• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penyediaan Baja Oleh PT. Krakatau Steel (Persero) Tbk. Dalam Pelaksanaan Pekerjaan Oleh Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Bidang Konstruksi Dihubungkan Dengan Hukum Persaingan Usaha.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penyediaan Baja Oleh PT. Krakatau Steel (Persero) Tbk. Dalam Pelaksanaan Pekerjaan Oleh Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Bidang Konstruksi Dihubungkan Dengan Hukum Persaingan Usaha."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

PENYEDIAAN BAJA OLEH PT. KRAKATAU STEEL (PERSERO) TBK. DALAM PELAKSANAAN PEKERJAAN BADAN USAHA MILIK NEGARA (BUMN) BIDANG KONSTRUKSI DIHUBUNGKAN DENGAN

HUKUM PERSAINGAN USAHA

ABSTRAK

Tiffany Nasya Massie 110110120199

Undang-Undang No. 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat merupakan ketentuan yuridis yang menjamin kebebasan bersaing dan berfungsi untuk mengawasi potensi terjadinya praktik persaingan usaha tidak sehat yang dilakukan oleh pelaku usaha, termasuk perusahaan negara. Sejalan dengan Pasal 33 UUD 1945, UU No. 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehatmengecualikan BUMN untuk melakukan kegiatan monopoli atas cabang-cabang produksi yang menguasai hajat hidup orang banyak dan penting bagi negara.Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis kebijakan kementerian BUMN yang mewajibkan penggunaan baja untuk pelaksanaan pekerjaan BUMN bidang konstruksi terkait pengecualian BUMN berdasarkan UU No. 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat serta mengetahui bentuk perlindungan hukum terhadap pelaku usaha dalam industri baja akibat kebijakan tersebutberdasarkan UU No. 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat.

Penelitian ini dikaji berdasarkan metode pendekatan yuridis normatif dan metode deskripsi analisis berdasarkan data sekunder berupa UU No. 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat, teori hukum, literatur dan bahan lain yang berhubungan dengan penelitian. Data tersebut kemudian dianalisis dengan metode kualitatif untuk memberikan penafsiran yang bersifat deskriptif.

(2)

v

STEEL SUPPLY BY PT. KRAKATAU STEEL (PERSERO) TBK. IN WORK IMPLEMENTATION BY CONSTRUCTION STATE OWNED

ENTERPRISES IN CONNECTION WITH ANTITRUST LAW

ABSTRACT

Tiffany Nasya Massie 110110120199

Act No. 5 of 1999 Concerning the Prohibition of Monopolies and Unfair Business Competitionis the juridical provision that guarantees the freedoms of competition and has function to supervisepotential of unfair competition conducted by businessmen, including state enterprises. Aligned with article 33 of 1945 Constitution of Republic of Indonesia, Act No. 5 of 1999 Concerning the Prohibition of Monopolies and Unfair Business Competitionexcludes state owned enterprisesto conduct monopoly of production categorized as public utilities and important for country. This study is conducted to analyze the establishment of state minister of state owned enterprises’ policy, which gives mandates for steel supply for the construction state owned enterprises from PT. Krakatau as well as the legal protection towards businessmen in steel industry based on Act No. 5 of 1999 Concerning the Prohibition of Monopolies and Unfair Business Competition.

This thesis uses juridical normative approach and descriptive-analytic method based on secondary data, which are Act No. 5 of 1999 Concerning the Prohibition of Monopolies and Unfair Business Competition, legal theory, legal literature and any other materials related to this thesis. The data were analyzed with qualitative method to give descriptive interpretation.

Referensi

Dokumen terkait

67uida ida8 8 yan yang g ten tentu tu saj saja a en engal galir ir dar dari i te tepat pat yan yang g ber bertek tekanan anan tin tinggi ggi ke ke tepat

Pendidikan Jiwa (al-Tarbiyah al-Nafs) adalah Suatu upaya untuk membina, medidik, memelihara, menjaga, membimbing dan membersihkan sisi dalam diri manusia (Jiwa)

Disamping itu, banyak penelitian tentang modal intelektual yang tidak mencantumkan item pengungkapan maupun kurangnya penjelasan mengenai definisi item pengungkapan

Hasil evaluasi pada tolok ukur panjang hipokotil produksi tahun 2009 dan 2010, menunjukkan bahwa antara vigor daya simpan benih cabai hibrida dan non hibrida tidak berbeda nyata,

Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pemasaran yang dilakukan pedagang sembako menggunakan beberapa strategi antara lain, (a) strategi pelayanan, tidak mudah putus asa

Aplikasi Youtube di Android dapat digunakan untuk mengunggah video dengan merekam video baru atau memilih video yang telah ada di galeri, berikut langkah- langkahnya:. ➢ Login

N-Gain skor kinetika kimia mahasiswa angkatan 2007 lebih tinggi dibandingkan dengan angkatan lama tetapi pembelajaran aktif-kooperatif yang dikembangkan dapat diterapkan

Eksploitasi minyak dan gas bumi Blok Cepu yang dimulai pada tahun 2009 menjadi awal adanya isu berkaitan dengan kesenjangan fiskal pembagian Dana Bagi Hasil