• Tidak ada hasil yang ditemukan

Berita Acara Aanwijzing Pengadaan Gedung Administrasi Lanjutan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Berita Acara Aanwijzing Pengadaan Gedung Administrasi Lanjutan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

BERITA ACARA PENJELASAN ( AANWIJZING )

PEKERJAAN PENGADAAN GEDUNG ADMINISTRASI LANJUTAN PADA RUMAH SAKIT JIWA Dr. SOEHARTO HEERDJAN

RKS NOMOR : PL.00.07.10.0.5051 KEPADA CALON PENYEDIA JASA Nomor : PL.00.07.10.0.5251

Pada hari JUMAT tanggal TUJUH BELAS bulan SEPTEMBER tahun DUA RIBU SEPULUH, Panitia Pelaksana Pengadaan Barang / Jasa Instansi Pemerintah pada Rumah Sakit Jiwa Dr. Soeharto Heerdjan dari Dana APBN tahun anggaran 2010, yang ditunjuk dengan Keputusan Direktur Utama Rumah Sakit Jiwa Dr. Soeharto Heerdjan Nomor : PL.00.1.0.SK.0429 tanggal : 22 Januari 2010, mengadakan Penjelasan Pekerjaan Pengadaan GEDUNG ADMINISTRASI LANJUTAN berdasarkan Rencana Kerja dan Syarat-syarat ( RKS ) Pelelangan Nomor : PL.00.07.10.0.5051 tanggal 03 September 2010 yang berlangsung pada:

Hari / tanggal : Jumat, 17 September 2010 W a k t u : Pukul 10.00 s/d. 11.59 WIB

Rapat Penjelasan tersebut dilakukan melalui portal LPSE Depkes RI oleh Ketua Panitia tepat pada waktunya yang diikuti oleh :

1. 8 ( Delapan ) orang Panitia Pengadaan Barang/Jasa. 2. 8 ( Delapan ) Calon Penyedia Jasa.

Proses mengunduh (Download) Dokumen Pelelangan dibuka dari tanggal 03 s/d 16 September 2010. Jumlah Calon Penyedia Jasa yang telah mengunggah (Upload) Dokumen mulai dari tanggal 03 s/d 16 September 2010 hingga dilaksanakannya Acara Penjelasan Pelelangan tanggal 17 September 2010 adalah berjumlah 8 ( delapan) Calon Penyedia Jasa

Hasil dari Penjelasan Pekerjaan / Aanwijzing adalah sebagai berikut :

PERTANYAAN DARI PESERTA NO.2701047

1. Panitia yth, Jaminan Penawaran ditujukan Ke siapa ? ; Nilai Jaminan Berapa ? ; Masa berlaku jaminan berapa ? ; dukungan ditujukan kesiapa ? laporan pajak 3 bulan terakhir bulan berapa aja ? dan jaminan penawaran dari mana ( bisa asuransi apa harus bank pemerintah )

PENJELASAN :

- Jaminan Penawaran & Dukungan Keuangan dari Bank ditujukan kpd Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) RS. Jiwa Dr. Soeaharto Heerdjan,

- Nilai nominal Surat Jaminan Penawaran sebesar 2 % atau sebesar Rp.

28.250.000,00 (Dua puluh delapan juta dua ratus lima puluh ribu rupiah).

- Sesuai dengan BAB II Instruksi Kepada Peserta Pelelangan (IKPP) Point 18 SURAT JAMINAN PENAWARAN

- Jaminan Penawaran diterbitkan oleh Bank Umum (tidak termasuk Bank Perkreditan Rakyat)

- Laporan pajak 3 bulan terakhir bulan Mei, juni & Juli 2010

2. Panitia yth, Apa Surat Keteranagn Fiskal harus di legalisir, bukanya lebih abdol kalau panitia sendiri yg klarifikasi langsung ke kantor pajak penyedia Jasa masing2

PENJELASAN

(2)

3. Panitia yth, pada saat penyampaian dokumen penawaran secara manual kita menggunakan sistem berapa sampul.; dan penawaran ditujukan kepada siapa? masa berlaku penawaran berapa?

PENJELASAN:

- Cara penyampaian dokumen penawaran dengan cara meng upload ke LPSE

(dijadikan dlm satu file/folder dengan format PDF ).

- Penawaran ditujukan ke Panitia Pengadaan Pembangunan Gd. Administrasi Lanjutan

- Masa berlaku penawaran selama 30 (tiga puluh) hari kalender terhitung mulai hari terakhir upload dokumen penawaran dari peserta lelang.

4. Panitia Yth, Pekerjaan yg di analisa pekerjaan apa aj ; Pada saat pemasukan penawaran harga secara elektronik apa cuma penawaran harga doang ( Biil Ofkuantity ) atau kita penyedia Jasa harus men scan semua data perusahaan baru kita apload ke lpse.depkes.go.id atau kita cukup mengisi formulir data perusahaan yg disediakan lpse trm ksh ?

PENJELASAN

- Yang dianalisa adalah data administrasi teknis dan penawaran harga

- Selain mengisi formulir data perusahaan yang disediakan LPSE, Penyedia Jasa harus memindai (scan) semua data perusahaan dan meng upload ke LPSE Depkes

5. Panitia Yth , kapan saya bisa mendaptkan jawaban dari pertanyaan saya. ; kapan saya bisa mengambil langsung atau mendwounload berita acara penjelasan

PENJELASAN

- Penyedia Jasa dapat mendownload berita acara penjelasan satu jam setelah acara penjelasan lelang/aanwijzing selesai.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sesungguhnya sebagai bagian yang tidak dapat terpisahkan dari persyaratan/ketentuan dalam RKS untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

PANITIA PELAKSANA PENGADAAN BARANG/JASA INSTANSI PEMERINTAH PADA RUMAH SAKIT JIWA Dr. SOEHARTO HEERDJAN

DANA APBN TAHUN ANGGARAN 2010

1. Wisnoe Akbar Kertapati 1. ……….

Ketua.

2. Imam Purwadi, SPd 2 ……….

Sekretaris.

3. Petrus Daria Kondoalo, SE 3. ………. Anggota.

4. Endang Suhendar 4. ………

Anggota.

5. Sirwan, S.Sos 5. ………

Anggota.

6. Untung Rivai 6. ………

Anggota.

7. Khamzah 7. ………

Anggota.

8. Tri Prasetyo 8. ………

Referensi

Dokumen terkait

Sistem Informasi Manajemen Beasiswa Studi kasus Fakultas. Teknik Universitas

Anda diminta untuk membaca dan memahami kalimat atau pernyataan tersebut, kemudian pilihlah yang paling sesuai dengan pendapat dan keadaan diri Anda dalam kehidupan

Berdasarkan pembahasan tentang model dinamik pertumbuhan biomassa udang windu dapat disimpulkan bahwa model pertumbuhan biomassa yang dipengaruhi model

[r]

Memiliki Tempat/Ruang Pelaksanaan uji kompetensi sebagaimana kriteria tercantum pada format IV , dengan memperoleh skor 

Pengembangan Model Pembelajaran seni Lukis Kaca dengan Memanfaatkan Media video untuk Meningkatkan Apresiasi Masyarakat serta Kreatifitas Pelaku Industri Kreatif. 57 Penelitian

DETERMINAN NIAT MENGGUNAKAN SISTEM AKUNTANSI AKRUAL BASIS PADA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH BAKORWIL III PROVINSI JAWA TENGAH DENGAN APLIKASI TEORI TECHNOLOGY ACCEPTANCE

diterima, diharapkan Ketua Lembaga Penelitian segera mengambil langkah- langkah untuk melakukan penggantian ketua peneliti kepada anggota tim yang dipandang mampu melaksanakan