar IV-8 Alternatif Bentuk Massa Bangunan 2 ... 60

Gambar IV-9 Alternatif Bentuk Massa Bangunan 3 ... 60

Gambar IV-10 Alternatif Massa Bangunan 1 ... 61

Gambar IV-11 Alternatif Massa Bangunan 2 ... 62

Gambar IV-12 Alternatif Massa Bangunan 1 ... 63

Gambar IV-13 Alternatif Massa Bangunan 2 ... 63

Gambar IV-14 Alternatif Massa Bangunan 1 ... 64

Gambar IV-15 Alternatif Massa Bangunan 2 ... 64

Gambar IV-16 Kesimpulan Orientasi Massa Bangunan ... 65

Gambar IV-17 Skematik Hubungan Ruang Makro ... 74

Gambar IV-18 Skematik Hubungan Ruang Mikro Beribadah ... 74

Gambar IV-19 Skematik Hubungan Ruang Mikro Kegiatan Pengelola ... 75

Gambar IV-20 Skematik Hubungan Ruang Mikro Kegiatan Fasilitas Penunjang ... 75

Gambar IV-21 Skematik Hubungan Ruang Mikro Kegiatan Servis ... 76

Gambar IV-22 Pendistribusian Air Bersih ... 84

Gambar IV-23 Pendistribusian Air Kotor ... 85

Gambar IV-24 Skema Daur Ulang Hidrologi ... 85

Gambar IV-25 Skema Penggunaan Air ... 87

Gambar IV-26 Penghijauan di Sekitar Bangunan ... 89

Gambar IV-27 Letak Gedung yang Menguntungkan ... 89

Gambar IV-28 Skema Arus Listrik ... 90

Gambar IV-29 Penghijauan dapat Mengurangi Suhu Ruangan ... 99

Gambar IV-30 Penghijauan dapat Meningkatkan Produksi Oksigen ... 100

Gambar IV-31 Penghijauan Mengurangi Kebisingan ... 100

Gambar IV-32 Beton Cetak ... 104

Gambar IV-33 Brick ... 105

Gambar IV-34 Lampu Taman ... 105

Gambar IV-35 Tata Ruang Luar ... 106

Gambar IV-36 Zoning dalam Tapak ... 108

Gambar IV-37 Pola Sirkulasi Tapak ... 111

Gambar V-1 Kegiatan Pengunjung Shalat ... 114

Gambar V-2 Kegiatan Pengelola ... 115

Gambar V-3 Kegiatan Penunjang ... 115

Gambar V-4 Zoning di Dalam Bangunan ... 116

(10)

xvii

Gambar V-6 Orientasi Bangunan terhadap Matahari dan Angin ... 118

Gambar V-7 Pencapaian ke Dalam Tapak ... 119

Gambar V-8 Skematik Hubungan Ruang Makro ... 119

Gambar V-9 Skematik Hubungan Ruang Mikro Beribadah ... 120

Gambar V-10 Skematik Hubungan Ruang Mikro Kegiatan Pengelola ... 120

Gambar V-11 Skematik Hubungan Ruang Mikro Kegiatan Fasilitas Penunjang ... 121

Gambar V-12 Skematik Hubungan Ruang Mikro Kegiatan Servis ... 121

Gambar V-13 Sistem Plumbing ... 123

Gambar V-14 Fungsi Tanaman terhadap Bangunan ... 125

Gambar V-15 Elemen Keras Penutup Tanah ... 126

Gambar V-16 Pola Sirkulasi dan Tata Ruang Luar ... 127

(11)

xviii DAFTAR TABEL

Tabel I-1 Jumlah Penduduk Kotamadya Jakarta Barat ... 1

Tabel II-1 Bangunan Mesjid di Sekitar Tapak ... 27

Tabel II-2 Bangunan Gereja di Sekitar tapak ... 28

Tabel II-3 Kesimpulan Studi banding ... 42

Tabel IV-1 Aktivitas Pemakai Bangunan dan Kebuuhan Ruang ... 49

Tabel IV-2 Pengelompokkan Kegiatan Berdasarkan Sifat Kegiatannya ... 50

Tabel IV-3 Jumlah Penduduk Kotamadya Jakarta Barat ... 51

Tabel IV-4 Bentuk Dasar Bangunan ... 54

Tabel IV-5 Alternatif Entrance dan Exit ... 67

Tabel IV-6 Kapasitas Ruang Shalat Utama Mesjid Raya dan Luasannya ... 69

Tabel IV-7 Tinggi Minaret ... 70

Tabel IV-8 Program Ruang Kegiatan Shalat ... 70

Tabel IV-9 Program Ruang Kegiatan Penunjang ... 71

Tabel IV-10 Program Ruang Kegiatan Pengelola ... 71

Tabel IV-11 Program Ruang Servis ... 72

Tabel IV-12 Jenis Pondasi ... 78

Tabel IV-13 Bahan Struktur Rangka ... 80

Tabel IV-14 Penggolongan Bahan Bangunan ...82

Tabel IV-15 Klasifikasi Bahan Bangunan ... 83

Tabel IV-16 Penggunaan Cahaya pada Ruangan di Siang Hari ... 87

Tabel IV-17 Penggunaan Sprinkler Menurut Jenis Bangunan ... 91

Tabel IV-18 Jarak Tempuh Keluar ... 92

Tabel IV-19 Hasil Tumbuhan sebagai Peningkat Kualitas Lingkungan ... 99

Tabel IV-20 Jenis Sirkulasi Horizontal ... 109

(12)

xix DAFTAR LAMPIRAN

Tabel L - 1 Jenis Sampah dan Cara Pengelolaannya ... 132

Tabel L - 2 Daftar Jenis Tanaman dan Manfaatnya ... 133

Tabel L - 3 Pengaruh Penutupan Bumi atas Perembesan Air Hujan ... 133

Wastewater Recycling and Reuse Schematic ... 134

Referensi

Dokumen terkait